• Tidak ada hasil yang ditemukan

DAMPAK PERJANJIAN GARIS BATAS LAUT WILAYAH INDONESIA-SINGAPURA TERHADAP KEAMANAN INDONESIA (Studi Kasus pada Masalah Reklamasi Singapura)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "DAMPAK PERJANJIAN GARIS BATAS LAUT WILAYAH INDONESIA-SINGAPURA TERHADAP KEAMANAN INDONESIA (Studi Kasus pada Masalah Reklamasi Singapura)"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

DAMPAK PERJANJIAN GARIS BATAS LAUT WILAYAH

INDONESIASINGAPURATERHADAP KEAMANAN INDONESIA(Studi

Kasus pada Masalah Reklamasi Singapura)

Oleh: Fitriah Rahmawati ( 05260094 )

International Relation

Dibuat: 2011-01-03 , dengan 6 file(s).

Keywords: Dampak, Perjanjian, Reklamasi

ABSTRAKSI

Indonesia-Singapura telah melakukan kesepakatan tentang perjanjian garis batas laut wilayahnya pada tanggal 25 mei 1973, perjanjian tersebut berdampak terhadap keamanan Indonesia khususnya masalah reklamasi Singapura yang berdampak pada aspek lainnya seperti sosial, budaya dan lingkungan Indonesia. Reklamasi Singapura telah merusak Pulau Nipah yang di miliki oleh Indonesia. Menimbulkan wilayah Singapura semakin bertambah dan Indonesia di rugikan dengan adanya reklamasi tersebut.

Penelitian ini berusaha menemukan dampak perjanjian garis batas wilayah laut antara Indonesia-Singapura terhadap keamanan Indonesia. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Kedaulatan dan Konsep Keamanan Nasional. Semuanya dirangkai dalam landasan pemikiran sehingga menjadi sebuah gambaran untuk menjawab rumusan masalah. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data library research dan teknik analisis data deskriptik analitik.

Melalui analisis data tersebut peneliti menemukan beberapa temuan dalam penelitian ini yaitu perjanjian garis batas laut wilayah Indonesia bukan hanya harus dimiliki oleh Indonesia-Singapura saja tetapi harus dimiliki dengan semua Negara tetangga yang memiliki kedekatan wilayah perbatasannya dengan wilayah Indonesia demi menjaga keamanan wilayah Indonesia dan juga menjaga hubungan baik antar Negara.

Abstrac

Indonesia-Singapore has made a deal about the sea boundary agreement area on 25 May 1973, the agreement of the Indonesian security impact particular issues affecting Singapore's reclamation of other aspects such as social, cultural and environment of Indonesia.

Singapore's reclamation has destroyed Nipah Island which is owned by Indonesia. Cause the region of Singapore and Indonesia increasingly disadvantaged by the existence of the

reclamation.

The research is to discover the impact of the territorial sea boundary agreement between Indonesia and Singapore to Indonesian security. Theory used in this research is Sovereignty Theory and Concept of National Security. Everything is arranged in the foundation of thought that became a picture to answer the problem formulation. This study uses data collection techniques and research libraries deskriptic analytic techniques of data analysis.

(2)

alone but must be held with all neighboring countries who have close its border with the Indonesian territory in order to maintain security within Indonesia and also maintain good relations between States

---

Referensi

Dokumen terkait

Artikel ini berkaitan dengan kedudukan al-Qur'an dan penafsirannya dalam perspektif tasawuf.Permasalahan yang hendak dijawab adalah bagaimana hakikat al-Qur'an dalam

tepian sungai Musi kota Palernbang menrperlihatkan nilai < 0,50,artinya tidak terjadi dominansi spesies tertentu.Infonnasi hasil penelitian ini diharapkan dapat

Perlu diketahui bahwa Merry Riana dan Alva Tjenderasa bekerja untuk produk keuangan Prudential adalah satu tim, Merry bagian yang mencegat klien dan presentasi jadi dia yang lebih

Beberapakarakteristik individu yang diduga menjadi faktor yang mempengaruhi tingkat kepuasan pasien adalah; pendidikan, umur, jenis kelamin, pekerjaan, kondisi ekonomi

Indikator pemahaman kosep yang dikembangkan pada item soal nomor 4 dan 5 adalah memberikan contoh atau contoh kontra (bukan contoh) dari konsep yang

a. 2) Kompetisi tingkat internasional adalah kompetisi yang diselenggarakan oleh lembaga atau asosiasi tingkat internasional, atau kompetisi yang diiikuti oleh peserta

sebanyak 68% pasien merasa puas dengan pemberian pendidikan kesehatan pada. pasien dan

Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya responden dalam penelitian Profil Self Efficacy Karir Mahasiswa BK Universitas Muhammadiyah Tasikmalaya dan penelitian dilakukan