• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEDOMAN PELAKSANAAN KURIKULUM 2021 DAN PERATURAN PERALIHAN

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "PEDOMAN PELAKSANAAN KURIKULUM 2021 DAN PERATURAN PERALIHAN"

Copied!
32
0
0

Teks penuh

(1)

PEDOMAN PELAKSANAAN

KURIKULUM 2021 DAN

PERATURAN PERALIHAN

PROGRAM STUDI

SARJANA TEKNIK PERTANIAN

DEPARTEMEN TEKNIK PERTANIAN DAN BIOSISTEM FAKULTAS TEKNOLOGI PERTANIAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA 2021

(2)

Daftar Isi

i. Pendahuluan ... 3

Ii. Visi ... 3

Iii. Misi ... 3

Iv. Tujuan ... 4

V. Profil Lulusan ... 4

Vi. Capaian Pembelajaran Lulusan (CPL) ... 4

Vii. Persyaratan Penyelesaian Studi ... 5

Viii. Mata Kuliah ... 5

Ix. Perubahan Matakuliah ... 11

X. Peraturan Peralihan ... 25

(3)

KURIKULUM PROGRAM STUDI

SARJANA TEKNIK PERTANIAN TAHUN 2021

I. PENDAHULUAN

Salah satu prioritas pembangunan di Indonesia adalah pengembangan agroindustri (Industri Pertanian). Sistem pertanian industri diyakini merupakan salah satu wahana menuju masyarakat tani maju dan sejahtera. Pengembangan wahana tersebut dapat dilakukan antara lain melalui penerapan teknologi sepadan yang memerlukan pengetahuan teknik pertanian (agricultural engineering) yaitu ilmu teknik yang diaplikasikan untuk pemanfaatan serta pengolahan massa hayati agar sesuai dengan asas industri yang bersifat kompetitif, global, dan berkelanjutan. Memasuki awal abad ke 21 cabang ilmu Teknik Pertanian sebagai salah satu bagian dalam ilmu Teknologi Pertanian mempunyai peranan sangat penting yang ditunjukkan dengan dicantumkannya sasaran pembangunan nasional untuk tetap mengupayakan tercapainya tingkat kecukupan pangan dan meningkatkan usaha pertanian berbasis agribisnis dan agroindustri. Sasaran pembangunan tersebut dapat tercapai secara sepadan dengan dukungan penerapan ilmu Teknik Pertanian.

Untuk menyelenggarakan proses pendidikan Program Studi Teknik Pertanian, Departemen Teknik Pertanian dan Biosistem didukung dengan 4 (empat) Kelompok Bidang Keilmuan (KBK) sebagai unit pengembangan bidang ilmu Teknik Pertanian dan Biosistem yaitu (1) KBK Teknik Mesin Biosistem (TMB); (2) KBK Teknik Sumber Daya Lahan dan Air (TSLA); (3) KBK Teknik Pangan, Pascapanen, dan Bioproses (TPPB); dan (4) KBK Teknik Pengendalian Lingkungan Hayati (TPLH). Pengembangan keilmuan secara fisik difasilitasi dengan 5 (lima) laboratorium yaitu: (i) Laboratorium Energi dan Mesin Pertanian (EMP), (ii) Laboratorium Teknik Sumber Daya Lahan dan Air (TSLA), (iii) Laboratorium Teknik Pangan dan Pascapanen (TPP), (iv) Laboratorium Teknik Lingkungan Bangunan Pertanian (TLBP), dan (v) Laboratorium Fisika Hayati (FH).

Pengembangan Program Studi Teknik Pertanian diarahkan menuju Teknik Pertanian dan Biosistem. Perkembangan ini menjadi suatu keharusan karena tuntutan akan visi keilmuan, perubahan global, dan pemenuhan kebutuhan stakeholder. Konten teknik biosistem semakin diperkuat pada kurikulum 2021. Ilmu teknik biosistem dan pemutakhiran prinsip-prinsip efisiensi ekonomi dan manajemen sistem menjadi bagian penting dalam perubahan kurikulum 2021.

Lingkup kajian Keilmuan Teknik Biosistem tidak dapat dilepaskan dari fakta perkembangan teknologi yang ada saat ini dan tren arah perkembangan teknologi di masa depan. Mengacu pada referensi dimana Teknik Biosistem dikembangkan, dapat digambarkan wilayah kajian biosistem meliputi: pertanian (culture), lingkungan (environment) dan otomasi (automation).

Selain itu, kurikulum 2021 dirancang untuk menjalankan mandat Permendikbud Nomor 3 Tahun 2020 tentang Standar Nasional Pendidikan Tinggi yang di dalamnya memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk menempuh perkuliahan 3 (tiga) semester di luar program studi.

II. VISI

Menjadi program studi bereputasi internasional yang menjadi rujukan bidang teknik pertanian dan biosistem untuk mendukung pembangunan agroindustri yang berkelanjutan III. MISI

Menyelenggarakan program pendidikan sarjana yang mengintegrasikan prinsip keteknikan dengan ilmu biologi, pertanian, dan lingkungan selaras dengan perkembangan teknologi terkini untuk mendukung pembangunan agroindustri berkelanjutan.

(4)

IV. TUJUAN

Program Studi Sarjana Teknik Pertanian mempunyai tujuan untuk:

1. Menghasilkan sarjana yang:

a. mampu bekerja di bidang yang mensyaratkan keahlian teknik

b. memenuhi kualifikasi untuk meneruskan jenjang pendidikan pascasarjana atau pendidikan profesi insinyur

c. mampu berwirausaha atau menjadi pemain kunci di bidang agroindustri

2. Mengimplementasikan kurikulum program Sarjana Teknik Pertanian yang dinamis, mengakomodasi visi keilmuan (scientific vision) dan menjawab kebutuhan pemangku kepentingan (stakeholders)

V. PROFIL LULUSAN

Lulusan Program Studi Sarjana Teknik Pertanian dalam kurun waktu 1-5 tahun akan mampu:

1. Menerapkan prinsip-prinsip teknik untuk merancang produk atau teknologi dalam lingkup pertanian, lingkungan, dan otomasi.

2.

Berpikir kritis dan inovatif untuk menghadapi tantangan dan peluang masa depan di bidang Teknik Pertanian dan Biosistem.

3.

Mengelola dan memanfaatkan sumber daya alam secara optimal dan berkelanjutan.

4. Menunjukkan profesionalisme dan jiwa kepemimpinan, memiliki keterampilan literasi data dan teknologi, serta memiliki keterampilan komunikasi lisan dan tulisan yang efektif.

VI. CAPAIAN PEMBELAJARAN LULUSAN (CPL)

Pada saat lulus, lulusan Program Studi Sarjana Teknik Pertanian mempunyai kemampuan sebagai berikut:

1. Mampu mengaplikasikan pengetahuan matematika, ilmu pengetahuan alam dan/atau material, teknologi informasi dan ilmu keteknikan dalam bidang biosistem.

2.

Mampu mendesain komponen, sistem, dan/atau proses untuk memenuhi kebutuhan yang diharapkan di dalam batasan-batasan agroindustri berkelanjutan serta untuk mengenali dan/atau memanfaatkan potensi sumber daya lokal dan nasional dengan wawasan global.

3.

Mampu mendesain dan melaksanakan eksperimen laboratorium dan/atau lapangan, menganalisis dan menginterpretasikan data, serta menggunakan justifikasi teknik untuk mengambil kesimpulan.

4.

Mampu mengidentifikasi, merumuskan, menganalisis, dan menyelesaikan permasalahan teknik pertanian dan biosistem.

5.

Mampu menerapkan metode, keterampilan dan piranti teknik modern yang diperlukan untuk praktik keteknikan.

6.

Mampu berkomunikasi secara efektif baik lisan maupun tulisan.

7.

Mampu merencanakan, menyelesaikan dan mengevaluasi tugas di dalam batasan agroindustri berkelanjutan.

8.

Mampu bekerja dalam tim lintas disiplin dan lintas budaya.

9.

Mampu untuk bertanggung jawab kepada masyarakat dan mematuhi etika profesi dalam menyelesaikan permasalahan teknik untuk mendukung agroindustri berkelanjutan.

10.

Mampu memahami kebutuhan akan pembelajaran sepanjang hayat, termasuk akses terhadap pengetahuan terkait isu-isu kekinian yang relevan.

11.

Mampu memahami dan menerapkan literasi data dan teknologi pada bidang

(5)

VII. PERSYARATAN PENYELESAIAN STUDI

Persyaratan Kurikulum Tahun 2016 Kurikulum Tahun 2021 Jumlah SKS yang

harus ditempuh 144 – 148 SKS

Indeks Prestasi

Kumulatif ≥ 2,0

Lama waktu studi Kurikulum dirancang agar mahasiswa dapat menyelesaikan studi dalam waktu 4 tahun. Lama studi maksimal 7 tahun.

Lain-lain SKS nilai D maksimum 25% dari jumlah SKS, tidak ada nilai E.

Mata Kuliah Wajib 131 SKS 126 SKS

Mata Kuliah Pilihan 13 – 17 SKS 18 - 22 SKS

VIII. MATA KULIAH

Mata Kuliah yang terdapat pada Kurikulum Tahun 2021 Program Studi Sarjana Teknik Pertanian disajikan pada Tabel 1. Rekapitulasi Mata Kuliah berdasarkan status dan sifat mata kuliah disajikan pada Tabel 2.

Tabel 1. Mata Kuliah Kurikulum Program Studi Sarjana Teknik Pertanian

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

Semester 1

1 TPPB211101 Matematika I (Mathematics I) 2 W

2 TPPB211102 Fisika I (Physics I) 2 W

3 TPPB211103 Praktikum Fisika I (Lab Work Physics I) 1 W

4 TPPB211104 Kimia I (Chemistry I) 2 W

5 TPPB211105 Praktikum Kimia I (Lab Work Chemistry I) 1 W

6 TPPB211106 Biologi Sel (Cell Biology) 2 1 W

7 TPPB211107 Statistika I (Statistics I) 2 W

8 TPPB211108 Pengantar Agronomi (Introduction to Agronomy)

2 1 W

9 TPUN211109 Pancasila (The ideology of the Republic of Indonesia)

2 W

10 TPTP211110 Pengantar Teknologi Pertanian

(Introduction to Agricultural Technology)

2 W

11 TPUN211111 Pendidikan Agama (Religion) 2 W

12 TPUN211112 Pendidikan Kewarganegaraan (Citizenship Education)

2 W

Subtotal 20 4

Semester 2

1 TPPB211201 Matematika II (Mathematics II) 2 W

(6)

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

2 TPPB211202 Fisika II (Physics II) 2 W

3 TPPB211203 Praktikum Fisika II (Lab Work Physics II) 1 W

4 TPPB211204 Kimia II (Chemistry II) 2 W

5 TPPB211205 Statistika II (Statistics II) 2 W

6 TPPB211206 Pengantar Sistem Informasi

(Introduction to Information Systems)

2 W

7 TPPB211207 Mikrobiologi (Microbiology) 2 W

8 TPPB211208 Gambar Teknik (Engineering Drawing) 1 2 W

9 TPPB211209 Bahasa Inggris (English) 2 W

10 TPPB211210 Bahasa Indonesia (Indonesian) 2 W

11 TPPB211211 Sifat Bahan Teknik (Engineering Material Properties)

2 1 W

Subtotal 19 4

Semester 3

1 TPPB212101 Matematika Teknik (Engineering Mathematics)

3 W

2 TPPB212102 Termodinamika (Thermodynamics) 2 W

3 TPPB212103 Listrik dan Elektronika (Electricity and Electronics)

2 1 W

4 TPPB212104 Dasar-dasar Fisika Tanah (Fundamental of to Soil Physics)

2 1 W

5 TPPB212105 Klimatologi (Climatology) 2 1 W

6 TPPB212106 Pemrograman dan Aplikasi Komputer (Programming and Computer

Applications)

2 1 W

7 TPPB212107 Ekonomi Teknik (Engineering Economics) 2 W 8 TPPB212108 Teknik Pascapanen (Postharvest

Engineering)

2 1 W

9 TPPB212109 Hidrologi (Hydrology) 2 W

Subtotal 19 5

Semester 4

1 TPPB212201 Mekanika Teknik (Engineering Mechanics)

3 W

2 TPPB212202 Mekanika Fluida (Fluid Mechanics) 2 W

3 TPPB212203 Perpindahan Panas (Heat Transfer) 3 W

(7)

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

4 TPPB212204 Perpindahan Massa (Mass Transfer) 2 W

5 TPPB212205 Pengantar Sistem Kontrol (Introduction to Control System)

2 1 W

6 TPPB212206 Teknik Pengukuran dan Instrumentasi (Measurement and Instrumentation Engineering)

2 1 W

7 TPPB212207 Profesi Keteknikan (Engineering Ethics) 1 W 8 TPPB212208 Sifat Bahan Pertanian (Agricultural

Material Properties)

2 1 W

9 TPPB212209 Daya dalam Bidang Pertanian (Farm Power)

2 1 P

10 TPPB212210 Ergonomika (Ergonomics) 2 P

11 TPPB212211 Pemetaan (Surveying) 2 1 P

12 TPPB212212 Teknik dan Manajemen Sumber Daya Lahan Tropis (Land Resources

Engineering and Management in Tropics)

2 P

13 TPPB212213 Teknik Budidaya Massa Hayati (Biomass Cultivation Engineering)

2 P

14 TPPB212214 Agroklimatologi (Agroclimatology) 2 P

15 TPPB212215 Teknik Sanitasi Industri (Industrial Sanitation Engineering)

2 P

16 TPPB212216 Teknik Penyimpanan dan Pengemasan (Storage and Packaging Engineering)

2 P

Subtotal 33 5

Semester 5

1 TPPB213101 Mesin Produksi Pertanian (Agricultural Production Machinery)

2 1 W

2 TPPB213102 Analisis Sistem dan Pemodelan (System Analysis and Modelling)

2 W

3 TPPB213103 Rekayasa Lingkungan Pertanian

(Agricultural Environmental Engineering)

2 1 W

4 TPPB213104 Satuan Operasi (Unit Operations) 2 1 W

5 TPPB213105 Kewirausahaan (Entrepreneurship) 2 W

6 TPPB213106 Pertanian dan Biosistem 4.0 (Agriculture and Biosystem 4.0)

2 W

(8)

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

7 TPPB213107 Teknik Proses Pengolahan Limbah Pertanian (Agricultural Waste Treatment Process Engineering)

2 1 W

8 TPPB213108 Fisika Hayati (Biophysics) 2 1 W

9 TPPB213109 Perancangan Mesin Biosistem (Biosystem Machinery Design)

2 P

10 TPPB213110 Mekatronika dan Robotika Biosistem (Mechatronics and Robotic Biosystems)

2 1 P

11 TPPB213111 Sistem Pneumatik dan Hidrolik (Pneumatic and Hydraulic Systems)

2 P

12 TPPB213112 Teknologi Evaluasi Non-destruktif (Non- destructive Evaluation Technology)

2 P

13 TPPB213113 Azas Teknik Irigasi (Principles of Irrigation Engineering)

2 1 P

14 TPPB213114 Teknik Konservasi Tanah dan Air (Soil and Water Conservation Engineering)

2 1 P

15 TPPB213115 Teknik dan Manajemen DAS (Watershed Engineering and Management)

2 P

16 TPPB213116 Pengurangan Risiko Bencana pada Bidang Pertanian (Disaster Risk Reduction in Agriculture)

2 P

17 TPPB213117 Teknik Proses Biomaterial (Biomaterial Process Engineering)

2 1 P

18 TPPB213118 Kimia Lingkungan (Environmental Chemistry)

2 1 P

19 TPPB213119 Fisika Lingkungan (Environmental Physics)

2 1 P

20 TPPB213120 Teknik Proses Pangan (Food Process Engineering)

2 1 P

21 TPPB213121 Teknik Pengeringan (Drying Engineering) 2 P 22 TPPB213122 Teknik Pendinginan dan Pembekuan

(Refrigeration and Freezing Engineering)

2 P

23 TPPB213123 Pengetahuan Bahan Pangan (Food Material Science)

2 P

Subtotal 46 12

Semester 6

1 TPPB213201 Kerja Praktik (Internship) 2 W

(9)

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

2 TPPB213202 Konstruksi Mesin Biosistem (Biosystem Machinery Constructions)

2 1 P

3 TPPB213203 Teknik Bioenergi (Bioenergy Engineering) 2 1 P 4 TPPB213204 Manajemen Irigasi (Irrigation

Management)

2 P

5 TPPB213205 Sistem Informasi Geografi pada Pertanian (Geographic Information System in Agriculture)

2 1 P

6 TPPB213206 Perancangan Fasilitas HVAC (Heating, Ventilation, dan Air Conditioning Facilities Design)

2 P

7 TPPB213207 Pengendalian dan Pengelolaan Polusi Udara (Air Pollution Control and Management)

2 1 P

8 TPPB213208 Manajemen Lingkungan dan Pengelolaan Limbah (Environment and Waste

Management)

2 P

9 TPPB213209 Teknik Bioprocess (Bioprocess Engineering)

2 P

10 TPPB213210 Evaluasi Mutu Bahan Pangan (Food Material Quality Evaluation)

2 P

11 TPPB213211 Perancangan Proses dan Peralatan Industri Pangan (Design Process and Equipment of Food Industry)

2 P

12 TPPB213212 Teknik Proses Minuman dan Konfeksioneri (Beverage and Confectionery Engineering)

2 P

13 TPPB213213 Topik Terkini (Recent Topics) 2 P

14 TPPB213214 Magang 1 (Internship 1) 8 P

15 TPPB213215 Magang 2 (Internship 2) 10 P

16 TPPB213216 Magang 3 (Internship 3) 2 P

Subtotal 24 26

Semester 7

1 TPPB214101 Skripsi (Thesis) 4 W

2 TPPB214102 Perancangan Teknik Biosistem

(Biosystem Engineering Design Project)

4 W

3 TPUN214103 Kuliah Kerja Nyata (Community Services) 3 W

4 TPPB214104 Riset 1 (Research 1) 5 P

(10)

No. Kode Mata

Kuliah Nama Mata Kuliah

SKS

Status W/P Kelas Prak.

5 TPPB214105 Riset 2 (Research 2) 10 P

6 TPPB214106 Wirausaha 1 (Entrepreneur 1) 8 P

7 TPPB214107 Wirausaha 2 (Entrepreneur 2) 12 P

8 TPPB214108 Proyek Independen 1 (Independent Project 1)

4 P

9 TPPB214109 Proyek Independen 2 (Independent Project 2)

12 P

10 TPPB214110 Pemberdayaan Masyarakat 1 (Community Development 1)

8 P

11 TPPB214111 Pemberdayaan Masyarakat 2 (Community Development 2)

12 P

12 TPPB214112 Proyek Kemanusiaan 1 (Humanity Project 1)

8 P

13 TPPB214113 Proyek Kemanusiaan 2 (Humanity Project 2)

12 P

14 TPPB214114 Kampus Mengajar 1 (Teaching for Community 1)

8 P

15 TPPB214115 Kampus Mengajar 2 (Teaching for Community 2)

12 P

16 TPPB214116 Topik Khusus 1 (Special Topic 1) 2 P

17 TPPB214117 Topik Khusus 2 (Special Topic 2) 2 P

18 TPPB214118 Topik Khusus 3 (Special Topic 3) 2 P

19 TPPB214119 Topik Khusus 4 (Special Topic 4) 3 P

20 TPPB214120 Topik Khusus 5 (Special Topic 5) 3 P

21 TPPB214121 Topik Khusus 6 (Special Topic 6) 4 P

22 TPPB214122 Topik Khusus 7 (Special Topic 7) 4 P

Subtotal 20 122

Semester 8

1 TPPB2122401 Seminar 1 W

Subtotal 0 1

(11)

Tabel 2. Rekapitulasi Mata Kuliah Program Studi Sarjana Teknik Pertanian MK Wajib dan Pilihan

Semester I II III IV V VI VII VIII Total

Wajib 24 23 24 20 21 2 11 1 126

Pilihan 0 0 0 4 3 11 0 0 18

Total 24 23 24 24 24 13 11 1 144

Kuliah dan Praktikum/Praktik

Semester I II III IV V VI VII VIII Total

Kuliah 20 19 19 21 19 11 0 0 109

Praktikum 4 4 5 3 5 2 11 1 35

Total 24 23 24 24 24 13 11 1 144

IX. PERUBAHAN MATAKULIAH

Perubahan Mata Kuliah Kurikulum 2021 dibandingkan dengan Mata Kuliah Kurikulum 2016 ditunjukkan pada Tabel 3 sampai dengan Tabel 6.

Tabel 3. Ekuivalensi/pengganti nama, status, beban studi, dan kedudukan mata kuliah dan praktikum pada Kurikulum 2016 yang mengalami perubahan pada Kurikulum 2021 Program Studi Sarjana Teknik Pertanian

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

Semester I

1 MMS

1101

Matematika I 2 W TPPB2

11101

Matematika I 2 W

2 MFS1101 Fisika Dasar I 2 W TPPB2

11102

Fisika I 2 W

3 MFS1151 Praktikum Fisika Dasar I

1 W TPPB2

11103

Praktikum Fisika I

1 W

4 MKS1101 Kimia Dasar I (Kimia Anorganik)

2 W TPPB2

11104

Kimia I 2 W

5 MKS1151 Praktikum Kimia Dasar I

1 W TPPB2

11105

Praktikum Kimia I

1 W

6 BIO1001 Biologi 2 1 W TPPB2

11106

Biologi Sel 2 1 W

7 Mata kuliah menggantikan Statistika (MMS 2401) di semester II

TPPB2 11107

Statistika I 2 W

8 Mata kuliah baru TPPB2

11108

Pengantar Agronomi

2 1 W

9 Mata kuliah ada di Semester II TPUN2

11109

Pancasila 2 W

(12)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

10 TPO1001 Pengantar Teknologi Pertanian

2 W TPTP2

11110

Pengantar Teknologi Pertanian

2 W

11 UNU 1000-5

Pendidikan Agama

2 W TPUN2

11111 - 11116

Pendidikan Agama

2 W

12 Mata kuliah baru TPUN2

11117

Pendidikan Kewargane- garaan

2 W

13 TPT1002 Dasar Manajemen

2 W Mata kuliah hilang

14 TPT1004 Ilmu Lingkungan

2 W Masuk ke dalam mata kuliah pilihan Manajemen Lingkungan dan Pengelolaan Limbah di Semester 6 15 TPT1005 Gambar

Teknik

1 1 W Mata kuliah pindah ke Semester II

16 TPT1010 Dasar Biosistem

2 W Mata kuliah berubah menjadi Pertanian dan Biosistem 4.0 di semester 5

Subtotal 19 4 Subtotal 20 4

Semester II 1 UNU1100 Pendidikan

Pancasila

2 W Mata kuliah pindah ke Semester I

2 MMS

1102

Matematika II 2 W TPPB2

11201

Matematika II

2 W

3 MFS1102 Fisika Dasar II 2 W TPPB2

11202

Fisika II 2 W

4 MFS1152 Prak. Fisika Dasar II

1 W TPPB2

11203

Praktikum Fisika II

1 W

5 MKS1102 Kimia Dasar II (Kimia Organik)

2 W TPPB2

11204

Kimia II 2 W

6 TPT1008 Pemrograman dan Aplikasi Komputer

2 1 W Mata kuliah pindah ke Semester III

7 TPT1009 Sistem Pertanian Industri

2 W Masuk dalam mata kuliah Pengantar Teknologi Pertanian

8 TPT1011 Profesi Keteknikan

1 W Mata kuliah pindah ke Semester IV

9 TPT1013 Agro- klimatologi

2 1 W Mata kuliah berubah menjadi mata kuliah pilihan di semester IV

10 TPT1014 Listrik dan Elektronika

2 1 W Mata kuliah pindah ke Semester III

(13)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

11 TPT1015 Kewirausahaan dan Bisnis

2 W Mata kuliah berubah menjadi Kewirausahaan di Semester V

12 Mata kuliah baru TPPB2

11205

Statistika II 2 W

13 Mata kuliah baru TPPB2

11206

Pengantar Sistem Informasi

2 W

14 Mata kuliah baru TPPB2

11207

Mikrobiologi 2 W

15 Mata kuliah ada di Semester I TPPB2

11208

Gambar Teknik

1 2 W

16 Dari mata kuliah komunikasi ilmiah TPPB2 11209

Bahasa Inggris

2 W

17 Dari mata kuliah komunikasi ilmiah TPPB2 11210

Bahasa Indonesia

2 W

18 Mata kuliah menggantikan Sifat dan Kekuatan Bahan Teknik (TPT2031) di semester IV

TPPB2 11211

Sifat Bahan Teknik

2 1 W

Subtotal 19 4 Subtotal 19 4

Semester III

1 MMS

2401

Statistika 3 W Mata kuliah dipecah menjadi Statistika I di semester I dan Statistika II di semester II 2 TPT2003 Matematika

Teknik

3 W TPPB2

12101

Matematika Teknik

3 W

3 TPT2002 Termodina mika

3 W TPPB2

12102

Termodina mika

2 W

4 TPT2004 Mekanika Teknik

3 W Mata kuliah pindah ke Semester IV

5 TPT2022 Sifat Alami Tanah

2 1 W TPPB2

12104

Dasar-dasar Fisika Tanah

2 1 W

6 TPT2028 Alat dan Mesin Pertanian

2 1 W Mata kuliah berubah menjadi Mesin Produksi Pertanian di Semester V

7 TPT2029 Energi Bidang Pertanian

2 1 W Mata kuliah berubah menjadi mata kuliah pilihan Daya dalam Bidang Pertanian di Semester IV

8 Mata kuliah ada di Semester II TPPB2

12103

Listrik dan Elektronika

2 1 W

9 Mata kuliah baru TPPB2

12105

Klimatologi 2 1 W

10 Mata kuliah ada di Semester II TPPB2

12106

Pemrograman dan Aplikasi Komputer

2 1 W

(14)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

11 Mata kuliah ada di Semester IV TPPB2

12107

Ekonomi Teknik

2 W

12 TPT2030 Teknik Pascapanen

2 1 W TPPB2

12108

Teknik Pascapanen

2 1 W

13 Mata kuliah menggantikan Teknik Hidrologi (TPT3022) di semester V

TPPB2 12109

Hidrologi 2 W

Subtotal 20 4 Subtotal 19 5

Semester IV

1 Mata kuliah ada di Semester III TPPB2

12201

Mekanika Teknik

3 W

2 TPT2013 Mekanika Fluida

3 W TPPB2

12202

Mekanika Fluida

2 W

3 TPT2006 Perpindahan Panas

3 W TPPB2

12203

Perpindahan Panas

3 W

4 TPT2019 Rekayasa Lingkungan Bangunan Pertanian

2 1 W Berubah menjadi Rekayasa Lingkungan Pertanian di semester V

5 TPT2023 Satuan Operasi

2 1 W Mata kuliah pindah ke Semester V

6 TPT2027 Ekonomi Teknik

2 W Mata kuliah pindah ke Semester III

7 TPT2032 Fisika Hayati 2 1 W Mata kuliah pindah ke Semester V 8 TPT2033 Pengantar

Sistem Kontrol

2 W TPPB2

12205

Pengantar Sistem Kontrol

2 1 W

9 TPT2306 Sifat Fisik Bahan Hasil Pertanian

2 1 P TPPB2

12208

Sifat Bahan Pertanian

2 1 W

9 TPT2109 Energi Terbarukan

2 1 P Berubah menjadi Teknik Bioenergi di semester 6

10 Mata kuliah ada di Semester V dengan 3 SKS TPPB2 12204

Perpindahan Massa

2 W

11 TPT2031 Sifat dan Kekuatan Bahan Teknik

2 W Mata kuliah berubah menjadi mata kuliah Sifat Bahan Teknik di Semester II

12 Mata kuliah ada di Semester V TPPB2

12206

Teknik Pengukuran dan

Instrumentasi

2 1 W

13 Mata kuliah ada di Semester II TPPB2

12207

Profesi Keteknikan

1 W

(15)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

14 Menggantikan Energi Bidang Pertanian (TPT2029) di Semester III

TPPB2 12209

Daya dalam Bidang Pertanian

2 1 P

15 Mata kuliah ada di Semester V TPPB2

12210

Ergonomika 2 P

16 TPT2208 Pemetaan 2 1 P TPPB2

12211

Pemetaan 2 1 P

17 Menggantikan Azas Pengembangan Sumber daya Alam (TPT3209) di Semester V

TPPB2 12212

Teknik dan Manajemen Sumber Daya Lahan Tropis

2 P

18 Mata kuliah baru TPPB2

12213

Teknik Budidaya Massa Hayati

2 P

19 Menggantikan Mata Kuliah Wajib Agroklimatologi (TPT1013) di Semester II

TPPB2 12214

Agro- klimatologi

2 P

20 Menggantikan Teknik Sanitasi dan Penanganan Limbah (TPT3324) di Semester VI

TPPB2 12215

Teknik Sanitasi Industri

2 P

21 Menggantikan Teknik Pengemasan dan Penyimpanan (TPT3310) di Semester VI

TPPB2 12216

Teknik Penyimpanan dan

Pengemasan

2 P

Subtotal 24 6 33 5

Semester V 1 TPT3010 Teknik

Pengukuran dan

Instrumentasi

2 1 W Mata kuliah pindah ke Semester IV

2 TPT3012 Perpindahan Massa

3 W Mata kuliah pindah ke Semester IV dengan 2 SKS

3 TPT3021 Komunikasi Ilmiah

2 W Mata kuliah dipecah menjadi Bahasa Inggris di semester II dan Bahasa Indonesia di semester II 4 TPT3022 Teknik

Hidrologi

2 W Mata kuliah berubah menjadi Hidrologi di Semester III

5 Menggantikan Alat dan Mesin Pertanian (TPT2028) di Semester III

TPPB2 13101

Mesin Produksi Pertanian

2 1 W

6 Mata kuliah ada di Semester VI TPPB2

13102

Analisis Sistem dan Pemodelan

2 W

7 Menggantikan Rekayasa Lingkungan Bangunan Pertanian (TPT2019) di Semester IV

TPPB2 13103

Rekayasa Lingkungan Pertanian

2 1 W

(16)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

8 Mata kuliah ada di Semester IV TPPB2

13104

Satuan Operasi

2 1 W

9 Menggantikan Kewirausahaan dan Bisnis (TPT1015) di Semester II

TPPB2 13105

Kewira- usahaan

2 W

10 Menggantikan Dasar Biosistem (TPT1010) di Semester I

TPPB2 13106

Pertanian dan Biosistem 4.0

2 W

11 Mata kuliah baru TPPB2

13107

Teknik Proses Pengolahan Limbah Pertanian

2 1 W

12 Mata kuliah ada di semester IV TPPB2

13108

Fisika Hayati 2 1 W

13 TPT3023 Rancang- bangun Keteknikan

2 W TPPB2

13109

Perancangan Mesin Biosistem

2 P

14 TPT3120 Otomasi Dalam Biosistem

3 P TPPB2

13110

Mekatronika dan Robotika Biosistem

2 1 P

15 TPT3121 Ergonomika 2 P Mata kuliah pindah ke Semester IV 16 TPT3209 Azas

Pengembang- an Sumber daya Alam

2 P Mata kuliah diganti dengan Teknik dan Manajemen Sumber Daya Lahan Tropis di semester IV

9 Mata kuliah baru TPPB2

13111

Sistem Pneumatik dan Hidrolik

2 P

10 Mata kuliah baru TPPB2

13112

Teknologi Evaluasi Non- destruktif

2 P

11 TPT3019 Azas Teknik Irigasi

2 1 W TPPB2

13113

Azas Teknik Irigasi

2 1 P

12 TPT3215 Teknik Konservasi Sumber daya Lahan dan Air

2 1 P TPPB2

13114

Teknik Konservasi Tanah dan Air

2 1 P

13 TPT3210 Manajemen Daerah Aliran Sungai

2 P TPPB2

13115

Teknik dan Manajemen DAS

2 P

14 Mata kuliah baru TPPB2

13116

Pengurangan Risiko

2 P

(17)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

pada Bidang Pertanian

15 Mata kuliah baru TPPB2

13117

Teknik Proses Biomaterial

2 1 P

16 Mata kuliah baru TPPB2

13118

Kimia Lingkungan

2 1 P

17 Mata kuliah baru TPPB2

13119

Fisika Lingkungan

2 1 P

18 TPT3020 Teknik Pengolahan Pangan

2 1 W TPPB2

13120

Teknik Proses Pangan

2 1 P

19 TPT3307 Teknik Pengeringan

2 P TPPB2

13121

Teknik Pengeringan

2 P

20 TPT3313 Teknik Pendinginan dan

Pembekuan

2 P TPPB2

13122

Teknik Pendinginan dan

Pembekuan

2 P

21 TPT3320 Pengetahuan Bahan Pangan

2 P TPPB2

13123

Pengetahuan Bahan Pangan

2 P

22 TPT3015 Topik Khusus I

2 P Mata kuliah diganti dengan Topik Khusus 1 di semester 7

23 TPT3026 Topik Khusus III

3 P Mata kuliah diganti dengan Topik Khusus 3 di semester 7

Subtotal 37 4 Subtotal 46 12

Semester VI

1 TPT3099 Kerja Praktik 3 W TPPB2

13201

Kerja Praktik 2 W

2 TPT3009 Metodologi Penelitian

2 W Masuk mata kuliah Statistika II di semester II

3 TPT3016 Analisis Sistem dan Pemodelan

3 W Pindah ke semester 5 dengan 2 SKS

4 TPT3017 Sosiologi Pertanian Industri

2 W Mata kuliah hilang

5 TPT3024 Teknologi Mekanik

2 1 W TPPB2

13202

Konstruksi Mesin Biosistem

2 1 P

6 Menggantikan mata kuliah Energi Terbarukan (TPT2109) di semester IV

TPPB2 13203

Teknik Bioenergi

2 1 P

7 TPT3211 Manajemen Sistem Irigasi

2 P TPPB2

13204

Manajemen Irigasi

2 P

(18)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

8 TPT3212 Dasar Sistem Informasi Geografi

1 1 P TPPB2

13205

Sistem Informasi Geografi pada Pertanian

2 1 P

9 Mata kuliah baru TPPB2

13206

Perancangan Fasilitas HVAC

2 P

10 Mata kuliah baru TPPB2

13207

Pengendalian dan

Pengelolaan Polusi Udara

2 1 P

11 Mata kuliah baru TPPB2

13208

Manajemen Lingkungan dan

Pengelolaan Limbah

2 P

12 TPT3322 Teknik Bioproses

2 P TPPB2

13209

Teknik Bioproses

2 P

13 Mata kuliah baru TPPB2

13210

Evaluasi Mutu Bahan Pangan

2 P

14 TPT3323 Perancangan Proses dan Peralatan Pengolahan Pangan

2 P TPPB2

13211

Perancangan Proses dan Peralatan Industri Pangan

2 P

15 Mata kuliah baru TPPB2

13212

Teknik Proses Minuman dan Konfeksioneri

2 P

16 Mata kuliah baru TPPB2

13213

Topik Terkini 2 P

17 Mata kuliah baru TPPB2

13214 Magang 1 8 P

18 Mata kuliah baru TPPB2

13215 Magang 2 10 P

19 Mata kuliah baru TPPB2

13216 Magang 3 2 P

20 TPT3115 Manajemen Energi dan Mesin Pertanian

2 P Mata kuliah hilang

21 TPT3119 Mesin Industri Perkebunan

2 P Mata kuliah hilang

(19)

Kurikulum 2016 Kurikulum 2021

No. Kode Nama SKS

W/P Kode Nama SKS

Kelas Prak. Kelas Prak. W/P

22 TPT3213 Sistem Tanah, Air, dan Tanaman

2 P Mata kuliah hilang

23 TPT3214 Azas

Keberlanjutan Sistem Pertanian

2 P Mata kuliah hilang

24 TPT3310 Teknik Pengemasan dan

Penyimpanan

2 P Berubah menjadi Teknik Penyimpanan dan Pengemasan di semester 4

25 TPT3324 Teknik Sanitasi dan Penanganan Limbah

2 P Berubah menjadi Teknik Sanitasi Industri di semester 4

26 TPT3025 Topik Khusus II

2 P Mata kuliah diganti dengan Topik Khusus 2 di semester 7

27 TPT3027 Topik Khusus IV

3 P Mata kuliah diganti dengan Topik Khusus 4 di semester 7

Subtotal 33 5 Subtotal 24 26

Semester 7

1 TPT4099 Skripsi 6 W TPPB2

14101

Skripsi 4 W

2 Mata kuliah baru TPPB2

14102

Perancangan Teknik Biosistem

4 W

3 Mata kuliah ada di Semester VIII TPUN2

14103

Kuliah Kerja Nyata

3 W

4 Mata kuliah baru TPPB2

14104 Riset 1 5 P

5 Mata kuliah baru TPPB2

14105 Riset 2 10 P

6 Mata kuliah baru TPPB2

14106 Wirausaha 1 8 P

7 Mata kuliah baru TPPB2

14107 Wirausaha 2 12 P

8 Mata kuliah baru TPPB2

14108

Proyek Independen 1

4 P

9 Mata kuliah baru TPPB2

14109

Proyek Independen 2

12 P

10 Mata kuliah baru TPPB2

14110

Pemberdaya an

Masyarakat 1

8 P

Referensi

Dokumen terkait

mentrasformasikan informasi yang masuk ke sistem, fungsi-fungsi tersebut dinotasikan dengan bentuk lingkaran, untuk informasi input atau output digambarkan dengan

Kebijakan Dividen merupakan laba yang diperoleh perusahaan pada akhir tahun yang dimana akan dibagi kepada pemegang saham dalam bentuk dividen atau akan ditahan

Project 6 , Creating an Analytics Dashboard using Rails and Mongoid, will cover tracking clicks, page views, and the location of the visitors who read the content generated from

Mempelajari konsep keamanan jaringan dan implementasinya meliputi : pengenalan dasar keamanan komputer dan jaringan, kriptograsi klasik dan modern, keamanan sistem

dikenal oleh masyarakat luas melalui sebuah logo?” Berhubung sebelumnya usaha Shirtgluck belum memiliki identitas visual berupa logo maka dari itu berdasarkan

Surat berharga yang mempunyai sifat kebendaan yaitu konosemen karena konosemen diterbitkan atas nama, atas pengganti atau atas pembawa dan konosemen tidak hanya

Dengan ini saya menyatakan bahwa PKM-AI Potensi Limbah Lumpur Minyak Kelapa Sawit sebagai Media Pertumbuhan Pseudomonas fluorescens dalam Menekan Penyakit Busuk Pangkal

Meninjau dari hal tersebut Badan Penanggulangan Bencana Daerah Bidang Pemadam Kebakaran menyadari bahwa manajemen sumber daya manusia merupakan faktor yang sangat penting