• Tidak ada hasil yang ditemukan

Evaluasi Layanan Sirkulasi dan Layanan Pengguna Pada Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumentasi Nias Utara

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Evaluasi Layanan Sirkulasi dan Layanan Pengguna Pada Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumentasi Nias Utara"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

i ABSTRAK

Zalukhu, Radius Seantero. 2016. Evaluasi Layanan Sirkulasi Dan Layanan

Pengguna Pada Kantor Perpustakaan, Kearsipan Dan Dokumentasi

Kabupaten Nias Utara. Medan: Program Studi Ilmu Perpustakaan,

Fakultas Ilmu Budaya, Universitas Sumatera Utara.

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui layanan perpustakaan pada

kantor perpustakaan, kearsipan dan dokumentasi kabupaten Nias Utara.

Penelitian yang dilakukan di Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumenstasi

Kabupaten Nias Utara, yang beralamat di Jl. Gunung Sitoli – Lehewa Km 42

Lotu, menitik beratkan pada layanan sirkulasi, layanan pengguna serta layanan

koleksi.

Metode Penelitian menggunakan metode deskriptif. Instrument yang

digunakan dalam penelitian ini adalah kuesioner dan studi kepustakaan.

Analisa deskriptif yang disajikan dalam penelitian ini yaitu dalam bentuk

tabel distribusi frekuensi dan persentase.

Hasil penelitian ini berdasarkan koleksi menunjukkan bahwa koleksi yang

tersedia di Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumenstasi Kabupaten Nias

Utara memadai dan kurang dengan kebutuhan pengguna serta jumlah buku yang

dapat dipinjam juga memadai. Koleksi yang tersedia juga mutakhir. Tingkat

pemanfaatan koleksi di Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumenstasi

Kabupaten Nias Utaramasih rendah. Kemampuan dari pustakawan memuaskan

penggunanya. Tingkat kunjungan ke perpustakaan dalam sebulan yang masih

rendah.

Kantor Perpustakaan, Kearsipan dan Dokumenstasi Kabupaten Nias

Utaracukup memadai dan memuaskan namun masih memiliki kekurangan dalam

tingkat kunjungan penggunanya.

Kata Kunci : Pemanfaatan Layanan, Perpustakaan Umum.

Referensi

Dokumen terkait

[r]

Pada tulisan ini dibahas pula cara menampilkan dokumen XML di browser dengan menggunakan Extensible StyleSheet Language (XSL). Selain itu juga dibahas tentang penggunaan

[r]

[r]

Dengan masih manualnya penjadwalan dan pemesan tiket pada Mandala Airlines dan dengan didasari kebutuhan penumpang akan memesan dan melihat jadwal penerbangan serta bertambah agen

[r]

50 menit perjalanan udara dari Medan-Meulaboh dengan menggunakan pesawat kecil tipe Twin Otter atau Fokker 50 30 menit perjalanan udara dari. Banda Aceh-Calang dan 30 menit

Semoga kegiatan yang direkam dalam buku ini dapat bermanfaat bagi saudara-saudara di Aceh, dan untuk kemajuan pembangunan Propinsi Nanggroe Aceh Darussalam dan Kabupaten Aceh