• Tidak ada hasil yang ditemukan

Fungsi Participe Présent dalam Rubrik Échos Actualités pada Majalah Femme Actuelle.

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2017

Membagikan "Fungsi Participe Présent dalam Rubrik Échos Actualités pada Majalah Femme Actuelle."

Copied!
1
0
0

Teks penuh

(1)

SARI

Novitasari, Diah. 2005. Fungsi Participe Présent dalam Rubrik Échos Actualités pada Majalah Femme Actuelle. Skripsi. Jurusan Bahasa dan Sastra Asing, Fakultas Bahasa dan Seni, Universitas Negeri Semarang. Pembimbing: I. Sri Ambar Wahyuni, S.S, Sp.1, II. Drs. Isfajar Ardinugroho, M.Hum.

Kata kunci: participe présent, adjectif verbal, gérondif

Topik dalam skripsi ini dipilih karena berdasarkan pengalaman dan pengamatan, para mahasiswa masih sering menemui kesulitan dalam memahami makna participe présent, karena participe présent dapat berupa: participe présent berkategori verba, participe présent berkategori adjektiva dan gérondif. Oleh karena itu, penulis ingin menganalisis kategori, nilai kala, aspek dan fungsi participe présent apa saja yang digunakan dalam rubrik Échos Actualités pada majalah Femme Actuelle.

Langkah-langkah yang dilakukan dalam penelitian ini meliputi: penentuan korpus data, teknik pengumpulan data dan teknik analisis data. Korpus data diambil dari sumber rubrik Échos Actualités pada 16 majalah Femme Actuelle. Data yang terkumpul dicatat dalam kartu data, kemudian dianalisis dengan menggunakan teknik Pilah Unsur Penentu. Dari analisis yang telah dilakukan, ditemukan sebanyak 89 data.

Referensi

Dokumen terkait

a) 5 kes merupakan individu yang disaring melalui pengesanan kes secara aktif kontak kepada kes positif COVID-19. b) 1 kes saringan COVID-19 melibatkan individu bergejala di

Hasil penelitian diketahui melalui penyebaran instrument yang digunakan untuk memperoleh data mengenai profil atau gambaran tentang motivasi belajar yang rendah pada peserta

Analisis penelitian mencoba membandingkan hasil yang diperoleh pada pengumpulan data sebelum ( pretest) dan hasil yang diperoleh pada pengumpulan data

Adapun judul Laporan Akhir ini adalah “ Perencanaan Jembatan Rangka Baja Air Muara Rambang Kabupaten Ogan Ilir Provinsi Sumatera Selatan”. Selain untuk memenuhi

ADA 1 Rmh. Kelapa Manggar 7G. CIDODOL KBY LAMA Komp. Nawi strategis, Ls. 7068 ADA JUAL rumah baru hook mininalis taman galaxy Bks Lt154m Lb. BU JUAL murah 4 rumah mewah

Dilakukan analisis lebih lanjut dengan meng-overlay-kan file jaringan sungai yang dimiliki perusahaan, diperoleh hasil bahwa jaringan sungai yang dimiliki perusahaan lebih

difokuskan pada analisis sensitivitas dari angka reproduksi efektif dan simulasi numerik yang diimplementasikan untuk menerangkan parameter-parameter model yang

Bagi orang-orang yang zuhud terhadap dunia, sebanyak apapun yang dimiliki sama sekali tidak akan membuat hati merasa tentram karena ketentraman itu hanyalah apa-apa yang