• Tidak ada hasil yang ditemukan

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 157

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 157"

Copied!
60
0
0

Teks penuh

(1)

Katalog Non Pendas Universitas Terbuka 2013 157 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 157

3. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIP) a. Sebaran Beban Studi

No. Jurusan/Program Sudi MKU MKP TAP Jml sks

1 Jurusan Ilmu Administrasi

Ilmu Administrasi Negara (S1) 88 52 4 144 Ilmu Administrasi Niaga (S1) 88 52 4 144

Ilmu Pemerintahan (S1) 102 39 4 145

Kearsipan (D-IV) 107 34 4 145

Perpajakan (D-III) 69 41 110

2 Jurusan Ilmu Komunikasi

a. Ilmu Komunikasi (S1) 120 21 4 145

b. Ilmu Perpustakaan (S1) 107 33 4 144

c. Perpustakaan (D-II) 72 9 81

3 Jurusan Sosiologi

Sosiologi (S1) 107 34 4 145

4 Jurusan Bahasa dan Sastra

Sastra Inggris bidang minat Penerjemahan (S1) 132 8 4 144

b. Tujuan Kurikuler

1) Jurusan Ilmu Administrasi

a) Program Studi Ilmu Administrasi Negara (S1) Visi

Menjadi program studi yang berkualitas dalam bidang Ilmu Administrasi Negara melalui penyelenggaraan pendidikan tinggi terbuka dan jarak jauh (PTTJJ) yang mudah diakses dan terjangkau.

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan tinggi dalam bidang Ilmu Administrasi Negara dengan menggunakan jasa pos, jaringan telekomunikasi, dan teknologi informasi.

2. Memperluas akses dan kesempatan belajar yang terjangkau dan berkualitas pada jenjang pendidikan tinggi dalam bidang Ilmu Administrasi Negara bagi masyarakat melalui PTTJJ.

3. Mengembangkan materi pembelajaran cetak dan non cetak yang berkualitas sebagai materi utama dan pendukung dalam PTTJJ.

4. Menyelenggarakan penelitian dan mendiseminasikan hasil

penelitian untuk memperkuat disiplin Ilmu Administrasi Negara.

(2)

158Katalog Non Pendas Universitas Terbuka 2013 158 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

5. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat melalui pola kemitraan dengan organisasi pemerintah dan non pemerintah, serta alumni.

6. Menjalin kemitraan dengan institusi dalam dan luar negeri untuk mengembangkan Ilmu Administrasi Negara.

Tujuan

1. Menghasilkan lulusan yang mampu menggunakan konsep teoritis bidang Ilmu Administrasi Negara untuk menganalisis dan memecahkan masalah di sektor publik.

2. Tersedianya akses dan kesempatan belajar yang terjangkau dan berkualitas pada jenjang pendidikan tinggi dalam bidang Ilmu Administrasi Negara bagi masyarakat.

3. Menghasilkan materi pembelajaran dan layanan belajar bidang Ilmu Administrasi Negara yang sesuai dengan karakteristik pendidikan terbuka dan jarak jauh.

4. Menghasilkan dan mendesiminasikan penelitian yang mendukung pengembangan Ilmu Administrasi Negara dan model pembelajaran jarak jauh.

5. Menghasilkan program pengabdian kepada masyarakat yang sesuai dengan bidang Ilmu Administrasi Negara.

6. Menghasilkan kerja sama dengan berbagai pihak yang dapat mendukung peningkatan kualitas program studi Ilmu Administrasi Negara.

Kompetensi Umum

Lulusan Program Studi S1 Ilmu Administrasi Negara menguasai konsep teoritis bidang Ilmu Administrasi Negara serta mampu memformulasikan penyelesaian masalah dengan efektivitas dan efisiensi organisasi dan manajemen sektor publik.

Kompetensi Khusus

Lulusan Program Studi S1 Ilmu Administrasi Negara diharapkan mampu:

1) Menguasai konsep dan teori tentang mendesain dan mengelola

organisasi sektor publik, mengimplementasi kebijakan publik,

mengelola pelayanan dan partisipasi publik.

(3)

Katalog Non Pendas Universitas Terbuka 2013 159 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 159

2) Menguasai konsep dan teori etika dan integritas administrasi negara.

3) Memecahkan masalah dengan menggunakan kemampuan analisis yang dimiliki berdasarkan informasi dan data.

4) Memanfaatkan teknologi informasi dalam mendesain dan mengelola organisasi sektor publik, mengimplementasi kebijakan publik, mengelola pelayanan dan partisipasi publik.

5) Mengelola sektor publik untuk mewujudkan nilai-nilai efisiensi,

efektivitas, berkeadilan, dan demokrasi baik secara individual

maupun tim.

(4)

160Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Sarjana Program Studi : 50/Ilmu Administrasi Negara (S1)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

Mata Kuliah Kompetensi Utama 88 sks

1 ADPU4130 Pengantar Ilmu Administrasi Negara 3 I.1 ADPU4130 Pengantar Ilmu Administrasi Negara (Edisi 2) 3 T 2 ADPU4217 Organisasi dan Manajemen 3 II.4 ADPU4217 Organisasi dan Manajemen # 3 T 3 ADPU4230 Sistem Adm. Negara Kesatuan RI 3 I.4 ADPU4230 Sistem Admin Negara Kesatuan RI # 3 T 4 ADPU4331 Administrasi Perkantoran 3 II.4 ADPU4331 Administrasi Perkantoran 3 - 5 ADPU4333 Administrasi Keuangan 3 I.1 ADPU4333 Administrasi Keuangan (Edisi 2) 3 T

6 ADPU4334 Kepemimpinan 3 I.4 ADPU4334 Kepemimpinan (Edisi 2) 3 T

7 ADPU4341 Teori Organisasi 3 II.4 ADPU4341 Teori Organisasi (Edisi 2) 3 -

8 ADPU4410 Kebijakan Publik 3 I.4 ADPU4410 Kebijakan Publik 3 T

9 ADPU4430 Administrasi Kepegawaian 3 II.3 ADPU4430 Administrasi Kepegawaian (Edisi 2) 3 - 10 ADPU4431 Perilaku Organisasi 3 II.3 ADPU4431 Perilaku Organisasi # 3 - 11 ADPU4441 Pengembangan Organisasi 3 II.1 ADPU4441 Pengembangan Organisasi # 3 T 12 ADPU4533 Etika Administrasi Pemerintahan 3 I.2 ADPU4533 Etika Administrasi Pemerintah (Edisi 3) 3 - 13 ISIP4110 Pengantar Sosiologi 3 I.2 ISIP4110 Pengantar Sosiologi # 3 - 14 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 I.5 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 - 15 ISIP4112 Pengantar Ilmu Ekonomi 3 II.1 ISIP4112 Pengantar Ilmu Ekonomi 3 - 16 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/ PTHI 4 II.1 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/ PTHI (Edisi 2) # 4 T 17 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 II.1 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 T 18 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3 II.2 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3 T 19 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 I.5 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 - 20 MKDU4107 Bahasa Inggris I 3 II.2 MKDU4107 Bahasa Inggris I (Edisi 2) # 3 T 21 ADPU4332 Hukum Administrasi Negara 3 II.5 IPEM4321 Hukum Tata Pemerintahan 3 T 22 ADPU4340 Administrasi Pemerintahan Desa 3 I.2 ADPU4340 Administrasi Pemerintahan Desa (Edisi 2) 3 T 23 ADPU4440 Administrasi Pemerintahan Daerah 3 I.2 ADPU4440 Administrasi Pemerintahan Daerah (Edisi 2) 3 T

(5)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2161

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

24 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen 3 II.4 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen (Edisi 2) 3 - 25 ADPU4510 Perbandingan Administrasi Negara 3 I.3 ADPU4510 Perbandingan Administrasi Negara 3 T 26 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 I.4 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 -

27 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 -

28 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3 T

Pilih Salah Satu Sesuai Data Pribadi (DP)

29 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 - MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 - MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 - MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 - MKDU4225 Pendidikan Agama Budha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama Buddha 3 - MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Cu 3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Cu 3 -

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 52 sks

1 ADBI4330 Administrasi Perpajakan 3 I.4 ADNI4330 Administrasi Perpajakan 3 - 2 ADBI4438 Manajemen Sumber Daya Manusia 3 I.3 EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia # 3 -

3 ADPU4218 Psikologi Sosial 3 II.2 ADPU4218 Psikologi Sosial 3 -

4 ADPU4330 Perkoperasian 2 I.4 ADPU4330 Perkoperasian (Edisi 2) # 2 - 5 ADPU4337 Usaha - usaha Milik Negara & Daerah 3 II.3 ADPU4337 Usaha-usaha Milik Negara & Daerah (Edisi 2) 3 - 6 ADPU4338 Manajemen Proyek 3 II.5 ADPU4338 Manajemen Proyek (Edisi 2) 3 T

7 ADPU4433 Perencanaan Kota 3 I.3 ADPU4433 Perencanaan Kota 3 T

8 ADPU4531 Filsafat Administrasi 2 I.1 ADPU4531 Filsafat Administrasi 2 - 9 IPEM4425 Hubungan Pusat Dan Daerah 3 II.3 IPEM4425 Hubungan Pusat-Daerah (Edisi 2) # 3 - 10 IPEM4429 Manajemen Pelayanan Umum 3 II.1 IPEM4429 Manajemen Pelayanan Umum (Edisi 2) 3 T 11 ISIP4131 Sistem Hukum Indonesia 3 II.2 ISIP4131 Sistem Hukum Indonesia 3 T 12 ISIP4210 Pengantar Antropologi 3 I.5 ISIP4210 Pengantar Antropologi 3 -

13 ISIP4211 Logika 3 I.1 ISIP4211 Logika (Edisi 2) # 3 -

14 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial 3 II.3 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial (Edisi 2) # 3 T 15 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial 3 II.2 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial # 3 T

(6)

162Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

16 ADPU4335 Administrasi Pertanahan 3 I.1 ADPU4335 Administrasi Pertanahan (Edisi 2) # 3 - 17 ADPU4534 Manaj. Logistik Organisasi Publik 3 I.1 ADPU4534 Manajemen Logistik Organisasi Publik 3 T 18 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia 3 II.2 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia (Edisi 2) 3 -

TAP 4 sks

1 ADPU4500 Tugas Akhir Program (TAP)** 4 0.2 - - 4 -

2 ADPU4560 Karya Ilmiah 0 - - - 0 Bw

Total sks 144 18 19 18 20 18 18 21 12

Keterangan:

** : Mata kuliah Pendukung TAP ADPU4500 adalah:

1. ADPU4230 - Sistem Administrasi Negara Kesatuan Republik Indonesia 2. ADPU4334 - Kepemimpinan

3. ADPU4341 - Teori Organisasi 4. ADPU4410 - Kebijakan Publik 5. ADPU4441 - Pengembangan Organisasi 6. ADPU4533 - Etika Administrasi Pemerintahan

# : Bahan ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM) Bw : Bimbingan Wajib

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas

(7)

Katalog Non Pendas 2010 163 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 163

b) Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis (S1) Visi

“Menjadi Program Studi berkualitas dalam menghasilkan lulusan yang dapat memenuhi kebutuhan dunia bisnis dan lembaga pemerintah, serta berjiwa entrepreneur melalui penyelenggaraan PTTJJ”.

Misi

1. Menyelenggarakan kegiatan Tridarma Perguruan Tinggi untuk dapat bersaing dalam hal pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi baik secara nasional maupun internasional.

2. Meningkatkan kualitas bahan ajar, bantuan belajar dan evaluasi hasil belajar guna meningkatkan kualitas peserta didik.

3. Meningkatkan kemampuan dosen baik dalam hal akademik maupun manajerial guna mencapai peningkatan kinerja program Studi.

4. Memperluas akses dan kesempatan belajar yang terjangkau pada jenjang pendidikan tinggi yang berkualitas dalam bidang administrasi bisnis bagi masyarakat melalui PTTJJ.

5. Meningkatkan citra PS Administrasi Bisnis dalam rangka peningkatan angka partisipasi mahasiswa.

6. Mengembangkan kemitraan dengan berbagai pihak (pemerintah, lembaga bisnis, masyarakat, individu) baik nasional maupun internasional.

Tujuan Program Studi

1. Menghasilkan lulusan yang menguasai keilmuan dalam bidang administrasi bisnis sehingga mampu bekerja dan mengelola suatu entitas bisnis maupun non bisnis dengan memiliki jiwa kemandirian,

entrepreneurship

dan kepemimpinan yang kuat.

2. Menghasilkan lulusan yang memiliki kemandirian, mampu beradaptasi dan memiliki kemampuan mengelola perusahaan dengan kemampuan manajerial yang tinggi dan dapat menciptakan suatu usaha bisnis yang sesuai dengan kebutuhan pasar.

3. Menghasilkan bahan ajar yang akan menjadi rujukan, bantuan belajar

dan evaluasi hasil belajar yang berkualitas dalam bidang administrasi

bisnis.

(8)

164Katalog Non Pendas 2010 164 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

4. Tersedianya akses dan kesempatan belajar yang terjangkau pada jenjang pendidikan tinggi yang berkualitas dalam bidang administrasi bisnis bagi masyarakat melalui PTTJJ.

5. Menghasilkan penelitian keilmuan dan terapan di bidang ilmu administrasi bisnis, khususnya dalam pengkajian dan pengembangan dunia usaha.

6. Menghasilkan karya Abdimas yang dapat dimanfaatkan dalam bidang administrasi bisnis untuk pemberdayaan masyarakat dengan menggunakan hasil-hasil penelitian.

7. Memiliki kemitraan dengan institusi-institusi guna peningkatan pelayanan pendidikan.

Kompetensi Umum

“Lulusan S1 PS Administrasi Bisnis memiliki pengetahuan dan keahlian dalam bidang administrasi bisnis dengan leadership yang kuat, berjiwa

entrepreneur

, dan berwawasan global berlandaskan prinsip good

corporate governance

”.

Kompetensi Khusus

1. Mampu menjelaskan konsep-konsep dan teori yang menjadi landasan ilmu administrasi bisnis.

2. Mampu menerapkan pengetahuan dan keahlian dalam bidang administrasi bisnis.

3. Mampu memimpin secara kreatif dan inovatif.

4. Mampu merumuskan kebijakan bisnis yang berorientasi pada pasar global.

5. Mampu menggunakan teknologi informasi untuk mendukung transformasi organisasi.

6. Mampu menerapkan prinsip-prinsip entrepreneurship dan good

corporate governance

dalam bidang bisnis.

(9)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2165 FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

Struktur Kurikulum Program Sarjana Program Studi : 51/Ilmu Administrasi Niaga (S1)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

Mata Kuliah Kompetensi Utama 88 sks

1 ADBI4130 Pengantar Ilmu Administrasi Niaga 3 I.2 ADBI4130 Pengantar Administrasi Niaga 3 2 ADBI4210 Matematika Bisnis 3 I.1 ESPA4112 Matematika Ekonomi I # 3 T 3 ADBI4335 Akuntansi Menengah 1) 3 II.5 ADBI4335 Akuntansi Menengah 3 T 4 ADBI4430 Akuntansi Lanjut 1) 3 II.4 ADBI4430 Akuntansi Lanjut 3 T 5 ADBI4432 Bisnis Internasional 3 I.2 ADNI4432 Bisnis Internasional 3 6 ADBI4433 Kebijakan dan Strategi Pemasaran 3 I.5 ADBI4433 Kebijakan dan Strategi Pemasaran 3 7 ADBI4434 Kebijakan dan Strategi Produksi 3 I.1 ADBI4434 Kebijakan dan Strategi Produksi 3 T 8 ADBI4436 Operasional Bank 3 I.2 ADNI4436 Operasional Bank 3 9 ADBI4437 Kebijakan Bisnis 3 I.4 ADBI4437 Kebijakan Bisnis # 3 T 10 ADBI4438 Manajemen Sumber Daya Manusia 3 I.3 EKMA4214 Manajemen Sumber Daya Manusia # 3 11 ADBI4531 Teori Pembuatan Keputusan 3 II.5 ADBI4531 Teori Pembuatan Keputusan 3 12 ADBI4532 Analisis Laporan Keuangan 2) 3 I.5 ADBI4532 Analisis Laporan Keuangan 3 T 13 ADPU4334 Kepemimpinan 3 I.4 ADPU4334 Kepemimpinan (Edisi 2) 3 14 ADPU4431 Perilaku Organisasi 3 II.3 ADPU4431 Perilaku Organisasi # 3 15 ISIP4110 Pengantar Sosiologi 3 I.2 ISIP4110 Pengantar Sosiologi # 3 16 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 I.5 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 T 17 ISIP4112 Pengantar Ilmu Ekonomi 3 II.1 ISIP4112 Pengantar Ilmu Ekonomi 3 T 18 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/ PTHI 4 II.1 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/ PTHI (Edisi 2)# 4 T 19 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial 3 II.3 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial (Edisi 2) # 3 T 20 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial 3 II.2 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial # 3 T 21 MKDU4107 Bahasa Inggris I 3 II.2 MKDU4107 Bahasa Inggris I (Edisi 2) # 3 T 22 ADBI4331 Uang dan Perbankan 3 II.1 ADBI4331 Uang dan Perbankan # 3 23 ADBI4332 Akuntansi Dasar 3 I.1 EKMA4115 Pengantar Akuntansi (Edisi 2) # 3 T

(10)

166Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

24 ADBI4333 Manajemen Keuangan Bisnis 3 I.4 EKMA4213 Manajemen Keuangan (Edisi 2) # 3 T 25 ADBI4435 Administrasi Biaya 3 II.1 ADBI4435 Administrasi Biaya 3 26 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 I.4 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 27 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 28 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3

Pilih Salah Satu Sesuai Data Pribadi (DP)

29 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 MKDU4225 Pendidikan Agama Budha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama Buddha 3 MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Cu 3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Cu 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 52 sks

1 ADBI4330 Administrasi Perpajakan 3 I.4 ADNI4330 Administrasi Perpajakan 3 2 ADBI4336 Hukum Ketenagakerjaan 3 II.4 ADBI4336 Hukum Ketenagakerjaan 3 T 3 ADBI4410 Psikologi Industri 3 II.1 ADBI4410 Psikologi Industri 3

4 ADBI4530 Riset Operasi 3 II.4 ADBI4530 Riset Operasi 3 T

5 ADPU4341 Teori Organisasi 3 II.4 ADPU4341 Teori Organisasi (Edisi 2) # 3 6 EKMA4314 Akuntansi Manajemen 3 I.2 EKMA4314 Akuntansi Manajemen # 3 T 7 ISIP4210 Pengantar Antropologi 3 I.5 ISIP4210 Pengantar Antropologi # 3

8 ISIP4211 Logika 3 I.1 ISIP4211 Logika (Edisi 2) # 3 T

9 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 II.1 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 T 10 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3 II.2 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3 11 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 I.5 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 12 SKOM4432 Komunikasi Bisnis 3 II.5 SKOM4432 Komunikasi Bisnis (Edisi 2) 3 13 ADBI4201 Bahasa Inggris Niaga 2 I.1 SOSI4101 Bahasa Inggris Niaga 2 T 14 ADBI4211 Manajemen Resiko Dan Asuransi 3 I.3 ADBI4211 Manajemen Resiko Dan Asuransi 3 T

(11)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2167

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

15 ADBI4235 Kepabeanan dan Cukai 2 II.3 ADBI4235 Kepabeanan dan Cukai (Edisi 2) # 2 16 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen 3 II.4 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen

(Edisi 2) 3 T

17 EKMA4311 Studi Kelayakan Bisnis 3 I.5 EKMA4311 Studi Kelayakan Bisnis # 3 18 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia 3 II.2 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia (Edisi 2)# 3 T

TAP 4 sks

1 ADBI4500 Tugas Akhir Program (TAP)** 4 0.2 - - 4

2 ADBI4560 Karya Ilmiah 0 - - - 0 Bw

Total sks 144 18 18 18 18 21 18 16 17

Keterangan:

** : Mata kuliah pendukung TAP ADBI4500 adalah:

1. ADBI4333 - Manajemen Keuangan Bisnis 2. ADBI4433 - Kebijakan dan Strategi Pemasaran 3. ADBI4434 - Kebijakan dan Strategi Produksi 4. ADBI4437 - Kebijakan Bisnis

5. ADBI4438 - Manajemen Sumber Daya Manusia

# : Bahan ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM) Bw : Bimbingan Wajib

1) : Mata kuliah ADBI4335 - Akuntansi Menengah dan ADBI4430 - Akuntansi Lanjut dianjurkan diregistrasikan setelah mahasiswa menempuh mata kuliah ADBI4332 Akuntansi Dasar.

2) : Mata kuliah ADBI4532 - Analisis Laporan Keuangan dianjurkan diregistrasikan setelah mahasiswa menempuh mata kuliah ADBI4332 - Akuntansi Dasar dan mata kuliah ADBI4335 - Akuntansi Menengah.

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas.

(12)

168Katalog Non-Pendas 2010 168 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

c) Program Studi Ilmu Pemerintahan (S1) Visi

Menjadi program studi ilmu pemerintahan terunggul di Indonesia pada tahun 2015 da n terunggul di dunia pada tahun 2021 de ngan model pembelajaran terbuka jarak jauh.

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan dan pengajaran tingkat sarjana bidang Ilmu Pemerintahan dengan sistem pembelajaran terbuka jarak jauh yang bisa diikuti oleh semua orang;

2. Menyelenggarakan penelitian keilmuan dan terapan bidang Ilmu Pemerintahan untuk memperkuat disiplin Ilmu Pemerintahan dan memberikan sumbangan praktis kepada penyelenggara pemerintahan;

3. Menjalin kerja sama dengan institusi dalam dan luar negeri untuk mengembangkan Ilmu Pemerintahan sebagai disiplin ilmu yang ilmiah dan aplikatif;

4. Menyelenggarakan pengabdian kepada masyarakat dengan cara bermitra dengan pemerintah, pemerintah daerah, dan alumni;

5. Menciptakan materi pembelajaran (cetak, audio, audio-visual, dan materi terunggah di internet) yang berstandar internasional sebagai materi utama dan pendukung dalam sistem pembelajaran jarak jauh;

6. Mengembangkan model e-learning Ilmu Pemerintahan untuk meningkatkan kualitas pembelajaran jarak jauh;

7. Meningkatkan layanan tutorial online yang sudah ada untuk meningkatkan kualitas pembelajaran jarak jauh.

Tujuan Program

1. Menghasilkan sarjana Ilmu Pemerintahan yang menguasai konsep dan teori ilmu pemerintahan sebagai dasar berperilaku ilmiah baik dalam sikap maupun dalam mengembangkan ilmu pemerintahan;

2. Menghasilkan sarjana Ilmu Pemerintahan yang dapat mengimplementasikan konsep dan teori Ilmu Pemerintahan dalam

kegiatan pemerintahan dan memecahkan masalah yang terjadi

di dalamnya;

(13)

Katalog Non Pendas 2010 169 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 169

3. Menghasilkan karya ilmiah hasil penelitian hibah bersaing, penelitian strategi nasional, tulisan di jurnal terakreditasi, dan buku ilmiah yang diterbitkan oleh penerbit nasional;

4. Menghasilkan buku panduan untuk pengabdian kepada masyarakat;

5. Menghasilkan buku materi pokok berstandar internasional PTJJ sesuai dengan tuntutan kurikulum yang berlaku dengan konten sesuai dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi mutakhir;

6. Menghasilkan materi pembelajaran dalam bentuk audio/audio-visual dan materi pembelajaran yang dapat diunggah, dan download di internet untuk mempermudah mahasiswa memahami materi yang tersaji dalam buku materi pokok;

7. Menghasilkan model e-learning ilmu pemerintahan yang dapat diikuti oleh semua mahasiswa secara mudah;

8. Menghasilkan model tutorial online yang makin mudah diakses oleh mahasiswa sebagai wahana konsultasi dan diskusi mahasiswa dengan dosen/tutor secara jarak jauh.

Kompetensi Umum

Lulusan S1 PS Ilmu Pemerintahan mampu menganalisis masalah-masalah di bidang pemerintahan dan kemasyarakatan berdasarkan konsep dan teori ilmu pemerintahan.

Kompetensi Khusus

1. Mampu menjelaskan konsep-konsep dan teori yang menjadi landasan ilmu pemerintahan;

2. Mampu menerapkan pengetahuan dan keahlian dalam bidang ilmu pemerintahan;

3. Mampu menerapkan prinsip-prinsip good governance dalam penyelenggaraan pemerintahan;

4. Mampu melakukan penelitian di bidang pemerintahan;

5. Menganalisis masalah-masalah kehidupan sosial yang berkembang

dalam masyarakat.

(14)

170Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Sarjana Program Studi : 71/Ilmu Pemerintahan (S1)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

Mata Kuliah Kompetensi Utama 102 sks

1 IPEM4111 Pengantar Ilmu Pemerintahan 3 II.4 IPEM4111 Pengantar Ilmu Pemerintahan

(Edisi 2) 3 T

2 IPEM4215 Teori Politik 3 I.1 IPEM4215 Teori Politik (Edisi 2) 3 T 3 IPEM4317 Birokrasi Indonesia 3 I.4 IPEM4317 Birokrasi Indonesia (Edisi 2) 3 T 4 IPEM4320 Sistem Pemerintahan

Indonesia 1) 3 II.3 IPEM4320 Sistem Pemerintahan Indonesia

(Edisi 2) 3 T

5 IPEM4424 Filsafat Pemerintahan 3 II.5 IPEM4424 Filsafat Ilmu Pemerintahan

(Edisi 2) 3 T

6 IPEM4425 Hubungan Pusat Dan Daerah 3 II.3 IPEM4425 Hubungan Pusat-Daerah

(Edisi 2) # 3

7 IPEM4429 Manajemen Pelayanan Umum 3 II.1 IPEM4429 Manajemen Pelayanan Umum

(Edisi 2) 3 T

8 IPEM4431 Manajemen Pemerintahan 3 II.1 IPEM4431 Manajemen Pemerintahan

(Edisi 2) 3 T

9 IPEM4437 Kekuatan Sosial Politik

Indonesia 3 I.2 IPEM4437 Kekuatan Sosial Politik

Indonesia (Edisi 2) 3 T

10 IPEM4439 Perubahan Sosial dan

Pembangunan 2) 3 I.2 IPEM4439 Perubahan Sosial dan

Pembangunan (Edisi 2) 3

11 IPEM4538 Kebijakan Pemerintah 3 I.4 ADPU4410 Kebijakan Publik 3 T

12 IPEM4541 Perbandingan Pemerintahan 3 II.1 IPEM4541 Perbandingan Pemerintahan

(Edisi 2) 3

13 ISIP4110 Pengantar Sosiologi 3 I.2 ISIP4110 Pengantar Sosiologi # 3 14 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/PTHI 4 II.1 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/PTHI

(Edisi 2) # 4 T

(15)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2171

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

15 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 II.1 ISIP4212 Pengantar Ilmu Politik 3 T 16 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3) 3 II.2 ISIP4213 Sistem Politik Indonesia 3 T 17 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial 3) 3 II.3 ISIP4215 Pengantar Statistik Sosial

(Edisi 2) # 3

T 18 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial 3 II.2 ISIP4216 Metode Penelitian Sosial # 3 T 19 MKDU4107 Bahasa Inggris I 3 II.2 MKDU4107 Bahasa Inggris I (Edisi 2) # 3 T 20 ADPU4334 Kepemimpinan 3 I.4 ADPU4334 Kepemimpinan (Edisi 2) 3 21 IPEM4208 Sistem Pemerintahan Desa 2 I.1 IPEM4208 Sistem Pemerintahan Desa 2 22 IPEM4214 Sistem Pemerintahan Daerah 3 I.2 IPEM4214 Sistem Pemerintahan Daerah

(Edisi 2) 3 T

23 IPEM4319 Komunikasi Pemerintahan 3 II.4 IPEM4319 Komunikasi Pemerintahan 3 24 IPEM4323 Legislatif Indonesia 3 II.3 IPEM4323 Legislatif Indonesia 3 T 25 IPEM4407 Metodologi Ilmu Pemerintahan 3 II.5 IPEM4407 Metodologi Ilmu Pemerintahan 3 T 26 IPEM4428 Ekonomi Pemerintahan 3 I.2 IPEM4428 Ekonomi Pemerintahan 3 27 IPEM4430 Etika Pemerintahan 3 I.3 IPEM4430 Etika Pemerintahan (Edisi 2) 3 28 IPEM4433 Pembangunan Pemerintahan 3 I.3 IPEM4434 Pembangunan Politik (Edisi 2) 3 29 IPEM4440 Keuangan Publik 3 I.4 IPEM4440 Keuangan Publik 3 T 30 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 I.4 MKDU4109 Ilmu Sosial dan Budaya Dasar 3 T 31 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 32 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU4111 Pendidikan Kewarganegaraan 3 33 SKOM4101 Pengantar Ilmu Komunikasi 3 I.2 SKOM4101 Pengantar Ilmu Komunikasi

(Edisi 2) # 3

Pilih Salah Satu Sesuai Data Pribadi (DP)

34 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama Islam 3 MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama Kristen 3 MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama Katholik 3 MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama Hindu 3 MKDU4225 Pendidikan Agama Budha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama Buddha 3

(16)

172Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

MKDU4226 Pendidikan Agama

Kong Hu Cu 3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama

Kong Hu Cu 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 39 sks

1 ADPU4338 Manajemen Proyek 3 II.5 ADPU4338 Manajemen Proyek (Edisi 2) 3 T 2 IPEM4318 Sistem Kepartaian dan Pemilu3) 3 I.3 IPEM4318 Sistem Kepartaian dan Pemilu 3 3 IPEM4542 Pembangunan Masyarakat Desa

dan Kota 3 II.5 IPEM4542 Pembangunan Masyarakat Desa

dan Kota (Edisi 2) 3 4 ISIP4210 Pengantar Antropologi 3 I.5 ISIP4210 Pengantar Antropologi # 3

5 ISIP4211 Logika 3 I.1 ISIP4211 Logika (Edisi 2) # 3

6 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 I.5 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya Indonesia 3 7 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen 3 II.4 ADPU4442 Sistem Informasi Manajemen

(Edisi 2) 3 T

8 EKMA4214 Manajemen Sumber Daya

Manusia 3 II.2 EKMA4214 Manajemen Sumber Daya

Manusia # 3

9 IPEM4217 Manajemen Logistik

Pemerintahan 3 I.1 ADPU4534 Manajemen Logistik Organisasi

Publik 3

10 IPEM4218 Manajemen Stratejik

Pemerintahan 3 I.5 IPEM4218 Manajemen Stratejik

Pemerintahan 3

11 IPEM4321 Hukum Tata Pemerintahan 3 II.5 IPEM4321 Hukum Tata Pemerintahan

(Edisi 2) 3

12 IPEM4427 Sosiologi Pemerintahan 3 II.5 IPEM4427 Sosiologi Pemerintahan

(Edisi 2) 3

13 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia 3 II.2 ISIP4310 Sistem Ekonomi Indonesia

(Edisi 2) # 3

TAP 4 sks

1 IPEM4500 Tugas Akhir Program (TAP)** 4 0.2 - - 4

2 IPEM4560 Karya Ilmiah 0 - - - 0 Bw

Total sks 145 19 18 18 18 20 18 19 15

(17)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2173 Keterangan:

** : Mata kuliah pendukung TAP IPEM4500 adalah:

1. IPEM4320 - Sistem Pemerintahan Indonesia 2. IPEM4431 - Manajemen Pemerintahan 3. IPEM4538 - Kebijakan Pemerintahan

4. IPEM4429 - Manajemen Pelayanan Umum 5. IPEM4439 - Perubahan Sosial dan Pembangunan

# : Bahan ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM) Bw : Bimbingan Wajib

1) : Mata kuliah IPEM4320-Sistem Pemerintahan Indonesia, IPEM4214-Sistem Pemerintahan Daerah, dan IPEM4317-Birokrasi Indonesia dianjurkan diregistrasikan setelah Anda menempuh mata kuliah IPEM4111-Pengantar Ilmu Pemerintahan.

2) : Mata kuliah IPEM4439-Perubahan Sosial dan Pembangunan dianjurkan diregistrasikan setelah Anda menempuh mata kuliah ISIP4110- Pengantar Sosiologi.

3) : Mata kuliah ISIP4213-Sistem Politik Indonesia, IPEM4215-Teori Politik, dan IPEM4318-Sistem Kepartaian dan Pemilu dianjurkan diregistrasikan setelah Anda menempuh ISIP4212-Pengantar Ilmu Politik.

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas

(18)

174Katalog Non Pendas 2010 174 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

d) Program Studi Kearsipan (D-IV) Visi

“Menjadi Program Studi Vokasi berkualitas dalam menghasilkan lulusan yang dapat memenuhi kebutuhan di bidang kearsipan baik untuk organisasi pemerintah, maupun organisasi non pemerintah melalui penyelenggaraan PTTJJ”.

Misi

1. Menyelenggarakan kegiatan bidang pendidikan, penelitian dan pengajaran program vokasi di bidang kearsipan yang dapat bersaing dalam hal pengembangan ilmu p engetahuan dan teknologi baik secara nasional maupun internasional.

2. Menghasilkan lulusan yang terampil dan ahli dibidang ilmu terapan kearasipan.

3. Meningkatkan kualitas bahan ajar cetak dan non cetak, bantuan belajar dan evaluasi hasil belajar guna mempersiapkan peserta didik untuk keahlian kearsipan.

4. Memperluas akses dan kesempatan belajar yang terjangkau pada jenjang pendidikan tinggi yang berkualitas dalam bidang kearsipan bagi masyarakat melalui PTTJJ.

5. Mengembangkan kerja sama dengan berbagai pihak (pemerintah, BUMN/BUMD, swasta) baik nasional maupun internasional, guna meningkatkan keterampilan peserta didik.

Tujuan Program

1. mengisi kebutuhan arsiparis profesional pada organisasi pemerintah dan swasta;

2. memfasilitasi para lulusan yang memenuhi persyaratan untuk melanjutkan studi ke jenjang yang lebih tinggi;

3. Menghasilkan lulusan D-IV Kearsipan yang memiliki keunggulan

kompetitif yang mampu memenuhi kebutuhan pasar, melalui

peningkatan kualitas kurikulum dan pengayaan materi pendidikan

kearsipan berbasis pendekatan teknologi informasi dan komunikasi.

(19)

Katalog Non Pendas 2010 175 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 175

Kompetensi Umum

Setelah lulus Program Studi D-IV Kearsipan mahasiswa mampu merancang sistem informasi kearsipan yang berbasis teknologi informasi dan diharapkan dapat berkontribusi terhadap pengembangan kearsipan yang modern dan menjadi arsiparis profesional.

Kompetensi Khusus

1. Menerapkan kaidah-kaidah kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara Indonesia, dalam kehidupan sehari-hari dan dalam menunjang keilmuannya;

2. Menjelaskan konsep-konsep dasar administrasi, kearsipan serta pengelolaan administrasi perkantoran;

3. Menjelaskan t entang organisasi tata laksana dan lembaga arsip beserta etika profesi dan aspek hukum kearsipan, manual arsip, berbagai arsip terapan khususnya dalam bidang bisnis, medis, kelautan, sejarah lisan berikut pemasaran jasa dan publikasi pameran arsipnya;

4. Menerapkan prinsip-prinsip dasar manajemen dan pe ngelolaan informasi di dalam organisasi dengan menggunakan teknologi informasi

5. Melakukan kegiatan pemrosesan kearsipan;

6. Merancang klasifikasi kearsipan yang modern, baik secara manual maupun elektronik;

7. Mengimplementasikan sistem kearsipan berbasis teknologi informasi

pada organisasi.

(20)

176Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Diploma

Program Studi : 38/Kearsipan (D-IV) No. Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Ket

Mata Kuliah Kompetensi Utama (107 sks) 1 ASIP 4101 Pengantar Ilmu

Kearsipan 4 I.1 ASIP 4101 Pengantar Ilmu

Kearsipan 4

2 ASIP 4102 Sejarah Kearsipan 2 I.1 ASIP 4102 Sejarah Kearsipan 2 3 ASIP 4103 Dasar-dasar

Kesekretarisan 3 I.1 ASIP 4103 Dasar-dasar

Kesekretarisan 3

4 ASIP 4104 Reprografi Arsip 2 I.1 ASIP 4104 Reprografi Arsip 2 5 ASIP 4202 Aspek Hukum

dalam Kearsipan 2 I.3 ASIP 4202 Aspek Hukum

dalam kearsipan 2 T

6 ASIP 4204 Dasar-dasar

Informasi 2 II.5 ASIP 4204 Dasar-dasar

Informasi 2

7 ASIP 4205 Manual Kearsipan 3 I.5 ASIP 4205 Manual Kearsipan 3

8 ASIP 4208 Arsip Sejarah lisan 2 II.2 ASIP 4208 Arsip Sejarah Lisan 2 9 ASIP 4209 Organisasi Tata-

laksana dan Lembaga Kearsipan

3 II.1 ASIP 4209 Organisasi Tata- laksana dan Lembaga Kearsipan

3

10 ASIP 4301 Manajemen Pusat

Arsip 2 II.2 ASIP 4301 Manajemen Pusat

Arsip 2

11 ASIP 4304 Deskripsi dan Penataan Arsip Statis

3 I.3 ASIP 4304 Deskripsi dan Penataan Arsip Statis

3

12 ASIP 4308 Manajemen Rekod

Audio Visual 2 II.3 ASIP 4308 Manajemen Rekod

Audio Visual 2 T

13 ASIP 4311 Pemasaran Jasa

Kearsipan 2 II.3 ASIP 4311 Pemasaran Jasa

Kearsipan 2

(21)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2177 No. Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Ket

14 ASIP 4312 Publikasi dan

Pameran Arsip 3 I.5 ASIP 4312 Publikasi dan

Pameran Arsip 3

15 ASIP 4313 Arsip Kelautan 2 II.5 ASIP 4313 Arsip Kelautan 2 16 ASIP 4314 Arsip Bisnis 2 II.2 ASIP 4314 Arsip Bisnis 2

17 ASIP 4315 Rekam Medis 2 I.3 ASIP 4315 Rekam Medis 2 T

18 ASIP 4316 Kajian Software 3 II.4 ASIP 4316 Kajian Software 3 T

19 ASIP 4318 Manajemen Rekod

Aktif 3 I.2 ASIP 4318 Manajemen Rekod

Aktif 3 T

20 ASIP 4319 Manajemen Rekod

Inaktif 3 II.5 ASIP 4319 Manajemen Rekod

Inaktif 3 T

21 ASIP 4320 Pemeliharaan dan

pengamanan arsip 3 I.1 ASIP 4320 Pemeliharaan dan

pengamanan arsip 3

22 ASIP 4321 Pengurusan Surat 2 I.4 ASIP 4321 Pengurusan Surat 2 T

23 ASIP 4322 Tata Persuratan dan

Formulir 2 I.2 ASIP 4322 Tata Persuratan dan

Formulir 2

24 ASIP 4324 Pengelolaan Arsip

Vital 3 II.5 ASIP 4324 Pengelolaan Arsip

Vital 3

25 ASIP 4402 Penilaian dan

Penyusutan Arsip 3 I.3 ASIP 4402 Penilaian dan

Penyusutan Arsip 3 T

26 ASIP 4406 Etika Profesi

Kearsipan 2 II.1 ASIP 4406 Etika Profesi

Kearsipan 2

27 ASIP 4407 Akses dan Layanan

Arsip 2 I.4 ASIP 4407 Akses dan layanan

Arsip 2

28 ASIP 4425 Pengawasan

Kearsipan 2 II.2 ASIP 4425 Pengawasan

Kearsipan 2

29 ASIP 4426 Akuisisi Arsip 2 II.4 ASIP 4426 Akuisisi arsip 2

30 ASIP 4427 Metode Penelitian dan Laporan Kearsipan

3 I.1 ASIP 4427 Metode Penelitian dan Laporan Kearsipan

3

(22)

178Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 No. Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Ket

31 ASIP 4429 Pengelolaan Arsip

Elektronik 2 I.4 ASIP 4429 Pengelolaan Arsip

Elektronik 2

32 ASIP 4430 Perancangan

Thesaurus 3 II.1 ASIP 4430 Perancangan

Thesaurus 3 T

33 ASIP 4432 Otomasi Dalam

Kearsipan 3 II.4 ASIP 4432 Otomasi Dalam

Kearsipan 3 T

34 ASIP 4433 Perancangan Skema

Klasifikasi 3 II.2 ASIP 4433 Perancangan Skema

Klasifikasi 3 T

35 ASIP 4434 Perancangan Jadwal Retensi Arsip

3 I.5 ASIP 4434 Perancangan Jadwal

Retensi Arsip 3 T

36 ASIP 4435 Praktek Kerja

Kearsipan 4 99 ASIP 4435 Praktek Kerja Kearsipan 37. MKDU 4107 Bahasa Inggris 1 3 II.2 MKDU 4107 Bahasa Inggris I

(Edisi 2) 3 T

38 MKDU 4109 Ilmu Sosial dan

Budaya dasar 3 I.4 MKDU 4109 Ilmu Sosial Budaya

dasar 3 T

39 MKDU 4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU 4110 Bahasa Indonesia 3 40 MKDU 4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU 4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 41 Pilih salah satu sesuai dengan pilihan agama pada Data Pribadi (DP)

MKDU4221 Pendidikan

Agama Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama

Islam 3

MKDU4222 Pendidikan

Agama Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama

Kristen 3

MKDU4223 Pendidikan Agama

Katolik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama

Katolik 3

MKDU4224 Pendidikan

Agama Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama

Hindu 3

(23)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2179 No. Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Ket

MKDU4225 Pendidikan

Agama Buddha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama

Budha 3

MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Chu

3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Chu 3 Kompetensi Pendukung 34 sks

1 ADPU 4230 Sistem Administrasi Negara Kesatuan Republik Indonesia

3 I.4 ADPU 4230 Sistem Administrasi Negara Kesatuan Republik Indonesia #

3 T

2 ADPU 4331 Administrasi

Perkantoran 3 II.4 ADPU 4331 Administrasi

Perkantoran 3

3 ADPU 4431 Perilaku

Organisasi 3 II.3 ADPU 4431 Perilaku

Organisasi # 4

4 ADPU 4440 Administrasi Pemerintahan Daerah

3 I.2 ADPU 4440 Administrasi Pemerintahan Daerah (Edisi 2)

3

5 ADPU 4441 Pengembangan

Organisasi 3 II.1 ADPU 4441 Pengembangan

Organisasi # 3 T

6 ADPU 4442 Sistem Informasi

Manajemen 3 II.4 ADPU 4442 Sistem Informasi

Manajemen (Edisi 2) 3 T

7 ADPU 4533 Etika Administrasi

Pemerintahan 3 I.2 ADPU 4533 Etika Administrasi Pemerintahan (Edisi 3)

3

8 ISIP 4214 Sistem Sosial

Budaya Indonesia 3 I.5 ISIP 4214 Sistem Sosial

Budaya Indonesia 3 T

9 ISIP 4215 Pengantar Statistik

Sosial 3 II.3 ISIP 4215 Pengantar Statistik

Sosial (edisi 2) # 3 T

10 PUST 2230 Pengembangan

Koleksi 3 I.4 PUST 2230 Pengembangan

Koleksi Edisi 3 3 T

(24)

180Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 No. Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Ket

11 PAJA 3210 Pengantar Ilmu

Administrasi 4 I.2 PAJA 3210 Pengantar Ilmu

Administrasi 4 T

TAP 4 sks

1 ASIP 4500 Tugas Akhir

Program (TAP)** 4 0.2 - -

Jumlah sks 145 21 18 19 20 20 20 19 8

Keterangan:

# : Bahan Ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM)

Waktu ujian 99: tanpa ujian akhir semester (UAS), nilai mata kuliah sepenuhnya dari nilai praktek dan/atau laporan praktek.

** : Mata Kuliah Pendukung TAP ASIP 4500 adalah:

1. ASIP 4402 - Penilaian dan Penyusutan Arsip 2. ASIP 4430 - Perancangan Thesaurus 3. ASIP 4432- Otomasi dalam Kearsipan

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas

4. ASIP 4433- Perancangan Skema Klasifikasi 5. ASIP 4434- Perancangan Jadwal Retensi Arsip

(25)

Katalog Non Pendas 2010 181 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 181

e) Program Studi Perpajakan (D-III) Visi

Menjadi program studi perpajakan yang berkualitas dalam pemberian akses layanan pendidikan bagi masyarakat melalui sistem pendidikan terbuka jarak jauh.

Misi

1. menciptakan lulusan yang memiliki kompetensi akademik dan profesional di bidang perpajakan yang mampu bersaing secara nasional;

2. Menciptakan produk-produk akademik dalam bidang perpajakan.

3. Meningkatkan partisipasi masyarakat pengguna dalam bidang perpajakan guna mewujudkan masyarakat berbasis pengetahuan;

4. Meningkatkan kualitas penelitian dan pengembangan program studi perpajakan.

Tujuan

Program Studi D-III Perpajakan bertujuan untuk menghasilkan lulusan yang

1. menguasai konsep dan teori dalam bidang perpajakan;

2. mampu mengaplikasikan konsep dan teori dalam bidang perpajakan;

3. memiliki keterampilan dalam bidang perpajakan.

Kompetensi Umum

Lulusan program studi D-III Perpajakan diharapkan mampu menggunakan konsep dan teori dalam perpajakan untuk memecahkan masalah yang berkaitan dengan perpajakan.

Kompetensi Khusus

Lulusan Program Studi D-III Perpajakan diharapkan mampu

1. Menerapkan kaidah-kaidah kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara Indonesia, dalam kehidupan sehari-hari dan dalam menunjang keilmuannya.

2. Menerapkan konsep ilmu sosial dan politik di bidang perpajakan.

3. menerapkan konsep dan teori perpajakan dalam memecahkan

masalah di bidang perpajakan.

(26)

182Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Diploma

Program Studi : 30/Perpajakan (D-III)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks

Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6

Mata Kuliah Kompetensi Utama 69 sks

1 ADBI4335 Akuntansi Menengah 3 II.5 ADBI4335 Akuntansi Menengah 3 T

2 ADBI4532 Analisis Laporan

Keuangan 3 I.5 ADBI4532 Analisis Laporan

Keuangan 3 T

3 ADPU4333 Administrasi

Keuangan 3 I.1 ADPU4333 Administrasi

Keuangan (Edisi 2) 3 -

4 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 I.5 ISIP4111 Asas-asas Manajemen 3 T

5 MKDU4107 Bahasa Inggris I 3 II.2 MKDU4107 Bahasa Inggris I

(Edisi 2) # 3 T

6 PAJA3230 Pajak Penghasilan I 2 I.5 PAJA3230 Pajak Penghasilan I

(Edisi 2) 2 T

7 PAJA3232 PPN dan PPnBM 4 I.4 PAJA3232 PPN dan PPnBM

(Edisi 2) 4 T

8 PAJA3233 Pajak Bumi dan

Bangunan 2 II.4 PAJA3233 Pajak Bumi dan

Bangunan (Edisi 3) 2 -

9 PAJA3331 Pajak Penghasilan II 2 I.1 PAJA3331 Pajak Penghasilan II

(Edisi 2) 2 T

10 PAJA3332 Pajak Penghasilan III 2 II.2 PAJA3332 Pajak Penghasilan III

(Edisi 2) 2 T

11 PAJA3335 Studi Kasus

Perpajakan I 2 II.1 PAJA3335 Studi Kasus

Perpajakan I (Edisi 2) 2 T

12 PAJA3336 Akuntansi Biaya I 4 I.2 PAJA3336 Akuntansi Biaya I

(Edisi 2) 4 T

13 PAJA3337 Auditing I A 2 I.5 PAJA3337 Auditing I A (Edisi 2) 2 T

(27)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2183

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks

Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6

14 PAJA3345 Pajak Daerah dan

Retribusi Daerah 2 II.4 PAJA3345 Pajak Daerah dan Retribusi Daerah (Edisi 3)

2

15 PAJA3435 Auditing IB 2 II.2 PAJA3435 Auditing IB (Edisi 2) 2 T

16 ADBI4235 Kepabeanan dan

Cukai 2 II.3 ADBI4235 Kepabeanan dan

Cukai (Edisi 2) # 2 -

17 ADBI4332 Akuntansi Dasar 3 I.1 EKMA4115 Pengantar Akuntansi # 3 -

18 MKDU4109 Ilmu Sosial dan

Budaya Dasar 3 I.4 MKDU4109 Ilmu Sosial dan

Budaya Dasar 3 -

19 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 -

20 MKDU4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 -

21 PAJA3210 Pengantar Ilmu

Administrasi 4 I.2 PAJA3210 Pengantar Ilmu

Administrasi 4 -

22 PAJA3211 Dasar - dasar

Perpajakan 3 I.3 PAJA3211 Dasar-Dasar

Perpajakan (Edisi 2) 3 T

23 PAJA3339 Tata Cara Pelaksanaan Perpajakan

3 I.3 PAJA3339 Tata Cara Pelaksanaan Perpajakan

3 -

24 PAJA3348 Studi Kasus

Perpajakan II 3 II.4 PAJA3431 ADNI4330

Studi Kasus Perpajakan II Administrasi Perpajakan (Modul 5, 7, dan 8)

3 -

Pilih Salah Satu Sesuai Data Pribadi (DP) 25 MKDU4221 Pendidikan Agama

Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama

Islam 3 -

MKDU4222 Pendidikan Agama

Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama

Kristen 3 -

(28)

184Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks

Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6

MKDU4223 Pendidikan Agama

Katholik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama

Katolik 3 -

MKDU4224 Pendidikan Agama

Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama

Hindu 3 -

MKDU4225 Pendidikan Agama

Budha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama

Buddha 3 -

MKDU4226 Pendidikan Agama

Kong Hu Cu 3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama

Kong Hu Cu 3 -

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 41 sks

1 ADBI4210 Matematika Bisnis 3 I.1 ESPA4112 Matematika

Ekonomi I # 3 T

2 ADPU4431 Perilaku Organisasi 3 II.3 ADPU4431 Perilaku

Organisasi # 3 -

3 EKMA4111 Pengantar Bisnis 3 I.4 EKMA4111 Pengantar Bisnis # 3 T

4 IPEM4425 Hubungan Pusat Dan

Daerah 3 II.3 IPEM4425 Hubungan Pusat-

Daerah (Edisi 2) # 3 -

5 ISIP4110 Pengantar Sosiologi 3 I.2 ISIP4110 Pengantar Sosiologi # 3 -

6 ISIP4112 Pengantar Ilmu

Ekonomi 3 II.1 ISIP4112 Pengantar Ilmu

Ekonomi 3 T

7 ISIP4130 Pengantar Ilmu

Hukum/ PTHI 4 II.1 ISIP4130 Pengantar Ilmu Hukum/PTHI (Edisi 2) #

4 -

8 ISIP4215 Pengantar Statistik

Sosial 3 II.3 ISIP4215 Pengantar Statistik

Sosial (Edisi 2) # 3 T

9 PAJA3338 Pembelanjaan 2 I.4 PAJA3338 Pembelanjaan (Edisi 2) 2 T

10 ADPU4442 Sistem Informasi

Manajemen 3 II.4 ADPU4442 Sistem Informasi

Manajemen (Edisi 2) 3 -

11 EKMA4310 Hukum Komersial 2 II.3 EKMA4310 Hukum Komersial # 2 -

12 EKSI4202 Hukum Pajak 3 I.2 EKSI4202 Hukum Pajak 3 -

(29)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2185

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks

Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6

13 ISIP4310 Sistem Ekonomi

Indonesia 3 II.2 ISIP4310 Sistem Ekonomi

Indonesia (Edisi 2) # 3 -

14 PAJA3347 Etika Bisnis dalam

Perpajakan 3 I.4 PAJA3347 Etika Bisnis dalam

Perpajakan 3 -

Total sks 110 18 19 19 18 19 17

Keterangan:

# : Bahan Ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM)

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas

(30)

186Katalog Non-Pendas 2010 186 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

2) Jurusan Ilmu Komunikasi

a) Program Studi Ilmu Komunikasi (S1) Visi

Pada tahun 2021, program studi ilmu komunikasi menjadi program studi yang berkualitas, melalui sistem pendidikan. Jarak jauh yang mudah diakses dan terjangkau.

Misi

1. Memperluas akses dan kesempatan belajar yang terjangkau pada jenjang pendidikan tinggi yang berkualitas dalam bidang ilmu komunikasi bagi masyarakat melalui PTTJJ.

2. Mengembangkan bahan ajar, bantuan belajar dan bahan ujian yang berkualitas dalam bidang ilmu komunikasi melalui PTTJJ.

3. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi akademik di bidang ilmu komunikasi dan daya saing di masyarakat.

4. Mengembangkan bidang ilmu komunikasi dan penerapannya melalui berbagai penelitian.

5. Melaksanakan pengabdian kepada masyarakat dalam bentuk penerapan bidang ilmu komunikasi.

Tujuan Program Studi

Untuk mencapai Visi dan menjalankan Misi, Tujuan penyelenggaraan program Studi Ilmu Komunikasi adalah sebagai berikut:

”Menghasilkan lulusan ilmu komunikasi yang mampu menggunakan konsep, teori dan metode ilmu komunikasi untuk menganalisis permasalahan komunikasi sesuai dengan teori dan perkembangan bidang ilmu komunikasi”.

Kompetensi Program Studi

1. menerapkan konsep-konsep dan kaidah kehidupan bermasyarakat, berbangsa dan bernegara Indonesia dalam kehidupan sehari-hari dan dalam menunjang keilmuannya;

2. menjelaskan konsep-konsep dasar ilmu sosial dan ilmu politik

dan mengaitkannya dengan konsep-konsep dasar ilmu

komunikasi;

(31)

Katalog Non Pendas 2010 187 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 187

3. menganalisis perubahan di bidang sosial, politik dan ekonomi khususnya yang berkaitan dengan dinamika dan fenomena serta permasalahan komunikasi;

4. melakukan kajian di bidang komunikasi.

(32)

188Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Sarjana Program Studi : 72/Ilmu Komunikasi (S1)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

Mata Kuliah Kompetensi Utama 120 sks

1 ISIP4110 Pengantar

Sosiologi 3 I.2 ISIP4110 Pengantar

Sosiologi # 3 2 ISIP4111 Asas-asas

Manajemen 3 I.5 ISIP4111 Asas-asas

Manajemen 3

3 ISIP4112 Pengantar Ilmu

Ekonomi 3 II.1 ISIP4112 Pengantar Ilmu

Ekonomi 3

4 ISIP4131 Sistem Hukum

Indonesia 3 II.2 ISIP4131 Sistem Hukum

Indonesia 3

5 ISIP4211 Logika 3 I.1 ISIP4211 Logika (Edisi 2) # 3

6 ISIP4212 Pengantar Ilmu

Politik 3 II.1 ISIP4212 Pengantar Ilmu

Politik 3 T

7 ISIP4215 Pengantar

Statistik Sosial 3 II.3 ISIP4215 Pengantar Statistik

Sosial (Edisi 2) # 3 T

8 ISIP4216 Metode Penelitian

Sosial 3 II.2 ISIP4216 Metode Penelitian

Sosial # 3

9 MKDU4107 Bahasa Inggris I 3 II.2 MKDU4107 Bahasa Inggris I

(Edisi 2) # 3 T

10 SKOM4101 Pengantar Ilmu

Komunikasi 3 I.2 SKOM4101 Pengantar Ilmu Komunikasi (Edisi 2) #

3 T

11 SKOM4103 Hubungan

Masyarakat 3 I.1 SKOM4103 Hubungan Masyarakat

(Edisi 2) 3 T

12 SKOM4204 Teori

Komunikasi 1) 3 I.1 SKOM4204 Teori Komunikasi

(Edisi 2) 3 T

(33)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2189 No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

13 SKOM4205 Sosiologi Komunikasi Massa

3 II.4 SKOM4205 Sosiologi Komunikasi Massa (Edisi 2)

3

14 SKOM4206 Perencanaan Program Komunikasi

3 I.3 SKOM4206 Perencanaan Program

Komunikasi (Edisi 2)

3 T

15 SKOM4207 Sistem Komunikasi Indonesia

3 II.4 SKOM4207 Sistem Komunikasi Indonesia (Edisi 2)

3

16 SKOM4313 Komunikasi Antar

Pribadi 3 I.4 SKOM4313 Komunikasi Antar

Pribadi (Edisi 2) 3

17 SKOM4314 Perencanaan

Pesan dan Media 3 I.4 SKOM4314 Perencanaan Pesan

dan Media 3 T

18 SKOM4315 Komunikasi

Massa 3 II.1 SKOM4315 Komunikasi Massa

(Edisi 2) 3 T

19 SKOM4317 Psikologi

Komunikasi 3 I.3 SKOM4317 Psikologi Komunikasi

(Edisi 2) # 3 T

20 SKOM4318 Komunikasi Antar

Budaya 3 II.5 SKOM4318 Komunikasi Antar

Budaya (Edisi 2) 3 T

21 SKOM4319 Komunikasi

Politik 3 II.4 SKOM4319 Komunikasi Politik

(Edisi 2) 3

22 SKOM4321 Opini Publik 3 II.5 SKOM4321 Opini Publik 3 T

23 SKOM4322 Perkembangan Teknologi Komunikasi

3 I.3 SKOM4322 Perkembangan Teknologi Komunikasi

3 T

24 SKOM4323 Filsafat dan Etika

Komunikasi 3 II.4 SKOM4323 Filsafat dan Etika

Komunikasi 3

25 SKOM4329 Komunikasi

Organisasi 3 II.5 SKOM4329 Komunikasi

Organisasi (Edisi 2) 3 T

(34)

190Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

26 SKOM4330 Teknik Mencari dan Menulis Berita

3 I.1 SKOM4330 Teknik Mencari dan Menulis Berita (Edisi 2)

3 T

27 SKOM4432 Komunikasi

Bisnis 3 II.5 SKOM4432 Komunikasi Bisnis

(Edisi 2) 3 T

28 SKOM4434 Perbandingan Sistem Komunikasi

3 II.3 SKOM4434 Perbandingan Sistem

Komunikasi (Edisi 2) 3

29 SKOM4435 Komunikasi

Internasional 3 I.2 SKOM4435 Komunikasi

Internasional (Edisi 2) 3 T

30 SKOM4436 Metode Penelitian

Komunikasi 3 I.4 SKOM4436 Metode Penelitian

Komunikasi (Edisi 2) 3 T

31 SKOM4437 Analisis Sistem

Informasi 3 II.3 SKOM4437 Analisis Sistem

Informasi (Edisi 2) 3

32 MKDU4109 Ilmu Sosial dan

Budaya Dasar 3 I.4 MKDU4109 Ilmu Sosial dan

Budaya Dasar 3

33 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 II.3 MKDU4110 Bahasa Indonesia 3 T

34 MKDU4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 II.4 MKDU4111 Pendidikan

Kewarganegaraan 3 35 SKOM4331 Cybermedia 3 I.4 PUST2243 Media Teknologi

(Edisi 3) 3

36 SKOM4332 Teknik Hubungan

Masyarakat 3 II.1 IPEM4429 Manajemen Pelayanan

Umum (Edisi 2) 3 T

37 SKOM4439 Hukum Media

Massa 3 II.1 SKOM4439 Hukum Media

Massa 3

38 SKOM4440 Produksi Media 3 I.1 SKOM4440 Produksi Media 3

39 SKOM4441 Komunikasi

Sosial 3 I.5 ISIP4214 Sistem Sosial Budaya

Indonesia 3

(35)

Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2191 No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

Pilih Salah Satu Sesuai Data Pribadi (DP) 40 MKDU4221 Pendidikan

Agama Islam 3 I.5 MKDU4221 Pendidikan Agama

Islam 3

MKDU4222 Pendidikan

Agama Kristen 3 I.5 MKDU4222 Pendidikan Agama

Kristen 3

MKDU4223 Pendidikan

Agama Katholik 3 I.5 MKDU4223 Pendidikan Agama

Katholik 3

MKDU4224 Pendidikan

Agama Hindu 3 I.5 MKDU4224 Pendidikan Agama

Hindu 3

MKDU4225 Pendidikan

Agama Budha 3 I.5 MKDU4225 Pendidikan Agama

Buddha 3

MKDU4226 Pendidikan Agama Kong Hu Cu

3 I.5 MKDU4226 Pendidikan Agama

Kong Hu Cu 3

Mata Kuliah Kompetensi Pendukung 21 sks

1 SKOM4209 Bahasa Inggris II 3 II.3 SKOM4209 Bahasa Inggris II

(Edisi 2) 3

2 SKOM4316 Komunikasi

Inovasi 3 I.4 SKOM4316 Komunikasi Inovasi

(Edisi 2)# 3

3 SKOM4324 Manajemen Media

Massa 3 I.5 SKOM4324 Manajemen Media

Massa (Edisi 2) # 3 T

4 SKOM4326 Komunikasi

Persuasif 3 I.3 SKOM4326 Komunikasi Persuasif

(Edisi 2) # 3

5 SKOM4327 Manajemen Hubungan Masyarakat

3 I.1 SKOM4327 Manajemen Hubungan Masyarakat (Edisi 2)

3

6 SKOM4328 Komunikasi

Pemasaran 3 I.2 SKOM4328 Komunikasi

Pemasaran (Edisi 3)# 3 T

7 SKOM4312 Public Speaking 3 I.2 SKOM4312 Public Speaking # 3 T

(36)

192Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4 5 6 7 8

TAP 4 sks

1 SKOM4500 Tugas Akhir

Program (TAP)** 4 0.2 - - 4

2 SKOM4560 Karya Ilmiah 0 - - - 0 Bw

Total sks 145 21 18 18 18 18 21 16 15 145

Keterangan:

** : Mata kuliah pendukung TAP SKOM4500 adalah:

1. SKOM4204 - Teori Komunikasi

2. SKOM4206 - Perencanaan Program Komunikasi 3. SKOM4318 - Komunikasi Antar Budaya 4. SKOM4329 - Komunikasi Organisasi

# : Bahan ajar disertai multimedia T : Tutorial Tatap Muka (TTM) Bw : Bimbingan Wajib

1) : Mata kuliah SKOM4204 - Teori Komunikasi, dianjurkan untuk diregistrasikan setelah Anda menempuh mata kuliah SKOM4101 - Pengantar Ilmu Komunikasi.

Deskripsi Mata Kuliah dapat dilihat di Situs masing-masing Fakultas

(37)

Katalog Non Pendas 2010 193 Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2 193

b) Program Studi Perpustakaan (D-II) Visi

Menjadi Program Studi Perpustakaan yang berkualitas, melalui sistem Pendidikan Tinggi Terbuka dan Jarak Jauh (PTTJJ) yang mudah diakses dan terjangkau.

Misi

1. Menyelenggarakan pendidikan perpustakaan yang mudah diakses dan memberikan kesempatan belajar yang terjangkau pada jenjang pendidikan tinggi yang berkualitas dalam bidang perpustakaan bagi masyarakat melalui PTTJJ.

2. Mengembangkan bahan ajar, bantuan belajar dan bahan ujian yang berkualitas dalam bidang perpustakaan melalui PTTJJ.

3. Menghasilkan lulusan yang memiliki kompetensi akademik di bidang perpustakaan dan teknologi informasi serta mempunyai daya saing di masyarakat.

4. Mengembangkan bidang perpustakaan dan penerapannya melalui berbagai keterampilan, serta melaksanakan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat di bidang perpustakaan.

Tujuan Program Studi

Menghasilkan lulusan bidang perpustakaan yang mampu menggunakan konsep, teori dan metode perpustakaan serta penggunaan teknologi informasi untuk memecahkan permasalahan tentang perpustakaan.

Kompetensi Utama

Lulusan Program Studi Perpustakaan (D-II) diharapkan mampu berperan sebagai pengelola informasi meliputi pengadaan, pengolahan, dan layanan informasi baik secara manual maupun elektronik.

Kompetensi Pendukung

1. mampu menerapkan konsep-konsep dan kaidah kehidupan bermasyarakat, berbangsa, dan bernegara Indonesia dalam kehidupan sehari-hari dan dalam menunjang keilmuannya;

2. bersikap terbuka dan cepat tanggap terhadap perubahan masyarakat dan pemakai informasi, perkembangan teknologi informasi serta kemajuan Ilmu Perpustakaan, Dokumentasi, dan Informasi;

3. memiliki pengetahuan dasar dan keterampilan dalam melaksanakan

tugas-tugas rutin dan teknik perpustakaan, dokumentasi, dan

informasi.

(38)

194Katalog Universitas Terbuka 2013 FEKON, FISIP, FMIPA, dan FKIP Non Pendas Edisi 2

FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK Struktur Kurikulum Program Diploma Program Studi : 43/Perpustakaan (D-II)

No Mata Kuliah

sks Waktu Ujian

Bahan Ajar yang Digunakan Semester dan sks

Ket.

Kode Nama Kode Nama 1 2 3 4

Mata Kuliah Kompetensi Utama 72 sks

1 PUST2132 Perpustakaan Dan

Kepustakawanan 2 I.2 PUST2132 Perpustakaan Dan

Kepustakawanan (Edisi 2) 2 2 PUST2134 Pengolahan Bahan

Pustaka 3 II.1 PUST2134 Pengolahan Bahan Pustaka

(Edisi 2) 3 T

3 PUST2135 Pelayanan Bahan

Pustaka 2 II.2 PUST2135 Pelayanan Bahan Pustaka

(Edisi 2) 2 T

4 PUST2137 Pelestarian Bahan

Pustaka 3 I.1 PUST2137 Pelestarian Bahan Pustaka 3 T

5 PUST2138 Penyusunan Laporan 2 II.3 PUST2138 Penyusunan Laporan

(Edisi 2) 2

6 PUST2140 Pembinaan Minat Baca 2 II.4 PUST2140 Pembinaan Minat Baca

(Edisi 2) 2

7 PUST2241 Dasar-dasar

Dokumentasi 2 I.1 PUST2241 Dasar-dasar Dokumentasi

(Edisi 2) 2

8 PUST2243 Media Teknologi 3 I.4 PUST2243 Media Teknologi (Edisi 3) 3

9 PUST2249 Reprografi 2 II.2 PUST2249 Reprografi (Edisi 2) 2 T

10 PUST2250 Pengelolaan Terbitan

Berseri 2 I.1 PUST2250 Pengelolaan Terbitan

Berseri (Edisi 2) 2

11 PUST2251 Pengolahan Bahan Non

Buku 2 I.4 PUST2251 Pengolahan Bahan Non

Buku (Edisi 2) 2 T

12 PUST2252 Pengantar Kearsipan 2 I.3 PUST2252 Pengantar Kearsipan

(Edisi 2) 2

13 PUST2254 Promosi Jasa

Perpustakaan 2 II.1 PUST2254 Promosi Jasa Perpustakaan 2

Referensi

Dokumen terkait

Dengan Widuri dapat dijadikan sebagai sistem media pengerjaan tugas yang terkolaborasi untuk mendukung kegiatan iLearning Education pada Perguruan Tinggi Raharja.. Dimana

Menyediakan akses pendidikan tinggi terbuka jarak jauh yang berkualitas dalam bidang ilmu dan teknologi pangan bagi semua lapisan masyarakat.. Menjadi pemicu dan

Untuk menyelenggarakan berbagai program pendidikan tinggi berkualitas melalui sistem pendidikan terbuka dan jarak jauh yang berkualitas dan mudah diakses, UT perlu

Menjadi Program Studi yang menyelenggarakan pendidikan tinggi bidang matematika dengan sistem pembelajaran terbuka dan jarak jauh yang berkualitas.. Memperluas kesempatan belajar

Makna visi tersebut di atas adalah bahwa pada tahun 2035 UT berkualitas dunia dalam pengembangan produk akademik, penyelenggaraan pendidikan tinggi terbuka jarak

Lingkungan fisik tempat seseorang tidur berpengaruh penting pada kemampuan untuk tertidur.Ventilasi yang baik adalah esensial untuk tidur yang tenang.Ukuran dan posisi tempat

Mencermati hal tersebut, maka untuk menerapkan konsep knowledge management di perpustakaan ada beberapa dukungan dan sarana yang dibutuhkan, yaitu sistem atau organisasi yang

Refleksi tindakan pada siklus 1 pertemuan 1 ini lebih difokuskan pada masalah yang muncul selama proses pembelajaran berlangsung. Kegiatan refleksi ini mendiskusikan