• Tidak ada hasil yang ditemukan

Aspek Konvergensi dalam Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia Nomor 11/Per/M.Kominfo/07/2010 Tentang Penyelenggaraan Layanan Televisi Protokol Internet (Internet Protocol Tel.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Aspek Konvergensi dalam Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia Nomor 11/Per/M.Kominfo/07/2010 Tentang Penyelenggaraan Layanan Televisi Protokol Internet (Internet Protocol Tel."

Copied!
2
0
0

Teks penuh

(1)

v ABSTRAK

Aspek Konvergensi dalam Peraturan Menteri Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia Nomor 11/Per/M.Kominfo/07/2010 Tentang Penyelenggaraan Layanan Televisi Protokol Internet (Internet Protocol Television/IPTV) Berdasarkan Peraturan Perundang-Undangan

di Indonesia

Dewasa ini, disadari dunia sedang berada dalam era informasi (information age), dan teknologi yang berkembang pesat pada era ini adalah teknologi informasi. Bahkan mengarah kepada teknologi yang konvergen antara teknologi informasi dan komunikasi (TIK). Hal ini menunjukkan bahwa kegiatan dalam pemanfaatan teknologi informasi di Indonesia yang cukup marak di akhir Abad ke-21, menunjukkan adanya peralihan budaya menuju

technology related culture”. Aspek yang cukup dominan dan berpengaruh

signifikan dalam layanan konvergensi teknologi informasi dan komunikasi (TIK) adalah penyiaran, terutama dengan lahirnya Televisi Protokol Internet

(Internet Protocol Television/IPTV). Dalam konteks sejarah, penyiaran

merupakan media massa yang paling diatur atau diregulasi. Untuk itu perlu diteliti bagaimana pengaturan layanan (industri) dan perizinan IPTV pada perundang-undangan yang berbeda dapat terselenggara dengan baik.

Penelitian ini disusun menggunakan pendekatan yuridis normatif dengan meneliti data sekunder berupa bahan hukum primer dari berbagai negara, literatur, dan studi kepustakaan melalui internet dengan spesifikasi penelitian deskriptif-analitis dengan menganalisis kaitan antara peraturan perundang-undangan yang berlaku dengan teori-teori hukum dan praktik pelaksanaan hukum positif yang menyangkut permasalahan yang akan dibahas. Analisis data dilakukan melalui metode normatif-kualitatif dengan bertitik tolak dari peraturan perundang-undangan yang ada baik di tingkat nasional maupun internasional.

(2)

vi ABSTRACT

Convergence Aspect Regulation for Internet Protocol Television (IPTV) based on Indonesian Law

Nowadays, realizing the world was in the era of information (information age), and the information technology is developing rapidly in this era. Even lead to technological convergence between information and communication technologies (ICTs). This suggests that activity in the utilization of information technology in Indonesia is quite prevalent in the late-21 th century, indicate a cultural shift toward a "technology related culture". Broadcasting Aspect is quite dominant and significant effect in the convergence of information and communications technology (ICT), especially with the development of Internet Protocol Television (Internet Protocol Television / IPTV). In the context of history, mass media broadcasting is the most regulated or deregulated. For that reason, this research investigated how the service regulation (industry) and IPTV licenses in different legislation can be properly established.

This research is made using the juridic-normative approach, to analyze secondary data which are the constitution, law, and acts from several countries, while also referring to the literature and internet research. The research itself is a descriptive-analytic in nature and analyzing the connection between laws, legal theories, and existing practical law regarding the issue of freedom of information, cyber-censorship, and the power of the State upon it. Acquired data will be analyzed using the normative-qualitative method regarding national legislation and international law.

Referensi

Dokumen terkait

Tunas Baru Lampung, pendapatan usahatani perkebunan kelapa sawit plasma yang didapat selama kemitraan berlangsung, dan bagaimana tingkat kepuasan petani plasma

Pelaksanaan tugas dan fungsi Badan Pelayanan Perizinan Terpadu dan Penanaman Modal (BPPTPM) di Kota Bogor, berupaya untuk dapat melayani kepentingan masyarakat dalam

AHMAD

Pada grafik tersebut terlihat bahwa pada kondisi normal (tidak mendung), suhu modul mengalami peningkatan sampai pada jam 12.00 yang diikuti dengan peningkatan daya

Hal ini memunculkan rasa kekecewaan masyarakat dan pemerintah akan minimnya peran dunia usaha dalam kehidupan sosial dan adanya kecenderungan bahwa pelaksanaan CSR hanya

Pada tahun 2010, sampai bulan Juni produk hukum pada bidang pos dan telekomunikasi yang paling banyak dikeluarkan juga dalam bentuk Peraturan Menteri Kominfo

“Rasa hormat kami juga buat ketua Bawaslu Sumatera Utara Syafrida, S.H., serta rasa bangga dan hormat kami buat Walikota Padangsidimpuan, juga seorang aktifis yang

Peraturan Menteri Kominfo Nomor 3 Tahun 2015 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Kominfo Nomor 33/PER/M.KOMINFO/08/2009 tentang Penyelenggaraan Komunikasi