• Tidak ada hasil yang ditemukan

UN10F14 11 11 HK0102a 109 SOP Pelaksanaan SL

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UN10F14 11 11 HK0102a 109 SOP Pelaksanaan SL"

Copied!
7
0
0

Teks penuh

(1)

0

Standard Operating Procedure

PELAKSANAAN SKILLS LAB

PROGRAM STUDI SARJANA KEDOKTERAN GIGI FAKULTAS KEDOKTERAN GIGI

UNIVERSITAS BRAWIJAYA MALANG

(2)

1

LEMBAR IDENTIFIKASI

Nama Dokumen : Pelaksanaan Skills Lab

Kode Dokumen : UN10/F14/11/11/HK.01.02.a/109

Revisi : 1

Tanggal : 1 Oktober 2017

Diajukan oleh : Ka Lab Terpadu Ketrampilan Pre Klinik

Ega Lucida Chandra K, drg., Sp.Perio

Dikendalikan oleh : Ketua Jurusan Kedokteran Gigi

Dr. Nur Permatasari, drg., MS

Disetujui oleh : Dekan

(3)

2

DAFTAR ISI

halaman

LEMBAR IDENTIFIKASI 1

DAFTAR ISI 2

A. Tujuan 3

B. Pihak Terkait 3

C. Referensi / Dokumen terkait 3

D. Definisi 4

E. Urutan Prosedur 4

(4)

3

Standard Operating Procedure

PELAKSANAAN SKILLS LAB

Tujuan :

SOP Pelaksanaan Skills Lab dibuat untuk menjamin pelaksanaan kegiatan skills lab dapat berjalan tertib dan sesuai dengan proses dan tujuan pembelajaran, meliputi :

1. Menyusun perencanaan kebutuhanperalatan,phantom, bahan habis pakai, praktikum/SL bersama dengan KaDep, PJSL dan melaporkan pada Dekan.

2. Mengelola pemakian peralatan,phantom, bahan habis pakai, praktikum/SL bersama dengan KaDep, PJSL sesuai dengan kebutuhan praktikum/SL dan melaporkan pada Dekan.

3. Mengelola pemakaian ruangan dan kelengkapannya sesuai dengan kebutuhan praktikum/SL dan melaporkan pada Dekan.

Pihak Terkait :

SOP Pelaksanaan Skills Lab berlaku mulai dari perencanaan, penyusunan, pengelolaan, penggunaan dan pelaporan penggunaan ruangan, alat dan bahan skills lab.

Pihak-pihak yang terlibat dalam prosedur ini adalah : 1. Dekan

2. Koordinator Sarana Prasarana 3. Penanggung Jawab Skills Lab 4. Kepala Departemen Mata Ajar 5. Sekretariat Blok

6. Instruktur skills lab

7. Petugas Laboratorium/ Tekhniker 8. Mahasiswa

Referensi / Dokumen Terkait :

(5)

4

Definisi :

Instruktur skills lab adalah dosen tetap di Fakultas Kedokteran Gigi UB yang kompeten dalam bidang yang dibelajarkan dalam suatu praktikum.

Koordinator sarana dan prasarana adalah dosen yang bertugas mengkoordinir penggunaan sarana dan prasarana skills lab

Petugas skills lab adalah seorang staf administrasi program studi yang bertugas membantu Koordinator Sarana dan Prasarana untuk mengatur dan menyiapkan ruang skills lab dan sarana pendukungnya.

Urutan Prosedur :

1. PJSL dan KaDep membuat materi, jadual dan perencanaan kebutuhan praktikum/ SL yang akan berjalan.

2. PJSL menyerahkan jadwal pelaksanaan SL kepada sekretariat blok.

3. PJSL menyerahkan perencanaan kebutuhan praktikum/ SL yang akan berjalan kepada Koordinator sarana prasarana 4. Koordinator sarana prasarana merekapitulasi semua

kebutuhan praktikum/ SL, membuat perencanaan semua kebutuhan SL selama satu tahun dan melaporkannya kepada Dekan

5. Koordinator sarana prasarana berkoordinasi dengan secretariat blok mengatur jadual pemakaian ruangan dan phantom

6. Koordinator sarana prasarana dengan dibantu petugas skills lab menyiapkan peralatan, phantom, bahan habis pakai yang dibutuhkan praktikum/ SL yang akan berjalan.

7. Koordinator sarana prasarana dengan dibantu petugas skills lab menginventarisir sarana prasarana, peralatan, phantom dan bahan habis pakai dan melakukan pemeliharaan.

(6)

5

BAGAN ALIR PELAKSANAAN SKILLS LAB

PJSL dan KaDep

PJSL petugas skill lab

 Koordinator

sarana prasarana dan petugas skill lab

Mulai

Membuat materi, jadual dan perencanaan kebutuhan praktikum/SL yang akan

berjalan.

Menyerahkan jadwal pelaksanaan SL kepada sekretariat blok

Merekapitulasi semua kebutuhan praktikum/SL, membuat perencanaan semua kebutuhan SL selama satu tahun dan

melaporkannya kepada KPS

Mengatur jadual pemakaian ruangan dan phantom

Menyiapkan peralatan, phantom, bahan habis pakai yang dibutuhkan praktikum/SL

yang akan berjalan.

Menginventarisir sarana prasarana, peralatan, phantom dan bahan habis pakai

(7)

6 Koordinator

sarana prasarana dan petugas skill lab

Koordinator SL, Instruktur SL, Petugas SL

Menginventarisir sarana prasarana, peralatan, phantom dan bahan habis pakai

dan melakukan pemeliharaan.

Pelaksanaan praktikum/SL.

Referensi

Dokumen terkait

259.000.000,- (Dua ratus lima puluh sembilan juta rupiah) Tahun Anggaran 2016, maka bersama ini kami Sub Bagian Pengadaan I Bagian Layanan Pengadaan Sekretariat

Penduduk ialah mereka yang telah memenuhi syarat-syarat terentu yang ditetapkan oleh peraturan Negara yang bersangkutan diperkenankan mempunyai tempat tinggal

1.368.125.000,- (Satu milyar tiga ratus enam puluh delapan juta seratus dua puluh lima ribu rupiah) Tahun Anggaran 2016, maka bersama ini kami Pokja Konstruksi Unit Layanan Pengadaan

Dalam meningkatkan keterampilan metakognisi model pembelajaran kooperatif Jigsaw II Slavin dan Jigsaw Asli Aronson AA dan AB mempunyai kemampuan setara dibanding

UNIT LAYANAN PENGADAAN BARANG DAN JASA KORWIL PERADILAN PROVINSI NUSA TENGGARA BARAT.. POKJA PERADILAN AGAMA III TAHUN

Elemen-elemen perubahan kurikulum 2013 mencakup Standar Kompetensi Lulusan (SKL), Standar Isi (SI), Standar Proses dan Standar Penilaian. Perubahan pada Kompetensi Lulusan adalah:

[r]

Dalam pernikahan wisata wali tidak berasal dari keluarga yang memiliki hubungan nasab dengan pihak perempuan melainkan orang lain yang dikondisikan bahkan muncul wali