• Tidak ada hasil yang ditemukan

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK TINGKAT PROPINSI LAMPUNG XXVI 2018 KELOMPOK TEKNOLOGI DAN INDUSTRI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK TINGKAT PROPINSI LAMPUNG XXVI 2018 KELOMPOK TEKNOLOGI DAN INDUSTRI"

Copied!
24
0
0

Teks penuh

(1)

LKS‐SMK Tingkat Propinsi Lampung Ke_ XXV – 2017 1

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK

TINGKAT PROPINSI LAMPUNG XXVI 2018

KELOMPOK TEKNOLOGI DAN INDUSTRI

PESERTA & PEMBIMBING

TINGKAT PROPINSI KE-XXVI Kota Metro, 08 – 11 April 2018

(2)

2 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Lampung Ke_ XXV – 2017

LKS SMK

Tk. Propinsi Lampung ke-26

Tahun 2018

LEMBAR INFORMASI

BIDANG LOMBA :

Electronic Application

(3)

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK

TINGKAT PROPINSI KE XXVI - 2018

KELOMPOK TEKNOLOGI

KOTA METRO, 08 - 11 April 2018 TK.PROVINSI LAMPUNG KE-XXV

INFORMASI LOMBA

BIDANG LOMBA : TEKNIK APLIKASI ELEKTRONIKA (INDUSTRI)

1. Nama

TECHNICAL DESCRIPTION

1.1 Nama bidang lomba adalah Aplikasi Elektnonika (Industri)

1.2 Aplikasi Elektronika (industri) meliputi pekerjaan dan keterampilan tentang Desain Rangkaian, Perakitan, Pengukuran, Penganalisaan, Perawatan dan pencarian kesalahan pada peralatan elektronik.

2. Bidang Lornba Meliputi

2.1 Hardware Design yangg mencakup teknik dasar perakitan pembuatan pesawat elektronika dan service elektronik, dimaksudkan untuk mendemonstrasikan antara kemampuan pemahaman merancang suatu rangkaian, keterampilan mendesain skema, menggambar layout rangkaian, menggunakan Software Altium 16 (Standar LKS Nasional, ASC, WSC) dan keterampilan mencoba / merakit rangkaian elektnonik.

2.2 Assembly, dimaksudkan untuk melihat keterampilan dalam merakit / menyolder komponen‐komponen elektronika DIP atau SMD baik yang pasif maupun aktif ke benda sesungguhnya yaitu PCB. Dilanjutkan dengan menempatkan rangkaian ke ternpat penginstalasi pada tempat / papan yang tersedia, kemudian mencobanya. 2.3 Function of Project, untuk melihat keterampilan dalam pengukuran/pengetesan

dan memfungsikan suatu rangkaian yang telah selesai dirakit. meliputi pengaturan dan pengukuran rangkaian.

3. Penilaian

3.1 Hardware Design PCB terdiri dari beberapa kegiatan yang meliputi aspek: Merancang Skema, Menggambar Skema,Layout Menggunakan software Altium16, Menyablon PCB Polos, Pelarutan PCB, Pengeboran PCB, Perakitan Komponen, dan Uji Coba. Waktu yang digunakan selama 360 menit dengan nilai maksimum 35.

LKS‐SMK Tingkat Propinsi Lampung Ke_ XXVI – 2018 3

(4)

4 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

3.2 Assembly, berisi tugas untuk merakit dan melakukan montase (pengkabelan) dan casing (menempatkan rangkaian kedalam box). Waktunya 390 menit dengan nilai maksirnum 40.

3.3 Function of Project, berisi pengukuran rangkaian. Waktunya 120 menit dengan nilai maksimum 25

NO ITEM LOMBA NILAI MAKSIMUM WAKTU

01 Hardware Design PCB 35 360 menit

02 Function of Project 25 120 menit

03 Assembly 40 390 menit

Total keseluruhan 100 870 menit

4. Persyaratan Peserta.

a. Peserta adalah wakil dari Kabupaten yang telah lolos dari kualifikasi di tingkat sekolah Kabupaten masing‐masing yang saat ini duduk di tingkat, XI (kelas II ) atau tingkat XII ( kelas III ).

b. Foto Copy raport Kelas XI semester 1 sampai dengan semester 3 atau Kelas XII semester 1 sampai dengan semester 5 yang telah dilegalisir oleh sekolah masing‐ masing sebanyak 1 buah.

c. Menyediakan pas photo berwarna 3 cm x 4 cm masing‐masing 2 lembar untuk peserta dan pendamping.

d. Mengisi blanko pendaftaran dan surat pernyataan yang telah disediakan panitia lomba.

5. Kewajiban Peserta

a. Peserta lomba Aplikasi Elektronika (Industri) harus menyediakan peralatan

tangan dan alat ukur sesuai spesifikasi yang diperlukan dalam setiap mata lomba (daftar peralatan tangan dan alat ukur terlampir). Apabila yang dibawa peserta tidak sesuai dengan spesifikasi yang sudah ditentukan oleh panitia lomba maka panitia berhak menolak peralatan tangan dan ukur tersebut hal ini dimaksudkan untuk memenuhi standart dalam penilaian lomba oleh juri lomba.

b. Kesanggupan dalam memenuhi semua peralatan tangan dan ukur harus

dikonfirmasikan ke panitia bidang lomba paling lambat : Kamis, 05 April 2018 pukul 16.00 WIB untuk pendataan kesiapan peserta.

(5)

5 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

c. Apabila peserta lomba ada kesulitan dalam pengadaan peralatan tangan dan

alat ukur lomba, panitia dapat membantu menyediakannya sesuai spesifikasi dengan catatan peserta lomba memberi informasi kepada panitia paling lambat Senin, 02 April 2018. Hubungi Panitia LKS :

1. Zaenudin,S.T.,M.Ti. (SMK Muh.3 Metro) HP: 0813 6906 0057 2. Budi Sutomo, S.Kom.,M.Ti. (SMK Muh.3 Metro) HP: 0896 5069 6788

d. PERALATAN YANG HARUS DIBAWA : Osiloskop ( dual trace 20 MHz ) + probe,

Audio Frekwensi Generator ( AFG ), multimeter ( AVO meter ) digital atu analog, Toolset lengkap, Solder Assembly ,Flux Solder, Spon attractor berkualitas baik, Kaca Pembesar.

e. Kesanggupan dari sekolah asal pengiriman dari masing‐masing Kabupaten

untuk memmbantu Penyelenggaraan Bidang Mata Lomba Electronic Applications ( Industri ) sejumlah Rp. 200.000,‐ ( Dua ratus ribu rupiah ) diserahkan pada saat Technical Meeting, hari Senin tanggal 09 April 2018 pukul 07.15 WIB.

6. Hak Peserta :

Peserta lomba TIDAK BERHAK membawa kembali benda kerja hasil lomba ke sekolah masing‐masing.

(6)

6 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

ALAT DAN BAHAN

NO MATA LOMBA ALAT BAHAN

1. HARDWARE DESIGN 1) PC / Laptop

(Disiapkan Panitia) 2) Alat tulis 3) Multimeter 4) Alat tangan/Toolset 5) Mini drill 1) Software Altium 16 2) PCB Polos, Feri clorida 3) Komponen HD

4) Timah 5) Data sheet

komponen

2. ASSEMBLY 1) Multimeter (diutamakan digital)

2) Solder mata kecil, tempat solder, spon basah,flux,kaca pembesar

3) Alat Toolset Lengkap, 4) Laptop/PC (Disiapkan Panitia) 1) Lembar soal 2) PCB dan komponen ESR Meter 3) Timah

4) Data Sheet komponen

3. FUNCTION OF PROJECT

1) CRO dual trace 2) Multimeter

(diutamakan digital) 3) Audio Generator atau

Function Generator 4) Probe dan kabel‐kabel

penghubung

1) Lembar soal dan Lembar Jawaban 2) Rangkaian stereo tone

control.

3) Kertas Semilog

7. Lokasi Lomba :

Tempat : SMK Muhammadiyah 3 Metro

Jl. Soekarno-Hatta 16B, Mulyojati Metro Barat – Kota Metro (34125) Lokasi : Bengkel Elektronika (Teknik Audio Video) SMK Muh.3 Metro

(7)

7 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

AW AL LOMBA 8. Technical Meeting:

Pembimbing dan peserta lomba harap hadir unruk acara technical meeting pada, Hari : Senin, 08 April 2018 , Pukul 07.00. WIB s.d 08.00 WIB

Tempat : B e n g k e l E l e k t r o n i k a / T A V SMK Muh. 3 Metro Jl. Soekarno-Hatta 16B, Mulyojati Metro Barat – Kota Metro (34125)

9. Contact Person

1. Zaenudin,S.T.,M.Ti. (SMK Muh.3 Metro) HP: 0813 6906 0057 2. Budi Sutomo, S.Kom.,M.Ti. (SMK Muh.3 Metro) HP: 0896 5069 6788 3. SMK Muhammadiyah 3 Metro (0725) 47733

10. Team Juri Dunia Industri/Dunia Usaha

1. SHARP Lampung

2. Perguruan Tinggi Darmajaya Lampung

SKENARIO PELAKSANAAN LOMBA

APLIKASI ELEKTRONIKA (INDUSTRI)

08 APRIL 2018 09 APRIL 2018 10 APRIL 2016

PELAKSANAAN

PRAKTEK HARI PERTAM A

PRAKTEK HARI KEDUA

CEK – IN PESERTA PENGECEKAN

PERALATAN LOMBA REKAPITULASI NILAI HASIL LOMBA

PEMBUKAAN

( pk. 14.00 WIB ) TECHNICAL MEETING

PENGUMUMAN JUARA

(8)

8 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK

TINGKAT PROPINSI KE XXVI - 2018

KELOMPOK TEKNOLOGI

KOTA METRO, 08 - 11 April 2018 TK.PROVINSI LAMPUNG KE-XXV

TATA TERTIB

1. Peserta hadir 15 menit sebelum lomba dimulai, bagi yang terlambat harus mendapat izin masuk dari panitia.

2. Peserta yang tidak hadir sesuai dengan jadwal, dan atau melebihi 45 menit dari jadwal yang ditentukan dianggap mengundurkan diri.

3. Setiap Kabupaten hanya diwakili oleh 1 (satu) orang peserta.

4. Setiap peserta berpakaian seragam SMK tanpa identitas sekolah asal.

5. Penentuan nomor peserta dilakukan melalui undian, bagi peserta yang tidak mengikuti technical meeting, nomor undian ditentukan oleh Panitia.

6. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan Nomor Peserta. 7. Peserta lomba menempati/ menggunakan peralatan lomba sesuai nomor urut. 8. Pelaksanaan lomba dilaksanakan dua hari ,tanggal 09 s.d. 10 April 2018; 9. Total waktu lomba 14,5 jam ( 60 menit/jam )

10. Waktu istirahat 70 menit untuk sholat, istirahat, dan makan;

11. Peserta tidak dapat melanjutkan lomba dikarenakan sakit atau hal‐hal lain, maka dianggap gugur/ mengundurkan diri;

12. Peserta tidak dibenarkan berkonsultasi atau mendapat pengarahan teknis tentang pekerjaan (job) pada waktu kegiatan berlangsung dari pembimbing masing‐masing kecuali dari tim juri;

13. Kegagalan/ keterlambatan pekerjaan tidak diberikan toleransi waktu (tidak ada penambahan waktu);

14. Peserta lomba wajib melakukan pemeriksaan peralatan dan kebersihan lingkungan kerja;

15. Pemeriksaan peralatan dilakukan oleh peserta di depan juri dan panitia selama lebih kurang 15 menit sebelum perlombaan dimulai;

16. Kerusakan peralatan (komponen hilang/sengaja dirusak) akibat kesalahan prosedur yang dilakukan peserta, menjadi tanggung jawab peserta itu sendiri;

17. Tidak dibenarkan menggunakan peralatan (bahan) di luar ketentuan yang ada;

18. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ke ruang lomba atau menghubungi peserta baik langsung maupun dengan menggunakan alat komunikasi (HP) pada saat lomba berlangsung dengan alasan apapun;

19. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib ini diputuskan oleh kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan);

20. Pelanggaran terhadap tata tertib ini akan diberikan sanksi berupa teguran sampai berupa pemberhentian sebagai peserta.

Kota Metro, April 2018 Panitia,

(9)

9 LKS‐SMK Tingkat Propinsi Ke_ XXVI – 2018

LOMBA KOMPETENSI SISWA SMK

TINGKAT PROPINSI KE XXVI - 2018

KELOMPOK TEKNOLOGI

KOTA METRO, 08 - 11 April 2018 TK.PROVINSI LAMPUNG KE-XXV BANDAR LAMPUNG, 18-20 APRIL

KELOMPOK TEKNOLOGI

BIDANG LOMBA: APPLIKASI ELEKTRONIKA (INDUSTRI)

JADWAL KEGIATAN LOMBA

NO HARI/TANGGAL WAKTU KEGIATAN KET

1 Minggu, 13.00 – Selesai Cek In Di Hotel + Pembukaan Hari Pertama 08 April 2018

07.20 ‐ 08.00 Regrestasi Peserta Lomba

2 Senin, a. Technical meeting

09 April 2018 b. Pemeriksaan Alat Hari Kedua

08.00 – 10.00 Hardware Design 1 10.00 – 10.10 Break 10.10 – 12.00 Hardware Design 2 12.00 – 13.00 ISHOMA 13.00 – 15.10 Hardware Design 3 15.10 – 15.30 Break 15.30 – 17.30 Function Of Project 07.20 – 07.40 Cek Kesiapan Alat Praktik Selasa, 07.40 – 09.40 Asembly 1

10 April 2018 09.40 – 09.50 Break Hari Ketiga

09.50 – 12.00 Asembly 2 12.00 – 13.00 ISHOMA 13.00 – 15.20 Asembly 3 15.20 – 15.40 Break

15.40 – 16.40 Rekapitulasi Penilaian & 16.40 – 17.10 Informasi-Informasi

3 Rabu, 08.00 s/d ACARA PENUTUPAN

20 April 2018 selesai

NB.

Juri/Acessor ( Tim Penilai Lomba) dan Jadwal sewaktu‐waktu dapat mengalami perubahan tanpa pemberitahuan apabila terjadi kendala teknis

Panitia LKS

(10)

1 |

Deskripsi Soal

Pengatur Kecepatan Kipas DC 12V, ada 2 switch untuk memilih kecepatan yaitu switch 1 untuk menambah kecepatandan Switch 2 untuk mengurangi kecepatan. Jika display 0 maka kecepatan motor minimal (OFF/ PWM Minimal) dan jika display menampilkan 9 maka motor dalam keadaan memutar dengan kecepatan maksimal (PWM Maksimal).

BLOK DIAGRAM

DAFTAR KOMPONEN

No Nama Komponen Nilai Komponen Jumlah

1 Resistor 1k 3

2 Resistor 1k2 3

3 Resistor 22k 1

4 Resistor 100k 1

5 Capacitor 100nf 5

6 Capacitor Electrolit 100uf/16v 1

7 Standard Capacitor 100 1

8 Diode 1 Ampere 1N4007 1

9 Led Led Merah 5mm 1

(11)

2 |

11 Dual Decade Ripple Counter IC 74HC390 1

12 4-Bit Magnitude Comparator IC 74HC85 1

13 Hex Inverting Schmitt Trigger IC 74HC14 1

14 BCD To 7 Segment Decoder IC 4543 1

15 5V Fixed Positive Power Supply Regulator

IC 7805 1

16 Up/Down Counter IC 74HC192 1

17 7 Segment 0,56” Common Katoda 1

18 Transistor NPN BD139 1

19 Push Button Push Button 2 Pin 3

20 Motor Fan DC 12V 1

21 Terminal Blok 2 Pin 5mm 1

22 Header 2 Pin Male 1

23 Header 2 Pin Female 1

24 Kabel Merah 20cm 1

25 Kabel Hitam 20cm 1

Informasi Lomba

Soal Reverse Enggenering dan Prototype Design Untuk LKS T. Provinsi tahun ini diganti Menjadi Hardware Design Mengacu pada LKS Tingkat Nasional, karena di LKS Tingkat Nasional Sejak tahun 2015 peserta diwajibkan mendesain Rangkaian dan PCB menggunakan Software Eagle, Altium, sehingga Untuk LKS T.Provinsi Lampung Mulai Tahun ini Peserta Wajib Mengunakan Software Altium 16 agar mampu bersaing di LKS T. Nasional

Dalam design hardware ini peserta diharapakan harus memiliki keterampilan dan kemampuan sebagai berikut

1. Peserta mampu mendesign rangkaian dasar dan mampu menggambar rangkaian sesuai dengan intruksi

2. Peserta mampu mendesign PCB dengan menggunakan Software Altium 16

3. Peserta mampu merakit hasil dari design sehingga berfungsi sesuai dengan system kerja rangkaian

Penjelasan dalam mengerjakan Soal

1. Design Rangkaian pada lembar soal

Peserta akan diminta melengkapi design rangkaian yang sudah diberikan oleh juri pada lembar soal. Maksud dari melengkapi adalah peserta diminta untuk menentukan

(12)

3 |

nilai komponen dari hasil perhitungan, dan peserta diminta meneruskan gambar design rangkaian atau meneruskan jalur yang belum lengkap pada lembar soal.

2. Design rangkaian dan PCB pada software Altium 16

Peserta mendesign wajib menggunakan software Altium 16. Dalam mendesign

ikutilah langkah langkah sebagai berikut:

a. Buatlah Folder LKS_HWD_2017 nama file Skema “HWD_PKK2017” b. Ukuran PCB adalah ± 75 mm x 90 mm

c. Ikuti tata letak sesuai dengan instruksi soal

3. Transfer ke PCB

Setelah menyelesaikan design peserta harus melakukan transfer PCB yaitu sebagai berikut:

a. Peserta harus melakukan printing 1x1

b. Melakukan transfer dari kertas ke PCB (metode bebas manual) c. Peserta melakukan ecthing PCB (metode bebas manual) d. Selama proses diatas waktu masih tetap berjalan

4. Pengeboran PCB

Peserta harus melakukan pengeboran PCB (metode manual) dan Waktu dalam proses pengeboran tetap berjalan

5. Peyolderan komponen/ perakitan

Peserta melakukan perakitan sesuai dengan design yang telah dibuat dengan

komponen yang telah disediakan oleh panitia, jika sudah selesai laporkan hasil kepada juri untuk diperiksa

(13)

4 |

Tata letak Komponen

# ukuran pcb harus 75 mm x 90 mm dan tata letak komponen Untuk vcc dan Seven Segmen harus Seperti di atas, untuk komponen yang lain silahkan kreasi masing-masing peserta.

75mm

(14)
(15)

1. Petunjuk Pengerjaan :

a. Cara mengerjakan

Dalam tugas ini anda dituntut untuk dapat mengerjakan suatu pengukuran. Sedangkan yang akan diukur adalah rangkaian Tone Control. Lakukan pengukuran sesuai dengan langkah pada lembar soal / tugas dengan baik dan benar. Pergunakanlah peralatan yang dianjurkan dengan sebaik mungkin, sehingga didapatkan suatu hasil pengukuran yang benar.

b. Larangan /anjuran

Selama mengerjakan soal/tugas, sebaiknya anda menjaga ketenangan. Jangan terpengaruh oleh teman atau orang lain. Jangan mengerjakan soal/tugas dengan meminjam peralatan orang lain. Jika masih ada waktu, sebaiknya teliti kembali sebelum dikumpulkan ke panitia LKS 2018

c. Topik uji

Mengukur Rangkaian Tone Control

2. Daftar peralatan yang dipergunakan:

a. CRO dual trace b. AVO meter

c. Audio Frequency Generator d. Kalkulator

e. Probe dan kabel penghubung.

3. Daftar bahan yang diperlukan :

1. Lembar Soal dan Lembar Jawaban 2. Rangkaian Tone Control

3. Catu daya simetris

(16)

m k

i

4. Lembar Soal /Tugas Pengukuran I

1.

TP 1

Lihat gambar dibawah ini, gunakanlah untuk menentukan titik-titik pengukuran pada PCB.

By Panitia LKS Propinsi TP 2

Gamabar Skema Rangkaian Tone Control

2. Atur posisi P4 (Volume) maksimum, P1 (Bass), P2 (Treble) dan P3 (Balance) pada posisi tengah. Atur tegangan output Audio Frequency Generator 1Vp-p pada frekuensi 30Hz. Kemudian hubungkan ke input (R) rangkaian Tone Control (TP1). Dengan menggunakan Oscilloscope, ukur tegangan output

hasilnya kedalam Tabel I pada lembar jawaban.

rangkaian (TP2). Masukkan 3. Ulangi langkah 2 diatas, dengan frekuensi AFG pada 50 Hz. Pertahankan tegangan

output AFG pada 1Vp-p. Masukkan hasil pengukuran kedalam Tabel I pada lembar jawaban.

4. Lengkapilah Tabel I pada lembar jawaban. Setiap perubahan frekuensi, pertahankan agar supaya tegangan output AFG tetap pada 1Vp-p.

5. Hitunglah penguatan tegangan (Av) dari masing-masing pengukuran dan masukkan hasilnya kedalam Tabel I

Pengukuran II

1. Lihat gambar 1 diatas, gunakanlah untuk menentukan titik-titik pengukuran pada PCB. 2. Atur posisi P4, P1 maksimum, sedangkan P2 dan P3 (Balance) pada posisi tengah.

Atur tegangan output Audio Frequency Generator 1Vp-p pada frekuensi 30 Hz. Kemudian hubungkan ke input (R) rangkaian Tone Control (TP1). Dengan menggunakan Oscilloscope, ukur tegangan output

hasilnya kedalam Tabel II pada lembar jawaban.

rangkaian (TP2). Masukkan 3. Ulangi langkah 2 diatas, dengan frekuensi AFG pada 50 Hz. Pertahankan tegangan

output AFG pada 1Vp-p. Masukkan hasil pengukuran kedalam Tabel III pada lembar jawaban.

4. Lengkapilah Tabel II pada lembar jawaban. Setiap perubahan frekuensi, pertahankan

agar supaya tegangan output AFG tetap pada 1Vp-p.

(17)

5. Hitunglah penguatan tegangan (Av) dari masing-masing pengukuran dan masukkan hasilnya kedalam Tabel II.

Pengukuran III

1. Lihat gambar 1 diatas, gunakanlah untuk menentukan titik-titik pengukuran pada PCB. 2. Atur posisi P4 dan P2 maksimum, P1 dan P3 pada posisi tengah. Atur tegangan

output Audio Frequency Generator 1Vp-p pada frekuensi 30 Hz. Kemudian hubungkan ke input rangkaian Tone Control (TP1). Dengan menggunakan Oscilloscope, ukur tegangan output rangkaian (TP2). Masukkan hasilnya kedalam Tabel III pada lembar jawaban.

3. Ulangi langkah 2 diatas, dengan frekuensi AFG pada 50 Hz. Pertahankan tegangan output AFG pada 1Vp-p. Masukkan hasil pengukuran kedalam Tabel III pada lembar jawaban.

4. Lengkapilah Tabel III pada lembar jawaban. Setiap perubahan frekuensi, pertahankan agar supaya tegangan output AFG tetap pada 1Vp-p.

5. Hitunglah penguatan tegangan (Av) dari masing-masing pengukuran dan masukkan hasilnya kedalam Tabel III

Pengukuran IV

1. Lihat gambar 1 diatas, gunakanlah untuk menentukan titik-titik pengukuran pada PCB. 2. Atur posisi P4, P2 dan P1 maksimum, P3 pada posisi tengah. Atur tegangan output

Audio Frequency Generator 1Vp-p pada frekuensi 30 Hz. Kemudian hubungkan ke input rangkaian Tone Control (TP1). Dengan menggunakan Oscilloscope, ukur tegangan output rangkaian (TP2). Masukkan hasilnya kedalam Tabel IV pada lembar jawaban.

3. Ulangi langkah 2 diatas, dengan frekuensi AFG pada 50 Hz. Pertahankan tegangan output AFG pada 1Vp-p. Masukkan hasil pengukuran kedalam Tabel iV pada lembar jawaban.

4. Lengkapilah Tabel IV pada lembar jawaban. Setiap perubahan frekuensi, pertahankan agar supaya tegangan output AFG tetap pada 1Vp-p.

5. Hitunglah penguatan tegangan (Av) dari masing-masing pengukuran dan masukkan hasilnya kedalam Tabel IV.

6. Dari hasil pengukuran I sampai dengan V diatas (Tabel I sampai Tabel V) gambarkan Grafik Response Frequency Tone Control pada kertas Semilog yang tersedia pada lembar jawab, Vu (F)

Info Tambahan/ Penting

* Selalu baca dan pahami soal serta soaldapat mengalami perubahan --- SELAMAT MEMPELAJARI

(18)

LKS

TK. KOTA METRO KE XXVI

ASSEMBLY PROJECT

DIGITAL CLOCK

A2 FSCM NO. DWG NO. REV SCALE 1/1 Sheet 1

REVISIONS

(19)

Tabel Daftar komponen Jam Digital

NO Component Value QTY PACK

1 ARDUINO NANO 1 DIP-30

2 DISPLAY S7, COMMON ANODE 0,56 inch, 2 digit 3

3 RTC DS1307 1 SOIC-8/150mil/SMD

4 Crystal Resonator 32,768KHz 1 SMD 0805

5 Battre CR2032, 3V 1

6 Battery Holder CR2032 1

7 Switch Micro Switch 3 Dip 4 Kaki 6x6x5mm

8 IC Regulator LM7805 1 TO252-3(4)/10x6.6x2.28/SMD 9 Diode Bridge, DB106S 1 SMD 10 Capasitor 1000uF/16V 1 SMD 11 Capasitor 220uF/16V 1 SMD 12 Transistor MMBT3906 6 SOT23 /SMD 13 Resistor 3,3 Kohm 6 0805 SMD 14 Resistor 330Ohm 7 0805 SMD 15 Terminal Blok KF301-2P 1

Berikut adalah List Program Jam Digital: #include <Wire.h>

#define DS1307_ADDRESS 0x68 byte zero = 0x00;

byte nilai, i, f_kpd, menu;

byte second ,minute,hour, weekDay; byte monthDay,month,year; word kedip; long lastButton = 0; long delayAntiBouncing = 50; byte seven_seg_digits[10][7] = { { 0,0,0,0,0,0,1 }, // = 0 { 1,0,0,1,1,1,1 }, { 0,0,1,0,0,1,0 }, { 0,0,0,0,1,1,0 }, { 1,0,0,1,1,0,0 }, { 0,1,0,0,1,0,0 }, { 0,1,0,0,0,0,0 }, { 0,0,0,1,1,1,1 }, { 0,0,0,0,0,0,0 }, { 0,0,0,0,1,0,0 } }; void setup() { pinMode(2, OUTPUT);

(20)

pinMode(3, OUTPUT); pinMode(4, OUTPUT); pinMode(5, OUTPUT); pinMode(6, OUTPUT); pinMode(7, OUTPUT); pinMode(8, OUTPUT); pinMode(9, OUTPUT); pinMode(10, OUTPUT); pinMode(11, OUTPUT); pinMode(12, OUTPUT); pinMode(13, OUTPUT); pinMode(A0, OUTPUT); pinMode(A1,INPUT); pinMode(A2,INPUT); pinMode(A3,INPUT); digitalWrite(A1,HIGH); digitalWrite(A2,HIGH); digitalWrite(A3,HIGH); Wire.begin(); } void loop(){ bacaRTC(); tampilJam(); tampilMenit(); tampilDetik(); cekTombol(); } void tampilJam(){ digitalWrite(9,LOW); digitalWrite(10,HIGH); digitalWrite(11,HIGH); digitalWrite(12,HIGH); digitalWrite(13,HIGH); digitalWrite(A0,HIGH); sevenSegWrite(hour/10); delay(3); digitalWrite(9,HIGH); digitalWrite(10,LOW); digitalWrite(11,HIGH); digitalWrite(12,HIGH); digitalWrite(13,HIGH); digitalWrite(A0,HIGH); sevenSegWrite(hour%10); delay(3); } void tampilMenit(){ digitalWrite(9,HIGH); digitalWrite(10,HIGH); digitalWrite(11,LOW); digitalWrite(12,HIGH); digitalWrite(13,HIGH); digitalWrite(A0,HIGH); sevenSegWrite(minute/10); delay(3); digitalWrite(9,HIGH); digitalWrite(10,HIGH); digitalWrite(11,HIGH); digitalWrite(12,LOW); digitalWrite(13,HIGH); digitalWrite(A0,HIGH); sevenSegWrite(minute%10);

(21)

delay(3); } void tampilDetik(){ digitalWrite(9,HIGH); digitalWrite(10,HIGH); digitalWrite(11,HIGH); digitalWrite(12,HIGH); digitalWrite(13,LOW); digitalWrite(A0,HIGH); sevenSegWrite(second/10); delay(3); digitalWrite(9,HIGH); digitalWrite(10,HIGH); digitalWrite(11,HIGH); digitalWrite(12,HIGH); digitalWrite(13,HIGH); digitalWrite(A0,LOW); sevenSegWrite(second%10); delay(3); }

void sevenSegWrite(byte segment) { byte pin = 2;

for (byte segCount = 0; segCount < 7; ++segCount) { digitalWrite(pin, seven_seg_digits[segment][segCount]); ++pin;

} }

byte decToBcd(byte val){

return ( (val/10*16) + (val%10) ); }

byte bcdToDec(byte val) {

return ( (val/16*10) + (val%16) ); }

void cekTombol(){ do{

if (digitalRead(A1)==0){

if ((millis() - lastButton) > delayAntiBouncing){ f_kpd=1; menu++; } lastButton = millis(); } else if(digitalRead(A2)==0){

if ((millis() - lastButton) > delayAntiBouncing){ if (menu==1){ ++hour; if (hour==24){ hour=0; } } else if(menu==2){ ++minute; if (minute==60){

(22)

minute=0; } } else if(menu==3){ ++second; if (second==60){ second=0; } } } lastButton = millis(); } else if(digitalRead(A3)==0){

if ((millis() - lastButton) > delayAntiBouncing){ if (menu==1){ --hour; if (hour==255){ hour=23; } } else if(menu==2){ --minute; if (minute==255){ minute=59; } } else if(menu==3){ --second; if (second==255){ second=59; } } } lastButton = millis(); }

if (menu==1 && kedip<30){ tampilMenit();

tampilDetik(); }

else if (menu==2 && kedip<30){ tampilJam();

tampilDetik(); }

else if (menu==3 && kedip<30){ tampilJam();

tampilMenit(); }

else{

(23)

tampilMenit(); tampilDetik(); if(kedip>60)kedip=0; } ++kedip; if (menu==4){ setingRTC(); f_kpd=0; } } while(f_kpd); menu=0; } void bacaRTC(){ Wire.beginTransmission(DS1307_ADDRESS); Wire.write(zero); Wire.endTransmission(); Wire.requestFrom(DS1307_ADDRESS, 7); second = bcdToDec(Wire.read()); minute = bcdToDec(Wire.read());

hour = bcdToDec(Wire.read() & 0b111111); weekDay = bcdToDec(Wire.read()); monthDay = bcdToDec(Wire.read()); month = bcdToDec(Wire.read()); year = bcdToDec(Wire.read()); } void setingRTC(){ Wire.beginTransmission(DS1307_ADDRESS); Wire.write(zero); //stop RTC Wire.write(decToBcd(second)); Wire.write(decToBcd(minute)); Wire.write(decToBcd(hour)); Wire.write(decToBcd(weekDay)); Wire.write(decToBcd(monthDay)); Wire.write(decToBcd(month)); Wire.write(decToBcd(year)); Wire.write(zero); //start Wire.endTransmission(); }

(24)

Tahapan :

1. Perakitan/Asembly;

Tahap ini merupakan tahap penyolderan komponen-komponen yang sudah disedikan ke papan PCB yang sudah tercetak.

2. Pengujian tegangan pada rangakaian;

Pengujian tegangan titik tertentu untuk memastikan rangkaian mendapatkan tegangan yang sesuai.

3. Pemrograman;

Tahap pemrograman adalah peserta lomba memperbaiki program yang sudah disediakan panitia. Panitia tidak menghilangkan/menghapus baris program, tetapi merubah nilai, dari beberapa baris pogram yang sudah diberikan pada kisi-kisi soal. Sehingga pada tahap pemrograman peserta lomba dituntut memahami nilai yang sudah diubah dan memperbaikinya.

4. Uploder kode;

Peserta lomba mengunggah program yang sudah diperbaiki ke rangkaian jam digital yang telah selesai dirakit.

5. Pengujian;

Peserta lomba membuktikan hasil program dengan angaka yang tampil pada penampil seven segment.

Fasilitas yang disediakan panitia untuk pemrograman adalah : 1. Unit komputer PC (sesuai jumlah siswa);

2. Program arduino include Library; 3. Listing program Jam Digital;

Catatan:

Saat Lomba peserta tidak diperkenankan menggunakan komputer/Laptop pribadi dalam proses pemrograman.

Gambar

Tabel Daftar komponen Jam Digital

Referensi

Dokumen terkait

[r]

 Komponen peralatan pemasukan kertas disetel termasuk alat pengatur kertas, pengaman ketas rangkap (double sheet detector) sesuai dengan spesifikasi bahan cetak dan

Peralatan produksi olahan pangan telah disiapkan sesuai dengan kapasitas yang diperlukan. Persyaratan kebersihan dan kondisi peralatan teridentifikasi dan

Peserta yang tidak hadir sesuai dengan jadwal, dan atau melebihi 45 menit dari jadwal yang ditentukan dianggap mengundurkan diri. Setiap daerah Kab/Kota hanya