• Tidak ada hasil yang ditemukan

ANGGARAN DASAR PT ASTRA GRAPHIA Tbk. THE ARTICLES OF ASSOCIATION OF PT ASTRA GRAPHIA Tbk NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN PASAL 1

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "ANGGARAN DASAR PT ASTRA GRAPHIA Tbk. THE ARTICLES OF ASSOCIATION OF PT ASTRA GRAPHIA Tbk NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN PASAL 1"

Copied!
43
0
0

Teks penuh

(1)

ANGGARAN DASAR

PT ASTRA GRAPHIA Tbk THE ARTICLES OF ASSOCIATION OF PT ASTRA GRAPHIA Tbk

NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN PASAL 1

1. Perseroan Terbatas ini bernama: PT ASTRA GRAPHIA Tbk (selanjutnya cukup disingkat dengan Perseroan), berkedudukan di Jakarta Pusat.

2. Perseroan dapat membuka cabang atau perwakilan di tempat-tempat lain baik di dalam maupun di luar wilayah Republik Indonesia sebagaimana ditetapkan oleh Direksi, dengan persetujuan dari Dewan Komisaris.

NAME AND DOMICILIE ARTICLE 1

1. This limited liability company bear the name: PT ASTRA GRAPHIA Tbk (hereinafter referred as the Company), domiciled in Central Jakarta.

2. The Company may open any branch or representative office in other places either within or outside the territory of the Republic Indonesia, as may be determined by the Board of Directors with the approval of the Board of Commissioners. JANGKA WAKTU BERDIRINYA PERSEROAN

PASAL 2

Perseroan ini mulai berdiri sejak tanggal 31 (tiga puluh satu) Oktober 1975 (seribu sembilanratus tujuh puluh lima) dan memperoleh status badan hukum berdasarkan Surat Keputusan Menteri Kehakiman Republik Indonesia sejak tanggal 12 (duabelas) Pebruari 1976 (seribu sembilanratus tujuhpuluh enam) Nomor : Y.A.5/33/14, serta didirikan untuk jangka waktu yang tidak terbatas.

DURATION OF THE EXISTANCE OF THE COMPANY ARTICLE 2

This Company was established for an indefinite period as of 31 (thirty-first) October 1975 (one thousand nine hundred and seventy-five) and obtain legal entity status by the Minister of Justice of the Republic of Indonesia on 12 (twelve) February 1976 (one thousand nine hundred and seventy-six) Number: Y.A.5/33/14.

MAKSUD DAN TUJUAN SERTA KEGIATAN USAHA PASAL 3

1. Maksud dan tujuan Perseroan ialah: a. Berusaha dalam bidang perdagangan; b. Berusaha dalam bidang Jasa dan Konsultasi; c. Berusaha dalam bidang kontraktor;

d. Berusaha dalam bidang perindustrian.

2. Untuk mencapai maksud dan tujuan tersebut di atas Perseroan dapat melaksanakan kegiatan usaha sebagai berikut:

a. Menjalankan usaha dalam bidang perdagangan umum, termasuk perdagangan ekspor, impor, lokal dan antar pulau, antara lain berdagang barang-barang

OBJECTIVES, PURPOSES AND BUSINESS ACTIVITIES ARTICLE 3

1. The objectives and purposes of the Company are: a. To conduct businesses in the field of trade;

b. To conduct businesses in the field of Services and Consulting; c. To conduct businesses in the field of contractor;

d. To conduct businesses in the field of Industry.

2. In order to achieve the objectives and purposes referred to above, the Company may exercise the following business activities:

a. To carry on business in the field of general trading, including export, import, local and inter islands trading activities, among others engage in trading

(2)

elektronik keperluan industri, kantor, rumah tangga, peralatan teknologi informasi baik perangkat keras maupun perangkat lunak, serta barang keperluan sehari-hari, bertindak sebagai grosir, agen, distributor, perwakilan, pengecer, pemasok, waralaba dan komisioner dari perusahaan dan/atau badan hukum lain, di dalam dan di luar negeri.

b. Menjalankan usaha di bidang jasa konsultasi, perencanaan dan implementasi serta penyewaan peralatan dalam bidang teknologi informasi, pelayanan dokumen dan telekomunikasi, termasuk jasa pemeliharaan dan perbaikan. c. Menjalankan usaha di bidang kontraktor peralatan dan mesin kantor, teknologi

informasi, telekomunikasi serta sarana pelengkap dan pendukungnya

d. Menjalankan usaha di bidang industri pembuatan dan perakitan pada umumnya, termasuk tetapi tidak terbatas pada industri barang elektronik, industri peralatan dan mesin kantor, industri teknologi informasi, industri telekomunikasi, industri kulit dan produk kulit, industri sepatu dan industri pakaian, perbaikan, dan perbengkelan peralatan dan mesin kantor, perangkat keras dan lunak teknologi informasi serta peralatan telekomunikasi.

electronic goods for industries, offices and home, information technology equipments both hardware and software, as well as daily consumer goods, acting as wholesalers, agents, distributors, representative offices, retailers, suppliers, franchisees and broker of other companies and/or legal entities, domestic or abroad.

b. To engage in providing services in consultancy, planning and implementing as well as rent of equipments of information technology, document and telecommunication, including maintenance and repair.

c. To conduct as contractor office equiments and machines, information technology, telecommunication and their complementary facilities and supports.

d. To engage in industry of manufacture and general assembly, including but not limited to industrial sectors of electronics, office equipment, information technology, telecommunication, leather products, footwear and apparel, repair, and overhaul equipment office and computing machinery, hardware and software information technology and telecommunications equipment.

MODAL PASAL 4

1. Modal dasar Perseroan adalah sebesar Rp.250.000.000.000,- (dua ratus lima puluh miliar Rupiah) terbagi atas 2.500.000.000 (dua miliar lima ratus juta) saham, masing-masing saham bernilai nominal Rp.100,- (seratus Rupiah).

2. Dari modal dasar tersebut telah ditempatkan dan disetor sebanyak 1.348.780.500 (satu miliar tiga ratus empat puluh delapan juta tujuh ratus delapan puluh ribu lima ratus) saham atau dengan nilai nominal sebesar Rp.134.878.050.000,- (seratus tiga puluh empat miliar delapan ratus tujuh puluh delapan juta lima puluh ribu Rupiah) oleh para pemegang saham yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham.

3. Saham-saham yang masih dalam simpanan akan dikeluarkan oleh Direksi menurut keperluan modal Perseroan pada waktu dan dengan harga serta persyaratan yang ditetapkan oleh Rapat Direksi dengan persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham (selanjutnya disebut RUPS) dengan mengindahkan ketentuan-ketentuan dalam Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan di Pasar Modal serta

CAPITAL ARTICLE 4

1. The authorized capital of the Company is amounted to Rp.250,000,000,000,- (two hundred and fifty billion Rupiah), divided into 2.500.000.000 (two billion and five hundred million) shares, each share having a nominal value of Rp.100,- (one hundred Rupiah).

2. Out of such authorized capital, 1,348,780,500 (one billion three hundred and forty eight million seven hundred eighty thousand five hundred) shares, with a total nominal value of Rp.134,878,050,000,- (one hundred and thirty four billion, eight hundred and seventy eight million fifty thousand Rupiah), have been subscribed and fully paid by the shareholders whose names are listed in the Register of Shareholdes.

3. Shares in portfolio will be issued by the Board of Directors subject to the Company’s capital needs at a time, price and terms determined by the Board of Directors meeting and with the approval of General Meeting of Shareholders (hereinafter referred to as GMS) with due observance to the provisions of the Articles of Association and the prevailing laws and regulations on the Capital

(3)

peraturan Bursa Efek di tempat di mana saham-saham Perseroan dicatatkan asal saja pengeluaran saham itu tidak dengan harga di bawah pari.

4. Kecuali sebagaimana ditentukan ayat 7 Pasal 4 ini, jika saham yang masih dalam simpanan akan dikeluarkan dengan cara penawaran umum terbatas dengan hak memesan efek terlebih dahulu (selanjutnya cukup disingkat dengan "Penawaran Umum Terbatas"), kepada para pemegang saham, maka seluruh pemegang saham yang namanya tercatat dalam Daftar Pemegang Saham Peseroan pada tanggal sebagaimana ditetapkan oleh Direksi berdasarkan RUPS yang menyetujui Penawaran Umum Terbatas tersebut mempunyai hak terlebih dahulu untuk membeli saham yang hendak dikeluarkan tersebut (selanjutnya disebut "Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu" atau disingkat "HMETD") seimbang dengan jumlah saham yang mereka miliki (proporsional).

HMETD tersebut dapat dijual dan dialihkan kepada pihak lain, dengan mengindahkan ketentuan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal.

Direksi harus mengumumkan keputusan tentang pengeluaran saham dengan penawaran Umum terbatas tersebut sekurang-kurangnya dalam 1 (satu) surat kabar harian berbahasa Indonesia yang berperedaran luas dalam Wilayah Republik Indonesia sesuai dengan pertimbangan Direksi.

Para pemegang saham atau pemegang HMETD tersebut berhak membeli saham yang akan dikeluarkan tersebut sesuai dengan jumlah HMETD yang dimilikinya pada waktu dan dengan persyaratan yang ditetapkan dalam keputusan RUPS yang dimaksud dalam ayat 3 Pasal 4 ini.

Apabila dalam waktu yang telah ditentukan dalam keputusan RUPS tersebut diatas, para pemegang saham atau para pemegang HMETD tidak melaksanakan hak atas pembelian saham yang ditawarkan kepada mereka sesuai dengan jumlah HMETD yang dimilikinya dengan membayar lunas secara tunai harga saham yang ditawarkan itu kepada Perseroan, maka saham tersebut akan dialokasikan kepada para pemegang saham lain yang hendak membeli saham dalam jumlah yang lebih besar dari porsi HMETD-nya sebanding dengan jumlah HMETD yang telah dilaksanakan, dengan mengindahkan ketentuan Anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang

Market as well as the rules of the Stock Exchange where the Company's shares are registered, provided that the price of the new issued shares are not less than the nominal value.

4. Unless determined in paragraph 7 of this Article 4, if any share in portofolio to be issued by way of limited public offering with pre-emptive right (hereinafter referred to as the “Limited Public Offering”), to the shareholders, then all shareholders whose names are listed in the Register of Shareholders on the date as determined by the Board of Directors based on the resolutions of the GMS which approved the Limited Public Offering, shall have the pre-emptive right upon those shares to be issued (hereinafter referred to as the “Pre-emptive Right/Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu” or “HMETD”) proportionally to the number of shares owned by them.

HMETD shall be tradeable and transferable to other parties, subject to the provisions of the Articles of Association and the prevailing Capital Market regulations.

The Board of Directors must announce the resolutions to issue shares through limited public offering, subject to the prevailing laws in at least 1 (one) Indonesian language daily newspaper widely circulated in the territory of the Republic of Indonesia in accordance with the consideration of the Board of Directors.

The shareholders or the HMETD holders shall be entitled to purchase proposed shares to be issued pursuant to the Pre-emptive Right they respectively own at such time and on conditions as determined by the GMS as set forth in paragraph 3 of this article 4.

If within the specific period as stated in the resolutions of the GMS above, the shareholders or the HMETD holders do not exercise their rights upon the offering shares according to the number of HMETD they respective own, by making the full payment in cash to the Company for those offered shares, such remaining shares must be allocated to other shareholders or HMETD holders that wish to purchase shares beyond its HMETD portion, each in proportion to the number of HMETD portion they respectively own, subject to the provisions of the Articles of Association, prevailing Capital Market regulations and Stock Exchange regulations

(4)

Pasar Modal serta peraturan Bursa Efek di tempat di mana saham-saham Perseroan dicatatkan.

Apabila setelah alokasi tersebut masih terdapat sisa saham :

i. Jika penambahan modal Perseroan dengan cara Penawaran Umum Terbatas tersebut jumlah maksimumnya belum ditetapkan serta dilakukan tanpa adanya jaminan dari pembeli siaga, maka sisa saham yang tidak diambil bagian tersebut tidak jadi dikeluarkan dan tetap dalam simpanan Perseroan;

ii. Jika penambahan modal Perseroan dengan cara Penawaran Umum Terbatas tersebut telah ditetapkan jumlahnya serta dilakukan dengan jaminan dari pihak tertentu yang bertindak sebagai pembeli siaga dalam Penawaran Umum Terbatas tersebut, yang telah menyatakan kesediaannya untuk membeli sisa saham tersebut, maka sisa saham tersebut wajib dialokasikan kepada pembeli siaga, dengan harga dan syarat yang tidak lebih ringan daripada yang telah ditetapkan dalam keputusan RUPS tersebut; demikian dengan mengindahkan ketentuan Anggaran Dasar, peraturan perundang-undangan dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal.

5. Ketentuan ayat 3 dan 4 di atas secara mutatis mutandis juga berlaku di dalam hal Perseroan hendak mengeluarkan obligasi konversi, waran atau efek konversi lainnya yang dapat mempengaruhi komposisi kepemilikan saham dalam Perseroan, satu dan lainnya dengan mengindahkan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal, dan tidak mengurangi izin pihak yang berwenang sejauh disyaratkan berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku. 6. Jika saham yang masih dalam simpanan hendak dikeluarkan oleh Perseroan

kepada para pemegang obligasi konversi, waran atau efek konversi lainnya (untuk selanjutnya disebut Efek Bersifat Ekuitas) yang telah dikeluarkan oleh Perseroan berdasarkan persetujuan RUPS, maka Direksi berwenang melakukan pengeluaran saham dimaksud tanpa memberikan hak kepada para pemegang saham yang ada pada saat itu untuk membeli terlebih dahulu saham yang akan dikeluarkan tersebut, satu dan lainnya dengan mengindahkan ketentuan anggaran Dasar dan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal.

7. Direksi berwenang mengeluarkan saham, obligasi konversi, waran atau efek

where the Company’s shares are listed.

In the event after such allocation, there are remaining shares:

i. If the increase of the Company’s capital by way of Limited Public Offering is conducted without specifying its maximum amount and without guarantee from any stand-by purchaser, such remaining shares which are not subscribed for shall not be issued and remain in the portofolio;

ii. If the increase of the Company’s capital by way of Limited Public Offering is conducted with specific amount and with guarantee from the stand-by purchaser, such remaining shares must be allocated to certain parties acting as stand-by purchaser, such remaining shares must be allocated to certain parties acting as stand-by purchaser, such remaining shares must be allocated to certain parties acting as stand-by purchaser in such Limited Public Offering, which have expressed their intention to purchase such remaining shares, at the price and on condition which are not more favorable than those of specified in such resolutions of the GMS of shareholders mentioned; as such with due observance of the provisions of the Articles of Association and the prevailing Capital Market regulations.

5. The provision of paragraphs 3 and 4 above shall apply mutatis mutandis in the event that the Company intends to issue convertible bonds, warrants or any other similiar convertible securities that may affect the shareholding composition of the Company, one and the other way subject to the prevailing Capital Market regulations and without perjudice to any permits from the authorities to the extent it is required under the prevailing laws.

6. If the shares in portfolio to be issued by the Company to the holders of convertible bonds, warrants or other convertible securities (hereinafter referred to as Equity) which have been issued by the Company pursuant to the approval of the AGM, the Board of Directors is authorized to perform the issuance of shares without rights to the existing shareholders at the time to buy in advance of the shares to be issued, one and the other way subject to the provisions of the Articles of Association and the prevailing Capital Market regulations

(5)

konversi lainnya dengan penawaran terbatas (private placement) atau penawaran umum (kedua, ketiga dan selanjutnya) sesuai dengan keputusan RUPS, tanpa memberikan HMETD kepada para pemegang saham yang ada dalam hal pengeluaran tersebut.

a. Ditujukan kepada karyawan;

b. Ditunjuk kepada pemegang obligasi atau efek lain yang dapat dikonversi menjadi saham, yang telah dikeluarkan dengan persetujuan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa;

c. Dilakukan dalam rangka reorganisasi dan/atau restrukturisasi yang telah disetujui oleh Rapat Umum Pemegang Saham; dan/atau

d. Dilakukan sesuai dengan peraturan di bidang Pasar Modal yang memperbolehkan penambahan modal tanpa HMETD.

Efek Bersifat Ekuitas yang dikeluarkan tersebut dapat dijual Perseroan kepada pihak maupun juga dengan harga, jumlah, jangka waktu, dan persyaratan yang ditentukan oleh Rapat Direksi berdasarkan keputusan RUPS Perseroan dengan mengindahkan peraturan perundang-undangan

8. Dalam hal peningkatan jumlah saham yang ditempatkan lebih lanjut sehubungan dengan peningkatan modal dasar Perseroan, maka ketentuan dalam ayat 3, 4, 5, 6 dan 7 Pasal 4 ini berlaku pula secara mutatis mutandis bagi pengeluaran saham karena adanya peningkatan modal dasar tersebut.

9. Penambahan modal dasar yang mengakibatkan perbandingan antara modal ditempatkan dan disetor terhadap modal dasar menjadi kurang dari 25 % (dua puluh lima persen) dapat dilakukan sepanjang :

a. telah mendapat keputusan Rapat Umum Pemegang Saham untuk menambah modal dasar

b. Perubahan Anggaran Dasar berkenaan dengan penambahan modal dasar tersebut telah mendapat persetujuan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia; c. penambahan modal ditempatkan/disetor sehingga menjadi paling sedikit 25% (duapuluh lima persen) dari modal dasar wajib dilakukan dalam jangka waktu paling lambat 6 (enam) bulan setelah perubahan Anggaran Dasar yang

dimaksud pada huruf b ayat ini mendapat persetujuan dari Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia;

d. dalam hal penambahan modal disetor sebagaimana dimaksud pada huruf c ayat ini tidak terpenuhi sepenuhnya, maka Perseroan wajib mengubah kembali Anggaran Dasarnya dalam jangka waktu 2 (dua) bulan setelah jangka waktu

7. Board of Directors have authority to issue share, the convertible bonds, warrants, or any other similiar convertible securites with private placement or Limited Public Offering (second, third, and so on) according to the resolutions of GMS, without HMETD to the shareholders with respect to the issue of such shares

a. For the Company’s employees;

b. For the holders of bonds or any other convertible securities issued based on the approval of the Extraordinary General Meeting of Shareholders;

c. Conducted in the course of reorganization and or restructuring which is approved by the General Meeting of Shareholders; and/or

d. Conducted pursuant to the Capital Market regulations that allow the increase of capital without HMETD.

Equity Securities issued by the Company may be sold to any parties and also with the price, amount, duration, and conditions prescribed by the Meeting of the Board of Directors and by resolution of the EGM of the Company subject to the prevailing regulations.

8. In the event the increase of the issued capital related to the increase of the authorized capital of the Company, the provision in paragraphs 3, 4, 5, 6 and 7 of this article 4 shall apply mutatis mutandis to the share issuance caused by such increase of the authorized capital.

9. The increase of authorized capital that causes the issued and paid up capital to become less than 25% (twenty five percent) of the authorized capital is allowed be conducted to the extent:

a. It has obtained the resolutions of General Meeting of Shareholders to increase the authorized capital

b. Amendment of the Article of Association related to the increase of the authorized capital has obtained the approval from the Minister of Laws and Human Rights

c. The increase of issued/paid up capital to become at least 25% (twenty five percent) of the authorized capital must be conducted at the latest within 6 (six) months after the approval from the Minister of Laws and Human Rights as set forth in point b of this paragraph.

d. In the event of the increase of paid up capital as set forth in point c of this paragraph has not been completely fulfilled, the Company must re-amend its article of associations within a period of 2 (two) months after the period

(6)

sebagaimana dimaksud pada huruf c ayat ini tidak terpenuhi. referred to paragraph c of this paragraph is not fulfilled. SAHAM

Pasal 5

1. Semua saham yang dikeluarkan oleh Perseroan adalah saham atas nama dan dikeluarkan atas nama pemiliknya yang terdaftar dalam Daftar Pemegang Saham perseroan.

2. Perseroan hanya mengakui seorang atau 1 (satu) badan hukum sebagai pemilik dari 1 (satu) saham, yaitu orang atau badan hukum yang namanya tercatat sebagai pemilik saham yang bersangkutan dalam Daftar Pemegang Saham perseroan.

3. Apabila 1 (satu) saham atau lebih karena sebab apapun menjadi milik beberapa orang, maka mereka yang memiliki bersama-sama itu diwajibkan untuk menunjuk secara tertulis seorang diantara mereka atau seorang lain sebagai kuasa mereka bersama-sama dan hanya orang yang ditunjuk atau diberi kuasa itu sajalah yang namanya dicatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan dan orang yang ditunjuk atau yang diberi kuasa ini harus dianggap pemegang yang sah dari saham (-saham) yang bersangkutan dan berhak mempergunakan hak yang diberikan oleh hukum atas saham(-saham) tersebut.

4. Selama ketentuan dalam ayat 3 di atas belum dilaksanakan, maka para pemegang saham tersebut tidak berhak mengeluarkan suara dalam RUPS, sedangkan pembayaran dividen untuk saham itu ditangguhkan.

5. Seorang pemegang saham menurut hukum harus tunduk kepada Anggaran Dasar dan kepada semua keputusan yang diambil dengan sah dalam RUPS serta peraturan perundang-undangan yang berlaku.

6. Untuk saham Perseroan yang tercatat pada Bursa Efek berlaku peraturan Bursa Efek di tempat di mana saham tersebut dicatatkan.

SHARES Article 5

1. All shares issued by the Company are shares bearing and issued under the name of its owner registered in the Shareholders Register of the company.

2. The Company only recognizes an individual or 1 (one) legal entity as the owner of 1 (one) share, i.e. an individual whose or a legal entity which is registered in the Shareholders Register of the Company.

3. If 1 (one) or more share(s) for whatsoever reason becomes the property of several persons, such persons who have joint-ownership are obligated to designate in writing one person amongst them or another person or another person as their joint attorney and only the name of such person so appointed or authorised shall be entered in the Shareholders Register of the Company and this person shall be considered as the only lawful holder of the share(s) concerned and entitled to exercise and utilise all the rights conferred by law upon such share(s)

4. To the extent the provisions stipulated in paragraph 3 above has not been complied with, then said Shareholders are not allowed to cast vote in a GMS, and dividend payment for such share(s) shall be suspended.

5. A shareholder shall by law, under the law, abide to the Articles of Association and all the resolutions validity adopted in a GMS and the applicable regulations.

6. For Company’s shares registered in the Stock Exchange, the rules of the Stock Exchange where the shares are registered shall be applicable.

SURAT SAHAM

(7)

1. Perseroan dapat mengeluarkan surat saham.

2. Apabila dikeluarkan surat saham, maka untuk setiap saham diberi sehelai surat saham.

3. Surat kolektip saham dapat dikeluarkan sebagai bukti pemilikan 2 (dua) atau lebih saham yang dimiliki oleh seorang pemegang saham.

4. Pada surat saham sekurangnya harus dicantumkan: a. Nama dan alamat pemegang saham;

b. Nomor surat saham; c. Nomor saham; d. Jumlah saham;

e. Nilai nominal saham; dan

f. Tanggal pengeluaran surat saham.

5. Pada surat kolektip saham sekurangnya harus dicantumkan: a. Nama dan alamat pemegang saham;

b. Nomor surat kolektip saham; c. Nomor saham;

d. Jumlah saham;

e. Nilai nominal saham; dan

f. Tanggal pengeluaran surat kolektip saham.

6. Surat saham dan surat kolektip saham harus dicetak sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal dan ditandatangani oleh Direksi yang berhak mewakili Direksi atau tanda tangan tersebut dicetak langsung pada surat saham atau surat kolektif saham yang bersangkutan.

7. Ketentuan ayat 6 di atas secara mutatis mutandis juga berlaku untuk pencetakan dan penandatanganan obligasi konversi, surat waran atau efek konversi lainnya yang sejenis.

8. Untuk saham yang termasuk dalam Penitipan Kolektif pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau pada Bank Kustodian (Khusus dalam rangka kontrak investasi kolektif), dapat pula diterbitkan dalam bentuk sertifikat atau konfirmasi

1. The Company may issue a share certificate.

2. If a share certificate is issued, then for each share one certificate shall be given

3. A collective share certificate may be issued as evidence of ownership of 2 (two) or more shares held by one shareholder.

4. The share certificate shall at least indicate the following items: a. Name and address of the shareholder;

b. Number of shares certificate; c. Number of the shares d. Amount of the shares;

e. Nominal value of the shares; and f. Date of issuance of the share certificate.

5. The collective share certificate shall at least indicate the following items: a. Name and address of the shareholder;

b. Number of the collective share certificate; c. Number of the shares;

d. Amount of the shares;

e. Nominal value of the shares; and

f. Date of issuance of the collective share certificate.

6. Share certificate and collective share certificate shall be printed in accordance with the prevailing Capital Market regulations and signed by the authorised Board of Directors to represent the Board of Directors or said signature(s) shall be directly printed on the related share certificate or collective share certificate. 7. The provision of paragraph 6 above shall be mutatis mutandis applicable to

printing and signing of convertible bond, warrant or other similar Equity Linked Securities

8. For shares administered by Collective Custody at Custody and Settlement Institution or Custodian Bank (particularly for collective investment contract), may be issued in the form of certificate or written confirmation signed by the

(8)

tertulis yang ditandatangani oleh anggota Direksi yang berhak mewakili Direksi atau tandatangan tersebut dicetak langsung pada sertifikat atau konfirmasi tertulis tersebut.

9. Konfirmasi tertulis yang dikeluarkan Direksi untuk saham yang termasuk dalam Penitipan Kolektif sekurangnya harus mencantumkan :

a. Nama dan alamat Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau Bank kustodian yang melaksanakan Penitipan Kolektif yang bersangkutan;

b. Tanggal pengeluaran konfirmasi tertulis;

c. Jumlah saham yang tercakup dalam konfirmasi tertulis;

d. Jumlah nilai nominal saham yang tercakup dalam konfirmasi tertulis;

e. Ketentuan bahwa setiap saham dalam Penitipan Kolektif dengan klasifikasi yang sama, adalah sepadan dan dapat dipertukarkan antara satu dengan yang lainnya.

member(s) of the Board of Directors or such signature(s) shall be directly printed on said certificate or said written confirmation.

9. A written confirmation of shares issued by the Board of Directors kept in the Collective Custody shall at least indicate the following information:

a. Name and address of the Custody and Settlement Institution or Custodian Bank administering such Collective Custody;

b. Date of issuance of the written confirmation;

c. Number of shares mentioned in the written confirmation; d. Amount of nominal value of the shares mentioned

e. The provision that each share with the same class in the Collective Depository shall be equal and exchangeable one to another.

PENGGANTI SURAT SAHAM Pasal 7

1. Dalam hal surat saham rusak, penggantian surat saham tersebut dapat dilakukan jika:

a. pihak yang mengajukan permohonan penggantian saham adalah pemilik surat saham tersebut;

b. Perseroan telah menerima surat saham yang rusak; dan

c. Perseroan wajib memusnahkan surat saham yang rusak setelah memberikan penggantian surat saham.

2. Dalam hal surat saham hilang, penggantian surat saham tersebut dapat dilakukan jika:

a. Perseroan telah mendapatkan bukti dari Kepolisian Republik Indonesia atas hilangnya surat saham tersebut;

b. pihak yang mengajukan permohonan penggantian saham adalah pemilik surat saham tersebut;

c. pihak yang mengajukan permohonan penggantian saham memberikan jaminan yang dipandang cukup oleh Direksi; dan

d. rencana pengeluaran pengganti surat saham yang hilang telah diumumkan di Bursa Efek di mana saham Perseroan dicatatkan dalam waktu selambat

REPLACEMENT FOR SHARE CERTIFICATE Article 7

1. If a share certificate is damaged, then the replacement of said shares may be made if:

a. The party requesting such share replacement is the owner of the share certificate;

b. The Company has received the damaged share certificate;

c. The Company shall be obligated to dispose the damaged share certificate after issuing the replacement share certificate

2. If a share certificate is lost, the replacement of such lost certificate can be made if:

a. The Company has received a reporting document from the Police of the Republic Indonesia regarding the lost of said share certificate;

b. The party requesting replacement of share certificate is the owner of said share certificate

c. The party requesting share certificate replacement has provided guarantees deemed sufficient by the Board of Directors of the Company; and

d. Plan to issue replacement of the lost share certificate had been announced in the Stock Exchange where the shares of the Company are registered within

(9)

lambatnya 14 (empatbelas) hari sebelum pengeluaran pengganti surat saham. 3. Biaya untuk pengeluaran penggantian surat saham itu harus di tanggung oleh

pemegang saham yang bersangkutan.

4. Pengeluaran pengganti untuk suatu surat saham, menurut pasal ini, mengakibatkan surat aslinya menjadi batal dan tidak berlaku lagi.

5. Ketentuan dalam Pasal 7 ini, mutatis mutandis juga berlaku bagi pengeluaran pengganti surat kolektif saham atau pengganti Konfirmasi Pencatatan Saham.

at the latest 14 (fourteen) days prior to the issuance of the share certificate replacement.

3. Expenses incurred for the issuance of a replacement for share certificate shall be borne by the respective shareholder.

4. The issuance of a replacement for share certificate according to this article, the original share certificate shall be null and void.

5. The provisions of this article 7 shall be applicable mutatis mutandis to the issue of replacement for collective shares certificate or substitute of Confirmation of Registration Share

DAFTAR PEMEGANG SAHAM DAN DAFTAR KHUSUS Pasal 8

1. Direksi Perseroan wajib mengadakan dan menyimpan Daftar Pemegang Saham dan Daftar Khusus di tempat kedudukan Perseroan.

2. Dalam Daftar Pemegang Saham itu dicatat: a. nama dan alamat para pemegang saham;

b. jumlah, nomor dan tanggal perolehan surat saham atau surat kolektif saham yang dimiliki oleh para pemegang saham;

c. jumlah yang disetor atas setiap saham;

d. nama dan alamat dari orang atau badan hukum yang mempunyai hak gadai atas saham atau sebagai penerima jaminan fidusia saham dan tanggal perolehan hak gadai atau tanggal pendaftaran jaminan fidusia tersebut; e. keterangan penyetoran saham dalam bentuk lain selain uang; dan

f. keterangan lainnya yang dianggap perlu oleh Direksi dan/atau diharuskan oleh peraturan perundang-undangan yang berlaku.

3. Dalam Daftar Khusus dicatat keterangan mengenai kepemilikan saham anggota Direksi dan Dewan Komisaris beserta keluarganya dalam Perseroan dan/atau pada perseroan lain serta tanggal saham itu diperoleh.

4. Pemegang saham harus memberitahukan setiap perpindahan tempat tinggal dengan Surat kepada Direksi perseroan. Selama pemberitahuan itu belum

SHAREHOLDERS REGISTER AND SPECIAL REGISTER Article 8

1. Board of Directors of the Company shall keep and maintain a Shareholders Register and a Special Register at the Company’s domicile

2. The Shareholders Register shall contain: a. name and address of the shareholders;

b. amount, number and date of acquisition of share certificate or collective share certificate owned by the shareholders;

c. amount paid for each share;

d. name and address of individual or legal entity holding a pledge on the share or fiducia recipient of the shares and the date of acquisition of such pledge or registration of the fiducia;

e. statement concerning the payment of shares in a form other than cash; and f. other information deemed necessary by the Board of Directors and/or

mandatory by the prevailing laws

3. The Special Register shall contain information on ownership of shares by the members of the Board of Directors and the Board of Commissioners including their families in the Company and/or in other companies and the date of acquiring the shares.

4. The Shareholders shall have to notify every change of their address by Letter to the Board of Directors of the Company. As long as such notification has not been made,

(10)

dilakukan, maka segala pemanggilan dan pemberitahuan kepada pemegang saham adalah sah jika dialamatkan pada alamat pemegang saham yang paling akhir dicatat dalam Daftar Pemegang Saham.

5. Direksi berkewajiban untuk menyimpan dan memelihara Daftar Pemegang Saham dan Daftar Khusus sebaik-baiknya.

6. Pencatatan dan/atau perubahan pada Daftar Pemegang Saham harus disetujui Direksi dan dibuktikan dengan penandatangan pencatatan atas perubahan tersebut oleh anggota Direksi yang berhak mewakili Direksi.

7. Atas permintaan pemegang saham yang bersangkutan atau penerima gadai atau penerima jaminan fidusia, suatu gadai saham atau jaminan fidusia harus dicatat dalam Daftar Pemegang Saham dengan cara yang ditentukan oleh Direksi berdasarkan bukti yang memuaskan yang dapat diterima oleh Direksi mengenai gadai atau jaminan fidusia atas saham yang bersangkutan. Pengakuan mengenai gadai saham oleh Perseroan sebagaimana disyaratkan dalam pasal 1153 Kitab Undang-Undang Hukum Perdata hanya terbukti dari pencatatan mengenai gadai itu dalam Daftar Pemegang Saham.

8. Setiap pendaftaran dan pencatatan dalam Daftar Pemegang Saham termasuk pencatatan mengenai suatu penjualan, pemindahtanganan atau cessie yang menyangkut saham atau kepentingan atas saham harus dilakukan sesuai dengan ketentuan Anggaran Dasar dan untuk saham yang terdaftar pada Bursa Efek di Indonesia berlaku peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal di Indonesia.

9. Setiap pemegang saham berhak melihat Daftar Pemegang Saham dan Daftar Khusus yang berkaitan dengan diri pemegang saham yang bersangkutan pada waktu jam kerja kantor Perseroan.

then all summons and notification to the shareholders shall be valid if addressed to the latest address of the shareholders registered in the Shareholders Register

5. The Board of Directors shall be obliged to properly keep and maintain the Shareholders Register and the Special Register.

6. Registration and/or changes in the Register of Shareholders must be approved by the Board of Directors and evidenced by signing of the recording of the change in the Register of Shareholders by the members of the Board of Directors who are authorised to represent the Board of Directors

7. Upon request from the relevant shareholder or the pledgee or as the fiduciary receiver, a pledge or fiduciary of share(s) shall be recorded in the Register of Shareholders in a manner determined by the Board of Directors based on satisfactory evidence acceptable by the Board of Directors with respect to the relevant pledge or fiduciary of share(s). The acknowledgement of pledge of share(s) by the Company as required under article 1153 of the Indonesian Civil Code shall only be proven through the annotation of the pledge in the Register of Shareholders.

8. Each registration or annotation in the Register of Shareholders, including the annotation pertaining to any sale, transfer or cessie with respect to the shares or rights or interest upon shares shall be performed in accordance with the provisions of the Articles of Association and for shares registered on the Stock Exchange in Indonesia in compliance with the prevailing Capital Market regulations.

9. Each shareholder shall be entitled to access the Register of Shareholders and the Special Register relating to the related shareholder during the business hours of the Company.

(11)

PENITIPAN KOLEKTIF Pasal 9

1. Saham dalam Penitipan Kolektif pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian dicatat dalam Daftar Pemegang Saham Perseroan atas nama Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian untuk kepentingan Pemegang Rekening pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian.

2. Saham dalam Penitipan Kolektif pada Bank Kustodian atau Perusahaan Efek yang dicatat dalam Rekening Efek pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian dicatat atas nama Bank Kustodian atau Perusahaan Efek yang bersangkutan untuk kepentingan pemegang rekening pada Bank Kustodian atau Perusahaan Efek tersebut.

3. Apabila saham dalam Penitipan Kolektif pada Bank Kustodian merupakan bagian dari portofolio efek reksa dana berbentuk kontrak investasi kolektif dan tidak termasuk dalam Penitipan pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian, maka Perseroan akan mencatatkan saham tersebut dalam Daftar Pemegang Saham atas nama Bank Kustodian untuk kepentingan pemilik Unit Penyertaan dari kontrak investasi kolektif.

4. Perseroan wajib menerbitkan konfirmasi Pencatatan Saham kepada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau Bank kustodian (khusus dalam rangka kontrak investasi kolektif) sebagai tanda bukti pencatatan dalam Daftar Pemegang Saham.

5. Perseroan wajib memutasikan saham dalam Penitipan Kolektif yang terdaftar atas nama Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau Bank kustodian (khusus dalam rangka kontrak investasi kolektif) dalam buku Daftar Pemegang Saham Perseroan menjadi atas nama pihak yang ditunjuk oleh Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau Bank Kustodian dimaksud.

Permohonan mutasi oleh Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian atau Bank Kustodian diajukan secara tertulis kepada Perseroan atau Biro Administrasi Efek

COLLECTIVE CUSTODY Article 9

1. Shares in the Collective Custody at Custody and Settlement Institution are registered in the Register of Shareholders of the Company under the name of the Custody and Settlement Institution for the interest of the account holder at the Custody and Settlement Institution

2. Shares in the Collective Custody at Custodian Bank or Securities Company registered in the Shares/Securities account at the Custody and Settlement Institution shall be registered at the name of the pertinent Custodian Bank or Security Company for the interest of the account holder at the said Custodian Bank or Securities Company.

3. If the shares in the Collective Custody at the Custodian Bank are part of the Shares/Securites portofolio of mutual funds in the form of collective investment contract and are not included in the Collective Custody of the Custody of the Custody and Settlement Institution, then the Company shall register said shares in the Shareholders Register on behalf of the Custodian Bank for the interest of all holders of Particapating Unit of said mutual funds in a form of said collective investment contract.

4. The Company shall have to issue a certificate or a written confirmation to the Custody and Settlement Institution or the Custodian Bank (particularly for collective investment contract) as evidance of registration in the Register of Shareholders of the Company.

5. The Company must transfer the shares in the Collective Custody registered under the name of the Custody and Settlement Institution or Custodian Bank (particularly for collective investment contract) in the Register of Shareholders of the Company to become on behalf of a party designated by the Custody and Settlement Institution or the concerned Custodian Bank.

The request for transfer by Custody and Settlement Institution or Custodian bank shall be submitted in writing to the Company or the Securities Adminstrative Berau appointed by the Company.

(12)

yang ditunjuk oleh Perseroan.

6. Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian, Bank Kustodian atau Perusahaan Efek wajib menerbitkan konfirmasi kepada pemegang rekening sebagai tanda bukti pencatatan dalam rekening efek.

7. Dalam Penitipan Kolektif setiap saham yang dikeluarkan Perseroan dari jenis dan klasifikasi yang sama adalah sepadan dan dapat dipertukarkan antara satu dengan yang lain.

8. Perseroan wajib menolak pencatatan mutasi saham ke dalam Penitipan Kolektif, apabila saham tersebut hilang atau musnah, kecuali pemegang saham dimaksud dapat memberikan bukti dan atau jaminan yang cukup bahwa yang bersangkutan adalah benar pemilik yang sah dari saham yang hilang atau musnah tersebut dan saham tersebut benar hilang atau musnah.

9. Perseroan wajib menolak pencatatan mutasi saham ke Penitipan Kolektif apabila saham tersebut dijaminkan, diletakkan dalam sita berdasarkan penetapan Pengadilan atau disita untuk pemeriksaan perkara pidana.

10. Pemegang Rekening Efek yang sahamnya termasuk dalam Penitipan Kolektif pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian Bank Kustodian atau Perusahaan Efek berhak mengeluarkan suara dalam RUPS Perseroan sesuai dengan jumlah saham yang dimilikinya. Pemegang Rekening Efek yang berhak mengeluarkan suara dalam RUPS adalah yang namanya tercatat sebagai Pemegang Rekening Efek pada Bank Kustodian atau Perusahaan Efek pada tanggal selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum tanggal pemanggilan RUPS.

11. Bank Kustodian dan Perusahaan Efek wajib menyampaikan daftar pemegang rekening beserta jumlah saham Perseroan yang dimiliki oleh masing-masing pemegang rekening tersebut kepada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian untuk selanjutnya menyerahkan daftar tersebut kepada Perseroan selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum tanggal RUPS untuk didaftarkan dalam Daftar Pemegang Saham yang khusus disediakan untuk penyelenggaraan RUPS. 12. Manajer lnvestasi berhak hadir dan mengeluarkan suara dalam RUPS atas Saham

6. The Custody and Settlement Institution, Custodian Bank or Securities Company, must issue a confirmation to the account holder evidending registration in the securties account.

7. In the Collective Custody, each share issued by the Company of the same type and classification are equal and is interchangeable amongst one another.

8. The Company shall have to decline recording a transfer of share in the Collective Custody, if the share certificate was lost or destroyed, unless the shareholder requesting said transfer can furnish adequate evidence and or sufficiant guarantee that he/she is actually the shareholder and said share certificate was really lost or destroyed.

9. The Company shall have to decline to record transfer of share to the Collective Custody, if the share is being pledge, is under consifaction under a court order or is under consifaction due to a criminal investigation.

10. A share/Securities account holder whose share is registered in the Collective Custody at Custody and Settlement Institution Custodian Bank or Securites Company is entitled to vote in the GMS, in accordance with the share owned by him/her registered in such account. Securities account holders entitled to vote in the GMS are those whose names are registered as Security Account Holder at the Custodian Bank or Securites Company on the date at the latest 1 (one) working day prior to the notice of GMS.

11. Custodian Bank and Securities Company shall have to submit a list of the names of the securities account holders including the number of the shares of the Company owned by each account to the Custody and Settlement Institution to be further submitted to the Company at the latest 1 (one) working day prior to notification of the GMS to be registered in the Shareholders Register speciafically prepared for the GMS.

12. The Investment Manager has the right to attend and vote in the GMS representing the shares kept included in the Collective Custody of the Custodian

(13)

Perseroan yang termasuk dalam Penitipan kolektif dalam Bank Kustodian yang merupakan bagian dari portofolio efek reksa dana yang berbentuk kontrak investasi kolektif dan tidak termasuk dalam Penitipan Kolektif pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian dengan ketentuan bahwa Bank Kustodian tersebut wajib menyampaikan nama Manajer Investasi tersebut selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja sebelum tanggal RUPS.

13. Perseroan wajib menyerahkan dividen, saham bonus atau hak-hak lain sehubungan dengan pemilikan saham Perseroan yang berada dalam Penitipan Kolektif kepada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian dan selanjutnya Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian menyerahkan dividen, saham bonus atau hak-hak lain tersebut kepada Bank Kustodian dan kepada Perusahaan Efek yang tercatat sebagai pemegang rekening pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian dan untuk selanjutnya diserahkan kepada pemegang rekening pada Bank Kustodian dan atau Perusahaan Efek tersebut.

14. Perseroan wajib menyerahkan dividen, saham bonus atau hak-hak lain sehubungan dengan pemilikan saham kepada Bank Kustodian, atas saham yang berada dalam Penitipan Kolektif pada Bank Kustodian yang merupakan bagian dari portofolio efek reksa dana berbentuk kontrak investasi kolektif dan tidak termasuk dalam Penitipan Kolektif pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian.

15. Batas waktu penentuan pemegang rekening yang berhak untuk memperoleh dividen, saham bonus atau hak-hak lainnya sehubungan dengan pemilikan saham dalam Penitipan Kolektif sebagaimana dimaksud dalam ayat 14 tersebut ditetapkan oleh atau berdasarkan keputusan RUPS dengan ketentuan Bank Kustodian dan Perusahaan Efek wajib menyampaikan daftar nama pemegang rekening efek beserta jumlah saham Perseroan yang dimiliki oleh masing-masing pemegang rekening efek yang terdaftar pada Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian untuk selanjutnya diserahkan kepada Perseroan selambat-lambatnya 1 (satu) hari kerja setelah tanggal RUPS yang menjadi dasar penentuan pemegang saham yang berhak untuk memperoleh dividen, saham bonus atau hak-hak lainnya tersebut.

Bank which is part of mutual funds portfolio in the form of collective investment contract and is not administrated in the Collective Custody of the Custody and Settlement Institution, provided that said Custodian Bank has have to submit the name of the Investment Manager at the latest 1 (one) working day prior to the date of the GMS.

13. The Company shall distribute dividends, bonus shares or other rights relating to the share ownership in the Collective Custody to Custody and Settlement Institution and thereafter the Custody and Settlement Instrument shall distribute those dividends, bonus shares or other rights to the Custodian Bank and to Securities Company registered as the account holder at the Custody and Settlement Institution for further distribution to the account holders at Custodian Bank or Securities Company

14. The Company shall distribute dividens, bonus shares or other rights relating to the share ownership to Custodian Bank over the shares in the Collective Custody which is part of shares portfolio of mutual funds in the form of collective investment contract and not included in the Collective Custody at the Custody and Settlement Institution.

15. The cut-off time to determine whether the securities account holder is entitled to receive dividend, bonus shares or other rights relating to the share ownership in the share ownership in the Collective Custody as stipulated in paragraph 14 is determined by the resolution a GMS, provided that the Custody Bank and Securities Company have to submit a list of the names of the securities account holder and the number of the Company’s share owned by each of said securities account holder to Custody and Settlement Institution which shall then submit it to the Company at the latest 1 (one) working day after the date of GMS to determine the shareholders entitled to receive such dividend, bonus shares and other rights.

PEMINDAHAN HAK ATAS SAHAM

(14)

1. Dalam hal terjadi perubahan pemilikan dari suatu saham, pemilik yang telah tercatat dalam Daftar Pemegang Saham harus tetap dianggap sebagai pemegang saham sampai nama dari pemegang saham baru telah termasuk dalam Daftar Pemegang Saham, satu dan lain dengan tidak mengurangi izin pihak yang berwenang dan peraturan perundang-undangan serta ketentuan pada Bursa Efek di Indonesia di mana saham-saham Perseroan dicatatkan.

2. Pemindahan hak atas saham harus berdasarkan akta pemindahan hak yang ditandatangani oleh yang memindahkan dan yang menerima pemindahan atau wakil mereka yang sah.

3. Akta pemindahan hak sebagaimana dimaksud dalam ayat 2 Pasal ini, harus berbentuk sebagaimana ditentukan dan/atau yang dapat diterima oleh Direksi dan salinannya disampaikan kepada Perseroan, dengan ketentuan bahwa bentuk dan tata cara pemindahan hak atas saham yang tercatat pada Bursa Efek harus memenuhi peraturan yang berlaku pada Bursa Efek di mana saham tersebut dicatatkan.

4. Pemindahan hak atas saham yang termasuk dalam Penitipan Kolektif dilakukan dengan pemindahbukuan dari rekening efek satu ke rekening efek yang lain Lembaga Penyimpanan dan Penyelesaian, Bank Kustodian dan Perusahaan Efek.

5. Pemindahan hak atas saham hanya diperbolehkan apabila semua ketentuan dalam Anggaran Dasar telah dipenuhi.

6. Pemindahan hak itu dicatat baik dalam Daftar Pemegang Saham yang bersangkutan maupun pada surat sahamnya, catatan itu harus ditandatangani oleh anggota Direksi yang berhak mewakili Direksi atau kuasa mereka yang sah. 7. Direksi dengan memberikan alasan untuk itu, dapat menolak untuk mendaftar

pemindahan hak atas saham dalam Daftar Pemegang Saham apabila cara yang ditentukan oleh Direksi tidak dipenuhi atau apabila salah satu dari persyaratan dalam pemindahan saham tidak dipenuhi.

8. Apabila Direksi menolak untuk mendaftar pemindahan hak atas saham, maka

1. In the event there is a change of ownership over a share, the original owner registered in the Register of Shareholders shall be deemed to remain the holder of such share until the name of the new owner has been entered into the Register of Shareholders of the Company, in any event, without prejudice to the approval of the authorised authorities, the prevailing regulations, and the rules of the Indonesian Stock Excahange where the shares of the Company are registered.

2. The transfer of right on a share must be based on a share transfer deed signed by the trasnferor and transferee or their authorised representatives.

3. The share transfer deed as stipulated in paragraph 2 of this article shall be in the form specified and/or approved by the Board of Directors and a duplicate thereof shall be submitted to the Company, provided that the form and manner of transfer of right on a share registered in the Stock Exchange has to be in accordance with the prevailing regulations of the Stock Exchange where such shares are registered.

4. The transfer of right on a share registered in the Collective Custody shall be performed through overbooking from one securities account to the other securities account in the Custody and Settlement Institution, Custody Bank and Securities Company.

5. The transfer of right on shares is permitted only after all of the provisions of the Articles of Association have been complied with.

6. The transfer of right is registered in the related Register of Shareholders and in the share certificate, said registration has to be signed by the members of the Board of Directors or their authorised representatives.

7. The Board of Directors by assigning a reason thereof, is entitled to decline to register any transfer of shares in the Register of Shareholders if the procedures required by the Board of Directors are not complied with or if one the requirements in the share transfer is not fulfilled.

(15)

Direksi wajib mengirim pemberitahuan penolakan kepada pihak yang akan memindahkan haknya dalam waktu 30 (tiga puluh) hari setelah tanggal permohonan untuk pendaftaran itu diterima oleh Direksi.

9. Mengenai saham Perseroan yang tercatat pada Bursa Efek, setiap penolakan untuk mencatat pemindahan hak atas saham yang dimaksud harus sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku di bidang Pasar Modal di Indonesia.

10. Daftar Pemegang Saham harus ditutup pada hari kerja terakhir dari Bursa Efek sebelum tanggal dilaksanakannya pemanggilan untuk RUPS, untuk menetapkan nama para pemegang saham yang berhak hadir dalam Rapat yang dimaksud. 11. Orang yang mendapat hak atas saham sebagai akibat kematian seorang pemegang

saham atau karena alasan lain yang menyebabkan pemilikan suatu saham beralih menurut hukum, dengan mengajukan bukti hak sebagaimana sewaktu-waktu disyaratkan oleh Direksi dapat mengajukan permohonan secara tertulis untuk didaftar sebagai pemegang saham. Pendaftaran hanya dapat dilakukan apabila Direksi dapat menerima baik bukti hak itu, tanpa mengurangi ketentuan dalam Anggaran Dasar Perseroan.

12. Semua pembatasan, larangan dan ketentuan dalam Anggaran Dasar Perseroan yang mengatur hak untuk memindahkan hak atas saham dan pendaftaran dari pemindahan hak atas saham harus berlaku pula secara mutatis mutandis terhadap setiap pemindahan hak menurut ayat 11 pasal ini.

8. If the Board of Directors refuses to register any transfer of shares, then the Board of Directors has to send a notice of such refusal to the party intending to transfer his/her rights within 30 (thirty) calender days afer the receipt date of such registration request by the Board of Directors.

9. As for the Company shares registered in the Stock Exchange, each refusal to register the transfer of right of such shares shall have to be pursuant to prevailing Capital Market regulations.

10. The Shareholders Register has to be closed by the end of the last working day of the Stock Exchange prior to advertising the notice of the GMS, to determine the names of the shareholders entitled to attend said GMS.

11. Any party becoming entitled to a share due to the decease of a shareholder or due to any other cause of which the owner of a share by operation of law changes, upon presentation evidance of right of ownership as from time to time required by the Board of Directors, may apply in writing to be registered as a Shareholder. The registration shall only be made if the Board of Directors received such evidance of ownership, without prejudice to provisions in the Articles of Association

12. Any restriction, prohibitions and regulations stipulated in the Articles of Association regulating the right to transfer a right on a share and registration of the transfer of right on a share shall be mutatis mutandis applicable to all transfers of rights under the provision of paragraph 11 this Article.

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM Pasal 11

1. RUPS dalam Perseroan adalah :

a. RUPS tahunan, sebagaimana dimaksud dalam Pasal 12 Anggaran Dasar ini; b. RUPS lainnya selanjutnya dalam Anggaran Dasar disebut RUPS luar biasa yaitu

RUPS yang diadakan sewaktu-waktu berdasarkan kebutuhan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 13 anggaran dasar ini.

c.

GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS Article 11

1. The GMS of the Company are:

a. Annual GMS, as stipulated in Article 12 of this Articles of Association;

b. Other GMS which in the Articles of Associaton shall be referred to as Extraordinary GMS i.e. GMS convened at any time required whenver it is need as stipulated in Article 13 of this articles of association.

(16)

2. Istilah RUPS dalam Anggaran Dasar ini berarti keduanya, yaitu RUPS tahunan dan

RUPS luar biasa, kecuali dengan tegas dinyatakan lain. 2. The term GMS in this Articles of Association shall mean both the Annual and the Extraordinary GMS, unless expressly otherwise stated

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM TAHUNAN Pasal 12

1. RUPS tahunan diselenggarakan tiap tahun, paling lambat 6 (enam) bulan setelah tahun buku Perseroan ditutup.

2. Dalam RUPS Tahunan dibahas agenda sebagai berikut:

a. Persetujuan Laporan Tahunan dan pengesahan Laporan Keuangan Tahunan Perseroan.

b. Diputuskan penggunaan laba perseroan. c. Dilakukan penunjukan Akuntan Publik.

d. Jika perlu dilakukan pengangkatan anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris.

e. Dapat diputuskan hal-hal lain yang diajukan sebagaimana mestinya dalam rapat sesuai dengan ketentuan anggaran dasar.

3. Persetujuan Laporan Tahunan dan Pengesahan laporan keuangan oleh RUPS tahunan, berarti memberikan pelunasan dan pembebasan tanggung jawab sepenuhnya kepada para anggota Direksi dan Dewan Komisaris atas pengurusan dan pengawasan yang telah dijalankan selama tahun buku yang lalu, sejauh tindakan tersebut tercermin dalam Laporan Tahunan dan laporan keuangan. 4. Apabila Direksi atau Dewan Komisaris lalai menyelenggarakan RUPS tahunan pada

waktu yang telah ditentukan, maka 1 (satu) pemegang saham atau lebih yang bersama-sama mewakili 1/10 (satu per sepuluh) bagian dari jumlah seluruh saham dengan hak suara yang sah berhak memanggil sendiri RUPS tahunan atas biaya Perseroan setelah mendapat izin dari Ketua Pengadilan Negeri yang daerah hukumnya meliputi tempat kedudukan Perseroan.

ANNUAL GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS Articles 12

1. The Annual GMS shall be convened every year, not later than 6 (six) months after the book year of the Company is closed.

2. At the Annual GMS shall be discussed the following agenda:

a. Approval of the Annual Report as well as ratification of the Annual Financial Statement of the Company.

b. To be resolved proposal of the appropriation of net profits. c. To be appointed the public accountant.

d. Appointment of the members of the Board of Directors and the Board of Commissioners of the Company (if necessary).

e. Might be resolved other matters as may be properly brought up in the Meeting in accordance with the Articles of Association.

3. The approval of the Annual Report and the ratification of the Financial Statement by the annual GMS shall constitute a full release and discharge to the members of the Board of Directors and Board of Commissioners on their management and supervision duties carried out during the previous book year, to the extent that such actions are reflected in the Annual Report and Annual Financial Statement. 4. In the event that the Board of Directors or Board of Commissioners fails to

convene the Annual GMS on the specified time, then 1 (one) or more shareholders jointly representing 1/10 (one tenth) of the total shares with valid voting rights shall be entitled to call the Annual GMS at the expense of the Company after obtaining a permit from the authorised institution in accordance with the regulations having the force of law.

RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM LUAR BIASA Pasal 13

1. Direksi atau Dewan Komisaris berwenang menyelenggarakan RUPS luar biasa.

EXTRAORDINARY GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS Articles 13

(17)

2. Direksi wajib memanggil dan menyelenggarakan RUPS luar biasa atas permintaan tertulis dari Dewan Komisaris atau 1 (satu) pemegang saham atau lebih yang bersama-sama mewakili 1/10 (satu per sepuluh) bagian dari jumlah seluruh saham dengan hak suara yang sah.

Permintaan tertulis tersebut harus disampaikan secara tercatat dengan menyebutkan hal-hal yang hendak dibicarakan disertai alasannya.

3. Direksi wajib melakukan pengumuman RUPS kepada pemegang saham dalam jangka waktu paling lambat 15 (lima belas) hari atau dengan mengindahkan ketentuan hukum yang berlaku terhitung sejak tanggal permintaan penyelenggaraan RUPS diterima Direksi. Dalam hal Direksi tidak melakukan pengumuman RUPS dalam jangka waktu tersebut, pemegang saham dapat mengajukan kembali permintaan penyelenggaraan RUPS kepada Dewan Komisaris. Dewan Komisaris wajib melakukan pengumuman RUPS kepada pemegang saham dalam jangka waktu paling lambat 15 (lima belas) hari atau dengan mengindahkan ketentuan hukum yang berlaku terhitung sejak tanggal permintaan penyelenggaraan RUPS diterima Dewan Komisaris.

Permintaan tertulis tersebut harus disampaikan secara tercatat dengan menyebutkan hal-hal yang hendak dibicarakan disertai alasannya. Apabila Dewan Komisaris lalai untuk melakukan pengumuman atau panggilan RUPS Luar Biasa setelah lewatnya waktu sebagaimana ditetapkan dalam perundang-undangan terhitung sejak surat permintaan diterima olehnya, maka Pemegang Saham yang bersangkutan yang menandatangani permintaan itu berhak memanggil sendiri RUPS Luar Biasa atas biaya Perseroan setelah mendapat izin dari Ketua Pengadilan Negeri yang daerah hukumnya meliputi tempat kedudukan Perseroan.

4. Pelaksanaan rapat sebagaimana dimaksud dalam ayat 3 harus memperhatikan penetapan Ketua Pengadilan Negeri yang memberi izin tersebut.

extraordinary GMS.

2. The Board of Directors is obliged to assemble and convene an extraordinary GMS upon the written request by the Board of Commissioners or from 1 (one) or more shareholders representing jointly 1/10 (one-tenth) of the total shares with valid voting rights.

The written request shall be submitted by stating the matters to be discussed the reasons thereof.

3. The Board of Directors is obliged to make an announcement of AGM to the shareholders not later than 15 (fifteen) days or with regard to the legal provisions in force as from the date of request of the AGM accepted by the Board of Directors. If the Boards of Directors fails to announce the GMS after the lapse of the period, then the shareholders can resubmit the request of the request of GMS to the Board of Commissioners.

Board of Commissioners is obliged to make an announcement of AGM to the shareholders not later than 15 (fifteen) days or with regard to the legal provisions in force as from the date of request of the AGM accepted by the Board of Commisiioners.

The written request must be submitted recorded by mentions things that are to be discussed along with the reasons. When Board of Commissioners neglect to perform announcement or call Extraordinary GMS after the passage of time as defined in the legislation as from the letter of request accepted by him/her, then the relevant Shareholder who signed the request is entitled to call itself the Extraordinary General Meeting at the expense of the Company after obtaining permission from Chairman of the district court whose jurisdiction covers the domicile of the Company.

4. The implementation of General Meeting of Shareholders as set forth in paragraph 3 shall be subject to the decision of the Head of the District Court giving such permit

TEMPAT DAN PEMANGGILAN RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM Pasal 14

1. RUPS diadakan di tempat kedudukan Perseroan, atau di tempat Perseroan melakukan kegiatan usaha utamanya atau ibukota provinsi di mana tempat kedudukan atau tempat kegiatan usaha utama Perseroan atau provinsi tempat

PLACE AND NOTICE OF THE GENERAL MEETING OF SHAREHOLDERS Article 14

1. The GMS shall be convened at the domicile of the Company or at the place of main business activities of the Company or at capital of the province of the domicile or place of main business activities or at the province of the Stock

(18)

kedudukan Bursa Efek di mana saham Perseroan dicatatkan.

2. Sekurang-kurangnya 14 (empat belas) hari sebelum diberikannya Pemanggilan RUPS, dengan tidak memperhitungkan tanggal Pengumuman dan tanggal Pemanggilan, pihak yang berhak untuk memberikan Pemanggilan harus mengumumkan kepada para pemegang saham melalui sekurangnya 1 (satu) surat kabar berbahasa Indonesia yang berperedaran nasional, situs web Bursa efek dan situs web Perseroan bahwa akan diadakan RUPS, tanpa mengurangi ketentuan lain dalam Anggaran Dasar.

3. Pemanggilan untuk RUPS harus disampaikan kepada para pemegang saham melalui sekurangnya 1 (satu) surat kabar berbahasa Indonesia yang berperedaran nasional, situs web Bursa Efek dan situs web Perseroan.

Pemanggilan untuk RUPS harus dilakukan sekurangnya 21 (duapuluh satu) hari sebelum tanggal RUPS, dengan tidak memperhitungkan tanggal pemanggilan dan tanggal penyelenggaraan RUPS.

4. Pemanggilan RUPS harus mencantumkan hari, tanggal, waktu, tempat dan acara Rapat, disertai pemberitahuan bahwa bahan yang akan dibicarakan dalam Rapat tersedia di Kantor Perseroan mulai dari hari dilakukan Pemanggilan sampai dengan tanggal Rapat diselenggarakan.

Pemanggilan RUPS Tahunan harus pula mencantumkan pemberitahuan, bahwa Laporan Tahunan sebagaimana dimaksudkan dalam Pasal 23 ayat 3 telah tersedia di kantor Perseroan, selambatnya sejak tanggal Pemanggilan Rapat dan bahwa salinan dari neraca dan perhitungan laba rugi dari tahun buku yang baru lalu dapat diperoleh dari Perseroan atas permintaan tertulis dari pemegang saham.

5. Usul-usul dari pemegang saham harus dimasukkan dalam acara Rapat Umum Pemegang Saham, apabila:

a. usul yang bersangkutan telah diajukan secara tertulis kepada Direksi oleh seorang atau lebih pemegang saham yang mewakili sedikitnya 1/20 (satu per duapuluh) bagian dari jumlah seluruh saham dengan hak suara;

b. usul yang bersangkutan telah diterima oleh Direksi sedikitnya 7 (tujuh) hari sebelum tanggal pemanggilan rapat yang bersangkutan;

c. usulan mata acara rapat harus dilakukan dengan itikad baik, mempertimbangkan kepentingan Perseroan, menyertakan alasan dan bahan usulan mata acara rapat, serta tidak bertentangan dengan peraturan perundang-undangan.

Exchange where the shares of the Company are registered.

2. At least 14 (fourteen) calender days prior to the notification of the GMS, excluding the dates of the announcement and notification, the party entitled to call shall obligated to announce to the shareholders by advertising in at least 1 (one) Indonesian daily newspaper with national circulation, the website of Stock Exchange and the website of the Company that GMS shall be convened, without prejudice to the provisions of the Articles of Association

3. The notice of GMS shall be sent to each shareholder by advertising in at least 1 (one) Indonesian daily newspaper with national circulation, the website of Stock Exchange and the website of the Company.

Notice of the GMS shall be at least 2 (twenty one) calender days prior to said GMS, excluding the date of the notice and the date of the GMS.

4. The notice of the GMS shall state the day, date, time, place and the agenda of the Meeting accompanied with announcement that the materials to be discussed in the Meeting are available at the office of the Company from the date of the notice until the date of the GMS.

The notice of the Annual GMS shall also state that the annual report as stipulated in Article 23 paragraph 3 is available at the office of the Company and that copies of the balance sheet and profit and loss statement for the recent book year may be obtained from the Company after submitting a written request by the Shareholders.

5. Proposal(s) by shareholder(s) shall be included in the agenda of the GMS, if: a. The proposal(s) concerned has been submitted in writing to the Board of

Directors by 1 (one) or more shareholder(s) representing at least 1/20 (one-twenty) of the total shares with valid voting rights issued by the Company; b. The proposal(s) are received by the Board of Directors at least 7 (seven)

calander days before the notice of meeting is issued; and

c. The proposal(s) meeting agenda must be made in good faith, considering the interest of the Company, include reasons and materials proposal(s) meeting agenda item, and does not conflict with laws and regulations.

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Kasmir (2008:25) “Bank adalah badan usaha yang menghimpun dana dari masyarakat dalam bentuk bentuk simpanan dan menyalurkannya kepada masyarakat dalam bentuk

Dalam hal kuorum sebagaimana dimaksud dalam ayat (1) tidak tercapai, maka dilakukan pemanggilan rapat pembina yang kedua paling cepat 3 (tiga) hari terhitung sejak tanggal

Apabila dalam Rapat yang dimaksud dalam ayat 1 korum yang ditentukan tidak tercapai, maka paling cepat 10 (sepuluh) hari kalender dan paling lambat 21 (dua

RUPS sebagaimana dimaksud pada ayat 7 di atas dipimpin oleh Komisaris Utama dan apabila Komisaris Utama tidak hadir, hal tersebut tidak perlu dibuktikan

ANGGARAN DASAR PT SOLUSI BANGUN INDONESIA Tbk NAMA DAN TEMPAT KEDUDUKAN PASAL 1 1 Perseroan Terbatas ini berusaha dengan memakai nama PT SOLUSI BANGUN INDONESIA Tbk (selanjutnya

bahwa berdasarkan ketentuan Pasal 6 ayat (1) Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 112 Tahun 2016 tentang Konfirmasi Status Wajib Pajak Dalam Pemberian Layanan

Pangkat huruf yang sama menyatakan tidak berbeda secara nyata pada tingkat 5% ([^0,05) berdasarkan uji Duncan jarak berganda. Aktivitas spesifik kitinase diperoleh

Situs judi slot online kami merupakan salah satu situs judi slot online terpopuler yang sudah menjadi situs judi slot online kepercayaan para pemain judi slot online karena situs