• Tidak ada hasil yang ditemukan

PROBLEMATIKA SOSIAL DALAM CERPEN KURMA KIAI KARNAWI KARYA AGUS NOOR (Pendekatan Sosiologi Sastra).

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "PROBLEMATIKA SOSIAL DALAM CERPEN KURMA KIAI KARNAWI KARYA AGUS NOOR (Pendekatan Sosiologi Sastra)."

Copied!
12
0
0

Teks penuh

(1)

commit to user

PROBLEMATIKA SOSIAL

DALAM CERPEN

KURMA KIAI KARNAWI

KARYA AGUS NOOR

(Pendekatan Sosiologi Sastra)

SKRIPSI

Diajukan untuk Memenuhi sebagian Persyaratan

guna Melengkapi Gelar Sarjana Sastra Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra dan Seni Rupa

Universitas Sebelas Maret

Disusun oleh

DHIMAS CHANDRA PRASETYAWAN

C0208062

FAKULTAS SASTRA DAN SENI RUPA

UNIVERSITAS SEBELAS MARET

(2)

PROBLEMATIKA SOSIAL

DALAM CERPEN KURMA KIAI KARNAWI

KARYA AGUS NOOR

(Pendekatan Sosiologi Sastra)

Disusun oleh

DHIMAS CHANDRA PRASETYAWAN C0208062

Telah disetujui oleh pembimbing

Pembimbing

Drs. Albertus Prasojo, M. Sn. NIP 196301101994031001

Mengetahui

Ketua Jurusan Sastra Indonesia

(3)

commit to user

PROBLEMATIKA SOSIAL

DALAM CERPEN KURMA KIAI KARNAWI

KARYA AGUS NOOR

(Pendekatan Sosiologi Sastra)

Disusun oleh

DHIMAS CHANDRA PRASETYAWAN C0208062

Telah disetujui oleh Tim Penguji Skripsi

Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Pada tanggal … Oktober 2013

Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret

(4)

PERNYATAAN

Nama : DHIMAS CHANDRA PRASETYAWAN NIM : C0208062

Menyatakan dengan sesungguhnya bahwa skripsi berjudul berjudul

Problematika Sosial Dalam Cerpen Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor (Pendekatan Sosiologi Sastra) adalah betul-betul karya sendiri, bukan plagiat, dan tidak dibuatkan oleh orang lain. Hal-hal yang bukan karya saya dalam skripsi ini diberi tanda citasi (kutipan) dan ditunjukkan dalam daftar pustaka.

Apabila di kemudian hari terbukti pernyataan ini tidak benar maka saya bersedia menerima sanksi akademik berupa pencabutan skripsi dan gelar yang diperoleh dari skripsi tersebut.

Surakarta, Juni 2013 Yang membuat pernyataan

(5)

commit to user

MOTTO

1. Ilmu pengetahuan adalah konkret, sebaliknya tujuan ilmu pengetahuan adalah abstrak, ilmu pengetahuan mengajak manusia untuk menyadari bahwa kekuatan tertinggi selamanya tidak berada di tangan manusia.

(Said bin Yusuf)

2. Ilmu itu bertalian dengan amal, maka barang siapa berilmu haruslah beramal dan ilmu itu mengajak kepada amal bila diikutinya, atau kalau tidak maka ilmu itu akan lenyap daripadanya

(6)

PERSEMBAHAN

Skripsi ini kupersembahkan kepada :

1. Ibu Sayekti dan Bapak Sarbini terima kasih atas semua doa serta dukungan dan nasihatnya. Semoga skripsi ini bisa menjadi salah satu dari sekian hal yang dapat membahagiakan Ibu dan Bapak.

2. Adikku yang kusayangi, Aditya Chandra Febriyanti, terima kasih sudah memberikan dukungan untuk tetap bersemangat.

(7)

commit to user

KATA PENGANTAR

Puji syukur alhamdulillah peneliti panjatkan ke hadirat Allah SWT, Sang

Khalik, di tangan-Nya segala kebaikan dan Dialah Maha Kuasa atas segala

sesuatu di langit dan bumi. Limpahan nikmat, rahmat, inayah, hidayah dan

karunia dari Allah SWT senantiasa menaungi peneliti sehingga peneliti dapat

menyelesaikan skripsi yang berjudul Problematika Sosial Dalam Cerpen Kurma

Kiai Karnawi karya Agus Noor (Pendekatan Sosiologi Sastra). Skripsi ini disusun

guna meraih gelar sarjana pada Jurusan Sastra Indonesia Universitas Sebelas

Maret Surakarta.

Peneliti sangat berterima kasih atas segala doa, bantuan, dukungan dan

dorongan yang telah diberikan baik secara langsung maupun tidak langsung. Oleh

karena itu, dengan segala ketulusan dan kerendahan hati peneliti mengucapkan

terima kasih kepada:

1. Drs. Riyadi Santosa, M. Ed., Ph. D., Dekan Fakultas Sastra dan Seni Rupa

Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah berkenan memberikan

kesempatan kepada peneliti untuk menyelesaikan skripsi ini.

2. Drs. Ahmad Taufiq, M.Ag., Ketua Jurusan Sastra Indonesia Fakultas

Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang telah

memberikan izin serta kemudahan kepada peneliti dalam penelitian skripsi

ini.

3. Dra. Chattri S. Widyastuti, M.Hum., Sekretaris Jurusan Sastra Indonesia

Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta, yang

selalu penuh perhatian dan memberi kemudahan dalam penelitian skripsi

(8)

4. Drs. Albertus Prasojo, M.Sn., Dosen Pembimbing skripsi yang senantiasa

sabar dan teliti dalam memberikan bimbingan serta pengarahan kepada

peneliti. Terima kasih atas limpahan waktu yang selalu diluangkan untuk

peneliti.

5. Drs. Ahmad Taufiq, M.Ag., Pembimbing Akademik yang selalu

memberikan motivasi kepada peneliti.

6. Seluruh dosen pengajar yang telah memberikan bimbingan selama masa

perkuliahan berlangsung.

7. Seluruh staf perpustakaan Fakultas Sastra dan Seni Rupa maupun

perpustakaan pusat Universitas Sebelas Maret Surakarta atas bantuannya.

8. Teman dekatku Totok, Mahadi, Sulis, Sandi, Gatran, Irwanto, Ines, Ita,

Pradnya, Vindi. terima kasih atas dukungan semangatnya.

9. Teman-teman Sastra Indonesia UNS angkatan 2008. Terima kasih atas

segala bantuan dan kenangan yang telah diberikan kepada peneliti.

10.Teman-teman Sastra Indonesia angkatan atas: Mbak Erna 05’, Mas Wira

05’, Mas Afin 06’, Mas Hafid 06’. Terima kasih atas segala bantuan untuk

peneliti.

Di samping itu, peneliti juga menyampaikan rasa terima kasih kepada

semua pihak yang telah membantu, yang tidak mungkin peneliti sebutkan satu per

satu. Semoga Allah SWT membalas kebaikan yang telah diberikan kepada

peneliti.

(9)

commit to user

BAB II KAJIAN PUSTAKA DAN KERANGKA PIKIR A. Kajian Penelitian Terdahulu ... 10

B. Landasan Teori ... 11

1. Pengertian Cerpen ... 11

(10)

3. Pendekatan Sosiologi Sastra ... 18

4. Problem –Problem Sosial ……….. 23

C. Kerangka Pikir ... 24

BAB III METODE PENELITIAN A. Metode Penelitian... 27

B. Pendekatan Penelitian ... 27

C. Objek Penelitian ... 28

D. Sumber Data ... 28

E. Data ... 28

F. Teknik Pengumpulan Data ... 29

G. Teknik Analisis Data ... 29

BAB IV ANALISIS A. Analisis Struktural ... 32

1. Alur ... 32

2. Tokoh ... 37

3. Latar ... 42

4. Tema dan Amanat ... 43

B. Problematika Sosial ... 44

1. Amanah ... 44

(11)

commit to user BAB V PENUTUP

A. Simpulan ... 57

B. Saran ... 61

DAFTAR PUSTAKA ... 62

(12)

ABSTRAK

Dhimas Chandra Prasetyawan, C0208062, 2013. berjudul Problematika Sosial Dalam Cerpen Kurma Kiai Karnawi : Pendekatan Sosiologi Sastra. Skripsi : Jurusan Sastra Indonesia Fakultas Sastra dan Seni Rupa Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Permasalahan yang dibahas dalam penelitian ini, yaitu : (1) Bagaimana struktur cerita pendek Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor. (2) Bagaimana problematika sosial yang terdapat dalam cerita pendek Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor. (3) Bagaimana kritik sosial yang terdapat dalam cerpen Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor.

Tujuan penelitian ini adalah (1) Mengungkapkan dan mendeskripsikan struktur cerita pendek Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor. (2) Mengungkapkan dan mendeskripsikan problematika sosial dalam cerita pendek

Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor. (3) Mengungkapkan dan mendeskripsikan kritik – kritik sosial pengarang yang terdapat dalam cerpen Kurma Kiai Karnawi

karya Agus Noor.

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif. Pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan sosiologi sastra. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini berupa cerita pendek

Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor yang yang dimuat di Kompas Minggu Edisi Minggu, 7 Oktober 2012. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh wacana, alinea, frasa, kalimat, kelompok kata dan kata yang mengungkapkan alur, tokoh, latar, amanat, dan tema serta problem sosial dan kritik - kritik sosial dalam cerpen Kurma Kiai Karnawi karya Agus Noor. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik pustaka. Penelitian ini menggunakan teknik penarikan simpulan induktif.

Dari analisis ini dapat disimpulkan beberapa hal: 1) Analisis struktural yang terdiri dari alur, tokoh, latar, tema, dan amanat adalah satu kesatuan utuh yang saling berkaitan. 2) Problematika sosial dalam cerpen Kurma Kiai Karnawi

Referensi

Dokumen terkait

Beyond this minimum point, the WACC increases due to the effect of increasing financial risk on the cost of equity and, at higher levels of gearing, due to the effect of

Shukla ve ark (1999) ile benzer şekilde, topikal uygulanan fizyolojik tuzlu suyun iyileşen deri yarası dokusunda hidroksiprolin düzeyini etkileyebileceği yönünde

Halaman 3 Dari 15 Halaman PUTUSAN NOMOR 425/PID/2016/PT.MDN terdakwa kembali meminta uang sebesar Rp.40.000.000,- (empat puluh juta rupiah) kepada saksi Lumongga Hutapea

 Kerangka pemikiran adalah suatu bagan alur yang menghubungkan masalah dan pendekatan penelitian yang dihasilkan dari teori/konsep/model yang ada di landasan teori. 

Ketentuan mengenai pengaturan lokasi tempat usaha sebagaimana dimaksud dalam Pasal 7, Pasal 8 dan Pasal 9 diatur lebih lanjut dengan Peraturan Bupati.3.

Setelah melakukan dua siklus penelitian pada pembelajaran Bahasa Indonesia Kelas V dengan menggunakan media gambar seri yang dilakukan peneliti dan teman sejawat

dan ayat (3) Peraturan Pemerintah Nomor 65 Tahun 2005 tentang Pedoman Penyusunan dan Penerapan Standar Pelayanan Minimal, perlu ditetapkan Standar Pelayanan Minimal

SUBDIREKTORAT TATA KELOLA E-GOVERNMENT DIREKTORAT E-BUSINESS DIREKTORAT PEMBERDAYAAN INFORMATIKA DIREKTORAT PEMBERDAYAAN INDUSTRI INFORMATIKA DIREKTORAT KEAMANAN INFORMASI