• Tidak ada hasil yang ditemukan

FORMULASI SEDIAAN SALEP EKSTRAK ETANOL DAUN KIRINYUH (Euphatorium odoratum L.) SEBAGAI Formulation Ointment Preparation Leaf Extract Ethanol Kirinyuh ( Euphatorium Odoratum L. ) As Healer Open Wound In Rabbit.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "FORMULASI SEDIAAN SALEP EKSTRAK ETANOL DAUN KIRINYUH (Euphatorium odoratum L.) SEBAGAI Formulation Ointment Preparation Leaf Extract Ethanol Kirinyuh ( Euphatorium Odoratum L. ) As Healer Open Wound In Rabbit."

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

FORMULASI SEDIAAN SALEP EKSTRAK ETANOL DAUN

KIRINYUH (Euphatorium odoratum L.) SEBAGAI

PENYEMBUH LUKA TERBUKA PADA KELINCI

SKRIPSI

Oleh:

MUCHAMMAD ZEIN ARIF

K 100 120 033

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SURAKARTA

(2)

ii

FORMULASI SEDIAAN SALEP EKSTRAK ETANOL DAUN

KIRINYUH (Euphatorium odoratum L.) SEBAGAI

PENYEMBUH LUKA PADA KELINCI

SKRIPSI

Diajukan untuk memenuhi salah satu syarat mencapai

derajat Sarjana Farmasi (S.Farm) pada Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

di Surakarta

Oleh :

MUCHAMMAD ZEIN ARIF

K 100 120 033

FAKULTAS FARMASI

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

SURAKARTA

(3)

iii

PENGESAHAN NASKAH SKRIPSI

Berjudul:

FORMULASI SEDIAAN SALEP EKSTRAK ETANOL DAUN

KIRINYUH (Euphatorium odoratum L.) SEBAGAI

PENYEMBUH LUKA PADA KELINCI

Oleh :

MUCHAMMAD ZEIN ARIF K 100 120 033

Dipertahankan di hadapan panitia penguji skripsi

Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pada tanggal : 23 Juni 2016

Mengetahui,

Fakultas Farmasi

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Dekan,

(Azis Saifudin, Ph.D., Apt.)

Pembimbing Utama

(Tanti Azizah S, M.Sc., Apt.)

Pembimbing Pendamping

(Suprapto, M.Sc., Apt.)

Penguji :

1. Anita Sukmawati, Ph.D., Apt. _______________________ 2. Arifah S Wahyuni, M.Sc., Apt. _______________________

(4)

iv

DEKLARASI

Dengan ini saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuaan saya juga tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah ini dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Saya bersedia dan sanggup menerima sanksi sesuai perarutan yang berlaku apabila terbukti melakukan tindakan pemalsuan data dan plagiasi.

Surakarta, 10 Juni 2016 Peneliti,

(5)

v

KATA PENGANTAR

Assalamu`alaikum wr wb.

Alhamdulillahirobbil`alamin. Segala puji bagi Allah SWT yang senantiasa

memberikan limpahan rahmat dan anugerah-Nya yang tak berkesudahan, sehingga akhirnya penulis mampu menyelesaikan penelitian dan skripsi yang berjudul: “Formulasi Sediaan Salep Ekstrak Etanol Daun Kirinyuh (Euphatorium odoratum L.) Sebagai Penyembuh Luka pada Kelinci” sebagai salah satu syarat untuk mencapai derajat Sarjana Farmasi (S.Farm) di Fakultas Farmasi Universitas Muhammadiyah Surakarta. Penyusunan skripsi ini tak lepas dari bantuan berbagai pihak yang telah berkontribusi baik secara moral, psikis, maupun melalui bimbingannya. Untuk itu, penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Azis Saifudin, Ph.D., Apt., selaku Dekan Fakultas Farmasi Universitas Muhammdiyah.

2. Ibu Tanti Azizah Sujono, M.Sc., Apt dan Bapak Suprapto, M.Sc., Apt selaku dosen pembimbing.

3. Ibu Anita Sukmawati, Ph.D., Apt selaku dosen penguji.

4. Ibu Arifah Sri Wahyuni, M.Sc., Apt selaku dosen penguji dan dosen pembimbing akademik

5. Kedua orang tuaku tercinta, ayahanda Asnomel dan Ibunda Yusni dan keluarga besar yang selalu memanjatkan doa

6. Rekan penelitian serta seluruh teman seperjuangan.

Akhir kata penulis menyadari penyusunan skripsi ini masih memiliki kekurangan dan jauh dari kesempurnaan, meskipun demikin penulis berharap agar penelitian ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan.

Surakarta, 10 Juni 2016 Penulis

(6)

vi

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN DEKLARASI ... iv

KATA PENGANTAR ... v

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR TABEL ... viii

DAFTAR GAMBAR ... viii

DAFTAR LAMPIRAN ... x

ABSTRAK ... xii

BAB I PENDAHULUAN ... xiv

A.Latar Belakang Masalah ... 1

B.Rumusan Masalah ... 2

C.Tujuan Penelitian ... 2

D.Tinjauan Pustaka ... 3

1. Tanaman Daun Kirinyuh ... 3

2. Metode Maserasi ... 3

3. Sediaan Salep ... 4

4. Uji Farmakologi Luka pada Kelinci ... 5

5. Penyembuhan luka ... 5

E.Landasan Teori... 6

F. Hipotesis ... 6

BAB II METODE PENELITIAN ... 7

A.Kategori Penelitian dan Variabel Penelitian ... 7

B.Alat dan Bahan ... 8

(7)

vii

2. Bahan ... 8

C.Tempat Penelitian ... 8

D. Jalannya Penelitian ... 8

1. Determinasi Daun Kirinyuh ... 8

2. Pembuatan Ekstrak Daun Kirinyuh ... 8

3. Pembuatan sediaan salep ... 9

4. Uji Sifat Fisik Sediaan Salep ... 10

5. Uji Penyembuhan terhadap Luka ... 11

E. Analisis Data ... 13

BAB III HASIL DAN PEMBAHASAN ... 14

A. Ekstraksi ... 14

B. Evaluasi Sifat Fisik Sediaan Salep ... 14

1. Organoleptis ... 14

2. pH ... 15

3. Viskositas ... 15

4. Daya Lekat ... 16

5. Daya sebar ... 17

C. Hasil Uji Penyembuhan Luka pada Kelinci ... 18

BAB IV KESIMPULAN DAN SARAN

... 22

A. Kesimpulan ... 22

B. Saran ... 22

DAFTAR PUSTAKA

... 23
(8)

viii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1. Formula basis krim ekstrak etanol daun kirinyu ... 9

Tabel 2. Formula basis krim ekstrak etanol daun kirinyuh ... 10

Tabel 3. Persentase penyembuhan luka hingga 100% ... 20

(9)

ix

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Model perlakuan luka pada kelinci ... ... 12

Gambar 2. Diameter Luka pada Kelinci ... 13

Gambar 3. Ekstrak etanol daun kirinyuh... 14

Gambar 4. Hasil viskositas sediaan salep ekstrak etanol daun kirinyuh ... 15

Gambar 5. Daya lekat salep ekstrak etanol daun kirinyuh) ... 16

Gambar 6. Uji daya sebar sediaan salep ekstrak etanol daun kirinyuh ... 27

(10)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Surat keterangan determinasi... 26

Lampiran 2. Surat ethical clearance... 28

Lampiran 3. Foto sediaan salep dan ekstrak daun kirinyuh... 29

Lampiran 4. Alat uji Sifat fisik dan Obat yang Digunakan... 30

Lampiran 5. Tabel Hasil Perhitungan Uji Sifat Fisik Sediaan Krim... 31

Lampiran 6. Foto Penampang Luka pada Kelinci... 50

Lampiran 7. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 1... 51

Lampiran 8. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 2... 52

Lampiran 9. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 3... 53

Lampiran 10. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 4... 54

Lampiran 11. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 5... 55

Lampiran 12. Tabel pengukuran diameter luka (dx) Replikasi 6... 56

Lampiran 13. Hasil pengukuran diameter (dx) replikasi 1, 2 dan 3... 57

Lampiran 14. Hasil pengukuran diameter (dx) replikasi 4, 5 dan 6... 58

Lampiran 15. Hasil persentase pengukuran diameter (dx) replikasi 1, 2 dan 3... 59

Lampiran 16. Hasil persentase pengukuran diameter (dx) replikasi 4, 5 dan 6... 60

Lampiran 17. Rata-rata Persentase Penyembuhan Pada Luka dengan kontrol positif (povidone iodine 10%)... 61

Lampiran 18. Rata-rata persentase penyembuhan pada luka dengan kontrol negatif (tanpa perlakuan)... 62

Lampiran 19. Rata-rata persentase penyembuhan pada luka dengan kontrol basis (adeps lanae)... 63

Lampiran 20. Rata-rata Persentase Penyembuhan Pada Luka dengan salep ekstrak etanol daun kirinyuh 2,5%... 64

(11)

xi

Lampiran 22. Rata-rata Persentase Penyembuhan Pada Luka dengan

salep ekstrak etanol daun kirinyuh 10%... 66 Lampiran 23. Tabel Waktu Penyembuhan Luka Bakar Sampai 100%... 67 Lampiran 24. Analisis Statistik Shapiro-wilk, dan One Way Anova test

Hasil uji Viskositas dan Daya lekat salep... 69 Lampiran 25 Analisis Statistik Shapiro-wilk, dan One Way Anova test

Hasil uji Daya lekat salep... 71 Lampiran 26 Analisis Statistik Shapiro-wilk, dan One Way Anova test

(12)

xii

DAFTAR SINGKATAN

D1 : Diameter 1 D2 : Diameter 2 D3 : Diameter 3 D4 : Diameter 4

FKIP : Fakultas Ilmu Pendidikan F1 : Formula 1

F2 : Formula 2

F3 : Formula 3

F4 : Formula 4

(13)

xiii ABSTRAK

Tanaman kirinyuh (Euphatorium odoratum L.) merupakan family Asteraceae yang memiliki kandungan zat kimia berupa flavanoid, saponin dan tanin yang berkhasiat untuk menyembuhkan luka. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui aktifitas salep ekstrak daun kirinyuh untuk menyembuhkan luka pada kelinci dan juga untuk mengetahui pengaruh variasi dari konsentrasi ekstrak etanol daun kirinyuh terhadap sifat fisik salep.

Ekstrak daun kirinyuh diperoleh dari metode maserasi dan dibuat variasi ekstrak etanol daun kirinyuh dengan konsentrasi 2,5%, 5% dan 10% yang kemudian diformulasikan dengan basis salep adeps lanae. Sediaan salep diuji sifat fisiknya meliputi organoleptik, pH, viskositas, daya lekat dan daya sebar. Sediaan salep diaplikasikan pada punggung kelinci yang telah dilukai sebanyak 6 tempat yaitu kontrol positif, kontrol negatif, kontrol basis, salep ekstrak etanol daun kirinyuh konsentrasi 2,5%, 5% dan 10%. Hasil data penyembuhan luka yang diperoleh dianalisis dengan uji Shapiro Wilk yang kemudian dilanjutkan uji Anova dengan taraf kepercayaan 95%.

Hasil penelitian menunjukan bahwa variasi konsentrasi ekstrak etanol daun kirinyuh 2,5%, 5% dan 10% pada sediaan salep tidak mempengaruhi sifat fisik sediaan salep yang meliputi, viskositas, daya lekat dan daya sebar salep. Hasil yang didapat menunjukkan salep ekstrak etanol daun kirinyuh tidak mempunyai aktifitas sebagai penyembuh luka terbuka pada kelinci dengan nilai Anova yaitu 0,225 (p>0,05).

(14)

xiv ABSTRACT

Kirinyuh is a family of Asteraceae that containing flavonoids, saponins and tannins which is having effect for heal wounds. The purpose of this research is to knowing the activities of kirinyuh leaf extract ointment to heal wounds at rabbits and also for determine the effect variation of concentrations of ethanol extract of the leaves kirinyuh against physical Properties ointment.

Kirinyuh leaf extract is macerated and variated kirinyuh leaf ethanol extract with a concentration 2.5%, 5% and 10%. Which is formulated with adeps lanae ointment. Ointment preparation tested include organoleptic physical properties, pH, viscosity, Spreadability and adhesiveness. The ointment preparation is applied on rabbit back which has been hurt as much as 6 wound locations.That positive control, negative control, in control, ointments kirinyuh leaf extract ethanol concentration of 2.5%, 5% and 10%. The result is the wound healing was analyzed by Shapiro-Wilk test then continued by one way Anova test followed by a level of 95%.

The result showed that the variation of the concentration of ethanol extract of the leaves kirinyuh 2.5%, 5% and 10% at ointment preparation have not affects the physical properties of the ointment preparation viscosity, adhesiveness and spreadability. The results obtained indicate ointment ethanol extract of the leaves kirinyuh not having an activity as a wound healer rabbit open at Anova value is 0.225 (p> 0.05).

Gambar

Tabel Hasil Perhitungan Uji Sifat Fisik Sediaan Krim............ 31
Tabel Waktu Penyembuhan Luka Bakar Sampai 100%.......... 67

Referensi

Dokumen terkait

rahmat, hidayah dan kekuatan yang luar biasa yang diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan skripsi yang berjudul: “Formulasi Sediaan

Semua formula sediaan salep minyak atsiri kemangi memiliki aktivitas antibakteri terhadap Staphylococcus aureus dengan zona hambat yang lebih besar dari basis dan

Alhamdulillah, segala puji bagi Allah SWT yang telah memberikan rahmat, hidayah, dan inayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Formulasi Body

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat, anugerah dan kemurahan-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi yang

Puji syukur kepada Tuhan Yesus Kristus atas segala berkat dan rahmat-Nya kepada penulis, sehingga skripsi yang berjudul Formulasi Sediaan Hand Body Ekstrak Air

Puji dan syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena berkat rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penelitian dan penyusunan skripsi yang berjudul “Formulasi Masker

atas berkat rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi yang berjudul “Standardisasi dan Formulasi Sediaan Krim Tabir Surya Ekstrak Etanol

Puji syukur kepada Allah SWT atas segala berkat dan rahmat-Nya kepada penulis, sehingga skripsi yang berjudul Penggunaan Formulasi Sediaan Lipstik Ekstrak Etanol