• Tidak ada hasil yang ditemukan

DEWAN MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GADJAH MADA

N/A
N/A
Protected

Academic year: 2021

Membagikan "DEWAN MAHASISWA FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GADJAH MADA"

Copied!
18
0
0

Teks penuh

(1)

BIRO ADMINISTRASI

DEWAN MAHASISWA

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA

(2)

STANDARD OPERATIONAL PROCEDURE (SOP)

KESEKRETARIATAN KELEMBAGAAN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS GADJAH MADA

I. SEKRETARIS

Kepengurusan sebuah lembaga dapat memiliki satu atau dua orang sekretaris yang memiliki kewenangan dan kedudukan sama atau berbeda dengan pembagian tugas yang ditentukan sesuai dengan kebutuhan.

DEMA FPN UGM khususnya, memiliki dua orang sekretaris yang memiliki kewenangan dan kedudukan sama namun dengan pembagian tugas berbeda yang ditentukan dalam poin C. Pembagian Tugas.

II. TUGAS

1. Mempunyai tugas dan tanggung jawab terhadap kegiatan administrasi surat menyurat organisasi.

2. Mengatur pengadaan peralatan kesekretariatan serta pencatatan inventaris Sekretariat.

3. Membuat notulensi dan daftar hadir pada setiap rapat Pengurus Harian dan rapat koordinasi lainnya.

4. Mengatur penjagaan kesekretariatan atau jadwal piket harian.

5. Membantu Sekretaris Jenderal atau Ketua Lembaga dalam menjalankan fungsi internal dan koordinasi.

6. Bertanggung jawab atas penyusunan Laporan Pertanggungjawaban kepengurusan lembaga.

7. Jika diperlukan, bersama Direktorat Jenderal atau Departemen PSDM melakukan pengarsipan dan dokumentasi data-data anggota aktif.

III. PEMBAGIAN TUGAS

Sekretaris I Sekretaris II

Pembuatan dan pengarsipan surat-surat keluar Pengarsipan surat-surat keluar

(3)

Notulensi rapat

Pengadaan peralatan kesekretariatan dan pencatatan inventarisasi Penjagaan kesekretariatan

IV. KETENTUAN ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN

A. Ketentuan Umum Tata Administrasi Surat Menyurat

1) Surat Keluar atas nama lembaga menggunakan kertas berkop lembaga yang bersangkutan dan apabila diperlukan dengan amplop berkop lembaga tersebut. 2) Surat dibuat oleh Sekretaris Lembaga.

3) Surat kebutuhan Direktorat Jenderal / Departemen dapat dibuat langsung oleh Sekretaris Lembaga atau dibuat oleh Sekretaris Direktorat Jenderal / Departemen (apabila ada) yang kemudian penomorannya menyesuaikan ketentuan penomoran surat.

4) Tata aturan surat menyurat harus sesuai dengan tata administrasi dan sebisa mungkin menggunakan Bahasa Indonesia yang baik dan benar.

5) Setiap surat yang keluar dan masuk wajib dicatat untuk keperluan arsip oleh Sekretaris.

6) Format surat kepanitiaan yang diselenggarakan oleh lembaga bersangkutan dikeluarkan oleh Sekretaris Kepanitiaan, dengan format nomor surat seperti yang telah ditentukan pada Ketentuan Khusus. Nomer surat-surat tersebut dilaporkan oleh sekretaris panitia pada akhir kepanitiaan kepada Sekretaris Lembaga untuk diarsipkan.

7) Setiap penggunaan stempel DEMA FPN UGM wajib dicatat pada buku stempel, kecuali untuk surat-surat keluar yang telah dirsipkan tersendiri.

B. Ketentuan Khusus Tata Administrasi Surat Menyurat 1) Surat Keluar

a) Menggunakan kertas berkop lembaga dan apabila diperlukan dengan amplop berkop lembaga.

b) Dalam keadaaan mendesak diperbolehkan menggunakan kertas polos dengan stempel lembaga pada sudut kiri atas.

(4)

d) Format KOP surat untuk HMJ/BSI/Biro/Kepanitiaan dapat menyesuaikan. e) Apabila diperlukan, footer dapat diisi dengan Contact Person lembaga dan

atau nama/tema kabinet/kepengurusan lembaga.

f) Tidak diperkenankan menggunakan kertas dan amplop berkop untuk kepentingan yang tidak berhubungan dengan organisasi.

2) Format Surat

Bagian surat terdiri dari kepala surat, nomor, lampiran, perihal, tubuh surat dan pengesahan surat.

a) Kepala Surat adalah kop surat lembaga seperti yang telah ditentukan. b) Nomor surat adalah penomoran surat yang telah ditentukan dan diatur, dan

yang berhak memberikan nomor surat adalah Sekretaris Lembaga.

c) Perihal adalah keperluan, mengenai atau tentang apa surat tersebut dibuat dan dikirimkan.

d) Lampiran dapat berupa jumlah lampiran yang disertakan atau nama lampiran, contoh : 1 lembar atau Proposal Kegiatan “...”

e) Tubuh surat terdiri atas salam pembuka, isi dan penutup.

f) Tanggal surat adalah tanggal penulisan surat diletakan dibawah kop sebelah kanan atas.

g) Pengesahan surat adalah tandatangan Sekretaris dan Sekjend / Ketua Lembaga jika keperluan Lembaga dan jika keperluan Direktorat Jenderal / Departemen yaitu tanda tangan Sekretaris, Direktur Jenderal / Kepala Departemen, dan mengetahui Sekjend / Ketua Lembaga. Apabila surat harus diketahui oleh pejabat bersangkutan (misalnya Kepala Jurusan atau Wakil Dekan), maka pengesahan surat dapat disesuaikan.

h) Stempel lembaga diletakkan di tanda tangan Sekjend/Ketua HMJ/BSI/Dirjend di sebelah kiri.

3) Penomoran Surat

a) Format Surat Pusat adalah surat yang berkaitan dengan agenda lembaga secara umum dan menyeluruh. Seperti : Surat Keterangan, rekomendasi, dll dengan format nomor surat :

no/(A/B/C/D)/(DEMA/HMJ/BSI)-FPN/UGM/mm/yyyy

b) Format Surat Direktorat Jenderal / Departemen dikeluarkan oleh Sekretaris Lembaga, dengan format nomor surat :

(5)

no/(A/B/C/D)/(DITJEND/DEPT)/(DEMA/HMJ/BSI)-FPN/UGM/mm/yyyy

c) Format surat kepanitiaan besar yang berada di bawah program kerja lembaga bersangkutan dikeluarkan oleh Sekretaris kepanitiaan, dengan format nomor surat :

no/(A/B/C/D)/(SINGKATAN NAMA ACARA-DITJEND/DEPT) /(DEMA/HMJ/BSI)-FPN/UGM/mm/yyyy

d) Format surat kepanitiaan besar yang diadakan oleh gabungan beberapa dirjend/departement lembaga bersangkutan dikeluarkan oleh Sekretaris kepanitiaan, dan diawasi langsung oleh sekretaris umum lembaga tersebut dengan format nomor surat :

no/(A/B/C/D)/(SINGKATAN NAMA ACARA)/(DEMA/HMJ/BSI)-FPN/UGM/mm/yyyy

e) Keterangan kode format penomoran surat :

No : nomor urut keluar surat, dimulai dari angka 001,002,...,dst.

A/B/C : A adalah kode untuk surat yang ditujukan kepada lembaga atau pihak di lingkungan Fakultas Pertanian Universitas Gadjah Mada.

B adalah kode untuk surat yang ditujukan kepada lembaga atau pihak di luar lingkungan Fakultas Pertanian UGM namun masih dalam lingkupUniversitas Gadjah Mada.

C adalah kode untuk surat yang ditujukan kepada lembaga atau pihak di luar lingkungan Universitas Gadjah Mada.

D adalah kode khusus untuk Surat Keterangan

DITJEND/DEPT : Kode DITJEND yang telah disingkat, yaitu misalnya: EKSTERNAL :Direktorat Jenderal Eksternal

ADVO :Direktorat Jenderal Eksternal Advokasi PSDM :Direktorat Jenderal Eksternal PSDM KASTRAT :Direktorat Jenderal Eksternal Kajian

(6)

PEMAS :Direktorat Jenderal Pengabdian Masyarakat

KESMA :Direktorat Jenderal Kesejahteraan Mahasiswa

KEWIRUS :Direktorat Jenderal Kewirausahaan mm : angka bulan pembuatan surat yang ditulis dengan angka romawi.

yyyy : Angka tahun pembuatan surat.

f) Apabila terdapat lebih dari satu surat dengan isi yang sama namun dengan penerima berbeda, maka nomor surat ditambahkan nomor pengulangan berupa: -01, -02, -03, dst

contoh: no-03/(A/B/C/D)/(DEMA/HMJ/BSI)-FPN/UGM/mm/yyyy 4) Surat Masuk

Setiap Surat Masuk yang ditujukan kepada Lembaga maupun secara spesifik kepada Sekjend/Ketua Lembaga, Dirjend/Departemen, atau Biro tertentu dicatat, ditindaklanjuti, dan diarsipkan oleh Sekretaris. Penerima surat diharap memberitahukan kepada Sekretaris dan meletakkannya di kotak surat sebelum ditindak lanjuti oleh Sekretaris.

C. Notulensi / Berita Acara Rapat

1) Notulensi Rapat Pengurus Harian dibuat oleh Sekretaris atau yang diwakilkan. 2) Notulensi Rapat Direktorat Jenderal/Departemen dibuat oleh Sekretaris

Direktorat Jenderal/Departemen apabila ada atau yang diwakilkan. 3) Notulensi sekurang-kurangnya memuat:

a. Jenis rapat b. Waktu c. Tempat d. Pembahasan

4) Setiap diadakannya rapat rutin pengurus harian, wajib mengisi daftar hadir yang telah ditentukan.

(7)

1) Inventaris lembaga berupa alat tulis serta keperluan kesekretariatan lainnya yang diperuntukkan kegiatan lembaga. Pencatatan inventaris dilakukan dengan pemberian kode dan nomer pada inventaris dengan kode misalnya:

a. Kode AI : Alat Ibadah b. Kode ATK : Alat Tulis Kantor c. Kode EK : Alat Elektronik d. Kode MB : Meubel

e. Kode RT : Alat Rumah Tangga Contoh:

No Kode Inventaris Nama Inventaris Kategori Jumlah Kondisi

6 ATK/01/DEMA-FPN/UGM/2014 Penggaris Alat Tulis Kantor 5 Normal 7 ATK/02/DEMA-FPN/UGM/2014 Bolpoint Alat Tulis Kantor 15 Normal

2) Inventaris Direktorat Jenderal/Departemen menjadi tanggung jawab masing-masing Direktorat Jenderal/Departemen.

E. Penjagaan Kesekretariatan

Penjagaan kesekretariatan dilakukan melalui pembuatan jadwal piket pengurus harian yang akan ditentukan kemudian sesuai dengan keperluan.

F. Standar Format Proposal dan Laporan Pertanggungjawaban Kegiatan

(8)

PROPOSAL KEGIATAN

NAMA KEGIATAN

“Tema Kegiatan”

LOGO

DEMA/HMJ/BSI

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA

YOGYAKARTA

2016

(9)

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG B. TUJUAN KEGIATAN

(10)

BAB II DESKRIPSI KEGIATAN A. NAMA KEGIATAN B. TEMA KEGIATAN C. LANDASAN KEGIATAN D. BENTUK KEGIATAN E. SASARAN KEGIATAN F. PELAKSANAAN KEGIATAN G. SUSUNAN ACARA Terlampir H. SUSUNAN PANITIA Terlampir I. ANGGARAN DANA Terlampir

(11)

BAB III PENUTUP

Yogyakarta, Tanggal Bulan Tahun Dirjend/Dept./Kepanitiaan ________ DEMA/HMJ/BSI Fakultas Pertanian Universitas Gadjah Mada

Ketua Panitia/Dirjend/Kadept Sekretaris

Nama Lengkap Nama Lengkap

NIM. Lengkap NIM. Lengkap

Mengetahui,*

Wakil Dekan Sekjend Dewan Mahasiswa

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Pertanian UGM

Fakultas Pertanian UGM

Dr. Rudi Hari Murti, SP., MP. Dimas Tri Asmara

NIP. 19700104199412 1 001 NIM. 13/347927/PN/13190

(12)

Lampiran-1 SUSUNAN ACARA Lampiran-2 SUSUNAN PANITIA Lampiran-3 ANGGARAN DANA

(13)

LAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN

NAMA KEGIATAN

“Tema Kegiatan”

LOGO

DEMA/HMJ/BSI

FAKULTAS PERTANIAN

UNIVERSITAS GADJAH MADA

YOGYAKARTA

2016

(14)

BAB I PENDAHULUAN

A. LATAR BELAKANG B. TUJUAN KEGIATAN

(15)

BAB II PELAKSANAAN KEGIATAN A. NAMA KEGIATAN B. TEMA KEGIATAN C. LANDASAN KEGIATAN D. BENTUK KEGIATAN E. SASARAN KEGIATAN F. PELAKSANAAN KEGIATAN G. SUSUNAN ACARA Terlampir H. SUSUNAN PANITIA Terlampir I. ANGGARAN DANA Terlampir

(16)

BAB III

EVALUASI KEGIATAN

A. HASIL YANG DICAPAI

B. KENDALA DAN UPAYA YANG DILAKUKAN C. TINDAK LANJUT KEGIATAN

(17)

BAB IV PENUTUP

Yogyakarta, Tanggal Bulan Tahun Dirjend/Dept./Kepanitiaan ________ DEMA/HMJ/BSI Fakultas Pertanian Universitas Gadjah Mada

Ketua Panitia / Dirjend Sekretaris

Nama Lengkap Nama Lengkap

NIM. Lengkap NIM. Lengkap

Mengetahui,*

Wakil Dekan Sekjend Dewan Mahasiswa

Bidang Akademik dan Kemahasiswaan Fakultas Pertanian UGM

Fakultas Pertanian UGM

Dr. Rudi Hari Murti, SP., MP. Dimas Tri Asmara

NIP. 19700104199412 1 001 NIM. 13/347927/PN/13190

(18)

Lampiran-1 SUSUNAN ACARA Lampiran-2 SUSUNAN PANITIA Lampiran-3 ANGGARAN DANA

Referensi

Dokumen terkait

Pada penelitian ini akan dilakukan penilaian kinerja TIK pada Disdukcapil Kota Ambon dengan menggunakan metode IT Balanced Scorecard yang di

Our main objective has been to estimate the determi- nants of mathematics achievement for three different panel samples of high school students included in the base year of the

Pengelolaan Hutan Rakyat Lestari Dinas Kehutanan Provinsi Jawa Tengah TA APBN 2012 mengumumkan Hasil Kualifikasi Pekerjaan tersebut, adalah sebagai berikut :.. Demikian

Hak untuk mengisi 30% dari ruang media sponsor publikasi acara, perlengkapan kegiatan, dan kostum panitia rangkaian acara IEC 2010. 0% dari total biaya acara ITB

[r]

Pada akhir kuliah, diharapkan mahasiswa sudah dapat menghasilkan produk gambar kerja standar minimal dari tugas PA 4 yang meliputi gambar-gambar arsitektur, gambar-gambar

Makanan yang dimakan sangat berpengaruh pada kesehatan dan kecantikan rambut. Misalnya makanan yang banyak mengandung lemak/pedas, dapat memicu kelenjer lemak dipori-pori

[r]