• Tidak ada hasil yang ditemukan

46 Muhammad Toha G2C203089 A

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "46 Muhammad Toha G2C203089 A"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECUKUPAN ENERGI

DAN PROTEIN DENGAN INDEKS MASSA TUBUH

DAN KADAR HEMOGLOBIN

PENDERITA TUBERKULOSIS PARU

Artikel Penelitian

Disusun sebagai salah satu syarat untuk menyelesaikan Studi pada Program Studi Ilmu Gizi, Fakultas Kedokteran

Universitas Diponegoro

Disusun Oleh :

MUHAMMAD TOHA

G2C203089

PROGRAM STUDI ILMU GIZI (S I)

FAKULTAS KEDOKTERAN

UNIVERSITAS DIPONEGORO

(2)

HUBUNGAN ANTARA TINGKAT KECUKUPAN ENERGI DAN PROTEIN DENGAN INDEKS MASSA TUBUH DAN KADAR HEMOGLOBIN

PENDERITA TUBERKULOSIS PARU

M.Toha* dan Niken Puruhita**

ABSTRAK

Latar Belakang : Protein energi Malnutrition (PEM) sering terjadi pada penderita tuberkulosis paru yang antara lain ditandai dengan penurunan indeks massa tubuh dan rendahnya kadar hemoglobin.

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara tingkat kecukupan energi dan protein dengan indeks massa tubuh dan kadar hemoglobin penderita tuberkulosis paru.

Metode: Penelitian ini termasuk jenis penelitian analitik, dengan pendekatan cross sectional. Populasi dalam penelitian ini adalah semua penderita tuberkulosis paru rawat jalan di RSUD Cilacap yang berjumlah 150 orang. Sedangkan sampel diambil secara purposive berjumlah 60 orang. Data yang didapat meliputi asupan energi dan protein dengan cara recall 24 jam, IMT dengan rumus berat badan(kg)/kuadrat tinggi badan (m)2. Hemoglobin diukur dengan metode sian-methemoglobin. Data dianalisis dengan uji Korelasi Product Moment (pearson) dan Rank Spearman dengan melihat normalitas data.

Hasil : Dari 60 sampel, rerata tingkat kecukupan energi penderita tuberkulosis paru rawat jalan adalah 81,83 % + 23,36 dan rerata tingkat kecukupan protein 65,89 % + 13,11. Uji statistik menunjukkan tidak ada hubungan tingkat kecukupan energi dengan kadar hemoglobin, dan tidak ada hubungan tingkat kecukupan protein dengan IMT. Uji statistik menunjukkan ada hubungan bermakna antara tingkat kecukupan energi dengan IMT, ada hubungan bermakna tingkat kecukupan protein dengan kadar hemoglobin.

Simpulan : ada hubungan bermakna tingkat kecukupan energi dengan IMT, ada hubungan bermakna tingkat kecukupan protein dengan kadar hemoglobin.

Kata kunci: Tingkat kecukupan energi dan protein, Tuberkulosis paru

*)

Mahasiswa program studi gizi SI fakultas kedokteran Universitas Diponegoro

**)

(3)

THE CORRELATIONS BETWEEN THE ADEQUACY OF ENERGI AND PROTEIN LEVEL WITH BODY MASS INDEX AND HEMOGLOBIN VALUE AT TUBERCULOSIS

M.Toha* dan Niken Puruhita**

ABSTRACK

Background : Protein energi Malnutrition (PEM) was happened at tuberculosis people of identification with decrease body nass index and, decrease hemoglobin valuet.

The aim of the study was to infestigate of the relations between the adequacy of energy and protein level with body mass index and hemoglobin value at toberculosis people.

Method: this study is analitik research, with cross sectional study. The populations is tuberculosis patients come to general hospital of cilacap that amount 150 people. Sample was taken by purposive sampling there was 60 respondens. Data was collected is energy and protein intake from 24 hours dietary recall, body mass indeks (BMI) that format is weight/kuadrat height. Hemoglobin measurement with sian-methemoglobin method. A statistical analysis was correlation product moment (pearson) and Rank Spearman with normality data.

Results : From 60 sampel, mean of the adequacy energy level is 81,83 % + 23,36 and mean the adequacy of protein level is 65,89 % + 13,11. There was no correlation between the adequacy of energy level with hemoglobin value, no correlation between the adequacy of protein level with body mass index. Statistic analysis was significant correlation between the adequacy of energy level with body mass index, , there was significant correlation the adequacy of protein level with hemoglobin value.

Conclusion : there was significant correlation between the adequacy of energy level with body mass index,, there was significant correlation the adequacy of protein level with hemoglobin value.

Key word : the adequacy of energy and protein level, tuberculosis.

*)

student of nutrition program Medical Faculty Universitas Diponegoro **)

Referensi

Dokumen terkait

Kepolisian sebagai aparat penegak hukum, juga memerlukan kerja sama yang melibatkan sivitas akademika diperguruan tinggi ilmu hukum, untuk dapat memberikan

Ekstrak rimpang kunyit dibuat menjadi sediaan chewable lozenges karena lebih praktis dan menarik untuk anak-anak, namun ekstrak rimpang kunyit memiliki rasa yang

[r]

Untuk menentukan ciri-ciri suatu bilangan yang habis dibagi dengan 9 atau tidak, kita misalkan bilangan itu adalah N = abcd.. Untuk bisa melihat bahwa angka-angka

Dalam penulisan skripsi ini, penulis bekerja sama dengan pengelola Bunga Tanjung Home Industry untuk memecahkan masalah yang dihadapi dengan melakukan penelitian untuk

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan Nasional, pasal 1 ayat 12, Visi adalah rumusan umum mengenai keadaan yang diinginkan

Berdasarkan beberapa pengertian di atas dapat disimpulkan bahwa kinerja karyawan adalah hasil yang dicapai seseorang dalam melaksanakan tugas yang diberikan

Metode yang akan digunakan pada prediksi harga cabai dan bawang merah adalah hybrid Elman neural network dengan genetic algorithm atau dalam Bahasa Indonesia hybrid