PANITIA PENGADAAN BARANG/JASA
KANTOR KETAHANAN PANGAN
KABUPATEN LAMONGAN
Jl. Andansari No.51 Telp. (0322) 323158 FAX (0322) 323158 Kode Pos 62217 E-mail: [email protected]. Web. Site: www.lamongan.go.id
LAMONGAN
Lamongan, 4 Juli 2012 Nomor : 602.1/07/Pan.L.01/VII/413.210/2012
Sifat : Penting Kepada :
Lampiran : --- Yth. 1. Sdr. CV. EKA INDO PERSADA Perihal : Undangan klarifikasi
Pembuktian dukumen
Jl. Kauman 4/4 Tumenggungan Lamongan
Kualifikasi
Mengharap dengan hormat atas kehadiran Saudara besuk pada :
Hari : Kamis
Tanggal : 5 Juli 2012
Pukul : 13.00 – 14.00 Wib
Tempat : Ruang Pertemuan Dinas Pendidikan Kabupaten Lamongan
Jalan KH.ACHMAD DAHLAN No. 75 Lamongan.
Keperluan : Pembuktian Dukumen Pekerjaan ” Pembangunan Gudang Lumbung
dan Lantai Jemur Kabupaten Lamongan
Untuk kegiatan pembuktian kualifikasi dimaksud, agar mempersiapkan dokumen asli
atau dokumen yang telah dilegalisir oleh pejabat berwenang sebagai berikut :
Catatan : Mengingat pentingnya acara diminta hadir apabila tidak hadir pada
acara klarifikasi pembuktian dukumen Kualifikasi tersebut dinyatakan
gugur.
Demikian atas perhatian dan kehadirannya disampaikan terima kasih.
PANITIA PENGADAAN BARANG/ JASA KANTOR KETAHANAN PANGAN
KABUPATEN LAMONGAN Ketua
Ttd
TEMBUSAN : disampaikan Kepada Yth. ARIFIN.SPd.MM