• Tidak ada hasil yang ditemukan

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2000 TENTANG RAHASIA DAGANG Tinjauan Yuridis Terhadap Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 Tentang Rahasia Dagang (Studi Di Warung Makan “Bebek Goreng” H. Slamet Di Kartosuro Suk

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2000 TENTANG RAHASIA DAGANG Tinjauan Yuridis Terhadap Pelaksanaan Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2000 Tentang Rahasia Dagang (Studi Di Warung Makan “Bebek Goreng” H. Slamet Di Kartosuro Suk"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

0

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2000 TENTANG RAHASIA DAGANG

(STUDI DI WARUNG MAKAN “BEBEK GORENG” H. SLAMET DI KARTOSURO SUKOHARJO)

SKRIPSI

Disusun Dan Diajukan Untuk Melengkapi Tugas Dan Syarat Guna Mencapai

Derajat Sarjana Hukum Dan Ilmu Hukum Pada Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Disusun Oleh :

SEPTIAN DWI SAPUTRA

C100070083

FAKULTAS HUKUM

(2)
(3)
(4)

iv

MOTTO

َََو

اْوُلْوُقَ ت

: ةرقبلا( َنْوُرُعْسَت ََ ْنِكَل َو ُءاَيْحَأ ْلَب َتاَوْمَا ِها ِلْيِبَس ِِ ُلَتْقُ ي ْنَمِل

451

)

Dan janganlah kamu mengatakan orang-orang yang terbunuh dijalan Allah (mereka) telah mati.Sebenarnya (mereka) hidup, tetapi kamu tidak menyadarinya

(5)

v

PERSEMBAHAN

Dengan segala kasih sayang, keindahan dan kerendahan hati dari sebuah doa serta

sebuah karya yang sederhana ini, penulis persembahkan untuk:

 Ibunda tersayang wanita yang sabar, tabah dalam membimbing saya dalam

menuntut ilmu dan selalu memberikan semua kebutuhan saya serta kakak

saya dalam menuntut ilmu, juga memberikan dukungan dan semangat

dalam segala hal.

 Almarhum ayahanda bambang obrex tersayang, sebagai kepala keluarga

yang selalu senantiasa menasehati dan memberikan bekal hidup untuk

anak-anakmu dan setia hingga akhir hayatmu memberikan sebuah

kesetiaan hingga akhirhayat dan memberikan pengertian tentang arti

sebuah perjuangan dan kesetiaan.

 Kakakku febrianggara yang selalu memberikanku dukungan agar adikmu

ini segera menyelesaikan jenjang kuliah ini. Terimakasih atas sarannya.

 Keluarga besar bani ahmad yang selalu memberikan dukungan serta

semangatnya agar penulis dapat segera menyelesaikan penulisan skripsi

ini.

 Keluarga besar di bandung, yang telah memberikan perhatian serta kasih

sayangnya kepada penulis, walaupun ayahanda telah tiada selalu tak

pernah putus Tali Silaturahmi serta kasih sayangnya kepada kami

(6)

vi

 Kepada seseorang yang bernama Zul Farida Arini telah banyak membantu

penulis dalam menyusun dan menyelesaikan penulisan skripsi ini. Selalu

memberikan semangat dan menghibur kepada penulis saat mulai merasa

bosan, memberikan inspirasi selama 2 tahun ini.

 Kepada orang-orang yang telahmemberikanpenulisilmu yang tak pernah

penulis bayangkan, serta memahami dan mengerti arti dari sebuah

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah hirobbil’alamin, segala puji syukur penulishaturkan kehadirat

Allah SWT dzat yang telah menciptakan dunia ini beserta isinya dan yang telah

menciptakan bentuk manusia yang seindah-indahnya, sholawat serta salam selalu

penulis haturkan kepada Nabi Muhammad rosulullah SAW yang telah merubah

dunia ini dari dunia yang gelap gulita dengan penuh kedzaliman menuju dunia

yang terang benderang dengan merebaknya agama islam di dunia ini. Dan karena

rahmat Allah SWT penulis dapat menyelesaikan skripsi dengan judul

TINJAUAN YURIDIS TERHADAP PELAKSANAAN

UNDANG-UNDANG NOMOR 30 TAHUN 2000 TENTANG RAHASIA DAGANG (Studi kasus di warung makan bebek goreng H. Slamet di Kartosuro Sukoharjo)”.Penulis menyadari untuk menyelesaikan skripsi ini tidak lepas atas

bantuan, masukan dan bimbingan dari berbagai pihak, sehingga penyusunan

skripsi ini dapat berjalan dengan lancer. Ole karena itu, dengan rasa ikhlas dan

terimakasih serta kerendahan hati penulis menyampaikan ucapan terimakasih

yang sedalam-dalamnya kepada:

1. Ibunda tersayang yang senantiasa membimbing serta memberikan

dukungannya baik berupa materiil maupun non materiil sejaksaat ini.

2. Bapak Muhammad Iksan, SH, MH, selaku Dekan Fakultas Hukum

Universitas Muhammadiyah Surakarta.

3. Ibu Inayah, SH, MH, Selaku pembimbing I yang telah sabar memberikan

(8)

viii

4. Bapak Muh. Sandjoyo, SH, M.Hum, selaku pembimbing II terimakasih

sudah memberikan motivasi serta memberikan saran sehingga

terselesaikannya penulisan skripsi ini.

5. Bapak Sudaryono, SH, M.Hum selaku pembimbing akademik, yang telah

sering memberikan semangat dan motivasinya pada penulis selama ini.

6. Seluruh bapak-ibu dosen fakultas hokum Universitas Muhammadiyah

Surakarta, terimakasih atas ilmu dan bimbingannya.

7. IMM KOM. FAK. HUKUM UMS terimakasih karena dengan mengikuti

kegiatan-kegiatan IMM saya lebih mengerti tentang arti sebuah komitment

dan loyalitas serta mendapatkan soft skiil yang tidak kami dapatkan dari

bangku perkuliahan umum. Semua kader IMM. KOM. FAK HUKUM

UMS agar selalu solit serta tetap berjuanglah selalu untuk memajukan

IMM. KOM. FAK. HUKUM UMS.

8. Warung bebek goreng H. slamet terimakasih atas izinnya untuk melakukan

penelitian disana terutama kepada H.slamet (selaku pemilik asli bebek

goreng H.slamet) yang maumemberikan data-datanya dan telah bersedia

untuk diwawancarai untuk memberikan uraian tentang hal yang terkait.

9. Sahabat-sahabatku, sikus, lek kimen, nanang koplak, yuda,dewi,farida,

desny, mbedor, fian, gundul yang selalu menghibur serta memberikan

tawa dan canda bersama dalam meraih sebuah cita-cita.

10.Si Jumi yang selalu setia serta memahami baik suka maupun duk adan

selalu mengerti kondisi penulis yang sedang tak punyak uang tak pernah

(9)

ix

B. Pembatasan dan Perumusan Masalah 5

C. Tujuan dan manfaat Penelitian 6

D. Metode Penelitian 8

E. Sistematika Skripsi 12

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 13

A. TinjauanUmumTentang Perjanjian 13

B. TinjauanUmumTentang Merek 38

C. TinjauanUmumTentangRahasiaDagang 44

BAB II HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN 57

A. HasilPenelitian 57

(10)

x

BAB IVPENUTUP 74

A. Kesimpulan 74

B. Saran 77

DAFTAR PUSTAKA

(11)

xi

ABSTRACT

Septian Dwi Saputra, 2012. Tinjauan Yuridis Terhadap Pelaksanaan UU No. 30

Tahun 2000 tentang Rahasia Dagang (Studi Kasus Warung Makan “Bebek

Goreng” H. Slamet di Kartosuro Sukoharjo).

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pelaksanaan Rahasia Dagang pada Warung Bebek Goreng H. Slamet. Data pada penelitian ini meliputi Data Primer dan Data Sekunder. Dimana Data Primer merupakan sejumlah keterangan atau fakta yang secara langsung dan hasil wawancara dengan pemilik warung bebek goreng H. Slamet yang asli. Hasil penelitian ini Penulis berkesimpulan bahwa pertimbangan yang diambil oleh H. Slamet sendiri dalam membuka cabang warung bebek gorengnya bertujuan pada perluasan dagang dan penambahan pemasukan. Mempertimbangkan pula sistem tentang pemberian ijin pembukaan cabang barunya yang dimana bukan kepada semua orang yang meminta untuk membuka cabang warung bebek gorengnya, akan tetapi hanya orang-orang tertentu saja yang dapat ijin untuk mendirikan warung tersebut karena memang H. Slamet memberikan syarat-syarat tertentu. Namun dalam

sistem Rahasia Dagang ini tidak bersifat “Frincise” ataupun pemberian lisensi

dimana H. Slamet hanya memberikan label dimana penerima ijin hanya menerima ijin usaha pemakaian nama Bebek Goreng H. Slamet saja akan tetapi tidak memiliki hak untuk mengetahui apa resep dari bumbu bebek goreng tersebut. Penerima resep tersebut hanya bersifat sebagai pengelola saja, karena penerima ijin untuk membuka cabang bebek goreng H.slamet tersebut hanya diberikan hak memakai nama brand atau nama warung bebek goreng tersebut dengan bagamanakah cara untuk mengolah bebek goreng tersebut.

Referensi

Dokumen terkait

Peneliti ini merupakan suatu proses untuk menentukan pengetahuan yang mengunakan data berupa angka sebagai alat keterangan yang ingin di ketahui dari hasil angket yang di

Model ini digunakan untuk menguji kelayakan model persamaan regresi dan untuk mengetahui apakah secara parsial variabel independen (Total Asset Growth (TAG),

Hasil penelitian ini secara umum pasien masih belum puas dengan mutu pelayanan yang diberikan karena kinerja petugas masih kurang dari harapan pasien tapi berdasarkan

Klien menderita alergi sejak usia 10 bulan dengan keluhan batuk disertai dengan sesak kemudian berobat dan sembuh. Pada usia anak 2 tahun kambuh lagi kemudian klien periksa dan

o Karena dipengaruhi percepatan gravitasi, maka komponen gerak vertikal pada selang waktu (t) dapat kita cari dengan rumus:.. o Kita dapat mencari ketinggian benda (y) pada

Setelah mengamati, siswa dapat mempraktikkan gerak dasar menekuk dan meliuk sesuai irama (ketukan) tanpa/dengan iringan musik dalam aktivitas gerak berirama dengan benarC. Siswa

demikian ada kelompok pakar yang membahas proses faktor-faktor ekstern yang mendorong munculnya ruh kebangsaan Indonesia, ada kelompok pakar yang membahas kemenangan

Sebagaimana diketahui diatas bahwa setiap kegiatan atau aktifitas tersebut saling berhubungan antara satu dengan lainnya ditinjau dari beberapa