• Tidak ada hasil yang ditemukan

Strategi Public Relations dalam Membangunn Hubungan Sekolah dengan Masyarakat di Lembaga Pendidikan (Studi Multi Situs di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Strategi Public Relations dalam Membangunn Hubungan Sekolah dengan Masyarakat di Lembaga Pendidikan (Studi Multi Situs di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari)"

Copied!
22
0
0

Teks penuh

(1)

i

STRATEGI

PUBLIC RELATIONS

DALAM MEMBANGUN HUBUNGAN SEKOLAH

DENGAN MASYARAKAT DI LEMBAGA PENDIDIKAN

(STUDI MULTI SITUS DI MTs NEGERI TULUNGAGUNG

DAN MTs NEGERI PULOSARI)

TESIS

Disusun dalam rangka untuk memenuhi salah satu persyaratan menempuh Sarjana Strata 2 Magister (S-2) Manajemen Pendidikan Islam (MPI)

Program Pascasarjana IAIN Tulungagung

Oleh:

Nina Agung Dewi Anggraini NIM. 1751144018

PROPGRAM STUDI MANAJEMEN PENDIDIKAN ISLAM

PASCASARJANA

IAIN TULUNGAGUNG

2016

(2)

ii

PERSETUJUAN PEMBIMBING

Tesis dengan judul “Strategi Public Relations dalam Menciptakan Hubungan Sekolah dengan Masyarakat di Lembaga Pendidikan (Studi Multi Situs di

MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari)

yang ditulis oleh Nina

Agung Dewi Anggraini ini telah diperiksa dan disetujui untuk diujikan.

Pembimbing Tanggal Tanda Tangan

1. Prof. Dr. H. Mujamil, M.Ag.

NIP. 19650301 1993 03 1 003

2. Dr. Chusnul Chotimah, M.Ag.

(3)

iii

PENGESAHAN

Tesis dengan judul

“Strategi Public Relations dalam Membangun Hubungan Sekolah dengan Masyarakat di Lembaga Pendidikan (Studi Multi

Situs di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari)

yang ditulis

oleh Nina Agung Dewi Anggraini ini telah dipertahankan di depan Dewan

Penguji Tesis Pascasarjana IAIN Tulungagung pada hari Rabu tanggal 27 Juli 2016 dan diterima sebagai salah satu persyaratan untuk memperoleh gelar Magister Pendidikan Islam (M.Pd.I)

DEWAN PENGUJI

1. Ketua : Prof. Dr. H. Mujamil, M.Ag. ...

2. Sekretaris : Dr. Chusnul Chotimah, M.Ag. ...

3. Penguji I : Dr. H. Munardji, M.A ...

4. Penguji II : Dr. Agus Zaenul Fitri, M.Pd. ...

Tulungagung, 2 Agustus 2016 Mengesahkan,

Pascasarjana IAIN Tulungagung Direktur,

Prof. Dr. H. Achmad Patoni, M.Ag NIP. 19600524 199103 1 001

(4)

iv

PERNYATAAN KEASLIAN

Yang bertanda tangan di bawah ini saya: Nama : Nina Agung Dewi Anggraini NIM : 1751144018

Program : Manajemen Pendidikan Islam Institusi : Pascasarjana IAIN Tulungagung

dengan sungguh-sungguh menyatakan bahwa TESIS ini secara keseluruhan adalah hasil penslitian/karya saya sendiri, kecuali pada bagian-bagian yang dirujuk sumbernya.

Tulungagung, 29 Juni 2016 Saya yang menyatakan

(5)

v

MOTTO

نلْوَػق اوُلوُقَك َوَّللا اوُقَّػتا

انديِدَس

“Bertakwalah kamu kepada Alloh dan ucapkanlah perkataan yang benar” (QS. Al-Ahzab: 70).1

1

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Karya ini saya persembahkan untuk:

Suami tercinta M. Amanuddin Rifa’i

Anak pertama saya Titis Fauziyah Rifa’i

Kedua orang tua saya Bapak Sujarwo dan Ibu Tukem

Kedua mertua saya Bapak Abdul Mutholib dan Ibu Siti Asiyah

(7)

vii

PRAKATA

Segala puji syukur bagi Allah SWT. yang telah melimpahkan rahmat, hidayah, dan taufik-Nya kepada kita, sehingga kita tetap iman dan Islam, serta komitmen sebagai insan yang haus akan ilmu pengetahuan.

Sholawat serta salam semoga tetap terlimpahkan kepada Nabi besar Muhammad SAW., yang telah membawa kita ke dunia yang penuh dengan kedamaian.

Tesis ini disusun untuk memenuhi tugas akhir yang diberikan oleh Program Pascasarjana, dan juga merupakan sebagian dari syarat yang harus dipenuhi oleh penulis guna memperoleh gelar Magister Pendidikan Islam.

Selesainya penyusunan tesis ini tidak lain berkat bimbingan dari dosen pembimbing yang sudah ditetapkan, dan juga berkat bantuan dari berbagai pihak. Oleh karena itu, sudah sepatutnya penulis menyampaikan ucapan terima kasih kepada:

1. Dr. Maftukhin, M.Ag., selaku Rektor IAIN Tulungagung yang telah memberikan izin kepada penulis untuk mengumpulkan data sebagai bahan penulisan laporan penelitian ini.

2. Prof. Dr. H. Achmad Patoni, M.Ag., selaku Direktur Pascasarjana yang telah memberi pengarahan dan memberikan dorongan semangat dalam mengemban ilmu pengetahuan selama perkuliahan.

3. Prof. Dr. H. Mujamil, M.Ag dan Dr. Chusnul Chotimah, M.Ag selaku pembimbing yang telah memberikan pengarahan dan koreksi, sehingga penelitian ini dapat diselesaikan sesuai dengan waktu yang sudah direncanakan.

4. Segenap Bapak dan Ibu Dosen Pascasarjana IAIN Tulungagung, yang telah berjasa mengantarkan penulis untuk mengetahui arti pentingnya ilmu pengetahuan.

5. Dr. H Bambang Widarsono, M.K.Pd., selaku Kepala MTsN Pulosari dan Drs. H. Kirom Rofi‟i, M.Pd.I., selaku Kepala MTsN Tulungagung yang telah memberikan ijin dalam melaksanakan penelitian.

(8)

viii

6. Segenap Civitas Akademika Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Tulungagung, yang telah memberikan fasilitas pembelajaran yang memudahkan penulis dalam penyusunan Tesis ini.

7. Teman-teman angkatan 2014 program studi Manajemen Pendidikan Islam, Weny Nuzula, Lailatul Ashariyah, Dwi Pujiatin, Ernila RIzar, Rifngatul Chusna, Rusnee Deksor, dan semuanya. Terimakasih untuk dukungan, motivasi, dan berbagai bantuan dalam penyusunan tesis ini.

Dengan penuh harapan, semoga jasa kebaikan mereka diterima Allah SWT. dan tercatat sebagai amal shalih. Jazakumullah khoiruljaza’. Akhirnya, karya ini penulis suguhkan kepada segenap pembaca dengan harapan adanya saran dan kritik yang bersifat konstruktif demi pengembangan dan perbaikan, serta pengembangan lebih sempurna dalam kajian-kajian manajemen pendidikan Islam penulis seanjutnya. Semoga karya ini bermanfaat dan mendapat ridha Allah SWT. Amin.

Tulungagung, 30 Juni 2016 Penulis

(9)

ix

DAFTAR TABEL

2.1 Penelitian Terdahulu ... 58

3.1 Peristiwa yang diamati ... 73

3.2 Jenis dokumen yang diperlukan ... 76

4.1 Matriks Temual Situs 1 (MTsN Tulungagung) ... 132

4.2 Matriks Temual Situs 2 (MTsN Pulosari) ... 138

(10)

x

DAFTAR GAMBAR

2.1 Paradigma Penelitian ... 63

3.1 Model Analisis Data Tunggal ... 78

3.2 Alur Analisis Lintas Situs ... 81

3.3 Pengecekan keabsahan data dalam penelitian kualitatif ... 82

3.4 Triangulasi sumber ... 84

(11)

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Pedoman Wawancara Lampiran 2 Pedoman Dokumentasi Lampiran 3 Hasil Dokumentasi Foto Lampiran 4 Surat-surat

Lampiran 5 Kartu Bimbingan Tesis Lampiran 6 Biodata Penulis

(12)

xii

PEDOMAN TRANSLITERASI

1. Di dalam Tesis ini banyak dijumpai nama dan istilah teknis (technical term)

yang berasal dari bahasa Arab ditulis dengan huruf Latin. Pedoman transliterasi yang digunakan untuk penulisan tersebut adalah sebagai berikut:

ARAB LATIN

Kons. Nama Kons. Keterangan

ا - - Tidak dilambangkan (harf madd)

ب Ba B Be

ت Ta T Te

ث Tsa Th Te dan ha

ج Jim J Je

ح ha H>{ Ha (dengan titik di bawah)

خ Kha Kh Ka dan Ha د Da D De ذ Dza Dh De dan Ha ر Ra R Er ز Za Z Zet س Sin S Es ش Syin Sh Es dan Ha

ص Sad S Es (dengan titik di bawah)

ض Dad D De (dengan titik di bawah)

(13)

xiii

ظ Za Z Zet (dengan titik di bawah)

ع Ain „ Koma terbalik di atas

غ Ghin Gh Ge dan Ha ؼ Fa F Ef ؽ Qaf Q Qi ؾ Kaf K Ka ؿ Lam L El ـ Mim M Em ف Nun N En ك Wau W We ق Ha H Ha ء Hamzah ‟ Apostrof م Ya Y Ye

2. Vokal rangkap atau diftong bahasa Arab yang lambangnya berupa gabungan antara harakat dengan huruf, transliterasinya dalam tulisan Latin dilambangkan dengan gabungan huruf sebagai berikut:

a. Vokal rangkap (

ػػَػػػ ْوػ)

dilambangkan dengan gabungan huruf aw, misalnya : al-yawm.

b. Vokal rangkap (

ْيػػَػػػػ)

dilambangkan dengan gabungan huruf ay, misalnya: al-bayt.

3. Vokal panjang atau maddah bahasa Arab yang lambangnya berupa harakat dan huruf, transliterasinya dalam tulisan Latin dilambangkan dengan huruf dan tanda macron (coretan horizontal) di atasnya, misalnya ( ةحت افلا = al fatihah), ( مواعلا = al u’lum), ( ةميق = qimah)

(14)

xiv

4. Syaddah atau tasydid yang dilambangkan dengan syaddah atau tasydid, transliterasinya dalam tulisan Latin dilambangkan dengan huruf yang sama dengan huruf yang bertanda syaddah itu, misalnya (دح = haddun), (دس =

saddun), (بيط = tayyib)

5. Kata sandang dalam Bahasa Arab yang dilambangkan dengan huruf alif-lam, transliterasinya dalam tulisan Latin dilambangkan dengan huruf “al” terpisah dari kata yang mengikuti dan diberi tanda hubung, misalnya (تيبلا = al bayt), (ءامسلا = al samma’)

6. Ta‟ marbutah mati atau yang dibaca seperti berharakat sukun, transliterasinya dalam tulisan Latin dilambangkan dengan huruf “h”, sedangkan Ta‟ marbutah yang hidup dilambangkan dengan huruf “t” misalnya ( ل لاهلا ةي ور = ru’yat

al-hilal)

7. Tanda spostrof („) sebagai transliterasi huruf hamzah berlaku untuk yang terletak di tengah atau di akhir kata, misalnya ( ةيور = ru’yah), (ءاه = قف fuqaha)

(15)

xv ABSTRAK

Tesis dengan judul “ Strategi Public Relations dalam Menciptakan Hubungan Sekolah dengan Masyarakat di Lembaga Pendidikan (Studi Multi Situs di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari)” ini ditulis oleh Nina Agung Dewi Anggraini dengan dibimbing oleh Prof. Dr. H. Mujamil, M.Ag. dan Dr. Chusnul Chotimah, M.Ag.

Kata Kunci: Strategi Public Relations, Hubungan Sekolah dengan Masyarakat

Public relations sekolah adalah gerbang terdepan yang menghubungkan lingkungan internal lembaga pendidikan dengan masyarakat. Namun fakta di lapangan tidak menunjukkan demikian, humas masih dianggap remeh oleh sebagian lembaga pendidikan. Humas belum mendapatkan peran dan posisi penting penting dalam lembaga pendidikan.

Berkenaan dengan hal tersebut, penelitian ini terfokus pada strategi public relations dalam menciptakan hubungan sekolah dengan masyarakat dengan pertanyaan penelitian: (1) Bagaimana strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat bawah MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari?; (2) Bagaimana strategi public relations

dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat atas MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari?; dan (3) Bagaimana strategi

public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga non pendidikan di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari?.

Berdasarkan pertanyaan penelitian tersebut, maka tujuan dari penelitian ini adalah: (1) Untuk mendiskripsikan strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat bawah MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari; (2) Untuk mendiskripsikan strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat atas MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari; (3) Untuk mendiskripsikan strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga non pendidikan di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari.

Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan rancangan studi multi situs. Teknik pengumpulan data menggunakan wawancara mendalam, observasi partisipan dan dokumentasi. Analisis dilakukan dengan dua tahap yaitu analisis kasus tunggal dan analisis lintas situs menggunakan tiga alur yaitu: reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. Pengecekan keabsahan data dengan menggunakan perpanjangan keikutsertaan, triangulasi, dan pembahasan teman sejawat.

Hasil pembahasan dari penelitian ini adalah: (1) Strategi public relations

dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat bawah MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari adalah melalui komunikasi yang baik, pelibatan kegiatan secara langung dan memaksimalkan penggunaan media; (2) Strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat atas MTs Negeri Tulungagung dan

(16)

xvi

MTs Negeri Pulosari adalah melalui hubungan edukatif, hubungan institusional dan hubungan kultural antara sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat atas; (3) Strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga non pendidikan di MTs Negeri Tulungagung dan MTs Negeri Pulosari adalah dengan memaksimalkan hubungan dengan stakeholder.

(17)

xvii ABSTRACT

Thesis with the title "Strategic Public Relations in Creating Relationships with Communities in Schools Educational Institution (Multi-Site Study in MTs MTs Tulungagung and Pulosari)" was written by Nina Dewi Agung Anggraini guided by Prof. Dr. H. Mujamil, M.Ag. and Dr. Chusnul Chotimah, M.Ag.

Keywords: Strategic Public Relations, Relations with Public Schools

Public relations is the school's leading gateway that connects the internal environment of the institution and the community. But the facts on the ground do not indicate so, PR is still underestimated by some educational institutions. PR has not received crucial role and important position in the educational institutions.

In this regard, this study focused on public relations strategy in creating a relationship with the school community with research questions: (1) How does public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions at lower levels MTs Tulungagung and MTs Pulosari ?; (2) How does public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions in the top level MTs Tulungagung and MTs Pulosari ?; and (3) How is the public relations strategy of building relationships with non school education in MTs Tulungagung and MTs Pulosari ?.

Based on the research questions, the objectives of this study were: (1) To describe public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions at lower levels MTs Tulungagung and MTs Pulosari; (2) To describe public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions in the top level MTs Tulungagung and MTs Pulosari; (3) To describe the public relations strategy of building relationships with non school education in MTs Tulungagung and MTs Pulosari.

This study used a qualitative approach to the design of multi-site studies. The technique of collecting data using interviews, participant observation and documentation. Analyses were performed in two stages, namely a single case analysis and cross-site analysis using three grooves: data reduction, data presentation and conclusion. Checking the validity of the data by using an extension of participation, triangulation, and peer discussion.

Discussion of the results of this study are: (1) public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions at lower levels MTs Tulungagung and MTs Pulosari adala through good communication, involvement in langung activities and maximize the use of the media; (2) The public relations strategy in building a relationship of the school with educational institutions in the top level MTs Tulungagung and MTs Pulosari is through the relationship of educational, institutional relations and cultural ties between schools and educational institutions on the upper level; (3) The public relations strategy of building relationships with non school education in MTs Tulungagung and MTs Pulosari is to maximize relationships with stakeholders.

(18)

xviii

صخللدا

ةيللمحا تاعمتلمجا عم تاقلاع ءاشنإ في ةيجيتاترسلا ةماعلا تاقلاعلا"فاونع تتح ةلاسرلا

ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا في ةسارد عقولدا ددعتم(سرادلدا ةيميلعت ةسسؤم في

مويد جنوجأ انين فيلأت نم ")عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف

نييرنجا

ةمةالخا نسس روتتدلا ك ةيملاسلا ر تسلمجا يماجوم روتتدلا روسيفكرولا ةةجولدا

ةيملاسلا ر تسلمجا

.

:حاتلدا ةملت

.ةعاملجا عم ةيسردلدا تاقلاعلا ،ةيجيتاترسلا ةماعلا تاقلاعلا

سسؤملل ةيلسادلا ةئيبلا ينب طبري مذلا ةسردلدا في ةدئارلا ةباوب يى ةماعلا تاقلاعلا

ة

يلقتلا ؿازت ل ةماعلا تاقلاعلاك ،كلذ لىإ ر شت ل ضرلأا ىلع قئاقلحا نكل .عمتلمجاك

في ةماى ةناكمك اسماح اركد ةماعلا تاقلاعلا قلتت لم .ةيميلعتلا تاسسؤلدا ضعب بق نم

.ةيميلعتلا تاسسؤلدا

ب في ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا ىلع ثحبلا اذى زتريك ،ددصلا اذى في

عم ةقلاع ءان

( :ثحبلا ةلئسأ عم يسردلدا عمتلمجا

١

ةقلاع ءانب في ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا فيت )

ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ايندلا تايوتسلدا في ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم ةسردلدا

( ؟عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف

٢

ةيجيتاترسا فيت )

تاقلاعلا

ـاظنلا لوتسم ىلعأ ىلع ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم ةسردلدا ةقلاع ءانب في ةماعلا

ك ؟عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا

(

٣

في يسردلدا ر غ ميلعتلا عم تاقلاعلا ءانب ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا وى فيت )

ا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا

عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأ

؟عوجا

(19)

xix

( :يى ةساردلا هذى ؼادىأ ،ثحبلا ةلئسأ ىلع ءانبك

١

تاقلاعلا ةيجيتاترسا فصول )

مراجتلا ـاظنلا ايندلا تايوتسلدا في ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم ةسردلدا ةقلاع ءانب في ةماعلا

ا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا

( ,عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتل

٢

فصول )

ىلعأ ىلع ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم ةسردلدا ةقلاع ءانب في ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا

ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا لوتسم

( ك ,عوجا عكاوت

٣

انب ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا فصول )

ر غ ميلعتلا عم تاقلاعلا ء

ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا في يسردلدا

.عوجا عكاوت ؼارطلأا

( :يى ةساردلا هذى جئاتن ةشقانم

١

ةسردلدا ةقلاع ءانب في ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا )

تلا ـاظنلا ايندلا تايوتسلدا في ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم

مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراج

ةطشنلأاك ،ديلجا صاوتلا ؿلاس نم عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك

( ,ـلاعلإا ئاسك نم لوصقلا ةدافتسلا قيقتحك ةرشابلدا ةتراشلدا

٢

ةيجيتاترساك )

لوتسم ىلعأ ىلع ةيميلعتلا تاسسؤلدا عم ةسردلدا ةقلاع ءانب في ةماعلا تاقلاعلا

ـاظنلا

نم عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا

تاسسؤلداك سرادلدا ينب ةيفاقثلا تاقلاعلاك ةيميلعتلا ةيسسؤلدا تاقلاعلاك ةقلاع ؿلاس

( ؛مولعلا لوتسلدا ىلع ةيميلعتلا

٣

عم تاقلاعلا ءانب ةماعلا تاقلاعلا ةيجيتاترسا )

غ ميلعتلا

مراجتلا ـاظنلا ك مراسولوف ؼارطلأا ددعتلدا مراجتلا ـاظنلا في يسردلدا ر

.ةحلصلدا باحصأ عم تاقلاعلا ميظعت وى عوجا عكاوت ؼارطلأا ددعتلدا

(20)

xx DAFTAR ISI Halaman Depan ... i Persetujuan Pembimbing ... ii Pengesahan ... iii Pernyataan Keaslian ... iv Motto ... v Persembahan ... vi Prakata ... vii Daftar Tabel ... ix Daftar Gambar ... x Daftar Lampiran ... xi

Pedoman Transliterasi ... xii

Abstrak ... xv

Daftar Isi... xx

BAB I : PENDAHULUAN A. Konteks Penelitian ... 1

B. Fokus dan Pertanyaan Penelitian ... 10

C. Tujuan Penelitian ... 11

D. Kegunaan Penelitian ... 11

E. Penegasan Istilah ... 13

F. Sistematika Pembahasan ... 15

BAB II : KAJIAN PUSTAKA A. Deskripsi Teori dan Konsep... 19

1. Pengertian Strategi ... 19

2. Hubungan Masyarakat (Public Relations) ... 21

3. Humas dalam Perspektif Islam ... 26

(21)

xxi

5. Hubungan Sekolah Dengan masyarakat ... 34

6. Kerjasama Sekolah Dengan Lembaga Pendidikan dan Non Kependidikan ... 53

B. Penelitian Terdahulu ... 56

C. Paradigma Penelitian ... 65

BAB III : METODE PENELITIAN A. Pendekatan dan Jenis Penelitian ... 68

B. Kehadiran Peneliti ... 69

C. Lokasi Peneltian ... 70

D. Sumber Data... 72

E. Teknik Pengumpulan Data ... 75

F. Analisis Data ... 80

G. Pengecekan Keabsahan Temuan ... 85

H. Tahap-tahap Penelitian... 93

BAB IV: DATA DAN TEMUAN PENELITIAN A. Deskripsi Data ... 95

1. Paparan Data Kasus I ... 95

2. Paparan Data Kasus II ... 116

B. Temuan Penelitian ... 131

1. Temuan Penelitian Kasus I ... 131

2. Temuan Penelitian Kasus II ... 139

C. Analisis Temuan Lintas Kasus ... 145

BAB V: PEMBAHASAN A. Strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan tingkat bawah ... 153

B. Strategi public relations dalam membangun hubungan sekolah dengan lembaga pendidikan di tingkat atas ... 158 C. Strategi public relations dalam membangun hubungan

(22)

xxii

sekolah dengan lembaga non pendidikan ... 163

BAB VI: PENUTUP

A. Kesimpulan ... 168 B. Implikasi ... 169 C. Saran ... 170

DAFTAR RUJUKAN LAMPIRAN-LAMPIRAN

Referensi

Dokumen terkait

APLIKASI SENSOR LOAD CELL YZC-133 SEBAGAI PENDETEKSI BERAT SANTAN PADA COCONUT MILK AUTO MACHINE.. Oleh : Edo Paleri 0612

BAB III KERANGKA KONSEP, HIPOTESIS, DEFINISI OPERASIONAL PENELITIAN 3.1 Kerangka konsep

Hasil dari analisis AHP dalam penelitian ini adalah diperoleh bahwa variabel dominan yang mempengaruhi minat mahasiswa Universitas Sumatera Utara dalam pemilihan tempat belanja

Dari data hujan yang sudah di dapatkan selanjutnya mencari curah hujan maksimum, untuk area 1karena dipengaruhi oleh tiga stasiun, maka curah hujan maksimum

Setelah kedatangan To-ManurunngE, timbul kesadaran dan semangat kedaerahan dalam bentuk persatuan antara masing-masing kelompok yang meskipun terdiri dari dua

profesional di bidang pendidikan bahasa dan sastra Indonesia untuk menghasilkan lulusan yang bermutu dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu

Berdasarkan Surat Penetapan Pemenang Lelang Nomor : 254/12/L2/POKJA- BLPBJ.MKS/X/2017 tanggal 27 Oktober 2017, Pokja VIII Bagian Layanan Pengadaan Barang dan Jasa Sekretariat

flowchart ) untuk  menyelesaikan  permasalahan  menggunakan logika