PEMERINTAH KABUPATEN TIMOR TENGAH UTARA
DINAS PEKERJAAN UMUM
PANITIA PENGADAAN BARANG / JASA JALAN CENDANA NO 01 – KEFAMENANU
PENGUMUMAN PRAKUALIFIKASI
Nomor : 02/PJ.DPPID/PU/IX/2011
Pokja Panitia Pengadaan Barang / Jasa ULP pada SKPD Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten TTU Dana Percepatan Pembangunan Infrastruktur Daerah ( DPPID ) Tahun Anggaran 2011 akan melaksanakan Prakualifikasi untuk paket pekerjaan jasa konsultansi sebagai berikut :
1. Paket Pekerjaan
Nama paket pekerjaan : PERENCANAAN TEKNIS PEMBANGUNAN JEMBATAN NOEMUTI (KOTE )
Lingkup pekerjaan : __________
Nilai total HPS : Rp. 140.522.000,00
Sumber pendanaan : Dana Percepatan Pembangunan Infrastruktur Daerah ( DPPID ) Tahun Anggaran 2011
2. Persyaratan Peserta
berdasarkan ijin usaha, klasifikasi dan kualifikasi yang dibutuhkan
3. Pendaftaran dan Pengambilan Dokumen Kualifikasi:
Hari/Tanggal : Senin / 12 - 09 - 2011 s.d. Sabtu/17 – 09 - 2011
Waktu : 08.00 s.d.14.00
Tempat dan alamat : Aula Dinas Pekerjaan Umum, Jln. Cendana, No.1 Kefamenanu
Demikian disampaikan untuk menjadi perhatian.
Kefamenanu, 10 September 2011 Panitia Pengadaan Barang / Jasa Dinas Pekerjaan Umum Kabupaten TTU
(Januarius T. Salem, ST )