Lampiran 1: Wawancara Dengan Pemilik Hotel Jember Indah Tanggal 21 November 2005
Penulis (P) : Selamat siang Pak Bambang. Pak Bambang (PB) : Selamat siang.
P : Maaf mengganggu. Kami selaku mahasiswa Petra ingin meminta waktu Bapak sebentar untuk memberikan informasi mengenai hotel Jember Indah sehubungan dengan pembuatan skripsi kami.
PB : Oooo… Tidak mengganggu kok. Silahkan bisa dimulai wawancaranya. P : Terima kasih.Sejak kapan Hotel Jember Indah ini didirikan?
PB : Hotel ini resmi dibuka pada tahun 1993. Pertama kali didirikan hotel ini belum berkembang seperti sekarang. Dulu kamarnya hanya ada 23. Tetapi karena saya melihat pengunjung semakin meningkat setiap tahunnya maka saya menambah jumlah kamar sedikit demi sedikit. Sehingga mulai tahun 2000 jumlah kamar sudah mencapai 129 kamar.
P : Mengapa Bapak memilih untuk membuka hotel bertaraf melati ini?
PB : Alasan utama karena saya menyukai bisnis yang bergerak di bidang jasa. Dan saya melihat bisnis hotel di Jember cukup berprospek. Dulu pada tahun 1993 hotel di Jember belum banyak, tapi pengunjung yang datang ke sini lumayan banyak. Kota Jember ini ramai lho, biarpun kota kecil. Banyak orang-orang dari daerah sekitar Jember, seperti Bondowoso, Ambulu, Situbondo, Banyuwangi datang kesini untuk belanja dan jalan-jalan. Toko-toko juga ramai sehingga banyak salesman dari berbagai kota datang ke sini
untuk menawarkan barang.
P : Oooo…. Jadi merekalah yang menjadi target market hotel anda?
PB: Iya. Tapi kalau dilihat pada kenyataannnya sebagian besar pengunjung yang menginap di hotel ini adalah salesman (sekitar 70%). Mungkin karena hotel ini letaknya agak jauh dari tengah kota.
P : Fasilitas apa saja yang disediakan oleh hotel ini?
PB: Selain menyewakan kamar, hotel ini juga mempunyai aula yang biasanya disewakan sebagai tempat meeting. Ada juga fasilitas telepon di kamar.
dibutuhkan oleh tamu seperti shampoo, sabun, minuman dan makanan,
obat-obatan, kondom. Kantin ini merangkap sebagai room service karena juga
melayani pemesan makanan yang bisa diantar ke kamar. P : Bagaimana dengan fasilitas laundry?
PB: Menurut saya fasilitas laundry sangat sulit jika dijalankan. Tamu-tamu yang
menginap di sini kebanyakan para salesman biasa bukan para businessman
dari kalangan jetset yang biasanya selalu berpakaian rapi dan necis. Selain
itu mereka juga menginap tidak terlalu lama paling cuma satu sampai dua hari. Bahkan ada yang menyewa kamar untuk nunut mandi dan tidur sebentar. Jadi mereka tidak membutuhkan jasa laundry.
P : Lalu bagaimana dengan fasilitas minibar?
PB : Fasilitas ini dulu pernah ada. Tapi pada tahun 2002 saya memutuskan untuk meniadakan fasilitas ini. Sebenarnya banyak tamu yang menyukai fasilitas ini. Tapi keuntungan yang saya dapat dari fasilitas ini lama kelamaan menurun. Bahkan pernah merugi. Selidik punya selidik ternyata saya sering kecolongan gara-gara banyak tamu yang tidak mau mengaku setelah mengkonsumsi minibar. Selain itu mereka seringkali mengganti produk
minibar yang telah dikonsumsinya dengan produk yang sama yang dibawa dari luar hotel.
P : Apakah pada waktu check out tidak ada pengecekan oleh bellboy?
PB : Kalau hotel tidak sedang ramai, biasanya kita mempunyai cukup bellboy
untuk melakukan pengecekan pada setiap kamar yang akan check out. Tapi
kalau hotel sedang ramai maka pengecekan tidak bisa dilakukan pada setiap kamar. Selain itu kita tidak bisa percaya sepenuhnya kepada bellboy.
Kadang-kadang mereka juga tidak jujur. Mereka mengambil dan mengkonsumsi sendiri minibar yang ada di kamar lalu mengklaim bahwa
tamu yang mengkonsumsinya.
P : Lalu bagaimana reaksi para tamu setelah fasilitas minibar ditiadakan?
PB : Sebenarnya kebanyakan dari mereka menanyakan dan mengeluh mengapa kok fasilitas ini ditiadakan. Kebanyakan dari mereka malas untuk datang ke kantin yang letaknya agak jauh dari kamar apabila mereka ingin membeli
P : Jadi penjualan kantin sepi donk?
PB : Memang kantin kelihatannya sepi tetapi penjualan tetap stabil. Bahkan kontribusi pendapatan yang disumbangkan oleh kantin merupakan terbesar kedua setelah pendapatan penyewaan kamar. Kebanyakan dari para tamu memesan room service dari kamar.
P : Ooooo… begitu ya Pak. Berarti room service memegang peranan penting
dari segi penjualan kantin? PB : Ya bisa dikatakan begitu.
P : Kembali ke masalah minibar. Bagaimana dampak peniadaan fasilitas ini
terhadap pendapatan hotel?
PB : Setelah ditutup ya ndak ada lagi pendapatan dari sana. Sebenarnya sih sayang sekali saya meniadakan fasilitas ini. Tetapi apa boleh buat. Pengontrolan minibar merepotkan dan sering kali kecolongan. Maklum
hotel ini kan masih memakai sistem tradisional.
P : Sehubungan masalah yang Bapak keluhkan mengenai minibar, kami
mempunyai ide untuk mengatasinya. Bagaimana kalau minibar dikirim ke
kamar sesuai dengan pesanan tamu. Delivery begitu lho pak.
PB : Maksudnya? Tolong dijelaskan ya.
P : Begini Pak. Barang-barang minibar tidak lagi diletakkan di dalam kamar
melainkan daftar menunya saja. Jika tamu ingin memesan barang tersebut, tamu dapat menghubungi petugas kantin untuk mengirimkannya. Jadi kita menerapkan konsep minibar delivery. Kami rasa sistem delivery ini akan
berhasil dijalankan mengingat banyaknya tamu hotel yang memesan room
service ke kamar.
PB : Wah ide kalian menarik juga. Cukup masuk akal dijalankan. Tapi bagaimana ya dengan reaksi tamu-tamu hotel?
P : Untuk mengetahui reaksi tamu-tamu, kami akan menyebarkan kuesioner. Kemudian kami akan mengolah datanya yang hasilnya nanti akan kami laporkan kepada Bapak.
PB : Okay. Kalau tamu-tamu saya menyukai fasilitas ini dan pendapatan hotel saya meningkat maka saya akan terus menjalankan ide kalian ini. Mohon
maaf karena sebentar lagi saya ada rapat. Apa ada yang lain lagi yang bisa saya bantu?
P : Kami rasa informasi yang telah Bapak berikan sudah cukup. Terima kasih atas kesediaan Bapak untuk meluangkan waktu bagi kami. Selamat siang. PB : Selamat siang.
Lampiran 2: Wawancara Dengan Manajer Minimarket Hotel Jember Indah
Tanggal 21 November 2005
Penulis (P) : Selamat siang Ibu Luluk
Ibu Luluk (IL) : Selamat siang, ada yang bisa saya bantu?
P : Begini Bu, kami selaku mahasiswa Universitas Kristen Petra Surabaya ingin melakukan penelitian di hotel ini sebagai tugas akhir dan kami memerlukan bantuan Ibu untuk membagi beberapa informasi mengenai keadaan kantin hotel.
IL : Tentu saja. Informasi apa yang bisa saya berikan? P : Bagaimana keadaan kantin di hotel ini?
IL : Cukup ramai sih, walaupun sekarang kelihatannya sepi kan. Tamu-tamu jarang yang makan di kantin, mereka biasanya memesan room service.
Mungkin karena letak kantin yang lumayan jauh jadi para tamu malas untuk makan di kantin.
P : Jauh? Jadi letaknya kantin tidak strategis ya?
IL : Dulunya letak kantin berada di tengah-tengah hotel. Tapi setelah pak Bambang melakukan ekspansi jumlah kamar, maka jadinya gak di tengah lagi.
P : Ooo... begitu? Kembali ke room service. Menu apa saja yang dihidangkan di
kantin hotel Jember Indah?
IL : Lumayan banyak. Ada masakan Indonesia seperti nasi pecel, nasi soto, nasi rawon. Ada masakan Chinese seperti nasi goreng, tamie goreng, cap jay. P : Kalau harganya? Apakah lebih mahal daripada makan di kantin?
IL : Tentu saja. Kami charge sebesar 10%.
P : Jadi 10% service charge itu sebagai ongkos ngantar makanan ya, bu?
IL : Iya. Selama sebulan dikumpulkan. Terus akhir bulan dibagi rata pada semua waiter. Biar adil.
P : Wah… tambah semangat kerjanya. Lalu barang apa saja yang dijual di kantin ini?
IL : Ada snack, softdrink, minuman penambah tenaga, rokok, minuman
beralkohol, kondom, obat-obatan, shampoo dan sabun.
P : Dari semua barang tersebut, barang apa yang diminati oleh tamu?
IL : Jualan kita yang paling laku adalah rokok. Selain itu tamu-tamu juga sering membeli minuman penambah tenaga dan beralkohol.
P : Jadi ketiga jenis barang ini yang merupakan hot item di kantin?
IL : Ya bisa dibilang begitu.
P : Sekarang kami mau menanyakan tentang pengadaan barang minimarket.
Bagaimana sistem pembelian di kantin hotel ini?
IL : Yang membeli atau kulakan adalah ibu Melanie selaku manajer kantin. Beliau jago lho kalo cari barang murah. Terus ibu Melanie akan memberi label harga dan stempel khusus pada tiap barang.
P : Stempel khusus? Buat apa?
IL : Itu merupakan tanda bahwa barang tersebut berasal dan sudah di cek sama ibu Melanie. Jadi kalau beliau tahu kalau ada barang yang bukan berasal dari dirinya.
P : Oooo.. Jadi itu tindakan pencegahan sebelum dicurangi bawahan ya? IL : Iya.
P : Lalu apakah ibu Melanie sendiri yang mengecek dan mencatat barang-barang yang akan dibeli?
IL : Bukan. Saya yang melakukannya. Biasanya sebulan sekali saya mengecek gudang dan mencatat barang-barang yang perlu dibeli kemudian memberikan catatan itu ke beliau.
P : Sedikit menyinggung masalah penyimpanan barang, ibu Luluk pasti menerapkan sistem FIFO kan?
IL : Iya. Jadi waktu saya beli barang saya akan mengecek kadaluarsa barangnya. Kemudian saya menata barang-barang di gudang berdasarkan urutan kadaluarsa barang. Yang paling lama kadaluarsanya saya taruh belakang. Yang lebih dahulu saya taruh depan.
P : Kalau boleh, kami mau melihat gudangnya. IL : Silahkan. Lewat sini.
P : Tidak apa.
IL : Ini kartu stok gudang (sambil mengambil kartu stok). Jumlah ini harus sama dengan keadaan fisiknya. Kalau di kartu tertulis 10 buah, maka di gudang harus ada 10 buah juga.
P : Iya. Untuk mempermudah pengecekan ya? Hmm.. Apakah hanya orang tertentu saja yang boleh masuk sini?
IL : Iya. Hanya saya dan ibu Melanie. Ini demi keamanan. Kalau ada yang hilang di gudang ini maka saya yang bertanggung jawab.
P : Apakah pernah kecolongan?
IL : Selama saya disini sih... belum pernah ada.
P : Hmmm bagaimana dengan barang yang ada di etalase itu? Siapa yang bertanggung jawab?
IL : Yang bertanggung jawab adalah cashier. Mereka yang mempunyai kunci
etalase. Jadi kalau ada yang kecolongan, maka saya meminta pertanggung jawaban dari mereka.
P : Oo... begitu ya. Barang-barang di etalase itu berasal dari gudang ya?
IL : Iya. Cahier tiap malam akan mencatat barang-barang yang laku. Kemudian
besok pagi mereka menyerahkan ke saya dan saya ambilkan lagi. Jumlah barang sesuai dengan yang telah ditetapkan ibu Melanie. Namanya par stock.
P : Jumlah tiap item berbeda-beda kan?
IL : Iya. Sesuai dengan tingkat laku barang. Kalau barang itu merupakan hot item yang banyak lakunya maka angka par stocknya tinggi.
P : Bagaimana penjualan item minimarket? Apakah banyak peminatnya?
IL : Cukup banyak. Tapi pendapatan dari room service tetap yang paling banyak.
P : Hmm.. Sebenarnya kami ke sini mau menawarkan sistem baru untuk meningkatkan penjualan minimarket. Dan juga dalam rangka pengerjaan
skripi kami.
IL : Oya?? Sistem apa?
P : Kami menggabungkan konsep delivery service dan minimarket. Jadi di
dalam tiap kamar akan ditaruh menu minimarket selain menu room service
yang sudah ada. Tamu tinggal menelpon jika ingin memesan barang yang diinginkan dan waiter kantin yang akan mengantarkan ke kamar tamu.
Karena praktis dan tamu merasa mendapatkan barang yang diinginkan tanpa keluar kamar maka kami sebut Minibar Delivery Service (MBDS).
IL : Hmm... apa saja yang perlu disiapkan untuk menjalankan sistem ini?
P : Mudah saja. Tinggal print menu saja dan disebar di tiap kamar. Untuk promosinya ibu Luluk bisa memasang poster di sini (kantin) dan di resepsionis. Dan juga promosi lewat karyawan hotel juga bisa. Resepsionis menginformasikan ke tiap tamu yang check in bahwa mereka bisa memesan
item minimarket dari kamar. Mengenai menu kami bisa membantu
membuatkannya.
IL : Hmm.. boleh juga. Tapi apakah kalian sudah meminta ijin bapak Bambang? P : Sudah.
IL : Kalau begitu saya sih boleh saja. Tapi bagaimana karyawannya? Apakah perlu ada penambahan? Kalau bisa jangan ada penambahan.
P : Kami harap juga tidak. Maka dari itu kami mau minta tolong pada ibu Luluk untuk mencatat jumlah pesanan room service dan yang makan di kantin
selama seminggu beserta jam berapa saja mereka memesan. Kami akan mencoba menghitung apakah perlu menambah jumlah karyawan apa tidak. IL : Kalau saya rasa sih pasti cukup. Soalnya waiter kantin banyak nganggur nya.
Pokoknya dijalankan dulu saja ya. P : Iya. Kami rasa juga cukup.
IL : Okay. Rencananya kapan dijalankan? Jangan bulan depan ya.. Belum persiapan.
P : Iya. Bulan Januari awal. Nanti saya minta tolong ibu melatih karyawannya ya... Dan juga mengkoordinasi sama departemen lain.
IL : Tentu saja.
P : Kalau begitu terima kasih atas waktu dan informasinya. Kami pamit dulu. Bulan Januari kami akan datang untuk observasi. Kalau ada masalah mohon dihubungi ya bu. Oya boleh tidak nanti kami hubungi lewat telpon kalau ada yang kami mau tanyakan?
IL : Boleh saja. Sudah tau nomer HP saya kan? P : Sudah. Selamat siang ibu Luluk.
Lampiran 3: Wawancara Dengan Manajer Minimarket Hotel Jember Indah
Tanggal 28 Februari 2006
Penulis (P) : Selamat siang Ibu Luluk Ibu Luluk (IL) : Selamat siang
P : Bagaimana kabarnya Bu? IL : Baik.
P : Sebenarnya kami datang untuk menanyakan bagaimana jalannya Minibar
Delivery Service di hotel Jember Indah ini. Apakah Ibu Luluk ada waktu?
IL : O… Tentu saja ada. Pertanyaan apa yang kira-kira bisa saya jawab?
P : Begini Bu. Pertama-tama kami ingin menanyakan bagaimana cara hotel Jember Indah memperkenalkan fasilitas MBDS ini kepada tamu?
IL : Bermacam-macam cara kami lakukan agar tamu dapat mengenal fasilitas ini, antara lain pada saat tamu check in, receptionist akan melakukan promosi
mengenai MBDS serta menginformasikan bagaimana cara kerja dari MBDS ini. Pihak hotel juga menugaskan para bellman untuk menginformasikan
fasilitas ini kepada para tamu ketika mengantar tamu ke kamar hotel.Selain itu kami juga memasang poster yang mengiklankan tentang MBDS yang dipasang di area hotel, seperti di lobi hotel dan kantin.
P : Bagaimana respon para tamu dengan adanya MBDS ini?
IL : Alhamdulilah. Respon yang diberikan oleh para tamu sangat baik. Mereka senang sekali dan sangat berminat dengan fasilitas ini. Menurut mereka fasilitas ini sangat praktis karena mereka tidak perlu datang ke kantin apabila ingin membeli sesuatu
P : Kira-kira ada berapa penelpon ke kantin yang memesan MBDS dalam sehari? IL : Waa… Kalau itu si tergantung. Pada awal fasilitas ini diadakan (bulan
Januari 2006) tamu yang memesan MBDS tidak terlalu banyak mungkin hanya sekitar 6 sampai 7 penelpon dalam sehari. Tetapi di bulan Februari ini mulai ada peningkatan kira-kira 7 sampai 8 penelpon dalam sehari. Mudah-mudahan di bulan Maret nanti peminat MBDS semakin bertambah.
IL : Kalau jam-jam sibuknya tidak bisa diperkirakan. Kadang pagi-pagi sekali kantin baru dibuka sudah ada yang pesan. Kebanyakan tamu (sekitar 50%) yang memesan room service juga memesan item MBDS.
P : Barang-barang MBDS apa saja yang sering dipesan oleh tamu?
IL : Ehm… Biasanya barang-barang yang sering dipesan antara lain bir, rokok,
soft drink, kondom, dan krupuk.
P : Dengan adanya fasilitas MBDS ini apakah berpengaruh pada pendapatan
room service ?
IL : Maksudnya?
P : Apakah dengan adanya MBDS peminat room service berkurang?
IL : Tidak kok. Room service tetap banyak peminatnya seperti biasanya.
P : Lalu apakah MBDS mengganggu kelancaran pelayanan dine-in atau tamu
yang makan di kantin?
IL : Dalam hal ini juga tidak terlalu berpengaruh. Jika pesanan MBDS dan room
service banyak, paling tidak harus ada satu waiter yang tersisa di kantin
untuk melayani tamu yang makan di kantin. Jika pada saat yang sama tamu yang datang ke kantin juga banyak maka saya sebagai manejer kantin juga ikut turun tangan membantu. Bahkan kadang-kadang tukang masak (cook
helper) yang ada di dapur pun ikut mengantarkan makanan. Dengan catatan
apabila tugasnya di dapur telah selesai. Ya intinya kita semua yang bekerja di kantin saling membantu satu dengan yang lainnya.Tetapi kejadian seperti ini jarang sekali terjadi kok.
P : Jadi selama MBDS dijalankan kejadian ini pernah terjadi?
IL : Pernah. Tetapi saya lupa pastinya kapan soalnya jarang sekali terjadi. Pernah dulu kalau tidak sekali ya dua kali waktu ada rombongan tamu hotel. Itu lho pada waktu beberapa hari setelah banjir bandang di Rambipuji banyak rombongan dari berbagai wilayah menginap di sini. Otomatis pada waktu itu kita sampai kewalahan karena banyak tamu yang datang untuk makan di kantin dan pesannya yang aneh-aneh.
P : Maksudnya?
IL : Maksud saya jumlah mereka kan banyak, bisa sampai 15 orang dan pesanan mereka berbeda-beda.
P : Ooo….begitu. Kira-kira berapa pesanan room service dalam sehari dan pada
pukul berapa sajakah yang menjadi jam-jam sibuk pemesanan room sevice?
IL : Dalam sehari pesanan room service kira-kira dapat mencapai 15 sampai 20
pesanan. Jam-jam sibuk room service biasanya dimulai pada saat makan
pagi sekitar pukul 07.00 sampai 09.00. Lalu pada saat makan siang pukul 12.00 sampai 15.00. Dan pada saat jam makan malam pukul 19.00 sampai 22.00.
P : Apakah ada kendala atau masalah yang ditimbulkan oleh MBDS sehingga mengganggu jalannya kerja di kantin?
IL : Alhamdulilah….. sampai sekarang masih belum ada kendala yang berarti. Malah dengan adanya MBDS ini kerja para waiter dapat dimaksimalkan
atautidak mempunyai banyak waktu untuk mengganggur. Selain itu MBDS juga dapat meningkatkan penjualan kantin, khususnya minimarket
P : Apakah ada complaint yang dilontarkan oleh para tamu mengenai fasilitas
MBDS ini?
IL : Kalau complaint mengenai masalah lama pengiriman si belum ada. Karena
biasanya kami selalu menginformasikan kepada tamu apabila kami tidak dapat mengirimkan pesanan dalam waktu 10 menit dikarenakan pada saat yang bersamaan pesanan room service atau MBDS sedang ramai. Tetapi
pernah ada complaint bahwa pesanan MBDS tidak sampai ke kamar. Setelah
diselidiki ternyata tamu tersebut tidak memesan MBDS dengan menelpon ke kantin melainkan langsung memesan melalui bellman yang tidak sengaja ia
temui di area hotel. Dan room boy tersebut lupa menyampaikan pesanan
tersebut ke petugas kantin
P : Ooo.. begitu. Kalau begitu terima kasih banyak Ibu Luluk atas bantuannya. Kami pamit dulu. Selamat siang.
Lampiran 4: Wawancara Dengan PemilikHotel Jember Indah Tanggal 3 April 2006
Penulis (P) : Selamat siang Pak Bambang.
Pak Bambang (PB) : Selamat siang. Ada yang bisa saya bantu?
P : Sebenarnya kami datang untuk menanyakan bagaimana pendapat bapak mengenai MBDS setelah diterapkan di hotel Jember Indah?
PB : Pendapat saya mengenai MBDS adalah fasilitas ini dapat memberikan peningkatan kualitas bagi tamu-tamu hotel saya. Selain itu barang-barang
minibar saya tidak lagi mengalami kecolongan karena diambil oleh
karyawan atau tamu yang tidak bertanggung jawab. P : Lalu bagaimana dari segi laba?
PB : Kalau dari segi laba tentu saja pendapatan F&B di hotel Jember Indah mengalami peningkatan. Dulu kalau tidak ada MBDS kontribusi pendapatan dari F&B hanya diperoleh dari room service, minimarket, dine-in. Sekarang
berhubung ada MBDS ya pendapatan dari F&B ikut meningkat.
P : Apakah dalam pelaksanaannya MBDS sering mengalami hambatan atau mengganggu sistem kerja di departemen lain di hotel Jember Indah?
PB : Setahu saya selama ini sistem kerja di departemen lain berjalan seperti biasa dan tidak mengalami gangguan meskipun MBDS diterapkan. Paling-paling hanya tugas karyawan kantin saja yang menjadi bertambah sibuk. Tapi hal itu masih bisa diatasi dan tidak memerlukan penambahan tenaga kerja. P : Ooo… Begitu ya Pak. Kalau begitu kami akan melaporkan hasil kuesioner
yang kami sebarkan kepada 50 orang yang telah menggunakan fasilitas MBDS di hotel Jember Indah tentang apakah MBDS mampu memberi nilai tambah (added value) bagi tamu hotel Jember Indah atau tidak. Nilai ini
terdiri dari nilai ekonomis, fungsional, dan emosional. Ini Pak hasil laporannya. (penulis menyerahkan laporan hasil perhitungan kuesioner) PB : (Pak Bambang melihat laporan perhitungan kuesioner). Bisa tolong
dijelaskan.
P : Tentu saja. Begini Pak, dari hasil perhitungan kuesioner diperoleh hasil bahwa 92% pernyataan mengenai nilai ekonomis disetujui oleh responden,
93.20% pernyataan mengenai nilai fungsional disetujui oleh responden, dan 94% pernyataan mengenai nilai emosional disetujui oleh responden. Jadi dapat diambil kesimpulan bahwa tamu-tamu hotel Jember Indah mengganggap fasilitas MBDS mampu memberikan nilai tambah, baik itu dari nilai ekonomis, fungsional, maupun emosional.
PB : Jadi hal ini bisa dianggap tamu-tamu hotel saya menyukai fasilitas ini? P : Ya bisa dikatakan demikian. Lalu kami juga melakukan analisa dari segi laba
yang didapat dengan membandingkan laporan keuangan pada waktu hotel Jember Indah menerapkan minibar konvensional dengan pada waktu
diterapkannya MBDS. (Penulis menyerahkan perbandingan laporan keuangan).
PB : (Pak Bambang melihat perbandingan laporan keuangan).
P : Kami membandingkan laporan keuangan minibar pada bulan Januari sampai
Maret 2001 dengan laporan keuangan MBDS pada bulan Januari sampai Maret 2006. Bila diamati laporan keuangan pada waktu diterapkannya
minibar konvensional menunjukkan angka minus. Hal ini berarti minibar
konvensional mengakibatkan kerugian pada hotel Jember Indah.
PB : Iya iya. Saya ingat sistem minibar ini ga ada untungnya buat hotel saya.
Malah saya harus tekor.
P : Tetapi kalau Bapak melihat laporan keuangan MBDS, pada bulan Januari 2006 laba yang disumbangkan oleh MBDS sebesar 14.55% terhadap laba kantin dan 0.65% terhadap laba keseluruhan hotel.
PB : Hmm... iya iya.
P : Kemudian pada bulan Februari 2006 kontribusi laba yang disumbangkan oleh MBDS meningkat menjadi 14.54% terhadap laba kantin dan 0.71% terhadap laba keseluruhan hotel. Sedangkan pada bulan Maret 2006 laba yang disumbangkan MBDS sebesar 15.19% terhadap laba kantin dan 0.78% terhadap laba keseluruhan hotel.
PB : Hmm... iya.
P : Selain itu kami juga melakukan analisa matrik untuk menguji layak tidaknya melanjutkan MBDS sebagai layanan permanen yang menguntungkan (dalam
hal ini mendatangkan laba) sekaligus menambah nilai bagi konsumen. (penulis memperlihatkan matrik yang telah dibuat)
PB : (Pak Bambang mengamati matrik tersebut). Bisa tolong diterangkan apa artinya.
P : O… tentu saja. Begini Pak, matrik ini terdiri dari 4 kuadran, kuadran I berarti MBDS memberikan kontribusi laba bagi hotel tetapi tidak memberikan added value bagi tamu hotel Jember Indah. Hal ini menurut
kami MBDS bisa terus dilanjutkan tetapi perlu diadakan analisa lebih lanjut mengapa MBDS tidak memberikan added value. Kuadran II berarti MBDS
memberikan kontribusi laba bagi hotel dan memberikan added value bagi
tamu hotel Jember Indah. Hal ini menurut kami MBDS layak dijadikan sebagai layanan permanen yang menguntungkan sekaligus menambah nilai bagi konsumen.
PB : Hmm… kemudian bagaimana dengan kuadran yang lain?
P : Kuadran III menunjukkan MBDS tidak memberikan kontribusi laba dan tidak memberikan added value bagi tamu hotel Jember Indah. Jika terjadi
situasi seperti ini maka menurut kami MBDS tidak layak untuk dilanjutkan sebagai layanan permanen karena tidak menguntungkan dari segi finansial bagi hotel dan tidak memberikan nilai bagi tamu hotel Jember Indah. Sedangkan kuadran IV memperlihatkan MBDS tidak memberikan kontribusi laba tetapi memberikan added value bagi tamu hotel Jember Indah. Pada
situasi seperti ini menurut kami untuk melanjutkan MBDS sebagai layanan permanen di hotel Jember Indah perlu diadakan analisa lebih lanjut karena dari segi finansial MBDS tidak memberikan keuntungan bagi hotel tetapi memberikan nilai bagi tamu hotel Jember Indah.
PB : Hmm… Begitu ya….
P : Setelah kami melakukan analisa mengenai customer value MBDS dan
analisa laporan keuangan MBDS, maka dapat dilihat di matrik bahwa pelaksanaan MBDS terletak pada kuadran II. Sehingga kami sebagai penulis mengambil kesimpulan bahwa MBDS adalah fasilitas yang layak dilanjutkan sebagai layanan permanen di hotel Jember Indah karena memberikan kontribusi laba bagi hotel dan memberikan added value bagi
tamu hotel Jember Indah. Tetapi mengenai keputusan akhir apakah MBDS akan terus dilanjutkan sebagai layanan permanen atau tidak tetap pada keputusan manajerial Bapak selaku pemilik dan pimpinan hotel Jember Indah.
PB : Begitu ya. Bisa beri waktu saya sebentar untuk berpikir. Ya kira-kira 1 jam P : Tentu saja Pak. Kalau begitu kami tinggal dulu supaya Bapak dapat berpikir
dengan tenang. Permisi Pak. PB : Ya silahkan.
Setelah menunggu kira-kira satu jam, penulis kembali ke kantor Bapak Bambang. P : Permisi Pak
PB : Ya silahkan duduk.
Hmm... Setelah saya pikir-pikir, ga ada ruginya juga kalau saya tetap melanjutkan MBDS ini sebagai layanan permanen di hotel saya. Karena selain mendatangkan keuntungan, fasilitas ini juga mendatangkan nilai tambah bagi tamu-tamu saya.
P : Jadi Bapak selaku pimpinan setuju kalau MBDS tetap dilaksanakan di hotel Bapak?
PB : Iya, saya setuju. Terima kasih lho atas ide kalian ini, kalau tidak ada ide MBDS dari kalian mungkin sampai sekarang hotel saya tidak mempunyai fasilitas minibar lagi.
P : Sama-sama, Pak. Justru kami yang berterima kasih karena diperbolehkan untuk mencoba menerapkan sistem baru kami dan mengadakan penelitian di hotel Jember Indah ini. Selamat siang.
PB : Selamat siang. Oya semoga skripsi kalian berjalan dengan lancar dan mendapat nilai yang baik.
Lampiran 5: Laporan Laba Rugi Hotel dan Kantin Bulan Januari - Maret 2001
Laporan Laba Rugi Hotel (Januari 2001)
KAMAR Pendapatan kamar 128,023,200.00 Biaya: Lena 906,475.00 Jatah tamu 1,418,040.00 Listrik 6,059,763.00 Telepon 342,569.00 Air 79,884.00 Gaji 20,435,600.00 Kerusakan/Kehilangan 1,875,650.00 Lain-lain 10,208,338.00 + Total biaya 41,326,319.00 -Laba/Rugi Kamar 86,696,881.00 KANTIN Pendapatan kantin 19,560,675.00 Biaya: Bahan baku 11,211,352.00 Air 8,876.00 Listrik 121,400.00 Telepon 29,910.00 Gaji 3,624,200.00 Kerusakan/Kehilangan 627,450.00 Lain-lain 328,000.00 + Total biaya 15,951,188.00 -Laba/Rugi Kantin 3,609,487.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 325,000.00 +
Laporan Laba Rugi Hotel (Februari 2001) KAMAR Pendapatan kamar 120,843,900.00 Biaya: Lena 799,225.00 Jatah tamu 1,271,160.00 Listrik 6,810,777.00 Telepon 338,575.00 Air 79,884.00 Gaji 18,967,540.00 Kerusakan/Kehilangan 1,134,000.00 Lain-lain 7,261,368.00 + Total biaya 36,662,529.00 -Laba/Rugi Kamar 84,181,371.00 KANTIN Pendapatan kantin 20,429,300.00 Biaya: Bahan baku 13,350,970.00 Air 8,876.00 Listrik 132,468.00 Telepon 29,910.00 Gaji 3,830,000.00 Kerusakan/Kehilangan 664,750.00 Lain-lain 373,400.00 + Total biaya 18,390,374.00 -Laba/Rugi Kantin 2,038,926.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 650,000.00 +
Laporan Laba Rugi Hotel (Maret 2001) KAMAR Pendapatan kamar 121,862,350.00 Biaya: Lena 902,493.00 Jatah tamu 1,461,240.00 Listrik 6,220,940.00 Telepon 323,757.00 Air 79,884.00 Gaji 18,401,214.00 Kerusakan/Kehilangan 2,178,500.00 Lain-lain 10,199,120.00 + Total biaya 39,767,148.00 -Laba/Rugi Kamar 82,095,202.00 KANTIN Pendapatan kantin 21,572,450.00 Biaya: Bahan baku 12,850,571.00 Air 8,876.00 Listrik 114,539.00 Telepon 29,910.00 Gaji 3,848,750.00 Kerusakan/Kehilangan 632,600.00 Lain-lain 398,475.00 + Total biaya 17,883,721.00 -Laba/Rugi Kantin 3,688,729.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 0 +
Laporan Laba Rugi Kantin (Januari 2001)
F&B
Pendapatan dine-in 4,628,725.00 Pendapatan room service 8,253,250.00 +
Total pendapatan F&B 12,881,975.00 100.00% Biaya: Listrik 109,260.00 0.85% Air 8,876.00 0.07% Gaji 3,261,780.00 25.32% Telepon 26,919.00 0.21% Bahan baku 6,438,600.00 49.98% Lain-lain 248,000.00 1.93% Kerusakan/Kehilangan 190,000.00 + 1.47% Total biaya 10,283,435.00 - 79.83% Laba/Rugi F&B 2,598,540.00 20.17% MINIMARKET Pendapatan minimarket 5,137,950.00 100.00% Biaya: Bahan baku 3,668,790.00 71.41% Listrik 12,140.00 0.24% Gaji 271,815.00 5.29% Telepon 1,495.50 0.03% Kerusakan/Kehilangan 12,250.00 0.24% Lain-lain 54,500.00 + 1.06% Total biaya 4,020,990.50 - 78.26% Laba/Rugi Minimarket 1,116,959.50 21.74% MINIBAR Pendapatan minibar 1,540,750.00 100.00% Biaya: Bahan baku 1,103,962.00 71.65% Gaji 90,605.00 5.88% Telepon 1,495.50 9.71% Kerusakan/Kehilangan 425,200.00 27.60% Lain-lain 25,500.00 + 1.66% Total biaya 1,646,762.50 - 106.88% Laba/Rugi Minibar -106,012.50 + -6.88% LABA/RUGI KANTIN 3,609,487.00
Laporan Laba Rugi Kantin (Februari 2001)
F&B
Pendapatan dine-in 4,286,750.00 Pendapatan room service 7,546,700.00 +
Total pendapatan F&B 11,833,450.00 100.00% Biaya: Listrik 119,221.20 1.01% Air 8,876.00 0.08% Gaji 3,447,000.00 29.13% Telepon 26,919.00 0.23% Bahan baku 6,899,250.00 58.30% Lain-lain 319,000.00 2.70% Kerusakan/Kehilangan 240,000.00 + 2.03% Total biaya 11,060,266.20 - 93.47% Laba/Rugi F&B 773,183.80 6.53% MINIMARKET Pendapatan minimarket 7,228,350.00 100.00% Biaya: Bahan baku 5,475,325.00 75.75% Listrik 13,246.80 0.18% Gaji 287,250.00 3.97% Telepon 1,495.50 0.02% Kerusakan/Kehilangan 12,000.00 0.17% Lain-lain 24,750.00 + 0.34% Total biaya 5,814,067.30 - 80.43% Laba/Rugi Minimarket 1,414,282.70 19.57% MINIBAR Pendapatan minibar 1,367,500.00 100.00% Biaya: Bahan baku 976,395.00 71.40% Gaji 95,750.00 7.00% Telepon 1,495.50 0.11% Kerusakan/Kehilangan 412,750.00 30.18% Lain-lain 29,650.00 + 110.86% Total biaya 1,516,040.50 -Laba/Rugi Minibar -148,540.50 + -10.86% LABA/RUGI KANTIN 2,038,926.00
Laporan Laba Rugi Kantin (Maret 2001)
F&B
Pendapatan dine-in 6,671,850.00 Pendapatan room service 7,247,500.00 +
Total pendapatan F&B 13,919,350.00 100.00% Biaya: Listrik 103,085.10 0.74% Air 8,876.00 0.06% Gaji 3,463,875.00 24.89% Telepon 26,919.00 0.19% Bahan baku 7,086,125.00 50.91% Lain-lain 248,200.00 1.78% Kerusakan/Kehilangan 67,000.00 + 0.48% Total biaya 11,004,080.10 - 79.06% Laba/Rugi F&B 2,915,269.90 20.94% MINIMARKET Pendapatan minimarket 6,152,850.00 100.00% Biaya: Bahan baku 4,679,846.00 76.06% Listrik 11,453.90 0.19% Gaji 288,656.25 4.69% Telepon 1,495.50 0.02% Kerusakan/Kehilangan 35,600.00 0.58% Lain-lain 125,675.00 + 2.04% Total biaya 5,142,726.65 - 83.58% Laba/Rugi Minimarket 1,010,123.35 16.42% MINIBAR Pendapatan minibar 1,500,250.00 100.00% Biaya: Bahan baku 1,084,600.00 72.29% Gaji 96,218.75 6.41% Telepon 1,495.50 0.10% Kerusakan/Kehilangan 530,000.00 35.33% Lain-lain 24,600.00 + 1.64% Total biaya 1,736,914.25 - 115.77% Laba/Rugi Minibar -236,664.25 + -15.77% LABA/RUGI KANTIN 3,688,729.00
Lampiran 6: Laporan Laba Rugi Hotel dan Kantin Bulan Januari - Maret 2006
Laporan Laba Rugi Hotel (Januari 2006)
KAMAR Pendapatan kamar 162,745,000.00 Biaya: Lena 1,098,645.00 Jatah tamu 1,766,800.00 Listrik 7,571,600.00 Telepon 390,718.00 Air 99,770.00 Gaji 24,981,357.00 Kerusakan/Kehilangan 2,300,540.00 Lain-lain 11,058,650.00 + Total biaya 49,268,080.00 -Laba/Rugi Kamar 113,476,920.00 KANTIN Pendapatan kantin 25,674,950.00 Biaya: Bahan baku 14,931,661.00 Air 10,000.00 Listrik 138,177.00 Telepon 60,340.00 Gaji 4,534,166.00 Kerusakan/Kehilangan 201,600.00 Lain-lain 500,400.00 + Total biaya 20,376,344.00 -Laba/Rugi Kantin 5,298,606.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 0 +
Laporan Laba Rugi Hotel (Februari 2006) KAMAR Pendapatan kamar 149,445,000.00 Biaya: Lena 988,770.00 Jatah tamu 1,505,000.00 Listrik 6,912,785.00 Telepon 412,601.00 Air 99,770.00 Gaji 22,566,195.00 Kerusakan/Kehilangan 1,254,450.00 Lain-lain 7,705,125.00 + Total biaya 41,444,696.00 -Laba/Rugi Kamar 108,000,304.00 KANTIN Pendapatan kantin 25,397,340.00 Biaya: Bahan baku 14,989,968.00 Air 10,000.00 Listrik 154,690.00 Telepon 60,340.00 Gaji 4,336,102.00 Kerusakan/Kehilangan 153,000.00 Lain-lain 114,900.00 + Total biaya 19,819,000.00 -Laba/Rugi Kantin 5,578,340.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 375,000.00 +
Laporan Laba Rugi Hotel (Maret 2006) KAMAR Pendapatan kamar 153,550,000.00 Biaya: Lena 1,074,780.00 Jatah tamu 1,842,480.00 Listrik 7,139,610.00 Telepon 414,558.00 Air 99,770.00 Gaji 23,338,500.00 Kerusakan/Kehilangan 1,903,800.00 Lain-lain 9,058,550.00 + Total biaya 44,872,048.00 -Laba/Rugi Kamar 108,677,952.00 KANTIN Pendapatan kantin 23,156,300.00 Biaya: Bahan baku 13,361,931.00 Air 10,000.00 Listrik 146,780.00 Telepon 60,340.00 Gaji 3,389,096.00 Kerusakan/Kehilangan 154,100.00 Lain-lain 160,800.00 + Total biaya 17,283,047.00 -Laba/Rugi Kantin 5,873,253.00 PENDAPATAN LAIN-LAIN
Pendapatan sewa aula 375,000.00 +
Laporan Laba Rugi Kantin (Januari 2006)
F&B
Pendapatan dine-in 5,954,750.00 Pendapatan room service 10,348,900.00 +
Total pendapatan F&B 16,303,650.00 100.00% Biaya: Listrik 124,360.00 0.76% Air 10,000.00 0.06% Gaji 4,080,749.40 25.03% Telepon 54,306.00 0.33% Bahan baku 8,314,861.00 51.00% Lain-lain 339,000.00 2.08% Kerusakan/Kehilangan 150,000.00 + 0.92% Total biaya 13,073,276.40 - 80.19% Laba/Rugi F&B 3,230,373.60 19.81% MINIMARKET Pendapatan minimarket 5,945,600.00 100.00% Biaya: Bahan baku 4,198,250.00 70.61% Listrik 13,817.00 0.23% Gaji 340,062.45 5.72% Telepon 3,017.00 0.05% Kerusakan/Kehilangan 34,600.00 0.58% Lain-lain 60,500.00 + 1.02% Total biaya 4,650,246.45 - 78.21% Laba/Rugi Minimarket 1,295,353.55 21.79% MBDS Pendapatan MBDS 3,425,700.00 100.00% Biaya: Bahan baku 2,418,550.00 70.60% Gaji 113,354.15 3.31% Telepon 3,017.00 0.09% Kerusakan/Kehilangan 17,000.00 0.50% Lain-lain 100,900.00 + 2.95% Total biaya 2,652,821.15 - 77.44% Laba/Rugi MBDS 772,878.85 + 22.56% LABA/RUGI KANTIN 5,298,606.00
Laporan Laba Rugi Kantin (Februari 2006)
F&B
Pendapatan dine-in 5,987,390.00 Pendapatan room service 9,560,400.00 +
Total pendapatan F&B 15,547,790.00 100.00% Biaya: Listrik 139,221.00 0.90% Air 10,000.00 0.06% Gaji 3,902,491.80 25.10% Telepon 54,306.00 0.35% Bahan baku 7,960,468.00 51.20% Lain-lain 45,000.00 0.29% Kerusakan/Kehilangan 120,000.00 + 0.77% Total biaya 12,231,486.80 - 78.67% Laba/Rugi F&B 3,316,303.20 21.33% MINIMARKET Pendapatan minimarket 6,459,050.00 100.00% Biaya: Bahan baku 4,605,300.00 71.30% Listrik 15,469.00 0.24% Gaji 325,207.65 5.03% Telepon 3,017.00 0.05% Kerusakan/Kehilangan 23,000.00 0.36% Lain-lain 35,900.00 + 0.56% Total biaya 5,007,893.65 - 77.53% Laba/Rugi Minimarket 1,451,156.35 22.47% MBDS Pendapatan MBDS 3,390,500.00 100.00% Biaya: Bahan baku 2,424,200.00 71.50% Gaji 108,402.55 3.20% Telepon 3,017.00 0.09% Kerusakan/Kehilangan 10,000.00 0.29% Lain-lain 34,000.00 + 1.00% Total biaya 2,579,619.55 - 76.08% Laba/Rugi MBDS 810,880.45 23.92% LABA/RUGI KANTIN 5,578,340.00
Laporan Laba Rugi Kantin (Maret 2006)
F&B
Pendapatan dine-in 4,890,600.00 Pendapatan room service 9,056,300.00 +
Total pendapatan F&B 13,946,900.00 100.00% Biaya: Listrik 132,102.00 0.95% Air 10,000.00 0.07% Gaji 3,050,186.40 21.87% Telepon 54,306.00 0.39% Bahan baku 6,833,981.00 49.00% Lain-lain 58,000.00 0.42% Kerusakan/Kehilangan 100,500.00 + 0.72% Total biaya 10,239,075.40 - 73.41% Laba/Rugi F&B 3,707,824.60 26.59% MINIMARKET Pendapatan minimarket 5,648,900.00 100.00% Biaya: Bahan baku 4,005,000.00 70.90% Listrik 14,678.00 0.26% Gaji 254,182.20 4.50% Telepon 3,017.00 0.05% Kerusakan/Kehilangan 40,800.00 0.72% Lain-lain 57,800.00 + 1.02% Total biaya 4,375,477.20 - 77.46% Laba/Rugi Minimarket 1,273,422.80 22.54% MBDS Pendapatan MBDS 3,560,500.00 100.00% Biaya: Bahan baku 2,522,950.00 70.86% Gaji 84,727.40 2.38% Telepon 3,017.00 0.08% Kerusakan/Kehilangan 12,800.00 0.36% Lain-lain 45,000.00 + 1.26% Total biaya 2,668,494.40 - 74.95% Laba/Rugi MBDS 892,005.60 + 25.05% LABA/RUGI KANTIN 5,873,253.00
Lampiran 7: Jumlah Pesanan Kantin Tanggal 21 - 27 November 2005
Room service
Asumsi kapasitas per waiter adalah 10 menit/pesanan atau dengan kata lain 6 pesanan/jam Total jumlah waiter: 3 orang
Rata-rata ∑ waiter yang ∑ sisa waiter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu pesanan dibutuhkan untuk dine-in
06.00-07.00 0 2 0 1 2 1 2 1.14 1 07.00-08.00 0 3 5 5 2 7 2 3.43 1 08.00-09.00 2 1 5 6 1 2 1 2.57 1 09.00-10.00 0 2 2 2 2 1 0 1.29 1 10.00-11.00 3 2 3 0 5 3 3 2.71 1 11.00-12.00 2 0 0 0 3 6 2 1.86 1 12.00-13.00 3 3 1 4 4 7 2 3.43 1 13.00-14.00 1 4 1 2 0 3 2 1.86 1 14.00-15.00 0 3 1 0 6 0 1 1.57 1 15.00-16.00 1 1 4 3 3 2 0 2.00 1 16.00-17.00 1 3 2 2 3 2 1 2.00 1 17.00-18.00 0 4 4 3 6 2 0 2.71 1 18.00-19.00 5 2 0 2 3 1 0 1.86 1 19.00-20.00 5 0 0 0 0 0 2 1.00 1 20.00-21.00 2 0 5 2 0 0 3 1.71 1 21.00-22.00 2 0 3 5 2 0 0 1.71 1 22.00-23.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 J U M L A H P E S A N A N J A M 2 2 2 2 2 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1 Dine in
Asumsi kapasitas per waiter adalah 20 menit/pesanan atau dengan kata lain 3 pesanan/jam Total jumlah waiter: 3 orang
Rata-rata ∑ waiter yang ∑ sisa waiter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu pesanan dibutuhkan untuk room service
06.00-07.00 1 1 1 1 1 1 1 1.00 1 07.00-08.00 0 2 1 2 3 3 2 1.86 1 08.00-09.00 1 2 2 1 1 1 0 1.14 1 09.00-10.00 0 0 1 2 1 1 0 0.71 1 10.00-11.00 2 2 1 0 1 1 2 1.29 1 11.00-12.00 4 1 0 1 0 1 2 1.29 1 12.00-13.00 1 0 1 2 3 1 1 1.29 1 13.00-14.00 1 4 1 2 1 2 2 1.86 1 14.00-15.00 0 2 1 1 2 0 1 1.00 1 15.00-16.00 1 1 2 3 3 0 0 1.43 1 16.00-17.00 0 1 2 2 3 2 1 1.57 1 17.00-18.00 2 0 1 2 3 2 0 1.43 1 18.00-19.00 3 1 1 2 3 1 0 1.57 1 19.00-20.00 2 0 0 1 0 1 1 0.71 1 20.00-21.00 2 1 3 2 0 0 1 1.29 1 21.00-22.00 1 1 2 3 2 2 0 1.57 1 22.00-23.00 0 0 0 0 0 1 0 0.14 1 J A M J U M L A H P E S A N A N 2 2 2 2 2 2 2 2 2 1 1 1 1 1 1 1 1
Lampiran 8: Perkiraan Karyawan Kantin MBDS + ROOM SERVICE (naik 100%)
Asumsi jumlah permintaan MBDS sama dengan room service atau dengan kata lain 2 kali jumlah permintaan room service Asumsi kapasitas per waiter adalah 10 menit/pesanan atau dengan kata lain 6 pesanan/jam
Total jumlah waiter: 3 orang
Rata-rata ∑ waiter yang ∑ sisa waiter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu pesanan dibutuhkan untuk dine-in
06.00-07.00 0 4 0 2 4 2 4 2.29 1 2 07.00-08.00 0 6 10 10 4 14 4 6.86 2 1 08.00-09.00 4 2 10 12 2 4 2 5.14 1 2 09.00-10.00 0 4 4 4 4 2 0 2.57 1 2 10.00-11.00 6 4 6 0 10 6 6 5.43 1 2 11.00-12.00 4 0 0 0 6 12 4 3.71 1 2 12.00-13.00 6 6 2 8 8 14 4 6.86 2 1 13.00-14.00 2 8 2 4 0 6 4 3.71 1 2 14.00-15.00 0 6 2 0 12 0 2 3.14 1 2 15.00-16.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 16.00-17.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 17.00-18.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 18.00-19.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 19.00-20.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 20.00-21.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 21.00-22.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 22.00-23.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 1 J A M J U M L A H P E S A N A N
MBDS + ROOM SERVICE (naik 50%)
Asumsi jumlah permintaan MBDS 50% dari room service karena ada kemungkinan tamu memesan room service bersamaan dengan MBDS.
Asumsi kapasitas per waiter adalah 10 menit/pesanan atau dengan kata lain 6 pesanan/jam Total jumlah waiter: 3 orang
Rata-rata ∑ waiter yang ∑ sisa waiter Senin Selasa Rabu Kamis Jumat Sabtu Minggu pesanan dibutuhkan untuk dine-in
06.00-07.00 0 3 0 1.5 3 1.5 3 1.71 1 2 07.00-08.00 0 4.5 7.5 7.5 3 10.5 3 5.14 1 2 08.00-09.00 3 1.5 7.5 9 1.5 3 1.5 3.86 1 2 09.00-10.00 0 3 3 3 3 1.5 0 1.93 1 2 10.00-11.00 4.5 3 4.5 0 7.5 4.5 4.5 4.07 1 2 11.00-12.00 3 0 0 0 4.5 9 3 2.79 1 12.00-13.00 4.5 4.5 1.5 6 6 10.5 3 5.14 1 2 13.00-14.00 1.5 6 1.5 3 0 4.5 3 2.79 1 2 14.00-15.00 0 4.5 1.5 0 9 0 1.5 2.36 1 2 15.00-16.00 1.5 1.5 6 4.5 4.5 3 0 3.00 1 1 16.00-17.00 1.5 4.5 3 3 4.5 3 1.5 3.00 1 1 17.00-18.00 0 6 6 4.5 9 3 0 4.07 1 1 18.00-19.00 7.5 3 0 3 4.5 1.5 0 2.79 1 1 19.00-20.00 7.5 0 0 0 0 0 3 1.50 1 1 20.00-21.00 3 0 7.5 3 0 0 4.5 2.57 1 21.00-22.00 3 0 4.5 7.5 3 0 0 2.57 1 1 22.00-23.00 0 0 0 0 0 0 0 0.00 1 J A M J U M L A H P E S A N A N 2 1 1
Lampiran 9: Jumlah Pesanan Kantin Bulan Januari - Maret 2006 T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-11 pk .11-12 pk .12-13 pk .13-14 pk .14-15 pk .15 -16 pk .16-17 pk .17-18 pk .18-19 pk .19-20 pk .20-21 pk .21-2 2 pk .22-23 T o tal 11 1 1 3 21 1 2 31 11 3 41 1 1 3 51 1 2 61 1 2 71 1 13 81 1 2 91 1 13 10 22 11 11 2 12 1 12 13 1 1 1 3 14 1 12 15 1 1 1 1 4 16 1 1 2 17 2 2 18 11 19 1 1 20 1 1 1 3 21 2 1 14 22 1 12 23 1 1 1 1 4 24 1 12 25 1 12 26 1 12 27 1 1 28 1 1 29 1 1 2 30 2 2 31 1 1 1 3 Tot a l 3 7 1 3 55 95 444 325 453 7 2 P e s a na n M in ib ar D e live ry Service pa da b u lan J a n u ar i 2 006
T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 p k. 9-10 p k.10-11 p k.11-12 p k.12-13 p k.13-14 p k.14-15 p k.15-16 p k.16-17 p k.17-18 p k.18-19 p k.19-20 p k.20-21 p k.21-2 2p k.2 2 -2 3 T o ta l 1 1 1 2 111 3 31 1 1 3 42 1 3 51 1 2 61 1 13 71 1 2 8 11 1 3 92 1 3 10 1 1 1 3 11 1 1 2 12 1 1 2 13 1 1 1 3 14 11 1 3 15 11 2 16 1 12 17 1 12 18 1 1 2 19 1 1 2 4 20 1 1 2 4 21 1 1 1 1 4 22 1 1 1 1 4 23 1 1 1 3 24 1 1 1 3 25 111 3 26 1 11 1 4 27 1 1 1 3 28 1 1 1 1 4 29 1 1 1 3 30 1 1 1 1 4 31 1 1 2 T o ta l 2 7 644 5 1 4 95654464 22 8 9 Pe sa n a n M in ib a r D e liv e ry S e rv ic e da n R o o m Ser v ice s e car a b er s am aan b u lan J an u ar i 2006
T gl pk . 6 -7 pk . 7 -8 pk . 8 -9 pk . 9 -10 pk .1 0-11 pk .1 1-12 pk .1 2-13 pk .13 -1 4 pk .1 4-1 5 pk .1 5-1 6 pk .1 6-1 7 pk .1 7-1 8 pk .1 8-1 9 pk .1 9-2 0 pk .2 0-21 pk .2 1-22 pk .22 -2 3 T o tal 1 2 1 221 221 13 2 1 1 1112 1 1 1 10 3 2 1 211 11 1 10 4 1 1 1 11 1111 1 10 5 2 1 1312 112 1 15 61 2 2 2 1 2 10 7 1 2 1 11 11 1 9 8 1 2 1 122 1 1 11 9 2 211 112 10 10 121 2 2 11 10 11 2 1 1111 1 1 9 12 1 1 1 2 1 3 1 2 1 13 13 121211 8 14 1 1 11121 1 111 12 15 2 2 1 2211 11 1 14 16 2 21 111 1 1 10 17 1 2 2 1 1 1 8 18 1 11121 2 111 12 19 1 1 1 2 1 111 1 10 20 1 121 111 11111 13 21 2 1 21 21 1 10 22 1 2 3111 11111 14 23 2 1 2 1 12 9 24 2 1 11 2111 1 11 25 1 1 2 112 4 12 26 1 1 221 212 12 27 1 1 1 111 1 111211 14 28 2 12 2 1111 1 12 29 2 2 2 1 1 1 1 10 30 2 1 11 31 1 1 1 12 31 2 1 1 112 121 1 1 14 T o ta l 18 31 202 01 71 84 12 71 71 81 81 82 02 01 71 9 8 34 7 Pe sa n a n R o o m Ser v ice secar a p ad a b u la n J a n u ari 2006
T gl pk . 6-7 pk . 7 -8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-11 pk .11-12 pk .1 2-13 pk .1 3-14 pk .1 4-15 pk .15 -16 pk .16 -17 pk .17 -18 pk .18-19 pk .19-20 pk .2 0-21 pk .2 1-2 2 p k.22 -2 3 T o tal 1 1 3 1 1 1 112 2211 2 1 20 2 1 2 2 212 1 11 13 3 1 1 2 211 1 23221 19 4 122 2 1 3 2 1 1 1 1 1 18 5 1 1 2 1 1 11 13222123 24 6 1 2 1 2 122 11121221 1 23 7 1 3 1 1 1 111 21112112 21 8 2 1 1 21 11 11122 16 9 1 2 1 1 1 221111 1 15 10 3 2 1 1 221 311122 22 11 1 2 2 1 13 21111212 21 12 1 1 1 1 111 121 2222 1 20 13 1 1 1 222 1 1212 16 14 1 2 1 1 3 2 11 111 15 15 121 1 1 1 1 2 1 1 1 13 16 2 1 1 1 121 11111212 19 17 2 2 1 1 1 22 21 11132 22 18 1 2 2 2 131 2 2 2111 21 19 1 3 2 1 12 2111311 1 21 20 1 1 1 2 2 132 12111121 23 21 1 1 1 21 1 2 1122 1 16 22 1 1 1 212 21 2 1 14 23 1 1 2 1 2 111 11111112 19 24 1 1 1 2 1 123 21 2 122 22 25 1 3 2 1 2 2 1 12 26 2 3 1 2 122 1 11121 1 21 27 1 2 1 12 22112321 21 28 1 1 1 1 1 11 1 1 111 12 29 1 1 1 111 211 1111 1 15 30 2 2 1 1 1 121 112 232 1 23 31 1 1 1 1 131 111 222 1 19 T o ta l 3 1 5 0 29 2 8 2 92 85 1 41 32 31 2 82 73 04 74 14 2 11 5 7 6 P e sa na n Di ne i n pa da bul a n J a nu a ri 2 0 0 6
T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .1 0-11 pk .11 -12 pk .1 2-13 pk .13 -14 pk .1 4-15 pk .15 -16 pk .1 6-17 pk .17-18 pk .18 -19 pk .1 9-20 pk .20 -21 pk .2 1-22p k.2 2-23 T o ta l 1 11 13 21 1 1 3 31 1 13 41 1 2 51 1 2 6 11 2 71 1 13 81 1 1 3 91 1 2 10 1 12 11 11 2 12 1 12 13 1 11 3 14 1 1 1 3 15 1 1 13 16 1 1 2 17 1 1 2 18 11 2 19 1 1 2 20 1 1 2 21 1 12 22 1 12 23 1 1 1 1 4 24 1 12 25 1 1 1 3 26 1 1 1 1 1 5 27 1 12 28 11 2 T o ta l 3 5 2 3 4 58 656 32 35 352 70 P es ana n Mi n ib ar D eli ver y S er vic e pa da bul an F ebr ua ri 2 00 6
T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-1 1 pk .1 1-12 pk .12-13 pk .13 -14 pk .14-15 pk .15-1 6 pk .1 6-17 pk .17-18 pk .18 -1 9 pk .19-20 pk .20-21 pk .21 -2 2 pk .22-23 T o tal 11 1 13 21 1 1 1 4 31 1 1 1 4 41 1 1 14 51 1 2 61 1 1 1 4 71 1 1 3 81 1 1 1 4 92 1 3 10 1 1 1 1 4 11 1 1 1 3 12 1 1 13 13 1 11 3 14 1 11 1 4 15 2 1 3 16 1 12 17 1 1 13 18 1 2 3 19 11 2 20 1 1 2 21 1 1 13 22 2 1 11 5 23 1 1 11 4 24 11 1 3 25 11 2 26 1 1 11 4 27 1 1 2 28 1 1 2 T o ta l 3 11 45 54 1644 455 44 4 4 2 88 P e sa na n M in ib a r D e live ry Servic e da n R o o m Se rv ice s e ca ra b er sam a an bu la n F e b rua ri 2 0 0 6
T gl pk . 6-7 pk . 7 -8 pk . 8 -9 pk . 9-10 pk .1 0-11 pk .1 1-12 pk .1 2-1 3 pk .1 3-14 pk .1 4-1 5 pk .1 5-1 6 pk .1 6-17 pk .17-1 8 pk .1 8-19 pk .1 9-20 pk .2 0-2 1 pk .2 1-2 2p k.2 2-2 3 T ota l 1 2 11 2 1 112 1 1 13 21 1 1 2 2 1 1 2 1 12 31 2 1 2 1 1 1 1 1 11 4 1 1 2 111 11 2 11 5 1 2 1 12 12 1 1 12 6 2 21 22 1 1 1 12 7 1 2 1 11 11 11 10 82 1 1 2 2 2 2 12 9 1 2 2 233 1 14 10 1 2 1 2 1 1 2 10 11 1 3 111 11 2 11 12 1 2 1 3 2 1 10 13 322 1 1 9 14 1 3 11 1 121 11 15 2 2 1 1 2 1 1 1 11 16 2 1 1 1 2 2 12 12 15 17 1 1 11 13 1 1 1 1 12 18 1 1 1 1 1 2 2 2 1 12 19 1 1 1 211 1 3 1 12 20 2 1 1 1 1 1 2 1 10 21 1 2 1 231 3 13 22 3 2 31 21 12 23 3 2 2 1 1 2 1 12 24 1 2 1 2 2 2 2 1 1 14 25 1 2 3 2 2 1 2 3 16 26 1 3 2 1 2 3 1 2 15 27 2 3 1 1 1 1 2 2 13 28 1 2 11 211 1 1 1 12 T ota l 11 31 142 12 12 13 51 82 21 91 72 22 31 71 92 2 4 33 7 P es ana n Room S er vic e pa da bul an F ebr ua ri 20 06
T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-11 pk .11-12 pk .12-13 pk .13-14 pk .14-15 pk .15-16 pk .16-17 pk .17-18 pk .18-19 pk .19-20 pk .20-21 pk .21-2 2p k.2 2-23 T o ta l 1 1 2 1 121122112221 1 1 24 2 1 2 1112112 2121 2 20 3 1 1 2 1 2211111112 1 19 4 2 1 1 121111 21 1 15 5 1 1 1 1211 11 111 1 14 6 2 1 111121111131 18 7 2 3 1 123 1221121 22 8 1 1 1 112212111112 2 21 91 1 1 1 1 2 1 8 10 1 2 2 113 1 11 11 1 2 1 1121 1 11 1 13 12 1 1 1 111221 1111 1 16 13 2 1 1 111211111112 1 19 14 1 2 1 111211111121 1 1 20 15 2 1 112331112111 1 22 16 1 1 2 2 2112 2 222 2 22 17 1 2 2 111311111112 1 21 18 1 1 2 1 111 1 111 1 1 14 19 1 1 1111 1111 1 1 12 20 1 1 1 22122112112 1 21 21 1 2 1 22321111 21 1 21 22 1 3 2 211211111122 1 23 23 1 1 111211111221 2 1 20 24 1 1 1 221121 21132 1 22 25 1 11 211 11121 13 26 1 1 1 11111111 1 1 1 14 27 1 1 2 21131 111122 1 21 28 1 2 2 11112211 121 2 1 22 T o ta l 25 43 292 42 63 24 73 72 92 4 26 26 25 44 37 25 9 50 8 P es ana n Di ne in p ad a b u lan F eb ru ar i 2006
T gl pk . 6 -7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-11 pk .11 -12 pk .1 2-13 pk .13-14 pk .14 -15 pk .1 5-16 pk .16-1 7 pk .17 -18 pk .1 8-19 pk .19-20 pk .20 -21 pk .2 1-2 2 pk .22-23 T o tal 11 1 13 22 1 3 31 1 1 3 41 1 2 51 1 61 1 13 71 1 1 3 81 1 1 1 4 91 1 1 14 10 1 1 2 11 1 12 12 1 1 2 13 1 11 3 14 1 1 1 3 15 1 12 16 11 1 3 17 1 1 1 3 18 1 1 19 1 12 20 1 11 3 21 1 1 1 3 22 1 1 2 23 11 1 3 24 1 1 25 1 1 2 26 11 2 27 1 1 11 4 28 1 1 2 29 21 3 30 1 12 31 1 1 T o ta l 2 8 4 4 43 1166 324 544 43 77 P e sa na n M ini ba r D e liv e ry S e rv ic e pa da bul a n M a re t 2 0 0 6
T g l pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8 -9 p k. 9-10 p k.1 0-1 1 pk .11 -12 pk .12 -13 pk .13-14 pk .14-15 p k.1 5-1 6 pk .1 6-17 pk .17 -18 pk .18-19 pk .19-20 p k.2 0-2 1 p k.2 1-2 2 pk .22 -23 T o tal 11 2 3 21 1 1 3 31 2 14 41 1 2 5 1 12 62 1 3 71 1 1 1 4 81 2 3 91 12 10 2 1 1 4 11 1 12 12 2 2 13 1 1 1 3 14 1 1 1 14 15 1 1 1 3 16 1 1 2 17 1 11 3 18 1 12 19 1 1 2 20 1 1 1 1 4 21 2 13 22 2 2 23 1 11 1 4 24 1 12 25 1 1 13 26 1 1 2 27 11 1 3 28 1 1 1 14 29 11 30 11 2 31 1 1 1 1 4 T o ta l 3 1 1 3234 1 877422 365 5 2 8 7 P e sa na n M in ib a r D e live ry S e rv ic e da n R o o m S e rv ice s ecar a b er sam aan b u la n M a ret 20 0 6
T gl pk . 6-7 pk . 7-8 pk . 8-9 pk . 9-10 pk .10-11 pk .11-1 2 pk .12 -13 pk .13 -14 p k.1 4-15 pk .15-16 pk .16-17 pk .17-1 8 pk .18 -19 pk .19 -20 p k.2 0-21 pk .21-2 2 pk .22-2 3 T o tal 11 1 2 1 1 1 7 21 1 1 2 1 1 7 3 111 2 1 1 1 8 4 1 2 1 121 1 1 1 0 5 1 1 1 111 1 12 1 0 6 1 2 1 12 112 1 1 2 7 1 1 21 131 1 1 1 8 1 2 1 11 1 11112 1 1 4 9 2 2 211 1112 1 3 1 0 2 1 113 2 1 2 1 3 1 1 2 1 221 2 1 111 1 4 1 2 111 2 1 1 1 1 1 1 1 1 2 13 12 1 1 1 1 7 14 1 1 1 1 1 31 9 1 5 1 1 31 112 1 1 1 2 1 6 2 1 2 11 1 1 12 11 1 4 1 7 1 1 1 121 11 2 1 1 1 8 21 21 2 1 1 1 0 1 9 1 1 1 12 2 1 11 1 1 2 0 1 212 1111 1 1 1 2 1 1 112 1 321 1 2 2 2 2 2 112 1 1 11 1 1 3 2 3 1 2 121 12 1 1 1 2 4 211 1 1 2 2 1 1 1 2 25 3 1 3 1 1 1 4 1 4 2 6 1 221 21 2 1 1 27 1 1 2 1 2 1 2 2 1 2 28 2 2 1 1 1 1 2 1 1 1 2 29 4 2 2 1 1 11 1 30 3 1 2 1 2 1 1 0 31 2 2 1 1 2 1 2 1 1 2 T o ta l 1 7 3 3 2 31 9 1 82 13 71 81 91 81 12 02 42 61 71 9 6 3 4 6 P e s an a n R o o m S er v ice p ad a b u la n M ar et 2006
T g l p k. 6-7 p k. 7 -8 pk . 8 -9 p k. 9-10 pk .1 0 -11 p k.1 1-12 pk .1 2 -1 3 pk .1 3 -14 p k.1 4-1 5 pk .1 5 -1 6 p k.1 6-17 p k.17-1 8 pk .1 8 -19 p k.1 9-20 pk .2 0 -2 1 pk .2 1 -2 2p k.2 2-2 3 T o ta l 1 1 1 1 11 12 11 112 11 2 1 8 2 1 2 1 11 12 111 11 31 11 2 0 3 1 2 1 2 111 21 1 2 4 1 2 2 1 11 211 1 1 12 1 1 8 5 1 1 1 11 13 1 1 12 11 1 6 6 1 1 2 11 12 111 112 21 1 2 0 7 1 2 21 12 112 111 31 1 2 1 8 1 2 1 11 12 111 111 12 1 1 9 9 1 2 21 2 111 11 22 1 1 8 1 0 2 1 2 1 11 31 2 3 12 2 0 1 1 1 2 1 2 21 121 111 11 1 1 9 1 2 1 1 1 2 12 211 11 11 1 1 7 1 3 2 2 11 2 112 121 11 2 2 0 1 4 1 1 2 11 11 111 111 31 1 1 9 1 5 1 1 1 11 13 12 112 22 12 2 3 1 6 2 2 1 21 21 111 221 21 1 2 3 1 7 1 2 1 12 12 122 111 12 2 2 3 1 8 1 2 11 11 211 12 11 1 1 7 1 9 1 1 1 1 11 21 1 1 12 21 1 7 2 0 1 1 12 12 112 211 11 11 2 0 2 1 1 2 21 11 2 1 232 11 2 2 2 2 2 1 2 2 1 12 111 211 22 1 2 1 2 3 1 1 1 21 21 113 111 22 11 2 3 2 4 2 1 1 11 22 111 212 21 1 2 2 2 5 1 3 1 1 12 11 11 11 2 1 7 2 6 1 2 1 1 12 111 111 11 1 1 7 2 7 1 1 1 12 12 122 11 22 1 2 1 2 8 1 1 1 21 13 111 121 12 1 2 1 2 9 1 1 2 12 21 211 111 21 1 2 1 3 0 1 3 1 21 12 122 211 11 1 2 3 3 1 2 2 1 11 11 211 1 2 12 21 2 2 T o ta l 34 50 3 23 23 53 35 53 93 43 53 13 13 35 14 23 21 1 61 0 P e sa na n D in e in pa da bu la n M a re t 2 0 0 6
Lampiran 10: Kuesioner
o kuesioner:
jukan untuk mengevaluasi peranan dan nilai MBDS di hotel
nap
m ginap di hotel ini adalah: (Berilah tanda (√) pada
u hotel Jember Indah
at persetujuan Anda terhadap
tuju; 3: Netral; 4: Setuju; 5: Sangat setuju
.
Tidak Netral Setuju
N
Kue ioner ini ditus
Jember Indah. MBDS adalah Minibar Delivery Service, yang merupakan salah
satu dari fasilitas di hotel ini yang melayani pemesanan dan pengiriman produk
minibar (menu bisa dilihat di meja samping tempat tidur) ke kamar dalam waktu
maksimal 15 menit. Kesediaan anda untuk mengisi kuesioner ini akan sangat berguna untuk meningkatkan kinerja layanan di hotel Jember Indah.
. Nomor kamar : 1
. Tanggal mengi : 2
. Alasan utama Anda en 3
jawaban yang sesuai) Bisnis
Berlibur
Short time
Lainnya: ….
Nilai MBDS bagi tam
Berilah tanda (√) pada kolom yang tersedia. *
erikut ini adalah rujukan untuk mengisi tingk B
pernyataan-pernyataan di bawah ini: 1: Sangat tidak setuju; 2: Tidak se
A Nilai Ekonomis
Setuju
1 2 3 4 5 1. Harga yang ditawarkan MBDS terjangkau
oleh saya
2. Harga yang ditawarkan MBDS masuk akal
3. Kemudahan yang anda dapatkan dari fasilitas MBDS sesuai dengan harga yang saya bayarkan
B. Nilai Fungsional
. Nilai Emosional
erima kasih banyak atas kesediaan Anda mengisi angket ini.
tuju
Netral Setuju Tidak
Se
1 2 3 4 5 1. Kecepatan pengiriman pesanan MBDS
sesuai dengan waktu yang telah dijanjikan 2. Barang MBDS yang dikirimkan sesuai dengan pesanan saya
3. Karyawan kantin sopan & ramah dalam menerima pesanan saya melaui telepon 4. Karyawan kantin sopan & ramah ketika mengantar dan memberikan pesanan kepada saya
5. Karyawan kantin memiliki pengetahuan yang cukup sehingga dapat menjawab setiap pertanyaan saya dalam hal pesanan barang MBDS C Tidak Setuju Netral Setuju 1 2 3 4 5 1. Fasilitas MBDS adalah layanan yang akan
saya gunakan lagi saat menginap
2. Fasilitas MBDS memberikan kemudahan bagi saya
3. Fasilitas MBDS adalah fasilitas yang saya sukai
4. Fasilitas MBDS memberikan kepuasan bagi saya
Lampiran 11: Hasil Kuesioner Tujuan tamu menginap 1 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 1 2 4 5 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 1 3 4 5 4 4 4 5 5 4 4 4 4 5 1 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 1 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 3 6 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 7 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 8 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 9 4 4 4 4 5 4 4 4 5 5 4 4 3 10 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 11 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 12 3 3 4 4 4 3 4 3 4 3 4 4 1 13 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 2 14 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 15 4 4 5 4 4 5 4 4 4 4 4 4 1 16 3 2 4 4 3 4 4 4 3 3 4 4 2 17 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 18 4 5 4 4 5 4 4 5 5 4 4 4 3 19 4 4 4 3 4 4 4 4 4 4 5 4 3 20 5 4 4 4 4 4 5 5 4 4 5 5 1 21 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 22 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 1 23 5 4 4 5 5 4 4 4 5 4 4 4 3 24 4 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 3 25 5 4 4 3 4 4 4 4 4 4 4 4 1 26 1 2 3 4 4 4 4 3 4 4 3 4 1 27 5 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 28 4 4 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 1 29 2 2 2 2 3 2 3 2 2 2 3 2 4 30 5 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 1 31 5 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 1 32 4 4 4 5 4 5 4 4 4 5 4 4 1 33 4 4 5 4 5 4 4 5 4 4 4 4 3 34 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 1 35 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 36 4 4 5 4 5 4 4 4 4 4 4 4 1 37 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 3 38 4 3 4 4 4 4 3 4 3 4 4 3 1 39 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 1 40 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 41 5 4 4 4 4 4 4 3 4 4 4 4 2 42 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 1 43 4 3 4 4 3 3 4 4 3 4 3 4 1 44 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 45 5 4 4 4 4 4 5 4 4 5 4 4 4 46 4 4 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 1 47 4 4 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 48 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 1 49 5 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 4 1 50 4 4 4 4 4 5 4 4 4 4 4 4 1
No Nilai Ekonomis Nilai Fungsional Nilai Emosional
Lampiran 12: Distribusi Frekuensi
Kelompok
Nilai Ekonomis Nilai Fungsional Nilai Emosional
Nilai Ekonomis Nilai Fungsional Nilai Emosional
Nilai Ekonomis Nilai Ekonomis
Pernyataan % Frekuensi Kelompok % Frekuensi
Sangat Tidak Setuju 0.67% 1 Tidak Setuju 4.00% 6
Tidak Setuju 3.33% 5 Netral 4.00% 6
Netral 4.00% 6 Setuju 92.00% 138
Setuju 75.33% 113 100.00% 150
Sangat Setuju 16.67% 25
100% 150
Nilai Fungsional Nilai Fungsional
Pernyataan % Frekuensi Kelompok % Frekuensi
Sangat Tidak Setuju 0.00% 0 Tidak Setuju 1.20% 3
Tidak Setuju 1.20% 3 Netral 5.60% 14
Netral 5.60% 14 Setuju 93.20% 233
Setuju 82.80% 207 100.00% 250
Sangat Setuju 10.40% 26
100.00% 250
Nilai Emosional Nilai Emosional
Pernyataan % Frekuensi Kelompok % Frekuensi
Sangat Tidak Setuju 0.00% 0 Tidak Setuju 1.50% 3
Tidak Setuju 1.50% 3 Netral 4.50% 9
Netral 4.50% 9 Setuju 94.00% 188
Setuju 87.00% 174 100.00% 200
Sangat Setuju 7.00% 14
100.00% 200
Pernyataan
% Frekuensi % Frekuensi % Frekuensi
Sangat Tidak Setuju 0.67% 1 0.00% 0 0.00% 0
Tidak Setuju 3.33% 5 1.20% 3 1.50% 3
Netral 4.00% 6 5.60% 14 4.50% 9
Setuju 75.33% 113 82.80% 207 87.00% 174
Sangat Setuju 16.67% 25 10.40% 26 7.00% 14
100% 150 100.00% 250 100.00% 200
% Frekuensi % Frekuensi % Frekuensi
Tidak Setuju 4.00% 6 1.20% 3 1.50% 3 Netral 4.00% 6 5.60% 14 4.50% 9 Setuju 92.00% 138 93.20% 233 94.00% 188 100.00% 150 100.00% 250 100.00% 200 Kelompok % Frekuensi Bisnis 68.00% 34 Beribur 6.00% 3 Shortime 22.00% 11 Lainnya 4.00% 2 Total 100.00% 50
Lampiran 13: Nota Minibar Delivery Service
Lampiran 14: Menu Minibar Delivery Service ROKOK 234 Kretek Rp. 7.700 234 Filter Rp. 6.400 Marlboro Rp. 8.000 Ardath Rp. 6.600 Sampoerna mild 16 Rp. 8.200 Sampoerna kretek Rp. 5.300 Gudang Garam Surya 12 Rp. 6.000 Gudang Garam Surya 16 Rp. 7.500 Gudang Garam Internasional Rp. 6.000
MINUMAN
AQUA gelas Rp. 500
AQUA tanggung Rp. 1.500
AQUA besar Rp. 2.500
Coca Cola / Sprite / Fanta Rp. 2.500
Fresh Tea Rp. 1.800
Greendsand Rp. 3.000
Bir Hitam Rp.12.500
Bir Bintang Besar Rp.12.500
CAMILAN
Permen Hexos Rp. 1.000 Permen Nano-Nano Rp. 1.000
Wafer TOP Rp. 1.200
Wafer Tango kecil Rp. 1.100 Wafer Tango besar Rp. 2.800 Krupuk Ikan Rp. 1.000 Krupuk Udang Rp. 1.000 Belinjo Asin Rp. 1.250 Kacang DK kecil Rp. 2.200 Kacang DK besar Rp. 5.600 OBAT-OBATAN Mixagrip Rp. 500 Paramex Rp. 500 Neozep Rp. 500 Decolgen Rp. 500 Promag Rp. 500 Hemaviton Action Rp. 1.000 Kratingdaeng Rp. 3.000 Extrajoss Rp. 1.000 Kondom SUTRA Rp. 1.750 LAIN-LAIN Sabun Lifebuoy Rp. 1.600 Sabun Lux Rp. 1.900
Shampoo Sunsilk Sachet Rp. 500 Shampoo Clear Sachet Rp. 500 Shampoo Pantene Rp. 600 Pasta gigi Pepsodent Rp. 1.250 Sikat gigi Formula Rp. 2.000
* harga belum termasuk service charge sebesar 10 %
“Anda berhak mendapatkan barang yang anda pesan GRATIS apabila tidak mendapatkan nota asli dan melaporkan ke pengawas kantin (Ibu Luluk). “
Hubungi extension 135 atau nomor 0331-487676.
Lampiran 15: Tarif Kamar Hotel Jember Indah
Jl. Mujahir 02, Sukorambi, Jember
Telepon: (0331) 487888/833/844No H
Hotel Jember Indah
Nama Kamar Fasilitas arga Kamar
1 Rumah Menado Air panas – AC – TV – Telepon – Garasi
Rp. 175.000 2 Suite: 6,7,8,9 Air panas – AC – TV – Telepon
– Garasi Rp. 100.000
3 Suite:4,5 Air panas – AC – TV – Telepon – Garasi
Rp. 95.000 4 VIP:1,2,3 Air panas – AC – TV – Telepon
– Garasi
Rp. 90.000 5 DD:2,3,4,5,6,7,8 AC – TV – Telepon – Garasi Rp. 70.000 6 E:7,8,9,10 AC – TV – Telepon – Garasi Rp. 65.000 7 D:1,2,3,4,5,6 AC – TV – Telepon – Garasi Rp. 60.000 8 A:1,7,8,9,10 AC – TV – Telepon – Garasi Rp. 60.000 9 AA:1,2,3,4,5,6 AC – Telepon – Garasi Rp. 55.000 10 E:1,2,3,4,5,6 AC – Telepon – Garasi Rp. 55.000 11 F:10,11 AC – Telepon – Garasi Rp. 55.000
12 B:10 AC – Telepon – Garasi Rp. 50.000
13 C:1,2 Fan – Telepon - Garasi Rp. 45.000
14 A:2,3,4,5,6 Fan – Telepon - Garasi Rp. 35.000 15 BB:1,2,3,4,5,6,7 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 16 CC:1,2,3,4,..,10 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 17 B:1,2,3,4,5,6,7,8,9 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 18 F:1,2,3,4,5,6,7,8,9 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 19 EE:1,2,3,4,5,6,7,8,9 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 20 FF:1,2,3,4,5,6,7,8,9 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000 21 GG:1,2,3,4,…,21 Fan – Tempat parkir Rp. 30.000
Lampiran 16: Daftar Item Minimarket ATAN tion Kondom SUTRA Rp. 1.750 am Inter prite/Fanta
Sikat gigi Formula Rp. 2.000 esar Rp.12.500 sar acang DK besar Rp. 5.600 ROKOK OBAT-O k B 234 Krete Rp. 7.500 Mixagrip Rp. 500 er 234 Filt Rp. 6.000 Paramex Rp. 500 Marlboro Rp. 7.600 Neozep Rp. 500 Ardath Rp. 6.200 Decolgen Rp. 500
Sampoerna Mild Rp. 7.700 Promag Rp. 500
a Kretek Ac
Sampoern Rp. 5.000 Hemaviton Rp.1.000
Sampoerna Mentol Rp. 7.700 Kratingdaeng Rp. 3.000 Extra joss Rp. 1.000 Wismilak Rp. 6.500 ram Surya Gudang Ga Rp. 7.200 0 Gudang Gar Rp. 5.90 Djarum 76 Rp. 4.700 Korek Api Rp. 200 N MINUMAN LAIN-LAI
AQUA gelas Rp. 500 Sabun Lifebuoy Rp. 1.600
0
AQUA tanggung Rp. 1.500 Sabun Lux Rp. 1.90
ar
AQUA bes Rp. 2.500 Shampoo Sunsilk Rp. 500
Coca Cola/ S Rp. 2.500 Shampoo Clear Rp. 500
Fresh Tea Rp. 1.800 Shampoo Pantene Rp. 600
Pasta gigi PepsodentRp. 1.250 Greendsand Rp. 3.000 ir Hitam Rp.12.500 B Bir Bintang B CAMILAN os Permen Hex Rp. 1.000 Permen Nano-Nano Rp. 1.000 Wafer TOP Rp. 1.200 kecil Wafer Tango Rp. 1.100 Wafer Tango be Rp. 2.800 Krupuk Ikan Rp. 1.000 Krupuk Udang Rp. 1.000 Belinjo Asin Rp. 1.250 acang DK kecil Rp. 2.200 K K
Lampiran 17: Surat Pernyataan Perusahaan
Jl. Mujahir 02, Sukorambi, Jember
Telepon: (0331) 487888/833/844Hotel Jember Indah
Sebagai direktur utama hotel Jember Indah, saya, Bambang Sugihartono Tandya enyatakan bahwa mahasiswa Universitas Kristen Petra:
1.
2. no Tandya
RP : 33401104
Jember Indah: Sebuah Rekomendasi Inovatif Untuk Penciptaan Laba an Nilai”.
emikian pernyataan ini yang saya buat dengan sebenarnya.
Jember, 3 Juni 2006
(Bambang Sugihartono Tandya) m
Nama : Firliana NRP : 33401099 Nama : Eddy Sugiharto N
Telah melakukan penelitian di hotel Jember Indah berkaitan dengan pengerjaan tugas akhir yang berjudul “Penerapan Sistem Minibar Delivery Service (MBDS)
Pada Hotel d