• Tidak ada hasil yang ditemukan

Audit terhadap siklus pengeluaran (10)

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Audit terhadap siklus pengeluaran (10)"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

Yoki Anang Angga Wibowo

2014017049 (3A2)

UNIVERSITAS SARJANAWIYATA TAMANSISWA

Audit terhadap siklus pengeluaran

Deskripsi siklus pengeluaran

Siklus pengeluaran terdiri dari transaksi perolehan barang dan jasa. Barang yang diperoleh perusahaan dapat berupa aktiva tetap dan surat berharga yang akan digunakan untuk menghasilkan pendapatan dalam jangka waktu lebih dari satu tahun.Jasa yang diperoleh

perusahaan dapat dibagi menjadi dua:yang hanya menghasilkan manfaat satu tahun atau kurang (jasa personel,bunga, asuransi,iklan) dan jasa yang menghasilkan manfaat lebih dari satu tahun (aktiva tidak berwujud).Umumnya transaksi besar yang membentuk siklus pengeluaran dalam perusahaan terdiri dari:1.Transaksi pembelian dan 2.Transaksi pengeluaran kas.

Sistem Informasi Yang Membentuk Siklus Pengeluaran

Siklus pengeluaran terdiri dari berbagai system informasi akuntansi sebagai berikut:

1.Sistem pembelian:

a.prosedur permintaan pembelian b. .prosedur pembelan

c. .prosedur penerimaan barang d. .prosedur penyimpanan barang e. .prosedur pembuatan bukti kas keluar f. .prosedur pencatatan utang

2.Sistem pengeluaran kas,yang terdiri dari jaringan prosedur berikut ini: a.prosedur pembayaran bukti kas keluar

b.prosedur pencatatan pengeluaran kas

Perancangan Program Audit Untuk Pengujian Pengendalian Terhadap Siklus

Pengeluaran.

Siklus pengeluaran terdiri dari dua system informasi akuntansi untuk menyelenggarakan berbagai transaksi yang berkaitan dengan pengeluaran perusahaan,pengujian terhadap siklus pengeluaran dibagi menjadi dua kelompok:

(2)

Perancangan Program Audit Untuk Pengujian Pengendalian-Transaksi

Pembelian

Fungsi Yang Terkait: 1.F

ungsi Gudang

Nama Fungsi

Unit Organisasi Pemegang Fungsi

1.F

ungsi Gudang Bagian Gudang 2.Fungsi pembelian Bagian Pembelian

3. Fungsi penerimaan barang Bagian Penerimaan Barang 4. Fungsi pencatatan utang Bagian Utang

5. Fungsi Akuntansi biaya Bagian Akuntansi Biaya 6. Fungsi Akuntansi umum Bagian Akuntansi Umum 7. Fungsi penerimaan kas Bagian Kasa

Dokumen yang digunakan dalam transaksi pembelian dibagi menjadi dua

golongan:dokumen sumber dan dokumen pendukung,berbagai dokumen yang digunakan dalam transaksi pembelian dapat dilihat sebagai berikut:

a.surat permintaan pembelian

b. .surat permintaan otorisasi investasi c. surat permintaan otorisasi reparasi d. surat permintaan penawaran harga e.surat order pembelian

f.laporan penerimaan barang g.surat perubahan order pembelian h.bukti kas keluar h.faktur dari pemasok

Catatan Akuntansi Yang Digunakan Untuk Mencatat Transaksi

Pembelian Adalah:

1.R

egister bukti kas keluar 2.jurnal pembelian

3.buku pembantu utang 4.buku pembantu persediaan

~Bagan Alir Sistem Informasi Akuntansi Pembelian dapat dilihat dibuku auditing 2 mulyadi halaman 124

~ Bagan Alir Sistem Informasi Akuntansi Pembelian hal 125

(3)

Aktivitas Pengendalian Dalam Sistem Informaasi Akuntansi Pembelian

~

otorisasi umum dan khusus untuk setiap pembelian

~setiap surat order pembelian harus didasarkan pada surat permintaan pembelian yang telah diotorisasi

~setiap penerimaan barang harus didasarkan pada surat order pembelian yang telah diotorisasi

~fungsi penerimaan barang menghitung,menginspeksi,dan membandingkan barang yang diterima dengan data barang yang tercantum dalam surat order pembelian

~penyerahan barang dari fungsi penerimaan barang ke fungsi gudang harus didokumentas ~buku kas keluar harus dilampiri dengan dokumen pendukung yang lengkap dan sah ~setiap pencatatan ke register ke buku kas keluar harus didukung dengan bukti kas keluar yang dilampiri dengan dokumen pendukung yang lengkap

~pengecekan secara independent posting kedalam buku pembantu utang usaha,persediaan,aktiva tetap,dengan akun control yang bersangkutan dalam buku besar

~pertanggungjawaban secara periodic semua formulir bernomor urut tercetak ~panduan akun dan rivew terhadap pemberian kode akun

~review kinerja secara periodic

*C

atatan Akuntansi yang digunakan dalam system akuntansi pengeluaran kas: 1.Register Cek

2.Buku Besar

*

Bagan alir system informasi akuntansi pengeluaran kas,sebagai dasar program audit untuk pengujian pengendalian

.

Aktivitas Pengendalian Dalam Sistem Informasi Pengeluaran Kas

Aktifitas pengendalian yang dapat mencegah dan mendeteksi salah saji

tersebut mencakup:

~penandatanganan cek harus me-review bkti kas keluar dan dokumen

pendukungnya

~ pembubuhan cap lunas terhadap bukti kas keluar yang telah dibayar

beserta dokumen pendukungnya

~pengecekan secara independen antara cek dan bukti kas keluar

~pertanggungjawaban semua nomor urut cek

Referensi

Dokumen terkait

Menurut Arnold Roose komunikasi dan interaksi social merupakan inti dari teori Interaksi simbolik, Dalam konflik antar pesilat di wilayah Madiun telah terjadi distorsi

2. Sistem penerapan pembiayaan murabahah merupakan penggunaan dana bank dari pihak ketiga yang disalurkan kepada nasabah. Upaya untuk meningkatkan profesionalisme dan

Berdasarkan latar belakang penelitian yang telah dikemukakan, maka peneliti menetapkan fokus penelitian pada seberapa besar peran dan pengaruh Kompetensi

Berdasarkan hasil penelitian yang berjudul Hubungan Tingkat Kesejahteraan Keluarga Penerima Program PKH (Program Keluarga Harapan) dengan Status Gizi Anak Usia Dini

Trend Bullish & Fase Akumulasi; Candle Long Legged Doji, Stochastic Bearish. Trend Bullish & Fase Akumulasi; candle Bullish Hammer, Stochastic Bullish.. 3997

Hasil yang diharapkan dalam penelitian ini diharapkan dapat digunakan untuk memberikan penjelasan kepada pembaca tentang perbedaan pengelolaan konflik dari masing-masing

Komunikasi adalah suatu proses di mana dua orang atau lebih membentuk atau melakukan pertukaran informasi satu dengan yang lainnya, yang pada gilirannya akan tiba saling

Selain respon positif yang muncul dari adanya pengelolaan TPA di Desa Sitimulyo, masayarakat Dusun Ngablak sebagai masyarakat yang terkena dampak langsung dari adanya pengelolaan