• Tidak ada hasil yang ditemukan

SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI BARANG PADA PT. BERKAT MENTAYA SAMPIT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MySQL Syarifah Yuni Jayanti, Nurahman

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI BARANG PADA PT. BERKAT MENTAYA SAMPIT BERBASIS WEB MENGGUNAKAN PHP DAN MySQL Syarifah Yuni Jayanti, Nurahman"

Copied!
5
0
0

Teks penuh

(1)

SISTEM INFORMASI DISTRIBUSI BARANG PADA PT.

BERKAT MENTAYA SAMPIT BERBASIS WEB

MENGGUNAKAN PHP DAN MySQL

Syarifah Yuni Jayanti, Nurahman

Abstraksi — Sistem yang diterapkan pada PT. Berkat

Mentaya yang merupakan salah satu distributor yang ada di Kota Sampit. Pada sistem informasi pengolahan data menunjang penjualan dan pembelian yang meliputi data barang, data konsumen atau pelanggan, data pemasok, dan lain-lain. Perancangan sistem ini merupakan salah satu pilihan untuk membantu operasional pendistribusian barang seperti penjualan dan pembelian di PT. Berkat Mentaya Sampit.

Sistem informasi yang dibuat berbasis website dan memiliki

fungsi sebagai media pendistribusian barang PT. Berkat

Mentaya Sampit. Sistem informasi berbasis web ini dapat

mempercepat entri data yang akurat serta proses pencarian yang

cepat didalam sistem informasi penjualan dan pembelian pada khususnya. Dengan adanya komputerisasi ini diharapkan dapat mempermudah bagi PT.Berkat Mentaya dalam mengelola data-data penjualan dan pembelian. Sistem ini merupakan sistem yang mempermudah bagi PT. Berkat Mentaya Sampit karena

bisa digunakan pada browser komputer yang sifatnya berupa

website.

Pembangunan sistem informasi ini menggunakan teknik atau metode pendekatan terstruktur. Metode ini menggunakan

beberapa alat bantu antara lain, bagan konteks (Context

Diagram), bagan berjenjang (Level Diagram), bagan arus data

(DFD), dan alat bantu lain yang disebut bagan relasi entitas

(ERD), dan model data relasi (RDM). Tahap selanjutnya

melakukan implementasi dengan membuat aplikasi berbasis web

menggunakan bahasa pemrograman PHP dan MySQL.

Kata Kunci : Distributor, Pendistribusian, php, Sistem Informasi,

Web.

I. PENDAHULUAN

Perkembangan teknologi informasi sekarang ini dapat meningkatkan kinerja dan berbagai macam kegiatan dapat dilaksanakan secara cepat, tepat dan akurat, sehingga akan meningkatkan produktivitas. Perkembangan teknologi informasi memperlihatkan kemajuan yang sangat memuaskan dalam berbagai bidang dengan munculnya berbagai jenis kegiatan yang berbasis teknologi informasi, seperti sistem informasi pada beberapa jenis kebutuhan usaha.

Pendistribusian bagi perusahaan yang melaksanakan kegiatan distribusi adalah salah satu bagian yang sangat penting, untuk kelangsungan perusahaan, karena proses pendistribusian merupakan salah satu dari sistem operasional perusahaan. Oleh karena itu penyaluran barang yang baik sangat diperlukan untuk meningkatkan kinerja dan produktivitas perusahaan. Penyaluran barang yang efektif akan memperlancar akses atau arus barang dari produsen ke konsumen sehingga dapat memperoleh kemudahan dalam

mendistribusikannya, di samping itu konsumen juga akan memperoleh barang sesuai keinginannya.

PT. Berkat Mentaya Sampit merupakan salah satu perusahaan bisnis yang berkembang begitu pesat dan selalu ingin mengikuti perkembangan teknologi. PT. Berkat Mentaya Sampit merupakan perusahaan yang bergerak di bidang penjualan produk ABC yang berada di kota sampit. Dalam pengorderan barang salesman akan mengunjungi setiap toko baik yang ada di dalam kota maupun luar

kota yang di sebut Canvassing. Pelanggan juga harus datang

langsung ke kantor untuk melakukan pembelian tanpa terlebih dahulu tahu kalau barang yang diinginkan ada atau tidak tersedia stoknya.

Sistem yang berbasis online di bangun hanya untuk memudahkan

pelanggan agar dapat mengetahui informasi barang yang tersedia pada PT. Berkat Mentaya Sampit sehingga apabila barang yang diinginkan pelanggan tersedia, pelanggan tidak sia-sia datang ke kantor untuk melakukan transaksi pembelian.

II. MODEL DESAIN SISTEM

Model dari sistem informasi dirancang dalam bentuk logika. Permodelan tersebut digambarkan dalam bentuk bagan diantaranya adalah:

1.Bagan Konteks (Context Diagram)

Bagan Konteks yaitu diagram tingkat atas, merupakan diagram dari sebuah sistem yang menggambarkan aliran-aliran data yang masuk dan keluar dari sistem dan yang masuk dan keluar dari entitas luar. Sistem yang dimaskud adalah untuk menggambarkan sistem yang sedang berjalan. Mengidentifikasi awal dan akhir data awal data akhir yang masuk dan keluar sistem. Diagram ini merupakan gambaran umum sistem yang nantinya akan dibuat. Secara uraian dapat dikatakan bahwa diagram konteks itu berisi siapa saja yang

memberikan data (inputan) ke sistem serta kepada siapa data

informasi yang harus dihasilkan sistem. Jadi dalam diagram ini dibutuhkan adalah:

a.

Siapa saja pihak yang akan memberikan data ke sistem.

b.

Data apa saja yang diberikannya ke sistem.

c.

Kepada siapa sistem harus memberikan informasi atau

laporan.

d.

Apa saja isi atau jenis laporan yang harus dihasilkan

sistem.

2. Bagan Berjenjang (Level Diagram)

Setelah pembuatan konteks diagram akan dilanjutkan dengan

pembuatan bagan berjenjang atau level diagram, level

diagram dapat diartikan sebagai penggambaran konteks

diagram yang lebih rinci (Overview Diagram). Tiap-tiap

proses level 0 akan digambarkan secara rinci.

3. Bagan Arus Data (Data Flow Diagram)

Data flow diagram sering digunakan untuk menggambarkan

suatu sistem yang telah ada atau sistem baru yang akan dikembangkan secara logika tanpa mempertimbangkan lingkungan fisik dimana data tersebut mengalir (misalnya lewat telepon, surat dan sebagainya) atau lingkungan fisik

dimana data tersebut akan disimpan (misalnya file kartu,

microfiche, hard disk, tape, diskette dan lain sebagainya).

Data flow diagram merupakan alat yang digunakan pada

1Jurusan Sistem Informasi Fakultas Ilmu Komputer

Universitas Darwan Ali, Jln. Batu Berlian No.10 74323

Sampit (Telp : 0531-33336; Fax: 0531-33342); E-mail: geminiyuni692@ymail.com

(2)

metodologi pengembangan sistem yang terstruktur

(structured Analysis and design).

III. ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

Model dari sistem informasi dirancang dalam bentuk logika. Permodelan tersebut digambarkan dalam bebepara bagan, diantaranya Flowmap sistem yang berjalan, Flowmap system yang

diusulkan, Bagan Konteks (Context Diagram), Bagan Berjenjang

(Level Diagram), Bagan Arus Data (Data Flow Diagram), Bagan

Relasi Entitas (Entity Relationship Diagram), Model Data Relasional

(Relational Data Model).

1.Flowmap Sistem Yang Berjalan

Konsumen Data Pemasok Catat Data Barang Data Barang Catat Data Pemasok

Pemasok Admin Supervisor

Daftar Pembelian

Pimpinan

Catat Data

Pembelian Data Pembelian Faktur Pembelian Laporan Transaksi Penjualan Data Konsumen Faktur Penjualan Data Order Faktur Pembelian Catat Data Konsumen Catat Data Order Laporan Transaksi Penjualan Data Pembelian Daftar Retur Pembelian Data Retur Penjualan Catat Data Retur Pembelian Data Retur Pembelian Catat Data Retur Data Retur Penjualan Laporan Retur Penjualan Membuat Laporan Retur Penjualan

2.Flowmap Sistem Yang Diusulkan

Konsumen Pemasok Sales User Sistem Pimpinan

Bukti Retur Penjualan Faktur Jual Data Konsumen Data Order Data Retur Penjualan Daftar Retur Pembelian Data Pemasok Data Barang Data Pembelian

Data Sales Input Data User Input Data Barang Input Data Sales Input Data Konsumen Input Data Pemasok Input Data Pembelian Input Data Order Input Data Retur Penjualan Laporan Barang Laporan Konsumen Laporan Pemasok Laporan Sales Laporan Penjualan Laporan Pembelian Laporan Retur Penjualan Laporan Retur Pembelian Daftar Pembelian Sistem Informasi

Distribusi Barang Pada PT. Berkat Mentaya Sampit Data User Data Barang Data Konsumen Data Pemasok Data Sales Data Order Data Pembelian Data Retur Penjualan Cetak Laporan Mencetak Laporan Input Data Retur Pembelian Data Retur Pembelian

3.Bagan Konteks (Context Diagram)

0 Sistem Informasi Distribusi Barang pada

PT. Berkat Mentaya Sampit Pimpinan Pemasok Konsumen Laporan Barang Laporan Konsumen Laporan Pemasok Laporan Sales Laporan Transaksi Pembelian Laporan Transaksi Penjualan

Laporan Retur Pembelian

Laporan Retur Penjualan

Data Barang Bukti Retur Penjualan Faktur Penjualan Data Barang

Data Pemasok Bukti Retur Pembelian

Data Pembelian Data Retur Pembelian

Data Konsumen Data Penjualan Data Retur Penjualan Sales Data Sales User Data User Daftar Konsumen Data Barang

4.Bagan Berjenjang (Level Diagram)

0 Sistem Informasi Distribusi Barang pada

PT. Berkat Mentaya Sampit 1 Data Master 2 Transaksi 3 Laporan 1.4 Data Sales 1.3 Data Pemasok 1.2 Data Konsumen 1.1 Data Barang 2.2 Transaksi Penjualan 2.1 Transaksi Pembelian 2.4 Transaksi Retur Penjualan 2.3 Transaksi Retur Pembelian 3.1 Laporan Barang 3.2 Laporan Konsumen 3.3 Laporan Pemasok 3.4 Laporan Sales 3.6 Laporan Penjualan 3.5 Laporan Pembelian Basic Level 1st level 2and level 1.5 Data User 3.8 Laporan Retur Penjualan 3.7 Laporan Retur Pembelian

5.Bagan Arus Data (Data Flow Diagram)

1 Data Master Sales Data Sales Pemasok Data pemasok Data barang Konsumen 2 Data Transaksi Data Penjualan Data Retur Penjualan Data Konsumen

3 Laporan

Bukti Retur Penjualan Faktur Penjualan Data Pembelian

Data Retur Pembelian

Pimpinan User Data User Laporan Barang Laporan Konsumen Laporan Pemasok Laporan Sales Laporan Transaksi Pembelian Laporan Transaksi Penjualan

Laporan Retur Pembelian

Laporan Retur Penjualan Data Barang

Daftar Konsumen Data Barang

(3)

barang kd_barang nm_barang harga_beli harga_jual jumlah_stok Jenis_barang ukuran_barang satuan_barang transaksipembelian no_transaksi_pembelian tgl_pembelian Dibeli N Menampilkan detailpembelian kd_detail_pembelian jumlah_beli sub_total_beli 1 Melakukan N 1 1 pemasok kd_pemasok nm_pemasok alamat_pemasok kota_pemasok telp_pemasok 1 transaksipenjualan no_transaksi_penjualan tgl_penjualan Dijual 1 N detailpenjualan kd_detail_penjualan jumlah_jual sub_total_jual Menampilkan 1 1 sales kd_sales nm_sales jk_sales alamat_sales status_sales telp_sales Menawarkan 1 N konsumen kd_konsumen nm_konsumen alamat_konsumen telp_konsumen Memiliki N 1 returpenjualan no_retur_penjualan no_bukti_retur_jual tgl_retur_penjualan jumlah_retur ket total Meretur N 1 Menampilkan 1 Meretur 1 N returpembelian no_retur_pembelian no_bukti_retur_beli tgl_retur_pembelian jumlah_retur ket total Meretur 1 N user kd_user username password Menginput 1 N Menginput 1 N Menginput N 1 Menginput 1 N N Melakukan 1 N Melakukan 1 N Memiliki N 1 Melakukan 1 N

7.Model Data Relasional (Relational Data Model).

tb_barang kd_barang* nm_barang jenis_barang ukuran_barang harga_beli harga_jual satuan_barang jumlah_stok tb_transaksi_pembelian no_transaksi_pembelian* tgl_pembelian kd_pemasok** kd_user** tb_konsumen kd_konsumen* nm_konsumen alamat_konsumen telp_konsumen tb_transaksi_penjualan no_transaksi_penjualan* tgl_penjualan kd_konsumen** kd_sales** kd_user** tb_sales kd_sales* nm_sales jk_sales alamat_sales status_sales telp_sales tb_pemasok kd_pemasok* nm_pemasok alamat_pemasok kota_pemasok telp_pemasok tb_detail_pembelian kd_detail_pembelian* no_transaksi_pembelian** kd_barang** harga_beli jumlah_beli sub_total_beli tb_user kode_user* username password tb_retur_pembelian no_retur_pembelian* kd_detail_pembelian** no_transaksi_pembelian** no_bukti_retur_beli kd_user** kd_barang** tgl_retur_pembelian jumlah_retur ket total tb_detail_penjualan kd_detail_penjualan* no_transaksi_penjualan** kd_barang** harga_jual jumlah_jual sub_total_jual tb_retur_penjualan no_retur_penjualan* kd_detail_penjualan** no_transaksi_penjualan** kd_konsumen** kd_sales** no_bukti_retur_jual kd_user** kd_barang** tgl_retur_penjualan jumlah_retur ket total

IV. HASIL DAN IMPLEMENTASI

1. SPESIFIKASI SISTEM

Di dalam sistem informasi tersebut, memerlukan suatu perangkat keras dan perangkat lunak yang mendukung berjalannya sistem tersebut. Perangkat-perangkat tersebut adalah sebagai berikut:

a. Spesifikasi Perangkat Keras

a)Spesifikasi Perangkat Keras Server

Sistem Informasi Distribusi Barang Pada PT. Berkat

Mentaya Sampit berbasis web ini diimplementasikan dan di

coba dengan nama domain http://localhost/distributor/ dengan menggunakan spesifikasi perangkat keras pada server sebagai berikut:

1. Processor Intel (R) Core (TM) i5-2410M CPU 2.30

GHz.

2. Memory 2 GB.

3. VGA Card 1 GB.

4. Hardisk 640 GB.

b) Spesifikasi Perangkat Keras Client

Spesifikasi perangkat keras yang digunakan pada komputer client adalah sebagai berikut:

1. Processor Pentium IV 2.4 GHz.

2. Memory 512 MB.

3. Monitor 14 Inch.

4. VGA Card 128 MB.

5. Keyboard dan Mouse.

6. Hardisk 80 GB.

7. Modem.

b. Spesifikasi Perangkat Lunak

a) Spesifikasi Perangkat Lunak Server

Spesifikasi perangkat lunak yang digunakan pada server

adalah sebagai berikut:

1. Sistem Operasi Windows 7 Ultimate.

2. Web Server Apache versi 1.7.2.

3. Aplication Server PHP versi 10.0.

4. DBMS MySQL versi 4.2.0.2.

b) Spesifikasi Perangkat Lunak Client

Spesifikasi perangkat lunak yang digunakan pada komputer client adalah sebagai berikut:

1. Sistem Operasi Windows XP.

2. Web Browser Google Chrome versi 27.0.1453.116 m,

Mozilla Firefox versi 21.0.2.

2. IMPLEMENTASI PROGRAM

Di dalam Sistem Informasi Distribusi Barang Pada PT. Berkat

Mentaya Sampit. Terdapat beberapa form utama. Form-form tersebut

mempunyai kegunaan masing-masing dan di antara form yang satu

dengan form yang lainnya dapat saling berhubungan

a.Tampilan Halaman Website

(4)

c.Tampilan Menu User

d.Tampilan Halaman User

e.Tampilan Laporan

V. KESIMPULAN DAN SARAN

Dari hasil analisa sistem dan tahap perancangan sistem sampai dengan pembuatan aplikasi, dapat di ambil beberapa gambaran tentang apa dan bagaimana agar sistem dan aplikasi ini bisa berjalan sesuai dengan maksud dan tujuannya.

1.KESIMPULAN

Kesimpulan yang dapat di ambil setelah melakukan desain dan implementasi sistem informasi distribusi barang sebagai berikut:

a.Sistem ini dapat mengelola data barang, data konsumen,

data pemasok, data sales, transaksi pembelian dan transaksi penjualan.

b.Sistem informasi ini dapat mengelola retur penjualan dan

retur pembelian.

c.Sistem informasi ini dapat menyajikan laporan data barang,

laporan stok barang dan laporan pemesanan barang yang sesuai dengan kebutuhan PT. Berkat Mentaya Sampit.

2.SARAN

Ada beberapa yang sebenarnya dapat ditambahkan sehingga untuk kerja sistem dapat ditingkatkan. Oleh karena itu, ada beberapa hal yang dapat disarankan untuk pihak pengguna dan pengelola sistem:

a.Sistem informasi pendistribusian barang seharusnya

mencakup masalah stock opname sehingga laporan stok

barang bisa lebih akurat.

b.Sistem ini seharusnya konsisten dalam mengikuti prosedur

yang berjalan dalam sebuah perusahaan sehingga perusahaan mampu meningkatkan semua transaksi pembelian dan penjualan.

c.Membuat backup file agar keamanan dan pemeliharaan

data lebih terjamin.

REFERENSI

[1] A. Hall, James. 2002. Sistem Informasi Akuntansi, Salemba

Empat, Jakarta.

[2] H.M, Jogianto. 1989. ANALISIS DAN DESAIN SISTEM

INFORMASI: Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktik

Aplikasi Bisnis, Andi, Yogyakarta.

[3] Kadir, Abdul. 2003. Dasar Aplikasi Database MySQL Delphi,

(5)

[4] Komputer, Wahana. 1996. Kamus Istilah Internet, Andi, Yogyakarta.

[5] Madcom. 2008. Paduan Lengkap Adobe Photoshop CS3, Andi,

Yogyakarta.

[6] Nugroho, Bunafit. 2004, Database Relasional dengan MySQL,

Andi, Yogyakarta.

[7] Peranginangin, Kasiman. 2006. Aplikasi Web dengan PHP dan

MySQL, Andi, Yogyakarta.

[8] Purnomo, Edi. 2004. Aspek-Aspek EDP Audit Pengendalian

Internal Pada Komputerisasi, Andi, Yogyakarta.

[9] Saputra, Agus. & Agustin, Feni. 2011. Pemrograman CSS

untuk Pemula, Alex Media Komputindo, Jakarta.

[10] Simarmata, Janner. 2005. Pengenalan Teknologi Komputer

dan Informasi, Andi, Yogyakarta.

[11] Suharli, Michell. 2004. Pelaporan Keuangan Sesuai Dengan

Prinsip Akutansi, Grasindo, Jakarta.

[12] Suparmoko, M. 1990. Ekonomi 3, Yudhistira, Yogyakarta.

[13] Winarno, Edy, Zaki, Ali, Community, Smidev, 2010. Easy

Web Programming With php plushtml5, Alex Media

Komputindo, Jakarta. [14] http://eprints.unisbank.ac.id/1395/1/lengkap.pdf (Akses 02 November 2014) [15] http://jbptunikompp-gdl-andiseptia-25930-4-unikom_a-2.pdf (Akses 21 Juli 2015) [16] http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/20214/3/Chapt er%20II.pdf (Akses 05 November 2014)

Referensi

Dokumen terkait

(4) rapat koordinasi sebagaimana dimaksud pada ayat (3), ditindaklanjuti dengan rapat teknis yang dipimpin oleh Kepala Badan Pelaksana Penyuluhan atau lembaga yang menangani

Ruang lingkup penelitian ini meliputi lingkup bidang kajian dan lingkup bidang ilmu, yaitu lingkup bidang kajian adalah tanggung jawab pelaku usaha yaitu Ivan bronies

Pada ayat 16, menyebutkan beberapa obyek yang mengisyaratkan kita untuk mempelajari beberapa kajian keilmuan, diantaranya kata biji sawi yang mengisyaratkan orang tua

Menurut pendapat dan pengalaman Bapak/Ibu mengenai Pasar Modern Thamrin Plaza dapat menyebabkan penjualan fisik (ikan, daging, beras, gula, buah-buahan, sayur-sayuran,

nukedashite !dla kara, oya ni milsukattara taihen da mon '(karena) aIm keluar mmah diam-diam, akan sangat berbahaya kalau orang tuaku menemukanku'. Pada kalimat tersebut,

Penelitian ini bertujuan untuk mengukur kualitas website perusahaan dengan menggunakan metode webqual modifikasi yang terdiri dari tiga kategori pengukuran

Tidak seperti halnya Asy'ariah, Mu'tazilah meninjau tentang keadilan Tuhan dari sudut rasio dan kepentingan manusia. Hal ini ternyata seluruh makhluk lain yang diciptakan

Hasil pengujian hipotesis (H3) ditemukan bahwa variabel personal selling dalam penelitian ini memiliki pengaruh yang signifikan terhadap kepuasan nasabah tabungan Britama Bank