• Tidak ada hasil yang ditemukan

Implimentasi dan Perbandingan Algoritma L-Deque dan Algoritma Floyd Dalam Pencarian Foto Studio Terdekat di Kota Medan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Implimentasi dan Perbandingan Algoritma L-Deque dan Algoritma Floyd Dalam Pencarian Foto Studio Terdekat di Kota Medan"

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PENCARIAN

FOTO

STUDIO

TERDEKAT

DI

KOTA

MEDAN

SKRIPSI

KEVIN IRFANDA 121401085

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI

UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

MEDAN

2016

(2)

L-DEQUE DAN ALGORITMA FLOYD DALAM

PENCARIAN FOTO STUDIO TERDEKAT

DI KOTA MEDAN

SKRIPSI

Diajukan untuk melengkapi tugas dan memenuhi syarat memperoleh ijazah Sarjana Ilmu Komputer

KEVIN IRFANDA 121401085

PROGRAM STUDI S-1 ILMU KOMPUTER

FAKULTAS ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(3)

PERSETUJUAN

Judul : IMPLEMENTASI DAN PERBANDINGAN

ALGORITMA L-DEQUE DAN ALGORITMA FLOYD DALAM PENCARIAN FOTO STUDIO TERDEKAT DI KOTA MEDAN

Kategori : SKRIPSI

Nama : KEVIN IRFANDA

Nomor Induk Mahasiswa : 121401085

Program Studi : SARJANA(S1) ILMU KOMPUTER

Fakultas : ILMU KOMPUTER DAN TEKNOLOGI INFORMASI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

Diluluskan di

Medan, Oktober 2016

Komisi Pembimbing :

Dosen Pembimbing II Dosen Pembimbing I

Dian Rachmawati, S.Si., M.Kom Prof. Dr. Iryanto, M.Si

NIP. 198307232009122004 NIP. 194604041971071001

Diketahui/disetujui oleh

Program Studi S1 Ilmu Komputer

Ketua,

Dr. Poltak Sihombing, M.Kom

NIP. 196203171991031001

(4)

PERNYATAAN

IMPLEMENTASI DAN PERBANDINGAN ALGORITMA L-DEQUE DAN ALGORITMA FLOYD DALAM

PENCARIAN FOTO STUDIO TERDEKAT DI KOTA MEDAN

SKRIPSI

Saya menyatakan bahwa skripsi ini adalah hasil karya saya sendiri, kecuali beberapa kutipan dan ringkasan yang masing-masing telah disebutkan sumbernya.

Medan, Oktober 2016

(5)

PENGHARGAAN

Puji dan syukur kehadirat Allah SWT yang telah memberikan rahmat dan hidayah-Nya,

sehingga Penulis dapat menyelesaikan penyusunan skripsi ini, sebagai syarat untuk

memperoleh gelar Sarjana Komputer pada Program Studi S1 Ilmu Komputer Universitas

Sumatera Utara.

Penulis ingin menyampaikan rasa hormat dan terima kasih yang sebesar–

besarnya kepada :

1. Bapak Prof. Dr. Runtung Sitepu, S.H., M.Hum selaku Rektor Universitas

Sumatera Utara.

2. Bapak Prof. Opim Salim Sitompul, M.Sc., selaku Dekan Fakultas Ilmu

Komputer dan Teknologi Informasi, Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Dr. Poltak Sihombing, M.Kom selaku Ketua Program Studi S1 Ilmu

Komputer Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Prof. Dr. Iryanto, M.Si selaku Dosen Pembimbing I yang telah

memberikan bimbingan, saran, masukan dan dukungan kepada penulis dalam

pengerjaan skripsi ini.

5. Ibu Dian Rachmawati, S.Si., M.Kom selaku Dosen Pembimbing II yang

telah memberikan bimbingan, saran, masukan dan dukungan kepada penulis

dalam pengerjaan skripsi ini.

6. Bapak M. Andri Budiman, S.T., M.Comp.Sc., M.E.M selaku Dosen

Pembanding I yang memberikan kritik dan saran untuk penyempurnaan

skripsi ini.

7. Ibu Amalia, S.T, M.T selaku Dosen Pembanding II yang memberikan kritik

dan saran untuk penyempurnaan skripsi ini.

8. Seluruh dosen dan pegawai Program Studi S1 Ilmu Komputer Fasilkom-TI

USU.

(6)

9. Teristimewa Ayahanda Irwansyah dan Ibunda Triani br Sembiring yang tidak

henti-hentinya memberikan doa, dukungan dan motivasi yang selalu menjadi

semangat penulis untuk meyelesaikan skripsi ini.

10. Kakak, Abang dan Adik tersayang Nidya Novriawan, S.Sos., Ruli

Dharmawan, S.E dan Nouval Syahputra yang memotivasi penulis untuk

menyelesaikan skripsi ini.

11. Teman-teman yang luar biasa Dhika Handayani Rangkuti, S.Kom., Natasha

Maharani Siregar, Novita Chairunissa, S.Kom., Ratu Mutiara Siregar,

S.Kom., Yohanes Simare-mare, S.Kom dan Zulaiha Yulandari yang telah

memberikan doa, dukungan dan membantu penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini.

12. Teman-teman Kom B 2012, serta teman-teman stambuk 2012 atas doa dan

dukunganya sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi ini.

13. Rekan-rekan pengurus IMILKOM (Ikatan Mahasiswa S1 Ilmu Komputer)

Fasilkom-TI USU Periode 2015-2016 yang telah memberikan dukungan,

tempat belajar berorganisasi yang benar dan menimba pengalaman.

14. Dan semua pihak yang telah banyak membantu yang tidak bisa disebutkan

satu-persatu.

Semoga semua kebaikan, bantuan, perhatian, serta dukungan yang telah diberikan

kepada penulis mendapatkan berkat yang melimpah dari Allah SWT.

Medan, Oktober 2016

Penulis,

(7)

ABSTRAK

Kebutuhan foto studio di Kota Medan termasuk cukup besar, dimana foto studio dapat melayani sesuai keinginan dan permintaan konsumen, mulai dari jasa cetak, studio foto anak, remaja, keluarga, pernikahan, wisuda, foto stiker dan lain sebagainya. Sehingga dibutuhkan foto studio yang bisa melayani segala sesuatu yang berhubungan dengan foto yang mampu melayani semua keinginan dan permintaan konsumen. Terdapat pilihan yang dapat ditempuh untuk menuju foto studio terdekat yang diinginkan, foto studio yang dipilih adalah foto studio ternama di Kota Medan. Data seperti jarak dan rute untuk menuju foto studio yang diinginkan diambil dari google maps, dengan jumlah simpul (vertex) sebanyak 10 buah dan sisi (edge) sebanyak 36 buah, dalam pencarian foto studio terdekat di Kota Medan tersebut akan diterapkan kedalam sebuah graf. Dalam menyelesaikan graf diperlukan pula algoritma, algoritma yang akan digunakan yaitu algoritma L-Deque dan algoritma Floyd, dimana algoritma L-Deque penambahan dan penghapusan elemennya dapat dilakukan pada kedua sisi ujung list, tetapi tidak dapat dilakukan di tengah-tengah list dan algoritma Floyd memberikan solusi-solusi yang dibentuk dari solusi yang berasal dari tahap sebelumnya dan ada kemungkinan solusi lebih dari satu. Berdasarkan Hasil pencarian foto studio terdekat di Kota Medan dengan menggunakan algoritma L-Deque dan algoritma Floyd menghasilkan total jarak yang bernilai sama dan running time yang berbeda dimana algoritma L-Deque memiliki nilai running time yang lebih cepat dibandingkan algoritma Floyd.

.

Kata kunci : Foto Studio, Graf, Algoritma L-Deque, Algoritma Floyd

(8)

IMPLIMENTATION AND COMPARISON OF L-DEQUE ALGORTIHM AND FLOYD ALGORITHM IN

A SEARCH OF THE NEAREST PHOTO STUDIO IN MEDAN CITY consumer demand. There are choices that can be taken to go to the nearest studio photos desired, photo studio selected is a photo studio brand in Medan City. Data like distance and a route for to photo studio desired taken from google maps. with the number of vertices (vertex) of 10 pieces and the side (edge) of 36 pieces, In search of the nearest photo studio in medan city will be applied into a graf. In resolving graf need to algorithms, An algorithm to be used Deque algorithm and Floyd algorithm, where L-deque algorithm additional and removal of the elements came can be done on either side of the list, But could not be performed in the midst of list and Floyd algorithm give solutions formed of the solutions that derived from the previous and there is a possibility solution more than one. Based on the results of search photo studio nearest in Medan City with algorithm L-Deque and Floyd algorithm produce total distance of equal value and running time different, where L-Deque algorithm having value running time that faster than Floyd algorithm.

(9)

DAFTAR ISI

1.7 Sistematika Penulisan 5

Bab 2 Landasan Teori

2.1 Pengertian Algoritma 7

2.2 Teori Dasar Graf 7

Bab 3 Analisis dan Perancangan Sistem

3.1 Analisis Sistem 14

3.1.1 Analisis Masalah 14

3.1.2 Analisis Persyaratan 20

3.1.2.1 Persyaratan Fungsional 20

3.1.2.2 Persyaratan Non-Fungsional 21

3.1.3 Analisis Proses 21

3.1.4 Flowchart 22

3.1.4.1 Flowchart Sistem 22

3.1.4.2 Flowchart Algoritma L-Deque 23

3.1.4.3 Flowchart Algoritma Floyd 24

(10)

3.2 Perancangan Sistem 25

3.3 Perancangan Antarmuka (Interface) 28

3.3.1 Halaman Menu Home 28

3.3.2 Halaman Menu Foto Studio ke Foto Studio 30

3.3.3 Halaman Menu Pengaturan 31

3.3.4 Halaman Menu Bantuan 33

3.3.5 Halaman Menu Tentang 33

Bab 4 Implementasi dan Pengujian

4.1 Implementasi 35

4.1.1 Tampilan Halaman Menu Home 35

4.1.2 Tampilan Halaman Menu Foto Studio ke Foto Studio 36

4.1.3 Tampilan Halaman Menu Pengaturan 36

4.1.4 Tampilan Halaman Menu Bantuan 37

4.1.4 Tampilan Halaman Menu Tentang 38

4.2 Pengujian 38

4.2.1 Pengujian Proses Implementasi 38

4.2.2 Pengujian Proses Algoritma L-Deque 40

4.2.2.1 Perhitungan Manual Algortima L-Deque 41

4.2.3 Pengujian Proses Algoritma Floyd 42

4.2.3.1 Perhitungan Manual Algoritma Floyd 43

4.3 Real Running-Time 55

4.4 Kompleksitas 60

4.4.1 Kompleksitas Algoritma L-Deque 60

4.4.2 Kompleksitas Algoritma Floyd 61

Bab 5 Kesimpulan dan Saran

5.1 Kesimpulan 64

5.2. Saran 64

Daftar Pustaka 66

(11)

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 2.1 Inisialisasi Matriks 12

Tabel 3.1 Nama-Nama Foto Studio yang Menjadi Vertex 15

Tabel 3.2 Data Simpul (Vertex) Pada Graf Foto Studio di Kota Medan 17

Tabel 3.3 Keterangan Gambar Rancangan Antarmuka Halaman Home 29

Tabel 3.4 Keterangan Gambar Rancangan Antarmuka Halaman Foto Studio ke

Foto Studio 30

Tabel 3.5 Keterangan Gambar Rancangan Antarmuka Halaman Menu Pengaturan 32

Tabel 3.6 Keterangan Gambar Rancangan Antarmuka Halaman Menu Bantuan 33

Tabel 3.7 Keterangan Gambar Rancangan Antarmuka Halaman Menu Tentang 34

Tabel 4.1 Inisialilasi Matriks 44

Tabel 4.2 Matriks R0 45

Tabel 4.12 Hasil Dari Ketiga Pengujian 59

Tabel 4.13 Kompleksitas Algoritma L-Deque 60

Tabel 4.14 Kompleksitas Algoritma Floyd 61

(12)

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 2.1 (a) Graf Sederhana, (b) Graf Ganda, dan (c) Graf Semu 8

Gambar 2.2 Gambar Tidak Berarah 9

Gambar 2.3 Graf Berarah 9

Gambar 2.4 Graf Berbobot 10

Gambar 2.5 Graf Berbobot Untuk Algoritma Floyd 11

Gambar 2.6 Matriks Hasil Proses Algoritma Floyd 13

Gambar 3.1 Peta atau Rute Foto Studio di Kota Medan 16

Gambar 3.2 Diagram Ishikawa 19

Gambar 3.3 Fowchart Sistem 22

Gambar 3.4 Flowchart Algoritma L-Deque 23

Gambar 3.5 Flowchart Algoritma Floyd 24

Gambar 3.6 Use Case Diagram 25

Gambar 3.7 Acitivity Diagram Cara Menampilkan Graf 26

Gambar 3.8 Activity Diagram Cara Kerja Sistem 27

Gambar 3.9 Sequence Diagram Sistem 28

Gambar 3.10 Rancangan Antarmuka Halaman Menu Home 29

Gambar 3.11 Rancangan Antarmuka Halaman Menu Foto Studio ke Foto Studio 30

Gambar 3.12 Rancangan Antarmuka Halaman Menu Pengaturan 32

Gambar 3.13 Rancangan Antarmuka Halaman Menu Bantuan 33

Gambar 3.14 Rancangan Antarmuka Halaman Menu Tentang 34

Gambar 4.1 Tampilan Halaman Menu Home 35

Gambar 4.2 Tampilan Halaman Menu Foto Studio ke Foto Studio 36

Gambar 4.3 Tampilan Halaman Menu Pengaturan 37

Gambar 4.4 Tampilan Halaman Menu Bantuan 37

Gambar 4.5 Tampilan Halaman Menu Tentang 38

Gambar 4.6 Tampilan Load Graf 39

Gambar 4.7 Tampilan Hasil Graf yang Dimasukkan Dalam Sistem 39

Gambar 4.8 Tampilan Nama dan Alamat Setiap Foto Studio 40

Gambar 4.9 Tampilan Pengujian Pencarian Foto Studio dengan Algoritma L-Deque 41

Gambar 4.10 Graf Algoritma L-Deque 41

Gambar 4.11 Tampilan Pemilihan Graf 43

Gambar 4.12 Tampilan Pengujian Pencarian Foto Studio dengan Algoritma Floyd 43

Gambar 4.13 Graf Floyd 44

Gambar 4.14 Hasil Pengujian Pertama dengan Algoritma L-Deque 55

Gambar 4.15 Hasil Pengujian Pertama dengan Algoritma L-Floyd 56

Gambar 4.16 Hasil Pengujian Kedua dengan Algoritma L-Deque 57

Gambar 4.17 Hasil Pengujian Kedua dengan Algoritma L-Floyd 57

Gambar 4.18 Hasil Pengujian Ketiga dengan Algoritma L-Deque 58

(13)

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Listing Program A-1

Lampiran 2 Curriculum Vitae B-1

Referensi

Dokumen terkait

DAN ALGORITMA FLOYD-WARSHALL UNTUK PENCARIAN JALUR TERPENDEK PADA BUS TRANS

Aplikasi Rekomendasi Rute Angkutan Kota di Medan dan Pencarian Jarak.. Terpendek Dengan Algoritma A* Berbasis

Floyd jumlah node diatas 20, maka hasil running time akan tertera, sedangkan pada algoritma L-Queue dibutuhkan lebih dari 50 node untuk menampilkan hasil

Algoritma tersebut merupakan salah satu algoritma shortest path pada sebuah aplikasi pencarian jarak terdekat indekos dari kampus, dimana fakultas-fakultas yang

Perbedaan dengan penelitian ketiga juga terletak pada algoritma yang diterapkan untuk menyelesaikan masalah pencarian jarak

Dari Tabel 4.35 dan Tabel 4.36 tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa algoritma Floyd-Warshall dan algoritma Bellman-Ford menghasilkan total jarak yang sama dan

Judul : IMPLEMENTASI ALGORITMA BELLMAN-FORD DALAM PENCARIAN SEKOLAH TAMAN KANAK-KANAK (TK) TERDEKAT DI KOTA MEDAN BERBASIS SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS.. Kategori

apotek terkenal di kota Medan dengan menggunakan algoritma Greedy dan Floyd –. Warshall, serta menentukan algoritma mana yang paling optimal untuk