• Tidak ada hasil yang ditemukan

Karya Tulis Ilmiah tentang Sumber Mata A

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2018

Membagikan "Karya Tulis Ilmiah tentang Sumber Mata A"

Copied!
10
0
0

Teks penuh

(1)

TUGAS BAHASA INDONESIA

KARYA TULIS ILMIAH

MENJAGA KELESTARIAN SUMBER DAYA AIR

Guru PEMBIMBING :

KHALILUR RAHMAN

Disusun oleh :

FATHOR RASYID

MUH. ASRIANDI HABIBULLAH

MOH. SOBRI

MUTIK HELMI

MTs. Al-Ma’arif Manding

Manding - Sumenep

(2)

KATA PENGANTAR

Dengan mengucapkan puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan rahmat, serta karunia-nya sehingga kami dapat menyelesaikan Karya Tulis Ilmiah ini dengan judul “Menjaga Kelestarian Sumber Daya Air”

Karya Tulis ini disusun dalam rangka untuk memenuhi tugas Daya pelajaran Bahasa Indonesia yang dibimbing Oleh Bpk. Khalilur Rahman. Selaku guru pembimbing kami.

Semoga dengan adanya karya tulis ilmiah ini dapat bermanfaat bagi pembaca serta dapat menjadikan semua siswa dan siswi menjadi lebih baik dan dapat menjaga kelestarian alam. Terutama Sumber Daya Air.

Manding, 07 Desember 2014

Penulis

(3)

DAFTAR ISI

Kata Pengantar ……… i

Daftar Isi ………... ii

Bab I: Pendahuluan ………. 1

1.1 Latar Belakang Masalah ……… 1

1.2 Rumusan Masalah ………. 1

1.3 Tujuan Masalah ……….. 1

Bab II: Pembahasan ………..…... 2

A. Pengertian Air ………. 2

B. Macam-macam Air………... 2

C. Ciri-ciri Air yang baik ………. 3

D. Melestarikan Sumber Daya Air ……….. 3

Bab III: Penutup ……….. 4

1.4 Kesimpulan ……….. 5

1.5 Saran ……….. 6

(4)

BAB I

PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang Masalah

Air merupakan zat yang memiliki peranan sangat penting bagi kelangsungan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya. Manusia akan lebih cepat meninggal karena kekurangan air daripada kekurangan makanan. Di dalam tubuh manusia itu sendiri sebagian besar terdiri dari air. Air sangat dibutuhkan oleh manusia untuk memenuhi berbagai kepentingan antara lain: diminum, masak, mandi, mencuci dan pertanian. Maka dari itu kita harus menjaga dan melestarikan Sumber Daya Air.

1.2 Rumusan Masalah

- Apa yang dimaksud Air ? - Apa saja jenis-jenis Air ? - Apa saja ciri-ciri air yang baik ?

- Bagaimana Cara Melestarikan Sumber Daya Air ?

1.3 Tujuan Masalah

- Untuk mengetahui pengertian Air

- Untuk mengetahui jenis-jenis Air

- Untuk mengetahui ciri-ciri Air yang baik

(5)

BAB II

PEMBAHASAN

A. Pengertian Air

Secara alamiah air merupakan kekayaan alam yang dapat diperbaharui dan mempunyai daya regenerasi yaitu selalu mengalami sirkulasi dan mengikuti daur.

Daur hidrologi diberi batasan sebagai tahapan-tahapan yang dilalui air dari atmosfer, penguapan dari tanah atau laut, kondensasi untuk membentuk awan, presipitasi akumulasi di dalam tanah maupun tubuh air dan menguap kembali.

Air adalah salah satu di antara pembawa penyakit yang berasal dari tinja untuk sampai kepada manusia. Supaya air yang masuk ketubuh manusia baik berupa makanan dan minuman tidak menyebabkan penyakit, maka pengolahan air baik berasal dari sumber, jaringan transmisi atau distribusi adalah mutlak diperlukan untuk mencegah terjadinya kontak antara kotoran sebagai sumber penyakit dengan air yang diperlukan.

Air memiliki karakteristik yang tidak dimiliki oleh senyawa kimia lain, karakteristik tersebut antara lain :

1. Pada kisaran suhu yang sesuai bagi kehidupan, yakni 00 C (320 F) - 1000 C, air berwujud cair.

2. Perubahan suhu air berlangsung lambat sehingga air memiliki sifat sebagai penyimpan panas yang sangat baik.

3. Air memerlukan panas yang tinggi pada proses penguapan. Penguapan adalah proses perubahan air menjadi uap air.

4. Air merupakan pelarut yang baik.

5. Air memiliki tegangan permuakaan yang tinggi.

6. Air merupakan satu-satunya senyawa yang merenggang ketika membeku.

Air kita perlukan untuk proses hidup dalam tubuh kita, tumbuhan dan juga hewan. Sebagian besar tubuh kita, tumbuhan dan hewan terdiri atas air. Air juga kita perlukan untuk berbagai keperluan rumah tangga, pengairan pertanian, industri, rekreasi dan lain-lain.

Dengan tidak tersedianya air dan sanitasi yang baik, biasanya golongan masyarakat yang berpenghasilan rendah adalah yang paling menderita, karena bukan saja disebabkan oleh kurang adanya pengertian bagaiamana caranya untuk mengurangi pengaruh negatif yang disebabkan untuk tempat tinggal yang tidak memenuhi syarat akibat pengaruh yang melemahkan dari kondisi hidup yang kurang sehat, sehingga mempengaruhi produktivitas dari mereka yang tidak mampu membiayai penyediaan sarana air bersih tersebut.

B. Jenis-jenis Air

1. Air Permukaan

Air permukaan adalah air hujan yang mengalir di permukaan bumi. 2. Air Tanah

(6)

3. Daya air

Adalah air tanah yang keluar dengan sendirinya kepermukaan tanah atau Daya air yang berasal dari dalam tanah

4. Air Hujan

Hujan terjadi karena penguapan, terutama air pemukaan laut yang naik ke atmosfer dan mengalami pendinginan kemudian jatuh kepermukaan bumi

C. Ciri-ciri Air yang Baik

Berikut merupakan kualitas air yang harus diperhatikan secara Fisik dan Kimia antara lain :

1. Persyaratan Fisik

f. Tidak mengandung zat padatan 2. Persyaratan kimia

a. pH netral.

b. Tidak mengandung bahan kimia beracun.

c. Tidak mengandung garam-garam atau ion-ion logam. d. Kesadahan rendah.

e. Tidak mengandung bahan organik.

D. Melestarikan Sumberdaya Air

Pengelolaan sumberdaya air adalah upaya merencanakan, malaksanakan, memantau dan mengevaluasi penyelenggaraan konservasi sumber daya air, pendayagunaan sumber daya air dan pengendalian daya rusak air. Menurut KepMenKes No. 907/MENKES/SK/VII/2002, bahwa setiap pengelola sumber daya air diwajibkan melakukan pengelolaan dan pengawasan sumber Daya air, dengan cara :

1. Menjamin air yang diproduksi memenuhi syarat-syarat kesehatan, dengan melakukan pemeriksaan secara berkala terhadap kualitas air yang diproduksi

2. Melakukan pengamanan terhadap sumber air baku yang dikelola dari segala bentuk pencemaran sesuai denga peraturan perundang-undangan yang berlaku. Dalam melakukan pengelolaan terhadap sumber air yang memperoleh pengawasan dari pemerintah dan instansi terkait (Dinas Kesehatan).

3. Kelayakan air dapat diukur secara kualitas dan kuantitas.

4. Kualitas air adalah sifat air dan kandungan makhluk hidup, zat, energi, atau komponen lain dalam air.

Perlindungan dan pelestarian sumber air dilakukan melalui:

 pemeliharaan kelangsungan fungsi resapan air  pengendalian pemanfaatan sumber air

 pengisian air pada sumber air  pengaturan prasarana dan sarana air

 perlindungan sumber air dalam hubungannya dengan kegiatan pembangunan dan

(7)

 rehabilitasi hutan dan lahan

 pelestarian hutan lindung, kawasan suaka alam, dan kawasan pelestarian alam.

 pengisian air dari suatu sumber air ke sumber air yang lain dalam satu wilayah sungai atau

dari wilayah sungai yang lain

 pengimbuhan air ke lapisan air tanah

 peningkatan daya resap lahan terhadap air hujan di daerah aliran sungai melalui

penatagunaan lahan

 pemanfaatan teknologi modifikasi cuaca untuk meningkatkan curah hujan dalam kurun

waktu tertentu.

 mengutamakan aspek kuantitas dan kualitas sda air dengan menjaga kawasan tangkapan air.

 menghitung neraca air untuk berbagai keperluan

 menghindari penyedotan yang berlebihan dalam pemanfaatan air tanah

 mengadakan penyimpanan air hujan e.

 pembuatan sumur-sumur resapan untuk mengurangi ntingginya air limpasan

 mengusahakan air sumur agar tetap bersih

 agar mata air tidak kering perlu mempertahankan keberadaan hutan terutama didaerah hulu

sungai.

Sebagai manusia yang meperlukan air jadinya kita harus tau bagaimana cara menghemat air. Berikut adalah cara menghemat air :

a. Mandi dengan shower, daripada gayung dan bathtub

b. Kurangi konsumsi barang yang “menyedot” air

c. Gunakan ulang alat makan dan pakaian jika belum terlalu kotor d. Pakai sedikit deterjen untuk mencuci

e. Kurangi frekuensi memotong rumput f. Perbanyak bidang resapan di halaman g. menggunakan air sehemat mungkin h. membuang sampah pada tempatnya i. mengadakan reboisasi

j. mengadakan sosialisasi langsung dengan warga masyarakat tentang konservasi sumber daya air

adapun pula tujuan untuk menghemat air yaitu sebegai berikut :

a. Sebagai penyimpanan alternatif di hari kering b. Supaya saat musim kemarau air tidak sulit dicari c. Air akan ada saat diperlukan kapan saja

d. Dapat merasakan sendiri dari menghemat air

e. Karna saat air sulit maka manusia akan merasakan sendiri tujuan dari menghemat air

Berikut adalah Manfaat Air :

a. Air berguna untuk kesehatan tubuh anda dan bekerja dengan ajaib b. Air berguna untuk mencucui, memasak, minum, mandi dll

(8)

BAB III

PENUTUP

3.1 Kesimpulan

1. Secara alamiah air merupakan kekayaan alam yang dapat diperbaharui dan mempunyai daya regenerasi yaitu selalu mengalami sirkulasi dan mengikuti daur.

2. Jenis-Jenis Air a. Air Permukaan b. Air Tanah c. Daya air d. Air Hujan

3. Ciri-ciri Air yang Baik 1. Rasa

Kualitas air bersih yang baik adalah tidak berasa. Rasa dapat ditimbulkan karena adanya zat organik atau bakteri.usur lain yang masuk kedalam badan air

2. Bau

Kualitas air bersih yang baik adalah tidak berbau, karena bau ini dapat ditimbulkan oleh pembusukan zat organik seperti bakteri serta kemungkinan akibat tidak langsung dari pencemaran lingkungan, terutama sistem sanitasi.

3. Suhu

Secara umum, kenaikan suhu perairan akan mengakibatkan kenaikan aktifitas biologi sehingga akan membentuk O2 lebih banyak lagi. Kenaikan suhu perairan secara alamiah biasanya disebabkan oleh aktifitas penebangan vegetasi di sekitar sumber air tersebut, sehingga menyebabkan banyaknya cahaya matahari yang masuk tersebut mempengaruhi akuifer yang ada secara langsung atau tidak langsung.

4. Kekeruhan

Kekeruhan air dapat ditimbulkan oleh adanya bahan-bahan organik dan anorganik, kekeruhan juga dapat mewakili warna. Sedang dari segi estetika kekeruhan air dihubungkan dengan kemungkinan hadirnya pencemaran melalui buangan sedang warna air tergantung pada warna buangan yang memasuki badan air.

5. TDS atua jumlah zat padat terlarut (total dissolved solids)

Adalah bahan padat yang tertinggal sebagai residu pada penguapan dan pengeringan pada suhu 103 C – 105 C dalam portable water kebanyakan bahan bakar terdapat dalam bentuk terlarut yang terdiri dari garam anorganik selain itu juga gas-gas yang terlarut.

Berikut merupakan kualitas air yang harus diperhatikan secara Fisik dan Kimia antara lain :

1. Persyaratan Fisik

(9)

2. Persyaratan kimia a. pH netral.

pH adalah merupakan istilah yang digunakan untuk menyatakan intensitas keadaan asam atau basa suatu larutan.

b. Tidak mengandung bahan kimia beracun.

c. Tidak mengandung garam-garam atau ion-ion logam. d. Kesadahan rendah.

e. Tidak mengandung bahan organik.

3.2 Saran

(10)

Daftar Pustaka

http://pupuk-organik-pyk.com/tag/pengertian-pupuk-kompos/

http://sumbertugu.blogspot.com/2011/09/pengertian-pupuk-kompos.html

Referensi

Dokumen terkait

problematika pengajaran ini. Nilai pelajaran yang masih rendah ditandai dengan banyaknya nilai siswa di bawah KKM. Pengajarannya kurang diminati siswa dengan penyajian yang

Menurut Ryff (1989) psychological well-being adalah suatu kondisi seseorang yang bukan hanya bebas dari tekanan atau masalah- masalah mental saja, tetapi lebih dari itu yaitu

mempermudah atau menyebabkan tidur biasanya diberikan pada malam hari, sedangkan pada dosis yang lebih rendah dan diberikan pada siang hari disebut sedative (obat-obat

Responden yang berpenghasilan <UMR tetapi mempunyai pengetahuan baik, hal ini disebabkan karena dengan penghasilan yang lebih rendah menyebabkan ibu kurang memiliki

Publikasi karya ilmiah menjadi agenda penting bagi para akademisi, bukan hanya sebagai prasyarat utk naik kepangkatan dosen dan bukan semata untuk mahasiswa S1 yang mau

Hasil Subjek penelitian yang menderita anisometropia ringan-sedang memiliki perbedaan rerata penglihatan stereoskopik yang lebih baik (81,43±58,159 detik busur)

Kesimpulan : Tidak didapatkan perbedaan yang bermakna antara higiene dan sanitasi produsen susu sapi dengan jumlah bakteri coliform.. Kata Kunci : Susu sapi siap minum,

Permasalahan yang ditemukan antara lain: 1 mahasiswa kurang termotivasi menulis karya ilmiah, 2 pemahaman dalam menulis karya ilmiah masih rendah, 3 tulisan karya ilmiah mahasiswa yang