• Tidak ada hasil yang ditemukan

IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT Implementasi Karakter Mandiri Dan Kerja Keras Dalam Masyarakat (Studi Kasus Pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganya

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT Implementasi Karakter Mandiri Dan Kerja Keras Dalam Masyarakat (Studi Kasus Pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganya"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT

(Studi Kasus pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015)

SKRIPSI

Untuk memenuhi sebagian persyaratan guna mencapai derajat Sarjana S-1 Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

Oleh:

MAHRIFATU ROKHANA A220110024

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA

(2)

ii

HALAMAN PERSETUJUAN

IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT

(Studi Kasus pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015)

Dipersiapkan dan disusun oleh:

MAHRIFATU ROKHANA A220110024

Telah disetujui oleh pembimbing untuk dipertahankan di hadapan Dewan Penguji Skripsi S-1 Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Universitas Muhammadiyah Surakarta

Pembimbing,

(3)

iii

PENGESAHAN

IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT

(Studi Kasus pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015)

Yang dipersiapkan dan disusun oleh: MAHRIFATU ROKHANA

A220110024

Telah dipertahankan di depan Dewan Penguji Pada hari, Kamis tanggal 9 Juli 2015 dan

dinyatakan telah memenuhi syarat

Susunan Dewan Penguji

1. Dra. Sundari, S.H, M.Hum ( )

2. Dr. Ahmad Muhibbin, M.Si ( )

3. Drs. Yulianto Bambang Setyadi, M.Si ( )

Surakarta, 9 Juli 2015

Universitas Muhammadiyah Surakarta Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan

Dekan,

(4)

iv

PERNYATAAN

Dengan ini, saya menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu Perguruan Tinggi dan sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali yang secara tertulis diacu dalam naskah dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Apabila ternyata kelak/ di kemudian hari terbukti ada ketidakbenaran dalam pernyataan saya di atas, maka saya bertanggung jawab sepenuhnya.

Surakarta, 9 Juli 2015 yang menyatakan

(5)

v MOTTO

Dan janganlah kamu (merasa) lemah, dan jangan (pula) bersedih hati, sebab

kamu paling tinggi (derajatnya), jika kamu orang beriman

(Q.S. Ali’Imran:139)

Sesungguhnya bersama kesulitan itu ada kemudahan

(Q.S. Al –Insyirah:6)

Hidup, jika engkau tidak malu, maka berbuatlah sesuka hatimu

(Shahih Al-bukhari)

Lakukanlah sesuatu dengan sendiri selagi kita masih mampu, tapi minta lah

bantuan orang lain jika kita sudah tak mampu.

(Penulis)

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Sebuah ungkapan rasa syukur dan rasa terima kasih dengan kerendahan hati, skripsi ini penulis persembahkan kepada:

Ibu dan Bapakku tercinta

Terima kasih kepada Ibuku tercinta (Siti Robi’ah) dan Bapakku tercinta (Suyono) yang telah memberikan biaya, kasih sayang, dukungan, serta doa yang luar biasa,

sehingga ananda dapat menyelesaikan skripsi ini.

Kakak dan Adikku tersayang

Terima kasih kepada Alm. Kakakku tersayang (Aizi Fauzi Nawawi) dan Adiku sayang (Fatkhu Rohmah F) yang telah memberikan kekuatan, dukungan, serta

do’a kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini.

Keluarga Besar

Terima kasih untuk semua keluarga besarku yang tak bisa ananda sebut satu persatu. Terima kasih atas do’a dan dukungan kepada ananda selama ini.

Rekan

Terima kasih patnerku (Febri Wursito) atas do’a, kasih sayang, kesabaran, kesetiaan, dukungan, dan menjadi penyemangat penulis dalam menyelesaikan

skripsi ini.

Kost Sakaroma

Terima kasih juga kepada teman-teman kost Sakaroma (mb diah, mb andre, dek ary, dek sela, mb listi, dan mb marni) atas do’a, dukungan, keceriaan serta kegilaan yang kalian berikan, sehingga penulis mampu menyelesaikan skripsi ini.

Rekan-Rekan Angkatan 2011

Terima kasih sahabat-sahabatku ( luk-luk, mb mega, yetik, mb irna, dian, anang dll) atas doa, keceriaan, kegilaan, dan dukungannya kepada penulis dalam

menyelesaikan skripsi ini.

Almamaterku

(7)

vii

KATA PENGANTAR

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Segala puji syukur kehadirat Allah SWT atas karunia dan limpahan kasih sayangnya untuk seluruh umat manusia. Pertolongan tiada henti diberikan kepada hambanya yang selalu memohon dan meminta disetiap doa. Shalawat seiring salam selalu tercurah pada junjungan Nabi Besar Muhammad SAW yang telah membawa umat manusia menuju jalan yang benar serta diridhai Allah SWT. Semoga dengan mengikuti ajaran yang benar kita semua mendapatkan pertolongan di hari akhir.

Alhamdulillah dengan ridha Allah SWT penulis dapat menyelesaikan skripsi ini yang berjudul “ Implementasi Karakter Mandiri Dan Kerja Keras dalam Masyarakat (Studi Kasus Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa

Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015)”. Penyusunan skripsi ini tidak hanya melalui usaha dan doa akan tetapi melibatkan berbagai pihak yang turut memberikan bantuan moral dan spiritual. Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Harun Joko Prayitno, SE.,M.Hum. Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta, yang telah memberi izin kepada penulis untuk mengadakan penelitian.

2. Dr. Ahmad Muhibbin, M.Si., selaku Ketua Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang memberikan semangat menyelesaikan skripsi ini.

3. Drs. Achmad Muthali’in, M.Si., selaku Sekretaris Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan yang telah memberikan rekomendasi persetujuan judul.

(8)

viii

5. Bapak/Ibu Dosen Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan Universitas Muhammadiyah Surakarta yang telah rela dan ikhlas memberikan ilmu yang bermanfaat, sehingga penulis dapat mencapai gelar sarjana S-1. 6. Bapak Suwardi, selaku Kepala Desa Blorong yang telah memberikan izin kepada

peneliti untuk melakukan penelitian di Dusun Pandakan.

7. Seluruh Anggota Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan yang telah membantu mempelancar terselesaikannya skripsi ini.

8. Bapak dan Ibu tercinta yang telah memberikan semangat, do’a, nasehat, materi, kasih sayang, serta pengorbanan dalam menyusun skripsi ini.

9. Teman-temanku seangkatan 2011 khususnya kelas A yang telah memberikan semangat, doa, serta dorongan selama menyusun skripsi ini.

10.Semua pihak yang tidak dapat disebutkan satu persatu yang membantu memberikan semangat selama penyusunan ini.

Penulis menyadari masih banyak kekurangan meskipun telah berusaha semaksimal mungkin untuk mendapatkan hasil yang terbaik. Oleh karena itu, segala kritik dan saran yang membangun sangat penulis harapkan. Semoga skripsi ini bermanfaat dan sebagai sumbangan pikiran untuk masa yang akan datang. Akhirnya kami hanya mengharapkan semoga Allah SWT memberikan balasan dan bantuan yang telah diberikan kepada kami.

Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Surakarta, 9 Juli 2015 Penulis

(9)

ix DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL ... i

HALAMAN PERSETUJUAN ... ii

HALAMAN PENGESAHAN ... iii

HALAMAN PERNYATAAN ... iv

MOTTO ... v

PERSEMBAHAN ... vi

KATA PENGANTAR ... vii

DAFTAR ISI ... ix

DAFTAR TABEL ... xiv

DAFTAR GAMBAR ... xv

DAFTAR LAMPIRAN ... xvi

ABSTRAK ... xvii

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah ... 1

B. Perumusan Masalah ... 6

C. Tujuan Penelitian ... 7

D. Manfaat dan Kegunaan Penelitian ... 8

1. Manfaat Teoritis ... 8

2. Manfaat Praktis ... 8

(10)

x BAB II LANDASAN TEORI

A.Kajian Teori ... 10

1. Kajian mengenai Karakter... 10

a. Pengertian karakter ... 10

b. Macam-macam karakter ... 11

c. Butir-butir karakter ... 14

d. Faktor-faktor yang mempengaruhi pembentukan karakter ... 15

e. Komponen-komponen karakter ... 16

2. Kajian mengenai Karakter Mandiri ... 17

a. Pengertian karakter mandiri ... 17

b. Makna karakter mandiri ... 17

c. Ciri-ciri karakter mandiri ... 18

d. Faktor- faktor karakter mandiri ... 19

e. Indikator karakter mandiri ... 19

3. Kajian mengenai Karakter Kerja Keras ... 20

a. Pengertian karakter kerja keras .... ... 20

b. Ciri karakter kerja keras ... 20

c. Faktor yang mempengaruhi karakter kerja keras ... 20

d. Indikator karakter kerja keras ... 22

4. Kajian mengenai Masyarakat ... 22

a. Pengertian masyarakat ... 22

(11)

xi

c. Kebutuhan masyarakat ... 23

d. Klasifikasi masyarakat ... 24

e. Komponen-komponen masyarakat ... 24

f. Fungsi lembaga masyarakat ... 25

g. Ciri umum kelembagaan masyarakat ... 25

5. Kajian mengenai Gabungan Kelompok Tani ... 26

a. Pengertian gabungan ... 26

b. Pengertian kelompok ... 26

c. Pengertian tani ... 27

d. Karakteristik petani ... 28

e. Sistem pertanian ... 28

f. Aspek-aspek pembangunan pertanian. ... 29

6. Kajian mengenai Implementasi Karakter Mandiri dan Kerja Keras dalam Masyarakat pada Gabungan Kelompok Tani ... 30

B. Penelitian yang Relevan ... 32

C. Kerangka Pemikiran ... 34

D. Rancangan atau Desain Penelitian ... 35

BAB III METODE PENELITIAN A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 38

B. Jenis dan Strategi Penelitian ... 39

C. Subjek dan Objek Penelitian ... 40

D. Sumber Data... 40

E. Teknik dan Instrumen Pengumpulan Data ... 42

(12)

xii

G. Teknik Analisis Data... 46

H. Prosedur Penelitian ... 48

BAB IV HASIL PENELITIAN A.Deskripsi Lokasi Penelitian... 51

1. Lokasi penelitian ... 51

2. Kondisi masyarakat ... 53

3. Profil anggota Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II ... 53

4. Data pemilikan lahan tanah Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II ... 54

5. Tugas pengurusan Gabungan Kelompok Tani di Desa Blorong ... 56

B. Deskripsi Hasil Penelitian dan Pembahasan ... 57

1. Implementasi karakter mandiri pada Kelompok Tani Ngudi Subur II di Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 58

2. Implementasi karakter kerja keras pada Kelompok Tani Ngudi Subur II di Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 62 3. Hambatan dalam mengimplementasikan karakter mandiri

(13)

xiii

Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 69 4. Solusi dalam mengimplementasikan karakter mandiri

dan kerja keras pada KelompokTani Ngudi Subur II di Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan

Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 72 5. Tabel Ringkasan Hasil Penelitian ... 75

C. Temuan Studi yang Dihubungkan dengan Kajian Teori ... 77

BAB V SIMPULAN, IMPLIKASI, DAN SARAN

A. Simpulan ... 82 B. Implikasi ... 85 C. Saran ... 86 DAFTAR PUSTAKA

(14)

xiv

DAFTAR TABEL

Halaman Tabel 1. Perincian Kegiatan Penelitian ... 38 Tabel 2. Data Nama Anggota Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II

Dusun Pandakan, Desa Blorong Tahun 2015 ... 54 Tabel 3. Daftar Lahan Tanah Kelompok Ngudi Subur II Dusun Pandakan,

Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 55 Tabel 4. Ringkasan Hasil Penelitian pada Gabungan Kelompok Tani

Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan

Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015 ... 75

(15)

xv

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1. Rancangan atau Desain Penelitian ... 36

Gambar.2. Tringulasi Teknik Pengumpulan data ... 46

Gambar 3. Triangulasi Sumber Data ... 46

Gambar 4. Komponen-komponen Analisis Data Model Interaktif ... 48

Gambar 5. Prosedur Penelitian yang Dilakukan Peneliti ... 50

Gambar 6. Peta Wilayah Desa Blorong ... 52

Gambar 7. Aliran Air Sawah yang Masih Lancar ... 60

Gambar 8. Kondisi Keadaan Tanah Terasering ... 66

Gambar 9. Waktu Musim Tanam Tiba ... 67

Gambar 10. Petani Saat Bekerja Disawah Milik Orang Lain ... 68

Gambar 11. Anggota Kelompok Tani sedang Bergotong Royong ... 98

Gambar 12. Rapat Kelompok Tani Ngudi Subur II di rumah Bapak Sudir... ... 98

Gambar 13. Rapat Kelompok Tani Ngudi Subur II Tahun 2013 ... 99

Gambar 14. Anggota Kelompok Tani Membasmi Hama Tikus ... 99

Gambar 15. Kerjasama Kelompok Tani dengan Dinas Pertanian untuk Membasmi Tikus ... 100

(16)

xvi

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1. Surat Izin Permohonan Konsultan ... 91

Lampiran 2. Surat Riset... 92

Lampiran 3. Surat Keterangan Riset ... 93

Lampiran 4. Daftar Narasumber ... 94

Lampiran 5. Pedoman Wawancara ... 95

Lampiran 6. Pedoman Observasi ... 97

Lampiran 7. Dokumentasi Foto... 98

Lampiran 8. Daftar Hadir Anggota Kelompok Tani Ngudi Subur II Tahun 2013... 101

Lampiran 9. Jadwal Pembimbingan Mahasiswa ... 102

Lampiran 10. Pengesahan Revisi Skripsi ... 103

Lampiran 11. Berita Acara Bimbingan Skripsi ... 104

(17)

xvii

IMPLEMENTASI KARAKTER MANDIRI DAN KERJA KERAS DALAM MASYARAKAT

(Studi Kasus pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015)

Mahrifatu Rokhana, A220110024, Program Studi Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan,Universitas

Muhammadiyah Surakarta, 2015, xvii+105 Halaman (Termasuk Lampiran)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan implementasi karakter mandiri dan kerja keras dalam masyarakat (studi kasus pada Gabungan Kelompok Tani Ngudi Subur II Dusun Pandakan, Desa Blorong, Kecamatan Jumantono, Kabupaten Karanganyar Tahun 2015). Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif. Subjek penelitian yang digunakan yaitu ketua dan anggota kelompok tani Ngudi Subur II. Teknik pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara, dan mengkaji dokumen. Uji keabsahan data yang digunakan yaitu melalui triangulasi teknik pengumpulan data dan triangulasi sumber data. Analisis data yang digunakan yaitu model interaktif.

Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa implementasi karakter mandiri dan kerja keras pada kelompok tani Ngudi Subur II yaitu melakukan pekerjaan dengan sendiri itu mampu mendapatkan hasil yang maksimal serta dapat menghemat pengeluaran biaya dan petani dalam melakukan apapun yang dikerjakan itu memiliki keyakinan yang kuat serta bertanggung jawab terhadap satu hal yaitu bekerja. Hambatan implementasi karakter mandiri dan kerja keras yaitu tanggung jawab pekerja ketika bekerja belum sepenuhnya dilaksanakan dan serangan hama yang menyebabkan kerugian petani. Solusi implementasi karakter mandiri dan kerja keras pada kelompok tani Ngudi Subur II yaitu bekerjasama antar petani, selain itu juga memeriksa alat bercocok tanam serta saling bergotong royong membantu satu sama lain sehingga pekerjaan dapat terselesaikan tepat waktu. Hal lain juga perlunya pengarahan khusus tentang kegiatan pertanian ini, supaya petani dapat saling berbagi informasi satu sama lain.

Kata Kunci: karakter mandiri, kerja keras, dan petani

Surakarta, 9 Juli 2015 Peneliti

Referensi

Dokumen terkait

Adapun judul skripsi yang penulis tulis adalah mengenai “ KEHIDUPAN TRANSMIGRAN JAWA DI DESA SUKA DAMAI, GEUREUDONG PASE KABUPATEN ACEH UTARA (1987-2000) ”, yang diajukan

galli secara in vivo dapat dihambat secara sempurna (jumlah cacing yang ditemukan pada saluran cerna adalah nol) perlu dilakukan penelitian dalam durasi masa infeksi yang

Pencegahan jatuh pada lansia dapat dilakukan dengan melakukan latihan keseimbangan fisik, yang sebelumnya diperiksa fungsi keseimbangan tubuh dengan menggunakan penilaian skala

Kepada orang tua yang sellau memberi semangat dan selalu mendoakan yang terbaik untuk saya.. Untuuk keluarga besar yang memberi semnagat

The objective of this study is to analyze the movie based on the structural elements and to reveal the myth of American Dream in this movie based on the

Penelitian ini secara umum bertujuan untuk menganalisis penyelenggaraan stimulasi psikososial pada anak di Kelompok Bermain (KB) Kota Bogor dan pengaruhnya terhadap tumbuh kembang

Bahasa jang dipakai dalam surat- menjurat antara kedua Pihak adalah bahasa Perantjis atau bahasa Inggeris. Keter angan tertulis tentang pengiriman surat- pos dan

1) Sebagian besar tingkat teknologi penangkapan ikan yang dipergunakan nelayan Kabupaten Halmahera Utara masih sederhana, kecuali teknologi penangkapan pajeko