• Tidak ada hasil yang ditemukan

STUDI EVALUASI KINERJA TROTOAR DI JALAN PASAR BESAR KOTA MALANG

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "STUDI EVALUASI KINERJA TROTOAR DI JALAN PASAR BESAR KOTA MALANG"

Copied!
15
0
0

Teks penuh

(1)

STUDI EVALUASI KINERJA TROTOAR DI JALAN PASAR BESAR KOTA MALANG

TUGAS AKHIR

Diajukan kepada Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Malang Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Akademik dalam Menyelesaikan

Program Sarjana Teknik

Oleh :

RIO DWISNU JAYA 201010340311001

JURUSAN TEKNIK SIPIL FAKULTAS TEKNIK

(2)

LEMBAR PENGESAHAN

JUDUL : Studi Evaluasi Kinerja Trotoar Di Jalan Pasar Besar

Kota Malang

NAMA : RIO DWISNU JAYA

NIM : 201010340311001

Tugas akhir ini telah diuji pada : Jum’at, 28 Agustus 2015 Oleh tim penguji :

1. Ir. Chairil Saleh, M.T Dosen Penguji I : ……….

2. Abdul Samad, S.T, M.T Dosen Penguji II : ……….

Menyetujui :

Mengetahui :

Ketua Jurusan Teknik Sipil

Ir. Rofikatul Karimah, M.T Dosen Pembimbing I,

Ir. Khoirul Abadi, M.T

Dosen Pembimbing II,

(3)

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Allah SWT, yang telah memberikan berkah,

rahmat, hidayah serta innayah-Nya sehingga penulis dapat menyelesaikan tugas

akhir ini, serta shalawat serta salam kepada Nabi Muhammad SAW sebagai

penerang dan panutan bagi umat manusia menuju jalan yang benar yaitu di ridhai

Allah SWT.

Tugas akhir ini saya tulis dengan judul Studi Evaluasi Kinerja Trotoar Di Jalan Pasar Besar Kota Malang untuk memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana Teknik Sipil Universitas Muhammadiyah Malang.

Meskipun dalam penulisan Tugas Akhir ini melalui perjalanan waktu yang

panjang serta melibatkan banyak bantuan dari berbagai pihak, penulis berharap

Tugas Akhir ini dapat bermanfaat bagi pembaca. Untuk itu tidak lupa penulis

sampaikan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada :

1. Ibu Ir. Rofikatul Karimah, M.T selaku ketua jurusan dan dosen wali

2. Bapak Ir. Khoirul Abadi, M.T selaku Dosen Pembimbing I.

3. Bapak Dr. Ir. Samin, M.T selaku Dosen Pembimbing II.

4. Bapak/Ibu Dosen Jurusan Sipil Universitas Muhammadiyah Malang

5. Kedua orangtua tercinta dan kedua saudariku tersayang

6. Seluruh teman-teman yang telah membantu.

Akhir kata kami mengharapkan kritik dan saran demi kesempurnaan tugas

akhir ini dan semoga tugas akhir ini membawa manfaat bagi perkembangan ilmu

pengetahuan dibidang ketekniksipilan.

Malang, 25 September 2015

(4)

DAFTAR ISI

LEMBAR PENGESAHAN ………... i

SURAT PERNYATAAN ………... ii

KATA PENGANTAR ………... iii

LEMBAR PERSEMBAHAN ……… iv

ABSTRAKSI ……….………. v

DAFTAR ISI ……….. vi

DAFTAR TABEL ……….. ix

DAFTAR GAMBAR ………. xi

DAFTAR LAMPIRAN ………. xii

BAB I. PENDAHULUAN ………. 1

1.1. Latar Belakang ……….. 1

1.2. Identifikasi Masalah ………. 3

1.3. Rumusan Masalah ……… 3

1.4. Batasan Masalah ……….. 3

1.5. Tujuan Studi ………. 3

1.6. Manfaat Studi ……….. 3

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ………..………. 4

2.1. Fasilitas Pejalan Kaki ……… 4

2.1.1. Trotoar ……… 5

2.1.2. Penyeberangan Sebidang ……… 11

2.2. Kinerja Trotoar ……… 13

(5)

2.2.2. Arus Pejalan Kaki Per Satuan Lebar (Pedestrian Flow Rate Per Unit

Of Width ………. 14

2.2.3. Kepadatan Pejalan Kaki (Pedestrian Density) ……… 15

2.2.4. Ruang Pejalan Kaki (Pedestrian Space) ………. 16

2.2.5. Pleton (Platoon) ……….. 17

2.2.6. Volume Per Capacity Ratio (V/C) ……….. 18

2.3. Hubungan Antar Variabel Pergerakan Pejalan Kaki ……….. 18

2.3.1. Hubungan Pedestrian Density dengan Pedestrian Speed ………… 18

2.3.2. Hubungan Pedestrian Space dengan Pedestrian Flow Rate Per Unit Of Width ….……….…………. 18

2.3.3. Hubungan Antara Pedestrian Flow Rate Per Unit Of Width dengan Pedestrian speed ……… 19

2.3.4. Hubungan antara Pedestrian Space dengan Pedestrian Speed …. 20 2.4. Tingkat Pelayanan Pejalan Kaki……….. 21

BAB III. METODOLOGI PENELITIAN ………. 26

3.1. Lokasi Studi ……… 26

3.2. Tahapan Studi ………. 28

3.2.1. Pengumpulan Data ……….. 29

3.2.2. Evaluasi Kinerja Trotoar ………. 30

3.3.3. Pembahasan ………. 30

BAB IV. EVALUASI DAN PEMBAHASAN …..……….. 32

4.1. Data ………... 32

4.1.1. Lebar Trotoar dan Rintangan ……….. 32

(6)

4.1.3. Waktu Tempuh Pejalan Kaki ……….. 37

4.2. Evaluasi Kinerja ……….. 38

4.2.1. Pedestrian Flow Rate Per Unit Of Width (Vped) ……… 38

4.2.2. Platoon ………41

4.2.3. Pedestrian Speed (Sped) ………... 43

4.2.4. Pedestrian Space (M) ……….. 44

4.2.5. Pedestrian density (Dped) ………. 45

4.2.6. Volume Per Capacity Ratio (V/C) ……….. 47

4.3. Pembahasan ………. 48

4.4. Tinjauan Kinerja Trotoar Pada Kondisi Normal ………. 54

BAB V. KESIMPULAN ………..……… 58 DAFTAR PUSTAKA

(7)

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1 Penambahan Lebar Jalur Pejalan Kaki Berdasarkan

Perlengkapan Jalan ………. 7

Tabel 2.2 Lebar Trotoar Berdasarkan Lokasi ………. 7

Tabel 2.3 Lebar Trotoar Berdasarkan Jumlah Pejalan kaki ……… 8

Tabel 2.4 Lebar Trotoar yang Dibutuhkan Sesuai dengan Penggunaan Lahan Disekitarnya………. 8

Tabel 2.5 Faktor Penyesuaian Lebar-Rintangan-Tetap untuk Jalan-Orang …… 10

Tabel 2.6 Jenis Fasilitas Penyeberangan Berdasarkan PV2……… 13

Tabel 2.7. Kriteria Tingkat Pelayanan Trotoar berdasarkan Platoon …………. 17

Tabel 2.8. Kriteria Tingkat Pelayanan Pejalan Kaki untuk Jalan-Orang dan Trotoar ………. 22

Tabel 4.1 Lebar dan Rintangan Trotoar Jalan Pasar Besar ………... 32

Tabel 4.2. Pedestrian Flow Rate Hari Minggu (p/15 min) ……… 33

Tabel 4.3. Pedestrian Flow Rate Maksimum (p/15 min) ………... 33

Tabel 4.4 Waktu Tempuh Rata-Rata Pejalan Kaki Hari Minggu (detik)…….... 34

Tabel 4.5 Lebar Efektif Trotoar ………. 35

Tabel 4.6. Pedestrian flow per unit of width pada trotoar di Jalan Pasar Besar (p/min/m) ……… 36

Tabel 4.7. Nilai Platoon Pada Trotoar Di Jalan Pasar Besar (p/min/m) …….... 38

Tabel 4.8 Pedestrian Speed Rata-Rata Pada Trotoar Di Jalan Pasar Besar (m/det)………. 40

(8)

Tabel 4.10. Pedestrian Density Pada Trotoar Di Jalan Pasar Besar (p/m2)….... 42

Tabel 4.11. Volume Per Capacity Ratio (V/C) Pada Trotoar

Di Jalan Pasar Besar ..………. 48

Tabel 4.12. Rekapitulasi Parameter Kinerja dan Tingkat Pelayanan (LOS) Pejalan

Kaki Pada Trotoar Di Jalan Pasar Besar... 48

Tabel 4.13. Lebar Efektif Trotoar Kondisi Normal ……… 54

Tabel. 4.14. Kinerja dan Tingkat Pelayanan (LOS) Trotoar Pada Kondisi Normal

(9)

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Penyesuaian Lebar untuk Rintangan ……… 11

Gambar 2.2. Konfigurasi Lingkar Tubuh ………. 17

Gambar 2.3. Grafik Hubungan Antara Pedestrian Density dan Pedestrian Speed .……… 18

Gambar 2.4. Grafik Hubungan Pedestrian Space dan Pedestrian Flow Rate Per Unit Of Width ………..……… 19

Gambar 2.5. Grafik Hubungan Antara pedestrian flow rate per unit of width dan pedestrian speed ……….….……… 20

Gambar 2.6. Hubungan Antara Pedestrian Space dan Pedestrian Speed …… 21

Gambar 2.7. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service A ………. 22

Gambar 2.8. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service B ………. 23

Gambar 2.9. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service C. ………. 23

Gambar 2.10. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service D. ……… 23

Gambar 2.11. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service E. ……… 25

Gambar 2.12. Ruang Pejalan Kaki Dengan Level of Service F ……… 25

Gambar 3.1. Lokasi Studi Dalam Peta Kota Malang ………. 26

Gambar 3.2. Layout Jalan Pasar Besar Kota Malang ………. 27

Gambar 3.3 Diagram Alur ………. 28

Gambar 4.1 Kondisi Eksisting Rintangan Pada Trotoar Koridor A ………. 33

Gambar 4.2 Kondisi Eksisting Rintangan Pada Trotoar Koridor B ………. 34

Gambar 4.3 Kondisi Eksisting Rintangan Pada Trotoar Koridor C ………. 35

(10)

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 Data Arus Pejalan Kaki (Pedestrian Flow Rate) dan Waktu Tempuh

Pejalan Kaki

1. Data Pedestrian Flow Rate (Vped)

2. Data Pedestrian Flow Rate Maksimum

3. Data Waktu Tempuh Rata-Rata Pejalan Kaki

Lampiran 2 Hasil Evaluasi

1. Pedestrian Flow Per Unit Of Width (Vped)

2. Pleton (Platoon)

3. Pedestrian Speed (Sped)

4. Pedestrian Space (M)

5. Pedestrian Density (D)

6. Volume Per Capacity Ratio (V/C)

Lampiran 3 Tinjauan Kinerja Pada Kondisi Normal

1. Pedestrian Flow Per Unit Of Width (Vped)

2. Pleton (Platoon)

3. Pedestrian Speed (Sped)

4. Pedestrian Space (M)

5. Pedestrian Density (D)

6. Volume Per Capacity Ratio (V/C)

(11)

DAFTAR PUSTAKA

Keputusan Menteri Perhubungan Nomor : KM 65 Tahun 1993 Tentang Fasilitas

Pendukung Kegiatan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan.

Keputusan Direktur Jenderal Perhubungan Darat Nomor :SK.43/AJ 007/DRJD/97

Tahun 1997 Tentang Perekayasaan Fasilitas Pejalan Kaki Di Wilayah

Kota.

Direktorat Jenderal Bina Marga. 1995. Tata Cara Perencanaan Fasilitas Pejalan

Kaki Di Kawasan Perkotaan (No. 011/T/Bt/1995), Jakarta.

Direktorat Jenderal Bina Marga. 1999. Pedoman Perencanaan Jalur Pejalan Kaki

Pada Jalan Umum (Nomor 032/T/BM/1999), Jakarta.

National Research Council. 2000. Highway Capacity Manual (Special Report

209), Transportation Research Board, Washington DC.

http://id.wikipedia.org/wiki/Pejalan_kaki, 29 Oktober 2013.

Juniardi. 2010. Analisa Kebutuhan Fasilitas Penyeberangan dan Perilaku Pejalan

Kaki Menyeberang Di Ruas Jalan Kartini Bandar Lampung. Jurnal Teknik Sipil UBL. Vol I No. 1 Oktober 2010. Universitas Bandar Lampung.

Khisty, C. Jotin dan Lall, B. Kent. 2006. Dasar-dasar Rekayasa Transportasi

Jilid 2. Terjemahan oleh Julian Gressando. 2003. Jakarta: Erlangga.

Kurniawan, Gigik. 2008. Studi Evaluasi Tingkat Pelayanan Pejalan Kaki Pada

Koridor Jalan Tlogomas KM. 7600 – 8000 Kota Malang. Skripsi tidak

diterbitkan. Malang : Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil Universitas

(12)

Prasetyaningsih, Indah. 2010. Analisa Karakteristik dan Tingkat Pelayanan

Fasilitas Pejalan Kaki Di Kawasan Pasar Malam Ngarsopuro Surakarta.

Skripsi tidak di terbitkan. Surakarta : Fakultas Teknik Jurusan Teknik Sipil

Universitas Sebelas Maret Surakarta.

Pradipto, Ranar dkk. 2014. Evaluasi Kinerja Ruang Pejalan Kaki Di Jalan

(13)

1 BAB I PENDAHULUAN

1.1.Latar Belakang

Kota Malang merupakan kota terbesar kedua di Jawa Timur dengan luas

wilayah 110,06 km2, jumlah penduduk sebesar 873.716 jiwa (Dinas

Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kota Malang). Di Kota Malang terdapat

beberapa pusat kegiatan yang memiliki daya tarikan pergerakan yang cukup

besar, salah satunya adalah kawasan Jalan Pasar Besar. Jalan Pasar Besar

termasuk dalam kawasan Central of Bussines Distric (CBD) di Kota Malang.

Kawasan ini berada disebelah selatan Gajah Mada Plasa yang terletak di

Kecamatan Klojen.

Jalan Pasar Besar merupakan kawasan komersil dengan beragam jenis

pertokoan (toko perhiasan, tekstil, elektronik, sepatu, dan lain-lain), Matahari

Mall, pasar tradisional, dan beberapa Bank. Pada kawasan ini hari-hari padat

pengunjung adalah pada akhir pekan seperti hari Sabtu dan Minggu, dimana jam

padat pengunjung terjadi antara pukul 14.00 – 17.00. Ketika kondisi padat

pengunjung ruang pejalan kaki semakin sempit dan pergerakan pejalan kaki

terhambat.

Ruas jalan Pasar Besar memiliki panjang 544,3 m dengan lebar jalan 9,5

m. Di ujung barat jalan ini terdapat simpang empat tak bersinyal dan di ujung

timur jalan terdapat simpang empat bersinyal, sedangkan diantara kedua simpang

tersebut terdapat dua simpang tiga tak bersinyal. Sementara di ujung timur jalan

(14)

2

jalan satu arah sedangkan pada sisi timur merupakan jalan dua arah. Terdapat

beberapa angkota yang melalui ruas jalan ini yaitu angkota jalur AG/AH,

LDG/LDH, MK, AJG/AJH, dan AMG/AMH. Di ruas jalan ini juga terdapat

fasilitas parkir yang terletak di sisi utara badan jalan. Aktifitas kendaraan yang

keluar dan masuk parkir ini sering menyebabkan hambatan arus lalu lintas

kendaraan.

Fasilitas pejalan kaki pada ruas Jalan Pasar Besar adalah berupa trotoar

dengan panjang total 1048 meter, terbagi dua sisi yaitu sisi utara dengan panjang

531 meter dan sisi selatan dengan panjang 517 meter. Lebar trotoar dikedua sisi

yaitu 1,80 meter, khusus di depan Mall Matahari/Pasar Besar lebar trotoar 4,00

meter. Sepanjang ruas jalan ini hanya ada satu fasilitas penyeberang jalan (zebra

cross) yang terletak di ujung timur.

Di ruas Jalan Pasar Besar ini terjadi penyalahgunaan trotoar yang

mengakibatkan keterbatasan ruang bagi pejalan kaki, diantaranya yaitu pedagang

kaki lima yang berdagang di atas trotoar, pemilik toko yang meletakkan barang

dagangannya diatas trotoar dan parkir sepeda motor diatas trotoar. Selain itu

keberadaan (umpak) tiang lampu dan tiang listrik, telepon umum, gardu listrik,

gardu telepon, dan pot bunga menyebabkan lebar efektif trotoar berkurang.

Dampak dari penyalahgunaan trotoar tersebut menyebabkan pejalan kaki

berjalan di jalur lalu lintas, sehingga dapat menghambat arus lalu lintas kendaraan.

Hambatan arus lalu lintas kendaraan yang lebih besar lagi dapat terjadi akibat

pejalan kaki yang menyeberang di sembarang tempat. Dari uraian di atas maka

(15)

3 1.2.Identifikasi Masalah

1) Ketersediaan ruang yang terbatas karena penyalahgunaan trotoar sebagai

tempat berdagang, baik oleh pedagang kaki lima maupun toko – toko yang

meletakkan barang dagangannya di atas trotoar.

2) Keberadaan (umpak) tiang lampu dan tiang listrik, telepon umum, gardu

telkom, gardu listrik, dan pot bunga mengurangi lebar efektif trotoar.

3) Pejalan kaki ada yang berjalan di jalur lalu lintas kendaraan.

4) Terdapat satu fasilitas penyeberangan jalan (zebra cross) disepanjang ruas

Jalan Pasar Besar.

5) Hambatan arus lalu lintas kendaraan tinggi karena pejalan kaki berjalan di

jalur lalu lintas, pejalan kaki yang menyeberang disembarang tempat, dan

aktifitas parkir kendaraan.

1.3.Rumusan Masalah

Bagaimana kinerja trotoar di Jalan Pasar Besar pada pada saat ini (2015)?

1.4.Batasan Masalah

1) Tidak membahas kinerja simpang dan ruas jalan.

2) Tidak memperhitungkan sirkulasi pejalan kaki atau asal dan tujuan pejalan

kaki.

3) Tidak menganalisa fasilitas penyeberang jalan.

1.5.Tujuan

Untuk mengetahui kinerja trotoar di Jalan Pasar Besar saat ini (2015)

1.6.Manfaat

Manfaat studi adalah di harapkan jadi bahan pertimbangan bagi dinas terkait

Gambar

Tabel. 4.14. Kinerja dan Tingkat Pelayanan (LOS)  Trotoar Pada Kondisi Normal

Referensi

Dokumen terkait

4) Responden adalah pengguna kendaraan tidak bermotor dan pejalan kaki yang beraktivitas disepanjang fasilitas jalur lambat dan trotoar di Jl. Slamet Riyadi

Jalur pejalan kaki yang memotong jalur lalu lintas berupa penyeberangan (Zebra cross), marka jalan dengan lampu pengatur lalu lintas (Pelican cross), jembatan

Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah berupa data fisik trotoar, volume pejalan kaki, waktu rata-rata tempuh pejalan kaki, kecepatan rata-rata pejalan

Tugas akhir ini saya tulis dengan judul Studi Evaluasi Kinerja Trotoar Di Jalan Pasar Besar Kota Malang untuk memenuhi salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana

Pada lokasi penelitian didapatkan kecepatan rata-rata pejalan kaki pada trotoar adalah 67,80 (meter/menit). Kecepatan rata-rata pejalan kaki tersebut masuk dalam

faktor, seperti pengalihan fungsi jalur pejalan kaki menjadi area berniaga pedagang kaki lima, parkir kendaraan pada diatas trotoar serta peletakan vegetasi dan street furniture

a. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa tingkat kenyamanan pejalan kaki dalam pemanfaatan jalur trotoar, ternyata berada pada taraf kriteria yang kurang baik, untuk

Histogram Lebar dan Tinggi Jalur Pejalan Kaki Berdasarkan Skala Penilaian Persepsi Nyaman Variasi tinggi jalur pejalan kaki terhadap posisi jalan kendaraan bermotor pada kedua rute