• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENULISAN HUKUM/SKRIPSI PERLINDUNGAN WARIA DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT DARI PERPSPEKTIF HAM.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PENULISAN HUKUM/SKRIPSI PERLINDUNGAN WARIA DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT DARI PERPSPEKTIF HAM."

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

PENULISAN HUKUM/SKRIPSI

PERLINDUNGAN WARIA DALAM KEHIDUPAN

MASYARAKAT DARI PERPSPEKTIF HAM

Disusun oleh :

NATALIA TRI UTAMI DEWI

NPM : 04.05.08865

Program Studi : Ilmu Hukum

Program Kekhususan : Peradilan dan Penyelesaian Sengketa Hukum

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA

FAKULTAS HUKUM

(2)
(3)
(4)

HALAMAN MOTTO

Keyakinan dan ketakutan tampak serupa. Keduanya adalah masa depan yang

masih misteri. Satu-satunya perbedaan adalah keyakinan yang bersifat positif

dan ketakutan bersifat negatif, jangan biarkan yang negatif yang mengusaimu

dan jangan pernah punya rasa takut

(Ahmed Swidan)

Dalam hidup pasti ada kekecewaan tetapi kekecewaan tidak boleh

menghentikanmu dari usaha untuk mencobanya kembali.

(Benedict Mulenga)

Selalu ingat tekadmu untuk sukses lebih penting dari segala yang lain

(Abraham Lincoln)

Kehidupan akan bermakna manakala kamu termotivasi, menetapkan tujuan

dan mengejarnya dengan cara yang tidak pernah bisa berhenti

(Les Brown)

Karena Tuhanlah yang memberikan hikmat dari mulutnya datang

pengetahuan dan kepandaian

(5)

v

Skripsi ini kupersembahkan untuk :

Tuhan Yang Maha Esa

Yang Kucintai Bapak, Ibu, Kakak-kakakku &

Keponakanku

(6)

KATA PENGANTAR

Puji syukur ucapkan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan

rahmat-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini dengan judul

“PERLINDUNGAN WARIA DALAM KEHIDUPAN MASYARAKAT

DILIHAT DARI PERSPEKTIF HAM”

Dalam kesempatan ini, penulis ingin menyampaikan ucapan terima kasih

kepada berbagai pihak yang telah membantu ( baik moril maupun materiil )

selesainya penyusunan skripsi ini, antara lain:

1. Dr.Y.Sari Murti Widiyastuti, SH.,M.Hum. selaku Dekan Fakultas Hukum

Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

2. Bapak C.H Medi suharyono, S.H.M.Hum selaku dosen pembimbing yang

telah bersedia meluangkan waktu untuk membimbing dan memberikan

pengarahan yang sangat berguna bagi penulis dalam menyelesaikan skripsi

ini.

3. Staff Dosen Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta yang

telah memberikan bekal pengetahuan kepada penulis.

4. Pegawai dan staff Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

5. Teman-Teman Kaum Waria yang ada di Jln Jombor Lor Sumberadi Mlati

Sleman, atas dukungan dan segala bantuannya dalam menyediakan data

bagi penulis.

6. Mami Vinolia dan Teman-teman kaum waria yang ada di LSM KEBAYA

Yogyakarta, atas segala bantuannnya dalam menyediakan data bagi

(7)

vii

7. Bapak dan Ibu penulis yang menjadi sumber inspirasi bagi penyelesaian

skripsi ini dan yang telah membiayai penulis selama kuliah di Fakultas

Hukum Atma Jaya Yogyakarta.

8. Kakak-kakakku yang jauh : Alfridus Bria Seran, Anindya Widaryati, Iste

Hasta Dwi Nugroho, yang memberikan motivasi bagi penulis.

9. Keponakan-keponakanku : Alejandro Bria Seran, Eugene Bria Seran,

Marie Lidia Trista Bria Seran, Andreas Kristo Eldrido.M., Francesca

Keiko Agnesia.M., Ecel yang memberikan motivasi dan telah menjadi

malaikat-malaikat kecil dalam hidup penulis.

10. My Lovely : Austin Fabian.M.,yang selalu memberikan motivasi yang

terus menerus, dan selalu menemani dalam suka dan duka pada penulis

dalam penyusunan skripsi ini.

11. Teman-teman di Fakultas Hukum Universitas Atma Jaya : Dian, Beba,

Adit, Inya, Wahyu, Aris, Ica, Listi, Kanti, Vita, Tari, Feri, Victoria, Febri,

Joe, Kak Adit, Mba Tatik,Theresia Rante Mecer dan Bang Popy, Atas

motivasinya terus menerus kepada penulis

Akhir kata penulis menyadari bahwa skripsi ini masih banyak kekurangan

dan jauh dari kesempurnaan, hal itu disebabkan karena keterbatasan yang

dimiliki penulis. Untuk itu, penulis membuka diri terhadap semua kritik

dan saran yang berharga bagi penulis demi kesempurnaan skripsi ini.

Penulis hanya berharap semoga skripsi ini dapat memberikan sedikit

manfaat bagi pihak yang memerlukan.

Jogjakarta, 24 Mei 2010

Penulis

(8)

ABSTRACTS

Transvestites have their point of view if it is connected with the same rights that they wanted to be treated as a normal person and get all the forms of protection of human rights for germafroditov.

This study aims to determine to what extent the efforts to provide other forms of protection of human rights provided for in the travestis in the State of Indonesia. This research for organizing the drafting of the law / thesis is the NGO KEBAYA, Jln Gowongan Lor JT III/148 Yogyakarta. Research was conducted using empirical, methods from a list of questions and interviews the President and founder of the NGO KEBAYA shemales are prepared in such manner expected an image that is moving towards the goal of the research, with interviews with specialists and respondents with a population of 17 people and offers library for later analysis.

Results showed that transsexuals have got the protection of human rights, but not yet implemented with the maximum, because there is no regulation that recognizes the existence of transvestites People. The forms of protection obtained by the transvestites get health care, decent jobs, access to justice services, and public service.

(9)

ix DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN MOTTO ... iv

HALAMAN PERSEMBAHAN ... v

KATA PENGANTAR ... vi

ABSTRACT ... vii

DAFTAR ISI ... ix

PERNYATAAN KEASLIAN ... xii

BAB I. PENDAHULUAN A. Latar Belakang Msalah ... 1

B. Rumusan Masalah ... 7

C. Tujuan Penelitian ... 7

D. Manfaat Penelitian ... 7

E. Batasan Konsep ... 8

F. Metode Penelitian ... 9

G. Metode Analisis ... 10

(10)

BAB II. PERLINDUNGAN WARIA DILIHAT DARI PERSPEKTIF HAM

A. Tinjauan umum tentang Waria ... 12

1. Pengertian Waria ... 12

2. Perbandingan Antara Homoseks, Hermafrodit, Transvestisme, dan Transeksualisme ... 16

3. Waria Dalam Lintasan Sejarah ... 22

4. Latar Belakang Terjadinya Waria Dalam Diri Seseorang .... 25

B. Tinjauan Umum Tentang Hak Asasi Manusia ... 26

C. Waria Dilihat dari Sudut Pandang HAM Menurut Para Ahli ... 32

1. Pendapat Menurut Martinus Sardi. OFM ... 32

2. Pendapat Menurut Dr. Dede Oetomo ... 34

3. Pendapat Menurut Prof. Dr. Siti ... 35

4. Pendapat Menurut Benedictus Hestu, S.H., M.Hum ... 36

D. Gambaran Umum Tentang Lembaga Swadaya Masyarakat/ LSM KEBAYA ... 37

1. Sejarah LSM Kebaya ... 38

2. Langkah-Langkah Yang Ditempuh Oleh LSM KEBAYA .. 39

3. Pengetahuan Waria Tentang HAM ... 41

4. Bentuk-bentuk Perlindungan Terhadap Kaum Waria ... 44

E. Kendala-Kendala Yang Dihadapi Oleh Waria, LSM KEBAYA Dan DEPKUMHAM ... 45

1. Waria ... 45

2. LSM KEBAYA ... 45

(11)

xi BAB III. PENUTUP

A. Kesimpulan ... 48

B. Saran ... 49

DAFTAR PUSTAKA ... 50

(12)

Referensi

Dokumen terkait

Jadi secara keseluruhan kesimpulan dari eksplorasi di atas dapat ditentukan bahwa dapur yang cocok untuk orang tuna netra adalah denagn bebrapa ketentuan-ketentuan

Pada pengukuran kadar hemo- globin, kelompok dengan perlakuan fraksi protein ekstrak kuda laut me- miliki nilai yang lebih tinggi pada hari ke-34 dan 67 secara

Apakah ada faktor yang mempengaruhiumur, masa kerja,status gizi, riwayat penyakit, kebiasaan merokok dan kebiasaan olahraga dengan KVP pada pedagang kaki lima

Konsentrasi TPH dilokasi Muara Enim menunjukkan penurunan selama proses bioremediasi (Gambar 1.), sedangkan populasi bakteri di lokasi tersebut (Gambar 1.)

Uji sifat mekanik menunjukkan bahwa uji kekerasan menggunakan metode rockwell menghasilkan data bahwa sampel cult doping Copper (II) oxide mempunyai

[r]

Hasil penelitian menunjukkan bahwa materi, metode, dan evaluasi pembelajaran keyboard dasar di “Sekolah Musik R-DDIV Pratama” Semarang selalu berorientasi pada

Ulangan tengah semester Ganjil Tahun Pelajaran 2015/2016 Mapel :