• Tidak ada hasil yang ditemukan

PENGARUH KECERDASAN LOGIS MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BAKUNG BLITAR Institutional Repository of IAIN Tulungagung

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "PENGARUH KECERDASAN LOGIS MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 2 BAKUNG BLITAR Institutional Repository of IAIN Tulungagung"

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

103

103

BAB VI

PENUTUP

A. Kesimpulan

Berdasarkan rumusan masalah pada bab I dan pembahasan pada bab V, maka peneliti dapat menyimpulkan penelitian skripsi ini adalah sebagai berikut:

1. Ada pengaruh yang signifikan antara kecerdasan logis matematis dengan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Bakung Blitar. 2. Ada pengaruh yang signifikan antara motivasi belajar dengan hasil

belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Bakung Blitar. 3. Ada pengaruh yang signifikan antara kecerdasan logis matematis dan

motivasi belajar dengan hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Bakung Blitar.

B. Saran-saran

Berdasarkan penelitian yang telah peneliti lakukan, maka hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pengaruh kecerdasan logis matematis dan motivasi belajar terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Bakung Blitar. Untuk meningkatkan kualitas pembelajaran khususnya matematika, berikut adalah saran dari peneliti:

1. Bagi Sekolah

Sekolah dapat menggunakan penelitian ini sebagai bahan pertimbangan untuk membuat kebijakan sekolah. Pihak sekolah dapat lebih

(2)

104

mempertimbangkan berbagai faktor yang dapat mempengaruhi hasil belajar siswa dan mengembangkannya di antaranya adalah faktor kecerdasan logis matematis dan motivasi belajar. Dengan demikian pencapaian hasil belajar siswa dapat terealisasi sesuai harapan.

2. Bagi Guru

Diharapkan untuk para guru khususnya guru matematika untuk lebih memperhatikan motivasi belajar siswanya. Sebelum memulai pembelajaran di kelas, sebaiknya dilakukan pemberian motivasi dan penguatan dari guru kepada siswanya. Dengan pemberian motivasi tersebut diharapkan siswa menjadi lebih semangat dalam kegiatan belajar sehingga dapat mencapai hasil belajar yang maksimal.

3. Bagi Peneliti Selanjutnya

Referensi

Dokumen terkait

Tabel 4.14 Uji Regresi Linear Ganda (Pengaruh Kecerdasan Logis Matematis dan Motivasi terhadap Prestasi Belajar Matematika).

Tujuan penelitian ini adalah (1) Untuk mengetahui ada tidaknya pengaruh kecerdasan logis matematis terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VII MTsN 2 Tulungagung

Untuk menjawab rumusan masalah serta hipotesis yang telah diajukan oleh peneliti yaitu pengaruh kecerdasan matematis logis dan kemandirian belajar terhadap

Uji reliabilitas motivasi belajar dilakukan dengan bantuan SPSS 16.0 for windows. Hasil uji tersebut.. Maka dapat disimpulkan bahwa butir angket motivasi belajar

Ni’mah, Eka Zahrotun, “ Pengaruh Kecerdasan Logis Matematis dan Motivasi Terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VII MTsN Langkapan Srengat Tahun

kesimpulan yaitu ada pengaruh yang positif dan signifikan kecerdasan logis matematis terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMPN 1 Kauman Tahun

ini yaitu “ada pengaruh yang positif dan signifikan kecerdasan logis matematis terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMPN 1 Kauman tahun ajaran. 2016/2017 ”

Secara operasional yang dimaksud dengan pengaruh kecerdasan logis matematis terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VIII SMPN 1 Kauman adalah pegaruh kecerdasan