• Tidak ada hasil yang ditemukan

SOAL UTS IPA KELAS 4 SEMESTER 2

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SOAL UTS IPA KELAS 4 SEMESTER 2"

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

www.sekolahdasar.net | Soal UTS IPA Kelas 4 Semester 2 1

SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER 2

SEKOLAH DASAR

TAHUN PELAJARAN ...

Kelas

: IV (Empat)

Mata Pelajaran

: Ilmu Pengetahuan Alam (IPA)

Waktu

: 120 Menit

Tanggal Pelaksanaan

: ...

I. Berilah tanda silang (x) pada huruf A,B,C dan D pada jawaban yang benar !

1. Dalam sains, dorongan dan tarikan yang dikenakan pada suatu benda dikenal dengan sebutan ....

a. gaya c. kerja

b. usaha d. gerak

2. Gerakan kelereng yang menggelinding di lantai datar, makin lama makin lambat, dan akhirnya berhenti. Hal ini terjadi akibat bekerjanya gaya ....

a. otot c. gravitasi

b. pegas d. gesek

3. Untuk mengangkat air yang terikat pada tali yang ada di sumur, maka diperlukan gaya ....

a. tarik c. dorong

b. pegas d. gravitasi

4. Gaya yang terjadi karena bersentuhannya dua permukaan benda disebut gaya ....

a. otot c. gesek

b. tarik d. magnet

5. Perhatikan gambar berikut !

Gaya yang terjadi pada gambar menunjukkan gaya dapat…. a. merubah kecepatan benda c. merubah arah benda b. merubah gerak benda d. merubah bentuk benda 6. Perhatikan gambar berikut!

Perpindahan panas yang terjadi pada gambar tersebut termasuk ….

a. konveksi c. konduksi

b. kontraksi d. radiasi

7. Udara yang terkena panas akan ….

a. mengembang c. menyusut

b. tetap d. ikut panas

8. Terjadinya angin darat dan angin laut termasuk perpindahan panas dengan cara ….

a. konduksi c. konveksi

(2)

www.sekolahdasar.net | Soal UTS IPA Kelas 4 Semester 2 2 9. Alat yang dapat mencegah terjadinya perpindahan panas adalah ….

a. kipas angin c. AC

c. gelas tertutup d. termos

10. Perpindahan panas secara konveksi dapat terjadi pada zat ….

a. gas c. cair

b. padat d. gas dan cair

11. Bunyi dihasilkan oleh benda yang ….

a. bergetar c. bersinar

b. panas d. berdawai

12. Bunyi merambat paling cepat melalui ….

a. ruang hampa c. benda padat b. benda gas d. benda cair

13. Bunyi yang dapat didengar manusia disebut …. a. audiosonik c. infrasonik b. ultrasonic d. supersonik 14.Banyak getaran yang terjadi dalam satu detik disebut ….

a. amplitude c. periode

b. frekuensi d. intensitas

15. Kuat lemahnya bunyi dipengaruhi oleh besar kecilnya simpangan getaran yang disebut ….

a. amplitudo. c. frekuensi

b.periode d. intensitas

16. Hewan yang dapat mendengar bunyi ultrasonic adalah….

a. c.

b. d.

17. Bunyi tidak dapat merambat melalui….

a. benda padat c. benda cair

b. ruang hampa d. benda gas

18. Alat musik yang dmainkan secara di pukul adalah….

(3)

www.sekolahdasar.net | Soal UTS IPA Kelas 4 Semester 2 3

b. d.

19. Benda yang dapat menyerap bunyi adalah….

a. batu c.busa

b. papan d. seng

20. ……adalah bunyi pantul yang terdengar hampir bersamaan dengan bunyi aslinya.

a.Gaung c.Gema

c. Amplitudo d. Resonansi

21. Peristiwa ikut bergetarnya benda disebut…..

a. resonansi c. gaung

b. amplitude d. gema

22. Air terjun dapat dipergunakan untuk….

a. PLTU c. PLTG

b. PLTA d. PLTD

23. Pembangkit Listrik Tenaga Panas bumi berada di…..

a. Purwodadi Jawa Tengah c.Kawah Kamojang Jawa Barat

b. Solo Jawa Tengah d. Bogor Jawa Barat

24. Berikut yang merupakan peredam bunyi adalah….

a. karpet c. kaca

b. keramik d. marmer

25. Bunyi yang frekuensinya tidak teratur disebut ….

a. nada c. gema

b. gaung d. desah

(4)

www.sekolahdasar.net | Soal UTS IPA Kelas 4 Semester 2 4

II. Isilah titik – titik di bawah ini !

1. Pada saat bergerak semua benda memerlukan . . . .

2. Gaya yang bekerja pada suatu benda dapat berupa . . . atau . . . .

3. Apabila kita melempar bola ke atas maka bola tersebut akan kembali ke bawah. Hal ini disebabkan karena adanya pengaruh gaya . . . .

4. Jika gaya tekan ke atas sama dengan berat benda, maka benda akan….

5. Alat untuk mengukur gaya disebut ….

6. ……adalah peristiwa perpindahan panas yang memerlukan suatu zat/medium tanpa disertai adanya perpindahan bagian-bagian zat/medium tersebut

7. ……. adalah bunyi pantul yang terdengar setelah bunyi asli.

8. Energi panas bumi disebut juga …..

9. Bunyi yang frekuensinya kurang dari 20 getaran per detik (hertz) disebut …..

10. ……adalah Alat yang menghasilkan listrik dari energi angin.

III. Jawablah Pertanyaan di bawah ini !

1. Sebutkan contoh bahwa gaya dapat merubah bentuk suatu benda! 2. Sebutkan 5 macam gaya berdasarkan sumbernya!

3. Sebutkan 3 kerugian penggunaan energi alternatif !

Referensi

Dokumen terkait

Deva memiliki 17 butir kelereng Yosel memiliki 8 butir kelereng Fahri memiliki 10 butir kelereng Urutan nama - nama diatas dari yang kelerengnya paling banyak adalah .... Mandi

Mengapa benda yang lebih berat lebih cepat menggelinding.. Tuliskan hal-hal yang memengaruhi

2 7.2 Menyimpulkan hasil percobaan bahwa gaya (dorongan atau tarikan) dapat mengubah bentuk suatu benda.. Kompetensi Dasar

KISI – KISI SOAL ULANGAN TENGAH SEMESTER 2 SDN DERWATI 1 TAHUN PELAJARAN 2012-2013 MATA PELAJARAN : IPA KELAS/SEMESTER : 4 (EMPAT)/ 2

Besi yang dipanaskan dan dipukul akan menjadi pipih.hal ini menunjukan bahwa gaya.. Kereta kuda bergerak karena

Variabel acak X menyatakan banyak hasil gambar pada pelemparan 3 keping mata uang logam... Dari sebuah kantong yang berisi 3 kelereng merah dan 4 kelereng putih diambil 2 kelereng

1. Gaya adalah suatu tarikan atau dorongan yang bekerja pada benda. Gaya merupakan besaran vektor yang mempunyai nilai (besar) dan

Bentuk perkalian yang sesuai dengan gambar adalah ..... Dino memiliki 6 kotak