• Tidak ada hasil yang ditemukan

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI DAN ANTIBURAM TiO2-NANOPARTIKEL TERDADAH VANADIUM.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI DAN ANTIBURAM TiO2-NANOPARTIKEL TERDADAH VANADIUM."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI DAN ANTIBURAM TiO2-NANOPARTIKEL

TERDADAH VANADIUM

Oleh Haryani NIM 10307144014

Pembimbing : Dr. Hari Sutrisno

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penambahan pendadah vanadium dalam berbagai variasi konsentrasi pada TiO2-nanopartikel terhadap karakter permukaan, aktivitas antibakteri, dan antiburam.

Subjek penelitian ini adalah TiO2-nanopartikel terdadah vanadium dengan variasi konsentrasi pendadah adalah Ti1,079O2+δ; Ti0,958V0,040O2+δ; Ti0,922V0,074O2+δ; Ti0,868V0,126O2+δ. Pengukuran luas permukaan dan diameter menggunakan alat porosimeter micromeritics

ASAP 2020. Pengujian aktivitas antibakteri dengan metode dilusi cair terhadap bakteri E. coli, sedangkan pengujian antiburam dengan pengukuran sudut kontak air terhadap substrat yang telah dilapisi Ti(1x)VxO2.

Hasil porosimetri menunjukkan bahwa TiO2-nanopartikel terdadah vanadium merupakan material mesopori. Luas permukaan Ti1,079O2+δ, Ti0,958V0,040O2+δ, Ti0,922V0,074O2+δ, dan Ti0,868V0,126O2+δ secara berurutan adalah 46,7670 m²/g; 40,7701 m²/g; 23,4923 m²/g; dan 17,8697 m²/g dengan rata-rata diameter pori (4V/Aby BET) secara berurutan adalah 21,94136 nm; 17,04819 nm; 29,44424 nm; dan 28,86260 nm. Pengujian aktivitas antibakteri menunjukkan Kadar Bunuh Minimum (KBM) pada Ti0,922V0,074O2+δ dengan ditandai tidak adanya pertumbuhan koloni bakteri. Pengujian antiburam menunjukkan TiO2-nanopartikel terdadah variasi vanadium memiliki sifat superhidrofilisitas dengan urutan dari yang paling superhidrofilik: Ti0,868V0,126O2+δ; Ti0,922V0,074O2+δ; Ti0,958V0,040O2+δ; dan Ti1,079O2+δ.

Referensi

Dokumen terkait

Sanggahan dapat diberikan secara elektronik melalui aplikasi SPSE atau secara tertulis ditujukan Kepada Kelompok Kerja (Pokja) POKJA YUDISTIRA Unit Layanan Pengadaan

Bahan baku yang digunakan oleh PT GALERI JEPARA UTAMA seluruhnya berasal dari pemasok domestik, tidak ada yang berasal dari kayu impor, sehingga verifier ini

16 Penelitian yang dilakukan pada 300 anak usia sekolah di daerah Endemis GAKY di Pakistan menyatakan sebagian besar anak memiliki prestasi sedang sebesar 49 %, sedangkan

Adapun tujuan khusus dari penelitian ini adalah untuk menjelaskan “ Peran SIGAB Yogyakarta sebagai bagian dari masyarakat sipil yang berusaha menjalankan nilai-nilai

Isikan salah satu: Internasional/ Regional/ Nasional/ Provinsi dengan menjelaskan secara ringkas kegiatan, penyelenggara, jumlah dan distribusi peserta di

(A) Gunung api maar; hasil erupsi eksplosif yang kuat dan hanya t erjadi sekali saja. (B) Gunung api st rat o; hasil erupsi efusif yang t erjadi

Para ulama bersepakat bahwa yang dimaksudkan thalaq raj‟i adalah talak si suami yang masih memiliki hak untuk kembali kepada istri, sepanjang istrinya masih dalam masa