• Tidak ada hasil yang ditemukan

EVALUASI PENAMBAHAN UREA PADA FERMENTASI KULIT KOPI (Coffea robusta) TERHADAP KANDUNGAN SERAT KASAR DAN PROTEIN KASAR

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "EVALUASI PENAMBAHAN UREA PADA FERMENTASI KULIT KOPI (Coffea robusta) TERHADAP KANDUNGAN SERAT KASAR DAN PROTEIN KASAR"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

EVALUASI PENAMBAHAN UREA PADA FERMENTASI KULIT

KOPI(Coffea robusta) TERHADAP KANDUNGANSERAT KASAR DAN

PROTEIN KASAR

Oleh: A. Snurin ( 05910017 )

Animal Husbandry

Dibuat: 2007-04-19 , dengan 3 file(s).

Keywords: Kulit Kopi, Urea, Fermentasi.

Kulit kopi dibeberapa daerah keberadaannya cukup melimpah. Kulit kopi

dapat dijadikan pakan ternak yang potensial, namun kandungan serat kasarnya tinggi dan protein kasarnya rendah. Fermentasi kulit kopi adalah suatu metode dalam meningkatkan nutrient kulit kopi. Dalam proses fermentasi ditambahkan starter fermentasi dan urea.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penambahan urea

terhadap kandungan serat kasar dan protein kasar kulit kopi fermentasi. Kegunaan penelitian yaitu memberikan informasi mengenai efektivitas dan efisiensi serta pengaruh penambahan urea terhadap kandungan serat kasar dan protein kasar kulit kopi fermentasi.

Metode yang digunakan dalam penelitian yaitu percobaan dengan

menggunakan rancangan acak lengkap (RAL). Perlakuan dalam percobaan adalah lima perlakuan tiga kali ulangan, dengan lama fermentasi 15 hari. Tepung kulit kopi kering difermentasi secara anaerob yang ditambahkan starter fermentasi 6% dari berat sampel, air 30% dan urea sesuai dengan perlakuan. Perlakuan pertama tanpa

penambahan urea (sebagai kontrol), perlakuan kedua penambahan urea 2% dari berat sampel, perlakuan ketiga penambahan urea 4% dari berat sampel, perlakuan keempat penambahan urea 6% dari berat sampel, dan perlakuan kelima penambahan urea 8% dari berat sampel. Setelah proses fermentasi tahapan selanjutnya adalah analisa proksimat kandungan serat kasar dan protein kasar.

Referensi

Dokumen terkait

Grafik waktu penjalaran gelombang terhadap jarak masing-masing geophone digunakan untuk mendapatkan kemiringan kurva yang menunjukkan kecepatan gelombang P pada

Adalah hak suami untuk menerima atau menolak keinginan istri untuk bekerja diluar rumah, sehingga dapat dikatakan bahwa persetujuan suami bagi wanita karier merupakan syarat

Pendekatan yang di gunakan oleh Pemerinah Kabupaten Ngawi untuk mengelola keberadaan PKL pada saat ini adalah pendekatan Legalistik dimana PKL dikelola dengan

Dengan adanya akibat hukum dari aturan tersebut, maka peneliti melakukan penelitian dengan memfokuskan pada bentuk implementasi pasal 6 huruf b Dan c Perma No.3 Tahun 2017

Penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh Fasilitas kerja dan komunikasi kerja terhadap Kinerja Karyawan Pada PT.. Sharp Electronics Indonesia

Berdasarkan beberapa pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa pendidikan menurut al Qur‟an adalah usaha yang dilakukan secara terencana dan bertahap untuk memberikan

Dari 12 tumbuhan yang ada, serealia (jagung dan shorgum), umbi-umbian (ubi jalar, ubi kayu, talas, porang atau suweg), polong-polongan (kacang hijau dan kacang

Untuk menvalidasi hasil perhitungan dengan program Synchro plus SimTraffic 7.0 maka dilakukan perbandingan dengan analisis menggunakan Manual Kapasitas Jalan