• Tidak ada hasil yang ditemukan

T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Kebudayaan dan Pariwisata Kota Salatiga Menggunakan Framework Phonegap

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "T1 Abstract Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Kebudayaan dan Pariwisata Kota Salatiga Menggunakan Framework Phonegap"

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

Perancangan Aplikasi Sistem Informasi Kebudayaan dan Pariwisata

Kota Salatiga Menggunakan

Framework Phonegap

1)

Hanny Takwiyanto,

2)

Yos Richard Beeh

Fakultas Teknologi Informasi Universitas Kristen Satya Wacana Jl. Diponegoro 52-60, Salatiga 50771, Indonesia

Email:

1)

[email protected],

2)

[email protected]

Abstract

Salatiga is a city located in Central Java. Salatiga has many tourist attractions, such as culinary tourism, family tourism and cultural travel that is not widely known by tourists, this is due to limited information. As the development of smartphone technology today, making the smartphone operating system is getting more diverse, such as Android and IOS. Phonegap Framework is one of the open source framework used to create cross-platform mobile applications, using HTML5, CSS, and Javascript. Phonegap technologies use the same code and can be used on multiple mobile platforms This application features include the list of categories of travel, travel details, tourist events and has digital maps to display spatial information in iOS or Android device by utilizing the Google Maps API

Keywords: PhoneGap, Android, iOS, Google Maps API

Abstrak

Kota Salatiga merupakan salah satu kota yang terletak di pulau Jawa khususnya Jawa Tengah. Kota Salatiga banyak memiliki tempat wisata, diantaranya wisata kuliner dan wisata keluarga. Beberapa tempat wisata dan warisan para leluhur tersebut belum banyak diketahui oleh para wisatawan lokal maupun wisatawan asing. Hal ini dikarenakan keterbatasan informasi pariwisata yang meliputi tempat wisata, produk, kerajinan, tempat makan, budaya dan tradisi lokal. Seiring perkembangan teknologi smartphone saat ini membuat smartphone semakin lebih beragam, seperti Android dan iOS. Framework Phonegap salah satu framework open source yang digunakan untuk membuat aplikasi cross-platform mobile, dengan menggunakan HTML5, CSS, dan javascript. Dengan menggunakan phonegap kode yang sama dapat digunakan pada sejumlah platform mobile. Aplikasi ini memiliki spesifikasi antara lain daftar kategori wisata, detail wisata, event wisata dan memiliki peta digital untuk menampilkan informasi spasial di perangkat Android maupun iOS memanfaatkan Google Maps API.

Kata Kunci:

PhoneGap

,

Android

,

iOS

,

Google

Maps

API

Referensi

Dokumen terkait

Sebagai salah satu kota singgah di Jawa Tengah, kota Salatiga telah meningkatkan fasilitas kepariwisataan. Salah satu bentuk kepariwisataan yang sedang berkembang

Hasil perancangan ini berupa buku dengan teknik pop up yang digunakan sebagai media promosi bagi wisata kuliner Kota Salatiga. Kata Kunci: Buku, Pop Up,

Dengan adanya ide perancangan program radio ini, penulis ingin memberikan informasi kepada masyarakat khususnya kota Salatiga dalam hal Kuliner dan bisnis kuliner yang di

Salatiga terletak 49 km sebelah selatan Kota Semarang atau 52 km sebelah utara Kota Surakarta, dan berada di jalan negara yang menghubungan Semarang- Surakarta.. Salatiga terdiri

Bagian pariwisata dinas perhubungan, komunikasi, kebudayaan dan pariwisata (DISHUBKOMBUDPAR) kota Salatiga merupakan seksi yang memiliki tanggung jawab terhadap

Dengan keunggulan pemandangan alam pegunungan serta fasilitas yang tidak dimiliki tempat wisata lain di Jawa Tengah, sangat memungkinkan Umbul Sidomukti memiliki tingkat akupansi

Eling Bening merupakan tempat wisata baru yang terdapat di kota Ambarawa. Sebagai tempat wisata baru, Eling Bening memiliki banyak pesaing yang terdapat di

P.O Bluestar adalah salah satu perusahaan penyedia bus pariwisata di Kota Salatiga, Jawa Tengah Indoensia. P.O Bluestar merupakan perusahaan jasa yang bergerak pada