• Tidak ada hasil yang ditemukan

RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTHING ( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer) TUGAS AKHIR

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTHING ( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer) TUGAS AKHIR"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN

MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL

SMOOTHING

( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer)

TUGAS AKHIR

Diajukan Untuk Memenuhi

Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Strata 1 Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang

JAJANG DETABA NIM : 07560070

JURUSAN TEKNIK INFORMATIKA

FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

2013

(2)

ii

LEMBAR PERSETUJUAN

RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN

MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL

SMOOTHING

( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer)

TUGAS AKHIR

Sebagai Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Strata 1 Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang

Menyetujui

Pembimbing I Pembimbing II

Eko Budi Cahyono, S.Kom, MT NIP. 108.9109.0233

Gita Indah Marthasari, ST NIP. 108.0611.0442

(3)

iii

LEMBAR PENGESAHAN

RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN

MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL

SMOOTHING

( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer)

TUGAS AKHIR

Sebagai Persyaratan Guna Meraih Gelar Sarjana Strata 1 Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang

Disusun Oleh : JAJANG DETABA

07560070

Tugas Akhir ini telah diuji dan dinyatakan lulus melalui sidang majelis penguji pada tanggal 06 Januari 2014

Menyetujui,

Penguji I Penguji II

Yuda Munarko, S.Kom.,M.sc NIP : 108.0611.0443

Galih Wasis W., S.Kom NIDN. 0723028801 Mengetahui,

Kepala Jurusan Teknik Informatika

Eko Budi Cahyono, S.Kom, MT NIP. 108.9504.0330

(4)

iv

LEMBAR PERNYATAAN

Yang bertanda tangan di bawah ini:

NAMA : JAJANG DETABA

NIM : 07560070

FAKULTAS/JURUSAN : TEKNIK/INFORMATIKA

Dengan ini saya menyatakan bahwa Tugas Akhir dengan judul “RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL SMOOTHING ( Studi Kasus di Soekarno Hatta Computer)” beserta seluruh isinya adalah karya saya sendiri dan bukan merupakan karya tulis orang lain, baik sebagian maupun seluruhnya, kecuali dalam bentuk kutipan yang telah disebutkan sumbernya.

Demikian surat pernyataan ini saya buat dengan sebenar-benarnya. Apabila kemudian ditemukan adanya pelanggaran terhadap etika keilmuan dalam karya saya ini, atau ada klaim dari pihak lain terhadap keaslian karya saya ini maka saya siap menanggung segala bentuk resiko/sanksi yang berlaku.

Mengetahui, Malang, 15 Januari 2014

Dosen Pembimbing Yang Membuat Pernyataan

Eko Budi Cahyono, S.Kom, MT NIP. 108.9504.0330

(5)

v

ABSTRAK

Peramalan adalah suatu kegiatan yang memperkirakan apa yang akan terjadi pada masa mendatang. Peramalan penjualan adalah peramalan yang mengkaitkan berbagai asumsi yang berhubungan dengan tindakan-tindakan yang perlu diambil serta variable-variabel lain yang mempengaruhi permasalahan arus penjualan yang diperkirakan terjadi. Peramalan diperlukan karena adanya perbedaan waktu antara keadaan, maka dibutuhkannya suatu kebijakan baru. Apabila perbedaan waktu tersebut panjang, maka peran peramalan menjadi penting dan sangat dibutuhkan, terutama dalam penentuan kapan terjadi suatu peristiwa sehingga dapat di persiapkan tindakan-tindakan yang diperlukan.

Kegunaan dari suatu peramalan adalah untuk dapat membuat suatu perencanaan dalam pemenuhan permintaan di masa mendatang dengan memperkirakan besarnya penjualan dan penggunaan produk, sehingga produk dapat diproduksi dalam jumlah yang tepat. Selama ini peramalan penjualan hanyalah berdasarkan intuisi dari pemilik perusahaan, sehingga apabila permintaan meningkat maka perusahaan kekurangan persediaan, dan begitu pun sebaliknya. Oleh karena itu perlu adanya peramalan yang dihitung berdasarkan pola data masa lalu. Penelitian ini menggunakan metode peramalan Single

Exponential Smoothing. Berdasarkan perhitungan, maka diperoleh kesalahan

peramalan terkecil yaitu MSE = 15,30 dengan konstanta alpha = 0,5. Untuk studi kasusnya menggunakan data penjualan di Soekarno Hatta Computer Malang.

Kata Kunci : Peramalan, Metode Single Exponential Smoothing, Pengukuran Kesalahan

(6)

vi

ABSTRACT

Forecasting is an activity that predict what will happen in the future . Sales forecasting is forecasting that relate the various assumptions relating to actions to be taken and the other variables that affect the current issue sales expected to occur . Forecasting is necessary because of the time difference between the state , the need for a new policy . If the difference is a long time , the role of forecasting becomes an important and much needed , especially in the determination of when an event occurred so that it can be prepared the necessary actions .

The usefulness of a forecast is to be able to make a plan to fulfill future demand by estimating the amount of sales and use of the product , so the product can be produced in the right amount . So far, sales forecasting is just based on intuition from the owner of the company , so that when the demand increases, the company's inventory shortage , and vice versa . Hence the need for forecasting is calculated based on past data patterns . This study uses a Single Exponential Smoothing forecasting . Based on the calculation , then the smallest forecasting error is obtained MSE = 15.30 with constant alpha = 0.5 . For the case study using sales data at Soekarno Hatta Computer Malang .

Keyword : Forecasting, Single Exponential Smoothing Methods, Measurement Error

(7)

vii

LEMBAR PERSEMBAHAN

Puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala rahmat, nikmat, hidayah, dan ridho-Nya yang telah diberikan kepada penulis, sehingga penulis dapat menyelesaikan Tugas Akhir ini dengan baik. Sholawat serta salam semoga selalu tercurahkan kepada Nabi Muhammad SAW, yang telah menunjukkan jalan kebenaran yaitu agama Islam. Pada kesempatan ini, penulis menyampaikan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Bapak Eko Budi Cahyono, Skom, MT selaku dosen pembimbing satu dan Ibu Gita Indah Marthasari, ST selaku dosen pembimbing dua, yang telah sabar membimbing serta memberikan saran dan kritik dalam penyusunan Tugas Akhir ini.

2. Bapak Yudha Munarko, S.Kom, M.sc selaku dosen penguji satu dan Bapak Galih Wasis W., S.Kom selaku dosen penguji dua, yang telah memberikan saran dan kritik dalam pengembangan Tugas Akhir ini.

3. Bapak Ir. Sudarman, MT selaku Dekan Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang.

4. Bapak Eko Budi Cahyono, S.Kom, MT selaku Ketua Jurusan Teknik Informatika Universitas Muhammadiyah Malang.

5. Kedua orang tua yang selalu mendukung baik secara materi serta moral, maafkan anak mu yang malas ini yang tidak dapat menyelesaikan kuliah secara tepat waktu.

6. Kakak-kakak, mbak-mbak serta saudara-saudara ku yang selalu mendukung untuk segera menyelesaikan Tugas Akhir ini.

7. Seseorang yang dulu sering memaksa mengerjakan di saat rasa malas menghampiri.

8. Teman-teman seperjuanganku Tri Handoko, S.Kom, M.Ruslan, S.Kom, Fery Yanu M, S.Kom, Haikal Alamri, Andy Yudha A, S.Kom, Rizky Indrawanto, S.Kom, Ricart Awy P, S.Kom dan yang lainnya yang nggak disebut jangan marah.  terima kasih teman-temanku yang selalu ada di saat suka dan duka. Buat kalian yang belum lulus, cepat lulus kawan. Kalian pasti bisa lulus secepatnya bila kalian mau berusaha dan berdo’a.

(8)

viii

9. Teman yang selalu membantu dalam Birokrasi Jurusan saudara Aditya Dio Waskito, S.Ikom (Tenyom).

10. Teman kontrakan belakang KUD DAU Eko, Timmy, Rizal yang selalu menemani dan mensupport dalam mengerjakan skripsi.

11. Keluarga besar Abank Coffe yang selalu memberikan inspirasi dan motivasi. 12. Terakhir kepada seluruh teman-teman yang tidak bisa aku sebutkan satu per

(9)

ix

KATA PENGANTAR

Dengan memanjatkan puji syukur kehadirat Allah SWT atas limpahan rahmat, nikmat, hidayah, dan ridho-Nya, sehingga peneliti dapat menyelesaikan Tugas Akhir yang berjudul:

RANCANG BANGUN APLIKASI PERAMALAN PENJUALAN

MENGGUNAKAN METODE SINGLE EXPONENTIAL

SMOOTHING

Di dalam tulisan ini disajikan pokok-pokok bahasan yang meliputi metode

Single Exponential Smoothing. Selain itu, juga akan disampaikan mengenai

pengujian-pengujian yang dilakukan dalam penelitian ini.

Peneliti menyadari sepenuhnya bahwa dalam penulisan Tugas Akhir ini masih banyak kekurangan dan keterbatasan. Oleh karena itu peneliti mengharapkan saran yang membangun agar tulisan ini bermanfaat bagi perkembangan ilmu pengetahuan kedepan.

Malang, 15 Januari 2014

(10)

x

DAFTAR ISI

SAMPUL DEPAN

HALAMAN JUDUL ... i

LEMBAR PERSETUJUAN ... ii

LEMBAR PENGESAHAN ... iii

LEMBAR PERNYATAAN ... iv

ABSTRAK ... v

ABSTRACT ... vi

LEMBAR PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR GAMBAR ... xiii

DAFTAR TABEL ... xvi

BAB I PENDAHULUAN ... 1 1.1 Latar Belakang ... 1 1.2 Rumusan Masalah ... 2 1.3 Batasan Masalah ... 2 1.4 Tujuan Penelitian ... 3 1.5 Metodologi ... 3 1.6 Sistematika Penulisan ... 4

BAB II DASAR TEORI ... 6

2.1 Peramalan ... 6

2.1.1 Fungsi Peramalan Penjualan ... 8

2.1.2 Horizon Waktu ... 12

2.1.3 Pola Data ... 13

2.1.4 Metode Time Series... 15

2.2 Metode Exponential Smoothing... 16

2.2.1 Metode Single Exponential Smoothing... 17

2.3 Pengukuran Kesalahan... 20

(11)

xi

2.4 Java ... 21

2.5 MySQL ... 22

BAB III ANALISA DAN PERANCANGAN ... 26

3.1 Analisa Masalah ... 24

3.2 Analisa Sistem ... 25

3.2.1 Flowchart ... 26

3.2.2 Use Case Diagram ... 27

3.2.3 Prosedure Peramalan ... 28 3.2.4 Activity Diagram ... 30 3.2.5 Tahapan Praprocesing... 34 3.3 Perancangan Sistem ... 35 3.3.1 Squence Diagram... ... 35 3.3.2 Class Diagram... ... 39 3.4 Perancangan Database... 41 3.5 Perancangan Interface... ... 43

BAB IV IMPLEMENTASI DAN PENGUJIAN ... 45

4.1 Implementasi Sistem ... 45

4.1.1 Kebutuhan Perangkat... 45

4.1.1.1 Perangkat Lunak yang digunakan... ... 46

4.1.1.2 Perangkat Keras yang digunakan... ... 46

4.1.2 Kebutuhan Data... ... 46

4.1.3 Implementasi Program... ... 46

4.1.3.1 Implementasi Class Login... ... 46

4.1.3.2 Implementasi Menu Utama... ... 48

4.1.3.3 User Aplication Subsystem... ... 50

4.1.3.3.1 Class Karyawan... ... 50

4.1.3.3.2 Class Barang... ... 52

4.1.3.3.3 Class Penjualan... ... 54

4.1.3.3.4 Class Forcasting... ... 57

4.2 Pengujian Sistem... ... 59

4.2.1 Pengujian Fungsionalitas Sistem... ... 59

(12)

xii

4.2.1.2 Pengujian Menu Karyawan... ... 61

4.2.1.3 Pengujian Menu Data Barang... ... 62

4.2.1.4 Pengujian Menu Data Penjualan... ... 64

4.2.1.5 Pengujian Menu Forcasting... ... 66

4.2.2 Pengujian Peramalan... ... 68

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN ... 74

5.1 Kesimpulan ... 74

5.2 Saran ... 74

(13)

xiii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 Faktor-faktor yang Mempengaruhi Peramalan ... 7

Gambar 2.2 Pola Horizontal ... 13

Gambar 2.3 Pola Musiman ... 14

Gambar 2.4 Pola Siklis ... 14

Gambar 2.5 Pola Trend ... 15

Gambar 2.6 Pola Random ... 15

Gambar 3.1 Flowchart Sistem ... 26

Gambar 3.2 Use Case Diagram ... 27

Gambar 3.3 Prosedure Proses Peramalan ... 29

Gambar 3.4 Activity Diagram Login ... 30

Gambar 3.5 Activity Diagram Data Penjualan ... 31

Gambar 3.6 Activity Diagram Data Barang ... ... 32

Gambar 3.7 Activity Diagram Data Karyawan ... 30

Gambar 3.8 Activity Diagram Forcasting ... 34

Gambar 3.9 Sequence Diagram Login ... ... 35

Gambar 3.10 Sequence Diagram Data Barang ... 36

Gambar 3.11 Sequence Diagram Data Karyawan ... 37

Gambar 3.12 Sequence Diagram Data Penjualan ... 38

Gambar 3.13 Sequence Diagram Forcasting ... 39

Gambar 3.14 Class Diagram ... ... 40

Gambar 3.15 Form Login ... 43

Gambar 3.16 Form Menu Utama Admin ... 43

Gambar 3.17 Form Menu Utama User ... 44

Gambar 4.1 Source Code Login ... ... 47

Gambar 4.2 Source Code Login Level User ... . 47

Gambar 4.3 Tampilan Class Login ... 48

Gambar 4.4 Source Code Level User ... 48

Gambar 4.5 Source Code Level User1 ... ... 49

Gambar 4.6 Tampilan Menu Utama Admin ... 49

(14)

xiv

Gambar 4.8 Source Code View Data Karyawan ... .. 50

Gambar 4.9 Source Code Add Data Karyawan ... 51

Gambar 4.10 Source Code Delete Data Karyawan ... 51

Gambar 4.11 Tampilan Form Data Karyawan ... ... 51

Gambar 4.12 Source Code Insert Data Persediaan ... ... 52

Gambar 4.13 Source Code Update Data Persediaan ... 53

Gambar 4.14 Source Code Delete Data Persediaan ... 53

Gambar 4.15 Source Code Cetak Data ... ... 54

Gambar 4.16 Tampilan Form Data Persediaan ... 54

Gambar 4.17 Source Code Combo Box ... ... 55

Gambar 4.18 Source Code Add Data Penjualan ... 56

Gambar 4.19 Source Code Cetak Data Penjualan ... 56

Gambar 4.20 Tampilan Form Data Penjualan ... 56

Gambar 4.21 Source Code Menampilkan Data Penjualan ... 57

Gambar 4.22 Source Code Proses Peramalan ... ... 58

Gambar 4.23 Tampilan Form Forcasting ... ... 58

Gambar 4.24 Tampilan Hasil Forcasting ... ... 59

Gambar 4.25 Pengujian Input Username dan Password ... ... 59

Gambar 4.26 Pengujian Username dan Password Salah ... 60

Gambar 4.27 Pengujian Menu Utama Admin ... 60

Gambar 4.28 Pengujian Menu Utama User ... ... 60

Gambar 4.29 Pengujian Form Data Karyawan ... . 61

Gambar 4.30 Pengujian Penambahan Data Berhasil ... ... 61

Gambar 4.31 Pengujian Hasil Penambahan Data ... ... 62

Gambar 4.32 Pengujian Form Data Persediaan ... 62

Gambar 4.33 Pengujian Penambahan Data ... 63

Gambar 4.34 Pengujian Menampilkan Data Terbaru ... . 63

Gambar 4.35 Pengujian Delete Data Success ... 64

Gambar 4.36 Pengujian Cetak Data ... 64

Gambar 4.37 Pengujian Menu Penjualan Barang ... 65

Gambar 4.38 Pengujian Add Data ... ... 65

(15)

xv

Gambar 4.40 Pengujian Cetak Data ... ... 66

Gambar 4.41 Pengujian Form Forcasting ... ... 67

Gambar 4.42 Pengujian Pengambilan Data Penjualan ... 67

(16)

xvi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Contoh Perhitungan Penentuan α ... 17

Tabel 2.2 Contoh Perhitungan Peramalan ... 19

Tabel 3.1 Tabel Database Transaksi Penjualan ... ... 41

Tabel 3.2 Tabel Database Persediaan Barang ... .... 42

Tabel 3.3 Tabel Database Karyawan ... ... 42

Tabel 3.4 Tabel Database Peramalan ... 42

Tabel 4.1 Data Peramalan Tahun 2013 ... ... 70

Tabel 4.2 Evaluasi Peramalan α = 0,1 Tahun 2013 ... 72

(17)

xvii

Daftar Pustaka

1. Citra, Setiawan. 2008. Perancangan Program Aplikasi Peramalan Tingkat Penjualan

Dengan Menggunakan Metode Exponential Smoothing. Jurusan Informatika.

Universitas Bina Nusantara.

2. Misbahol, A. 2008. Analisa Peramalan Penjualan Bahan Bakar Minyak (BBM)

menggunakan Metode Exponential Smoothing pada PT.Bear House.Jurusan.Informatika.STIKOM.

3. Raharjo, Budi, dkk. 2007. Mudah Belajar Java. Bandung. Informatika.

4. Santoso, Singgih.2009.Business Forecasting Metode Peramalan Bisnis Masa Kini

dengan Minitab dan SPSS, PT Elex Media Komputindo, Jakarta.

5. http://upyes.wordpress.com/2013/02/06/pengertian-dan-sejarah-mysql/ diakses pada tanggal 08 september 2013.

Referensi

Dokumen terkait

Sistem penjualan dan pembelian pada minimarket didukung peramalan metode Brown’s Double Exponential Smoothing , dapat meramalkan jumlah penjualan yang akan terjadi

Berikut ini merupakan tampilan form yang digunakan pada sistem informasi peramalan penjualan buah dengan menggunakan metode Linier Exponential Smoothing dari Brown.. 4.2.1

Peramalan penjualan yang akan diterapkan dengan menggunakan metode Exponential Smoothing, dengan tujuan untuk memprediksi penjualan pada 1 periode (per

Pada penulisan tugas akhir ini penulis membuat sistem rancang bangun website ecommerce dengan forecasting menggunakan metode double exponential smoothing untuk

Peramalan penjualan yang akan diterapkan dengan menggunakan metode pemulusan eksponensial tunggal ( Single Exponential Smoothing ), dengan tujuan untuk memprediksi

Puji syukur penulis dapat menyelesaikan tugas akhir yang berjudul “Penerapan Metode Adaptive Response Rate Exponential Smoothing Untuk Peramalan Penjualan Produk

Untuk mengetahui penjualan pada waktu ke depan maka pada penelitian ini dilakukan dengan membandingkan peramalan menggunakan metode Single Exponential Smoothing dan Moving

Setelah dilakukan simulasi perkiraan penjualan yang akan datang dengan menggunakan dua metode yaitu metode Holt Double Exponential Smoothing dan metode Winter Exponential