• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKL 2 RINGKASAN MATERI. 1. Konsep mol dan Bagan Stoikiometri ( kelas X )

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "SKL 2 RINGKASAN MATERI. 1. Konsep mol dan Bagan Stoikiometri ( kelas X )"

Copied!
11
0
0

Teks penuh

(1)

SKL – 2

Menerapkan hukum-hukum dasar kimia untuk memecahkan masalah dalam perhitungan kimia.

o Menganalisis persamaan reaksi kimia o Menyelesaikan perhitungan kimia yang

berkaitan dengan hukum dasar kimia

RINGKASAN MATERI

1. Konsep mol dan Bagan Stoikiometri ( kelas X )

2. Menghitung Volume suatu gas pada kondisi tertentu

a. Keadaan STP ( 0

o

C , 1 atm ) , maka V = n . 22,4

b. Keadaan RTP (

25

o

C , 1 atm ), maka V = n . 24

c. Tidak dalam keadaan STP dan RTP , maka V . P = n . R . T ; R =

0,082 atm L./mol K , T = suhu mutlak

3. Menghitung gas lain dengan kondisi ( P,T) sama

dimana,

4. Menghitung massa dan persentase unsur tertentu dalam suatu senyawa,

dapat digunakan rumus

Massa unsur X =

% Unsur X =

(2)

1. Suatu cuplikan iodin padat sebanyak 1,0 g diletakkan dalam tabung dan kemudian tabung ditutup rapat (dilas) setelah udara dikeluarkan dari tabung. Tabung dan iodin padat mempunyai massa total 27,0 g.

Selanjutnya tabung dipanaskan hingga seluruh iodin menguap dan tabung terisi gas iodin. Massa total setelah pemanasan adalah . . . .

A. < 27,0 g B. > 28,0 g C. 26,0 g D. 27,0 g E. 28,0 g

2. Data percobaan pembentukan uap air dari gas hidrogen dan gas oksigen sebagai berikut: Percoban Volum hidrogen (T, P) Volum oksigen (T, P)

Volum uap air

(T, P) Sisa 1 2 3 4 5 2 liter 4 liter 6 liter 10 liter 10 liter 1 liter 5 liter 3 liter 4 liter 10 liter 2 liter 4 liter 6 liter 8 liter 10 liter - 3 liter oksigen - 2 liter hidrogen 5 liter oksigen

Berdasarkan data tersebut, perbandingan volum gas hidrogen, oksigen, dan uap air adalah . . . A. 4 : 5 : 4 B. 6 : 1 : 6 C. 2 : 1 : 2 D. 10 : 4 : 8 E. 10 : 10 : 10

(3)

3. Perhatikan bagan reaksi antara SO2 dengan O2 yang menghasilkan SO3 berikut.

Jika reaksi berlangsung tuntas, maka susunan akhir campuran adalah . . . .

4. Pembakaran sempurna gas butana sebagai berikut. 2C4H10(g) + 13O2(g) → 8CO2(g) + 10H2O(g)

Jika 10 liter gas butana dibakar, maka volum gas karbon dioksida yang dihasilkan pada (T, P ) yang sama adalah . . . .

A. 20 liter B. 40 liter C. 80 liter D. 100 liter E. 130 liter

5. Reaksi pembakaran metana sebagai berikut: CH4(g) + 2O2(g)  CO2(g) + 2H2O(g)

Volum udara (20% oksigen) yang diperlukan untuk membakar sempurna 5 liter metana adalah . . . . A. 2,5 liter B. 5 liter C. 10 liter D. 12,5 liter E. 50 liter

(4)

6. Diketahui tabel yang berisi massa unsur Fe dan massa O dan massa senyawa FeO: No Massa Fe (g) Massa O (g) Massa FeO (g) 1 7 3 9 2 14 4 18 3 21 6 27 4 25 6 27

Perbandingan massa Fe dan O dalam FeO berdasarkan tabel tersebut adalah.... A. 2 : 7 B. 7 : 4 C. 7 : 4 D. 7 : 3 E. 7 : 2

7. Dari analisis senyawa karbon dihasilkan 80%massa C dan 20% massa H. Jika Ar C=12 ; Ar H=1 dan Mr senyawa = 30 maka rumus molekul senyawa tersebut adalah... A. CH3

B. C2H6 C. C2H4 D. C3H4 E. C3H8

8. Dalam kehidupan sehari-hari, di Jakarta masih banyak ditemui sumur yang airnya tergolong air sadah sementara. Untuk menghilangkan kesadahan tersebut dilakukan dengan cara pemanasan. Persamaan reaksi yang tepat dan setara adalah....

A. Ca(HCO3)2(s) CaCO3(s)+H2O(l) +CO2(g) B. Ca(HCO3)2(s)  CaCO3 (s)+H2O(l) +CO2(g) C. Ca(HCO3)2(s) 2CaCO3(s) +H2O(l) +CO2(g) D. Ca(HCO3)2(s) CaCO3(s)+2H2O(l) +CO2 (g) E. Ca(HCO3)2(s) CaCO3(s)+H2O(l) +2CO(g)

(5)

9. Reaksi pembakaran propana ( C3H8 ) berlangsung menurut persamaan reaksi berikut : C3H8 (g) + O2 (g)  CO2 (g) + H2O (g) ( belum setara )

Jika 5 liter gas C3H8 dibakar sempurna dengan gas oksigen pada ( T,P ), maka volume gas CO2 dan H2O pada ( T,P ) berturut-turut adalah....

A. 5 liter dan 5 liter B. 8 liter dan 10 liter C. 10 liter dan 15 liter D. 15 liter dan 20 liter E. 20 liter dan 25 liter

10. Karbit dihasilkan dari pemanasan kalsium oksida dan karbon dalam tanur listrik dengan hasil sampingan gas karbon dioksida.Persamaan reaksi :

2CaO (s) + 5C (s)  2CaC2 (s) + CO2 (g) Nama senyawa yang tepat dari reaksi diatas adalah A. Karbon oksida

B. Kalium oksida C. Kalsium monoksida D. Kalsium dikarbida E. Kalsium karbida

11. Dari hasil analisis laboratorium diperoleh bahwa senyawa X mengandung 90% massa karbon dan 10% massa hidrogen. Jika Ar C = 12, H = 1, dan Mr senyawa X adalah 40, maka rumus molekul senyawa X adalah....

A. C2H6 B. C3H4 C. C3H6 D. C3H8 E. C9H18

(6)

12. Reaksi pembakaran gas esetilena ternyata menghasilkan energi panas yang sangat besar besar, sehingga dapat melelehkan logam. Reaksi ini banyak dimanfaatkan dalam proses pengelasan dan pemotongan logam. Reaksi pembakaran gas asetilena yang benar adalah ... A. 2 C2H6 (g) + 7 O2 (g)  4 CO2 (g) + 6 H2O(g) B. C2H2 (g) + 2 O2(g)  CO2(g) + H2O(g) C. 2 C2H4 (g) + 5 O2(g) 4 CO2 (g) + 2 H2O(g) D. 2 C2H2 (g) + 5 O2(g)  4 CO2(g) + 2 H2O(g) E. C2H4(g) + 3 O2 (g)  2 CO2 (g) + 2 H2O(g)

13. Perbandingan massa magnesium dan massa oksigen 3 : 2 ,bila terdapat data sebagai berikut : No. Percobaan Massa Magnesium ( gram ) Massa Oksigen ( gram ) Massa sisa ( gram ) 1 15 A 0 2 B 20 2 3 33 25 C

Maka massa A, B dan C berturut-turut adalah.... A. 5,0; 15 dan 3,0

B. 10; 27 dan 3,0 C. 10, 30 dan 3,0 D. 22,5; 27 dan 3,0 E. 22,5; 30 dan 3,0

14. Tahap awal pembuatan asam nitrat di industri melibatkan reaksi antara NH3 dengan O2 yang menghasilkan gas NO dan uap air. Persamaan reaksi :

NH3(g) + O2(g)  NO(g) + H2O(g) ( belum setara )

Jika diperlukan 16 gram gas O2 ( Ar = 16 ) dan reaksi diukur pada keadaan STP. Maka volume gas NO yang dihasilkan adalah...

A. 11,90 liter B. 10,96 liter C. 9,60 liter D. 8,96 liter E. 7,96 liter

(7)

15. Sebanyak 24,6 gram kristal MgSO4.xH2O dipanaskan sehingga menghasilkan 12 gram MgSO4 menurut reaksi : MgSO4.xH2O(s)  MgSO4(s) + xH2O(g)

Rumus kristal garam tersebut adalah... A. MgSO4.4H2O

B. MgSO4. 5H2O C. MgSO4. 6H2O D. MgSO4. 7H2O E. MgSO4. 8H2O

16. Reaksi yang terjadi pada pemanasan soda kue menghasilkan gas CO2 yang berfungsi untuk mengembangkan adonan kue, menurut persamaan reaksi :

2NaHCO3 (s)  Na2CO3 (s) + CO2 (g) + H2O (l) Nama garam yang dihasilkan adalah....

A. Natrium karbonat B. Dinatrium karbonat C. Natrium bikarbonat

D. Natrium hidrogen karbonat E. Dinatrium karbon trioksida

17. Direaksikan 2,7 gram logam alumiunium dengan larutan tembaga (II) sulfat menurut persamaan reaksi:

2Al (s) + 3CuSO4 (aq) → Al2(SO4)3 (aq) + 3 Cu (s)

Jika Ar Al = 27 dan Cu = 64 ; maka massa logam tembaga yang dihasilkan adalah…. A. 4,3 gram

B. 6,4 gram C. 9,6 gram D. 19,2 gram E. 96,0 gram

(8)

18. Perhatikan tabel berikut : No N2 (mL) O2 (mL) N2O3 (mL) 1 100 100 100 2 100 200 100 3 100 150 100 4 200 300 200 5 200 600 200

Pasangan pereaksi yang tepat habis dan hasil reaksi yang benar adalah…. A. 1 dan 2

B. 2 dan 3 C. 2 dan 4 D. 3 dan 4 E. 4 dan 5

19. Direaksikan 5,4 gram logam Al dengan asam sulfat berlebih (Ar. Al= 27), menurut persamaan reaksi berikut:

Al (s) + H2SO4 (aq) → Al2(SO4)3 (aq) + H2 (g) ( belum setara ) Volume gas H2 yang dihasilkan diukur pada keadaan standar adalah…Liter A. 2,99

B. 3, 36 C. 4, 48 D. 6, 72 E. 13,44

20. Perhatikan tabel berikut :

No N2 (mL) O2 (mL) NxOy (mL) Pereaksi sisa (dalam mL) 1 100 150 100 - 2 100 200 100 50 mL O2 3 150 150 100 50 mL N2 4 200 300 200 - 5 200 500 200 200 mL O2

Rumus molekul dari NxOy adalah…. A. NO

B. NO2 C. N2O3

(9)

D. N2O4 E. N2O5

21. Logam magnesium bereaksi dengan larutan asam klorida menghasilkan larutan magnesium klorida dan gas hidrogen. Pernyataan tersebut di tulis dalam persamaan reaksi kimia yang benar adalah….

A. Mn (s) + 4 HCl(g) → MnCl4(aq) + 2 H2(g) B. Mg (s) + 2 HCl(g) → MgCl2aq) + H2(g) C. Mn (s) + 2 HCl(g) → MnCl2 (aq) + H2(g) D. Mg (s) + HCl(g) → MgCl2(aq) + H2(g) E. Mg (s) + 2 HCl(g) → MgCl2(aq) + 2H2(g)

22. Perbandingan massa unsur H dan O dalam H2O adalah 1 : 8. Jika 6 gram gas hidrogen direaksikan dengan 16 gram gas oksigen, maka massa H2O dan massa pereaksi yang tersisa berturut-turut adalah

A. 8 gram dan 2 gram

B. 9 gram dan 2 gram C. 18 gram dan 2 gram D. 18 gram dan 4 gram E. 22 gram dan 8 gram

23. Reaksi pembakaran propuna (C3H4) berlansung menurut persamaan reaksi berikut : C3H4 (g) + O2 → CO2 (g) + H2O (g) (belum setara)

Jika 5 liter gas C3H4 dibakar sempurna dengan gas oksigen pada (T,P), maka volume gas CO2 dan H2O pada (T,P) yang dihasilkan dari pembakaran tersebut berturut-turut adalah …

A. 15 liter dan 10 liter

B. 12 liter dan 10 liter C. 10 liter dan 10 liter D. 8 liter dan 10 liter E. 6 liter dan 10 liter

(10)

24. Perbandingan massa besi dan belerang dalam FeS adalah 7 : 4, bila terdapat data sebagai berikut: No Percobaan Massa Besi (gram) Massa Belerang (gram) Massa Sisa (gram) 1 14 A 0 2 B 22 2 gram belerang 3 32 16 C

Maka massa A, B dan C berturut-turut yang benar adalah… gram A. 4 ; 21 dan 4

B. 8 ; 35 dan 4 C. 8 ; 28 dan 4 D. 10 ; 35 dan 4 E. 10 ; 28 dan 4

25. Berdasarkan hasil percobaan, data reaksi antara karbon dan oksigen menghasilkan senyawa karbon dioksida sebagai berikut:

Karbon (gram) Oksigen (gram) Karbon dioksida (gram)

3 10 11

6 16 22

10 24 33

12 16 X

Massa karbon dioksida yang dihasilkan (X) adalah …. A. 11 gram

B. 22 gram C. 30 gram D. 33 gram E. 44 gram

26. Pada pembakaran 12 gram suatu senyawa karbon dihasilkan 22 gram gas CO2 ( Ar C = 12 , O = 16 ).Kadar unsur karbon dalam senyawa tersebut adalah...

A. 23% B. 27% C. 50% D. 55% E. 77%

(11)

27. Kadar Fe2O3 dalam suatu biji besi adalah 80%.Banyaknya besi yang terdapat dalam 1 ton bijih tersebut adalah.. ( Ar O=16,Fe=56)

A. 56 kg B. 112 kg C. 280 kg D. 560 kg E. 800 kg

28. Sebanyak 10,8 gram aluminium habis bereaksi dengan 9,6 gram oksigen dalam ruang tertutup membentuk aluminium oksida menurut persamaan reaksi

4 Al(s) + 3O2(g)  2 Al2O3 (s)

Massa aluminium oksida yang terbentuk sebanyak ... ( Ar Al = 27, O = 16 ) A. 3,6 gram

B. 10,8 gram C. 13,0 gram D. 20,4 gram E. 102,0 gram

29. Pupuk dibuat dengan mencampurkan 12 gram urea, CO(NH2)2, dengan 6,6 gram amonium

sulfat, (NH4)2SO4. Kadar nitrogen dalam pupuk tersebut adalah . . .( H = 1; C = 12; N = 14; O = 16 dan S = 32) A. 19% B. 34% C. 38% D. 46% E. 68%

30. Pembakaran 64 gram batuan yang mengandung belerang menghasilkan 72 gram SO3. Maka kadar belerang dalam cuplikan tersebut adalah ….(Ar S=32, O=16)

A. 30% B. 60% C. 45% D. 75% E. 50%

Referensi

Dokumen terkait

Hasil dari penelitian diperoleh kesimpulan: (1) terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran Team Assisted Individualization (TAI) dan Group Investigation (GI) untuk

Profil Kemampuan Penalaran Matematika dalam Menyelesaikan Masalah Matematika Ditinjau dari Kemampuan Matematika pada Materi Persamaan Garis Lurus Kelas VIII SMP

Skripsi yang berjudul “ Penerapan Model Mengajar Menginduksi Perubahan Konsep Simson Tarigan Terhadap Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Materi Reaksi Redoks di Kelas

Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa: (1) hasil setiap langkah pengembangan modul kimia berbasis masalah adalah modul kimia yang telah direvisi berdasarkan

Kevalidan instrumen dilihat dari hasil validasi yang dilakukan oleh dua orang validator. Validasi soal menggunakan Gregory. Butir soal divalidasi oleh dua pakar dan

Guru membimbing peserta didik untuk membuat kesimpulan mengenai materi persamaan kontinuitas dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari berdasarkan hasil

Hasil dari penelitian adalah: (1) terdapat pengaruh penerapan model pembelajaran Team Assisted Individualization (TAI) dan Group Investigation (GI) terhadap prestasi

Variabel bebas yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode pemecahan masalah, sedangkan Variabel terikat dalam penelitian ini adalah hasil belajar siswa