• Tidak ada hasil yang ditemukan

Komunikasi Bisnis Komunikasi Interpers (1)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Komunikasi Bisnis Komunikasi Interpers (1)"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

KOMUNIKASI BISNIS

BAB III

KOMUNIKASI INTERPERSONAL

OLEH: KELOMPOK 2

NI LUH PUTU EKA DAMAYANTI (12 32 121 112) LUH PUTU MIA PUSPITA (12 32 121 121) I GEDE SUARDANA (12 32 121 168)

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS WARMADEWA

(2)

BAB III

Komunikasi Interpersonal

Poin-poin

1. Pengertian komunikasi interpersonal serta hal-hal yang perlu diperhatikan dalam komunikasi interpersonal.

2. Tujuan komunikasi interpersonal.

3. Aspek-aspek efektifitas komunikasi interpersonal. 4. Hambatan-hambatan dalam komunikasi interpersonal.

5. Cara-cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi hambatan dalam komunikasi interpersonal.

A. Pengertian Komunikasi Interpersonal

Komunikasi interpersonal atau antarpribadi (interpersonal communication) adalah komunikasi yang dilakukan antar seseorang dengan orang lain dalam suatu masyarakat maupun organisasi, baik organisasi bisnis maupun nonbisnis, dengan menggunakan media komunikasi dan bahasa yang mudah dipahami untuk mencapai tujuan tertentu.

Terdapat empat hal penting yang perlu diperhatikan berdasarkan pengertian tersebut yaitu: 1. Komunikasi interpersonal dilakukan oleh dua orang atau lebih.

2. Bertatap muka (face to face communication) atau menggunankan media komunikasi seperti telepon.

3. Menggunakan bahasa yang mudah dipahami. 4. Untuk mencapai tujuan tertentu.

B. Tujuan Komunikasi Interpersonal

(3)

Sebagai contoh, ketika komunikasi interpersonal bertujuan untuk menyampaikan informasi, dapat digambarkan misalnya ketika seorang pegawai tata usaha menyampaikan kepada beberapa mahasiswa bahwa telah dibuka pembayaran untuk bulletin fakultas dengan harapan mahasiswa dapat segera melakukan pembayaran dan meneruskan informasi tersebut kepada mahasiswa lainnya.

C. Efektifitas Komunikasi Interpersonal

Komunikasi interpersonal karena situasinya bertatap muka, maka komunikasi ini dianggap sebagai komunikasi yang paling efektif untk mengubah sikap, pendapat dan perilaku seseorang. Aspek-aspek efektifitas komunikasi interpersonal menurut De Vito (1995) terdiri dari keterbukaan, empati, dukungan, sikap positif, kesederajatan, keyakinan, kesiapan, manajemen interaksi, sikap ekspresif dan berorientasi pada orang lain.

D. Hambatan-Hambatan Dalam Komunikasi Interpersonal

Komunikasi interpersonal yang efektif terjedi bila komunikan mampu memahami arti atau makna dari pesan yang disampaikan oleh komunikator. Namun kadang terdapat situasi dimana terjadi hambatan dalam komunikasi interpersonal sehingga akibatnya terjadi missed interpretation atau penyalahartian antara maksud komunikator dengan yang dipahami oleh komunikan. Hambatan-hambatan dalam komunikasi interpersonal ini meliputi bypassing, bingkai referensi yang berbeda, kurangnya kemampuan berbahasa, gangguan emosi dan keterbatasan fisik.

E. Mengatasi Hambatan Komunikasi Interpersonal

Komunikator perlu melakukan berbagai strategi untuk mengatasi bermacam hambatan dalam komunikasi dengan orang lain. Cara-cara yang dapat dilakukan untuk mengatasi hambatan atau kendala dalam komunikasi interpersonal antara lain:

1) Komunikator harus dapat mengantisipasi masalah-masalah yang mungkin timbul dalam pengkodean, pengiriman dan penguraian pesan.

2) Komunikator perlu menguji asumsi-asumsi, bias dan prasangka pribadi. Memberi perhatian pada seluk-beluk dan menyadari ‘darimana Anda berasal’ ketika mengodekan dan menguraikan pesan.

Referensi

Dokumen terkait

a) Komunikasi intrapribadi ( intrapersonal communication ): komunikasi yang terjadi dalam diri seseorang, dimana orang tersebut dapat bertindak sebagai sumber sekaligus

Menurut Mulyana (2002), komunikasi antar pribadi (Interpersonal Communication) adalah komunikasi antara dua orang atau lebih secara tatap muka, yang memungkinkan adanya reaksi

Wayne Pace pun mengungkapkan bahwa komunikasi antarpribadi atau communication interpersonal merupakan proses komunikasi yang berlangsung antara dua orang atau lebih secara

Wayne Pace komunikasi antar pribadi atau interpersonal communication merupakan proses komunikasi yang berlangsung antara dua orang atau lebih secara tatap muka

maka dapat disimpulkan bahwa komunikasi antar pribadi adalah suatu proses.. pengiriman pesan dari seseorang kepada orang lain, baik secara

Kemampuan Komunikasi interpersonal adalah sikap untuk melakukan suatu proses pengiriman pesan dari seseorang kepada orang lain atau beberapa orang, baik verbal maupun non

2.3 Komunikasi Antarpribadi Interpersonal Communication Komunikasi yang dipakai dalam penelitian ini adalah komunikasi antarpribadi interpersonal communication, sebagai bagian dari

Proses komunikasi yang terjadi dalam perilaku kehidupan manusia, baik komunikasi dalam diri manusia interpersonal communication, komunikasi antarpribadi intrapersonal communication,