• Tidak ada hasil yang ditemukan

peraturan bupati 2006 23

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "peraturan bupati 2006 23"

Copied!
3
0
0

Teks penuh

(1)

BUPATI BANTUL

PERATURAN BUPATI BANTUL NOMOR 23 TAHUN 2006

TENTANG

PEMBEBASAN RETRIBUSI RUMAH POTONG HEWAN DI KABUPATEN BANTUL BUPATI BANTUL,

Menimbang : a. bahwa bencana alam gempa bumi yang terjadi di kabupaten Bantul tanggal 27 Mei 2006 telah menimbulkan berbagai kerugian bagi warga masyarakat baik materi maupun non materi;

b. bahwa untuk meringankan beban warga masyarakat dan meningkatkan kemampuan daya beli masyarakat yang menurun akibat bencana alam, perlu adanya kebijakan pembebasan retribusi;

c. bahwa berdasarkan pertimbangan-pertimbangan sebagaimana dimkasud huruf a dan b perlu menetapkan Peraturan Bupati Bantul tentang Pembebasan Retribusi Rumah Potong Hewan di Kabupaten Bantul;

Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 15 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah-daerah Kabupaten dalam Lingkungan Daerah Istimewa Yogyakarta;

2. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 1997 tentang Pajak Daerah dan Retribusi Daerah Jo. Undang-Undang Nomor 34 Tahun 2000;

3. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah Jo. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2004 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 menjadi Undang-Undang;

4. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1950 tentang Penetapan Mulai Berlakunya Undang-Undang 1950 nomor 12, 13, 14, dan 15;

5. Peraturan Pemerintah Nomor 66 tentang Retribusi Daerah

6. Keputusan Menteri Pertanian Nomor 413/KPTS/TN.310/1992 tentang Pemotongan Hewan Potong dan Penanganan Daging serta Hasil Ikutannya;. 7. Keputusan Menteri Pertanian Nomor 306/KPTS/TN.330/1994 tentang

(2)

8. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 9 Tahun 2000 tentang Retribusi Rumah Potong Hewan;

9. Peraturan Daerah Kabupaten Bantul Nomor 52 Tahun 2000 Pembentukan dan Organisasi Dinas Peternakan, Kelautan dan Perikanan Kabupaten Bantul;

Memperhatikan : Surat Bupati BAntul Nomor 361/2554 tanggal 29 Mei 2006 perihal Pernyataan Bencana Alam Gempa Bumi;

M E M U T U S K A N :

Menetapkan : PERATURAN BUPATI BANTUL TENTANG PEMBEBASAN RETRIBUSI RETRIBUSI RUMAH POTONG HEWAN DI KABUPATEN BANTUL

Pasal I

Membebaskan Retribusi Rumah Potong Hewan di Kabupaten BAntul dengan jenis sebagai Berikut :

No. Golongan Ternak Jenis Ternak

1. Ternak besar Sapi, kuda, kerbau dan sejenisnya 2. Ternak kecil Kambing, domba dan sejenisnya 3. Ternak Unggas Ayam, itik dan sejenisnya 4. Pemeriksaan daging yang berasal dari luar daerah

.

Pasal 2

Peraturan Bupati ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan sampai dengan tanggal 31 Desember 2006.

Ditetapkan di Bantul

pada tanggal 1 September 2006 BUPATI BANTUL,

M. IDHAM SAMAWI Dimuat dalam Berita Daerah Kabupaten Bantul

(3)

Tanggal 24 Juli 2006

SEKRETARIS DAERAH KABUPATEN BANTUL,

Drs. GENDUT SUDARTO KD, B.Sc., MMA ( Pembina Utama Muda, IV/c )

Referensi

Dokumen terkait

Berdasarkan Penetapan Pemenang Seleksi Sederhana Nomor :100/28/PP/02/ULP/VII/2013 , kami Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pokja Jasa Konsultansi dan Jasa Lainnya Kabupaten Sukamara

sehubungan dengan proses Evaluasi maka dengan ini mengundang saudara Direktur/Wakil Direktur/Pimpinan Perusahaan yang tercantum dalam Akta Perusahaan untuk hadir pada acara

Peserta dihadiri oleh direktur utama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi dan/atau penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi yang nama penerima

Shopping on the internet allows us to select a particular store or even a brand name manufacturer if that is our shopping style.. We can search by product or brand name, but either

Berdasarkan hasil Evaluasi dan Pembuktian Kualifikasi serta Penetapan Hasil Kualifikasi, Unit Layanan Pengadaan (ULP) Pokja Non Konstruksi II Kabupaten Sukamara

Peserta dihadiri oleh direktur utama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi dan/atau penerima kuasa dari direktur utama/pimpinan perusahaan/pengurus koperasi yang nama penerima

PEJABAT PENGADAAN BARANG/PEKERJAAN KONSTRUKSI/JASA LAINNYA BAGIAN/ BIDANG CIPTA KARYA DINAS PEKERJAAN UMUM KABUPATEN SUKAMARA.. TAHUN

One of the methods of controlling birth that is available in the market is the hormonal method, which targets hormones and their effects on the body´s fertility.. Some of the