• Tidak ada hasil yang ditemukan

SKRIPSI. Diajukan Kepada Universitan Pendidikan Ganesha Untuk Memenuhi Salah Satu Persaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2022

Membagikan "SKRIPSI. Diajukan Kepada Universitan Pendidikan Ganesha Untuk Memenuhi Salah Satu Persaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi."

Copied!
13
0
0

Teks penuh

(1)

PENGARUH ANGKA KASUS POSITIF COVID-19 DI INDONESIA, ARUS KAS OPERASI, DAN LABA AKUNTANSI TERHADAP HARGA SAHAM LQ45

DAN STRAITS TIMES INDEX (STI) SINGAPURA

SKRIPSI

Diajukan Kepada

Universitan Pendidikan Ganesha

Untuk Memenuhi Salah Satu Persaratan Dalam Menyelesaikan Program Sarjana Ekonomi

Oleh

Eka Ayu Pangesti NIM 1717051205

PROGRAM STUDI AKUNTANSI PROGRAM S1 JURUSAN EKONOMI DAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI

UNIVERSITAS PENDIDIKAN GANESHA 2022

(2)
(3)
(4)
(5)
(6)

i PRAKATA

Puji syukur penulis panjatkan ke hadapan Tuhan Yang Maha Esa karena berkat anugrahNya-lah, penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul

“Pengaruh Angka Kasus Positif Covid-19 Di Indonesia, Arus Kas Operasi, Dan Laba Akuntansi Terhadap Harga Saham Lq45 Dan Straits Times Index (STI) Singapura”. Skripsi ini disusun guna memenuhi persyaratan mencapai gelar sarjana ekonomi pada Universitas Pendidikan Ganesha.

Skripsi ini dapat diselesaikan dengan tepat waktu berkat bimbingan, arahan, serta dukungan dalam bentuk moral maupun material dari berbagai pihak.

Pada kesempatan ini penulis ingin mengucapkan terima kasih kepada:

1. Bapak Prof. Dr. Nyoman Jampel, M.Pd. selaku Rektor Universitas Pendidikan Ganesha atas kesempatan yang diberikan untuk kuliah di Universitas Pendidikan Ganesha.

2. Bapak Dr. Gede Adi Yuniarta, S.E., Ak., M.Si. selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha berserta para Wakil Dekan atas fasilitas yang disediakan selama masa perkuliahan.

3. Ibu Dr. Luh Indrayani, S. Pd., M.Pd selaku Ketua Jurusan Ekonomi dan Akuntansi yang telah memberikan motivasi secara moril kepada penulis selama mengikuti masa perkuliahan.

4. Bapak I Gede Agus Pertama Yudantara, S.E., M.SA, selaku Sekretaris Jurusan Ekonomi dan Akuntansi yang sudah memberikan motivasi dan membantu kelancaran seluruh proses administrasi dalam penyelesaian skripsi ini.

5. Ibu Made Arie Wahyuni, S.E., M.Si. selaku Koordinator Program Studi S1 Akuntansi yang telah memberikan tenaga dan pikirannya dalam memotivasi penulis selama masa perkuliahan.

6. Bapak I Putu Julianto, S.E., M.SI. AK. selaku Pembimbing Akademik yang senantiasa dengan hati yang tulus ikhlas membimbing dan memotivasi penulis selama mengenyam pendidikan di Universitas Pendidikan Ganesha.

(7)

ii

7. Ibu Luh Gede Kusuma Dewi, S.E., M.Si. selaku Pembimbing I yang telah memberikan bimbingan, masukan, arahan dan motivasi kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

8. Bapak Dr. I Putu Gede Diatmika, S.E., Ak., M.Si. selaku Pembimbing II yang telah banyak memberikan masukan, bimbingan dan arahan kepada penulis dalam menyelesaikan skripsi ini.

9. Bapak I Made Pradana Adiputra, S.E., S.H., M.Si. selaku penelaah yang telah memberikan segala masukan-masukan kepada penulis untuk dapat menyusun dan menyelesaikan skripsi ini.

10. Seluruh Bapak dan Ibu Dosen Program Studi S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha atas segala didikan, bimbingan, wawasan, serta ilmu pengetahuan dan juga nilai yang telah diberikan kepada penulis selama mengikuti masa perkuliahan.

11. Seluruh Staf Fakultas Ekonomi yang selalu memberikan bantuan dan partisipasinya bagi penulis selama menjalani kuliah hingga selesainya skripsi ini.

12. Kedua orang tua saya yang telah memberikan semangat, dukungan, baik berupa materi maupun moril dan juga doa restu dari awal perkuliahan hingga sekarang agar skripsi ini dapat berjalan dengan lancar. Keberadaan mereka merupakan api dalam diri dan semangat, sehingga penulis mampu dapat menyelesaikan studi.

13. Sahabat serta kawan-kawan yang telah banyak membantu dan memberikan motivasi kepada penulis untuk dapat menyelesaikan skripsi ini.

14. Rekan-rekan seperjuangan Program Studi S1 Akuntansi Universitas Pendidikan Ganesha angkatan 2017 yang telah banyak memberikan bantuan kepada penulis serta memberikan cerita suka duka dalam perkuliahan penulis.

Akhirnya penulis menyampaikan rasa terima kasih yang tulus kepada semua pihak yang mungkin terlupakan dan tidak sempat penulis sebutkan satu persatu dalam tulisan ini. Atas segala bantuan dan dukungan yang diberikan sehingga penulis dapat menyelesaikan skripsi dan studi pada program sarjana ini. Semoga Tuhan Yang Maha Esa memberikan karunia atas budi baik dari semua pihak yang telah membantu dalam penyelesaian skripsi ini. Akhir kata, semoga kehadiran

(8)

iii

skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak. Penulis menyadari sepenuhnya bahwa apa yang tersaji dalam skripsi ini masih jauh dari kata sempurna karena keterbatasan kemampuan yang penulis miliki. Untuk itu penulis mengharapkan segala kritik dan saran yang sifatnya membangun dari berbagai pihak. Penulis berharap skripsi ini dapat bermanfaat dan berguna bagi kita semua khususnya bagi pengembangan dunia pendidikan.

Singaraja, 1 Desember 2021

Penulis

(9)

vi DAFTAR ISI

Halaman

PRAKATA ... i

ABSTRAK ... iv

DAFTAR ISI ... vi

DAFTAR TABEL ... ix

DAFTAR LAMPIRAN ... x

BAB I PENDAHULUAN ... 1

1.1 Latar Belakang Masalah Penelitian... 1

1.2 Identifikasi Masalah Penelitian ... 8

1.3 Pembatasan Masalah Penelitian ... 9

1.4 Rumusan Masalah Penelitian ... 9

1.5 Tujuan Penelitian ... 10

1.6 Manfaat Penelitian ... 10

BAB II KAJIAN TEORI ... 11

2.1 Kajian Teory ... 11

2.1.1 Event Study ... 11

2.1.2 Teori Sinyal (Signaling Theory) ... 11

(10)

vii

2.1.3 Wabah Covid-19 ... 12

2.1.4 Arus Kas Operasi ... 13

2.1.5 Laba Akuntansi ... 14

2.1.6 Saham ... 14

2.1.7 Harga Saham ... 14

2.1.8 Indeks LQ 45 ... 15

2.1.9 Straits Times Index (STI) Singapura ... 16

2.2 Penelitian Terdahulu yang Relevan ... 16

2.3 Kerangka Pemikiran ... 20

2.4 Pengembangan Hipotesis ... 21

BAB III METODELOGI PENELITIAN ... 25

3.1Metode Penelitian ... 28

3.1.1 Rancangan Penelitian... 28

3.1.2 Subjek Penelitian/Populasi dan Sampel... 28

3.1.3 Jenis dan Sumber Data ... 30

3.2 Teknik Pengumpulan Data ... 30

3.3 Variabel dan Definisi Operasional Variabel ... 31

3.4 Teknik Analisis Data ... 34

3.5 Uji Hipotesis ... 36

3.6 Jadwal Waktu Penelitian ... 38

(11)

viii

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 35

4.4 Pengujian Hipotesis ... 48

4.4.4 Uji Komparasi ... 55

BAB V PENUTUP ... 69

5.1 Rangkuman ... 69

5.2 Simpulan ... 71

5.3 Saran ... 73

DAFTAR RUJUKAN ... 71

LAMPIRAN ... 73

(12)

ix

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 4.1 Hasil Analisis Deskriptif LQ45... 39

Tabel 4.2 Hasil Analisis Deskriptif STI ... 40

Tabel 4.3 Hasil Uji Normalitas Data pada LQ45 ... 42

Tabel 4.4 Hasil Uji Normalitas Data pada STI ... 42

Tabel 4.5 Hasil Uji Multikolinieritas ... 43

Tabel 4.6 Hasil Uji Heteroskedastisitas LQ45 ... 44

Tabel 4.7 Hasil Uji Heteroskedastisitas STI ... 45

Tabel 4.8 Hasil Uji Heteroskedastisitas STI Setelah Transformasi Data... 45

Tabel 4.9 Hasil Uji Autokorelasi LQ45 ... 46

Tabel 4.10 Hasil Uji Autokorelasi STI ... 47

Tabel 4.11 Hasil Analisis Koefisien Beta dan Uji t LQ45 ... 48

Tabel 4.12 Hasil Analisis Koefisien Beta dan Uji t STI ... 50

Tabel 4.13 Hasil Koefisien Determinasi LQ45 ... 52

Tabel 4.14 Hasil Koefisien Determinasi STI ... 52

Tabel 4.15 Hasil Uji t LQ45 ... 53

Tabel 4.16 Hasil Uji t STI ... 54

Tabel 4.17 Hasil Uji Komparasi... 55

(13)

x

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Data Sampel Perusahaan ... 73

Lampiran 2 Data Kasus Positif Covid-19 di Indonesia Pada Saat Closing Price. 75 Lampiran 3 Data Arus Kas Operasi Perusahaan ... 75

Lampiran 4 Data Laba Akuntansi Perusahaan ... 81

Lampiran 5 Data Harga Saham Perusahaan ... 87

Lampiran 6 Data Tabulasi Perusahaan ... 93

Lampiran 7 Data Hasil Uji Menggunakan SPSS LQ45 ... 98

Lampiran 8 Data Hasil Uji SPSS STI Singapura ... 100

Lampiran 9 Hasil Uji Independent Sample T-Test ... 103

Referensi

Dokumen terkait

2.4.3 Hubungan Peristiwa Dikeluarkannya Indonesia dari Daftar Negara Berkembang oleh USTR dengan Security Return Variability (SRV)

Bapak dan Ibu dosen yang berada di lingkungan Jurusan Ekonomi dan Akuntansi yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang senantiasa membagi ilmu,

Bapak/Ibu Dosen di Lingkungan Program Studi S1 Akuntansi yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah mendidik penulis selama ini sehingga dapat menyelesaikan

Akhirnya penulis menyampaikan rasa terima kasih yang tulus kepada semua pihak yang mungkin terlupakan atau tidak sempat penulis sebutkan satu persatu dalam

Lulup Endah Tripalupi, M.Pd, selaku Ketua Prodi Pendidikan Ekonomi yang telah memberikan bimbingan, arahan, petunjuk dan motivasi kepada penulis dalam penyelesaian

Kadek Suranata, S.Pd., M.Pd., selaku Ketua Jurusan Ilmu Pendidikan Psikologi dan Bimbingan yang telah memberi kesempatan penulis untuk Menyusun skripsi ini;.. I

Bapak/Ibu Dosen dan pegawai di Jurusan Biologi dan Perikanan Kelautan Universitas Pendidikan Ganesha yang telah memberikan bantuan dan motivasi dalam pelaksanaan

Gede Adi Yuniarta, S.E., Ak., M.Si., selaku Dekan Fakultas Ekonomi Universitas Pendidikan Ganesha sekaligus Pembimbing I atas segala bimbingan, saran serta arahan yang telah