• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMERIKSAAN White Spot Syndrom Virus PADA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN METODE real-time PCR DI BALAI UJI STANDAR KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU DAN KEAMANAN HASIL PERIKANAN (BUSKIPM) JAKARTA PRAKTEK KERJA LAPANG PROGRAM STUDI BUDIDAYA PER

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PEMERIKSAAN White Spot Syndrom Virus PADA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN METODE real-time PCR DI BALAI UJI STANDAR KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU DAN KEAMANAN HASIL PERIKANAN (BUSKIPM) JAKARTA PRAKTEK KERJA LAPANG PROGRAM STUDI BUDIDAYA PER"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

PEMERIKSAAN White Spot Syndrom Virus PADA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN METODE real-time PCR DI BALAI

UJI STANDAR KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU DAN KEAMANAN HASIL PERIKANAN (BUSKIPM) JAKARTA

PRAKTEK KERJA LAPANG

PROGRAM STUDI BUDIDAYA PERAIRAN

Oleh :

RANDY KUKUH PRAKOSO BLITAR - JAWA TIMUR

FAKULTAS PERIKANAN DAN KELAUTAN UNIVERSITAS AIRLANGGA

(2)

PEMERIKSAAN White Spot Syndrom Virus PADA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN METODE real-time PCR DI BALAI UJI STANDAR KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU DAN

KEAMANAN HASIL PERIKANAN (BUSKIPM) JAKARTA

Praktek Kerja Lapang sebagai Salah Satu Syarat untuk Memperoleh Gelar Sarjana Perikanan pada Program Studi Budidaya Perairan

Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga

Oleh :

RANDY KUKUH PRAKOSO NIM. 141211131194

Mengetahui,

Dekan Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga,

Menyetujui,

Dosen Pembimbing,

Prof. Dr. Hj. Sri Subekti, drh., DEA. NIP. 19520517 197803 2 001

(3)

PEMERIKSAAN White Spot Syndrom Virus PADA UDANG VANAME (Litopenaeus vannamei) DENGAN METODE real-time PCR DI BALAI UJI STANDAR KARANTINA IKAN, PENGENDALIAN MUTU DAN

KEAMANAN HASIL PERIKANAN (BUSKIPM) JAKARTA

Oleh :

RANDY KUKUH PRAKOSO NIM : 141211131194

Setelah mempelajari dan menguji dengan sungguh-sungguh, kami berpendapat bahwa Praktek Kerja Lapang (PKL) ini, baik ruang lingkup maupun kualitasnya dapat

diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Perikanan

(4)

iv

RINGKASAN

RANDY KUKUH P. Pemeriksaan White Spot Syndrom Virus (WSSV) pada Udang Vaname (Litopenaeus vannamei) dengan Metode real-time PCR di Balai Uji Standar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BUSKIPM) Jakarta Timur. Dosen Pembimbing Prof. Dr. Hari Suprapto, Ir., M.Agr.

Perkembangan usaha perikanan di Indonesia khususnya bidang budidaya saat ini cenderung intensifikasi dan komersialisasi berbagai jenis komoditas misalnya dari filum crutacea. Udang vaname adalah salah satu spesies udang yang mengalami penurunan produksi karena disebabkan oleh serangan penyakit. Penyakit terutama virus merupakan salah satu faktor pembatas utama pada peningkatan produksi udang vaname.

White Spot Syndrom Virus atau biasa dikenal dengan istilah WSSV

merupakan virus pada udang yang menyebabkan angka kematian mencapai 100% dalam kurun waktu singkat setelah terinfeksi. Munculnya bintik putih pada

carapace merupakan indikasi terinfeksinya WSSV pada udang. Tujuan dari

dilakukannya Praktik Kerja Lapang ini adalah untuk memperoleh pengetahuan, pengalaman dan ketrampilan serta mengetahui cara pemeriksaan WSSV pada udang vaname dengan metode real-time PCR.

Metode kerja yang dilakukan ialah penelitian deskriptif dengan teknik pengumpulan data berupa data primer dan data sekunder dengan cara wawancara,

observasi dan partisipasi aktif. Kegiatan PKL ini dilakukan pada tanggal 12 Januari hingga 12 Februari 2015 bertempat di Balai Uji Standar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BUSKIPM) Jakarta Timur.

Real-time PCR merupakan suatu metode yang dikembangkan dari reaksi

(5)

v

diagnosa hasil pemeriksaan. Reagen yang digunakan dalam pemeriksaan WSSV ialah Kit IQ2000.

Hasil pemeriksaan terhadap lima sampel udang vaname yang dikirim ke BUSKIPM, ditemukan tiga sampel yang positif terinfeksi White Spot Syndrom

Virus (WSSV). Pemeriksaan dilakukan dengan melihat baseline threshold pada

(6)

vi SUMMARY

RANDY KUKUH P. The Examination of White Spot Syndrom Virus (WSSV) in Vaname Shrimp (Litopenaeus vannamei) with real-time PCR in Balai Uji Standar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BUSKIPM) East Jakarta. Academic Advisor Prof. Dr. Hari Suprapto, Ir., M.Agr.

The development of fisheries in Indonesia, especially the cultivation currently tend intensification and commercialization of various kinds of commodities such as from the phylum crustacea. Vaname shrimp are one species of shrimp that decreased production because it is caused by the disease. Especially viral disease is one of the major limiting factor in the increased production of vaname shrimp.

White Spot Syndrom Virus or commonly known as the WSSV is a virus of

shrimp that causes the death rate reached 100% in a short span of time after injection. The emergence of white spot on carapace an indication of WSSV infectionin shrimp. The objectives of this Practice Field Work is to acquire the knowledge, experience and skills and know how to inspection WSSV in vaname shrimp with real-time PCR.

Methods of work undertaken is a descriptive study with data collection in the form of primary data and secundary data by interview, observation and active

participation. PKL activity was conductes on January 12 until February 12, 2015 located in Balai Uji Standar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil Perikanan (BUSKIPM) East Jakarta.

Real-time PCR is a method that was developed from the PCR reaction in the

(7)

vii

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Segala puji dan syukur penulis panjatkan kehadirat Allah SWT atas

limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehingga Laporan Hasil Praktek Kerja Lapang

(PKL) tentang Pemeriksaan White Spot Syndrom Virus (WSSV) pada Udang

vaname (Litopenaeus vanname) dengan Realtime PCR ini dapat terselesaikan.

Penulis haturkan terima kasih kepada:

1. Prof. Dr. Hari Suprapto, Ir., M.Agr, selaku Dosen Pembimbing yang telah

memberikan arahan, petunjuk dan bimbingan sejak penyusunan usulan

hingga selesainya penyusunan laporan PKL ini.

2. Ibu Sitti Rahmawati, S.Pi, selaku Pembina PKL yang telah memberikan

informasi, arahan, petunjuk serta bimbingan selama kegiatan PKL di Balai

Uji Standar Karantina Ikan, Pengendalian Mutu dan Keamanan Hasil

Perikanan (BUSKIPM) Jakarta Timur.

3. Seluruh karyawan Laboratorium BUSKIPM Jakarta Timur yang telah

membantu penulis selama PKL.

4. Teman – teman selama kegiatan PKL berlangsung sehingga kegiatan dapat

berlangsung dengan lancar.

5. Semua pihak yang telah membantu sehingga Laporan Praktek Kerja

Lapang ini bisa terselesaikan.

6. Kedua orang tua yang selalu mendukung, membimbing dan memberikan

semangat dari awal hingga akhir pelaksanaan PKL.

7. Bapak Sudarno, Ir., M.Kes., selaku Dosen Wali yang telah mendukung,

(9)

ix

Penulis berharap semoga Laporan Hasil PKL ini bermanfaat dan dapat

memberikan informasi kepada semua pihak, khusus bagi Mahasiswa Program

Studi Budidaya Perairan, Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Airlangga

Surabaya guna kemajuan serta perkembangan ilmu dan teknologi dalam bidang

perikanan.

Surabaya, Mei 2015

(10)

x

2.4.4 Transkripsi dan Translasi (Transcription and Translation)... 11

2.4.5 Perakitan (Assembly) ... 11

2.4.6 Pematangan (Maturation) ... 12

2.4.7 Pelepasan (Releasing) ... 12

2.5 White Spot Syndrom Virus (WSSV) ... 12

(11)

xi

2.5.2 Inang dan Organ yang Terinfeksi ... 13

2.5.3 Gejala Klinis ... 13

2.5.4 Penyebaran WSSV ... 14

2.6 Realtime Polymerase Chain Reaction (qPCR) ... 15

2.6.1 Tahap Denaturation... 17

4.1 Keadaan Umum Lokasi Praktek Kerja Lapang ... 26

4.1.1 Sejarah BUSKIPM Jakarta ... 26

4.1.2 Letak Geografis ... 27

4.1.3 Visi dan Misi ... 27

4.1.4 Struktur Organisasi dan Sumberdaya Manusia ... 28

4.1.5 Tugas dan Fungsi ... 29

4.1.6 Sarana dan Prasarana ... 30

4.2 Kegiatan Pemeriksaan Udang Vaname yang Terinfeksi WSSV ... 32

4.2.1 Prosedur Pemeriksaan Virus... 32

4.2.2 Alur Penerimaan dan Pemeriksaan Sampel ... 33

(12)

xii

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel Halaman

(14)

xiv

DAFTAR GAMBAR

Gambar Halaman

1. Anatomi Lengkap Udang Vaname ... 6

2. Siklus Hidup Udang Vaname ... 8

3. Struktur Virus ... 9

4. White Spot Syndrom Virus yang menginfeksi P. monodon ... 14

5. Struktur Organisasi BUSKIPM ... 28

6. Proses Ekstraksi ... 40

7. Proses Amplifikasi Asam Nukleat Virus ... 41

8. Grafik real-time PCR ... 44

(15)

xv

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran Halaman

1. Peta lokasi kegiatan praktek kerja lapang ... 53

2. Persiapan Alat ... 54

3. Bahan yang digunakan ... 56

Gambar

Gambar

Referensi

Dokumen terkait

Tujuan dari studi ini adalah untuk menganalisa perubahan penggunaan lahan yang tampak melalui citra satelit pada Kelurahan Penanggungan, Kecamatan Klojen, Kota

Baca petikan di bawah dengan teliti, kemudian buat satu rumusan tentang langkah-langkah yang telah diambil untuk mencegah pembalakan haram dan kepentingan mengekalkan kawasan

Pada penelitian ini akan dibuat elektroda berbahan dasar binder Poly vinil alkohol (PVA) dengan karbon aktif dari tempurung kelapa tanpa modifikasi dan dimodifikasi dengan metode

itu pasien ini hanya memenuhi kriteria diagnostik untuk Gangguan Bipolar I tipe manik dengan ciri psikotik, sekalipun pasien sudah pernah didiagnosis dengan gangguan

Karena banyaknya permohonan-permohonan/harapan-harapan yang dikemukakan kepada kami, agar kiranya kami berkenan menyusun sebuah Risalah tentang bolehnya mengadakan

Penelitian ini dilakukan untuk melihat proses penurunan degradasi Total Petrolium Hidrokarbon (TPH) dalam limbah oli dengan menggunakan penambahan pupuk cair

Sebagai salah satu pemain terbesar dalam industri proper , PWON memiliki keunggulan berupa pertumbuhan recurring income yang solid serta didukung oleh

Data yang diperoleh dari hasil pemeriksaan dengan uji bakteriologis menunjukkan bahwa udang putih yang dipasarkan di pasar tradisional dan modern dari Surabaya