• Tidak ada hasil yang ditemukan

(ABSTRAK) KESULITAN GURU BAHASA JEPANG SMA SE-KABUPATEN KENDAL DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "(ABSTRAK) KESULITAN GURU BAHASA JEPANG SMA SE-KABUPATEN KENDAL DALAM MENYUSUN RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SESUAI KURIKULUM TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN."

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

KESULITAN GURU BAHASA JEPANG SMA

SE-KABUPATEN KENDAL DALAM MENYUSUN RENCANA

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SESUAI KURIKULUM

TINGKAT SATUAN PENDIDIKAN

SKRIPSI

Disajikan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan

Program Pendidikan Bahasa Jepang

Oleh Ndaru Hari Murti

2302406006

JURUSAN BAHASA DAN SASTRA ASING

FAKULTAS BAHASA DAN SENI

UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

(2)

ii SARI

Hari Murti, Ndaru. 2011. Kesulitan Guru Bahasa Jepang SMA Se-Kabupaten Kendal Dalam Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran Sesuai Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Skripsi. Jurusan Bahasa dan Sastra Asing. Fakultas Bahasa dan Seni. Universitas Negeri Semarang. Pembimbing 1. Dra. Rina Supriatnaningsih, M.Pd. Pembimbing 2. Dra. Yuyun Rosliyah, M.Pd

Kata kunci : KTSP, RPP

Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan (KTSP) adalah adalah kurikulum yang berbasis lingkungan masyarakat, orang tua dan sekolah. Salah satu bagian yang tidak terpisahkan dari KTSP adalah Renncana Pelaksanaan Pembelajaran (RPP) yang disusun oleh guru. RPP hendaknya dapat mendorong guru lebih siap melakukan kegiatan pembelajaran, dengan perencanaan yang matang. Oleh karena itu, setiap akan melakukan pembelajaran guru wajib memiliki persiapan, baik persiapan tertulis maupun persiapan tidak tertulis. RPP memberikan petunjuk yang operasioal tentang apa-apa yang harus dilakukan guru dalam pembelajaran dari guru masuk ke kelas sampai akhir pembelajaran. dalam hal ini RPP merupakan rencana jangka pendek untuk memperkirakan dan memproyeksikan tentang apa yang akan dilakukan guru dalam pembelajaran. Karena itu guru dituntut harus membuat RPP sebagai pedoman dalam mengajar karena dalam RPP terdapat hal-hal apa saja yang harus dilakukan guru dalam pembelajaran.

Cara mengembangkan RPP terdapat beberapa langkah yaitu mengisi kolom identitas, mengisi alokasi waktu yang dibutuhkan untuk pertemuan yang telah ditetapkan, menentukan standar kompetensi, kompetensi dasar, serta indikator yang akan digunakan, merumuskan tujuan pembelajaran berdasarkan standar kompetensi dan kompetensi dasar, serta indikator yang telah ditentukan, mengidentifikasi materi standar berdasarkan materi pokok/pembelajaran yang terdapat dalam silabus, menentukan metode pembelajaran yang akan digunakan, merumuskan langkah-langkah pembelajaran yang terdiri dari kegiatan awal, kegiatan inti, dan kegiatan akhir, menentukan sumber belajar dan media yang akan digunakan, menyusun kriteria penilaian, lembar pengamatan, contoh soal dan teknik penskoran.

(3)

iii

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan analisis hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan bahwa, terdapat hubungan yang signifikan tingkat kecanduan nikotin dengan tingkat kebugaran jasmani

Berdasarkan data NCEP/NCAR Reanalysis dapat dilihat bahwa provinsi Aceh pada musim dingin boreal mengalami angin muson yang berhembus dari timur laut sedangkan pada

目次 1. はじめに 1-1 本研究の目的 1-2 レベニュー・マネジメントの概要 1-3 レベニュー・マネジメントが適合する業界

2. Analisislah hubungan setiap garis dari gambar berikut !.. KISI-KISI SOAL POST-TEST No. Indikator pencapaian kompetensi Indikator komunikasi matematis Indikator soal Soal

terhadap pemenuhan kebutuhan tidur, responden ini dimungkinkan karena pada saat menghirup aroma seseorang menjadi lebih nyaman dan rileks. Aromaterapi minyak atsiri mawar

Seseorang meninggal dunia dengan ahli waris terdiria tas suami, dua orang anak perempuan, seorang cucu perempuan, dan saudara perempuan sebapak7. Berapa rupiah yang diterima

Pada C4-C7 dapat terjadi kerusakan tulang sehingga terjadi penjepitan medula spinalis oleh ligamentum flavum di posterior dan kompresi

Penerapan model pembelajaran pendekatan berpikir dan berbasis masalah tipe Auditory, Intellectually, Repetition (AIR) terbukti efektif dapat meningkatkan keaktifan siswa kelas