• Tidak ada hasil yang ditemukan

Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga"

Copied!
175
0
0

Teks penuh

(1)42762.pdf. TUGAS AKHIR PROGRAM MAGISTER (TAPM). PENGARUH BUDAYA ORGANISASI DAN KOMUNIKASI TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA GURU SEKOLAH DASAR NEGERI DI KOTA SffiOLGA. TAPM Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh Gelar Magister Sains Dalam llmu Manajemen. Disusun Oleh :. SITI ZUBAIDAH SIREGAR. NIM.018932227. PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS TERBUKA JAKARTA. 2014 Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(2) 42762.pdf. ABSTRACT Increasing the competitiveness of human resources in Indonesia certainly begins with the development and improvement of educational institutions including primary education. Elements of basic education include the readiness of teachers in producing a performance that support national education programs. In the context of a more realistic performance of teachers must be influenced by many factor diataranya is organizational culture and communication systems built conditions in which teachers work in an Organization. The purpose of this study was to determine: I) the influence of organizational culture directly and indirectly to Teacher Job Satisfaction, 2) communication directly and indirectly to Teacher Job Satisfaction, 3) the influence of Organizational Culture and Communication jointly influence on job satisfaction teachers, 4) Organizational Culture influences directly and indirectly to the teacher Perfo rmance, 5) Communication influences directly and indirectly to the teacher Performance, 6) the effect of Organizational Culture and Communication jointly affect teacher performance, and 7) the effect of Satisfaction Work on Teacher Performance. This research uses descriptive qualitative method and quantitative analysis. Population studies teachec in J 252. Based on sample size determination formula of Slovin above obtained sample size (n) as many as 93 teachers with a value of e = 10%. The technique of collecting data using questionnaires. Engineering analysis using path analysis to see the effect of the direct and indirect, as well as forwarded by testing the R Square and partial hypothesis testing and simultaneous with the t test and F Of testing path analysis conducted, the results of the study showed that o rganizational culture (Xl) and Communication (X2) has an influence on satisfaction (Y) and Performance (Z) employees either directly or indirectly. Where based on the results of t-test (partial) and F test (Simultaneous) shows that organizational culture (Xl) and Communication (X2) has a significant and positive effect on satisfaction (Y) and Performance (Z), as. well as satisfaction (Y) also have a significant and positive effect on. performance (Z). This explains that a good o rganizational culture and supported by good communication in order to have a positive effect creating employee job satisfaction and its impact on employee improvement in public elementary school in Sibolga. Keywords: Organizational Culture, Communication, Satisfaction and Performance.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(3) 42762.pdf. ABSTRAK Peningkatan daya saing sumberdaya manusia eli Indonesia tentunya dimulai dengan pengembangan dan perbaikan institusi penelidikan termasuk. penelidikan tingkat dasar. Elemen pendidikan dasar diantaranya adalah kesiapan guru dalam menghasilkan kinerja yang mendukung program penelidikan nasional. Dalam konteks yang lebib nyata kinelja guru tentunya dipengaruhi oleb banyak faktor eliataranya adalah budaya organisasi dan kondisi sistem komunikasi yang dibangun di dalam organiasasi dimana guru bekelja. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui: 1) pengaruh Budaya Organisasi secara langsung dan tidak langsung terbadap Kepuasan Ketja Guru, 2) Komunikasi secara langsung dan tidak langsung temadap Kepuasan Keija Guru, 3) pengarub Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama berpengarub terhadap Kepuasan Kelja Guru, 4) pengarub Budaya Organisasi secara langsung dan tidak langsung temadap Kineija Guru, 5) pengarub Komunikasi secara langsung dan tidak langsung terhadap Kinerja Guru, 6) pengaruh Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama berpengarub terbadap Kinetja Guru, serta 7) pengarub Kepuasan Ketja terhadap Kinetja Guru. Penelitian ini menggunakan menggunakan metode analisis deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Populasi penelitian 1252 guru. Berdasarkan rumus penentuanjumlah sampel dari Slovin eli atas didapatjumlah sampelnya (n) sebanyak 93 guru dengan nilai e = 10 %. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Teknik analisis menggunakan path analisis untuk. melibat pengaruh langsung dan tidak langsung, serta diteruskan dengan menguji R Square dan pengujian hipotesis secara parsial dan simultan dengan uji t dan F. Dari pengujian path analisis yang dilakukan, basil penelitian menunjukan babwasanya Budaya Organisasi (XI) dan Komunikasi (X2 ) mempunyai pengaruh terhadap Kepuasan (Y) dan Kineija (Z) pegawai baik secara langsung maupun tidak langsung. Dimana berdasarkan basil uji t (parsial) dan uji F (Simultan) menunjukan babwasanya Budaya Organisasi (XI) dan Komunikasi (X2 ) memiliki pengarub yang signifik.an dan positif terhadap Kepuasan (Y) dan Kineija (Z), begitu pula Kepuasan (Y) juga memiliki pengarub yang signifikan dan positif terhadap Kineija (Z). Hal ini menjelaskan bahwasanya Budaya organisasi yang baik dan didukung oleh adanya komunikasi yang baik mempunyai pengaruh positif dalam rangka menciptkan kepuasan keija pegawai serta dampaknya terbadap peningkatan kelja pegawai pada Sekolab Dasar Negeri eli Kota Sibolga.. Kata kunci: Budaya Organisasi, Komunikasi, Kepuasan dan Kinerja.. ii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(4) 42762.pdf. UNIVERSITAS TERBUKA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER MANAJEMEN. PERNYATAAN. TAPM yang berjudul "Peagaruh Budaya Organisasi Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampalmya Pada Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga" Adalab basil karya saya sendiri, dan seluruh sumber yang dikutip mallpUD. dirujuk telah saya nyatakan dengan benar. Apabila dikemudian hari temyata ditemukan adanya penjiplakan (plagiat), maka saya bersedia menerima sanksi akademik.. 2014. NIM.Ol8932227. iii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(5) 42762.pdf. UNIVERSITAS TERBUKA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM STUDI : MAGISTER MANAJEMEN PENGESAHAN Nama NIM Program Studi Judul Tesis. : SITI ZUBAIDAH SIREGAR : 018932227 : Magister Manajemen : Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga. Telah dipertahankan dihadapan Sidang Panitia Penguji Tesis Program Pascasarjana, Program Studi Magister Manajemen, Universitas Terbuka pada: Hariffanggal Waktu. : Sabtu, 07 Juni 2014 : 10.00 - 12.00 WIB. Dan telah dinyatakan LULUS P ANITIA PENGUJI TESIS Ketua Komisi Penguji. : Drs. Amril Latif, M. Si. Penguji Ahli. : Prof Dr. Hapzi Ali, M. Si. Pembimbing I. : Dr. Endang Sulistya Rini, M. Si. (...........~. : .......... ). -f~o.Lv~ Pembimbing II. : Dr. Sitti Raha Agus Salim, M,Sc. iv. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. (.......................).

(6) 42762.pdf. LEMBAR PERSETUJUAN TAPM. Judul TAPM. : Pengaruh Budaya Organisasi Dan Komunikasi Terhadap Kepuasan Kerja Serta Dampaknya Pada Kinerja Guru Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga.. Penyusun T APM NJM Program Studi Hari!ranggal. : SITI ZUBAIDAH SIREGAR : 018932227 : Magister Manajemeo : Sabtu, 07 Juni 2014. Menyetujui:. Pemiingl,. Pembimbing II, '-/. -r. '. ' l.b.J#.iAu.(CJ. ltM.A,.. Dr. Sitti Raha Agus Salim, M,SC. Dr. Eodang Sulistya Rioi, M. Si. ~·o\OIKAN lJ. ....... .;~ • ''t A 8. ~~. I!' lt1 ;;r: :;,.. -. 1' ~.~- ,._. ...... . . . . ., .. ~. ~~ "'·~d. ~~ ~-: C: ~ ··- .1'.;,.-. ~ ~ ~~ ~ F~ ~· ;. Ul. ,.. 2' ~. ~. 'It-~~. a-. ""•• ,~ ~r ,_.,~'-~. (.. r. v. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. ,-. .,. tr;;;;u aya Maria, SE, MM . 19720501 199903 2 003.

(7) 42762.pdf. KATA PENGANTAR. Assalamualaikum Wr. Wb. Alhamdullilah, puji dan syukur kehadirat Allah SWT atas segala karunia rahmat dan hidayah·Nya, sehingga Tesis ini dapat terselesaikan. Penulisan tesis ini dimaksudkan untuk memenuhi sebagian dari persyaratan guna memperoleh gelar Magister Manajemen pada Program Pascasarjana Universitas Terbuka UPBJJ-UT Medan, disamping manfaat yang mungkin dapat disumbangkan dari basil penelitian ini kepada pihak yang herkepentingan. Penulisan Tesis ini merupakan kesempatan yang berharga sekali untuk mencoba menerapkan beberapa teori yang diperoleh selama duduk dibangku koliah dalam situasi dunia nyata. Banyak pihak yang telah dengan tulus ikhlas memberikan bantuan, baik itu melalui kata-kata ataupun dorongan semangat untuk menyelesaikan penulisan tesis ini. Ucapan terima kasih khusus disampaik:an kepada Ibu Dr. Endang Sulistya Rini, M. Si, selaku dosen pembimbing I Tesis dan lbu Dr. Sitti Raha Agus. Salim, M,Sc selaku dosen pembimbing II Tesis yang penuh kesabaran telah memberikan dorongan dan bimbingan selama penyelesaian tesis ini. Pada kesempatan ini pula penulis menyampaikan rasa terima kasih d.isertai penghargaan yaog setinggi-tingginya kepada:. 1. Ibu Suciati, M.Sc., Ph.D, selaku Direktur Program Pascasarjana Universitas Terbuka. 2. Ibu Maya Maria, SE, Mlvl, selaku Ketua Bidang Ilmu Program Magister Manajemen. 3. Seluruh Dosen dan staf administrasi pada Program Pascasmjana Magister Manajemen Universitas Terbuka UPBJJ-UT Medan yang telah memberikan ilmu manajemen mela1ui suatu kegiatan belajar mengajar dengan dasar pemikiran aoalitis dan pengetahuao yang lebih baik 4. Ketua, Seluruh Staf Administrasi dan Karyawan Program Pascasarjana Magister Manajemen Universitas Terbuka UPBJJ-UT Medan.. 5. Seluruh pegawai pada SD Negeri Kota Sibolga sebagai responden yang telah banyak memberikan sesuatu yang tak temilai harganya. 6. Semua pihak yang tidak. peneliti sebutkan namanya satu persatu yang telah membantu penulis dalam menyelesaikan T esis ini. v;. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(8) 42762.pdf. Selain kepada pribadi-pribadi di atas, penulis ingin pula menorehkan catatan dan terima kasih khusus kepada: Ayah dan Ibu, Suami tercinta, dan anak-anakku tersayang yang telah memberikan semangat, dorongan moral dan material kepada penulis dalam membantu menyelesaikan study ini, serta Saudara dan ternan-ternan sekalian. Hanya doa yang dapat penulis panjatkan semoga AlJah SWT berkenan membalas semua kebaikannya. Akhir kata, semoga penelitian ini dapat bermanfaat bagi pihak yang berkepentingan.. Penulis menyadari sepenuhnya babwa baik dalam pengungkapan, penyajian dan pemilihan kata-kata maupun pembahasan materi tesis ini masih jauh dari kesempurnaan, oleh karena itu dengan penuh kerendahan hati penulis mengharapkan saran, kritik dan segala bentuk pengaraban dari semua pihak untuk perbaikan tesis no. Akhimya semoga Tesis mt dapat bermanfaat bagi pihak-pihak yang membacanya. Wassa1amu'alaikum Wr. Wb.. Medan,. 2014. Siti Zubaidah Siregar NIM. 018932227. vii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(9) 42762.pdf. DAFTARISI. Abstrak .................................................................................................................... l. Lembar Pemyataan ............................................................................. ................. iii Lembar Pengesahan .............................................................................................. iv Lembar Persetujuan ............................................................................................... v K.ata Pengantar ..................................................................................................... vi Daftar lsi ............................................................................................................. viii Daftar Gambar ...................................................................................................... xi Daftar Tabel ......................................................................................................... xii Daftar Lmnpiran.................................................................................................. xiii BABI. PENDAHULUAN. A. B. C. D. BAB II. Latar Belakang ............................................................................. I. Perumusan Masalah ................................................................... II TujuanPenelitian ........................................................................ 12 Kegunaan Penelitian ................................................................... 13. TINJAUAN PUSTAKA A. Tinjauan Pustaka ..................................................................... 15 I. Kinelja Karyawan/Guru ....................................................... 15 2. Budaya Organisasi ............................................................... 18 3. Komwikasi .......................................................................... 21 4. Kepuasan Kelja .................................................................... 24. B. Penelitian Tedahulu ................................................................... 30 C. Kerangka Pemikiran ................................................................... 32 D. Hipotesis Penelitian .................................................................... 40 BAB III. METODELOGI PENELITIAN. A. B. C D.. Desain Penelitian ........................................................................ 41 Populasi dan SampeL. ................................................................ 42. lnstnunen Penelitian ................................................................... 43 Teknik Pengumpulan Data dan Instnnnen Penelitian ................ 45 1. Penyebaran Kuesioner Penelitian ......................................... 45 2. Studi dokumenl Studi Literatur ............................................ 46 E. Definisi Operasional ................................................................... 46 F. Uji Kualitas Data ........................................................................ 53 I. Uji Validitas (Validity) ......................................................... 53 2. Uji Reliabilitas (Reliability) .................................................. 54 G. Uji Asumsi Klasik ..................................................................... 55 viii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(10) 42762.pdf. I. Uji Normalitas ...................................................... -············· 55 2. Uji Heterokedastisitas .................................. ......................... 56 3. Uji Multikolinearitas ............................................................. 58 H. Metode Analisis.......................................................................... 59. I. Analisis Kualitatif (Deskriptif) ............................................. 60 2. Analisis Jalur (Path Analisis) ............................................... 62 a. Koefisien Determinasi (R2 ) .............................................. 66 b. Uji-t (Pan;ial) .................................................................... 66 c. Uji F(Simultan)................................................................. 67 I. Rancaogao Uji Hipotesis ............................................................ 68. BAB IV. HASIL PENELTIAN DAN PEMBAHASAN A. Gambaran Umum Sekolah Dasar Negeri Di Sibolga ................ 71. B.. Analisis DeskriptifTanggapao Respond en .............................. 72 I. Analisis Frekoensi Atas Tanggapan Responden Terbadap Budaya Organisasi ............................................................... 73 2. Analisis Frekuensi Tanggapan Responden Terhadap Variabel Komnnikasi ........................................................... 76 3. Analisis Frekuensi Taoggapan Responden Terhadap Variabel Kepuasan Ketja ..................................................... 80. 4. Analisis Frekuensi Tanggapan Responden Terhadap Variabel Kinetja Guru .......................................................... 83 C. Hasil Uji Kualitas Data ................................................................ 86 I. Uji Valditas ........................................................................ 86 2. Uji Reliabilitas ...................................................................... 89 D. Hasil Uji Asurnsi Klasik ............................................................. 90 I. Pengujian Strukturall... ........................................................ 91 a. Uji Normalitas .................................................................. 91 b. Uji Heterokedastisitas ...................................................... 94 c. Uji Mu1tikolinearitas ........................................................ 95 2. Pengujian Strukturalll... ....................................................... 96 a. Uji Normalitas .................................................................. % b. Uji Heterokedastisitas ...................................................... 98 c. Uji Mu1tikolinearitas ........................................................ 99 E. Analisis Jalur (Path Analisis) ..................................................... 100 I. Sub Struktur !... ................................................................... 101 a. Pengamb Budaya Organisasi terhadap Kepuasan .......... I 03 b. Pengamb Komnnikasi terhadap Kepuasan ..................... I 04. c. Pengaruh Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama terbadap kepuasan .................................. 106 2. Sub Struktur II .................................................................... 107. ix. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(11) 42762.pdf. a. Pengaruh Budaya Organisasi terhadap Kinerja ..... ........ 109 b. Pengaruh Komunikasi terhadap Kinerja ........................ 110 c. Pengaruh Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama terhadap Kinerja ..................................... 112 3. Sub Struktur Ill ................................................................... 113 a. Pengaruh Kepuasan terbadap Kinerja ............................ 114 F. Hasil dan Pembahasan ............................................................... 115 I. Budaya Organisasi secara 1angsung dan tidak 1angsung berpengaruh terhadap kepuasan ....................................... 115 2. Komunilcasi secara 1angsung dan tidak 1angsuog berpengarub terhadap kepuasan ......................................... 118 3. Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama berpengaruh terbadap kepuasan ......................................... 120 4. Budaya Organisasi secara langsung dan tidak 1angsuog berpengaruh terbadap kinerja goru........ ... . ................. 121 5. Komunikasi secara langsung dan tidak langsWig berpengarub terhadap kineija goru ..................................... 123 6. Budaya Organisasi dan Komunikasi secara bersama-sama berpengaruh terbadap kineija goru ..................................... 125 7. Kepuasan kerja berpengaruh terbadap kinerja goru ........... 126 G. Ringkasan dan Perobabasan ...................................................... 127 BABY. KESIMPULAN DAN SARAN. A. Kesimpulan .............................................................................. 129 B. Saran ........................................................................................ 130 l. Secarn Praktis ................................................................... 130 2. Secarn Akadentis ................................................................ 131 DAFTARPUSTAKA ...................................................................................... l32. X. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(12) 42762.pdf. DAFTARGAMBAR Halaman. No.Gambar. 2.1. Kerangka Pemikiran Penelitian .................................................................... .40 3.1. Model Diagram Jalur ...................................................................................... 63 3.2. Sub Struktur 1 ................................................................................................. 64 3.3. Sub Struktur 2 ................................................................................................. 65 3.4. Sub Struktur3 ................................................................................................. 65 4.1. Grafik Histogram Model Regresi Struktural I ............................................... 93 4 .2. Grafik Nmmal Probability Plot Model Regresi Struktural I ........................ 93 4.3. Grafik Scatter Plot Model Regresi Strukturall... ........................................... 94 4.4. Grafik Histogram Model Regresi Struktural2 ................................................ 97 4.5. Grafik Normal Probability Plot Model Regresi Struktural2 ........................ 98 4.6. Grafik Scatter Plot Model Regresi Struktural2 .............................................. 99 4.7. Model Diagram Jalur .................................................................................... lOI 4.8. Sub-Struktur 1 ............................................................................................... 101 4.9. Hasil Analisis Jalur Struktural !... ................................................................ 103 4.10. Sub-Struktur 2 ............................................................................................. 107 4.11. Hasil Anal isis Jalur Strukturalll ................................................................ I 08 4.12. Sub-Struktur 3............................................................................................. 113 4.13. Hasil Analisis Jalur Struktural11 ................................................................ 113. xi. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(13) 42762.pdf. DAFfAR TABEL Halaman. No. Tabel. 1.1. Kinelja Guru SD Negeri di Kota Sibolga ......................................................... 5 1.2. Penilaiao 10 Kepala SON Kota Sibolga tentaog Kebiasaao dao Komunikasi guru ............................................................................................. 10 3.1. Data Sampel... ................................................................................................ 43 3.2. Operasionalisasi Variabel Penelitian ............................................................. SO 3.3. Kriteria presentase skorresponden terlladap skor ideal ................................. 62 4.1. Kriteria Taoggapan Responden ...................................................................... 73 4.2. Frelruensi Tanggapan Responden Terbadap Budaya Organisasi .................... 73 4.3. Frelruensi Tanggapan Respondeo terbadap Variabel Komunikasi ................. 77 4.4. Frelruensi Tanggapao Responden terlladap Variabel Kepuasan Kelja ........... 80 4.5. Frelrueosi Tanggapao Respondeo terbadap Variabel Kinelja Guru ............... 83 4.6. Hasil Uji Validitas lnstrumen Variabel Budaya Organisasi (XJ) ................... 86 4.7. Hasil Uji Validitas lnstrumen Variabel Komunikasi (X 2) .............................. 87 4.8. Hasil Uji Validitas lnstrumen Variabel Kepuasao (Y) ................................... 88 4.9. Hasil Uji Validitas lnstrumen Variabel Kinelja (Z) ...................................... 89 4.10. Reliabilitas Variabel Penelitan ..................................................................... 90 4.11. Hasil Uji Kobnogorov Smimov Strukturall ............................................... 92 4.12. Nilai Tolerance dan Variance Inflation Faktor (VIF) .................................. 95 4.13. Hasil Uji Kolmogorov Smimov Struktural2 ............................................... 96 4.14. Nilai Tolerance dan Variance Inflation Faktor (VIF) ................................ 100 4.15. Matriks Korelasi Antar Variabel ................................................................ 102 4.16. Hasil Regresi Budaya Organisasi dan Komunikasi Terhadap Kepuasan ... 102 4.17. Rekapitulasi Pengarub Langsung dan Tidak Langsung Budaya Organisasi dan Komunikasi terhadap Kepuasan ........................................ 105 4.18. UjiRdanRSquare ..................................................................................... I05 4.19. Matriks Korelasi Antar Variabel ................................................................ I08 4.20. Hasil Regresi Budaya Organisasi dan Komunikasi Terhadap Kineija ....... l08 4.21. Rekapitulasi Pengaruh Langsung dan Tidak Langsung Budaya Organisasi dan.Komunikasi terbadap Kinerja ............................................ 111 4.22. Uji R dan R Square ................................................................................ Ill 4.23. Hasil Kepuasan Terhadap Kineija ............................................................. 113 4.24. Uji R dan R Square .................................................................................... 114 4.25. Pengujian Hipotesis ................................................................................... 127. xii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(14) 42762.pdf. DAFTAR LAMPIRAN. Halaman. Lampiran 1 Kuesioner Penelitian ............................................................................. . Lampiran 2 Data Tanggapan Respond en terbadap Variabel Penelitian ................... . Lampirnn 3 Uji Asumsi Klasik, Sub Struktur I, Uji Nonnalitas ............................. . Lampiran 4 Hasil Analisis Struktur I ...................................................................... ... xiii. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(15) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(16) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(17) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(18) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(19) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(20) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(21) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(22) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(23) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(24) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(25) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(26) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(27) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(28) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(29) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(30) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(31) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(32) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(33) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(34) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(35) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(36) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(37) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(38) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(39) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(40) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(41) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(42) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(43) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(44) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(45) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(46) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(47) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(48) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(49) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(50) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(51) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(52) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(53) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(54) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(55) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(56) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(57) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(58) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(59) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(60) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(61) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(62) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(63) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(64) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(65) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(66) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(67) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(68) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(69) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(70) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(71) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(72) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(73) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(74) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(75) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(76) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(77) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(78) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(79) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(80) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(81) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(82) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(83) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(84) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(85) 42762.pdf. BABIV HASIL PENELTIAN DAN PEMBAHASAN. A. Gambaran Umum Sekolab Dasar Negeri Di Sibolga Sekolah dasar negeri di kota Sibolga beijumlah 60 sekolah dan terdiri atas tiga kategori yakni kategori A (maju) sebanyak 10 sekolah, kategori B (sedang) sebanyak 38 sekolah dan kategori C (kurang) sebanyak 12 sekolah. Sekolah sebanyak 60 unit ini diajar oleh lebih kurang 1252 guru dengan pendidikan minimal S-1. Sekolah dengan kategori A memiliki karakteristik seperti kelengkapan sarana teknologi informasi, media pembelajaran yang relatif memadai untuk menopang proses pembelajaran yang ideal di samping itu kategori A ini pada umumnya memiliki jumlah siswa relatif lebih banyak bila dibanding kategori lainnya misalnya SDN 085121 dengan kategori C memiliki jumlah siswa 64 dan SON 085119 dengan kategori C memiliki jumlah siswa 184, SDN 081228 dengan kategori B memiliki jumlah siswa 603 dan SDN 081240 kategori A memiliki jumlah siswa 791. Sedangkan sekolah kategori B dan C sarana pendukung pembelajarannya tidak seperti yang dimilki oleh sekolah kategori A atau dengan kata lain tidak lebih lengkap bila dibanding kategori A Namun pada kegiatan Iomba-lomba yang diselenggarakan oleh dinas pendidikan setempat seperti Iomba di bidang seni, olahraga maupun akademik misalnya olimpiade sains nasional tingkat kota, para juara Iomba tidak didominasi oleb sekolah dengan kategori A Hal ini dapat bcrkemungkinan bahwa anak-anak berbakat di kota Sibolga tidak benninat atau tidak terek:rut untuk masuk di sekolah kategori A.. 71. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(86) 42762.pdf. 72. B. Analisis Deskriptif Tanggapan Responden Data penelitian ini dikumpulkan dengan kuesioner yang meDggunakan skala Likert yang meDggunakan interval 1 s.d 5. Angka 1 diartikan untuk pendapat sangat tidak setuju, 2 artinya tidak setuju, 3 artinya cukup setuju, 4 artinya setuju dan 5 artinya sangat setuju. Analisis deskriptif ini diJakukan untuk mengetahui gamharan unum teDtang tanggapan responden terhadap variabel-variahel penelitian hudaya organisasi, komunikasi, kepuasan kerja dan kinerja guru.· Analisis deskriptif yang digunakan adalah analisis frekuensi tanggapan respooden terhadap variahel peDelitian deogan hatasan seperti herikut: Fl = hanyaknya respooden yang merespoD sangat tidak setuju F2 = hanyaknya respondeD yang merespon tidak setuju F3 = hanyaknya responden yang merespon cukup setuju F4 = hanyaknya responden yang merespon setuju F5 = hanyaknya respondeD yang merespon sangat setuju Skor tanggapan responden terhadap suatu item pemyataan = lx Fl + 2 x F2 + 3 x F3. + 4 X F4 + 5 X F5. Kriteria tanggapan responden ditentukan sehagai berikut: Dalam penelitian ini hanyaknya anggota sampel adalah 93 oleh karenanya skor minimum hila responden memilih angka 1 yang herarti skor tanggapan satu pernyataan = 93 x 1. = 93. dan skor maksirnumnya hila responden memiJi angka 5. yang herarti skomya adalah 93 x 5 = 465. Sedangkan rentang interval didapat dari basil. skor maksimum dikurangi. range/rentang. = (465 -. skor minimum,. sehingga diperoleh nilai. 93)/5 = 74,4 dengan demikian diperoleh kriteria tanggapan. responden terhadap suatu pemyataan tentang variabel penelitian seperti pada tabel 4.1 berikut:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(87) 42762.pdf. 73. -- --- -. -. ~-. d Arti tanggapan respondeo Sangat rendahlsangat tidak baik Redah/tidak baik Sedang/cukup Tioggilbaik Sangat tinggi/sangat baik. --. - - - - --. No 1 2 3 4. Kriteria 93,0 - 167,4 167,5 - 241 ,8 241 ,9 - 316,2 316,3 - 390,6 390,7 - 465,0 5 Sumber: Data diolah 1.. -. - - -. ~. Analisis Frekuensi Atas Tanggapao Organisasi. ~. Respondeo Terbadap Budaya. Hasil pengolahan data tentang tanggapan 93 responden terhadap budaya organisasi di sekolah tempat mereka bekeJja disajikan seperti tabel4.2 berikut:. Tabel. 4.2 -. -. -. -- ~-. ---. -. --QQ~_r. No. __. ~. -. - -----l:_ -. --- - -. -. -. - - -- - - -. ~. ----. ----- --- -. -. Tanggapan responden F2. F1. F3. Item. F4. FS. N. Skor. Ket.. STS. ". T5. ". cs. ". s. ". ST. ". 0. 100. 2. 2.15. 10. 10.75. n. 82.80. 4. 4.30. 93. 362. Baik. 0. 100. 2. 2.15. 23. 24.73. 62. 66.67. 6. 6.45. 93. 351. Baik. 0. 100. 10. 10.8. 26. 27.96. 50. 53.76. 7. 7.53. 93. 333. Baik. 0. 100. 12. 12.9. 46. 49.46. 26. 27.96. 9. 9.68. 93. 311. Sedang. 0. 100. 19. 20.4. 43. 46.24. 22. 23.66. 9. 9.68. 93. 300. Sedang. 0. 100. 18. 19.4. 47. 50.54. 24. 25.81. 4. 4.30. 93. 293. Sedang. Guru memperbaiki materi pembelajaran setiap awal semester Guru memperbarui media pembelajaran setiap av.'81 semester. - -. Guru melaksanakan pembelajaran dengan metode yang bervariasi Sekolah mengapresiasi terhadap kinerja g uru secara adil Guru mengidentifikasi kemampuan awal siswa terkait materi ajar yang akan dibahas Pedoman penilaian siswa dibuat oleh sekolal!. ~ehingga__. -----. ------------. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. -. ........ -. -------. ,_. ..

(88) 42762.pdf. 74 No. Tanggapanresponden. Fl. F2. F3. Item. guru tinggal menggunakannya Sekolah sesering mungkin mengingat.kan guru dan siswa agar fokus pada tuiuan sekolah Guru dalam melaksanabn tugas pokolc dan fungsinya fokus pada target yang telah direncanakan Sekolah memberikan pengbargaan kepada guru yang beketja secara optimal Guru memberikan penghargaan kepada siswa yang berprestasi Sekolah membentuk tim kerja/kepanitiaan untuk menyelesaikan tugas-tugas rutin maupun insidental Sekolah membentuk tim dalam mengatasi masalah internal maupun eksternal organisasi Sekolalt senantiasa mengacu pada standar nasional pendidikan dalam menilai diri Guru secara kontinu meningkatkan kompetensi pedagogis, kepribadian dan sosialnva. FS. F4. N. Skor. Ket.. STS. ". TS. ". cs. ". s. ". ST. ". 0. 100. 12. 12.9. 50. 53.76. 28. 30.11. 3. 3.23. 93. 301. Sedang. 0. 100. 11. 11.8. 52. 55.91. 27. 29.03. 3. 3.23. 93. 301. Sedang. 0. 100. 27. 29. 34. 36.56. 29. 31.18. 3. 3.23. 93. 287. Sedang. 0. 100. 26. 28. 28. 30.11. 35. 37.63. 4. 4.30. 93. 296. Sedang. 0. 100. 12. 12.9. 33. 35.48. 32. 34.41. 16. 17.20. 93. 331. Baik. 0. 100. 4. 4.3. 35. 37.63. so. 53.76. 4. 4.30. 93. 333. Baik. 0. 100. 5. 5.38. 29. 31.18. ss. 59.14. 4. 4.30. 93. 337. Baik. 0. 100. 4. 4.3. 30. 3 2.26. 55. 59.14. 4. 4.30. 93. 338. Baik. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(89) 42762.pdf. 75 No. Tanggapanresponden F1. F3. F2. Item. FS. F4. N. Skor. Ket.. STS. ". TS. ". cs. ". s. ". ST. ". 0. 100. 4. 4.3. 30. 32.26. 56. 60.22. 3. 3.23. 93. 337. Balk. 0. 100. 2. 2.15. 28. 30.11. 60. 64.52. 3. 3.23. 93. 343. Balk. 0. 100. 1. 1.08. 27. 29.03. 62. 66.67. 3. 3.23. 93. 346. Baik. 0. 100. 1. 1.08. 24. 25.81. 64. 68.82. 4. 4.30. 93. 350. Balk. 0. 1800. 172. 185. 595. 639.8. 814. 875. 93. 1674. 5850. Guru secara kontinu. mengil..-uti perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi guna meningkatkan profesjonaJitasnya. Guru dalarn berkomurukasi dengan siapapun harus santun dan penuhperbarian Sekolah merumuskan standar minimal pencapaian kinerja bagi guru, staf dan siswa Manajernen sekolah selalu melakukan musyawarah dalam pengambilan keputusan. Jumlah. Ratrrata. 100. 325. Dari table 4.2 diatas dapat dilihat bobot skor rata-rata variabel budaya organisasi dari delapan belas pemyataan yang diajukan total skor rata-rata sebesar 325, apabila dilihat pada table rentang skala diatas tampak bahwasanya variabel budaya organisasi tennasuk pada range 316,3 - 390,6 berada pada Kriteria Baik. Hal ini menunjukan bahwasaoya budaya organisasi yang terbentuk pada Sekolah Dasar Negeri Oi Kota Sibolga dikategorikan. baik dalam rangka menciptakan oilai,. keyakinan ataupun norma-norma. Dimana skor tertinggi berada pada pemyataan pertarna yaitu "Guru memperbaiki materi pembelajaran setiap awal semester". Hal ini menyatakan. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. Balk.

(90) 42762.pdf. 76. bahwasanya. guru. pada. Sekolah. Dasar. Negeri. Di. Kota. Sibolga. dapat. melaksanakannya dengan baik, guna memperbaiki materi yang akan diajarkan kepada siswa dalam menghadapi awal semester. Sedangkan untuk skor yang paling rendah berada pada pemyataan kesembilan "Sekolah memberikan pengbargaan kepada guru yang bekerja secara optimal", hal ini menyatakan bahwasanya pihak sekolah masih kurang dalam memberikan pengbargaan yang diberikan kepada para guru secara optimal, sehingga menyebabkan kurangnya motivasi guru dalam. meningkatkan kinerjanya, padahal pemberian pengbargaan kepada guru sangat penting untuk dilaksankan dalam meningkatkan motivasi guru sebagai tenaga pendidik untuk dapat bekerja lebih baik. Secara keseluruhan budaya organisasi yang telah ada pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dikategorikan baik dalam mendukung untuk melaksanakan pekeijaannya. Serta dapat memberikan manfaat yang baik dalam mendukung kineija guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam pencapaian tujuannya. budaya sebagai tatanan sistem yang terus dikembangkan, meliputi empat fungsi, yaitu: Pertama, budaya menciptakan pembedaan yang jelas antara organisasi yang satu dengan lainnya Kedua, budaya memberikan identitas bagi anggota-anggota organisasi. Ketiga, budaya mendorong timbulnya komitmen pada sesuatu yang lebih luas daripada kepentingan pribadi seseorang. Keempat, budaya merupakan perekat sosial diantara sesama anggota organisasi (Robbins, 2007:516).. 2.. Analisis Frekuensi Tanggapan Responden Terhadap Variabel Komunikasi Hasil pengolahan data dari 93 responen yang menanggapi tentang variabel. komunikasi di sekolah di mana mereka bekerja ditampilkan pada tabel4.3 berikut:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(91) 42762.pdf. 77. Tabel. 4.3 Frekuensi Tanggapan Responden terhadap Variabel Komunikasi Tanggapan responden. No. Item. Instruksi ataupun kebijakan sekolah harus jelas dan tidak ambigu agar guru dan siswa dapat memaham.i nya dengan tepat Pimpinan sekolah dalam menyampaikan pesan kepada guru maupun siswa harus memilih kalimatyang menyenangkan Guru selalu menjadi contoh yang baik(sopan dantanpa mengurangi makna pesan) pada saat menyampaikan pendapatnya di depan publik Komunikasi menjadi efektif bila pada diri penerima pesan terjadi perubahan selaras dengan isi pesan Komunikasi akan berpengaruh bila pada diri. Fl STS. FZ. F3. ". cs. 3. 3.23. 100. 4. 100. 7. ". TS. 0. 100. 0. 0. F4. FS. N. Skor. Ket.. ". s. 25. 26.88. 27. 29.03. 38. 40.86. 93. 379. Baik. 4.3. 29. 31.18. 26. 27.96. 34. 36.56. 93. 369. Baik. 7.53. 32. 34.41. 22. 23.66. 32. 34.41. 93. 358. Baik. I. ". ST. ". .. I'. I 0. 100. 5. 5.38. 36 1 38.71. I. 23. 24.73. 29. 31.18. 93. 355. Baik. 27. 29.03. 24. 25 .81. 93. 351. Baik. I. 0. 100. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. 3. 3.23. 39. 41.94.

(92) 42762.pdf. 78 No Item. penyampai pesan teljadi perubahan selaras dengan isi pesan Komunikasi akan mempererat hubungan biJa pada diri penyampai pesan merasa hubungannya dengan penerima pesan tidak terganggu Komunikasi akan mempererat hubungan bila pada diri peneruna pesan merasa hubunganya dengan penyampai pesan tidak terganggu Komunikasi akan efektif bila penyampai pesan melakukan tindakan nyata sesuai isi pesan Komunikasi akan efektif bila penerima pesan melakukan tindakan nyata sesuai isi. Ta nggapan responden Fl. F2. F3. F4. N. Skor. Ket .. 24.73. 93. 334. Baik. 24. 25.81. 93. 353. Baik. FS. STS. %. TS. %. cs. %. 5. %. ST. %. 0. 100. 26. 28. 9. 9.677. 35. 37.63. 23. 1. 100. 9. 9.68. 22. 23.66. 37. 39.78. I. I. 0. 100. 8. 8.6. 26. 27.96. 22. 23.66. 37. 39.78. 93. 367. Baik. 1. 100. 3. 3.23. 38. 40.86. 17. 18.28. 34. 36.56. 93. 359. Baik. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(93) 42762.pdf. 79. Tanggapan responden. No. Fl. Item. F3. F2. STS. %. 2. 900. TS. %. cs. F4 %. s. FS. N. %. ST. %. 254. 275. 296. Skor. Ket.. pesan Jumlah. 68 73.1 256 Rata-rata. 275.3 236. 837 3225 358 Balk. Sumher: data penelilian diolah Dari table 4.3 d.iatas dapat dilihat bobot skor rata-rata variabel komunikasi dari sembilan pemyataan yang d.iajukan total skor rata-rata sebesar 358,33, apabila dilihat pada table rentang skala d.iatas tampak bahwasanya variabel komunikasi termasuk pada range 316,3 - 390,6 berada pada .Kriteria Baik. Hal ini menj elaskan bahwasanya komunikasi yang berlangsung pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dikategorikan baik dalam rangka menciptakan hubungan yang baik antar sesama guru ataupun dengan atasan. Dimana skor tertinggi berada pada pernyataan pertama yaitu " lnstruksi ataupun kebijakan sekolah barus jelas dan tidak ambigu agar guru dan siswa dapat memahaminya dengan tepat". Hal ini menyatakan bahwasanya komunikasi yang berbubungan dengan pemberian instruksi yang d.iberikan kepada guru dapat dengan mudah d.ipahami, sehingga guru pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota Sibolga dapat melaksanakan tugasnya dengan baik untuk memberikan kegiatan pembelajaran ataupun ataupun kegiatan yang lainnya dengan baik. Sedangkan untuk skor yang paling rendab berada pada pemyataan keenam "Komunikasi akan mempererat hubungan hila pada diri penyampai pesan merasa hubunganya dengan penerima pesan tidak terganggu", hal ini menyatakan bahwasanya komunikasi yang berhubungan dangan penyampaian pesan yang d.iberikan belumlab terlaksana secara merata dengan baik, karena pada dasarnya komunikasi yang diberikan hanya berlaku jika hubungan antar penyampai dan penerima pesan dapat teijalin dengan baik,. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. -------.

(94) 42762.pdf. 80. artinya komunikasi ini tidaklab berlaku untuk kepada semua individu, jika hubungan antar satu individu dengan individu yang lain kurang baik, maka komunikasipun tidak dapat tercipta dengan baik. Padabal ini tentu saja sangat merugikan sekali dan menghambat bagi instansi dala.m rangka mencapai visi misinya untuk kemajuan organisasi. Untuk itu sebaiknya kedepan pihak instansi barns dapat memperbaikinya dalam rangka pencapaian tujuan organisasi. Secara keseluruhan komunikasi yang teijalin pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota. Sibolga. dikategorikan. baik. dalam. mendukung. untuk. melaksanakan. pekeijaannya. Serta dapat memberikan manfaat yang baik dala.m mendukung kineija. guru pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam pencapaian tujuannya. Komunikasi adalah alat pengoperan infonnasi dari komunikator ke komunikan agar terdapat interaksi. Komunikasi disebut efektif jika informasi disampaikan dalam waktu singkat, jelas/dipabami, dipersepsilditafsirkan dan dilaksanakan sama dengan maksud komunikator oleb komunikan. Dengan komunikasi yang baik akan dapat diselesaikan problem - problem yang terjadi dalam organisasi. Jadi. manajemen. terbuka akan mendukung terciptanya pemeliharaan keamanan, kesehatan loyal yang baik dari para guru.. 3.. Analisis Frekuensi Tanggapan Responden Terbadap Variabel Kepuasan Kerja Pengolaban data atas tanggapan 93 responden terhadap variabel kepuasan kerja. guru di sekolah di mana mereka bekeija disajikan pada tabel4.4 berikut: Tabel 4.4 den terhadao V ariabel K Tanggapanresponden. R,. Frekuensi T ~. No. Item. ~ekotah memberilcm tanggungjawab epada guru secara erata sesuai. Fl. F3. F2. K' .. F4. FS. STS. %. TS. %. cs. %. s. %. ST. %. 0. 100. 0. 0. 21. 22.58. 34. 36.56. 38. 40.86. ka~itasn.E_. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. N. Skor. Ket.. 93. 389. Ba;J.

(95) 42762.pdf. 81. No. Tanggapanresponden. N. Skor. Ket.. 33.33. 93. 378. Baik. 26. 27.96. 93. 357. Baik. 37.63. 24. 25.81. 93. 358. Baik. 36. 38.71. 23. 24.73. 93. 353. Baik. 29.03. 35. 37.63. 25. 26.88. 93. 358. Baik. 27. 29.03. 32. 34.41. 26. 27.96. 93. 355. Baik. 8.6. 26. 27.96. 31. 33.33. 28. 30.11. 93. 358. Baik. 6. 6.45. 22. 23.66. 37. 39.78. 28. 30.11. 93. 366. Baik. 100. 5. 5.38. 19. 20.43. 36. 38.71. 33. 35.48. 93. 376. Baik. 0. 100. 1. 1.08. 20. 21.51. 39. 41.94. 33. 35.48. 93. 383. Baik. 0. 100. 1. 1.08. 15. 16.13. 42. 45.16. 35. 37.63. 93. 390. Baik. 0. 1200. 54. 58.1. 285. 306.5. 427. 459. 350. 376. 1116. 4421. F1. Item. Sekolah /pimpinan sekolah memberikan apresiasi atas pencapajan dalam menjalankan tugas baru Guru merasa puas atas tugas yang diberikan oleh sekolah Guru memperoleh gaji tnef)C~pi k:ebutuhan hidup. F2. F3. F4. F5. cs. %. s. %. ST. %. 0. 25. 26.88. 37. 39.78. 31. 7. 7.53. 27. 29.03. 33. 35.48. 100. 4. 4.3. 30. 32.26. 35. 0. 100. 8. 8.6. 26. 27.96. 0. 100. 6. 6.45. 27. 0. 100. 8. 8.6. 0. 100. 8. 0. 100. 0. STS. %. TS. %. 0. 100. 0. 0. 100. 0. keluan~a. Guru menghendaki sistem di linglrungan kerja terjadi perubahan menuju ke arnh yang baik Guru yang raj in mendapat apresiasi dari sekolah Sekolah memberikan kesempatan kepada guru untuk promosilkenaikan jabatan. Ada perencanaan supervisei oleh pimpinan sekolah Guru mendapat bimbingan dari pimpinanlpend.idik senior sebelum disuoervisi Hasil supervisi digunakan untuk melakukan pembinaan /promosi Rekan keja anda terbuka dan komunikatif Guru dan rekan ke.rja saling membantu dalam mela.ksanakan keria Jumlah. Rata-rata. 368. Sumber: data penelitian diolah. Dari table 4.4 diatas dapat dilihat bobot skor rata-rata variabel kepuasan ketja dari dua belas pemyataan yang diajukan total skor rata-rata sebesar 364,42, apabila. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. Baik.

(96) 42762.pdf. 82. dilihat pada table rentang skala diatas tampak babwasanya variabel kepuasan keija termasuk pada range 316,3 - 390,6 berada pada Kriteria Baik. Hal ini menjelaskan babwasanya kepuasan guru dalam bekerja pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota Sibolga dikategorikan baik, artinya guru cukup merasa puas dengan pekeijaan yang dijalankan. Dimana skor tertinggi berada pada pemyataan dua belas yaitu "Guru dan rekan kelja saling membantu dalam melaksanakan kelja". Hal .ini menyatakan bahwasanya guru yang ada pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga cukup mampu untuk dapat melaksanakan kegiatannya dengan saling membantu sesama rekan kelja sehingga dapat menciptakan kepuasan kelja bagi para guru dalam melaksanakan kegiatannya. Sedangkan untuk skor yang paling rendah berada pada pemyataan keHma "Guru mengbendaki sistem di lingkungan keija teljadi perubahan menuju ke. arah yang baik", pernyataan ini menjelaskan bahwasanya guru pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota Sibolga belum begitu mampu untuk menciptakan teljadinya perubahan lingkungan kelja ke arab yang lebih baik sebingga sering teJjadinya ketidakpuasan guru dalam bekelja. Padahal ini sangat penting sekali diJaksanakan, karena lingkungan keija yang baik akan memberikan efek yang baik untuk menimbulkan kepuasan kerja bagi pegawai agar bisa merasa nyaman saat mereka menjalankan pekeljaan yang dibebankan kepadanya. Secara keseluruhan kepuasan keija guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam melaksanakan pekeljaannya dikategorikan baik dalam mendukung untuk melaksanakan pekeljaannya serta dapat memberikan manfaat yang baik dalam mendukung kinelja guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam pencapaian tujuannya. Kepuasan ketja adalah "Suatu efektifitas atau respon emosional terbadap aspek pekeljaan". Dalam rangka memahami kepuasan kerja,. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(97) 42762.pdf. 83. maka seorang pemirnpin barns memahami karakteristik masing-masing bawaban. Dengan memahami karakteristik individu maka akan dapat ditentukan pekerjaan yang sesuai dengan karakteristik masing-masing individu. Apabila hal tersebut terwujud maka kepuasan kerja akan dapat tercapai dan. secara tidak langsung akan. memberikan dorongan pada kineJja sebingga kineJjanya menjadi lebih baik.. 4. Analisis Frekuensi Tanggapan Responden Terbadap Variabel Kinerja Guru Pengolahan data dari tanggapan 93 responden terhadap variabel kineija guru dirangkum sebagaimana tabel 4.5 berikut:. Tabel. 4.S. Resoonden terhadao Variabel Kineria Guru. Frekuensi - T;. Tangapan responden. No '. Item. Fl. FS. F4. STS. ". TS. ". cs. ". s. ". Sl'. 0. 100. 7. 7.53. 69. 74.19. 17. 18.28. 0. Guru memahami. karal1eristik siswa sebagai individu guna megefel;ti fkan pembelajaran Guru menguasai informasi guna memperoleh referensi untuk pembelajaran yang mendidik Guru melakukao pengembangan kurikulum mala pelajaran yang andaampu Gu."U melakukan kegiatan pembelajaran ~J"g mendidik Guru rnekakukan pengembangan potensi peserta didik Guru memilih kata-kata bijak untuk berkomunikasi dengan peserta didik. F3. F2. " 0.00. N. Skor. Ket.. 93. 289. Cukup. I. I :. I 0. 100. 21. 2.2.6. 54. 58.06. 18. 19.35. 0. 0.00. 93. 276. Cukup. 0. 100. 29. 31.2. 47. 50.54. 17. 18.28. 0. 0.00. 93. 267. Cukup. 1. 100. 36 1 38.7. 48. 51.61. 8. 8.60. 0. 0.00. 93. 249. Cukup. 1. 100. 40. 48. 51.61. 4. 4.30. 0. 0.00. 93. 241. Rendah. 0. 100. 39 1 41.9. 52. 55.91. 2. 2.15. 0. 0.00. 93. 242. Cukup. I. 43. _L. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. --·-----. ----'-----.

(98) 42762.pdf. 84. No Item. Tanggapan responden. N. Skor. Ket.. 0.00. 93. 245. Cukup. 0. 0.00. 93. 247. Cukup. 0.00. 0. 0.00. 93. 247. Cukup. 1. 1.08. 0. 0.00. 93. 250. Cukup. 78.49. 0. 0.00. 0. 0.00. 93. 258. Cukup. 74. 79.57. 0. 0.00. 0. 0.00. 93. 258. Cukup. 11.8. 80. 86.02. 0. 0.00. 0. 0.00. 93. 264. Cukup. 8.6. 84. 90.32. 0. 0.00. 0. 0.00. 93. 269. Cukup. F3. F4. FS. STS. ". TS. ". cs. ". s. ". ST. ". 2. 100. 31. 33.3. 59. 63.44. 1. 1.08. 0. 2. 100. 28. 30.1. 63. 67.74. 0. 0.00. 1. 100. 30. 32.3. 62. 66.67. 0. 1. 100. 28. 30.1. 63. 67.74. 1. 100. 19. 20.4. 73. 2. 100. 17. 18.3. 2. 100. 11. Guru melakulcan. penilaian belajar sesuai rencana yang anda buat sebelumnya serta melakukan analisis hasil penilaian Guru bertindak sesuai dengan nonna agama, hul'1lm, sosial dan lcebudayaan nasional. F2. Fl. Guru menunjullao. pribadi yang dewasadan teladan baik di selcolah maupun di masyarakat Guru memililci etos kerja, tanggung jawab yang tinggi dan rasa bangga meniadi guru Guru bersilcap inklusif, bertindak obyelcti t: serta tidak diskriminatif terhadap siswa Guru melalcukan komunilcasi dengao sesama guru. tenaga kependidikan. orang tua, peserta didik, dan masyarakat guna memperlancar tugas anda ~~ru Guru wajib menguasai materi, strulctur, konsep dan pola pilcir keilmuan yang mendul'1Jng matapelajaran yang diajarkan Guru melalrukan tindakan reflelctif yang terkait. I 1. 100. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. 8.

(99) 42762.pdf. 85. No. Tanggapan responden. Item. FS. F4. STS. ". TS. ". cs. ". s. ". ST. ". lA. 1400. 344. 370. 876. 941.9. 68. 73.1. 0. 0. dengan pengembangkan keprofesionalan dan pelayanan sebagai Jruru Jumlah. F3. F2. F1. Rata-rata. N. Skor. 1302. 3602. 257. Dari table 4 .4 diatas dapat dilihat bobot skor rata-rata variabel kinerja dari empat belas pemyataan yang diajukan total skor rata-rata sebesar 257.29, apabila dilihat pada table rentang skala diatas tampak bahwasanya variabel k:inerja termasuk pada range 241 ,9 - 316,2 berada pada Kriteria Cukup Baik. Hal ini menjelaskan bahwasanya kinerja guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dikategorikan cukup baik, artinya guru cukup mampu untuk melaksanakan pekerjaan yang diberikan kepadanya. Dimana skor tertinggi berada pada pemyataan kelima yaitu "Guru mekakukan pengembangan potensi peserta didik". Hal ini menyatakan bahwasanya guru yang ada pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga cukup mampu untuk melakukan pengembangan potensi para peserta didiknya. Sedangkan untuk skor yang paling rendah berada pada pemyataan pertama "Guru memahami karakteristik siswa sebagai individu guna megefektifkan pembelajaran" . Pernyataan ini menjelaskan bahwasanya guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga belum cukup mampu dan bisa dikatakan rendah sekali untuk memahami karakteristik siswanya dalam proses belajar mengajar, sehingga membuat proses belajar mengajar yang terjadi dikelas menjadi tidak efektif. Padabal ini sangat penting sekali bagi para guru untuk memabami karakteristik siswanya guna untuk melakukan pendekatan metode yang tepat kepada para peserta didik.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. Ket.. Cukup.

(100) 42762.pdf. 86. Secara keseluruban kinerja guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam melaksanakan pekerjaannya dikategorikan cukup baik dalam mendukung untuk melaksanakan pekerjaannya serta cukup dapat memberikan manfaat yang baik dalam mendukung kinerja guru pada Sekolah Dasar Negeri Di Kota Sibolga dalam pencapaian tujuannya. Kinetja adalah "Hasil kerja secara kualitas dan kuantitas yang dicapai oleb seorang karyawan dalam. melaksanakan tugasnya sesuai dengan. tanggungjawab yang diberi.kan kepadanya (Mangkunegara, 2001: 67). Kinerja dalam hal ini menunjukkan basil kerja yang dicapai seseorang setelah melaksanakan tugas. pekerjaan yang dibebankan oleb organisasi. Ukuran basil kerja karyawan dapat dilihat dari mutu atau kualitas yang dicapai karyawan sesuai dengan standart penilaian yang ditetapkan organisasi.. C. HasH Uji Kualitas Data 1. Uji Validitas Teknik uji validitas item dengan korelasi Pearson dilakukan dengan cara mengkorelasikan skor item den&'aD skor total item, kemudian pengujian signifikansi dilakukan dengan criteria r table pada tingkat signifikansi 0,05 dengan uji dua arab. Jika nilai positif dan r hitung > r table, maka item dapat dinyatakan valid begitu pula sebaliknya (Duwi Priyatno, 201 2:117).. XI I XI 2. I ":,::•. 0.734 0.893. ... '. > ;'·'.... I 0.204. XI 5. Xl 6. I. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. 0.734. 0.893. .. ·>. _j. ···1. Valid Valid Valid Valid ~ ~.

(101) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(102) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(103) 42762.pdf. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(104) 42762.pdf. 90. 0.6. I. Reliabel. 0.834. 0.6. Reliabel. 0.905. 0.6. Reliabel. 0.779. 0.6. Reliabel. Sumberdata: Output SPSS 20.0. Hasil reliability statistics menunjukan angka Cronbach 's Alpha dari empat variabel menunjukan angka > 0,60. Berdasarkan penjelasan sebelumnya apabila nilai. Cronbach 's Alpha > 0,60 maka data tersebut dapat diterima. Artinya konsistensi jawaban responden atas kuesioner em.pat variabel penelitian yang diajukan yaitu variabel budaya organisasi, komunikasi, kepuasan dan kine.rja guru dapat diterima.. D. Hasil Uji Asumsi Klasik. Analisis regresi linear pada dasarnya adalah studi hubungan antara variabel terikat (dependen) dan variabel bebas (variabel independen) dengan tujuan untuk mengestimasi atau menaksir rata-rata populasi atau nilai rata - rata variabel dependen berdasarkan nilai variabel independen yang diketahui (Gujarati, 1995). Dalam penelitian ini menggtmakan model regresi tinier berganda, yakni kinerja pendidik sebagai variabel dependen sedangkan variabel independennya adalah budaya organisasi, komunikasi, dan kepuasan kelja. Model regresi tinier berganda dapat disebut sebagai model yang baik apabila memenuhi kriteria BLUE (Best tinier unbiased estimator). Untuk mendapatkan kondisi BLUE tersebut hams dipenuhi adanya kelayakan uji asumsi klasik. Pada penelitian ini uji asumsi klasik yang harus dilakukan yaitu uji normalitas, uji multikolinearitas, dan uji heteroskedastisitas data sampel.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(105) 42762.pdf. 91. Pada penelitian analisis data menggunakan analisis jalur. Dimana analisis jaJur adalah pengembangan dari analisis regresi linear berganda. Sebingga harus dilakukan pengujian asumsi klasik. Dimana analisisi jalur pada penelitian ini terdiri dari dua structural 1 dan structural 2 . Oleb karena itu pengujian asumsi klasik dilakukan untuk masing-masing structural. Hasil pengujian asumsi klasik sebagai berikut:. 1. Penguj ian Struktural l a. Uji Normalitas Menurut Situmorang & Lufti (20 11) uji normalitas dengan grafik sering menimbulkan perbedaan persepsi di antara beberapa pengamat dan menimbulkan keragu-raguan oleh karena itu tmtuk memastikan apakah data di sepanjang garis diagonal berdistribusi normal maka dilakukan uji kolmogorov smimov (1 sample KS) dengan melihat data residualnya apakah berdistribusi nonnaJ atau tidak. Pedoman pengambilan keputusan: Nilai Asymp.Sig(2-tailed) atau signifikansi atau nilai probabilitas lebih kecil dari 0.05. Dengan kata lain variabel residual tidak berdistribusi normal. -. Nilai Asymp.Sig (2-taiJed) atau signifikansi atau niJai probabilitas Jebih besar dari 0.05. Dengan kata lain variabeJ residual berdistribusi normal . SeJain basil pengujian dengan metode statistic (Uji Kolmogorov Smimov). juga didukung basil pengujian dengan metode grafik. Hasil pengujian dengan metode grafik yaitu grafik histogram model regresi dan grafik Nonnal Probability Plot. Model. Hasil Uji normalitas dengan Uji Kolmogorov Smimov dan pengujian dengan metode grafik pada penelitian ini sebagai berikut: 1) Hasil Uji Kolmogorov. Hasil Uji Kolmogorov struktural 1 dapat dilihat pada tabeJ 4.11 di bawah ini:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(106) 42762.pdf. 92. Tabel. 4.11. Hasil Uji Kolmogorov Smimov Struktural 1 ··-. ···r_· - · · -··· · -_jjjlf_-·- · -·····--- - - ---. Unstandardized Residual. 93. N No""al Parameters•.!>. Mean Std. Deviation. Most Extreme Differences. OE-7 .20825572. Absolute. .066. Positive. .066. Negative. -.065. Kolmogorov-Smimov Z. .499. Asymp. Sjg. (2-tailed). .965. a. Test distribution is Normal. b. Calrulated from data.. Berdasarkan basil Uji Kolmogorov Sminov Struktural 1 pada Tabel 4.11 di atas, besarnya ni1ai Kolmogorof-Smimov adalah 0.499 dan signifikansinya pada 0.965 (lebih besar dari 0.05). hal ini berarti data residual model regresi structural 1 terdistribus i secara normal.. 2) Hasil Pengujian Dengan Metode Grafik Pengujian dengan metode grafik dilakukan dengan melihat grafik histogram dan grafik Normal Probability Plot . Hasil grafik histogram terlibat pada gambar 4.1 berikut ini:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(107) 42762.pdf. 93. Histogram Dependent Variable : Kepuaaan_ Y Mean- -3 281!-15 Std oev. - o.11a2. 12. N• 57. 10. ~. •cr ....~. 8. :I. 6. •. ·2. •. 2. 0. Regression Standotrdlzed Residual. Gambar. 4.1 Grafik Histogram Model Regresi Struktural 1. Dari grafik Histogram (Gambar 4.1.) struktural 1 di atas dapat terlihat babwa residual pada model regresi telah terdistribusi secara normal dengan bentuk kurva yang berbentuk simetris tidak menceng ke kanan ataupun menceng ke kiri.. Sedangkan berdasarkan grafik Normal Probability Plot-nya terlihat pada gambar 4.2 berikut ini: Normal P..P Plot of Regression Standardized Residual Dependent Variable : Kepuaaan_Y. 0. .0 0. ~ 00. e. v"' ..... ~. ...•. 04. Uj. 0. 0 00. 02. 04. 0 .6. oa. • 0. Observed Cum Prob. Gambar. 4.2 Grafik Normal Probability Plot Model Regresi Struktural 1. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(108) 42762.pdf. 94. Berdasarkan grafik Normal Probability Plot pada gambar 4.2 di atas dapat terlihat bahwa titik-titik sebaran mendekati garis normal, hal ini menunjukkan bahwa residual pada model regresi terdistribusi secara normal. b. Uji Heteroskedastisitas Model regresi yang baik adalah yang teijadi homokedastisitas atau tidak heterokedastisitas.. Pengujian. gejala. heteroskedastisitas. dilakukan. dengan. menggunakan uji metode grafik Scatter Plot dan metode statistic dengan uji Glejser. Hasil pengujian heteroskedastistas dapat terlihat sebagai berikut: 1) Hasil Pengujian Heteroskedastisitas Strukturall Hasil uji dengan grafik Scatter Plot structural 1 seperti terlihat pada gambar 4.3 dibawah ini: Scatterplot Dependent Variable: Kepuasan_Y. 0. ii. ....... ...•. 0. ::J. ~. ......•. 2 0 ~. 0 0. c:. o 0 Oo. 0. l! o-. 0. Ill. ... .... 0. 0. o 0. ~. 0. ~ .z-. 0. 00 0o 0. 0. 0 0. 0. o oo. ... <Q. 0. 0. c:. ~. <o. 0. ~. 0. o. q,. <Q. 0. <o. 0. 0. 0. .J. ·2. _,. 0. Rogrenion Standardized Predicted Value. Gambar4.3 Grafik Scatter Plot Model Regresi Struktural 1. Dari grafi.k. Scatter Plot pada gambar 4.3 di atas, terlibat titik-titik menyebar secara acak dan tidak membentuk sebuah pola tertentu baik di atas maupun dibawah angka nol pada sumbu Y. Berarti tidak teijadi heteroskedastisitas.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(109) 42762.pdf. 95. • u ~. kol~~c:'. u •Jkolinearitas. Je; regresi yang baik seharusnya antar variabel independen tidak teJjadi Uotuk mendeteksi ada atau tidaknya multikolinieritas di dalam model. rq?,rCSi dilakuk m dengan cara menganalisis Nilai Tolerance dan Variance Injlasion. ·,.. tV fl. ~. i>:ilai Tolerance dan Variance Jnjlasion Factor (VIF) menunjukkan lepeoden manakah yang dijelaskan oleb variabel independen. u.irmva Apt1•• t\.1 !lena yang digunakan adalab, jika :. atau VIF > 10 = teJjadi muJtikolinearitas. 0 t atau Vlf <10 = tidak teJjadi muJtikolioearitas. •• ··: Pi!: 1i tolerance. dan VIF di dalam model regresi struktural 1 tampak. "'·-rikut ini:. Tabel. 4.12 t olerance dan Variance Inflation Faktor (VIF) Coefficients• Unstandardized. Standardized. Coefficients. Coefficients. B. ·~;. Std. Error. T. Sig.. Collinearlty Statistics. Beta. Tolerance. VIF. 1.422. .375. 3.793. .000. .i_i\1. .379. .068. .572 5.606. .000. .982 1.018. •1. .245. .090. .278 2.720. .009. .982 1.0_1!_. puasan_Y. . I 4.12 di atas terlihat bahwa nilai tolerance semua variabel ' r, :"' i; 1. 0.982 (lebib besar dari 0.1) dan nilai Variance lnjlanation. • i .0 18 (lebib kecil dari 10), hal ini berarti bahwa pada model. tla multikoJinearitas. pengujian asumsi kJasik struktural 1 di atas menunjukkan ta 11 untuk uji asumsi klasik terpenuhi.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(110) 42762.pdf. 96. 2.. Pen gujian Struktural II. a. Uji Normalitas Menurut Situmorang & Luft:i (201 I) uji normalitas dengan grafi.k sering menimbulkan perbedaan persepsi di antara beberapa pengamat dan menimbulkan keragu-raguan oleh karena itu untuk memastikan apakah data di sepanjang garis diagonal berdistnbusi normal maka dilakukan uji kolmogorov smirnov (1 sample KS) dengan melibat data residualnya apakah berdistribusi normal atau tidak. Selain basil pengujian dengan metode statistic (Uji Kolmogorov Smirnov) juga didu.kung basil pengujian dengan metode grafik. Hasil pengujian dengan metode. grafik yaitu grafik histogram model regresi dan grafi.k Normal Probability Plot Model.. Hasil Uji normalitas struktural 2 dengan Uji Kolmogorov Smimov dan. pengujian dengan metode grafik pada penelitian ini sebagai berikut:. 1) Hasil Uji Kolmogorov Hasil Uji Kolmogorov struktural2 dapat dilihat pada tabel 4.10di bawah ini: Tabel. 4.13. Hasil Uji Kolmogorov Smirnov Struktural2 - - ---. · · ·-. --- - - ---- - -- - - -- -. Unstandardized Residual N Normal Parameters•.b. 93 Mean Sid. Deviation. Most Extreme Differences. OE-7. .15349854. Absolute. .110. Positive. .077. Negative. -.110. Kolmogorov-Smimov Z. .829. Asymp. Sig. (2-tailed). .498. a. Test distribution is Normal.. b. Calculated from data.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(111) 42762.pdf. 97 Berdasarkan hasil Uji Kolmogorov Sminov Struktural2 pada tabel 4.13 di atas, besarnya nilai Kolmogorof-Smimov adalah 0.829 dan signifikansinya pada 0.498 (lebih besar dari 0.05). hal ini berarti data residual model regresi structural 2 terdistribusi secara normal 2) Hasil Pengujian dengan metode grafik Pengujian dengan metode grafik dilakukan dengan melihat grafik histogram dan grafik Normal Probability Plot . Hasil grafik histogram structural 2 terlihat pada gambar 4.4 berikut ini: HiIto gram Dependent Variable: Kinerja_Z - · -8.451:-15. ~. Sid Drt.• 0.982 H• 57. -. 15•. I.. .,.. c:. •r:r ::JI. •. ~. 10"'. ..... .J. .~. ·1. 0. 2. Regression SUndardlztd Residual. Gambar. 4.4. Grafik Histogram Model Regresi Struktural 2 Dari grafik Histogram (Gambar 4.4.) struktural 2 di atas dapat terlihat bahwa residual pada model regresi telah terdistribusi secara normal dengan bentuk kurva yang berbentuk simetris tidak menceng ke kanan ataupun menceng ke kiri. Sedangkan berdasarkan gra.fik Normal Probability Plot-nya terlihat pada gambar 4.5 berikut ini:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(112) 42762.pdf. 98. Normal P.f> Plot or Regression Standardized Realdual Dependent Variable : Klnerja_Z. 0. .A. e. ...a Q... 0. t!•. 04. Q.. an. 0. 0~~----~------~------~------~------~ 1,0 00. 02. 0 .4. OS. OAI. Ob se rve d Cum Prob. ar. 4. 5. Grafik Normal Probability Plot Model Regresi StrukturaJ 2 r~ .an. grafik Normal Probability Plot pada gambar 4.5. di atas dapat. .., 1itik-titik sebaran mendekati garis normal, hal inj menunjukkan babwa Jel regresi terdistribusi secara normal. o:,kedastisitas resi yang baik adalah yang terjadi homokedastisitas atau tidak Pengujian. gejata. heteroskedastisitas. dilak'llkan. dengan. "letode grafik Scatter Plot dan metode statistic dengan uji Glejser. eroskedastistas dapat terlihat sebagai berikut: ~roskedastisitas '1. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. Struktural 2. grafik Scatter Plot structural 2 seperti terlihat pada gambar.

(113) 42762.pdf. 99. Scetterplot Dependent Variable: KlnerJa_l. ... 0 0. 0. ,. ' 0. a:• ()-'. 0. _,. ... 00. 0. 0. ~. o. •. 0. 0. 0. 0. °o. o <oo. 0. 0. 0. 0. 0. 0. 0. Ill. -~. 0. 0. 0. •. a. 0. OCb. ..... .:f. 0 0. ..... 0. 0. 0. 0. 0 0. ·2-. ;.. 0. a:• .,.... 0 ~. -3. -2. ·I. Regreuion 5nndudized Predicted Value. Gam bar. 4.6. Grafik Scatter Plot Model Regresi Struktural 2 Dari grafik Scatter Plot pada gambar 4.6. di atas, terlihat titik-titik menyebar secara acak dan tidak membentuk sebuab pola tertentu baik di atas maupun dibawah angka nol pada sumbu Y. Berarti tidak terjadi beteroskedastisitas. Pengujian dengan grafik Scatter Plot diperkuat dengan pengujian heteroskedastisitas metode statistik yaitu dengan uji glejser.. c.. Uji Multikolinearitas. Model regresi yang baik seharusnya antar variabel independen tidak terjadi kolerasi. Untuk mendeteksi ada atau tidak.nya multikolinieritas di dalam model regresi dilakukan dengan cara menganalisis Nilai Tolerance dan Variance Jnjlasion Factor (VIF). Nilai Tolerance dan Variance lnjlasion Factor (VIF) menunjuk.kan. setiap variable independen manakah yang dijelaskan oleh variabel independen lainnya. Apun Kriteria yang digunakan adalah, jika : Nilai tolerance< 0,1 atau VIF > 10 = terjadi multikolinearitas. Nilai tolerance > 0.1 atau VIF <10 = tidak terjadi multikolinearitas.. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(114) 42762.pdf. 100. HasiJ uji nilai tolerance dan VIF di dalam model regresi struktural 1 tampak pada T abel. 4.14 berikut ini:. Tabel 4.14 Nilai Tolerance dan Variance Inflation Faktor (VIF) Coefficients• Model. Unstandardized. Standardized. Coefficients. Coefficients. 8 {Constant). 1. Std. Error. T. Sig.. Collinearity Statistics. Beta. Tolerance. VIF. 1.422. .375. 3.793. .000. Bdy0rganisasi_X1. .379. .068. .572 5.606. .000. .982 1.018. Komunikasi X2. .245. .090. .278 2.720. .009. .982 1.018. a. Dependent Variable: Kinelja_Z. Berdasarkan tabel 4.1 4 di atas terlihat bahwa nilai tolerance semua variabel bebas nilainya 0.982 dan 0.982 (lebih besar dari 0.1) dan nilai Variance Injlanation Faktor (VIF) 1.018 dan 1.018 (lebih kecil dari 10), hal ini berarti bahwa pada model regresi tidak terjadi gejala multikolinearitas Jadi berdasarkan basil Uji matrik korelasi antar variabel bebas dan hasil uji Nilai Tolerance dan Variance Jnjlasion Factor (VIF) maka dapat disimpulkan bahwa model regresi Struktural 1 dan model regresi Struktural 2 tidak teijadi adanya gejala muJtikolinearitas.. E. Analisis Jalur (Path Analisis) Analisis jalur (Path Analysis) dikembangkan. sebagai metode untuk. mempelajari pengaruh atau efek secara langsung dan tidak langsung dari variabel bebas terbadap variabel tergantung. Analisis ini merupakan salah satu pilihan dalam rangka mempelajari ketergantungan sejwnlah variabel didalam model. Analisis ini merupakan metode yang baik untuk menerangkan apabila terdapat seperangkat data yang besar untuk dianalisis dan mencari hubungan kausal (Bukit, 2012: 173 ). Pengembangan model analisa jalur harus didasarkan pada hubungan kualitas yang. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(115) 42762.pdf. 101. 1. i yang kuat. Pengembangan ini bertujuan untuk mengembangkan. 1g ingin di uji dan dinyatakan dalam bentuk persamaan sebelurn dibuat anabsa 1alumya. Model dirancang berdasarkan konsep dan teori. m besamya pengaruh langsung dari suatu variabel eksogenus terhadap 1us ter cntu., dinyatakan oleb besarnya nilai numeric koefisien jalur ''1. c'vt-Jf,, ~r.t) dan eksogenus ke endogenus menurut Muh.idin & Maman. (L(}(l7 .224 j CluVdl. dtlillat pada Gam bar 4.7 berikut ini: e. e. q•Jdaya. t organisasi Pvx,. PDc,. Kinerja. Pvx, PDc, ~ ~-. Gambar 4.7. "omunikasi. Model Diagram Jalur ab tujuan penelitian 1, 2 dan 3 yaitu pengaruh langsung dan. ·,bel budaya organisasi (Xt) dan komunikasi (X2) secara parsial ' 'P variabel kepuasan (Y) dengan persamaan sebagai berikut:. :2 + e1. ~. e1. Judaya ;sasi fX,\. Pyxl. -:~· ~Pyxz. ·~. Gambar 4.8 Sub-Struktur 1 I H!. m.i apakah variabel bebas yaitu Pengarub Budaya Organisasi. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(116) 42762.pdf. 102. dan Komunikasi terbadap kepuasan keija guru pada Sekolab Dasar Negeri Di Kota Sibolga, dilaku.kan dengan menggunakan analisis jalur (path analysis) dengan menggunakan alat bantu software SPSS versi 20.0. Adapun langkab yang dilakukan adalah mengbitung korelasi antar variabel, sehingga diperoleb seperti tabel 4.26 di bawab ini.. Tabel4.15 Matriks Korelasi An tar Variabel Correlations BdyOrganisasi X1. 1. Pearson Correlation BdyOrganisasi_Xl. .134 .319. Slg. (Hailed). N. Komunlkasi_X2. Komunikasi X2. 93. 93. Pearson Correlation. .134. 1. Slg. (2-tailed). .319. N. 93. 93. Sumber: Hasil Ouput SPSS 20.0. Selanjutnya berdasarkan kepada basil perhitungan matriks korelasi dapat dihitung koefisien jalur, pengaruh secara keseluruban dari koefisien jalur variabel lainnya di luar variabel. x,. x,. sampai X2 serta. sampai X2. Berdasarkan basil. perbitungan didapat basil sebagai berikut.. Tabel4.16 Hasil Regresi Budaya Organisasi dan Komunikasi Terbadap Kepuasan Coefficients' Model. Unstandardized. Standardized. Coefficients. Coefficients. Std. Error. B (Constant). 1. 1.422. .375. BdyOrgani.s.asi_Xl. .379. .068. Kornunikasi~X2. .245. .090. t. Sig.. Beta 3.793. .000. .572. 5.606. .000. .278. 2.720. .009. a. Dependent Variable: Kepuasan_Y. Hasil regresi diatas di masukkan ke dalam gambar persamaan structural seperti dibawah ini:. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka.

(117) 42762.pdf. 103. Pye X1. 0.572 0.134 0.278. ~ ~. Xz. Gambar4.9 Hasil Analisis Jalur Struktural I a. Pengaruh Budaya Organisasi terbadap Kepuasan. Adapun basil pengujian untuk menjawab hipotesis pertama adalab sebagai berikut: 1) Besarnya pengarub langsung dan tidak langsung. Pengaruh langsung X 1 terhadap Y. x,-v. = X,OY = (Pyx,) (Pyx,) =. (0.572) (0.572). =. 0.327184 = 32,72%. Pengarub tidak langsung X, terhadap Y X 1 terbadap Y. =x, nx2- Y. melalui x2. = (Pyx,) (rx1x2) (Pyx2). = (0.572) (0. 134) (0.278). = 0.021308 1 = 2,13% Total pengarub langsung dan tidak langsung. = 0.327 184 + 0.0213081 =. Koleksi Perpustakaan Universitas terbuka. 0.3484921 = 34.85%. x, terhadap Y.

Gambar

Grafik Histogram Model Regresi Struktural 1
Grafik Scatter Plot  Model Regresi Struktural  1

Referensi

Dokumen terkait

Kesimpulan [] Diterima [ ] Ditolak Dari pengujian alpha yang telah dilakukan menggunakan data ujicoba dapat dikatakan bahwa sistem informasi penanggulangan

Dalam penelitian ini, maka rumusan masalah yang dibahas adalah : “ Apakah penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Two Stay Two Stray (TSTS) dapat memperbaiki

11,12 Penelitian ini me- nunjukkan kecenderungan bahwa pada subyek penderita anemia, pemberian cairan karbohidrat elektrolit dapat menurunkan kecepatan reaksi terhadap

Kecemasan merupakan tanda datangnya bahaya, kecemasan merupakan pengantar yang berhubungan dengan proses somatic yang dimana dalam aktifitas dari situasi yang

menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Example Non Example sebesar 2,0000, dengan begitu bisa dikatakan terdapat efektivitas model pembelajaran kooperatif

Berdasarkan analisis diatas T 1 melakukan proses solusi dalam menyelesaikan soal dan aktivitas pemantauan dalam aktivitas metakognitif yang meliputi menuliskan prosedur

Jadi sebenarnya faktor penting bagi kita untuk melihat sebuah warna dengan baik adalah cahaya yang mengenai benda tersebut (contohnya adalah pada cahaya lampu

Variasi konsentrasi PVA 5%, 8%, 10%, 12% dan 15% sebagai gelling agent menunjukan adanya perbedaan pada karakteristik fisik sediaan masker gel peel off, hasil