• Tidak ada hasil yang ditemukan

Kadar Logam Cr (Kromium) dan Cu (Tembaga) pada Air Laut dan Kerang Hijau (Mytilus edulis) Pantai Kenjeran Surabaya - Ubaya Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Kadar Logam Cr (Kromium) dan Cu (Tembaga) pada Air Laut dan Kerang Hijau (Mytilus edulis) Pantai Kenjeran Surabaya - Ubaya Repository"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

iii

KADAR LOGAM Cr (KROMIUM) DAN Cu (TEMBAGA) PADA AIR LAUT DAN KERANG HIJAU (Mytilus edulis) PANTAI

KENJERAN SURABAYA Rosieda, 2007

Pembimbing: (I) Ririn Sumiyani, (II) Kusuma Hendrajaya

ABSTRAK

Telah dilakukan penelitian kadar logam berat Cr dan Cu pada air laut dan kerang hijau Pantai Kenjeran Surabaya periode Maret-Mei 2007. Pengambilan sampel menggunakan teknik simple random sampling. Kerang didestruksi secara destruksi basah dan dianalisis dengan menggunakan ICPS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa air laut mengandung logam Cr dengan nilai 0,019 bpj-0,054 bpj tetapi tidak mengandung logam Cu. Kadar logam Cr tersebut melebihi batas maksimum yang ditentukan dalam Peraturan Menteri Lingkungan Hidup no. 51 tahun 2004 tentang baku mutu air laut wisata bahari, yaitu 0,002 bpj. Kerang hijau mengandung logam Cr 0,210-1,470 mg/kg berat kering dan mengandung logam Cu 3,720-10,060 mg/kg berat kering. Kadar tersebut tidak melebihi batasan maksimum yang ditentukan dalam Surat Keputusan Direktur Jenderal Pengawasan Obat Dan Makanan no 03725/B/SK/VII/89 tentang batasan maksimum cemaran logam dalam kerang dan hasil olahannya, yaitu 20 mg/kg berat kering untuk logam Cu sedangkan untuk logam Cr belum ada.

Referensi

Dokumen terkait

object of this paper because the writer is interested in triangle love in this

Hutan Lindung Lumban Julu memiliki keanekaragaman jenis tumbuhan yang sedang melimpah.Oleh karena itu dilakukan penelitian untuk mengeksplorasi tumbuhan obat pada kawasan

Izin Mendirikan Bangunan Menara yang selanjutnya di singkat IMB Menara adalah izin mendirikan bangunan yang diberikan oleh pemerintah Kabupaten, kepada pemilik menara

kegunaan dari pendidikan dan pelatihan dilihat dari masing-masing pihak yang terdapat dalam perusahaan yaitu bagi karyawan dapat mengetahui kekuatan dan kelemahan

Peraturan Daerah Kabupaten Banjar Nomor 09 Tahun 2008 tentang Pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Perangkat Daerah dan Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Banjar

• Suatu hasil atau produk manusia yang biasanya dalam bentuk tulisan yang.. didasarkan pada pengetahuan, sikap dan cara berpikir keilmuan

HASIL PENILAIAN SEJAWAT SEBIDANG ATAU PEER REVIEW KARYA ILMIAH: BUKU.. Matematika Ekonomi dan

Rendahnya kualitas pendidikan dimaksud antara lain: (1) rendahnya mutu tamatan sebagai akibat rendahnya kemampuan siswa dalam menyerap materi pelajaran yang diajarkan