• Tidak ada hasil yang ditemukan

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2023

Membagikan "PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI"

Copied!
14
0
0

Teks penuh

(1)

i

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI

Dengan ini saya menyatakan bahwa skripsi yang saya tulis sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan dan diajukan pada Jurusan Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten ini sepenuhnya asli merupakan hasil karya tulis ilmiah saya pribadi.

Adapun tulisan maupun pendapat orang lain yang terdapat dalam skripsi ini telah saya sebutkan kutipannya secara jelas sesuai dengan etika keilmuan yang berlaku di bidang penulisan karya ilmiah.

Apabila dikemudian hari terbukti bahwa sebagai sebagian atau seluruh isi skripsi ini merupakan hasil perbuatan plagiarisme atau mencontek karya tulis orang lain, maka saya bersedia untuk menerima sanksi berupa pecabutan gelar kesarjanaan yang saya terima ataupun sanksi akademik lain sesuai dengan peraturan yang berlaku.

Serang, Oktober 2021

Dwi Alikasari NIM. 1710101

(2)

ii ABSTRAK

Dwi Alikasari. 171210101. 2021. Peran Ibu Sebagai Madrasatul Ula Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam Pada Anak (Studi Di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang).

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memperoleh deskripsi peran Ibu sebagai madrasatul ula dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan agama Islam pada anak.

Latar belakang penelitian ini adalah masih banyaknya para anak yang ber buruk, sehingga didalamnya perlu ada peran sebagai madrasatul ula bagi anak-anaknya dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan agama Islam pada anak. Pendekatan penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah study kasus kualitatif.

Sampel dalam penelitian ini adalah para Ibu dengan tiga jenis status full time mom, working mom dan single mom. Penelitian ini masuk dalam kategori penelitian kualitatif deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa para Ibu sudah berperan sesuai porsinya, sudah berusaha berperan sebagai madrasatul ula bagi anak-anaknya. Namun, ada beberapa hambatan yang dapat menghambat dalam ia menjalankan perannya seperti kurangnya waktu bersama anak bagi Ibu yang menyandang status working mom, adapula yang anak dan ibunya sama-sama memiliki waktu akan tetapi hambatannya dari ego masing- masing terutama anak yang merasa ia punya jalan sendiri. Hambatan lain yang dirasakan Ibu penyandang status single mom yaitu karena harus menjalankan tugasnya sendiri tanpa figur ayah bagi anak-anaknya. Kendati demikian, dapat disimpulkan bahwa 75% para Ibu baik yang menyandang status full time mom, working mom atau single mom telah berhasil memerankan tugasnya dengan baik dalam menanamkan nilai-nilai pendidikan agama Islam pada anak.

Kata Kunci: Peran Ibu, Madrasatul Ula, Nilai Pendidikan Islam.

(3)

iii

FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN UNIVERSITAS ISLAM NEGERI

SULTAN MAULANA HASANUDDIN BANTEN

Jl. Jenderal Sudirman No. 30 Serang 42118 Telp. (0254) 2003323 Fax.(0254) 200022

Nomor : - Kepada Yth.

Lampiran : Skripsi Dekan Fakultas

Perihal : Usulan Ujian Skripsi Tarbiyah dan Keguruan di

Serang

Assalaamualaikum Wr. Wb.

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Dwi Alikasari, NIM: 171210101 yang berjudul Peran Ibu Sebagai Madrasatul Ula Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam Pada Anak (Studi Di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang), telah dapat diajukan sebagai salah satu syarat untuk melengkapi ujian munaqosyah pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Demikian atas segala perhatian Bapak kami ucapkapkan terima kasih.

Wassalaamualaikum Wr. Wb.

Serang, Oktober 2021

Pembimbing I, Pembimbing II,

Dr. Hj. Eneng Muslihah, Ph.D Moch Subekhan, M.Ag

NIP. 19681117 199103 2 001 NIP. 19730124 200501 1 002

(4)

iv

PERAN IBU SEBAGAI MADRASATUL ULA DALAM MENANAMKAN NILAI-NILAI PENDIDIKAN AGAMA

ISLAM PADA ANAK

(Studi di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang)

Oleh:

Dwi Alikasari NIM: 171210101

Menyetujui,

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. Hj. Eneng Muslihah, Ph.D Moch Subekhan, M.Ag

NIP. 19681117 199103 2 001 NIP. 19730124 200501 1 002

Mengetahui,

Dekan Ketua

Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam

Dr. Nana Jumhana, M.Ag Drs. H. Saefudin Zuhri, M.Pd

NIP.19711029 199903 1 002 NIP. 19681205 200003 1 001

(5)

v

PENGESAHAN

Skripsi a.n. Dwi Alikasari, NIM: 171210101 yang berjudul Peran Ibu Sebagai Madrasatul Ula Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam Pada Anak (Studi Di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang), telah diujikan dalam sidang Munaqosyah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanudin Banten, pada tanggal Oktober 2021

Skripsi tersebut telah disahkan dan diterima sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Pendidikan (S. Pd) pada Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

Serang, Oktober 2021 Sidang Munaqosyah

Ketua Merangkap Anggota Sekertaris Merangkap Anggota

Drs. H. Saefudin Zuhri, M.Pd. Peni Ramanda, M.Pd.

NIP. 19681205 200003 1 001 NIP. 19900804 201903 1 014 Anggota:

Penguji I Penguji II

Dr. Wasehudin, M.SI. H. Hasbullah, M.Pd.I.

NIP.19701217 200801 1 008 NIDN. 2025107302

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. Hj. Eneng Muslihah, Ph.D Moch Subekhan, M.Ag

NIP. 19681117 199103 2 001 NIP. 19730124 200501 1 002

(6)

vi

PERSEMBAHAN

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT yang telah memberikan kefahaman dan bimbingan dalam proses perkuliahan dan tugas akhir skripsi ini. Skripsi ini saya persembahkan untuk Suami Dea Darmawan yang telah mendo’akan, memotivasi, dan mendukung baik secara moril ataupun material yang tak akan bisa terbalaskan, lalu kepada Anak-anak Kanya Bianca Darmawan dan Adela Briana Darmawan yang telah memberi semangat dengan penuh cinta dan kasih sayang. Tak lupa kepada Ayahanda Moch Syafe’i Ma’arif, kepada Ibunda Eti Zaskiawati yang selalu memberikan motivasi, nasihat, dan doa yang semoga Allah masukan kedalam hamba yang diridhai. Serta tak lupa kepada Kakak Esa Permana semoga selalu dalam lindungan Allah. Juga kepada Adek Habib Sunni Al-Qudsi semoga dapat memotivasi dalam menempuh pendidikan.

Kepada sahabat dan teman-teman seperjuangan dalam perkuliahan ini, yang sudah membantu, mendukung dan mendo’akan, semoga apa yang telah kita lakukan mendapat keridhaan Allah.

(7)

vii

MOTTO

ىَ لَ ع ُ د َ لْ ىُ ي ٍ دْ ى ُ لْ ىَ م ُّ لُ ك ِ وِ ناَ دِ ىَ هُ ي ُ هاَ ىَ بَ أَ ف ِ ةَ رْ طِ ف ْ لا

َ أ

ِ وِ ناَسِ جَ مُ ي ْ وَ أ ِ وِ ناَ رِ صَنُ ي ْ و

(ىقهيبلا هاور)

Artinya: “Setiap bayi dilahirkan dalam keadaan fitrah, maka kedua orang tuanyalah yang menjadikan ia seorang Nasrani, Yahudi atau Majusi”

(HR. Baihaqi).

(8)

viii

RIWAYAT HIDUP

Penulis dilahirkan di Kota Serang, pada tanggal 02 April 1998. Tepatnya di Jl.Raya Pandeglang KM.5 Kp.Ulanica RT/RW 003/004 Kel.Karundang Kec.Cipocok Jaya Kota.Serang Prov.Banten. Orang tua penulis bernama Bapak Moch Syafe’i Ma’arif dan Ibu Eti Zaskiawati dan memberi nama penulis “Dwi Alikasari”. Kemudian pada tahun 2018, penulis menikah dengan seseoang yang bernama Dea Darmawan dan dikaruniai Anak kembar yang diberi nama Kanya Bianca Darmawan dan Adela Briana Darmawan.

Pendidikan formal yang penulis tempuh adalah sebagai berikut: Sekolah Dasar Negeri (SDN) Karundang 2 lulus Tahun 2011, Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 10 Kota Serang lulus Tahun 2014, Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Kota Serang 2017, dan pada 2017 masuk Perguruan Tinggi Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanuddin Banten di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Jurusan Pendidikan Agama Islam (PAI).

(9)

ix

KATA PENGANTAR ميح رلا نمحرلا الله مسب

Segala Puji bagi Allah SWT, yang telah memberikan taufik hidayah, serta inayah-Nya, sehingga skripsi ini dapat diselesaikan. Shalawat serta salam semoga tetap tercurah limpahkan kepada Rasulullah SAW., keluarga, para sahabat serta para pengikutnya yang setia hingga akhir zaman.

Skripsi ini kemungkinan besar tidak dapat diselesaikan tanpa bantuan dari berbagai pihak. Oleh karen itu penulis ingin menyampaikan ucapan terim kasih yang sebanyak-banyaknya, terutama kepada:

1. Bapak Prof. Dr. H. Fauzul Iman, M.A., Rektor UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

2. Bapak Dr. H. Subhan, M. Ed., Dekan Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

3. Bapak Drs. H. Saefudin Zuhri, M.Pd., Ketua Jurusan Pendidikan Agama Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

4. Ibu Dr. Hj. Eneng Muslihah, Ph.D., sebagai Pembimbing I dan Bapak Moch Subekhan, M.Ag. sebagai Pembimbing II, yang telah memberikan bimbingan dan saran-saran kepada penulis selama penyusunan skripsi ini.

5. Bapak dan Ibu Dosen UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten, terutama yang telah mengajar dan mendidik penulis selama kuliah di UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten.

6. Seluruh warga khususnya para Ibu yang terlibat di Kp. Ulanica Kec.

Cipcocok jaya Kota Serang yang telah memberikan penulis inspirasi, dan telah menerima penulis dengan baik dalam penelitian skripsi ini.

7. Keluarga, sahabat dan rekan-rekan yang senantiasa mendoakan dan mensupport peneliti.

Atas segala bantuan yang telah diberikan, penulis berharap semoga Allah SWT, membalasnya dengan pahala yang berlimpah. Aamiin.

Penulis juga menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari kata sempurna baik dari segi isi maupun metodologi penulisannya. Untuk itu, kritik dan saran dari pembaca sangat penulis harapkan guna perbaikan selanjutnya.

Akhirnya hanya kepada Allah SWT. Penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat bagi kita semua. Aamin

Serang, Oktober 2021

Dwi Alikasari NIM: 171210101

(10)

x

DAFTAR ISI

PERNYATAAN KEASLIAN SKRIPSI ... i

ABSTRAK ... ii

LEMBAR USULAN MUNAQOSYAH ... iii

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING ... iv

PENGESAHAN ... v

PERSEMBAHAN ... vi

MOTTO ... vii

RIWAYAT HIDUP ... viii

KATA PENGANTAR ... ix

DAFTAR ISI ... x

DAFTAR TABEL... xiii

DAFTAR LAMPIRAN ... xiv

BAB I PENDAHULUAN ... 1

A. Latar belakang Masalah ... 1

B. Identifikasi Masalah ... 4

C. Batasan Masalah ... 5

D. Rumusan Masalah ... 5

E. Tujuan Penelitian ... 6

F. Manfaat Penelitian ... 6

G. Penelitian Terdahulu ... 7

H. Kerangka Pemikiran ... 9

I. Sistematika Pembahasan ... 10

BAB II LANDASAN TEORETIK ... 11`

A. Peran Ibu ... 11

1. Pengertian Peran... 11

2. Hakekat Ibu ... 13

B. Madrasatul Ula ... 15

(11)

xi

1. Pengertian Madrasah ... 15

2. Hakekat Al-‘Ula ... 18

C. Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam ... 19

1. Pengertian Nilai ... 19

2. Makna Pendidikan Islam ... 21

3. Nilai-Nilai Pendidikan ... 23

4. Jenis-Jenis Nilai Pendidikan Agama Islam ... 28

D. Anak ... 31

1. Pengertian Anak ... 31

2. Hak-Hak Anak ... 32

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ... 35

A. Tempat dan Waktu Penelitian ... 35

B. Metode Penelitian ... 35

C. Instrumen Penelitian ... 37

D. Teknik Pengumpulan Data ... 40

E. Teknik Analisis Data ... 43

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ... 47

A. Analisis Data... 47

1. Analisis Peran Ibu Sebagai Madrasatul Ula Dalam Menanamkan Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam Pada Anak (Studi di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang) ... 47

2. Analisis Nilai-Nilai Pendidikan Agama Islam Yang Ditanankan Seorang Ibu Pada Anak di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang ... 54

3. Hambatan Ibu Sebagai Madrasatul Ula Dalam Menanamkan Nilai- Nilai Pendidikan Agama Islam Pada Anak dan Solusi Pemecahannya (Studi di Kp.Ulanica Kec.Cipocok Jaya Kota Serang) ... 58

B. Pembahasan Hasil Penelitian ... 61

(12)

xii

BAB V PENUTUP ... 75

A. Simpulan ... 75

B. Saran-Saran ... 76

DAFTAR PUSTAKA ... 78

LAMPIRAN-LAMPIRAN ... 82

(13)

xiii

DAFTAR TABEL

Tabel 3.1 Wawancara dengan Full Time Mom ... 39 Tabel 3.2 Wawancara dengan Working Mom ... 39 Tabel 3.3 Wawancara dengan Single Mom ... 40

(14)

xiv

DAFTAR LAMPIRAN

Surat Keputusan Pembimbing Skripsi ...

Buku Bimbingan Skripsi ...

Surat Permohonan Izin Mengadakan Penelitian ...

Surat Keterangan Pekasanaan Penelitian ...

Surat Keterangan Pelaksanaan Observasi dan Wawancara ...

Dokumentasi ...

Referensi

Dokumen terkait

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisa serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Siti Nadi’ah, NIM:

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Siti Rohimah, NIM:

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi Saudari Wini, NIM : 181210071,

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Hana Nafilah, NIM:

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Siti A’isyah, NIM:

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisa serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari HURROTUL MU’ALIFAH, NIM

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Dewi Nurul

Dipermaklumkan dengan hormat, bahwa setelah membaca dan menganalisis serta mengadakan koreksi seperlunya, kami berpendapat bahwa skripsi saudari Resti Mulya Febrianti, NIM