• Tidak ada hasil yang ditemukan

kd Tasik 1004188 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "kd Tasik 1004188 Chapter5"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

57 BAB V

KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan

Berdasarkan data hasil penelitian dan pembahasan, dapat disimpulkan

bahwasanya guru bidang studi bahasa Inggris di kelas IIIA SD Al Muttaqin

menggunakan penilaian diri siswa didasari atas pemahaman guru terhadap

penilaian diri sebagai alat penilaian non tes memiliki peran penting dalam

pembelajaran bahasa Inggris. Guru menggunakan penilaian diri siswa untuk

mengetahui seberapa besar keyakinan diri siswa terhadap kompetensi yang

dicapai. Selain itu, penilaian diri digunakan oleh guru untuk lebih memahami

karakter anak.

Teknik penilaian diri di kelas IIIA SD Al Muttaqin tidak menggunakan

format lembar penilaian diri secara khusus. Guru hanya menggunakan

pertanyaan-pertanyaan secara lisan kepada siswa. Terkecuali pada pembelajaran speaking

guru menggunakan portofolio singkat. Adapun feed back dari penilaian diri yang

dilakukan, guru selalu memotivasi siswa untuk terus belajar serta terus berusaha

untuk menggunakan bahasa Inggris. Selain itu, dari hasil penilaian diri sering

dijadikan bahan pertimbangan oleh guru untuk memilih siswa yang akan

diikutsertakan dalam perlombaan.

B. Saran

Berdasarkan kesimpulan di atas, dikemukakan beberapa saran yang

berhubungan dengan penelitian ini sebagai berikut :

1. Berkenaan dengan pentingnya kedudukan penilaian diri sebagai alat penilaian

non tes dalam pembelajaran bahasa Inggris, guru seyogyanya untuk dapat

menggunakan penilaian diri dalam pembelajaran bahasa Inggris di kelas.

2. Teknik penilaian diri yang digunakan guru di kelas ke depan hendaknya

disusun oleh guru dengan sebaik mungkin sesuai standar kompetensi,

kompetensi pembelajaran dan indikator yang diharapkan. Hal ini bertujuan

supaya dapat dihasilkan informasi secara menyeluruh terhadap kemampuan

(2)

58

3. Bagi peneliti selanjutnya disarankan untuk dapat meneliti penilaian diri pada

jenis penilaian tidak langsung atau holistik serta penilaian sosio afektif atau

emosional siswa. Hal ini sejalan dengan keterbatasan penelitian ini yakni

Referensi

Dokumen terkait

Oleh karena itu, tujuan penelitian ini adalah memperoleh gambaran mengenai penyisipan humor dalam pembelajaran bahasa Inggris di kelas V sekolah dasar di Gugus

Guru yang hendak menggunakan model pembelajaran berbasis masalah dalam pembelajaran matematika di kelas diharapkan dapat menyajikan masalah-masalah yang autentik dan

Setelah pembelajaran dengan tidak menggunakan video describing people (pembelajaran konvensional), keterampilan menulis teks deskriptif bahasa Inggris siswa mengalami

Bahasa Inggris merupakan bahasa internasional yang memiliki peranan penting dalam kehidupan. Memasuki era globalisasi, bahasa Inggris telah banyak digunakan dalam berbagai

Pembelajaran bahasa Inggris di sekolah dasar lebih bersifat pengenalan karena secara umum baru diajarkan di kelas empat dimaksudkan untuk mengembangkan keterampilan

4.8 Inviting Students’ Partisipation pada Pembelajaran Menulis Teks. Deskriptif Bahasa Inggris di Kelas V

Efektivitas penerapan strategi PQ4R terhadap kemampuan membaca pemahaman teks deskriptif bahasa Inggris dapat dilihat dari proses pembelajaran yang

Melihat adanya peningkatan kemampuan siswa dalam membaca pemahaman teks bahasa Inggris dengan kategori cukup efektif, maka dapat disimpulkan bahwa penerapan Pre