• Tidak ada hasil yang ditemukan

RENJA 2015 - Ngaliyan

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "RENJA 2015 - Ngaliyan"

Copied!
52
0
0

Teks penuh

(1)

BAB I PENDAHULUAN

I.1 LATAR BELAKANG

Undang – undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional dan Undang – undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, sebagaimana telah diubah kedua kali dengan Undang – undang Nomor 12 Tahun 2008 mewajibkan pemerintah daerah untuk menyusun perencanaan pembangunan daerah sebagai bagian dari sistem perencanaan pembangunan nasional.Dokumen perencanaan pembangunan yang disusun dilakukan secara sistematis, terarah, terpadu dan berkelanjutan.

Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang tahapan, tatacara penyusunan, Pengendalian, dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah, adalah merupakan rancangan awalserta merupakan arahan dan panduan bagi Kecamatan Ngaliyan untuk menyususn rancangan Rencana Kerja ( Renja ) SKPD Kecamatan Ngaliyan untuk tahun 2015

Rencana Kerja Satuan Kerja Perangkat Daerah Kecamatan Ngaliyan atau disebut juga dengan Renja RKPD atau dokumen perencanaan Satuan Kerja Perangkat Daerah untuk periode 1 (satu) tahun adalah merupakan penjabaran dari dokumen perencanaan jangka menengah ( Renstra ) yang telah disusun berdasarkan pendekatan partisipatif, teknokratif, politis serta top – down. Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan dibuat untuk memberikan gambaran tentang program dan kegiatan yang akan dikerjakan oleh SKPD Kecamatan Ngaliyan dalam satu tahun anggaran dan juga memuat tentang apa yang menjadi tujuan, sasaran, peningkatan pelayanan, target, capaian kinerja, serta bagaimana pengorganisasian program dan kegiatan pelayanan SKPD Kecamatan Ngaliyan sesuai tugas pokok dan fungsinya serta mengakomodasikan hasil Musrenbang Kecamatan 2015.

I.2 LANDASAN HUKUM

Dasar hukum dalam penyusunan Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan Tahun 2015 adalah sebagai berikut :

1. Undang-undang Nomor 16 Tahun 1950, tentang Pembentukkan Daerah – daerah Kota Besar dalam Lingkungan Propinsi Jawa Timur, Jawa Tengah, jawa Barat dan Daerah istimewa Yogyakarta;

(2)

Tambahan Lembaran Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3851 );

3. Undang-undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara ( lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 47, Tambahan Negara Republik Indonesia Nomor 4286 );

4. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2004 tentang Perbendaharaan negara ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 5, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4355 );

5. Undang-undang Nomor 15 Tahun 2004 tentang Pemeriksaan, Pengelolaan dan Tanggungjawab Keuangan Negara ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 66, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4410 );

6. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421 );

7. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4437 ) sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan undang Nomor 12 Tahun 2008 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-undang Nomor 32 tahun 2004 Tentang Pemerintahan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 59, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4844 );

8. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah, ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4438 );

9. Peraturan Pemerintah Nomor 16 tahun 1976 tentang Perluasan Kotamadya Daerah Tingkat II Semarang ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1976 Nomor 25, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3079 );

(3)

11. Peraturan Pemerintah Nomor 58 tahun 2005 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah ( lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 140, tambahan lembaran negara Republik Indonesia Nomor 4578);

12. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2008 tentang Tahapan Tata Cara Penyusunan Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah ( Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 21, tambahan lembaran negara Republik Indonesia Nomor 4817);

13. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan daerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 21 Tahun 2011 tentang Perubahan kedua Ats Peraturan Menteri Dalam Negeri Tahun 2006 tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Daerah; 14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 tahun 2010 tentang

Pelaksanaan Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, tatacara Penyusunan, pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah;

15. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 450 ), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 32 Tahun 2011 tentang Pedoman Pemberian Hibah dan Bantuan Sosial yang Bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah ( Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 540 );

16. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 3 Tahun 2008 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Provinsi Jawa Tengah Tahun 2005 – 2025 ( Lembaran Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008 Nomor 3 Seri E, Tambahan Lembaran Daerah Nomor 9 );

17. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 9 tahun 2007 tentang Tata Cara Penyusunan Rencana Pembangunan Daerah Kota Semarang ( Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2008 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 13 );

(4)

Tahun 2010 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 43 );

19. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 12 tahun 2011 tentang Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah ( RPJMD ) Kota Semarang Tahun 2010 – 2015 ( Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2011 Nomor 12, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 59 );

20. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah ( RTRW ) Kota Semarang Tahun 2011 – 2021 ( Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2011 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 61 );

21. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 12 tahun 2013 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Semarang Tahun Anggaran 2014;

22. Peraturan Walikota Semarang Nomor 42 Tahun 2013 tentang Penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kota Semarang Tahun Anggaran 2014;

I.3 MAKSUD DAN TUJUAN

1. Untuk mengkoordinasikan perencanaan program program kegiatan yang telah ditetapkan dalam 1 tahun yang tersusun dalam rencana. 2. Untuk menjamin adanya konsistensi perencanaan dan program

kegiatan selama 1 tahun oleh skpd kecamatan Ngaliyan.

3. Untuk menjamin kesesuaian terhadap kegiatan lanjutan maupun kegiatan baru sehingga dapat menjalankan kegiatan – kegiatan sesuai dengan tugas pokok dan fungsinya serta dapat mengambil langkah – langkah / kebijakan tugas – tugas sesuai dengan kewenangan.

4. Sebagai bahan evaluasi program dan kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun – tahun yang akan datang.

I.4 SISTEMATIKA PENULISAN BAB I Pendahuluan

I.1 Latar Belakang I.2 Landasan Hukum I.3 Maksud dan Tujuan I.4 Sistematika Penulisan

(5)

II.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan Tahun Lalu dan Capaian Renstra SKPD Kecamatan Ngaliyan

Evaluasi Pelaksanaan Renja SKPD dan Capaian Renstra SKPD, memuat kajian (review) terhadap hasil evaluasi pelaksanaan Renja SKPD tahun lalu (tahun n-2) dan perkiraan capaian tahun berjalan (tahun n-1), mengacu pada APBD tahun berjalan yang seharusnya pada waktu penyusunan Renja SKPD sudah disahkan. Selanjutnya dikaitkan dengan pencapaian target Renstra SKPD berdasarkan realisasi program dan

kegiatan pelaksanaan Renja SKPD tahun-tahun sebelumnya. II.2 Analisis Kinerja Pelayanan SKPD Kecamatan Ngaliyan

Analisis Kinerja Pelayanan Renja SKPD, berisikan kajian terhadap capaian kinerja pelayanan SKPD berdasarkan indikator kinerja yang sudah ditentukan dalam SPM, maupun terhadap IKK sesuai dengan Peraturan Pemerintah No.6 tahun 2008, dan Peraturan Pemerintah Nomor 38 tahun 2007.

Jika indikator yang dikaji, disesuaikan dengan tugas dan fungsi masing-masing SKPD, serta ketentuan peraturan perundang – undangan yang terkait dengan kinerja pelayanan.

II.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi SKPD Kecamatan Ngaliyan

Isu-Isu Penting penyelenggaraan tugas dan Fungsi, berisikan uraian mengenai: Sejauh mana tingkat kinerja pelayanan SKPD dan hal kritis yang terkait dengan pelayanan SKPD, Permasalahan dan hambatan yang dihadapi dalam menyelenggarakan tugas dan fungsi SKPD, Tantangan

dan peluang serta Formulasi isu-isu penting berupa rekomendasi dan catatan yang strategis untuk ditindaklanjuti dalam perumusan program dan kegiatan prioritas tahun yang direncanakan.

II.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD

(6)

Renstra SKPD, serta hambatan dan permasalahan yang dihadapi.

II.5 Penelaahan usulan Program dan Kegiatan masyarakat

Kajian usulan program dan kegiatan dari masyarakat merupakan bagian dari kegiatan jaring aspirasi terkait kebutuhan dan harapan pemangku kepentingan, terhadap prioritas dan sasaran pelayanan serta kebutuhan pembangunan tahun yang direncanakan, sesuai dengan tugas dan fungsi SKPD.

BAB III Tujuan, Sasaran, Program dan Kegiatan III.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional

Menguraikan kebijakan nasional berupa arah kebijakan pembangunan nasional yang tertuang dalam RPJMN, maupun yang dirumuskan dalam rancangan awal.yang perlu dicermati adalah prioritas dan sasaran pembangunan nasional untuk tahun rencana apakah sudah terkait dengan pembangunan provinsi selanjutnya dengan pembangunan kota.

III.2 Tujuan dan Sasaran Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan

Tujuan dan sasaran didasarkan atas rumusan isu-isu penting penyelenggaraan tugas dn fungsi SKPD dikaitkan dengan sasaran target kinerja Renstra SKPD.

III.3 Program dan Kegiatan

Meliputi program dan kegiatan yang sedang berjalan dan kegaiatan alternatif atau baru.program dan kegiatan yang sedang berjalan yaitu program dan kegiatan satu tahun sebelum tahun yang direncanakan yang tercantum dalam Renstra SLKPD

(7)

BAB II

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD KECAMATAN NGALIYAN

II.1 EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD KECAMATAN NGALIYAN TAHUN LALU DAN CAPAIAN RENSTRA SKPD KECAMATAN NGALIYAN

Kinerja Kantor Kecamatan Ngaliyan tahun 2013 tercermin dalam pencapaian sasaran yang dilaksanakan melalui berbagai program dan Kegiatan. Pencapaian Kinerja Sasaran tahun 2013 adalah merupakan kajian terhadap hasil evaluasi Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan Tahun 2013 dan perkiraan capaian tahun 2014, serta capaian target Rentra 2015 adalah sebagai berikut :

(8)

Dengan kegiatan peningkatan operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan dengan hasil yang diharapkan yaitu untuk peningkatan kebersihan wilayah target sesuai pada Renstra / akhir 2015 adalah sebanyak 9.300 m3 dengan target anggaran sebesar Rp. 224.182.414, namun realisasi sampai dengan akhir tahun 2013 telah berhasil mengangkut sampah sebanyak 9.000 m3 dengan menyerap anggaran sebesar Rp. 55.134.500,-, sehingga realisasi anggaran sampai dengan akhir tahun 2013 sudah mencapai sebesar Rp. 147.244.000,- atau sudah mencapai 65,68 %.

1.2 Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup

Kegiatannya adalah koordinasi penilaian kota sehat / Adipura, dari target Renstra sampai dengan tahun 2015 adalah sebesar Rp. 31.537.972,-, tetapi karena ada perubahan anggaran maka target dari tahun ke tahun mengalami perubahan, target Renja pada tahun 2012 menjadi Rp. 16.000.000 dan tahun 2013 naik menjadi Rp. 32.000.000,- sehingga realisasi tingkat capaian kinerja serta realisasi anggaran Renstra sampai dengan tahun 2013 telah mencapai sebesar Rp. 48.000.000 atau 200 %.

1.3 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Kegiatan ini dilaksanakan untuk meningkatkan sumber daya manusia yang berkualitas serta agar dapat meningkatkan kinerja dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan kegiatan jasa surat menyurat, jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik, penyediaan alat tulis kantor, penyediaan barang cetak dan penggandaan, penyediaan makan dan minum, operasional kelurahan percontohan Ngaliyan, Kalipancur dan Tambakaji dari target Renstra sebesar Rp. 2.127.283.460,- sudah dapat teralisasi sampai dengan Renja tahun 2013 sebesar Rp. 301.076.643 atau sudah mencapai 70.04 %.

1.4 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

(9)

pemeliharaan kendaraan dinas/operasional, pemeliharaan peralatan gedung kantor, pemeliharaan mebeleur, rehabilitasi rumah dinas, rehabilitasi gedung kantor, rehabilitasi instalasi, penyediaan jasa pemeliharaan dan perijinan kendaraan dinas operasional, dari target Renstra sebesar Rp. 3.124.951.424 sudah terealisasi sampai dengan tahun 2013 sebesar Rp. 275.087.000,- atau sebesar 69,53 %

1.5 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Kegiatan ini untuk kelancaran dalam pembuatan laporan keuangan , dengan target Renstra sebesar Rp. 145.663.376, sudah teralisasi anggaran sampai dengan tahun 2013 adalah sebesar Rp. 32.520.000,- atau sebanyak 81,13 %.

1.6 Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan

Kegiatan ini dilaksanakan untuk meningkatkan peran organisasi kemasyarakatan yang ada yaitu dengan kegiatan pemberdayaan lembaga dan organisasi masyarakat pedesaan dan fasilitasi kegiatan penanggulangan kemiskinan dari target Renstra sebesar Rp. 157.689.856,- pada tahun 2013 mengalami kenaikan menjadi Rp. 837.460.000,- dan sudah teralisasi sampai dengan tahun 2013 sebesar Rp. 837.460.000,- atau dari target Renstra telah mencapai 483.39 %.

1.7 Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa

(10)
(11)

TABEL-1

EVALUASI PELAKSANAAN RENJA SKPD KECAMATAN NGALIYAN TAHUN LALU DAN CAPAIAN RENSTRA SKPD KECAMATAN NGALIYAN

No SASARAN Program/Kegia tan s/d tahun 2013

Tingkat

I. Urusan wajib Lingkungan Hidup 1. Kecamatan &

Kelurahan Program Pengembanga n Kinerja pengelolaan Persampahan

Jumlah sampah

yang terangkut 9.300 m3Rp. 60.648.000,-operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan

Peningkatan

kebersihan wilayah 100Rp.224.182.414,

-99,38

Rp. 92.110.00,- 100Rp.56.560.000,- 100Rp.55.134.500,- 100Rp.147.244.500,

-100

65,68 Kecamatan Ngaliyan

2. Program

Rp.42.000.000 1000,32

Koordinasi penilaian kota sehat / adipura

Terwujudnya kondisi lingkungan yang bersih dan terpelihara

100

(12)

No SASARAN Program/Kegia s/d tahun 2013

Tingkat

I. Urusan Wajib Otonomi Daerah ,Pemerintahan umum, Administrasi Keuangan Daerah, Perangkat Daerah, Kepegawaian dan Persandian 1. Sumber Daya

Manusia Yang berkualitas

Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Pegawai Kecamatan &

kelurahan -Rp.2.127.283.4

60,

-- 100Rp.420.291.79

0,-Penyediaan jasa

surat menyurat Terwujudnya administrasi surat menyurat yang lancar

Rp.59.004.000,- 67,68Rp.39.936.000,- 93,06Rp.148.556.200,

-93,06

38,77 Kecamatan Ngaliyan Penyediaan jasa

komunikasi, sumber daya air dan listrik

Kecamatan & Kelurahan 100

Rp.861.023.405,

161.727.790,- 100Rp.70.861.420,- 40,82Rp.255.604.088,

-100

29,69 Kecamatan Ngaliyan

Penyediaan alat

tulis kantor Kelancaran pelayanan dan pelaporan 100141.920.871,- 98,64Rp.47.710.300,- 23.400.000,-100 100Rp.23.000.000,- 100Rp.71.110.300,- 10050,11 Kecamatan Ngaliyan Penyediaan

barang cetakan dan

penggandaan

Tercukupinya barang cetak

dan penggandaan 100Rp.56.768.349,- 99,97Rp.19.452.349,- 100Rp.11.100.000,- 91,6311.100.000,- 91,63Rp.30.552.349,- 91,6353,82 Kecamatan Ngaliyan

Penyediaan makanan dan minuman

Kelancaran kegiatan rapat

- rapat 100Rp.293.303.131 100Rp.85.400.000,- 100Rp.45.660.000,- 100Rp.45.660.000,- 100Rp.

131.060.000,-100

44,68 Kecamatan Ngaliyan Opersional

kelurahan percontohan persiapan SKPD kelurahan Ngaliyan

Biaya

langganan,service,pemelih araan kendaraan

dinas,penggandaan,makan minum rapat, kebersihan gedung

-- -- 100Rp. 29.800.000,- 100Rp.27.650.438,- 100Rp.27.650.438,- -- Kecamatan Ngaliyan

Opersional kelurahan percontohan persiapan SKPD kelurahan Kalipancur

Biaya

langganan,service,pemelih araan kendaraan

dinas,penggandaan,makan minum rapat, kebersihan gedung

-- -- 100Rp.29..800.000,- 100Rp.28.272.282,- 100Rp.28.272.282,- -- Kecamatan Ngaliyan

Opersional kelurahan percontohan persiapan SKPD kelurahan Tambakaji

Biaya

langganan,service,pemelih araan kendaraan

dinas,penggandaan,makan minum rapat, kebersihan gedung

-- -- 100Rp.59.800.000,- 90,61Rp.54.196.501,- 90,61Rp.54.196.501 -- Kecamatan Ngaliyan

2. Pelayanan yang sarana dan Prasarana Aparatur

Kulkas,rumah dinas camat,kendaraan dinas mobil 1, motor 36 serta peralatan kantor lainnya

-Rp.3.124.951.4

24,

(13)

0,-1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pengadaan perlengkapan gedung kantor

Peningkatan pelayanan kepada masyarakat

100

Rp.147.104.660,

-100

Rp.31.565.000,- 100Rp.

50.000.000,-200

Rp.50.000.000,- 200Rp.81.565.000,- 20055,45 Kecamatan Ngaliyan Pemeliharaan

rutin/berkala rumah dinas

Terwujudnya rumah dinas camat yang layak huni

100

Rp.9.461.394,- 100Rp.3.300.000,- 100Rp.2.400.000,- 100Rp.2.400.000,- 100Rp.5.700.000,- 10060,24 Kecam,atan NGaliyan Pemeliharaan

rutin/berkala gedung kantor

Terwujudnya gedung kantor yang

terpelihara

100

Rp.166.629.611,

-100

Rp.57.450.000,- 100Rp.29.000.000,- 100Rp.29.000.000,- 100Rp.86.450.000,- 10051,88 Kecamatan Ngaliyan Pemeliharaan

rutin/berkala kendaraan dinas / operasional

Mobil 1

Motor 35 100Rp.287.132.201 94,19Rp.124.170.000

,-81,89 Kecamatan Ngaliyan

Pemeliharaan rutin/berkala peralatan gedung kantor

Komputer 5, mesin

ketik 4, AC 5 100Rp.52.563.284,- 100Rp.17.800.000,- 100Rp.9.400.000,- 100Rp.9.400.000,- 100Rp.27.200.000,- 10051,57 Kecamatan Ngaliyan

Pemeliharaan rutin/berkala mebeleur

Meja dan kursi kantor 100

10.512.657,- 1002.000.000,- 100Rp.1.000.000,- 100Rp.1.000.000,- 100Rp.3.000.000,- 10028,54 Kecamatan Ngaliyan Rehabilitasi

sedang/berat rumah dinas

1 rumah dinas camat 100

Rp.289.098.067,

-99,73

Rp.54.850.000,- 100Rp.24.780.000,- 100Rp.24.700.000,- 100Rp.79.550.000,- 10027,52 Kecamatan Ngaliyan Rehabilitasi

sedang/berat gedung kantor

1 gd kecamatan &

Kelurahan 100Rp.1.881.765.60

9,-91,07

Rp.323.324.000

,-100

Rp.40.924.000,- 99,06Rp.40.540.000,- 100Rp.363.864.000

,-100

19,34 Kecamatan Ngaliyan Rehabilitasi

sedang/berat instalasi

Alat listrik

-- -- 100Rp.3.600.000,- 100Rp.3.600.000,- 100Rp.3.600.000,- 10019,34 Kecamatan Ngaliyan Penyediaan jasa

pemeliharaan & perijinan kendaraan dinas/operasion al

Pajak Mobil 1, motor

35 -- -- 100Rp.4.000.000,- 52,78Rp.3.493.000,- 52,78Rp.3.493.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

3. Kecamatan Program Peningkatan Pengembanga n Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Laporan kinerja

selama 12 bulan -Rp.149.663.37

6,

-- 100Rp.32.520.000

,-- Kecamatan Ngaliyan

Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi

SPJ yang tertib dan

tepat waktu 100Rp.145.663.376,

-81,29

(14)

kinerja skpd

Laporan keuangan

lancar -- -- 100Rp.29.100.000,- 81,25Rp.29.100.000,- 81,25Rp.29.100.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Urusan Wajib Pemberdayaan Masyarakat dan Desa 1. Masyarakat Program

Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan

34 Ormas 34

Rp.157.689.85

6,

-- 34Rp.837.460.00 0,-lembaga dan organisasi masyarakat pedesaan

Ormas Kecamatan dan

Kelurahan 100Rp.157.689.856,

-563,39 Kecamatan Ngaliyan

Fasilitasi kegiatan penanggulang an kemiskinan

Warga miskin

-- -- 100Rp.2.250.000,- 100Rp.2.250.000,- 100Rp.2.250.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

2. Peningkatan Peran Serta Masyarakat

Potensi Kelurahan

Meningkat 3 kgtRp.1.473.823.1

87,

-- 3 kgtRp.1.919.824.2

10,-- Kecamatan Ngaliyan

Pembinaan

Taruna 100Rp.231.804.088,

-100

Rp.83.450.000,

-100

39.100.000,- 143,79Rp.39.100.000,- 143,79Rp.122.550.000,

-143,79

52,87 Kecamatan Ngaliyan

Pelaksanaan musyawarah pembangunan desa

DSP Musrenbang

Kecamatan dan Kelurahan 100Rp.81.735.908 100Rp.28.350.000 100Rp.12.450.000,- 100Rp.12.450.000,- 100Rp.2.800.000,- 10049,92 Kecamatan Ngaliyan

Monitoring, evaluasi dan pelaporan

Hasil monev musrenbang 100

Rp.147.702.832,

Rp.70.874.210,- 129,69Rp.61.224.210,- 129,69Rp.100.624.210,

-129,69

68,13 Kecamatan Ngaliyan Fasilitasi

pembangunan fisik,non fisik hasil musrenbang

100

62,61 Kecamatan Ngaliyan

Fasilitasi peningkatan potensi

Peningkatan potensi kelurahan

Rp.50.000.000,- 67,86Rp.29.770.000,- 67,86Rp.119.557.000,

-67,86

(15)

wilayah

Kelurahan ngaliyan

-- -- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 skpd kelurahan kalipancur

Kelurahan kalipancur

-- -- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

Pembinaan skpd kelurahan Tambakaji

Kelurahan Tambakaji

-- -- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- 100Rp.20.800.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas jalan dan jembatan

- Kecamatan Ngaliyan

] Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas saluran lingkungan permukiman

Saluran kecamatan

ngaliyan -- -- 100Rp.710.000.000,

-- Kecamatan Ngaliyan

Pemberdayaan

- -- 100Rp.60.000.000,- 96,56Rp.59.252.000,- 98,75Rp.59.252.000,- -- Kecamatan Ngaliyan

(16)

ARI DJOKO SANTOSO, SH. MM, Pembina Tingkat I

(17)

II.2 ANALISIS KINERJA PELAYANAN SKPD KECAMATAN NGALIYAN

Kinerja pelayanan yang selama ini dilaksanakan oleh SKPD Kecamatan Ngaliyan dibentuk berdasarkan Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 18 Tahun 2011 Tentang Kecamatan dan Peraturan Walikota Semarang Nomor 54 tahun 2008 Tentang Penjabaran Tugas dan Fungsi Kecamatan Kota Semarang.

Kecamatan Ngaliyan dipimpin oleh seorang Camat yang memiliki tugas pokok merencanakan, memimpin, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan mengendalikan serta mengevaluasi pelaksanaan tugas dan fungsinya. Dalam melaksanakan tugas kecamatan mempunyai tugas melaksanakan kewenangan pemerintahan yang dilimpahkan oleh Walikota untuk menangani sebagian urusan otonomi daerah.Kecamatan dalam melaksanakan tugasnya juga menyelenggarakan fungsi:

a. Perumusan kebijakan teknis di bidang pemerintahan, bidang pembangunan, bidang kesejahteraan, bidang kependudukan serta bidang ketentraman dan ketertiban di kecamatan;

b. Penyusunan rencana program dan rencana kerja anggaran di bidang pemerintahan,bidang pembangunan, bidang kesejahteraan sosial, bidang kependudukan serta bidang ketentraman dan ketertiban di kecamatan;

c. Pengkoordinasian pelaksanaan tugas kecamatan;

d. Pengkoordinasian kegiatan pemberdayaan masyarakat;

e. Pengkoordinasian upaya penyelenggaraan ketentraman dan ketertiban umum;

f. Pengkoordinasian penerapan dan penegakan Peraturan perundang – undangan;

g. Pengkoordinasian pemeliharaan prasarana dan fasilitas pelayanan umum;

h. Pengkoordinasian penyelenggaraan kegiatan pemerintahan di tingkat kecamatan;

i. Pengkoordinasian penyelenggaraan pemerintahan desa / kelurahan; j. Pelaksanaan pelayanan masyarakat yang menjadi ruang lingkup

tugasnya dan atau yang belum dapat dilaksanakan pemerintahan desa / kelurahan;

k. Pelaksanaan fungsi Pejabat Pembuat Akta Tanah ( PPAT ) sementara; l. Pembinaan terhadap Unit Pelaksanan teknis instansi pemerintah di

wilayahnya;

(18)

o. Pelaksanaan pembinaan, pemantauan, pengawasan dan pengendalian serta monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas kecamatan dan;

p. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Walikota sesuai dengan bidang tugasnya.

II.3 ISU-ISU PENTING PENYELENGGARAAN TUGAS DAN FUNGSI SKPD KECAMATAN

NGALIYAN

Ada beberapa hal yang dapat menjadi isu – isu penting yang kemudian dijadikan program serta kegiatan dari tahun 2013 adalah sebagai berikut : 1. Adanya program Pelayanan Administrasi Kecamatan ( PATEN ), bahwa

kegiatan ini dilaksanakan untuk menciptakan sarana prasarana serta sistem pelayanan kepada masyarakat melalui satu pintu, agar masyarakat mengalami kemudahan dalam menerima pelayanan secara mudah dan cepat, sudah dilaksanakan dimulai dari rehab ruang kantor yang digunakan untuk pelayanan dibuat senyaman mungkin agar masyarakat yang membutuhkan pelayanan merasa puas terhadap pelayanan yang diberikan, selain itu penempatan personil atau pegawai yang khusus menangani pelayanan tersebut.

2. Untuk meningkatkan ketaatannya dalam pembayaran pajak, telah dilaksanakan pelayanan PBB secara on line, di Kecamatan Ngaliyan sehingga masyarakat dekat dalam membayar pajak bumi dan bangunannya karena cukup di kecamatan, walaupun sistem on line tersebut kadang kala mengalami gangguan jaringan, sehingga masih ada masyarakat yang merasa belum puas terhadap pelayanan yang diberikan, namun semua sudah ditindak lanjuti dan diarahkan bahwa pembayaran PBB tersebut dapat di lakukan ditempat lain yang sudah ditunjuk.

(19)

II.4 REVIEW TERHADAP RANCANGAN AWAL RKPD

Rencana Kerja Kecamatan Ngaliyan Kota Semarang adalah penjabaran perencanaan tahunan dari Rencana Strategis Kecamatan Ngaliyan Kota Semarang .Tercapai tidaknya pelaksanaan kegiatan – kegiatan atau program yang telah disusun dapat dilihat berdasarkan Laporan Akuntabilitas Kinerja Pemerintah. Akuntabilitas merupakan suatu bentuk perwujudan kewajiban untuk mempertanggungjawabkan keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan misi organisasi dalam mencapai tujuan-tujuan dan sasaran yang telah ditetapkan, melalui suatu media pertanggungjawaban yang dilaksanakan secara periodik. Terkait dengan hal tersebut Rencana Kerja (RENJA) ini menyajikan dasar pengukuran kinerja kegiatan dan Pengukuran Kinerja Sasaran dari hasil apa yang telah diraih atau dilaksanakan oleh Kecamatan Ngaliyan selama tahun 2013 dan perkiraan target tahun 2014. Pengukuran kinerja kegiatan dan Pengukuran Kinerja Sasaran melalui tahapan sebagai berikut :

Tabel 2

Pengukuran kinerja kegiatan dan kinerja sasaran Kecamatan Ngaliyan tahun 2013

No Urusan/Program/kegia tan

Alokasi Biaya 2013( Rp ) Alokasi Biaya 2014( Rp ) Anggaran Realisasi %

URUSAN WAJIB LINGKUNGAN HIDUP

I. Program Kinerja Pengelolaan Persampahan 1. Peningkatan operasi

dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan

56.560.000

,- 55.134.500,- 97,48

53.664.000,-II. Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup 1. Koordinasi penilaian

kota sehat / Adipura 32.000.000,- 32.000.000,- 100

9.000.000,-URUSAN WAJIB OTONOMI DAERAH ,PEMERINTAHAN UMUM, ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, PERANGKAT BDAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAN

III. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran 1. Penyediaan jasa

komunikasi, sumber daya air dan listrik

161.727.79

0,- 70.861.422,- 43,82 112.494.000, -2. Penyediaan alat tulis

kantor 23.400.000,- 23.400.000,- 100 28.800.000,-3. Penyediaan barang

cetakan dan

penggandaan

11.100.000

,- 11.100.000,- 100 12.000.000,-4. Penyediaan makanan

dan minuman 45.660.000,- 45.660.000,- 100 47.400.000,-5. Rapat-rapat koordinasi

dan konsultasi ke luar daerah

25.600.000

(20)

15.000.000,-6. Operasional kelurahan percontohan

persiapan skpd kelurahan ngaliyan

29.800.000

,- 29.800.000,- 100

30.300.000,-7. Operasional kelurahan percontohan

persiapan skpd kelurahan kalipancur

29.800.000

,- 28.272.282,- 94,87

30.300.000,-8. Operasional kelurahan percontohan

persiapan skpd kelurahan Tambakaji

59.800.000

,- 58.414.164,- 97,68

30.300.000,-9. Belanja jasa

penunjang administrasi perkantoran

- - -

46.878.000,-IV Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur 1. Pemeliharaan

rutin/berkala rumah dinas

2.400.000,- 2.400.000,- 100

2.400.000,-2. Pemeliharaan

rutin/berkala gedung kantor

29.000.000

,- 29.000.000,- 100 33.810.000,-3. Pemeliharaan

rutin/berkala kendaraan

dinas/operasional

119.948.00

0 110.954.000,- 92,50 120.704.000,

-4. Pemeliharaan rutin/berkala

peralatan gedung kantor

9.400.000,- 9.400.000,- 100

10.200.000,-5. Pemeliharaan rutin/berkala mebeleur

1.000.000,- 1.000.000,- 100

1.000.000,-6. Rehabilitasi

sedang/berat gedung kantor

40.924.000

,- 40.450.000,- 99,06 340.000.000, -7. Pengadaan peralatan

dan perlengkapan kantor

- - -

59.185.000,-8. Penyediaan jasa pemeliharaan & perijinan kendaraan dinas operasional

4.000.000,- 3.493.000,- 70,0

5

5.290.000,-V. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

1. Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja SKPD

32.520.000

,- 32.520.000,- 100

3.785.000,-2. Penunjang kinerja PA,PPK,Bendahara dan pembantu

29.100.000

,- 29.100.000,- 100 55.800.000,-VI Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan

Daerah

1. Optimalisasai

pemungutan PBB oleh pemerintahan

kecamatan dan kelurahan

198.000.00

0,- 98.000.000,

,-100 198.000.000,

(21)

Pelaksanaan Kebijakan KDH 1. Monitoring & evaluasi

kinerja

I Program Peningkatan Keberdayaan masyarakat Pedesaan 1. Pemberdayaan

lembaga dan

organisasi masyarakat pedesaan

835.210.00

0,- 835.210.000,- 100 1.821.300.00

0,-2. Fasilitasi kegiatan penanggulangan kemiskinan

2.250.000,- 2.250.000,- 100

2.250.000,-IX Program Peningkatan partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa 1. Pembinaan kelompok

masyarakat

pembangunan desa

39.100.000

,- 39.100.000,- 100 109.888.000,-2. Pelaksanaan

musyawarah

pembangunan desa

12.450.000

,- 12.450.000,- 100 17.170.000,-3. Monitoring,evaluasi

dan pelaporan 70.874.210 68.144.210,- 96,15 36.395.000,-4. Fasilitasi

pelaksanaan

pembangunan hasil musrenbang

185.000.00

0,- 182.999.000,- 98,92 1.000.000.00

0,-5. Fasilitasi

peningkatan potensi wilayah kelurahan percontohan skpd

-50.000.000

,- 29.770.000,- 59,54

50.000.000,-6. Penyelenggaraan dan pengelolaan pembangunan sarana dan prasarana umum

37.500.000

,- 35.610.000,- 94,96

200.000.000,-7. Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan SKPD kelurahan ngaliyan

20.800.000

,- 20.800.000,- 100

21.500.000,-8. Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan SKPD kelurahan kalipancur

20.800.000

,- 20.800.000,- 100

21.500.000,-9. Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan SKPD kelurahan Tambakaji

20.800.000

,- 20.800.000,- 100

21.500.000,-10

(22)

-peningkatan kualitas jalan dan jembatan 11

. Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas saluran lingkungan permukiman

710.000.00

0,- 703.306.000,- 99,96 1.065.000.000,

-II.5 PENELAAHAN USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT TAHUN 2015

Program dan kegiatan ini adalah merupakan usulan dari masyarakat yang merupakan bagian dari kegiatan jaring aspirasi terkait kebutuhan dan harapan terhadap prioritas dan sasaran pelayanan serta kebutuhan pembangunan tahun 2015, sesuai dengan tugas dan fungsi Kecamatan Ngaliyan.

(23)

TABEL 3

USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT TAHUN 2015

NO USULAN/PROGRAM

/KEGIATAN KEGIATANSASARAN

INDIKATOR KINERJA

ANGGARAN ( Rp )

LOKASI KEGIATA

N

MASUKAN TARGET KELUARAN TARGET HASIL TARGET

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

I URUSAN WAJIB LINGKUNGAN HIDUP

1 Program Penyediaan sarana prasarana persampahan

Penyediaan prasarana dan sarana pengelolaan persampahan

Peningkatan cakupan pelayanan persampahan wilayah 10 m3

Dana

Terangkuntnya sampah

pada hari libur Teraangkutnya sampah pada hari libur selama 120 hari

Terwujudnya wilayah kecamatan ngaliyan yang bersih

100 %

22.800.000,-Peningkatan operasi dan pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan

Peningkatan cakupan pelayanan persampahan wilayah 4 kel.

Dana

Volume sampah yang

terangkut per hari Volume sampah terangkuta/hari sebanyak 8 m3

Terwujudnya wilayah kecamatan ngaliyan yang bersih

100 %

53.664.000,-2 Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup

Koordinasi penilaian kota

sehat/adipura Peningkatan cakupan pelayanan K3 wilayah kecamatan di 11 % Pembelian Tong Sampah Kerja bakti

Pembangunan Bank Sampah

Pengadaan Prasarana bank Sampah

Terjaganya K3 di wilayah

kecamatan ngaliyan

100 %

72.980.000,-II URUSAN WAJIB OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM,ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAN 1 Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

Penyediaan jasa komunikasi,

sumber daya air dan listrik

Pemenuhan pelayanan administrasi di kpd 100 %

Pemenuhan kebutuhan komunikasi, air, listrik & surat kabar

12 bulan Terwujudnya kelancaran operasional kantor

100 %

109.140.000,-Penyediaan alat tulis

kantor Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Tersedianya alat tulis

kantor 20 jenis Meningkatnya kinerja pemerintahan

100 %

25.800.000,-Penyediaan barang

cetakan dan penggandaan Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Penggandaan 7 jenis48 lembar Meningkatnya kelancaran administrasi perkantoran

(24)

7.800.000,-1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Penyediaan makanan dan

minuman Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Tersedianya makanan

dan minuman rapat 4 dos Tercapainya pemenuhan makanan & minuman rapat

100 %

41.400.000,-Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Perjalanan dinas camat

ngaliyan ke luar daerah 4 kali Terwujudnya hasil koordinasi dan konsultasi ke luar daerah

100 %

15.000.000,-Operasional kelurahan percontohan persiapan skpd kelurahan ngaliyan

Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Operasional kelurahan

percontohan ngaliyan 12 bulan Terwujudnya kelurahan ngaliyan yang siap menjadi skpd

100 %

80.880.000,-Operasional kelurahan percontohan persiapan skpd kelurahan kalipancur

Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Operasional kelurahan

percontohan kalipancur 12 bulan Terwujudnya kelurahan kalipancur yang siap menjadi skpd

100 %

28.800.000,-Operasional kelurahan percontohan persiapan skpd kelurahan tambakaji

Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Operasional kelurahan

percontohan tambakaji 12 bulan Terwujudnya kelurahan tambakaji yang siap menjadi skpd

100 %

28.800.000,-Belanja jasa penunjang

administrasi perkantoran Pemenuhan pelayanan administrasi di skpd 100 %

Lembur lebaran,

pilpres,pilwakot 12 bulan Terwujudnya administrasi perkantoran yang baik

100 %

15.432.000,-2. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

Pemeliharaan

rutin/berkala rumah dinas Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Peralatan dan bahan

pembersih 24 jenis Terwujudnya rumah dinas camat yang nyaman dan bersih

100 %

1.800.000,-Pemeliharaan rutin/berkala gedung kantor

Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Upah piket malam trantib

Alat kebersihan dan bahan pembersih Pengecatan kantor Alat listrik & kelistrikan

12 bl 12 jenis 1 kgt 12 bl

Terwujudnya gedung kantor yang terpelihara

100 %

31.970.000,-Pemeliharaan

(25)

107.248.000,-dinas/operasional ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Waktu 12 bulan Penggantian suku

cadang kendis 4 kali pemerintahan

Pemeliharaan

rutin/berkala peralatan gedung kantor

Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Servis peralatan kantor 4 kali Meningkatnya

kelancaran tugas 100 %

8.000.000,-Pemeliharaan

rutin/berkala mebeleur Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

pemeliharaan mebeleur kantor

1 kali Terwujunya mebeleur kantor yang terpelihara

100 %

1.000.000,-Rehabilitasi sedang/berat

gedung kantor Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Rehab gedung kantor

kecamatan ngaliyan 1 kegiatan Terwujudnya kantor kecamatan ngaliyan yang layak

100 %

30.000.000,-Penyediaan jasa

pemeliharaan & perijinan kendaraan dinas

operasional

Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Pajak Motor 1 unit36 unit Terwujudnya tertib pajak bagi kendaraan dinas / operasional

100 %

4.000.000,-Pengadaan peralatan dan

perlengkapan kantor Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana Mesin Potong Rumput

4 buah

(26)

7.500.000,-Program Peningkatan Pengembangan Sistem pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

Penyusunan laporan capaian kinerja dan ikhtisar realisasi kinerja skpd capaian kinerja kegiatan 100 %

Dana

Pembuatan Renja 2016 Terlaksananya LAKIP 2014

Pembuatan Renstra 2015 – 2020

Pembuatan LKPJ 2014 Pembuatan RKA/DPA 2015

Pembuatan Prognosis 2014

Pembuatan KUA/PPAS 2015

Pembuatan CALK 2015

1 kegiatan keuangan yang lancar

100 %

7.500.000,-Penunjang kinerja pa,ppk,bendahara dan pembantu

Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Dana

Laporan keuangan

dalam satu tahun 12 bulan Terwujudnya pelaporan keuangan yang lancar

100 %

68.484.000,-Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah

Optimalisasi pemungutan PBB oleh pemerintahan kecamatan dan kelurahan

Peningkatan kualitas pengelolaan keuangan daerah melalui optimalisasi pendapatan asli daerah dan pembelanjaan daerah 100 %

Dana

SPPT tunggakan 59 .000 buah Terwujudnya optimalisasi pemungutan PBB

100 % 198.000.000,

-Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH

Monitoring & evaluasi kinerja penyelenggaraan pemerintahan kecamatan kebijakan KDH 100 %

Pembuatan Profil kec & 10 kel

Pembuatan data Monografi

2 kegiatan 2 kegiatan

Terwujudnya kegiatan monitoring & evaluasi kinerja penyelenggaraan pemerintahan kecamatan yang lancar

100 %

20.500.000,-Implementasi penyelenggaraan pelayanan administrasi terpadu kecamatan (paten)

Peningkatan kualitas & ketersediaan

Peningkatan pelayanan umum kepada

masyarakat

12 bulan Terwujudnya pelayanan prima kecamatan ngaliyan kepada masyarakat

(27)

21.850.000,-aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 % Monitoring evaluasi dan

pelaporan

penyelenggaraan tata pemerintahan kecamatan

III URUSAN WAJIB PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

1. Program Peningkatan keberdayaan masyarakat Pedesaan

Pemberdayaan lembaga dan organisasi masyarakat pedesaan wilayah 100 %

Dana

Fasilitasi operasional 6 lembaga & ormas pedesaan

12 bulan Terwujudnya ormas,karang taruna,pramuka, PKK kec & kel yang terkoordinir

100 % 1.835.700.00

0,-Fasilitasi kegiatan penanggulangan

Sosialisasi gerdu

kempling 180 orang Tersosialisasinyaprogram gerdu kempling

100 %

2.250.000,-2. Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam Membangun Desa

Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan n pemerintahan dan

Pengiriman peserta lomba/event Bl Ramadhan

Pengiriman peserta lomba/event HUT Kota Semarang Pengiriman peserta lomba/event HUT RI

11 kegiatan

2 kegiatan

4 kegiatan

9 kegiatan

Peningkatan peran aktif masyarakat dalam membangun kelurahan

100 %

316.000.000,-Pelaksanaan musyawarah

pembangunan desa Peningkatan partisipasi masyarakat dalam

penyelenggaraa n pemerintahan

Dana kelurahan & kecamatan

11 kegiatan Peningkatan peran aktif masyarakat dalam membangun kelurahan

(28)

17.435.000,-dan

pelaksanaan pembangunan 100 %

Monitoring,evaluasi dan

pelaporan Peningkatan partisipasi masyarakat dalam

penyelenggaraa n pemerintahan dan monitoring & evaluasi kinerja penyelenggaraa n pemerintahan kecamatan yang lancar

100 %

29.104.000,-1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Fasilitasi pelaksanaan pembangunan hasil musrenbang

Prasarana dan sarana lingkungan permukiman wilayah kecamatan 100 % saluran air Jl.Wismasari Raya Rt.01/I Pengaspalan jalan Jl. Candi Mas Raya Rt.01/VII Talud sungai Silandak Jl.Candi Sukuh Rt.12/IV Talud jalan dukuh palir Rt.01/III Pengaspalan jalan dukuh padaan s/d dukuh palir Rt.0/III, IV Talud jalan dukuh sarana dan prasarana fisik lingkungan permukiman wilayah kecamatan

(29)

-pondok Rt.01/X Talud jalan dukuh padaan Rt.03/IV Pembuatan talud sungai silandak Rt.06/IV Pembangunan pagar

pengaman jalan Rt.13/XIII Pembuatan saluran air kelurahan wonosari Rt.00/XV Talud perbatasan RW.II & Hutan kelurahan wonosari Rt.05/I

600 m2

2 M3

450 m2

300 m

215 m

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Perbaikan drainase Jl.Beringin raya Rt/RW I

Pavingisasi jalan kelurahan bringin Rt.0 /VI Pengaspalan jalan jl.bringin raya Rt.02/I Pembangunan talud wates, Rt.07/II Pengaspalan

600

300 m2

900

3 m3

(30)

jalan utama RW.I wates Rt.09/I Pengaspalan jalan wates Rt.05/II

Aspalisasi jalan utama

sepanjang jalan antara RW.0 kel.Gondoriyo, jalan antar RW, RT/RW

Pembangunan talud tebing kel. Tambakaji Rt.05/X Peningkatan jalan lingkar kecamatan Rt.0/I

Talud saluran air Rt.03/I kel.ngaliyan Normalisasi saluran air Jl.Wismasari raya Rt.01/I

600 m2

2 m2

900 m3

300 m2

250 m3

100 m

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Talud Kp. Pucung Rt.01/I

Pembangunan talud dan saluran kel.Gondoriyo Ds.kalikangkung Rt.01/I

75 m2

150 m3

Penyelenggaraan dan pengelolaan

pembangunan sarana dan prasarana umum

Peningkatan partisipasi masyarakat dalam

penyelenggaraa n pemerintahan

Dana SDM Waktu

200.000.000,-29 orang 10 bulan

Dukungan pengelolaan kegiatan ex-kontingensi dan fasilitasi musrenbang

163 kegiatan Terlaksananya kegiatan pembangunan sarana prasarana wilayah

(31)

200.000.000,-dan

pelaksanaan pembangunan 100 %

kecamatan

Pembinaan kelompok masyarakat

pembangunan kelurahan percontohan skpd kelurahan ngaliyan

100 % Terwujudnya kelurahan ngaliyan yang siap menjadi skpd

100 %

60.120.000,-Pembinaan kelompok masyarakat

pembangunan kelurahan percontohan skpd kelurahan kalipancur

100 % Terwujudnya kelurahan ngaliyan yang siap menjadi skpd

100 % 43.500.000

Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas jalan dan jembatan

Prasarana dan sarana

Pavingisasi jalan jl.candi kencana Rt.02/VIII Pembangunan talud ringintelu Rt.08/I

Pembangunan talud

jl.penataran 1 (depan makam bergota 2 ) rt.05/III Pembangunan talud jl.candi mutiara Rt.08/VII sarana dan prasarana fisik lingkungan permukiman wilayah kecamatan

100 % 2.813.260.000,

-1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

(32)

Pengaspalan jalam jl.pengilon Rt.01/II

Pengaspalan jalan dan drainase jl.falatehan Rt.02/I Pengaspalan jalan wates Rt.02/III Pengaspalan jalan wates Rt.03/III Pengaspalan jalan Rt.03,04 /II wates

Pembangunan jembatan Rt.02,02/II Wates Pavingisasi jalan Rt.01,10/I Wates Pengaspalan jalan utama gg kelapa wates Rt.02/I

Pavingisasi jalan jl. Candi

prambanan Rt.08/XI

Pavingisasi jalan jl. Candi

tembaga ( perbatasan RW,V,X ) Rt.12/V Pavingisasi jalan jl.candi

penataran Rt.04/XII Pengasalan jalan Rt.04/XII

150

400 m2

400 m2

400 m2

75 m3

280 m2

900 m3

300 m2

700 m2

200 m2

(33)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Talud jalan palir sejahtera Rt.04/XI Tambal sulam aspal jalan dukuh pondok Rt.01/X Paving jalan dukuh suruhan Rt.03/VIII Talud jalan dukuhan suruhan Rt.02/VIII Tambal sulam aspal jalan dukuh grujugan Rt.1,2,3/VII Tambal sulam aspal jalan dukuh grujugan Rt.,2,3,4,5 /VI Talud jalan dukuh padaan Rt.05/V Talud jalan dukuh padaan Rt.04/IV Talud jalan dukuh palir Rt.04/III Talud jalan dukuh palir rt.02/III Talud jalan dukuh kaliancar Rt.02/II Paving jalan dukuh kaliancar Rt.01/II

250 m2

400 m2

400 m2

300 m2

400 m2

260 m2

250 m2

600 m2

200 m2

200 m2

250 m2

200 m2

(34)

Tambal sulam aspal jalan dukuh kaliancar Rt.01/I Paving jalan dukuh grujugan Rt.03/VI

300 m2

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pembangunan talud jembatan Jl. Borobudur Barat IV, RT 06/RW 14 Pengaspalan jalan Jl. Srikaton Tmr III , RT 05/RW 06 Pengaspalan jalan RT 01,02,03 RW 14, RT /RW Rehab jembatan & talud , RT 15/RW 13 Perbaikan talud tebing jalan , RT 02/RW 11 Peninggian & pavingisasi jalan Gang II RT 03 RW 09, RT /RW

Pengaspalan jalan , RT 01/RW 02

Pengaspalan jalan RT 1-6 RW 03 , RT /RW Pavingisasi jalan RT 01,02,04 RW

40 m2

250 m2

240 m2

20 m3

75 m3

800 m2

200 m2

600 m2

500 m2

(35)

08, RT /RW Pembangunan talud Jl. Sriwidodo Utara VII, RT 03/RW 01

Pengaspalan jalan Rt.02/III Pengaspalan jalan Rt.02/XIV

200 m2

600 m2

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Perbaikan pavingisasi jalan ke masjid Rt.04/XV Pengaspalan jalan Rt.01/VI Pavingisasi jalan jl. Nusa Indah Rt.07/V Pondasi talud jalan kelurahan wonosari Rt. /VI

Pengaspalan jalan kelurahan wonosari Rt, 04 /

Perbaikan talud jalan kel wonosari Rt. /IX Pembuatan jembatan kel.wonosari Rt.00/XI Pavingisasi jalan Rt.03/IX

236

1

300

100 m2

800 m2

300 m2

9 m

330

(36)

Peninggian jalan

jl.sendangsari Rt.04/XI Pavingisasi jalan jl.tugu lapangan Rt.09/I Perbaikan pavingisasi jl.barokah Rt.04/XIII Pavingisasi jalan jl.kliwonan Rt.07/VII

600

100

225

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pavingisasi jalan Rt.06/VII Aspalisasi jalan gang

Rt.07,09/XI Gondoriyo, jl.bukir bringin slt Rt. /X Pengaspalan jalan utama kel gondoriyo ds karangjoho Rt. /IV

Pavingisasi ds jludang Rt.01/II gondoriyo Pembangunan talud ds jludang Rt.01/II gondoriyo Aspalisasi jalan utama ds jludang Rt. /II gondoriyo Aspalisasi jalan ds salamkerep

225

400 m2

2 m2

200 m2

200 m2

250 m2

350 m2

(37)

Rt.01/III kel.gondoriyo Pembangunan talud tebing jl.bringin asri Rt.02/VII Gondoriyo Pavingisasi jalan

ds.salamkerep Rt.02/III Gondoriyo Pembangunan talud Rt.01/V Gondoriyo

450 m2

300 m2

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Aspalisasi jl utama gg kel. Gondoriyo jl.beringin asri Rt.02/VII Perbaikan jl dan talud jl.mega permai Rt.04/XII Pavingisasi jalan Rt.07/XI Pavingisasi jalan Rt.06/X Talud Rt.04/XVI Pavingisasi jl persilan Rt.07/I Pengaspalan jl karonsih selatan Rt.08/VI Pengaspalan jl karonsih baru Rt.02/XII

350 m2

400

680

200

300 m3 30 m

110 m

240 m2

(38)

Pengaspalan jl wismasari IX Rt.05/VIII Rehab jembatan panembahan senopati Rt.08/III Rehab jembatan jl.karonsih timur Rt.05/V

Aspalisasi jl.kedungpane Rt.04/X Pavingisasi jl lingkungan jl.kedungpane Rt.07/XI

300 m2

46 m2

600 m2

600 m

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pembangunan talud jalan kel podorejo Rt.03/X Talud Rt.03/II bambankerep Talud PONDASI Rt.04/III bambankerep Talud kp.pucung Rt.02/II

bambankerep Pavingisasi jl.candisari IV Rt.01/V Bambankerep Pavingisasi Rt.03/III Bambankerep Pengaspalan

100 m3

75 m2

21 m2

75 m2

350 m2

750 m

(39)

jalan sepanjang jl.candisari Rt.12/IV Talud badan jalan kp.pucung Rt.02/I

50 m2

Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas saluran lingkungan permukiman

(40)

talud silandak Rt.02.04/VII ( bantaran sungai Rt.02/ ) Drainase Dk.jurang Rt.04/X Drainase palir Rt.04/IX Drainase/salura n air dukuh padaan Rt.01.03,04/V Talud/saluran air dukuh kaliancar Rt.03/I Pembangunan saluran jalan raya

Rt.01,03,08/VII podorejo Pembuatan talud sungai Rt.04/IV

250 m2

300 m2

200 m2

200 m2

200 m2

2 m3

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Perbaikan gorong-gorong jl.kapri raya Rt.05/X

Pembangunan talud dan saluran air jalan abubakar Rt.07/XII Perbaikan saluran air & talud RW.XVI Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt.06/I

900

100

100

230 m2

(41)

Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt. /II

Pembangunan talud saluran air kel.wonosari Rt.01/IV Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt. /V

Pembangunan talud/gorong-gorong kel.wonosari Rt.03/VII Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt.04/X

Talud dan saluran air kel.wonosari Rt. /XII

Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt.05/XIV Pembuatan saluran air kel.wonosari XV

100 m2

200 m2

20 m

300 m2

300 m2

150 m2

350 m2

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Perbaikan saluran air kel.wonosari Rt.05/XVI Pembangunan talud & saluran air Rt.03/II Pembangunan

200 m2

150

(42)

saluran air graha bringin mas Rt.05/XI kel.gondoriyo Pembangunan talud saluran tebing griya lestari Rt.03/IX Kel.gondoriyo Perbaikan talud saluran air kel .gondoriyo Rt.02/V Pembangunan talud dan tanggul sungai kel.gondoriyo ds.kangkung Rt.01/I

Pembangunan saluran tebing jl.beringin asri Rt.04/VI Kel.Gondoriyo Drainase Rt.04/XIII Normalisasi saluran Jl.Gondoriyo bringin Rt.02/VI Drainase Rt.01,05/V

100 m2

100 m2

50 m2

200 m2

300

800

600

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

Pembuatan Griel saluran air Rt.01/I

Kel.Ngaliyan Pembuatan talud saluran Jl.Klampisan Rt.04/II

60 m2

30 m3

(43)

Perbaikan saluran air Jl.Wismasari raya Rt.02/I Ngaliyan Perbaikan saluran air selokan Jl.karonsih baru Rt.05/XII Perbaikan saluran air Jl.Karonsih selatan Rt.01/VI Pembangunan talud dan saluran klampisan Rt.06/II Pembangunan saluran air jl.Tmn karonsih V Rt.07/IV Perbaikan saluran air Jl.Desel Rt.03/IX Rehab saluran air gg.Jambu Rt.02/X Pembangunan talud

perbatasan RW II dg Hutan RW.II kel.Wonosari Pagar pengaman talud sungai bambankerep Rt.12/IV

200 m2

110 m2

150 m2

75 m

110 m2

60 m2

80 m3

100 m2

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11

(44)

air

bambankerep Jl.untung Suropati Rt.07/III Gorong-gorong Bambankerep Kp.Pucung Rt.04/I

15 m3

Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas kehidupan bermasyarakat

Prasarana dan sarana lingkungan permukiman wilayah kecamatan & kelurahan

Dana SDM Waktu

30.000.000,- Pembangunan Gapura ( Kalipancur ASIK ) Jl.Prambanan raya Rt.07/XI

Meningkatnya sarana dan prasarana fisik lingkungan permukiman wilayah kecamatan

100 %

30.000.000,-Pembinaan kelompok masyarakat kelurahan percontohan skpd kelurahan tambakaji

Peningkatan partisipasi masyarakat dalam

penyelenggaraa n pemerintahan dan

pelaksanaan pembangunan 100 %

Dana SDM Waktu

43.500.000,-12 orang 12 bulan

Fasilitasi operasional kelurahan percontohan Tambakaji

100 % Terwujudnya kelurahan Tambakaji yang siap menjadi SKPD

100 %

43.500.000,-CAMAT NGALIYAN

ARI DJOKO SANTOSO, SH. MM, Pembina Tingkat I

(45)
(46)

BAB III

TUJUAN, SASARAN, PROGRAM DAN KEGIATAN

III.1 TELAAHAN TERHADAP KEBIJAKAN NASIONAL

Program nasional yang tertuang dalam surat edaran Mendagri Nomor 120/313/Otda tanggal 24 Januari 2011 memuat urusan wajib dan urusan pilihan, dimana dalam urusan wajib menangani 26 urusan yaitu urusan wajib pendidikan, kesehatan, lingkungan hidup, pekerjaan umum, penataan ruang, perencanaan pembangunan, perumahan, kepemudaan dan olah raga, penanaman modal, koperasi dan usaha kecil dan menengah, kependudukan dan catatan sipil, ketenagakerjaan, ketahanan pangan, pemberdayaan perempuan dan perlindungan anak, keluarga berencana dan keluarga sejahtera, perhubungan, komunikasi dan informatika, pertanahan, kesatuan bangsa dan politik dalam negeri, otonomi daerah, pemerintahan umum, administrasi keuangan daerah perangkat daerah kepegawaian dan persandian, pemberdayaan masyarakat dan desa, sosial, budaya, statistik, kearsipan dan perpustakaan dengan 90 kegiatan sedangkan dalam urusan pilihan yang terdiri dari 8 urusan yaitu urusan kelautan dan perikanan, pertanian, kehutanan, energi dan sumber daya mineral, dan pariwisata, industri, perdagangan dan transmigrasi dengan 23 kegiatan.

Tetapi untuk SKPD kecamatan Ngaliyan hanya melaksanakan 3 urusan wajib saja yang terdiri dari urusan wajib lingkungan hidup, urusan wajib otonomi daerah pemerintahan umum administrasi keuangan daerah perangkat daerah kepegawaian dan persandian serta urusan wajib pemberdayaan masyarakat dan desa.

Untuk urusan wajib lingkungan hidup program yang dilaksanakan adalah program pengendalian pencemaran dan perusakan lingkungan hidup dengan kegiatan penyediaan prasarana dan sarana persampahan serta koordinasi penilaian kota sehat/adipura.

Sedangkan untuk urusan wajib otonomi daerah pemerintahan umum administrasi keuangan daerah perangkat daerah kepegawaian dan persandian melaksanakan program pelayanan administrasi perkantoran, program peningkatan sarana dan prasarana aparatur, program peningkatan pengembangan sistem pelaporan capaian kinerja dan keuangan, program peningkatan dan pengembangan pengelolaan keuangan daerah, program peningkatan sistem pengawasan internal dan pengendalian pelaksanaan kebijakan KDH.

(47)

III.2 TUJUAN DAN SASARAN RENJA SKPD KECAMATAN NGALIYAN TAHUN 2015

Adapun prioritas sasaran dan program / kegiatan Renja SKPD Kecamatan Ngaliyan tahun 2015 adalah :

N

o Sasaran Renja SKPD Sasaran RKPD Sasaran Renstra (1

)

(2) (3) (4)

1. Peningkatan cakupan pelayanan persampahan wilayah kecamatan Ngaliyan 100 %

Peningakatan pengelolaan persampahan

Peningkatan kualitas kebersihan lingkungan permukiman 100 % 2. Peningkatan cakupan

pelayanan K-3 wilayah Kecamatan Ngaliyan 100 %

Peningkatan kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan akuntabel

Peningkatan kualitas kebersihan lingkungan permukiman 100 %

3. Pemenuhan pelayanan administrasi di SKPD Kecamatan Ngaliyan 100 %

Peningkatan kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan akuntabel

Peningkatan pelayanan administrasi kepada masyarakat 100 %

4. Peningkatan kualitas dan ketersediaan sarana prasarana aparatur dalam melaksanakan pelayanan publik 100 %

Peningkatan kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan akuntabel

Peningkatan kualitas sumber daya manusia dan sarana prasarana aparatur dalam

melaksanakan

pelayanan publik 100 %

5. Peningkatan partisipasi masyarakat dalam penyelenggaraan pemerintahan dan pelaksanaan

pembangunan 100 %

Peningkatan kualitas pelayanan publik dan penyelenggaraan pemerintahan yang bersih dan akuntabel

Peningkatan partisipasi masyarakat melalui penguatan peran kelembagaan

masyarakat sebagai wadah partisipasi masyarakat dalam pembangunan,forum musyawarah

perencanaan pembangunan di kelurahan dan

kecamatan,pemantapa n sistem pendataan profil kelurahan dan pengembangan kemampuan

(48)

pembangunan 100 %

III.3 PROGRAM DAN KEGIATAN

Adalah merupakan program dan kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2015 SKPD Kecamatan Ngaliyan adalah sebagai berikut :

N

O URUSAN/PROGRAM/KEGIATAN ANGGARAN( Rp ) KETERANGAN

1 2 3

I URUSAN WAJIB LINGKUNGAN HIDUP

1 Program Pengembangan Kinerja Pengelolaan Persampahan

a Peningkatan operasi dan

pemeliharaan prasarana dan sarana persampahan

60.648.000,-b Penyediaan prasarana dan sarana

pengelolaan persampahan

22.800.000,-2. Program Pengendalian Pencemaran dan Perusakan Lingkungan Hidup

a Koordinasi penilaian kota sehat /

adipura

72.980.000,-II OTONOMI DAERAH, PEMERINTAHAN UMUM, ADMINISTRASI KEUANGAN DAERAH, PERANGKAT DAERAH, KEPEGAWAIAN DAN PERSANDIAN

1. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

a Penyediaan jasa komunikasi, sumber

daya air dan listrik 109.140.000 ,-b Penyediaan alat tulis kantor

25.800.000,-c Penyediaan barang 25.800.000,-cetakan dan

penggandaan

7.800.000,-d Penye7.800.000,-diaan makanan 7.800.000,-dan minuman 41.400.000,-e Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi

ke luar daerah

15.000.000,-f Rapat-rapat koordinasi dan konsultasi

ke dalam daerah

15.000.000,-g Operasional kelurahan percontohan

persiapan skpd kelurahan ngaliyan 80.880.000,-h Operasional kelura80.880.000,-han perconto80.880.000,-han

persiapan skpd kelurahan kalipancur 28.800.000,-i Operas28.800.000,-ional kelurahan percontohan

persiapan skpd kelurahan tambakaji 28.800.000,-j Belan28.800.000,-ja 28.800.000,-jasa penun28.800.000,-jang administrasi

perkantoran

15.432.000,-2 Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

(49)

1.800.000,-dinas

b Pemeliharaan rutin/berkala gedung

kantor

31.970.000,-c Pemeliharaan rutin/berkala kendaraan

dinas/operasional 107.248.000

,-d Pemeliharaan rutin/berkala peralatan

gedung kantor

8.000.000,-e P8.000.000,-em8.000.000,-eliharaan rutin/b8.000.000,-erkala m8.000.000,-eb8.000.000,-el8.000.000,-eur 1.000.000,-e R1.000.000,-ehabilitasi s1.000.000,-edang/b1.000.000,-erat g1.000.000,-edung

kantor

30.000.000,-f Penyediaan jasa pemeliharaan &

perijinan kendaraan dinas operasional 4.000.000,-g Pen4.000.000,-gadaan peralatan dan

perlengkapan kantor

18.741.000,-3 Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

a Penyusunan laporan capaian kinerja

dan ikhtisar realisasi kinerja skpd 7.500.000,-b Penunjang kinerja PA,PPK, 7.500.000,-bendahara

dan pembantu

68.484.000,-1 2 3

4 Program Peningkatan dan Pengembangan Pengelolaan Keuangan Daerah

a Optimalisasi pemungutan PBB oleh pemerintahan kecamatan dan kelurahan

198.000.000,-5 Program Peningkatan Sistem Pengawasan Internal dan

Pengendalian Pelaksanaan Kebijakan KDH

a Monitoring & evaluasi kinerja penyelenggaraan pemerintahan kecamatan

20.500.000,-b Implementasi penyelenggaraan pelayanan administrasi terpadu kecamatan ( paten )

21.850.000,-III URUSAN WAJIB PEMBERDAYAAN MASYARAKAT DAN DESA

1 Program Peningkatan Keberdayaan Masyarakat Pedesaan

a Pemberdayaan lembaga dan

organisasi masyarakat pedesaan 1.835.700.00 0,-b Fasilitasi kegiatan penanggulangan

kemiskinan

2.250.000,-2 Program Peningkatan Partisipasi Masyarakat Dalam

Membangun Desa

a Pembinaan kelompok masyarakat

pembangunan desa

316.000.000,-b Pelaksanaan musyawarah

pembangunan desa

17.435.000,-c Monitoring, evaluasi dan pelaporan 29.104.000,-d Fasilitasi pelaksanaan pembangunan

hasil musrenbang 1.483.600.00

0,-e Pemberdayaan masyarakat dalam peningkatan kualitas jalan dan jembatan

2.813.260.00 0,-f Pemberdayaan masyarakat dalam

peningkatan kualitas saluran lingkungan permukiman

(50)

30.000.000,-peningkatan kualitas kehidupan bermasyarakat

h Penyelenggaraan dan pengelolaan pembangunan sarana prasarana umum

200.000.000,-i Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan skpd kelurahan Ngaliyan

60.120.000,-j Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan skpd kelurahan Kalipancur

43.500.000,-k Pembinaan kelompok masyarakat pembangunan kelurahan

percontohan skpd kelurahan Kalipancur

43.500.000,-JUMLAH 9.515.632.0

00,-BAB IV

PENUTUP

Rencana Kerja (RENJA) SKPD Kecamatan Ngaliyan merupakan dasar pedoman bagi pelaksanaan kegiatan Kantor Kecamatan Ngaliyan selama jangka waktu 1 (satu) tahun yaitu tahun 2015.

Dan untuk mewujudkan semua yang telah direncanakan dan dijabarkan dalam RENJA SKPD Kecamatan Ngaliyan tersebut diatas adalah dengan tekad turut mensukseskan pembangunan di Kota Semarang serta adanya dukungan dari semua pihak, kami percaya dapat menyelesaikan tugas yang dibebankan di pundak kami.

Demikian penyusunan Rencana Kerja ( RENJA ) SKPD Kecamatan Ngaliyan tahun 2015, semoga dapat memberikan masukan kepada Pemerintah Kota Semarang dalam pelaksanaan kegiatan pada tahun 2015 nanti.

(51)

Semarang, Juli 2014 CAMAT NGALIYAN

ARI DJOKO SANTOSO, SH. MM, Pembina Tingkat I

NIP. 19620617 199203 1 008

( RENJA )

(52)

Gambar

Tabel 2Pengukuran kinerja kegiatan dan kinerja sasaran
TABEL 3USULAN PROGRAM DAN KEGIATAN MASYARAKAT TAHUN 2015

Referensi

Garis besar

Dokumen terkait

Home > Instrumen Pemilihan DIKTENDIK Berprestasi 2015. Instrumen Pemilihan DIKTENDIK Berprestasi

UKURAN KAP TERHADAP KUALITAS AUDIT (Studi Empiris Pada Perusahaan Go Public Yang Terdaftar Di BEI Tahun 2010 Kecuali Perusahaan Jasa Dan Keuangan).. Dosen Pembimbing

Pre- test dan post- test dilakukan untuk mengetahui tingkat pemahaman santri mengenai dampak negatif dari konsumsi fasf food yang berlebihan.. Sehingga

Setelah menghentikan pemakaian Kokain atau setelah intoksikasi akut terjadi depresi pascaintoksikasi ( crash ) yang ditandai dengan disforia, anhedonia, kecemasan,

Unit Layanan Pengadaan (ULP)

Perangkat Lunak Kamus istilah komputer berguna untuk mempermudah pengguna dalam memahami arti dari istilah komputer.. Dengan memahami istilah

Bank Pundi Indonesia, Tbk harus bisa mempertahankan kedisiplinan karyawan agar dapat meningkatkan kinerja karyawan di dalam perusahaan agar perusahaan dapat

Kinerja import perhiasan imitasi dari India secara umum mengalami penurunan sebesar 31,77% dan satu-satunya kategori produk yang mengalami peningkatan adalah HS 711711