• Tidak ada hasil yang ditemukan

Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011"

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

SKRIPSI

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI

BURSA EFEK INDONESIA PADA PERIODE 2009-2011

OLEH

FAUZIAH APRIANTI 090503136

PROGRAM STUDI AKUNTANSI STRATA-1 AKUNTANSI

DEPARTEMEN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SUMATERA UTARA

(2)

PERNYATAAN

Saya yang bertanda tangan di bawah ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi saya yang berjudul “Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2009-2011 ” adalah benar hasil karya tulis saya sendiri yang disusun sebagai tugas akademik guna menyelesaikan beban akademik pada Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

Bagian atau data tertentu yang saya peroleh dari perusahaan atau lembaga, dan/atau saya kutip dari hasil karya orang lain telah mendapat izin, dan/atau dituliskan sumbernya secara jelas sesuai dengan norma, kaidah dan etika penulisan ilmiah.

Apabila kemudian hari ditemukan adanya kecurangan dan plagiat dalam skripsi ini, saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Medan, 10 Januari 2013

(3)

ABSTRAK

ANALISIS PENGARUH PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN PERBANKAN

GO PUBLIC YANG TERDAFTAR DI BEI PADA PERIODE 2009-2011

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh mekanisme good corporate governance terhadap manajemen laba. Variabel independen dalam penelitian ini, yang digunakan sebagai proksi mekanisme good corporate governance, adalah leverage, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen dan komite audit. Sedangkan manajemen laba, sebagai variabel dependen, diukur dengan menggunakan dasar rasio modal kerja akrual.

Pengumpulan data sekunder dilakukan dengan cara mengunduh data laporan keuangan perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Metode pengambilan sampel dilakukan dengan teknik purposive sampling, yaitu teknik pengambilan sampel berdasarkan suatu kriteria tertentu. Jumlah sampel dalam penelitian ini adalah 23 perusahaan perbankan dengan periode penelitian 2009-2011. Sehingga diperoleh data observasi sebanyak 69 data. Analisis yang digunakan adalah statstik deskriptif dan analisis regresi berganda. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan uji F dan uji t. Data yang digunakan diambil dari laporan keuangan dan laporan tahunan yang dipublikasikan melalui websit

Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara simultan mekanisme good corporate governance terbukti tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba. Proksi mekanisme good corporate governance lainnya (leverage, kepemilikan institusional, proporsi dewan komisaris independen dan komite audit) juga tidak berpengaruh signifikan terhadap manajemen laba secara parsial.

(4)

ABSTRACT

ANALIZE THE INFLUENCE OF GOOD CORPORATE GOVERNANCE TO EARNING MANAGEMENT OF BANKING COMPANIES LISTED IN

INDONESIA STOCK EXCHANGE IN 2009-2011 PERIOD

The purpose of this research is to analyze the influence of good corporate governance to earnings management. The independent variables examined in this research, that used as the proxies of good corporate governance, are leverage, institutional ownership, independent commissioner, and audit committee. Earnings management, as dependent variable, in this research is measured with accrual working capital ratio.

Secondary data collection is done by downloading the data manufacturing company’s financial statements listed on Indonesia Stock Exchange. Sampling method used in this study is the method of purposive sampling is the sampling method based on certain criteria. The number of samples used in this study based on the criteria of a total of 23 banking companies in the period 2009-2011. So the observation data obtained at 69 observation data. Analytical techniques used were descriptive statistics and using multiple linear regression to test the hyphotesis. Hypothesis testing is using F test and t test. Data used in this research is annual and financial report that is published through website

This research result shows that simultaneously good corporate governance does not influence the earnings management significantly. Other proxies of good corporate governance (leverage, institutional ownership, independent commissioner, and audit committee) do not influence the earnings management partially.

(5)

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur kepada Allah Tuhan Yang Maha Esa atas segala

rahmat dan karuniaNya sehingga peneliti mampu menyelesaikan skripsi dengan

judul “Analisis Pengaruh Penerapan Good Corporate Governance Terhadap

Manajemen Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar di Bursa Efek

Indonesia Periode 2009-2011 ”. Penulisan skripsi ini tidak akan terwujud tanpa

adanya dukungan berupa doa, bimbingan, pengarahan, bantuan, kerja sama semua

pihak yang telah turut membantu peneliti dalam menyelesaikan skripsi ini. Oleh

karena itu, peneliti ingin mengucapkan terima kasih kepada beberapa pihak.

1. Bapak Drs. Arifin Lubis selaku plt. Dekan Fakultas Ekonomi Universitas

Sumatera Utara.

2. Bapak Dr. Syafruddin Ginting Sugihen, MAFIS, Ak selaku Ketua

Departemen Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara,

dan Bapak Drs. Hotmal Jafar, M.M, Ak selaku Sekretaris Departemen

Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

3. Bapak Drs. Firman Syarif, M.Si, Ak selaku Ketua Program Studi S1

Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara dan Ibu Dra.

Mutia Ismail, M.M, Ak selaku Sekretaris Program Studi S1 Akuntansi

Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara.

4. Bapak Abdillah Arif Nasution SE, M.si, Ak selaku Dosen Pembimbing

dan Bapak Drs. Irwan Djanahar, MAFIS, Ak selaku Dosen Pembaca

yang telah banyak memberikan bimbingan dan pengarahan kepada

(6)

5. Kedua orangtua peneliti, Ayahanda H. Tamzil SE dan Ibunda Nurazmi

yang senantiasa memberikan do’a, kasih sayang, didikan, perhatian,

dukungan moral dan materiil dalam penyelesaian skripsi ini. Dan kepada

Adik-Adik saya Rahmad Rivai, Ilham Azhar Badrawi dan Adinda Aisyah

Madinah yang selalu memberi perhatian, dukungan, dan semangat

kepada peneliti.

6. Kepada kelompok belajar 09 tersayang, sahabat, dan teman

seperjuangan: Tira, Dwie, Vini, Silvi, Giovanni, Sandri, leli, Dedek,

Ajeng, dan Octhara dan juga kepada Ade, serta teman-teman satu

angkatan Akuntansi 2009 yang tidak bisa disebutkan semua. Terima

kasih atas semua dukungan, nasehat, bantuan, dan semangatnya.

Peneliti menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kesempurnaan karena

keterbatasan peneliti dalam pengetahuan dan pengulasan skripsi. Oleh karena itu

peneliti mengharapkan kritik dan saran yang membangun. Akhir kata, peneliti

berharap skripsi ini bermanfaat.

Medan, Februari 2013

Penulis

(7)

DAFTAR ISI

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Tinjauan Teoritis ... 7

2.1.5 Proporsi Dewan Komisaris independen ... 15

2.1.6 Komite audit ………... ... 16

2.1.7 Manajemen Laba ……….……….. ... 17

2.2 Tinjauan Penelitian Terdahulu ... 21

2.3 Kerangka Konseptual dan Hipotesis ... 24

(8)

2.3.2 Hipotesis Penelitia… ... 27

BAB III METODE PENELITIAN 3.1 Desain Penelitian ... 28

3.2 Jenis dan Sumber Data ... 28

3.3 Populasi dan Sampel Penelitian ... 29

3.4 Metode pengumpulan Data ... 30

3.5 Defenisi Operasional dan Pengukuran Variabel Penelitian ... 31

3.5.1 Variabel Independen ( Bebas ) ... 31

3.5.2 variabel Dependen (Terikat) ... 33

3.6. Metode Analisis Data ... 34

3.6.1 Pengujian Asumsi Klasik ... 34

3.6.1.1 Uji Normalitas…. ... 34

(9)

4.2.1.4 Uji Autokorelasi. ... 51

4.2.2 Analisis Regresi ... 51

4.2.3 Pengujian Hipotesis ... 53

4.2.3.1 Uji Koefisien Determinas. ... 54

4.2.3.4 Uji Signifikan Simultan (F) ... 55

4.2.3.3 Uji Signifikansi Parsial ( Uji t ) ... 56

4.3 Pembahasan Hasil Penelitian ... 58

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN 5.1 Kesimpulan ... 61

5.2 Keterbatasan ... 64

5.3 Saran ... 65

DAFTAR PUSTAKA ... 66

(10)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penelitian Terdahulu ... 21

Tabel 3.1 Daftar Sampel Perusahaan ... 30

Tabel 4.1 Deskriptif Statistik ... 41

Tabel 4.2 Uji Normalitas ... 44

Tabel 4.3 Uji Multikolineritas ... 48

Tabel 4.4 Uji Autokorelasi ... 51

Tabel 4.5 Hasil Analisis Regresi ... 54

Tabel 4.6 Pemasukan dan Pengeluaran Variabel ... 53

Tabel 4.7 Adjusted R2 ... 54

Tabel 4.8 Uji Siginifikansi Simultan (F) ... 55

(11)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Kerangka Konseptual ... 24

Gambar 4.1 Histogram ... 45

Gambar 4.2 P-Plot ... 46

(12)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran i: Populasi dan Sampel Perusahaan Manufaktur 2009-2011 ... 70

Lampiran ii: Hasil Perhitungan Variabel Struktur Modal ... 72

Lampiran iii: Hasil Uji Statistik ... 75

Referensi

Dokumen terkait

Sampel berupa daun tanaman kecipir yang telah diinduksi sinar gamma dengan panjang gelombang 20 Gy, 25 Gy dan tanaman kontrol yang tidak diinduksi sinar gamma.. Cara

Sebagaimana disebutkan dalam paoal 19 Undang-undang Pokok Agraria (UUPA), bahwa pendaftaran tanah antara lain meliputi pemberian surat-aurat tonda bukti hak yang berla-.. ku

guru sebagai pihak yang mengajar dengan siswa sebagai subjek pokok. Proses tersebut dalam pembelajaran kompetensi memiliki karakteristik. khusus, yaitu: 1)

Perangkat lunak yang dapat membantu untuk meminimalisir waktu dalam hal pembelajaran tebak gambar dan pengenalan pakaian adat di indonesia adalah perangkat lunak

Hasil sidik ragam menunjukkan bahwa pengaruh konsentrasi EM-4 yang berbeda berpengaruh nyata terhadap nilai N total, tetapi tidak berpengaruh nyata terhadap

 Grup Tanobel ini akan menggunakan dana dari private placement, sebesar Rp225 miliar untuk membayar pinjaman yang diperoleh dari BCA, senilai Rp20,3 miliar akan digunakan

Hasil uji F pada penelitian ini menunjukkan bahwa secara simultan struktur modal, pertumbuhan aset dan ukuran perusahaan berpengaruh signifikan terhadap Kinerja

[r]