• Tidak ada hasil yang ditemukan

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ANALISIS PERSEDIAAN PULSA DI GRAHA CELLULAR PONOROGO.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA ANALISIS PERSEDIAAN PULSA DI GRAHA CELLULAR PONOROGO."

Copied!
4
0
0

Teks penuh

(1)

11 BAB 2

TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Penelitian Terdahulu

Penelitian yang dilakukan Saputro (2007) di Toska

Production menganalisis persediaan kain carded hitam,

putih, dan merah dengan bantuan software Microsoft

Excel. Tujuan penelitian ini menentukan periode dan

jumlah pemesanan tiap kain yang dapat meminimumkan

total biaya persediaan. Pada penilitian ini, jumlah

pemakaian bahan baku dan lead time pengiriman bahan

baku bersifat probabilistik serta tidak setiap hari

bahan baku selalu digunakan. Biaya pesan dihitung dari

biaya keperluan telepon, fax, dan administrasi sebesar

Rp. 25.000,00. Dalam penyimpanan kain ini juga

memerlukan biaya gudang sebesar Rp. 15.000,00 setiap 2

minggu sekali.

Yulianti (2008) mengadakan penelitian di Trappist

Bakery, Temanggung. Dalam penelitian ini dianalisis

pengiriman roti dengan simulasi menggunakan Software

Microsoft Excel. Tujuan penelitian ini menentukan

banyaknya roti yang harus dikirim ke tiap-tiap

konsumen/toko pada agen Magelang untuk memaksimumkan

total laba. Periode order masing-masing roti setiap

minggunya telah ditetapkan perusahaan sehingga tidak

ada lead time pengiriman. Biaya pesan, transportasi,

(2)

12

Winata (2009) menganalisis persediaan detergen dan

pewangi yang dibutuhkan Princess Laundry dengan

simulasi menggunakan Software Microsoft Excel. Tujuan

penelitian ini menentukan jumlah dan waktu pengiriman

detergen dan pewangi yang meminimumkan total biaya

persediaan. Proses pengiriman ini memerlukan lead time

pengiriman selama 1 hari. Setiap kali melakukan

pemesanan memerlukan biaya pesan sebesar Rp. 500,00 dan

biaya pengiriman sebesar Rp. 20.000,00. Biaya

pengiriman ini diperkirakan berdasarkan penggunaan

bensin mobil yang terpakai untuk melakukan pengiriman

dari rumah pemilik laundry menuju lokasi laundry. Pada

simulasi ini tidak memperhitungkan biaya gudang.

Penelitian Kurniawan (2010) menganalisis

persediaan bahan baku kulit di PT. Sport Glove

Indonesia dengan simulasi menggunakan Software

Microsoft Excel dan Arena. Tujuan penelitian ini

menentukan supplier, waktu, dan jumlah pemesanan bahan

baku kulit domba, kulit kambing, dan kulit sapi yang

meminimumkan total biaya persediaan. Proses pengiriman

bahan baku ini memerlukan lead time sesuai dengan

jumlah dan supplier masing-masing bahan baku yang

dipesan. Biaya pesan pada simulasi ini merupakan biaya

telepon dan internet yang digunakan setiap kali pesan.

Biaya transportasi dan biaya gudang tidak

diperhitungkan pada simulasi.

2.2. Penelitian Sekarang

Penelitian yang sekarang dilakukan adalah analisis

persediaan pulsa dengan sistem stok di Graha Cellular,

(3)

13

jumlah order stok pulsa produk AS, Simpati, IM3,

Mentari, dan XL yang harus dilakukan setiap minggunya

agar didapatkan total laba yang maksimum. Analisis

permasalahan ini menggunakan simulasi dengan bantuan

Software Microsoft Excel 2007 dan Arena 7.01.

Perbedaan penelitian ini dengan penelitian

terdahulu yaitu pada penelitian ini tidak

memperhitungkan biaya pemesanan dan lead time pemesanan

barang karena sales masing-masing provider datang ke

perusahaan setiap minggunya untuk melakukan order stok

pulsa. Misalnya, setiap Hari Jumat sales Authorized

Distributor XL datang untuk menawarkan produknya. Order

dilakukan untuk produk XL nominal 5 dan 10 sekaligus.

Dengan keadaan seperti itu, maka perusahaan tidak

memerlukan biaya pesan dan biaya transportasi setiap

kali melakukan order. Biaya gudang juga tidak

diperlukan oleh perusahaan karena jenis stok pulsa ini

bukan berupa barang melainkan berupa informasi.

Perbandingan penelitian sekarang dengan penelitian

(4)
[image:4.792.78.690.63.515.2]

14

Tabel 2.1. Perbandingan Penelitian Sekarang dengan Penelitian Terdahulu

Kriteria Saputro (2007) Yulianti (2008) Winata (2009) Kurniawan (2010) Penelitian Sekarang Tujuan Penelitian Penentuan periode dan jumlah pemesanan kain Penentuan banyaknya roti yang harus dikirim ke tiap-tiap toko pada agen Magelang Penentuan jumlah dan waktu pengiriman detergen dan pewangi Penentuan supplier, waktu, dan jumlah pemesanan bahan baku Penentuan jumlah order stok pulsa produk AS, Simpati, IM3, Mentari, dan XL

Metode Analisis Simulasi menggunakan Software Microsoft Excel Simulasi menggunakan Software Microsoft Excel Simulasi menggunakan Software Microsoft Excel Simulasi menggunakan Software Microsoft Excel dan Arena Simulasi menggunakan Software Microsoft Excel dan Arena Fungsi Tujuan Model Persediaan Total biaya persediaan yang minimum

Total laba yang maksimum Total biaya persediaan yang minimum Total biaya persediaan yang minimum

Total laba yang maksimum

Periode Order Belum

ditentukan Sudah ditentukan

Belum ditentukan Belum ditentukan Sudah ditentukan Lead Time Pengiriman Bersifat probabilistik

Tidak ada lead

time pengiriman 1 hari

Ada lead time

pengiriman

Tidak ada lead time pengiriman

Biaya Pesan Ada biaya pesan

Tidak ada biaya

pesan Ada biaya pesan Ada biaya pesan

Tidak ada biaya pesan

Biaya Transportasi

Ada biaya transportasi

Tidak ada biaya transportasi

Ada biaya transportasi

Tidak ada biaya transportasi

Tidak ada biaya transportasi

Biaya Gudang Biaya gudang tiap 2 minggu

Tidak ada biaya gudang

Tidak ada biaya gudang

Tidak ada biaya gudang

Tidak ada biaya gudang

Jenis Stok Berupa kain

carded Berupa roti

Gambar

Tabel 2.1. Perbandingan Penelitian Sekarang dengan Penelitian Terdahulu

Referensi

Dokumen terkait

Karena dua orang rawi yang tsiqah tersebut pernah saling bertemu, maka dalam meriwayatkan hadits perawi membuang rawi yang dha’if (yang menjadi pelantara antara dua rawi

Berdasarkan hasil analisis statistika inferensial, implementasi teknologi informasi pada industri otomotif di Jawa Timur memiliki pengaruh yang signifikan terhadap

Cara-cara atau Upaya yang dilakukan oleh pihak BMT NU Sejahtera Mangkang untuk menyelesaian pembiayaan macet pada akad murabahah tersebut dengan melakukan

PTS menggunakan tepung terigu, mentega, air, ammonium bikarbonat dan natrium bikarbonat sebagai bahan baku untuk membuat gabin, sedangkan bahan pembantu yang

Choy (1981) ketika menganalisis tari Jawa (golek), berusaha mencari jawab atas pertanyaannya ’jika seseorang men- duga bahwa bahasa dan tari dalam satu lingkup budaya yang

Kurangnya motivasi siswa dalam belajar dan siswa yang lambat dalam belajar..(3) Strategi mengatasi problem pada kelas tahfidz IX D di SMP Ma’arif 1 Ponorogo yaitu para guru

Seperti yang sudah peneliti paparkan di sub bab penegasan istilah maupun kajian teori, bahwa yang dimaksud dengan perilaku beribadah pada anak yang difokuskan