• Tidak ada hasil yang ditemukan

Manajemen Risiko Kesetan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Proyek Konstruksi Gedung (StudiKasus Pembangunan ApartemenGrand Jati Junction)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Manajemen Risiko Kesetan Dan Kesehatan Kerja (K3) Pada Proyek Konstruksi Gedung (StudiKasus Pembangunan ApartemenGrand Jati Junction)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

MANAJEMEN RISIKO KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) PADA PROYEK KONSTRUKSI GEDUNG

(Studi Kasus : Proyek Pembangunan Apartemen Grand Jati Junction)

ABSTRAK

Keselamatan dan Kesehatan Kerja merupakan suatu permasalahan yang banyakmenyita perhatian berbagai organisasi saat ini karena mencakup permasalahan segi perikemanusiaan, biaya dan manfaat ekonomi, aspek hukum, pertanggungjawaban serta citra organisasi itu sendiri.Proyek apartemen dapat dikatakan sebagai proyekyang berisiko sangat tinggi karena besarnya bobot pekerjaan dan tingginya struktur yang akan dibangun. Risiko pada proyek konstruksi sangatlah banyak dan bervariasi, diantaranya risiko biaya proyek, produktivitas pekerja, mutu dan waktu pelaksanaan. Risiko yang harus lebih diperhatikan adalah risiko kesehatan dan keselamatan kerja (K3). Dengan adanya manajemen risiko ini diharapkan kecelakaan kerja yang terjadi dapat dikurangi, sehingga jika terjadi kecelakaan kerja maka dampak dari kecelakaan tersebut tidak akan berpengaruh banyak dan menghambat pekerjaan yang lainnya.

Pada penelitian ini akan diteliti mengenai identifikasi risiko K3 , penilaian risiko K3 serta bagaimanatindakan pengendalian terhadap risiko K3 pada kegiatan proyek pembangunan konstruksi gedung. Metode penilaian menggunakan matriks penilaian risiko yang bersumber dari NHS Highland yang diadobsi dari AS/NZS 4360:2004 Risk Management.

Dari hasil penelitian ini diperoleh bahwa risiko yang tergolonghigh riskberjumlah 5 (11,73 %) risiko yaitu masing-masing pada kegiatan penggalian, pemasangan bekisting, penurunan besi dan proses pembesian, Medium risk berjumlah 76 (85,73 %) risiko, dan low risk berjumlah 5 (2,55 %) risiko.

Kata kunci :Manajemen Risiko, Keselamatan dan kesehatan Kerja (K3), NHS Highland, AS/NZS 4360:2004 Risk Management

Referensi

Dokumen terkait

Jika draft lelang disetujui, maka data lelang ini akan langsung terumumkan (menjadi pengumuman lelang) yang tampil pada kolom e- Procurement di halaman utama LPSE sesuai

Terpilihnya aspek lingkungan sebagai prioritas utama yang harus diperhatikan dalam menentukan teknologi pengolahan sampah di Jakarta Timur mencerminkan bahwa kegiatan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas salep ekstrak daun sirsak pada luka yang terinfeksi bakteri Staphylococcus aureus dan untuk mengetahui perbedaan efektivitas

Ketika tingkat pengangguran meningkat, maka GDP riil cenderung tumbuh lebih lambat atau bahkan turun.. Kurva Philips adalah kurva yang menunjukkan hubungan antara tingkat

agama, yakni Buddha, Islam, dan Hindu, serta beberapa Kristen, hubungan sosial berjalan dengan baik didasari nilai-nilai budaya Tengger yang dianut oleh warga Desa

Jadi, Manajemen Berbasis Sekolah ( School Based Management ) adalah penyerasian sumber daya yang dilakukan secara mandiri oleh sekolah/madrasah 6 melibatkan semua

Berdasarkan hasil wawancara yang dilakukan dengan metode recall 2 x 24 jam di Karangsong Indramayu bahwa sebagian besar masyarakat pesisir memiliki pola makan yang sama

[r]