• Tidak ada hasil yang ditemukan

S PEA 1006255 Chapter5

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "S PEA 1006255 Chapter5"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

129

Pirmansyah, 2014

Analisis Persepsi Auditor Sistem Informasi mengenai Pencegahan atas Tindakan Cybercrime

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu BAB V

SIMPULAN DAN SARAN 5.1. Simpulan

Aktivitas transaksi saat ini yang melibatkan basis internet dalam

menunjang operasional dapat meningkatkan risiko-risiko seperti strategi,

operasional dan reputasi. Hal ini disebabkan risiko tersebut terkait langsung

dengan ancaman terhadap aliran data yang reliable dan semakin kompleksnya

teknologi yang menjadi dasar aktivitasnya. Seiring dengan pemanfaatan

kemudahan internet, akan semakin banyak pihak-pihak yang mencari kelemahan

sistem dalam perusahaan atau perbankan untuk melakukan tindakan kejahatan

terhadap sistem atau yang dikenal dengan tindakan cybercrime.

Berdasarkan hasil penelitian yang telah dilakukan dan pembahasan yang

telah diuraikan pada bab IV serta didukung oleh teori-teori yang mendasari

penelitian, maka ditarik kesimpulan bahwa menurut auditor sistem informasi

dalam upaya pencegahan mengenai tindakan cybercrime dapat dilakukan dengan

beberapa cara yaitu sebagai berikut :

1. Pengendalian intern secara memadai dalam perbankan merupakan bagian

dari pencegahan atas terjadinya tindakan cybercrime karena pengendalian

intern memiliki peranan besar dalam menjaga keamanan asset dan data.

Keterandalan suatu laporan keuangan juga di dukung oleh bagaimana

pengendalian intern tersebut. Hal ini karena ketika keamanan aktiva dan

pemeliharaan sistem tersebut terjaga dan terkelolah secara baik maka

(2)

130

Pirmansyah, 2014

Analisis Persepsi Auditor Sistem Informasi mengenai Pencegahan atas Tindakan Cybercrime

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

dan ini akan membuat laporan keuangan semakin akurat dan baik. Oleh

karena itu setiap manajemen dituntut untuk lebih memahami lingkup dari

pengendalian intern secara mendalam.

2. Aspek lain dari pencegahan atas tindakan cybercrime juga dilakukan dengan

Peningkatan Kesadaran Budaya Anti Fraud (Fraud Awareness) pada

karyawan dan intern didalamnya. Pendekatan ini sebenarnya tidak

mengabaikan aspek teknologi karena teknologi sistem informasi juga sering

menjadi penyebab bagi permasalahan atau isu perilaku. pengendalian

terhadap tingkah laku (behavior control), sosialisasi budaya anti fraud dan

pengendalian pucuk pimpinan (top management) merupakan bagian dari

peningkatan kesadaran budaya anti fraud.

3. Industri saat ini kebanyakan adalah industri yang kompleksitas, ini

dibuktikan dengan banyaknya jenis transaksi yang menyebabkan arus keluar

masuk kas secara cepat dan secara langsung mempengaruhi laporan

keuangan.

5.2. Saran

Berdasarkan temuan penelitian yang dilakukan oleh penulis dan hasil yang

telah diperoleh, maka terdapat beberapa saran oleh penulis, diantaranya :

1. Auditor harus lebih menekankan terhadap identifikasi kerawanan dalam

upaya menjamin keamanan terhadap di perusahaan dari tindakan kejahatan

yang bersifat sistem atau cybercrime. Karena identifikasi ini penting dalam

(3)

131

Pirmansyah, 2014

Analisis Persepsi Auditor Sistem Informasi mengenai Pencegahan atas Tindakan Cybercrime

Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

2. Bagi peneliti selanjutnya, harus lebih banyak informan narasumber sehingga

kredibilitas data lebih lengkap dan penelitiannya lebih komprehensif

terhadap satu kasus kejahatan dengan melakukan partisipasi aktif. Sehingga

dengan terlibat secara aktif dalam satu kasus tersebut peneliti lebih

memahami dan mendapatkan hasil yang lebih memuaskan dari penelitian

yang dilakukan. Peneliti selanjutnya juga dapat mengembangkan penelitian

yang lebih khusus ke perbankan karena kejahatan seperti cybercrime di

perbankan sangat tinggi di Indonesia. Ini di buktikan dengan maraknya

Referensi

Dokumen terkait

Analisis Penerapan Sistem Informasi Keuangan Daerah Dalam Menunjang Good Goverment Govermance.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Pengaruh Faktor-Faktor Internal Bank Terhadap Pertumbuhan Penyaluran Kredit Perbankan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..

Pengaruh Corporate Sosual Responsibility Disclosure Terhadap Nilai Perusahaan Perbankan Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..

Hubungan Profesionalisme Satuan Pengawas Intern Dengan Efektivitas Sistem Pengendalian Internal Penjualan.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu

Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran terhadap Motivasi Belajar Siswa Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..

Pengaruh Ekstensifikasi Wajib Pajak Terhadap Penerimaan Pajak Penghasilan Orang Pribadi Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu..

PENGARUH KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH TERHADAP OPINI AUDIT GOING CONCERN.. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu

EFEKTIFITAS PENERAPAN MODEL PROBLEM POSING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA1. Universitas Pendidikan Indonesia | repository.upi.edu | perpustakaan.upi.edu