• Tidak ada hasil yang ditemukan

SIFAT-SIFAT GRAF SIKEL DENGAN PELABELAN FUZZY - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "SIFAT-SIFAT GRAF SIKEL DENGAN PELABELAN FUZZY - Diponegoro University | Institutional Repository (UNDIP-IR)"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

vi

ABSTRAK

Pelabelan fuzzy merupakan pemetaan bijektif dari himpunan semua titik dan garis dari ∗ ke [ 0,1], dimana derajat keanggotaan setiap titik dan setiap garis dalam selang tertutup [ 0,1], sedemikian sehingga derajat keanggotaan setiap garis kurang dari minimum derajat keanggotaan titik yang insiden dengan garis tersebut. Suatu graf disebut graf dengan pelabelan fuzzy jika memiliki pelabelan fuzzy. Pada tugas akhir ini dipelajari tentang sifat-sifat pelabelan fuzzy pada graf sikel, yang dikembangkan oleh A. Nagoor Gani. Pertama dipelajari sifat garis lemah, jembatan fuzzy, titik potong fuzzy, dan titik akhir fuzzy pada graf dengan pelabelan fuzzy. Selanjutnya dipelajari bahwa titik yang memiliki derajat minimum adalah titik akhir fuzzy dan titik yang memiliki derajat maximum adalah titik potong fuzzy pada graf dengan pelabelan fuzzy. Terdapat path kuat diantara setiap pasang titik pada graf dengan pelabelan fuzzy.

Referensi

Dokumen terkait

Pelabelan prim pada graf hasil operasi dari graf sikel meliputi pemadatan (fusion) menghasilkan graf prim, duplikat (duplication) menghasilkan graf prim, pertukaran titik

Pelabelan ajaib sisi pada graf dengan banyaknya titik dan banyaknya sisi adalah fungsi bijektif dan untuk setiap berlaku , dengan merupakan titik

Sisi baru tersebut menghubungkan setiap titik yang tidak adjacent dengan titik apex.. Kata kunci: pelabelan prime cordial, star,

Pada pelabelan total titik ajaib graf hasil kali kartesius dari graf sikel, yaitu graf dengan bentuk umum C m C n untuk dan ganjil digunakan konsep pelabelan total

Sedangkan pelabelan sisinya mengikuti pelabelan titik, yang diperoleh dengan mencari great common divisor (gcd) dari label titik yang bertetangga (adjacent).. Graf yang

Graf fuzzy merupakan graf yang terdiri dari pasangan himpunan titik dan himpunan garis, dimana setiap titik dan garis tersebut memiliki derajat keanggotaan yang

Pelabelan titik adalah pelabelan dengan domain himpunan titik, pelabelan sisi.. adalah pelabelan dengan domain

Graf  fuzzy  merupakan  graf  yang  terdiri  dari  pasangan  himpunan  titik  dan  himpunan  garis,  dimana  setiap  titik  dan  garis  tersebut  memiliki