• Tidak ada hasil yang ditemukan

PEMANFAATAN RUANG MULTIMEDIA BLC (BROADBAND LEARNING CENTER) SEBAGAI SARANA PROMOSI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA SALATIGA - UNS Institutional Repository

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2019

Membagikan "PEMANFAATAN RUANG MULTIMEDIA BLC (BROADBAND LEARNING CENTER) SEBAGAI SARANA PROMOSI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA SALATIGA - UNS Institutional Repository"

Copied!
17
0
0

Teks penuh

(1)

i

LAPORAN TUGAS AKHIR

PEMANFAATAN RUANG MULTIMEDIA BLC (BROADBAND LEARNING

CENTER) SEBAGAI SARANA PROMOSI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN KEARSIPAN KOTA SALATIGA

Disusun Oleh : NASHIKHUL HAKIM

D1815090

Diajukan Untuk Memenuhi Salah Satu Syarat Guna Memperoleh Gelar Ahli Madya (A.Md.) Dalam Bidang Perpustakaan

PROGRAM STUDI DIPLOMA III PERPUSTAKAAN FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN POLITIK

UNIVERSITAS SEBELAS MARET SURAKARTA

(2)
(3)
(4)

iv

PENYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI TUGAS AKHIR UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS

Sebagai Civitas Akademika Universitas Sebelas Maret, saya yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama : NASHIKHUL HAKIM

NIM : D1815090

Program Studi : D III Perpustakaan Fakultas : Ilmu Sosial dan Politik Jenis Karya : Tugas Akhir

Demi pengembangan ilmu pengetahuan, menyetujui untuk memberikan kepada Universitas Sebelas Maret. Hak Bebas Royalti Non eksklusif (Non exclusive Royalty

Free Right) atas Tugas Akhir yang berjudul:

PEMANFAATAN RUANG MULTIMEDIA BLC (BROADBAND LEARNING

CENTER) SEBAGAI SARANA PROMOSI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN

KEARSIPAN KOTA SALATIGA

Berserta instrumen/ desain/ perangkat (jika ada). Berhak menyimpan, mengalih bentuk, mengalih mediakan, mengelola dalam bentuk pangkalan data (data base), merawat serta mempublikasi Tugas Akhir saya selama tetap mencatumkan nama saya sebagai penulis

(Author) dan Pembimbing sebagai (co-Author) atau pencipta dan juga sebagai pemilik

Hak Cipta.

(5)
(6)

vi

MOTTO

“Tanggung jawab perTama seorang pemimpin adalah

mendefinisikan kenyataan. Tanggung jawab terakhir seorang

pemimpin adalah mengucapkan Terima kasih”

(Max de Pree)

“jika kamu benar menginginkan sesuaTu, kamu akan menemukan

caranya. Namun jika tak serius, kau hanya akan menemukan

alasannya”

(Jim Rohn)

“ilmu iTu deperoleh dari lidah yang gemar berTanya serTa akal

yang suka berfikir”

(7)

vii

PERSEMBAHAN

Tugas Akhir ini kupersembahkan untuk:

1. Allah SWT yang selalu memberikan anugerah, kesehatan dan kelancaran dalam menghadapi kehidupan sehari – hari

2. Nabi Muhammad SAW yang selalu menjadi panutan dan teladan yang baik

3. Kedua Orang Tuaku yang selalu memberikan semangat dan motivasi untuk kesuksesanku.

4. Kedua saudaraku tercinta yang selalu kerjasama dan saling mendukung dalam tercapainya kesuksesan kita bersama.

5. Sahabat Kampulku Pungki Cahyo, Albert Tyo, Rizki Nur, dan Sonia O yang selalu bersama dalam masa perkulihan.

(8)

viii

KATA PENGANTAR

Alhamdulillah puji syukur atas rezeki, rahmat dan nikmat yang Allah SWT limpahkan sehingga penulis mampu menyelesaikan tugas akhir yang berjudul

PEMANFAATAN RUANG MULTIMEDIA BLC (BROADBAND LEARNING

CENTER) SEBAGAI SARANA PROMOSI DI DINAS PERPUSTAKAAN DAN

KEARSIPAN KOTA SALATIGA. Tugas akhir ini berisi laporan hal dalam pemanfaatan ruang Multimedia BLC (Broadband Learning Center) sebagai sarana promosi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga serta kendala dan solusinya dalam pemanfaatannya.

Pada kesempatan ini penulis mengucapkan terimakasih kepada pihak – pihak yang membantu dalam penyusunan tugas akhir ini. Penulis mengucapkan terimakasih kepada:

1. Ibu Dinar Puspita Dewi, S.Sos, M.IP. selaku pembimbing dalam penulisan Tugas Akhir.

2. Bapak Slamet Setyo Budi, SE., M.Acc selaku Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga

3. Seluruh staff di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga.

4. Ibu Prof. Dr. Ismi Dwi Astuti N., M.Si, selaku Dekan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret.

5. Bapak Drs. Haryanto, M.Lib selaku Ketua Program Studi Diploma III Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret.

6. Bapak Drs. Sudarto, M.Si selaku penguji ujian Tugas Akhir

7. Bapak Drs. Sudarsana PGD In Pop & Dev selaku Pembimbing Akademik.

8. Bapak Ibu Dosen Program Studi Diploma III Perpustakaan Fakultas Ilmu Sosial dan Politik Universitas Sebelas Maret yang telah berbagai ilmu pengetahuan kepada penulis.

(9)

ix

10. Seluruh teman – teman Diploma III Perpustakaan angkatan 2015, khusunya kelas B yang telah sama – sama berjuang menuntut ilmu, semoga kesuksesan dan keberhasilan dapat tercapai. Aamiin

Surakarta, Juni 2018

(10)

x DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL ... i

PERSETUJUAN ... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ... iii

PERSETUJUAN PUBLIKASI ... iv

PENGESAHAN ... v

MOTTO ... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ... vii

KATA PENGANTAR ... viii

(11)

xi

D. Struktur Organisasi ... 10

E. Tugas Pokok dan Fungsi Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga ... 11

F. Sumber Daya Manusia (SDM) di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga ... 16

G. Koleksi Perpustakaan ... 18

H. Jenis Layanan Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga ... 20

I. Peraturan dan Tata Tertib Perpustakaan Kota Salatiga ... 24

J. Keanggotaan ... 25

K. Jam Buka Layanan Perpustakaan Kota Salatiga ... 29

L. Tata Ruang Perpustakaan ... 29

M. Sumber Dana ... 30

N. Sarana dan Prasarana Perpustakaan ... 30

BAB III : PELAKSANAAN MAGANG ... 32

A. Laporan Kegiatan Magang ... 32

B. Laporan Persepsi Terhadap Kegiatan Kuliah Kerja Pusdokinfo (Magang) di Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Salatiga ... 37

(12)

xii

DAFTAR BAGAN

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1 : Daftar Nominatif Pejabat Eselon I, II, III, IV dan V ... 16

Tabel 2 : Daftar Nominatif Pejabat Fungsional Umum dan Khusus ... 17

Tabel 3 : Daftar Tenaga Harian Lepas ... 18

Tabel 4 : Data Koleksi Perpustakaan ... 18

(14)

xiv

Gambar 13 : Ruang Multimedia BLC Bagian Dalam Tampak Belakang ... 49

Gambar 14 : Papan Pengumuman Kegiatan Penggunaan Ruang BLC ... 49

Gambar 15 : Kegiatan English Speking Training ... 50

Gambar 16 : Seminar Bisnis dan Usaha - Bass FM Kota Salatiga ... 51

Gambar 17 : Pertemuan Kelompok Kerja Pustakawan Argomulyo ... 52

Gambar 18 : Komunitas Sekolah Pra- Nikah RUMAH JODOH ... 53

Gambar 19 : Kelas Enrichment Program Tim Siaran Ibu Profesional ... 54

Gambar 20 : YASA LUHUR BOOK DAY 2017 ... 55

Gambar 26 : Printscreen Ringkasan Jawaban Pertama ... 69

Gambar 27 : Printscreen Ringkasan Jawaban Kedua ... 70

(15)

xv

(16)

xvi

DAFTAR DIAGARAM

(17)

xvii

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 : Jawaban Google Form ... 78

Lampiran 2 : Surat Kegiatan Ruang Multimedia BLC ... 92

Lampiran 3 : Surat Izin Magang ... 105

Lampiran 4 : Surat Tugas ... 106

Lampiran 5 : Surat Balasan Magang ... 107

Lampiran 6 : Presensi Magang ... 108

Lampiran 7 : Laporan Periodik ... 111

Lampiran 8 : Penilaian Magang ... 118

Referensi

Dokumen terkait

Hasil penelitian mengindikasikan bahwa Etika, Kompetensi, dan Independensi aparat inspektorat berada pada kategori baik sehingga menghasilkan Kualitas Audit yang

Manajamen Rantai Pasokan (Supply Chain Management) berdampak pada sistem logistik komoditi cabai di Pasar Tradisional Pinasungkulan Manado, dimana dengan rantai pasokan yang

Berdasarkan uraian diatas maka Peneliti tertarik untuk mengetahui Model Pengembangan program Corporate Social Responsibility“Broadband Learning Center” BLC yaitu

Dapat diambil kesimpulan bahwa implikasi penggunan media pembeljaran LCD dalam meningkatkan aktivitas belajar siswa tunarungu di SMPLB Wiyata Dharma Metro cukup

Kecerdasan rohaniah dalam Islam adalah merujuk kepada seseorang yang mendapat darjat berupa ketenangan jiwa, berakal cerdas, mempunyai roh yang sejahtera, al-nafs yang

Terdapat 4 orang tua/informan yang mengatakan bahwa tidak ada peraturan yang di buat dalam mendidik anak, tetapi orang tua mengatakan bahwa mereka terkadang

Berdasarkan kesimpulan di atas, maka penelitian ini memberikan implikasi bahwa kemampuan pengelolaan tata ruang permukiman bantaran sungai (aktif dan efektif)

Alhamdulillah atas segala puja dan puji syukur kehadirat Allah SWT atas segala limpahkan nikmat dan rahmat sehingga penulis mampu meyelesaikan tugas akhir yang berjudul KEGIATAN