• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERANCANGAN KAMPANYE SOSIAL "STOP EJEK GEMUK" TERHADAP WANITA BERBADAN BESAR Dikerjakan oleh : Feby Arum Restriari 13.13.0073

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PERANCANGAN KAMPANYE SOSIAL "STOP EJEK GEMUK" TERHADAP WANITA BERBADAN BESAR Dikerjakan oleh : Feby Arum Restriari 13.13.0073"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

PROYEK AKHIR DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

PERIODE 10

PERANCANGAN KAMPANYE SOSIAL "STOP EJEK GEMUK"

TERHADAP WANITA BERBADAN BESAR

Dikerjakan oleh :

Feby Arum Restriari

13.13.0073

Pembimbing :

Peter Ardhianto, S.Sn, M.Sn

Nissa Fijriani, S.Sn, M.Sn

PROGRAM STUDI DESAIN KOMUNIKASI VISUAL

FAKULTAS ARSITEKTUR DAN DESAIN

UNIVERSITAS KATOLIK SOEGIJAPRANATA

SEMARANG

(2)
(3)
(4)
(5)

vi PRAKATA

Puji dan Syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa atas berkat dan

anugerahnya sehingga penulis dapat menyelesaikan dan menuangkan apa yang

dirancang didalam laporan Proyek Akhir Desain Komunikasi Visual yang berjudul Perancangan Kampanye Sosial “ STOP EJEK GEMUK” terhadap Wanita Berbadan Besar. Laporan Akhir ini disusun untuk menyelesaikan pembelajaran yang sudah

ditempuh guna mendapatkan gelar sarjana pada Program Studi Desain Komunikasi

Visual Fakultas Arsitektur dan Desain.

Dalam proses penyusunan laporan ini, penulis menyadari bahwa tanpa

bantuan dari berbagai pihak laporan ini tidak akan terselesaikan dengan baik. Oleh

karena itu, pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Ag. Dicky Prastomo, S.IP., MA selaku Kaprogdi Program Studi

Desain Komunikasi Visual Universitas Katolik Soegijapranata

2. Bapak Ir. IGN Dono Sayoso, MSR selaku Koordinator Proyek Akhir DKV

10 yang telah mengkoordinasi Proyek AKhir Periode 10 ini.

3. Bapak Peter Ardhianto, S.Sn, M.Sn selaku dosen Pembimbing I yang

telah meluangkan waktu dan selalu memberikan arahan dari awal hingga

terselesaikannya Proyek Akhir ini.

4. Ibu Nissa Fijriani, S.Sn, M.Sn selaku dosen Pembimbing II yang telah

meluangkan waktu dan selalu memberikan arahan dari awal hingga

terselesaikannya Proyek Akhir ini.

5. Komunitas Gemuk Semarang selaku narasumber wawancara yang telah

meluangkan waktu dan berbagi pengetahuan dalam pendalaman

meditasi Kristiani.

6. Orang tua dan saudara-saudara yang telah memberikan dukungan dan

semangat selama penyusunan Proyek Akhir ini, Bapak Ibu Mbak Yusti,

Mas Bayu, Mbak Novi, Pesekku Tersayang Dek Anan. Eyang Kakung

Eyang Uti, Pakdhe, Budhe, Om, Bulek dan semua sepupu dan saudara

(6)

vii

7. Sayang – Sayang cu di Purwokerto Cindy, Judith, Quenna, Ellen,

Anggie, Sayang – sayang cu di Semarang Maya, Nina, Vero, Hyacinta,

Emak, Yovita Amelia. Pria – pria hebat yang selalu menyemangati saya,

Mas Ova  , Bang Roy, Nico, Chandra, Mas Adi, semua adekadek

angkatan yang emesh, GENG Pentuls, KMDKV dan Penghuni CF yang

telah membantu dan memberikan dukungan sehingga terselesaikannya

Proyek Akhir ini.

8. Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang telah

berperan penting dan memberikan semangat serta dukungan sehingga

terselesaikannya proyek akhir ini.

Penulis menyadari bahwa laporan akhir ini masih jauh dari sempurna, maka

dari itu penulis sangat mengharapkan masukan berupa kritik dan saran yang

membangun yang diberikan oleh pembaca.

Penulis,

(7)

viii ABSTRAK

Kasus Bullying di dunia khususnya di Indonesia.masih sering terjadi . Kasus

bullying masih merupakan sebuah.tindakan kejahatan. TIndakan ini masih sering

terjadi di kalangan anak muda. Mereka melakukan.tindakan tersebut dengan

berbagai macam faktor yang berbeda- beda. Faktor psikologi dari pelaku yang

memiliki.latar belakang yang kurang baik sampai faktor demi kepopuleran nama

baik pelaku itu sendiri. Orang Gemuk, merupakan.salah satu dari korban bullying

yang masih sering terjadi. Orang Gemuk sering dilakukan.secara tidak sopan,

dihujat.dan di lecehkan karena mereka terlihat.lemah dan lambat dalam segala hal.

Hal ini membuat para pelaku memanfaatkan.keadaan yang ada, untuk melakukan

tindakan bullying. Meskipun hal ini.dianggap biasa saja oleh sebagian pelaku

ataupun sebagian orang. Namun kita tidak tahu bagaimana perasaan

sesungguhnya korban bullying tersebut. Apakah dia.baik baik saja atau dia sakit hati

namun di tutupi. Dengan adanya.tindakan bullying ini malah semakin membuat

orang gemuk tidak percaya diri. Padahal orang gemuk memiliki sifat dan karakter

yang lebih baik di bandingkan dengan orang.yang memiliki bentuk tubuh yang ideal.

Dengan adanya beberapa masalah tadi, maka perlulah sebuah

perancangan Kampanye.Sosial “Stop EJek Gemuk” yang berguna untuk

mengurangin tindakan bullying terhadap.orang gemuk dan berusaha mencegah

tindakan bullying agar tidak.terjadi lagi di sekitar masyarakat, khususnya anak

muda. Dengan tujuan lain juga memperbaiki psikologis.dari perilaku pelaku bullying.

(8)

ix ABSTRACT

Bullying cases in the world especially in indonesia.masih often occur. The

case of bullying is still a crime act. This action is still common among young people.

They perform the action with a variety of different factors. Psychological factors of

the perpetrator who has a less good background to factor by name of both the

perpetrator itself. Fat people, is one of the most frequent victims of bullying. Fat

people are often disrespectful, blasphemous and abused because they look weak

and slow in everything. This made the perpetrators use the existing circumstances,

to commit acts of intimidation. Although this is regarded as ordinary by some actors

or people. But we do not know how the bully's feelings are. Is he either good or he is

hurt but in the cover. With the existence of this bullying act even more make the fat

people not confident. Fat people have better traits and characteristics than people

who have the ideal body shape.

Given some of these problems, it is necessary to design a

Campaign.Sosial "Stop EJek Grease" which is useful for reducing the intimidation

action against fat people and the effort of bullying in order not to happen again

around the community, especially young people. With other goals it also improves

the psychological behavior of the bully intimidation.

(9)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PENGESAHAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... iii

PRAKATA ... iv

I.1.5. Karakteristik Pelaku Bullying dan Korban Bullying ... 3

I.1.6. Bentuk Perilaku Bullying ... 4

I.1.7. Bentuk Perilaku Mengejek terhadap Wanita Berbadan ... Besar ... ... ... 4

I.1.8. Kampanye Sosial ... 5

(10)

xi

I.6.1. Bagi Mahasiswa Desain Komunikasi VIsual ... 7

(11)

xii

II.4.2. Kampanye Sosial Indonesia Tersenyum ... 20

(12)

xiii

III.2.1. Sasaran Primer ... 29

III.2.2. Sasaran Sekunder ... 29

III.2.3. Psikografis dan Behavioral ... 29

(13)

xiv

IV.1.1. Konsep Kampanye ... 40

IV.2 Konsep Visual ... 41

IV.2.1. Konsep Logo ... 41

IV.2.2. Pemilihan Warna ... 43

IV.2.3. Tipografi Logo... 44

IV.2.4. Tipografi pada Media Promosi ... 44

IV.3 Visualisasi Desain ... 45

IV.3.1. Attention ... 46

IV.3.2. Interest ... 47

IV.3.3. Search ... 49

IV.3.4. Action ... 51

IV.3.5. Share ... 56

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN V.1 Kesimpulan ... 58

V.2 Saran .... ... 58

(14)

xv

DAFTAR GAMBAR

Gambar II.1 Teori Webster 15

Gambar II.2 Logo Stop Bullying 20

Gambar II.3 Poster Stop Bullying 20

Gambar II.4 Kampanye Indonesia Tersenyum 21

Gambar III.5 Logo Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan

Perlindungan Anak Republik Indonesia 37

Gambar IV.1 Elemen bentuk Logo 42

Gambar IV.5 Feed Instagram 51

Gambar IV.6 Tampilan Instagram 51

Gambar IV.7 Desain X-banner 52

Gambar IV.8 Desain Totebag 53

Gambar IV.9 Layout 2D Event 54

Gambar IV.10 Layout 3D Event 54

Gambar IV.11 Gate Event 55

Gambar IV.12 Photobooth 55

Gambar IV.13 Informasi mengenai orang gemuk 56

Gambar IV.14 T-shirt 57

(15)

xvi

(16)

xvii

DAFTAR BAGAN

Bagan II.1 Kerangka Berpikir 10

Bagan Diagram III.1 Usia Responden 23

Bagan Diagram III.2 Usia Responden 23

Bagan Diagram III.3 Hasil Jawaban Responden 24

Bagan Diagram III.4 Hasil Jawaban Responden 24

Bagan Diagram III.5 Hasil Jawaban Responden 25

Bagan Diagram III.6 Hasil Jawaban Responden 25

Bagan Diagram III.7 Hasil Jawaban Responden 26

Bagan Diagram III.8 Hasil Jawaban Responden 26

Bagan Diagram III.9 Hasil Jawaban Responden 27

(17)

xviii

DAFTAR TABEL

Gambar

Gambar IV.16 Penggunaan Gelang
Tabel III.1 Tabel Analisis SWOT

Referensi

Dokumen terkait

(1999) juga telah mela- kukan penelitian dengan penanda aktivasi pada ta- naman padi dan telah mendapatkan 14.000 tanaman transgenik fertil yang mengandung paling tidak satu

Pendekatan ini mengasumsikan bahwa investor mengkapitalisasi atau menilai laba perusahaan dengan tingkat kapitalisasi yang konstan dan perusahaan dapat meningkatkan jumlah

Berdasarkan Berita Acara Evaluasi Penawaran Nomor : 05.11/PB.IV.ULP/NGK/X/2017 tanggal 04 Oktober 2017 dan kami yang bertanda tangan dibawah ini Pokja Barang IV untuk Paket

Hasil penelitian ini berbeda dengan penelitian yang dilakukan oleh Widodo dalam Puspitasari (2009) yang meneliti mengenai Hubungan tingkat pengetahuan keluarga tentang

Kualitas informasi dari website yang ditampilkan pada perguruan tinggi merupakan salah satu faktor yang digunakan pengguna untuk mengukur kepuasan. Informasi yang

A.Yani No.1 Poncowati Kec.Terbanggi Besar Kab... Sersan Laba

Sub sektor yang mempunyai daya penyebaran yang tinggi dan derajat kepekaan yang rendah mengindikasikan bahwa dengan nilai daya penyebaran yang tinggi, subsektor ini

terapi. Terapi Al quran diibaratkan dengan cara membaca beberapa ayat pada orang sakit berdasarkan doa-doa yang telah ditetapkan dengan mengulang-ulang pembacaan