• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN PEMILIK KOS TERHADAP PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NO.16 TAHUN 2010 MENGENAI PAJAK RUMAH KOS PADA KECAMATAN LOWOKWARU KOTA MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN PEMILIK KOS TERHADAP PERATURAN DAERAH KOTA MALANG NO.16 TAHUN 2010 MENGENAI PAJAK RUMAH KOS PADA KECAMATAN LOWOKWARU KOTA MALANG"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

ANALISIS TINGKAT PEMAHAMAN PEMILIK KOS TERHADAP PERATURAN DAERAH

KOTA MALANG NO.16 TAHUN 2010 MENGENAI PAJAK RUMAH KOS PADA

KECAMATAN LOWOKWARU KOTA MALANG

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana

Ekonomi

OLEH:

ABDUL BASID

09620112

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

(2)
(3)
(4)

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Wr. Wb

Dengan menunjukkan puji syukur kehadirat Allah SWT, atas limpahan rahmat dan

hidayah-

MU peneliti dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “

Analisis tingkat pemahaman

pemilik rumah kos terhadap Peraturan Daerah No.16 tahun 2010 mengenai Pajak rumah kos pada

Kecamatan Lowokwaru Kota Malang”.

Di dalam tulisan ini disajikan pokok-pokok bahsan yang meliputi tingkat pengetahuan dan

pemahaman pemilik rumah kos terhadap Peraturan Daerah no. 16 Tahun 2010 mengenai pajak

rumah rumah kos dan peran sosialisasi pemerintah daerah Kota Malang khususnya pemerintah

Kecamatan Lowokwaru.

Peneliti menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1.

Bapak Dhaniel Syam dan Ibu Endang Dwi selaku pembimbing skripsi

2.

Bapak Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang

3.

Ibu Ketua Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Muhammadiyah Malang

4.

Munassar Al-Gaety dan Azizah Al-Gaety selaku Orang tua peneliti

5.

Fariz Al-Gaety dan Ghamar Al-Gaety selaku saudara peneliti

(5)

7.

Febry Razzaq Triputra, Hendrik Sugianto, Ketsa Belladina, Bastian Hidayat, Yuliantini,

Brian Sinatria, Prima Indra, Fenty Ratnawati dan Muhamad Ihsan selaku sahabat yang

selalu mendukung peneliti.

8.

Alwi Assegaf dan Sulvia Assegaf selaku Orang tua says selama di Malang.

9.

Seluruh teman di Akuntansi Kelas B yang bersedia berteman dengan peneliti.

10.

Seluruh teman peneliti di Malang.

Disadari bahwa dengan kekurangan dan keterbatsan yang dimiliki peneliti, oleh karena itu

peneliti mengharapkan saran yang membangun agar tulisan ini bermanfaat bagi yang

membutuhkan.

Wassalmua’alaikum Wr. Wb

.

Malang

(6)

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI ... i

DAFTAR TABEL ... ii

DAFTAR LAMPIRAN ... ii

BAB I PENDAHULUAN A. LatarBelakang ... 1

B. RumusanMasalah... 2

C. Tujuan Penelitian... ... 3

D. Manfaat Penelitian ... 3

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Landasan PenelitianTerdahulu ... 5

B. LandasanTeori ... 6

1. Pengertian Pajak ... 6

2. Fungsi pajak ... 8

3. Syarat pemungutan pajak ... 9

4. Pengelompokkan pajak... 11

5. Pajak daerah ... 12

6. Jenis dan Objek pajak daerah ... 12

7. Persyaratan pajak daerah ... 13

8. Wajib pajak ... 14

9. Kewajiban wajib pajak ... 15

10. Hak wajib pajak ... 15

11. Pajak Hotel ... 16

12. Objek pajak hotel ... 16

13. Subjek pajak hotel ... 18

14. Dasar pengenaan pajak hotel ... 18

15. Tarif pajak hotel ... 19

16. Cara perhitungan pajak hotel ... 19

17. Masa, Penetapan dan Saat terutang pajak hotel ... 19

(7)

19. Dasar hukum pajak rumah kos ... 20

20. Pemahaman masyarakat ... 21

C. Kerangka Pemikiran ... 22

BAB III METODE PENELITIAN A. Jenis Penelitian ... 23

B. . Populasi dan sampel ... 23

C. . Jenis dan Sumber Data ... 25

D. Teknik Pengambilan Data ... 25

E. . Definisi dan Pengukuran variabel ... 25

F. . Metode analsisis data ... 27

BAB IV HASIL PENELITIAN A. . Gambaran umum Kecamatan Lowokwaru ... 28

1. Kecamatan Lowokwaru ... 28

2. Kelurahan Dinoyo ... 29

3. Kelurahan Merjosari ... 29

4. Kelurahan Tlogomas ... 29

Kelurahan Tunggulwulung ... 30

B. . Deskripsi data penelitian ... 30

C. . Uji Validitas dan Realibilitas ... 31

D. Tabulasi Data ... 34

E. . Analisis Data ... 38

1. ... Pemahaman responden ... 38

2. ... Peran pemerintah ... 62

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 69

A. . Kesimpulan ... 69

B. . Saran ... 71

(8)

DAFTAR LAMPIRAN

(9)

DAFTAR PUSTAKA

Isgiyanto, Awal. 2009. ”Teknik Pengambilan Sampel Pada Penelitian Non

-Eksperimental

”.

Yogyakarta: Mitra Cendikia Press.

Malang Raya,”Pajak Kos

-

kosan Tak Tersentuh Pemkot Malang”.26 April 2013.

http://malangraya.web.id/2013/04/26/pajak-kos-kosan-tak-sentuh-pemerintah-kota-malang/

.Diakses pada 12 Juni 2013.

Mardiasmo. 2013. ”Perpajakan, Edisi revisi”. Yogyakarta: Andi Yogyakarta,

Munawir, H.S. 2012. “Perpajakan”. Yogyakarta: Liberty,

Peraturan Daerah Kota Malang No.16 tahun 2010 tentang Pajak daerah. 2010.

Radar

Malang.

“Dispenda

Kejar

Pajak

Kos

-

kosan”.

13

desember

2013.

http://radarmalang.co.id/dispenda-kejar-pajak-kos-kosan-502.htm

.Diakses pada 18

desember 2013.

Rampisela, Abraham .2008.“Potensi Pajak Daerah atas Rumah Kos di Siwalankerto”, Skripsi:

Universitas Kristen Petra.

Republika.”Pemkot Malang Lakukan Penertiban Pajak Kos

-

kosan”. 06 mei 2013.

http://www.republika.co.id/berita/nasional/jawa-timur/13/05/06/mmcqnv-pemkot-malang-lakukan-penertiban-pajak-koskosan. Diakses pada 12 Juni 2013.

Rostania, Sutarto Grandhys. 2012.“

Persepsi pemilik rumah kos terhadap peraturan daerah Kota

(10)

Syarweni, Narulita. 2005.”Evaluasi Terhadap Pemungutan Pajak Rumah Kos di Kota Depok”,

Skripsi: Universitas Indonesia.

Yuniarti, Nita. 2006.“Hubunganterpaan tabloid Bromo info dengan tingkat pemahaman pembaca

tentang kebijakan pemerintah Kab. Probolinggo ( studi kasus pada santri pondok pesantren

Bainul Hasan G

ingong didesa Gingong Kec. Penarakan.Kab. Probolinggo)”, Skripsi:

(11)

BAB I

PENDAHULUAN

A.

Latar Belakang Masalah

Kota Malang merupakan salah satu Kota pendidikan di Indonesia, hal ini

terbukti dengan banyaknya sekolah-sekolah baik tingkat SD, SMP, SMA maupun

Perguruan tinggi yang ada di Kota Malang. Perguruan tinggi di Kota Malang

mencapai angka 57 Universitas sehingga banyak Mahasiswa yang menimba ilmu

dari seluruh penjuru Indonesia, bahkan menurut Walikota Malang saat itu, Peni

Suparto dalam Malang Raya mengatakan bahwa mahasiswa yang terdapat di Kota

Malang yaitu sekitar 320 ribu dan terdapat sekitar 160 ribu kamar kos. Dari jumlah

tersebut dapat dikatakan bahwa pajak rumah kos akan menimbulkan potensi pajak

yang sangat besar. Oleh karena itu, pada tanggal 30 Desember 2010 ditetapkanlah

Peraturan Daerah No.16 tahun 2010 mengenai Pajak Daerah mengatur mengenai

pengenaan pajak terhadap rumah kos. Dimana dalam peraturan tersebut dijelaskan

pula tarif yang dikenakan adalah 5% dan rumah kos yang dikenakan pajak adalah

rumah kos yang memiliki minimal 10 kamar. Peraturan ini mulai efektif sejak tahun

2010 namun menurut kepala BP2T, Subariono dalam Malang Raya mengatakan

bahwa rumah kos yang telah berizin hanya sekitar 30. Bahkan Peni Suparto juga

(12)

2

dari pemungutan pajak rumah kos yaitu sekitar 24 miliar perbulan dengan

perhitungan biaya terendah rumah kos sebesar 300 ribu.

Hal diatas menunjukkan perbedaan angka yang signifikan walaupun

peraturan mengenai Pajak Rumah Kos telah berumur dua tahun. Hal ini disebabkan

kurangnya sosialisasi dari pemerintah mengenai peraturan tersebut (Rostania, 2011)

sehingga mempengaruhi tingkat pemahaman masyarakat dalam hal ini dikhususkan

kepada pemilik kos terhadap peraturan tersebut.

Sehingga penelitian ini perlu dilakukan untuk mengetahui tingkat

pemahaman pemilik rumah kos terhadap Paeraturan Daerah No 16 Tahun 2010 dan

untuk mengetahui peran pemerintah dalam sosialisasi Peraturan Daerah No. 16

tahun 2010.

Penelitian ini berjudul ‘Analisis tingkat pem

ahaman pemilik rumah kos

terhadap Peraturan Daerah No.16 tahun 2010 mengenai Pajak rumah kos pada

Kecamatan Lowokwaru Kota Malang.

B.

Rumusan Masalah

Dari latar belakang diatas dapat dirumuskan permasalahan yaitu:

1.

Bagaimana pemahaman pemilik kos terhadap Peraturan Daerah No.16 tahun

(13)

3

2.

Bagaimana peran pemerintah Kota Malang dalam sosialisasi Peraturan Daerah

Kota Malang No. 16 tahun 2010 mengenai pajak rumah kos di Kecamatan

Lowokwaru?

C.

Tujuan Penelitian

Dari rumusan masalah diatas maka tujuan penelitian ini adalah:

1.

Untuk mengetahui tingkat pemahaman pemilik kos terhadap Peraturan Daerah

No.16 tahun 2010 mengenai pajak rumah kos di Kota Malang.

2.

Untuk mengetahui peran pemerintah Kota Malang dalam sosialisasi Peraturan

Daerah Kota Malang No. 16 tahun 2010 mengenai pajak rumah kos di

Kecamatan Lowokwaru.

D.

Manfaat Penelitian

Manfaat penelitian ini bagi subjek penelitian dan pemerintah adalah

mengetahui pemahaman pemilik rumah kos dan penerapan terhadap Peraturan

Daerah No.16 tahun 2010 mengenai pajak rumah kos. Sehingga diharapkan dapat

berguna bagi pemerintah dalam mengevaluasi pemungutan pajak rumah kos.

Sedangkan manfaat bagi pemilik kos dapat mengetahui mengenai peraturan

(14)

4

Bagi peneliti, penelitian ini membantu dalam pengerjaan skripsi sebagai

syarat kelulusan mendapatkan gelar sarjana, selain itu menambah wawasan dan

pengalaman dalam melakukan penelitian. Sedangkan manfaat bagi ilmu

Referensi

Dokumen terkait

Hasil uji korelasi bivariat Pearson menghasilkan nilai korelasi -0,790 yang menunjukkan adanya hubungan negatif yang kuat antara pemberian dosis ALA dengan kadar MDA

10.000.000.000,00 (sepuluh miliar rupiah) selama 120 (seratus dua puluh) hari bursa secara berturut-turut, Manajer Investasi dapat menghitung sendiri Nilai Pasar Wajar dari Efek

Industri manufaktur tentunya pada mesin/peralatan sangat dibutuhkan untuk menunjang kegiatan ketika proses produksi dimulai hingga selesai, namun tentunya mesin /

Wachid Hasyim terutama kendaraan sepeda motor menyebabkan antrian berada di sebelah kanan dan melewati marka jalan, tentu hal ini melanggar lalu lintas dan mempersempit arus dari

Adapun focus penelitian ini yaitu pemaknaan dari iklan Djarum Super versi My Great Adventure Indonesia sebagai objek semiotika yang akan dianalisis menggunakan

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh antara nilai UAS matematika SD terhadap prestasi belajar matematika, pengaruh antara jenis kelamin terhadap

karena itu perlu disediakan”media”pembelajaran”untuk siswa“yang lebih”inovatif dan”menarik”sebagai variasi dan penunjang dimana”media pembelajaran ini akan

Hasil penelitian tersebut menunjukkan bahwa pengukuran morfometrik dengan komputerisasi memberikan pengaruh yang rendah dalam peningkatan standar eror daripada